Top Banner

of 28

Semhas 6 Juli

Jul 06, 2018

Download

Documents

Fajar Luth
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    1/28

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Kemajuan teknologi masa kini berkembang sangat pesat. Hal ini dapat

    dibuktikan dengan banyaknya inovasi-inovasi yang telah di ciptakan di dunia.

    Salah satu perkembangan teknologi saat ini adalah bermunculannya mobil listrik.

    Mobil listrik merupakan teknologi terbaru pada kendaraan roda empat yang

    memanfaatkan sumber listrik sebagai bahan bakarnya dan motor listrik sebagai

     penggeraknya. Pada perkembangan penciptaan mobil listrik, kecelakaan

    merupakan suatu kejadian dimana pengemudi mengalami kelalaian dalam berkendara atau kegagalan pada sistem pengereman manual. ingginya angka

    kecelakaan lalu lintas menjadi salah satu momok bagi para pengemudi kendaraan

     bermotor. !ntuk menghindari hal itu, etika berkendara memang perlu. "amun,

    kualitas sistem keamanan kendaraan juga sangat mempengaruhi keselamatan

     pengemudi.

    #engan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang telah ada

    memungkinkan manusia untuk membuat sistem keamanan pada kendaraan

     bermotor. Kecelakaan sering terjadi karena pengendara tidak dapat mengendalikan

    laju kendaraan dengan segera ketika secara mendadak ada obyek di depan.

    erlebih lagi ini terjadi saat kendaraan melaju dengan kecepatan tinggi. Hal ini

    dapat diatasi dengan membuat sistem pengereman otomatis. $aju kendaraan akan

    melambat meskipun pengendara tidak menarik tuas rem.

    %erdasarkan permasalahan tersebut maka perlu dibuat suatu

    sistem pengaman otomatis pada motor listrik dengan cara pengurangan dan

     penambahan sumber tegangan menggunakan metode p&m 'pulse &idth

    modulation( serta menggunakan sensor ultrasonik sebagai indikator putaran motor 

    #) pada mobil listrik yang mampu memberikan pembacaan adanya benda pantul

    yang menghalangi laju mobil listrik sehingga laju mobil listrik akan terhenti

    sebelum terjadi tabrakan. *elombang ultrasonik adalah gelombang dengan

    +

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    2/28

     besar frekuensi di atas frekuensi gelombang suara yaitu lebih dari KH. Sensor 

    ultrasonik digunakan sebagai detektor jarak antara kendaraan dengan obyek di

    depannya. Pada prinsipnya, sensor ultrasonik terdiri dari rangkaian pemancar 

    ultrasonik yang disebut transmitter dan rangkaian penerima ultrasonik yang

    disebut receiver. Sinyal ultrasonik yang dibangkitkan akan dipancarkan dari

    transmitter ultrasonik. Ketika sinyal mengenai benda penghalang, maka sinyal ini

    dipantulkan, dan diterima oleh receiver ultrasonik. Mikrokontroler digunakan

    sebagai pengontrol kerja sistem. Mikrokontroler ini akan mengolah data

    kecepatan rambat gelombang dikali setengah &aktu tempuh sehingga diperoleh

     jarak. /arak antara kendaraan dan obyek ditampilkan pada $)# '$i0uid )rystal

    #isplay(. Pada jarak tertentu, mikrokontroler akan menghentikan putaran motor 

    #).

    1.2 Rumusan Masalah

    %erdasarkan latar belakang, dapat disusun rumusan masalah sebagai berikut1

    +. %agaimana perancangan dan metode sistem pengereman otomatis pada

    mobil listrik2

    . %agaimana 3espon dari kinerja pengenreman otomatis dari sensor 

     jarak2

    1.3 Batasan Masalah

    #engan mengacu pada permasalahan yang telah dirumuskan, maka hal-hal

    yang berkaitan dengan alat akan diberi batasan sebagai berikut1

    +. Sistem Pengereman yang di buat merupakan pemodelan atau prototype

    . Studi Pembahasan di tekankan pada proses pengereman otomatis berdasar 

    dari sensor jarak4ultrasonik yang mendapat ganguan dari benda padat.

