Top Banner
14

Slide Malaria

Nov 26, 2015

Download

Documents

aLineLan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Slide Malaria
Page 2: Slide Malaria

Penyakit infeksi yang disebabkan oleh

protozoa parasit golongan plasmodium

yang hidup dan berkembang biak dalam sel

darah merah manusia

Page 3: Slide Malaria

Plasmodium falciparum

Menyebabkan malaria falciparum/tertiana /tropika.

Paling berbahaya

P. Vivax

Menyebabkan malaria vivax /tertiana benigna

(jinak).

P. malariae

Menyebabkan malaria kuartana /malaria malariae.

P. ovale

Banyak di Afrika. Menyebabkan malaria ovale.

Page 4: Slide Malaria
Page 5: Slide Malaria

Infeksi campuran adalah terkena > 1 plasmodium

Masa inkubasi (waktu dari digigit dan muncul

gejala)

- 7-14 hari untuk P. falciparum

- 8-14 hari untuk P. Vivax dan P. Ovale.

P.Vivax bisa 8-10 bulan pada daerah tropis

- 7-30 hari untuk P. Malariae

Pengobatan tidaktepat inkubasi memanjang

Page 6: Slide Malaria

Demam 3 stadium: kedinginan, panas dan keringat

Kekurangan darah lemas, pucat, lesu

Limpa membesar, kejang (pada kasus kronis)

Nafsu makan menurun

Mual, muntah

Sakit kepala berat (infeksi P.falciparum)

Pada anak tidak khas. Yang menonjol diare dan pucat

Page 7: Slide Malaria
Page 8: Slide Malaria

Stadium dingin

15 menit-1 jam. Gejala: merasa kedinginan (karena itu memakai

selimut), bibir dan jemari pucat kebiruan, mungkin muntah dan

kejang.

Stadium demam

2-4 jam. Gejala: merasa kepanasan (hingga 41°C , sakit kepala,

sangat haus. Karena skizon pecah.

Stadium keringat

2-4 jam. Sangat berkeringat hingga tempat tidur dapat basah dan

bangun lemas.

Page 9: Slide Malaria

Gigitan nyamuk Anopheles (tersering).

Mengigit pada malam hingga dini hari 18-04.00,

puncak +23.00. Tempat berkembang biak:

genangan air bersih dan baru. Menggigit di

dalam dan luar rumah

Transfusi darah

Suntikan

Ibu ke anak

Page 10: Slide Malaria
Page 11: Slide Malaria

Melindungi dari gigitan

(baju panjang, kelambu, kawat nyamuk,

memelihara ikan pemangsa jentik)

Kemofilaksis/obat ppencegah. Diminum sebelum

menuju daerah endemis. Daerah endemis di

Lampung: Padangcermin, Rajabasa, Hanura.

Page 12: Slide Malaria

Berbedda beda, tergantung tipe

Plasmodium, ada/tidaknya komplikasi.

Segera ke dokter, jangan dilakukan sendiri.

Kesalahan dalam pengobatan dapat

menyebabkan resistensi obat menjadi

menurun efek/khasiatnya di tubuh.

Page 13: Slide Malaria
Page 14: Slide Malaria