Top Banner
SARS SARS Sigit Widyatmoko Sigit Widyatmoko Fakultas Kedokteran UMS Fakultas Kedokteran UMS
32
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: SARS

SARSSARS

Sigit WidyatmokoSigit Widyatmoko

Fakultas Kedokteran UMSFakultas Kedokteran UMS

Page 2: SARS

SARS backgroundSARS background

SARS first appeared in China in SARS first appeared in China in February of this year.February of this year.

On about March 15On about March 15thth, 2003, the , 2003, the World Health Organization issued a World Health Organization issued a “Worldwide Disease Alert”“Worldwide Disease Alert”

Page 3: SARS
Page 4: SARS
Page 5: SARS
Page 6: SARS

SARS backgroundSARS background

SARS has spread in China to at SARS has spread in China to at least 5 of its 10 provincesleast 5 of its 10 provinces

SARS has spread to Hong Kong, SARS has spread to Hong Kong, Singapore, Thailand, Korea, Singapore, Thailand, Korea, Vietnam and was spread to Vietnam and was spread to Canada, the US, Europe, and Canada, the US, Europe, and showing up in Brazil, Pakistan, and showing up in Brazil, Pakistan, and infecting people in about 20 infecting people in about 20 different nations.different nations.

Page 7: SARS

SARS backgroundSARS background

The mortality rate – the proportion The mortality rate – the proportion of people that die when infected – of people that die when infected – is about 4%is about 4%

To put this in perspective, the To put this in perspective, the great Spanish Flu Epidemic of 1918 great Spanish Flu Epidemic of 1918 had a mortality rate of 2.5%had a mortality rate of 2.5%

In the Spanish Flu Epidemic of In the Spanish Flu Epidemic of 1918 between 20 and 40 million 1918 between 20 and 40 million people died worldwide.people died worldwide.

Page 8: SARS

SARS epidemiologySARS epidemiology

SARS is caused by a coronavirusSARS is caused by a coronavirus Members of the coronavirus family Members of the coronavirus family

that are relatives of SARS include that are relatives of SARS include bovine coronavirus, murine bovine coronavirus, murine hepatitis virus, avian bronchitis hepatitis virus, avian bronchitis virus, porcine diarrhea virus.virus, porcine diarrhea virus.

SARS is not any of these and is a SARS is not any of these and is a brand-new virus.brand-new virus.

There is no vaccine for SARSThere is no vaccine for SARS

Page 9: SARS

The mechanisms of transmission are The mechanisms of transmission are incompletely understoodincompletely understood

May occur by both large and small May occur by both large and small aerosolsaerosols

Perhaps by the fecal oral routePerhaps by the fecal oral route Environmental source such or sewage or Environmental source such or sewage or

water play a rolewater play a role

Page 10: SARS

PathogenesisPathogenesis

Coronavirus infect ciliated epithelial cells in the Coronavirus infect ciliated epithelial cells in the nasopharinxnasopharinx

Viral replication leads to damage of ciliated cells Viral replication leads to damage of ciliated cells and induction of chemokines and interleukins , and induction of chemokines and interleukins , which result in common cold symptomswhich result in common cold symptoms

Virus is also found in the bloodstream, in the Virus is also found in the bloodstream, in the urine and (for up 2 months) in the stoolurine and (for up 2 months) in the stool

Pathology: hyaline membrane formation, Pathology: hyaline membrane formation, desquamation of pneumocytes in alveolar spaces desquamation of pneumocytes in alveolar spaces and interstistial spaceand interstistial space

Page 11: SARS

CORONAVIRUS

Page 12: SARS

SUSPECT CASE adalah Seseorang setelah 1 November 2002 menderita sakit dengan gejala demam tinggi (>38°C), dengan satu atau lebih gejala gangguan pernapasan yaitu batuk, napas pendek, kesulitan bernapas,dengan satu atau lebih keadaan berikut; dalam 10 hari terakhir sebelum sakit mempunyai riwayat kontak erat dengan seseorang yang didiagnosis sebagai penderita SARS atau dalam 10 hari terakhir sebelum sakit melakukan perjalanan ke " Affected Areas"

Definisi Kasus

Page 13: SARS

KONTAK ERATKONTAK ERAT adalah orang yang merawat, adalah orang yang merawat, tinggal serumah atau berhubungan langsung tinggal serumah atau berhubungan langsung dengan cairan saluran pernapasan atau jaringan dengan cairan saluran pernapasan atau jaringan tubuh penderita SARS.tubuh penderita SARS.

