Top Banner
Sindrom Stevens- Johnsons Kelompok 6 : Pratiwi Indah (88160009) Nuraini (88160017) Delia (88160023) Maharani (88160030) Linarti (881600 ) Anita Bela (88160043) Via Oktaviani (88160052) Pipit Fitrah (88160058)
22

Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Jul 27, 2019

Download

Documents

hoangkiet
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Sindrom Stevens-Johnsons

Kelompok 6 :

Pratiwi Indah (88160009)

Nuraini (88160017)Delia (88160023)Maharani (88160030)Linarti (881600 )Anita Bela (88160043)Via Oktaviani (88160052)Pipit Fitrah (88160058)

Page 2: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

DefinisiSteven johnson syndrome adalah kondisi

mengancam jiwa yang mempengaruhi kulit, dan kematian sel yang menyebabkanepidermis terpisah dari dermis. Syndrome ini terjadi karena reaksi hipersensitivitasyang mempengaruhi kulit dan membrane mukosa.

Page 3: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Klasifikasi Sindrom Stevens-Johnsons

• Derajat 1 : Erosi mukosa SJS dan pelepasan epidermis kurang dari 10%

• Derajat 2 : Lepasnya lapisan epidermis antara 10-30%

• Derajat 3 : Lepasnya lapisan epidermis lebih dari 30%

Page 4: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Etiologi

• Infeksi• Efek samping dari obat-obatan• Keganasan ( Karsinoma dan limpoma )• Faktor idiopatik 50%• Suplemen herbal yang mengandung

ginseng, SSJ juga mungkin disebabkan oleh penggunaan kokain

• Penggunaan antibiotik dan sulfametoksazole.

Page 5: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Manisfestasi Klinik

• Perjalanan penyakit sangat akut danmendadak

• Demam tinggi (30-40˚C)• mulai nyeri kepala• batuk, pilek• nyeri tenggorokan yang dapat

berlangsung dua minggu• kecepatan nadi dan pernafasan, denyut

nadi melemah, kelemahan yang hebatserta menurunnya kesadaran, soporoussampai koma

Page 6: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Trias kelainan berupa :

1. Kelainan kulit

Kelainan kulit dapat berupa eritema, vesikal, dan bulla

Page 7: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

2. Kelainan selaput lendir di orifisium

Kelainan selaput lendir orifisium yang sering terjadi ialah padamukosa mulut/bibir (100%), kelainan di lubang alat genitalia (50%), Sedangkan di lubang hidung dan anus jarang (masing-masing 8%-4%)

Page 8: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

3. Kelainan Mata

Conjunctivis purullen, pendarahan, simblefaron, ulcus cornea, iris/iridosiklitis yang pads akhirnyadapat terjadi kebutaan

Page 9: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Patofisiologi

Page 10: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan
Page 11: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Pemeriksaan penunjang

• Laboratorium

• Histopatologi

• Imunologi

Page 12: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Penatalaksanaan medis

• Kortikosteroid

• Antibiotika

• Menjaga keseimbangan cairan, elektrolit dan nutrisi

• Transfusi Darah

• Perawatan Topikal

Page 13: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Komplikasi

• Bronkopneumonia (16%)

• Sepsis

• Kehilangan cairan/darah

• Gangguan keseimbangan elektrolit

• Syok

• Kebutaan gangguan lakrimasi

Page 14: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Masalah Keperawatan

1. Diagnosis keperawatan

• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan

dengan pengelupasan epidermis

• Kekurangan volume cairan dan kehilangan elektrolit yang

berhubungan dengan kehilangan cairan dari kulit yang terkelupas

• Risiko ketidakseimbangan suhu tubuh (hipotermia) yang

berhubungan dengan kehilangan panas tubuh sekunder akibat

kehilangan lapisan kulit

• Nyeri akut yang berhubungan dengan pengelupasan kulit, lesi oral,

dan kemungkinan infeksi

• Ansietas yang berhubungan dengan tampilan fisik dan prognosis

penyakit.