    5. Kontroler yang di gunakan menggunakan 6rduino !"78. %enda padat yang di gunakan untuk pengukuran riset ini berupa papan

    kayu dan besi.

    9. Kinerja driver dan elektronika sistem tidak dibahas mendalam.

    :. Parameter gangguan kecelakaan lain seperti medan berlubang dsb

    diabaikan. 

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    3/28

    1.4 TUUAN

    Perancangan ini bertujuan untuk membuat sistem keamanan mobil listrik 

     pada pengereman dimana terjadi secara otomatis saat sensor mendeteksi

    diba&ah jarak aman yang telah di tentukan.

    1.! "#stemat#ka Pem$ahasan

    Skripsi ini terdiri dari enam bab dengan sistematika pembahsan sebagai berikut1

    BAB I Pen%ahuluan

    Membahas latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah,

    tujuan dan sitematika pembahasan.

    BAB II T#n&auan Pustaka

    Membahas teori-teori yang mendukung dalam perancangan dan

     pembuatan alat .

    BAB III Met'%'l'g# Penul#san

    Membahas metode penelitian dan perencanaan alat.

    BAB I( Peran)angan %an Pem$uatan Alat

    Membahas perancangan kontroler Proporsional ;ntegral

    #eferensial dan menerapkan ke dalam  software dikomputer,

    sehingga sistem dapat bekerja baik.

    BAB ( Penguan %an Anal#s#s

    Membahas hasil pengujian sistem yang sudah dibuat, serta analisis

    hasil yang diperoleh.

    BAB (I *es#m+ulan %an "aran

    Membahas kesimpulan perancangan ini dan saran-saran yang

    diperlukan untuk pengembangan selanjutnya.

    BAB II

    TINAUAN PU"TA*A

    2.1 M,T,R D-

    5

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    4/28

    Motor listrik merupakan perangkat elektromagnetis yang mengubah energi

    listrik menjadi energi mekanik. Motor #) atau sering disebut motor arus searah

    lebih sering digunakan untuk keperluan yang membutuhkan pengaturan kecepatan

    dibandingkan dengan motor ac. %entuk motor paling sederhana memiliki

    kumparan satu lilitan yang bisa berputar bebas di antara kutub-kutub magnet

     permanen. Motor #) merupakan jenis motor yang menggunakan tegangan searah

    sebagai sumber tenaganya.

    $r 1.1.1 Motor #) sederhana

    Mekanisme kerja untuk motor #) 1

    +( 6rus listrik dalam medan magnet akan memberikan gaya.

    ( /ika ka&at yang memba&a arus dibengkokkan menjadi sebuah

    lingkaran4loop, maka kedua sisi loop, yaitu pada sudut kanan meda

    magnet akan mendapatkan gaya pada arah yang berla&anan.

    5( Pasangan gaya menghasilkan tenaga putar4 tor0ue untuk memutar 

    kumparan.

    8( Motor memiliki beberapa loop pada dinamonya untuk memberikan tenaga

    8

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    5/28

     putaran yang lebih seragam dan medan magnetnya dihasilkan oleh susunan

    elektromagnetik yang disebut kumparan medan.

    6da tiga metode sistem pengereman secara elektris yang dapat diaplikasikan pada

    motor #). %erikut tiga metode sistem pengereman pada motor listrik 1

    +( Pengereman secara regenerative

    Pengereman secara regenerative adalah pengereman yang

    dilakukan dengan menghubungkan antara polaritas positif dan

    negative, sehingga akan didapat putaran motor akan berhenti

    dengan cepat.

    ( Pengereman secara #inamis

    Pengereman ini dilakukan dengan cara memutuskan dua

     buah terminal phasa motor dari jala-jala dan lalu dihubungkan

    dengan sumber #) tegangan rendah. %iasanya sumber #)

    diperoleh dari suatu semi konduktor rectifier yang terhubung

    dengan jala-jala melalui suatu transformator.

