Top Banner
SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN (Studi Kasus di Pengadilan Negeri Surakarta) Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh : TRI PRASTYO WAHYU SANTOSO NIM : C.100.120.048 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAHSURAKARTA 2016
12

SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

Dec 15, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

SKRIPSI

PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN

HARTA WARISAN

(Studi Kasus di Pengadilan Negeri Surakarta)

Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh :

TRI PRASTYO WAHYU SANTOSO

NIM : C.100.120.048

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAHSURAKARTA

2016

Page 2: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan

Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pembimbing

(Nuswardhani, S.H.,S.U.)

ii

Page 3: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah diterima dan disahkan oleh

Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada

Hari : ...........................

Tanggal : ..........................

Dewan Penguji

Ketua : ........................................... (................................. )

Sekertaris : ........................................... (................................. )

Anggota : ............................................ (................................. )

Mengetahui,

Dekan Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Natangsa Surbakti, S.H., M.Hum.)

iii

Page 4: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Tri Prastyo Wahyu Santoso

NIM : C. 100.120.048

Alamat : Perumahan Permata Hijau 1 No. 6 rt.02/rw07 Puspan

Blulukan Colomadu Karanganyar.

Dengan ini menyatakan bahwa :

1. Karya tulis saya, skripsi ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk

memperoleh gelar akademik baik di Universitas Muhammadiyah Surakarta

maupun diperguruan tinggi lain. 2. Karya tulis ini adalah murni gagasan, rumusan dan penelitian saya sendiri

tanpa bantuan pihak lain kecuali arahan dari Dosen Pembimbing Skripsi. 3. Didalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis

atau dipublikasikan oleh orang lain, kecuali secara tertulis dengan

dicantumkan sebagai acuan dalam masalah dengan disebutkan nama

pengarang dan judul buku aslinya dan dicantumkan dalam daftar pustaka. 4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila dikemudian hari

terdapat penyimpangan dan ketidak benaran dalam pernyataan ini, maka saya

bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar akademik yang

telah saya peroleh karena karya tulis ini, serta sanksi lainnya yang sesuai

dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku diperguruan tinggi ini.

Surakarta, 25 Oktober 2016 Yang Membuat Pernyataan

Tri Prastyo Wahyu Santoso

C100120048

iv

Page 5: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah

selesai dari suatu urusan, kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan lain,

dan hanya kepada Tuhanmulah kamu berharap”

(Qs. Al-Insyiroh ayat 6-8)

“Sebaik-baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi manusia”

(HR. Ahmad, Ath-Thabrani dan Ad-Daruquthni)

”Optimis, Kaena Hidup Terus Mengalir Dan Kehidupan Terus Berputar”

v

Page 6: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

PERSEMBAHAN

Skripsi ini, penulis persembahkan kepada:

1. Orang Tua Penulis yang telah

memberikan dukungan, doa, dan bantuan

secara materiil maupunmoril kepada

penulis.

2. Adik-adikku Laras dan Aya.

3. Seluruh keluarga yang telah memberikan

semangat dan doa.

4. Almamaterku Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

vi

Page 7: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA

WARISAN (Studi Kasus di Pengadilan Negeri Surakarta)

TRI PRASTYO WAHYU SANTOSO

C.100.120.048

Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

[email protected] ABSTRAK

Terjadi suatu perkara pembagian harta warisan yang dilakukan satu orang di mana

penggugat meminta haknya sebagai ahli waris tetapi tergugat tidak mau membagi

harta warisan kepada ahli waris yang lain. Penelitian ini bertujuan untuk

mengetahui proses pembagian warisan menurut hokum islam adat dan

KUHPerdata, untuk mengetahui hakim dalam menentukan pembuktian atas

perkara pembagian harta warisan, untuk mengetahui pertimbangan hakim dalam

menjatuhkan putusan atas perkara pembagian harta warisan. Metode penelitian

menggunakan metode pendekatan deskriptif. Menggunakan jenis data primer dan

data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan melalui studi

kepustakaan, dokumentasi, daftar pertanyaan dan wawancara. Dengan

menggunakan analisis data secara kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa

penggugat dan tergugat merupakan ahli waris yang sah, proses pembagian harta

warisan dilakukan oleh penggugat dan tergugat, pertimbangan hakim terlihat pada

proses pembuktian di persidangan, dalam persidangan penggugat dapat

membuktikan dalil gugatannya, maka gugatan penggugat dikabulkan untuk

sebagian, tergugat dinyatakan telah melakukan perbuatan melawan hukum,

dihukum untuk membagi harta warisan sesuai dengan isi dari surat wasiat. Kata kunci: Pembagian Harta Warisan, Penyelesain Sengketa di Pengadilan

Negeri ABSTRACT

Happened a matter of buying and selling land that is performed more than one

person where the plaintiff will do the breaking of land certificates but the

defendant does not want to cede their land certificates. This research aims to know

the status of ownership rights over the land owned by more than one person and

the process of buying and selling rights to the land, to find out the judge's

reasoning in determining proof and deciding the verdict on the matter of buying

and selling land rights which owned by more than one person. This research

method’s used normative approaches which are descriptive. And the data used primary Data and secondary data. The data collection techniques are

used through the study of librarianship, documentation, a list of questions and

interviews. The writer used qualitative data analysis. The results showed that the ownership status of land rights is belonging to the plaintiff and defendants, the

process of buying and selling by the plaintiff and defendants, he was the judge

looks at the process of proof in proceedings in the trial, the plaintiff can prove the