Page 15: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

2. Intervensi Keperawatan Mempertahankan integritas kulit dan membran mukosa

• Berhati-hatilah ketika memindahkan pasien di tempat tidur

agar tidak terjadi gesekan pada kulit

• Berikan agens topikal untuk mengurangi bakteri pada luka.

• Berikan kompres hangat pada area kulit yang terkelupas

• Gunakan agens antibakteri topikal bersama dengan hidroterapi;

pantau pengobatan, dan dorong pasien untuk melatih

ekstremitasnya selama menjalani hidroterapi

• Lakukan higiene oral dengan hati-hati. Gunakan cairan kumur,

anastetik, atau agens pelapis yang diresepkan secara sering

untuk membersihkan debris dari mulut, menyejukkan area

yang luka (ulkus), dan mengontrol bau mulut.

Page 16: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Mencapai keseimbangan cairan

• Kaji tanda-tanda vital, haluaran urine, dan sensorium

untuk tanda-tanda hipovelemia

• Evaluasi hasil uji laboratorium dan laporkan hasil yang

abnormal.

• Timbang berat badan harian.

• Berikan nutrisi enteral atau, jika perlu, nutrisi

paranteral

• Catat asupan dan haluaran, serta jumlah kalori harian.

Page 17: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Mencegah hipotermia

• Pertahanan kenyamanan pasien dan suhu tubuh

dengan selimut katun, lampu yang hangat, atau

tabir yang hangat.

• Bekerja dengan cepat dan efisien ketika merawat

luka yang cukup besar untuk meminimalisir

menggigil dan kehilangan panas.

• Pantau suhu tubuh pasien dengan seksama dan

sering.

Page 18: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Meredakan Nyeri

• Kaji nyeri pasien, karakteristiknya, faktor yang memengaruhi

nyeri, dan respons perilaku pasien.

• Berikan agens analgestik yang diresepkan dan amati apakah

nyeri berkurang dan apakah ada efek samping.

• Berikan agens analgestik sebelum melakukan prosedur yang

menyakitkan.

• Berikan penjelasan dengan nada yang tenang selama tindakan

untuk mengurangi kecemasan yang dapat memperberat nyeri.

• Lakukan upaya untuk meningkatkan istirahat dan tidur

berikan dukungan emosional dan tenangkan pasien agar nyeri

dapat dikontrol.

Page 19: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Mengurangi ansietas

• Kaji status emosional (ansietas, takut akan kematian, dan

depresi); yakinkan pasien bahwa perasaan ini normal

• Berikan dukungan, bersikap jujur, dan berikan harapan

bahwa situasi ini akan membaik.

• Dorong pasien untuk mengekspresikan perasaannya kepada

orang yang ia percaya.

• Dengarkan kekhawatiran pasien; berikan perawatan yang

terampil dan penuh kepedulian.

• Berikan dukungan emosional selama pemulihan yang

lamabersama perawat psikiatri, pendeta, psikolog, atau

psikiater.

Page 20: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Memantau dan mencegah komplikasi

• Sepsis: pantau tanda-tanda vital dan catat perubahan yang

terjadi sehingga dapat dilakukan deteksi dini infeksi.

Pertahankan asepsis yang ketat. Jika bagian tubuh yang

terganggu cukup luas, tempatkan pasien di ruangan khusus

dengan dengan isolasi yang melindungi.

• Retraksi konjunctiva, luka parut, dan lesi korne: Inspeksi

mata untuk meliht proses penyakit ke arah kerato

konjungtivis (gatal, panas, dan kering). Berikan pelumas mata.

Gunakan penutup mata. Latang pasien mengucek matanya.

Dokumentasikan dan laporkan perkembangan gejala.

Page 21: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan

Kesimpulan

Syndrom steven johnson merupakan syndrom yang mengenai kulit, selaput lendir, di orifisum dan mata dengan keadaan umum bervariasi dan ringan sampai berat. Kelainan pada kulit berupa entema, vesikel atau bula dapat disertai purpura.

Page 22: Sindrom Stevens- Johnsons - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/910/910-P13.pdf• Kerusakan integritas kulit (oral, mata, dan kulit) yang berhubungan dengan pengelupasan epidermis • Kekurangan