      6rus #) yang dihubungkan pada kumparan stator akan

    menghasilkan suatu medan statis. Maka dalam rotor akan

    diinduksikan suatu gaya gerak listrik ;= > n maka > n

    5( Pengereman secara Plugging

    Pengereman yang dilakukan mampu menghentikan motor lebih

    cepat dengan menggunakan metode yang disebut metode plugging.

    Prinsip kerjanya adalah membalikkan arus angker dengan cara

    membalik terminal sumber. Sehingga akan didapat kondisi motor 

     berbutar balik seiring polaritas sumber terbalik. 6kan tetapi harus

    diperhatikan bah&a untuk maksud pengereman, maka pada saat

    arah putaran medan magnetik motor mendadak terbalik, motor 

    diputus dari jala-jala sebelum motor dapat mulai bekerja pada arah

    yang lain.

    9

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    6/28

    Kita bisa menghentikan motor bahkan lebih cepat dengan

    menggunakan metode yang disebut plugging. ;ni terdiri dari tiba-

    tiba membalikkan arus angker dengan membalik terminal sumber.

    #i ba&ah kondisi motor normal, angker arus 4 + diberikan oleh;+ ? '

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    7/28

    dirancang untuk membatasi pengereman a&al arus ; sampai sekitar dua kali

    arus beban penuh.

    #engan memasukkan rangkaian, torsi reverse dikembangkan bahkan

    ketika angker telah datang berhenti. 6kibatnya, pada kecepatan nol,

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    8/28

    /ika dibandingkan dengan 6mega+:$ perbedaannya hanya terletak pada

     besarnya tegangan yang diperlukan untuk bekerja. !ntuk 6mega+: tipe $,

    mikrokontroler ini dapat bekerja dengan tegangan antara ,F-9,9 G sedangkan

    untuk 6mega+: hanya dapat bekerja pada tegangan antara 8,99,9 G.

    2.2.1 *'n0#guras# P#n A(R ATMEA1/

    $r. 2.2.1 Konfigurasi pin 6mega+:

    Konfigurasi pin 6M

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    9/28

    9. Port 6 'P) P)F( merupakan pin input4output dua arah 'full dupleI( danselain itu merupakan pin khusus, seperti dapat dilihat pada tabel diba&ah ini.

    :. Port # 'P# P#F( merupakan pin input4output dua arah 'full dupleI( dan

    selain itu merupakan pin khusus, seperti dapat dilihat pada tabel diba&ah ini.

    J

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    10/28

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    11/28

    tegangan yang masuk ke beban, regulator tegangan, audio effect dan penguatan,

    serta aplikasi-aplikasi lainnya.

    $r. 2.3.1 *elombang kotak f 't( yang ideal dengan periode

    #alam hal ini PEM diaplikasikan sebagai Pengontrolan tegangan pada

    Motor $istrik #). Motor #) yang biasa ditemui di pasaran yang memiliki kutub

    6 dan kutub % yang jika diberikan beda potensial diantara kedua-nya, maka

    Motor #) akan berputar. Pada prinsipnya Motor #) jenis ini akan ada &aktu

    antara saat beda potensial diantara keduanya dihilangkan dan &aktu berhentinya.

    Prinsip inilah yang digunakan untuk mengendalikan kecepatan Motor #) jenis ini

    dengan PEM, semakin besar lebar pulsa positif dari PEM maka akan semakincepat putaran Motor #). !ntuk mendapatkan putaran Motor #) yang halus,

    maka perlu dilakukan penyesuaian Brekuensi 'Perioda otal( PEM-nya.

    2.4 "ens'rUltrasonik 

    *elombang ultrasonik adalah gelombang dengan besar frekuensi diatas

    frekuensi gelombang suara 'speech signals( yaitu lebih dari KH. Seperti

    telah disebutkan bah&a sensor ultrasonik terdiri dari rangkaian pemancar 

    ultrasonik yang disebut transmitter dan rangkaian penerima ultrasonik yang

    disebut receiver. Sinyal ultrasonik yang dibangkitkan akan dipancarkan dari

    transmitter ultrasonik. Ketika sinyal mengenai benda penghalang, maka sinyal

    ini dipantulkan dan diterima oleh receiver ultrasonik. Sinyal yang diterima

    oleh rangkaian receiver dikirimkan ke rangkaian mikrokontroler untuk 

    ++

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    12/28

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    13/28

    mngendalikan buah motor #) sekaligus secara independent. Kemampuan tiap

    driver motor #) dalam ;) $JD ini adlah 86 untuk masing-masing drivernya. ;)

    $JD adalah driver motor #) H-%ridge dengan unit driver didalam + chip ;).