evidence for the lawsuit, then a lawsuit plaintiff granted for entirely, defendants

sentenced to submit certificate of land so that it can then be sold and the proceeds

divided. Keywords: Buy sell land rights, Projected in State Court Lawsuit

vii

Page 8: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Segala puji bagi Allah SWT, yang Maha pengasih lagi Maha penyanyang

pemilik dan penguasa alam beserta isinya. Shalawat beserta salam semoga

dilimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW, suri tauladan yang menuntun umat

manusia sampai akhir zaman, yang kita nantikan syafaatnya di yaumul qiyamah

nanti. Atas izin Allah SWT penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan lancar

yang berjudul “PROSES PENYELESAIAN PERKARA PEMBAGIAN HARTA

WARISAN (Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Surakarta)”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan untuk mencapai derajat

sarjana hukum dan sarjana syariah Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Penulisan skripsi ini dibuat dengan berbagai analisis dalam jangka waktu tertentu

sehingga dapat menghasilkan karya yang dapat dipertanggungjawabkan hasilnya.

Untuk itu penulis mengucapkan terimakasih kepada:

1. Sri Wahyuni, S.H. dan Muji Santoso, S.H. Mama, Papa yang telah

memberikan do’a, dukungan, nasehat serta semangat kepada penulis

sehingga penulis dapat menyelesaiakan skripsi ini dengan lancar.

2. Adik-adikku Laras dan Aya yang telah memberikan semangat dan

dukungan.

3. Keluarga besar yang terus memberikan dukungan.

viii

Page 9: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

4. Kakakku Jandry P, S.H dan Elvira Agustina, S.H. yang selalu memberikan

dukungan, semangat, serta do’a, makasih juga buat kesabarannya selama

ini.

5. Prof. Dr. H. Bambang Setiadji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah memberikan kepercayaan kepada penulis untuk

menempuh studi di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

6. Bapak Dr. Natangsa Surbakti, SH., M.Hum. selaku Dekan Fakultas

Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

7. Ibu Nuswardhani, SH., S.U, selaku dosen pembimbing yang telah

meluangkan waktu dan pikiran guna membimbing penulisan skripsi ini.

8. Seluruh staff dan karyawan Tata Usaha Fakultas Hukum UMS, terima

kasih untuk bantuan yang diberikan kepada penulis selama menjadi

mahasiswa di Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

9. Kepala perpustakaan UMS yang telah menyediakan buku-buku referensi

yang digunakan untuk menunjang penulisan skripsi ini.

ix

Page 10: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

10. Sahabat seperjuangan di Fakultas Hukum UMS angkatan 2012, Anik, Ely,

Hirza, Nahda, Mike, Putu, Fauzi, Agung, Yosh, Febri,

Aziz, Bayu, Nuris, Wika, Eka, Zulfa, serta teman-teman angkatan 2012

yang lainnya.

11. Semua pihak yang terlibat dalam penyusunan skripsi ini tidak dapat

disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa di dalam penulisan skripsi ini masigh banyak

kesalhan yang tidak disengaja. Oleh sebab itu Penulis berharap semoga karya ini

dapat bermanfaat dan berguna bagi penulis sendiri dan para pembaca.

Wassalamualaikum wr.wb

Surakarta, 25 Oktober 2016

Penulis

(Tri Prastyo Wahyu Santoso)

x

Page 11: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN ......................................................................... iv

HALAMAN MOTTO ...................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................... vi

ABSTRAK ..................................................................................................... vii

KATA PENGANTAR...................................................................................... viii

DAFTAR ISI .................................................................................................... xi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ......................................................... 1

B. Rumusan Masalah .................................................................. 6

C. Tujuan Penelitian.................................................................... 6

D. Manfaat Penelitian.................................................................. 7

E. Metode Penelitian ................................................................... 7

1. Metode Pendekatan ............................................................. 8

2. Jenis Penelitian .................................................................... 8

3. Sumber Data Penelitian ....................................................... 8

4. Metode Pengumpulan Data ................................................. 10

5. Metode Analisa Data ........................................................... 12

F Sistematika Penulisan .............................................................. 12

BAB II TINJAUAN YURIDIS

A. Tinjauan Umum tentang Pembagian Harta Warisan .............. 16

1.Pengertian Hukum Waris .................................................... 16

2.Pengertian Harta Warisan.................................................... 17

3.Sebab-sebab Menerima Warisan ......................................... 18

4.Pergolongan Ahli Waris ...................................................... 21

5.Halangan Menerima Warisan .............................................. 22

B. Tinjauan Umum tentang Pemeriksaan Perkara di Pengadilan 35

1.Menyusun Gugatan ……………………………….. .......... 35

2.Mengajukan Gugatan ke Pengadilan Negeri … .................. 37

3.Pemanggilan Para Pihak ………………………………… . 38

4.Pemeriksaan Perkara ........................................................... 39

5.Putusan ................................................................................ 53

xi

Page 12: SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN SENGKETA PEMBAGIAN HARTA WARISAN …eprints.ums.ac.id/47355/2/HALAMAN DEPAN.pdf · 2016. 11. 1. · Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Status Proses Pembagian Harta Warisan Menurut Hukum

Islam, Hukum Adat, dan KUHPerdata ................................... 62

B. Hakim dalam Menentukan Pembuktian Perkara

Pembagian Harta Warisan ...................................................... 74

C. Pertimbangan Hakim dalam Menjatuhkan Putusan

Terhadap Perkara Harta Warisan ........................................... 88

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan............................................................................. 94

B. Saran ....................................................................................... 100

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xii