Top Banner
A. SEJARAH INTERNET • Tahun 1957 Uni Soviet meluncurkan satlit yang bernama Sputnik,yang membuat Amerika Serikat merasa terancam pertahanannya.Maka dibentuk badan ARPA(Adveance Research Projects Agence) dibawah pimpinan Departemen Pertahanan/Departeman Of Defense(DOD).
16

Sejarah internet

Dec 03, 2014

Download

Education

sebuah sejarah internet
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Sejarah internet

A. SEJARAH INTERNET

• Tahun 1957 Uni Soviet meluncurkan satlit yang bernama Sputnik,yang membuat Amerika Serikat merasa terancam pertahanannya.Maka dibentuk badan ARPA(Adveance Research Projects Agence) dibawah pimpinan Departemen Pertahanan/Departeman Of Defense(DOD).

Page 2: Sejarah internet

TAHUN 1969,DOD ARPA MEMBANGUN MATA RANTAI KOMUNIKASI ANTARA DOD DENGAN MILITER DISEBUT ARPANET,BERTUJUAN MEMBUAT SUATU JARINGAN KOMPUTER YANG TERSEBAR DAN MENGHINDARI PEMUSATAN INFORMASI DISUATU TITIK.

Page 3: Sejarah internet

PADA AWALNYA ARPANET HANYA MENGHUBUNGKAN 4 BUAH SITUS SAJA,YAITU: STANFORD RESEACH INSTITUTE(SRI) UNIVERSITY OF CALIFORNIA AT SANTA BARBARA(UCSB) UNIVERSITY OF CALIFORNIA AT LOS ANGELES(UCLA) UNIVERSITY OF UTAH

Page 4: Sejarah internet

TAHUN 1970,10 KOMPUTER BERHASIL DIHUBUNGI SATU SAMA LAIN,SEHINGGA SALING BERKOMUNIKASI DAN MEMBUAT JARINGAN.TAHUN 1972,ROY TOMLINSON MENYEMPURNAKAN PROGRAM E-MAIL UNTUK ARPANET IKON DALAM BENTUK “@” YANG MENUNJUKAN “AT”/”PADA”.

Page 5: Sejarah internet

1973 ARPANET BERKEMBANG KELUAR USA.KOMPUTER UNIVERSITY COLLEGE DI LONDON MERUPAKAN KOMPUTER PERTAMA DILUAR YANG MENJADI ANGGOTA ARPANET.

Page 6: Sejarah internet

PADA TAHUN YANG SAMA ,DUA AHLI KOMPUTER YAKNI VINTON CERF DAN BOB KAHN MEMPRESENTASIKAN SEBUAH GAGASAN YANG LEBIH BESAR,YANG MENJADI CIKAL BAKAL PEMIKIRAN INTERNET.IDE INI DIPRESENTASIKAN UNTUK PERTAMA KALINYA DI UNIVERSITY SUSSEX

Page 7: Sejarah internet

26 Maret 1976 Ratu Inggris berhasil mengirim e-mail dari Royal Signals dan Radar Estabilishmentdi Malvem.Setahun kemudian lebih dari 100 komputer bergabung di ARPANET membentuk jaringan atau Network.Pada 1979,Tom Truscott,Jim Elis dan Steve Bellovin menciptakan Newsgroups pertama dan diberi nama USENET.

Page 8: Sejarah internet

1981France Telecom menciptakan telepon televisi pertama(menelpon sambil berhubungan dengan vidio link.karena komputer yang membentuk jaringan semakin lama semakin banyak,maka dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan.

Page 9: Sejarah internet

1982 dibentuk Transmission Control Protocol(TCP) dan Internet Protokol(IP).yang dikenal sebagai rangkaian angka yang digunakan untuk mengidentifikasi komputer di internet .

Page 10: Sejarah internet

Di Eropa muncul jaringan yang dikenal dengan EUNET,yang menyadiakan jasa jaringan di nagara Belanda,Inggris,Denmark,dan Swedia.Jarinagan EUNET meyediakan jasa e-mail dan newsgroups USENET.Untuk meyeragamkan jaringan komputer yang ada,

Page 11: Sejarah internet

tahun 1984 diperkenalkan sistem nama domain yang dikenal dangan DNS atau Domain Name System.Komputer yang tersambung dengan jaringan yang ada sudah melebihi 1.000 komputer.Pada tahun 1987,jumlah komputer yang tersambung melomjak 10 kali lipat menjadi 10.000 lebih.

Page 12: Sejarah internet

Tahun 1988,Jarko Oikarinen dari Finland menemukan dan sekaligus memperkenalkan IRC(Internet Relay Chat).Setahun kemudian,jumlah komputer yang saling berhubungan kambali melonjak 10 kali lipat dalam setahun.

Page 13: Sejarah internet

Pada tahun 1990 adalah thun yang paling bersejarah,ketika Tim Berners Leemenemukan progran editor dan browser yang dapat menjelajah antara satu komputer dangan kompiter yang lain,yang membentuk jaringan itu.

Page 14: Sejarah internet

Program inilah yanh disebut WWW(World Wide Web).Tahun 1992,komputer yang saling tersambung membentuk jaringan sedah melampaui sejuta komputer dan ditahun yang sama muncul istilah Surfing The Internet.

Page 15: Sejarah internet

1993 INTERNIC DIDIRIKAN UNTUK MENJALANKAN LAYANAN PENDAFTARAN DOMAIN.TAHUN 1994,SITUS INTERNET TELEH TUMBUH MENJADI 3.000 ALAMAT HALAMAN DAN UNTUK PERTAMA KALINYA VIRTUAL-SHOPPING ATAU E-RETAIL MUNCUL DI INTERNET.DUNIA LANGSUNG BERUBAH.

Page 16: Sejarah internet

DITAHUN YANG SMA YAHOO,DIDIRIKAN YANG JUGA SEKALIGUS KELAHIRAN NETSCAPE NAVIGATOR.PENGGUNA INTERNET SECARA KOMORSIAL DIPELOPORI OLEH PERUSAHAAN PIZZA HUT.INTERNET BANKING PERTAMA DIAPLIKASI OLEH FIRST VIRTUAL.