    *br 8.9. Konfigurasi Pin ;) $JD

    Beature yang dimiliki ;) driver motor #) $JD sesuai datasheet adalah 1

    • 7perating Supply Goltage !p o 8: G

    • otal #c )urrent !p o 8 6

    • $o& Saturation Goltage

    • 7vertemperature Protection

    • $ogical L ;nput Goltage !p o +.9 G

    • High "oise ;mmunity

    2./ Ar%u#n' Un'

    !no 6rduino adalah board berbasis mikrokontroler pada 6mega5D.

    %oard ini memiliki +8 digital input 4 output pin 'dimana : pin dapat digunakan

    sebagai output PEM(, : input analog, +: MH osilator kristal, koneksi !S%, jack 

    listrik tombol reset. Pin-pin ini berisi semua yang diperlukan untuk mendukung

    mikrokontroler, hanya terhubung ke komputer dengan kabel !S% atau sumber 

    tegangan bisa didapat dari adaptor 6)-#) atau baterai untuk menggunakannya.

    %oard 6rduino !no memiliki fitur-fitur baru sebagai berikut 1

    +5

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    14/28

    - +, pinout1 tambah S#6 dan S)$ pin yang dekat ke pin aref dan dua pin baru

    lainnya ditempatkan dekat ke pin 3

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    15/28

    2./.2 -atu Da5a

    !no 6rduino dapat diaktifkan melalui koneksi !S% atau dengan catu daya

    eksternal. Sumber listrik dipilih secara otomatis.

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    16/28

    C 5,5 volt pasokan yang dihasilkan oleh regulator on-board. Menarik arus

    maksimum adalah 9 m6.

    C *"#

    2./.3 Mem'r5

    6mega5D ini memiliki 5 K% dengan ,9 K% digunakan untuk 

    loading file. ;a juga memiliki K% dari S36M dan + K% dari

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    17/28

    • 6ref. 3eferensi tegangan untuk input analog. #igunakan dengan

    analog 3eference'(.

    • 3eset.

    2./.! *'mun#kas#

    !no 6rduino memiliki sejumlah fasilitas untuk berkomunikasi dengan

    komputer, 6rduino lain, atau mikrokontroler lain. 6mega5D ini menyediakan

    !63 $ '9G( komunikasi serial, yang tersedia pada pin digital '3( dan +

    '(. Sebuah 6mega+:! pada saluran board ini komunikasi serial melalui

    !S% dan muncul sebagai com port virtual untuk perangkat lunak pada komputer.

    Birm&are 6rduino menggunakan !S% driver standar )7M, dan tidak ada driver 

    eksternal yang dibutuhkan. "amun, pada Eindo&s, file. ;nf diperlukan. Perangkat

    lunak 6rduino

    termasuk monitor serial yang memungkinkan data sederhana yang akan dikirim ke

     board 6rduino. 3 dan $

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    18/28

    $ingkungan open-source 6rduino memudahkan untuk menulis kode dan

    meng-upload ke board 6rduino. ;ni berjalan pada Eindo&s, Mac 7S , dan

    $inuI. %erdasarkan Pengolahan, avr-gcc, dan perangkat lunak sumber terbuka

    lainnya.

    am$ar 2./.3 ampilan Brame&ork 6rduino !"7

    2./.8 ,t'mat#s "'0t9are Reset

    ombol reset !no 6rduino dirancang untuk menjalankan program yang

    tersimpan didalam mikrokontroller dari a&al. ombol reset terhubung ke

    6tmega5D melalui kapasitor +nf. Setelah tombol reset ditekan cukup lama

    untuk me-reset chip, soft&are ;#< 6rduino dapat juga berfungsi untuk meng-

    upload program dengan hanya menekan tombol upload di soft&are ;#< 6rduino.