AFFECTED AREAS adalah Negara (daerah) yang mempunyai penderita yang menjadi sumber penularan langsung virus SARS.

Page 14: SARS

PROBABLE CASEPROBABLE CASE adalah Suspect case dengan adalah Suspect case dengan gambaran foto thoraks menunjukkan tanda-tanda gambaran foto thoraks menunjukkan tanda-tanda Pneumonia atau " Respiratory Distress Pneumonia atau " Respiratory Distress Syndrome" (RDS) atau seseorang yang meninggal Syndrome" (RDS) atau seseorang yang meninggal karena penyakit saluran pernapasan yang tidak karena penyakit saluran pernapasan yang tidak jelas penyebabnya dan pada pemeriksaan jelas penyebabnya dan pada pemeriksaan autopsi ditemukan tanda patologis berupa RDS autopsi ditemukan tanda patologis berupa RDS yang tidak jelas penyebabnya.yang tidak jelas penyebabnya.

Page 15: SARS

SARSSARS adalah infeksi saluran napas akut berat adalah infeksi saluran napas akut berat disebabkan oleh coronavirus. Sars merupakan disebabkan oleh coronavirus. Sars merupakan salah satu type pneumonia atipik. atau SARS salah satu type pneumonia atipik. atau SARS adalah Pneumonia yang didapat melalui adalah Pneumonia yang didapat melalui penularan di masyarakat atau lazim disebut penularan di masyarakat atau lazim disebut Community Acquired Pneumonia ( CAP ).Community Acquired Pneumonia ( CAP ).

Page 16: SARS

Demam > 38 derajat celciusSalah satu atau lebih gangguan pernapasan:

Napas pendekKesulitan bernapasDapat diserta dengan sakit kepala,

nyeri otot, nafsu makan menurun, bingung, kulit kemerahan dan diare.

Manifestasi Klinis

Page 17: SARS

Lanjutan ….Lanjutan ….

Dan salah satu dari beberapa hal berikut : Dalam 10 hari terakhir telah kontak erat dengan seseorang yang telah didiagnostik SARS ( yang merawat, serumah dengan yang merawat, atau secara langsung telah terkontak dengan cairan pernapasan dan cairan tubuh penderita SARS ).Dalam 10 hari terakhir melakukan perjalanan ketempat yang dilaporkan sebagai fokus penularan ( Daerah Penularan)

Page 18: SARS

Gambaran Radiologi

Page 19: SARS

Gambaran Radiologi

Page 20: SARS

Gambaran Radiologi

Page 21: SARS

Gambaran Radiologi

Page 22: SARS

SPESIMEN YANG DIAMBILSPESIMEN YANG DIAMBIL Dari penderita Dari penderita SuspekSuspek dan dan ProbableProbable

SARSSARS Jenis spesimen: Jenis spesimen:

- usap (swab) tenggorok- usap (swab) tenggorok

- usap hidung- usap hidung

- darah- darah

- tinja- tinja

- urin- urin

- sekret respiratori- sekret respiratori

- jaringan tubuh- jaringan tubuh

Page 23: SARS

Pemeriksaan Laboratorium di RSPemeriksaan Laboratorium di RS

Darah tepi lengkap: limfopeniaDarah tepi lengkap: limfopenia Fungsi hati, kreatin fosfokinase, Fungsi hati, kreatin fosfokinase,

ureum, elektrolit, C-reaktif proteinureum, elektrolit, C-reaktif protein Pemeriksaan lain untuk diferensial Pemeriksaan lain untuk diferensial

diagnosisdiagnosis

Page 24: SARS

Pemeriksaan Lab untuk Pemeriksaan Lab untuk konfirmasi SARS konfirmasi SARS

Tes Molekuler (RT-PCR)Tes Molekuler (RT-PCR) Tes antibodi : Elisa dan IFATes antibodi : Elisa dan IFA Kultur selKultur sel

Page 25: SARS

Pakaian Yang Dikenakan Saat Bertugas

Page 26: SARS

Tes molekuler (RT-PCR)Tes molekuler (RT-PCR)

Spesimen: darah, feses, usap hidung & tenggorok, sekret respiratori, atau jaringan tubuh

Sangat spesifik tapi kurang sensitifSpesimen yang diperiksa harus masih

mengandung virus atau bahan genetik

Page 27: SARS

Tes antibodiTes antibodi

Tes ini mendeteksi antibodi yang dikeluarkan tubuh sebagai respons terhadap infeksi coronavirus SARS

Pada fase awal: mungkin tidak terdeteksiAda 2 jenis tes : ELISA dan IFAELISA: hasil (+) pada hari ke- 21 onsetIFA: hasil (+) pada hari ke-10 onset

Page 28: SARS

Kultur selKultur sel

Virus pada spesimen dari pasien SARS dapat juga dideteksi dengan membiakkan virus pada kultur sel

Jika sudah terisolasi, virus harus diidentifikasi sebagai virus SARS dengan tes lebih lanjut

Page 29: SARS

Interpretasi hasil lab Interpretasi hasil lab PCR positif jika: - minimal dari 2 spesimen klinis (Ct: nasofaring

dan feses)- atau dari 2 jenis spesimen yang sama yang diambil selang 2 hari atau lebih selama masa sakit (Ct: 2 atau lebih usapan nasofaring)- atau dari 2 pemeriksaan (assays) yang berbeda atau pemeriksaan PCR yang diulang dengan mengunakan sampel klinis asli pada setiap pemeriksaan.

Page 30: SARS

Interpretasi hasil kultur selInterpretasi hasil kultur sel

Positif jika terisolasi coronavirus SARS pada kultur sel dari setiap spesimen yang dilakukan tes konfirmasi PCR, menggunakan metode yang sudah divalidasi.

Negatif jika tidak terisolasi coronavirus SARS.

Hasil negatif, tidak berarti SARS (-)

Page 31: SARS

TerapiTerapiOksigenasi, pertahankan O2 > 90 %Hidrasi Yaitu dengan pemasangan infus (Dapat RL / Dextrose)Antibiotik yang mencakup kuman atipik, dianjurkan: Pneumonia ringan, dapat diberikan golongan betalaktam+, antibetalaktamase IV, (+) New Makrolide atau golongan Respiratory Flouroquinolon IV. Pneumonia sedang/berat:: respiratory Fluoroquinolon IV, bila disertai infeksi pseudomonas maka selain respiratory Flouroquinolon ditambahkan cefalosporin generasi ke III antipseudomonas atau karbapenem, ditambah lagi dengan aminoglikosida

Page 32: SARS

Pada kasus berat, berikan steroit dosis Pada kasus berat, berikan steroit dosis tinggi, Metil Prednisolon 250 - 500 mg/hari tinggi, Metil Prednisolon 250 - 500 mg/hari yang dibagi dalam dua dosis ( pemberian yang dibagi dalam dua dosis ( pemberian Inravena) selama tiga hari, kemudian Inravena) selama tiga hari, kemudian dilakukan tappering off.dilakukan tappering off.Sebaiknya sejak awal masuk rawat isolasi Sebaiknya sejak awal masuk rawat isolasi sudah diberikan antivirus dengan dosis sudah diberikan antivirus dengan dosis awal ( ribavirin ) 2 gr, kemudian 1 gr awal ( ribavirin ) 2 gr, kemudian 1 gr setiap enam jam selama empat hari atau setiap enam jam selama empat hari atau diberikan 500 mg setiap delapan jam diberikan 500 mg setiap delapan jam selama 4-6 hari. selama 4-6 hari.