    2.7 *'ntr'ler Pr'+'rs#'nal Integral Der#at#e PID

    #idalam suatu sistem kontrol kita mengenal adanya beberapa macam aksi

    kontrol, diantaranya yaitu aksi kontrol proporsional, aksi kontrol integral dan aksi

    kontrol derivative. Masing-masing aksi kontrol ini mempunyai keunggulan-

    keunggulan tertentu, dimana aksi kontrol proporsional mempunyai keunggulan

    rise time yang cepat, aksi kontrol integral mempunyai keunggulan untuk 

    +D

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    19/28

    memperkecil error ,dan aksi kontrol derivative mempunyai keunggulan untuk 

    memperkecil error atau meredam overshot4undershot. !ntuk itu agar kita dapat

    menghasilkan output dengan risetime yang cepat dan error yang kecil kita dapat

    menggabungkan ketiga aksi kontrol ini menjadi aksi kontrol P;#. Parameter 

     pengontrol Proporsional ;ntegral derivative 'P;#( selalu didasari atas tinjauan

    terhadap karakteristik yang di atur 'plant(. #engan demikian bagaimanapun

    rumitnya suatu plant, prilaku plant tersebut harus di ketahui terlabih dahulu

    sebelum pencarian parameter P;# itu dilakukan.

    2.7.1 Peng'ntr'l +r'+'rs#'nal

    Pengontrol proposional memiliki keluaran yang sebanding atau

     proposional dengan besarnya sinyal kesalahan 'selisih antara besaran yang di

    inginkan dengan harga aktualnya(. Secara lebih sederhana dapat dikatakan bah&a

    keluaran pengontrol proporsional merupakan perkalian antara konstanta

     proposional dengan masukannya. Perubahan pada sinyal masukan akan segera

    menyebabkan sistem secara langsung mengeluarkan output sinyal sebesar 

    konstanta pengalinya.

    *ambar .F.+ menunjukkan blok diagram yang menggambarkan hubungan

    antara besaran setting, besaran aktual dengan besaran keluaran pengontrol

     proporsional. Sinyal keasalahan 'error( merupakan selisih antara besaran setting

    dengan besaran aktualnya. Selisih ini akan mempengaruhi pengontrol, untuk 

    mengeluarkan sinyal positif 'mempercepat pencapaian harga setting( atau negatif 

    'memperlambat tercapainya harga yang diinginkan(.

    am$ar 2.7.1 #iagram blok kontroler proporsional

    Sumber1 7gata K., +JJF

    +J

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    20/28

     pengontrol proposional memiliki parameter, pita proposional

    'propotional band( dan konstanta proporsional. #aerah kerja kontroler efektif 

    dicerminkan oleh pita proporsional sedangkan konstanta proporsional

    menunjukan nilai faktor penguatan sinyal tehadap sinyal kesalahan Kp. Hubungan

    antara pita proporsional 'P%( dengan konstanta proporsional 'Kp( ditunjukkan

    secara persentasi oleh persamaan berikut1

     ..........................................................2:1

    Pada *ambar .F. menunjukkan grafik hubungan antara P%, keluaran

     pengontrol dan kesalahan yang merupakan masukan pengontrol. Ketika konstanta

     proporsional bertambah semakin tinggi, pita proporsional menunjukkan

     penurunan yang semakin kecil, sehingga lingkup kerja yang dikuatkan akan

    semakin sempit.

    am$ar 2.7.2 Proportional band dari pengontrol proporsional tergantung pada

     penguatan.

    )iri-ciri pengontrol proposional harus diperhatikan ketika pengontrol

    tersebut diterapkan pada suatu sistem. Secara eksperimen, pengguna pengontrol

     propoisional harus memperhatikan ketentuan-ketentuan berikut ini 1

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    21/28

    +. kalau nilai Kp kecil, pengontrol proposional hanya mampu melakukan

    koreksi kesalahan yang kecil, sehingga akan menghasilkan respon sisitem

    yang lambat.

    . kalau nilai Kp dinaikan, respon sistem menunjukan semakin cepat

    mencapai set point dan keadaan stabil.

    5. namun jika nilai Kp diperbesar sehingga mencapai harga yang

     berlebiahan, akan mengakibatkan sistem bekerja tidak stabil, atau respon

    sistem akan berosolasi.

    2.7.2 Peng'ntr'l Integral

    Pengontrol integral berfungsi menghasilkan respon sistem yang memiliki

    kesalahan keadaan stabil nol. /ika sebuah plant tidak memiliki unsur integrator 

    '+4s(, pengontrol proposional tidak akan mampu menjamin keluaran sistem

    dengan kesalahan keadaan stabilnya nol. #engan pengontrol integral, respon

    sistem dapat diperbaiki, yaitu mempunyai kesalahan keadaan stabilnya nol.

    Pengontrol integral memiliki karaktiristik seperti halnya sebuah integral. Keluaran

    sangat dipengaruhi oleh perubahan yang sebanding dengan nilai sinyal kesalahan.

    Keluaran pengontrol ini merupakan penjumlahan yang terus menerus dari

     perubahan masukannya. Kalau sinyal kesalahan tidak mengalami perubahan,

    keluaran akan menjaga keadaan seperti sebelum terjadinya perubahan masukan.

    Sinyal keluaran pengontrol integral merupakan luas bidang yang dibentuk oleh

    kurva kesalahan penggerak. Sinyal keluaran akan berharga sama dengan harga

    sebelumnya ketika sinyal kesalahan berharga nol.

    *ambar .F.5 menunjukkan contoh sinyal kesalahan yang dimasukan ke

    dalam pengontrol integral dan keluaran pengontrol integral terhadap perubahansinyal kesalahan tersebut.

    +

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    22/28

    am$ar 2.7.3 Kurva sinyal kesalahan e't( terhadap t pada pembangkit kesalahan nol.

    2 MET,D,L,I PENELITIAN

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    23/28

    KONTROLER PLAN M

    PWM

    Sensor Ping

     Jar

    Rotary Encoder

    Perancangan ini didasarkan pada masalah yang bersifat aplikatif, yaitu

     perencanaan dan perealisasian alat agar dapat bekerja sesuai dengan yang

    direncanakan dengan mengacu pada rumusan masalah.

    !ntuk diagram blok sistem secara keseluruhan dapat dilihat pada gambar 

    di ba&ah ini1

    am$ar ;. D#agram Bl'k "#stem

    Perancangan dimulai dengan menghidupkan motor #) dengan tegangan

    masukannya sebesar + G#). #imana +Golt adalah tegangan yang telah

    ditentukan pada alat sebagai tegangan maksimum dari prototipe ini. Motor #)

    sudah terhubung dengan beberapa komponen yang berfungsi sebagai rangkaian

     pengendali putaran, #engan menggunakan sensor ultrasonik yang berfungsi

    sebagai indikator jarak benda yang mendekat yang kemudian akan memberikan

    informasi ke mikrokontroler dengan pin input4output, masukan dari sensor 

    ultrasonik akan diproses secara digital yang kemudian akan dikonfigurasikan

    dengan pin 7)+6 yang berfungsi sebagai pembangkit sinyal Pulse Eidth

    Modulation 'p&m(. Sinyal p&m berupa #utty cycle dari tegangan output. Pin

    7)+6 akan terhubung dengan rangkaian driver motor, dengan mengatur lebar 

     pulsa p&m, maka motor akan dapat diatur kecepatannya. $ebar pulsa yang

    dikeluarkan oleh mikrokontroler berupa sinyal high dan lo& tegangan, sehingga

    yang diatur adalah besar kecilnya tegangan yang dimasukan ke kaki ;) $JD.

    Sehingga masukan dari sumber akan berbanding lurus dengan besar pulsa dari

    mikrokontroler.

    5

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    24/28

       P   A   P   A   N    K

       A   Y   U SENSOR

    ULTRASONIK 

    Mikrokontroer

    At!ega"#

    MOTOR

    DC

     

    LCD indicator

    DRI$ER

    MOTORDRI$ER

    RELAY 

    D#agram Al#r Pr#ns#+ ker&a Alat

    %erikut adalah diagram alir Penelitian, dimana proses dimulai dari

    mikrokontroler yang men-trigger sensor ultrasonik ping sehingga mampu

    melakukan pengukuran terhadap benda pantul yang berada di depannya, sinyal

    kemudian diterima kembali oleh mikrokontroler untuk kemudian di eksekusi.

    Hasil pengukuran kemudian diterjemahkan mikrokontroler untuk sebagai

    masukan driver motor. Masukan dari mikrokontroler akan mengatur besar 

    kecilnya sumber tegangan yang diterima motor #) dengan menggunakan metode

     p&m.

    8

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    25/28

    *br. J #iagram 6lir Sistem Kerja 6lat

    7.1 Peran)angan %an Pem$uatan Alat

    Perancangan dan pembuatan alat dalam penelitian ini dibagi menjadi

     bagian yaitu elektrik, dan software.

    7.1.2 Peran)angan Elektr#k 

    Secara garis besar perancangan perangkat keras ' Hardware( dibagi dalam

     beberapa tahap sebagai berikut1

    +( Penentuan spesifikasi alat.

    ( Pembuatan blok diagram keseluruhan sistem.

    5( Penentuan komponen yang akan digunakan.8( Merakit perangkat keras masing-masing blok.

    7.1.3 Peran)angan %an Pem$uatan Perangkat Lunak  Software

    9

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    26/28

    Penyusunan perangkat lunak ' software( digunakan untuk mengetahui

    kondisi kondisi yang ingin di #esain dan parameter yang telah dirancang

    kemudian diterapkan ke dalam mikrokontroller.

    7.2 Penguan %an Anal#s#s

    !ntuk menganalisis kinerja alat apakah sesuai dengan yang direncanakan

    maka dilakukan pengujian sistem. Pengujian dilakukan pada mikrokontroler serta

    Pengujian Kuat Sinyal dari Sensor.

    7.2 Pengam$#lan *es#m+ulan %an "aran

    Kesimpulan diambil berdasarkan data yang diperoleh dari pengujian

    sistem secara keseluruhan. /ika hasil yang didapatkan telah sesuai dengan

    yang direncanakan sebelumnya, maka sistem kendali tersebut telah

     berhasil memenuhi harapan dan tentunya memerlukan pengembangan

    lebih lanjut untuk penyempurnaannya.

    (III "I"TEMATI*A PEMBAHA"AN

    Skripsi ini terdiri dari enam bab dengan sistematika pembahasan

    sebagai berikut1

    BAB I Pen%ahuluan

    Membahas latar belakang, rumusan masalah, batasan

    masalah, tujuan dan sistematika pembahasan.BAB II T#n&auan Pustaka

    Membahas teori-teori yang mendukung dalam perancangan

    dan pembuatan alat.

    BAB III Met'%'l'g# Penul#san

    Membahas metode penelitian dan perencanaan alat.

    :

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    27/28

    BAB I( Peran)angan %an Pem$uatan Alat

    Membahas perancangan mikrokontroler 6tmega+: dan

    menerapkannya ke dalam  software  di komputer, sehingga

    sistem dapat bekerja dengan baik.

    BAB ( Penguan %an Anal#s#s

    Membahas hasil pengujian sistem yang sudah dibuat, serta

    analisis hasil yang diperoleh.

    Ba$ (I *es#m+ulan %an "aran

    Membahas kesimpulan perancangan ini dan saran-saran yang

    diperlukan untuk pengembangan selanjutnya.

    REN-ANA *EIATAN

    Pelaksanaan kegiatan ini direncanakan dalam &aktu tiga bulan dengan

    kegiatan setiap bulannya ditunjukkan dalam abel 5.

    abel 5. abel 3encana egiatan

     "o Kegiatan%ulan ; %ulan ;; %ulan ;;;

    + 5 8 + 5 8 + 5 8

    + Seminar proposal

    Studi literature

    5 Pembuatan alat

    8 Pengujian alat

    9 Penyusunan laporan

    : Seminar hasil

    F

  • 8/17/2019 Semhas 6 Juli

    28/28

    DA