Top Banner
DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA TEGAL Jl. Proklamasi No. 11 Tegal 52111 RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA TEGAL TAHUN 2015
46

RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Oct 26, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

DINAS PEKERJAAN UMUMKOTA TEGALJl. Proklamasi No. 11 Tegal 52111

�R�E�N�C�A�N�A� �K�E�R�J�A� �(�R�E�N�J�A� �)�D�I�N�A�S� �P�E�K�E�R�J�A�A�N� �U�M�U�M

�K�O�T�A� �T�E�G�A�L�T�A�H�U�N� �2�0�1�5

Page 2: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1

BAB I

PENDAHULUAN

Pembangunan merupakan hal yang penting dari proses penentuan kebijakan dalam

rangka penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan. Undang- undang Nomor 25

Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (SPPN)

mengamanatkan bahwa, SPPN adalah satu kesatuan tata cara perencanaan

pembangunan dalam jangka panjang, jangka menengah dan tahunan yang dilaksanakan

oleh unsur penyelenggara negara dan masyarakat pada tingkat pusat maupun daerah.

Seluruh aspirasi yang disampaikan dimuat dalam suatu aktivitas musyawarah

perencanaan pembangunan, yang akan menghasilkan dokumen kebijakan

pembangunan.

Sama halnya dengan Pembangunan daerah dimana menyangkut tata cara perencanaan

pembangunan yang merupakan integrasi dari pembangunan nasional yang tidak dapat

dipisah satu sama lainnya. Untuk itu agar kegiatan pembangunan tersebut dapat berdaya

guna dan berhasil guna diperlukan suatu perencanaan yang baik. Dengan adanya

perencanaan yang baik akan dapat menjaga dan meningkatkan kuantitas serta kualitas

pembangunan.

Kota Tegal terletak di jalur utama pantai utara Pulau Jawa yang lebih dikenal sebagai jalur

Pantura sehingga Kota Tegal memiliki peran yang sangat penting bagi pertumbuhan

wilayah sekitarnya. Semua itu tidak terlepas dari perkembangan daerah hinterland-nya

dan juga didukung oleh ketersediaan sarana dan prasarana.

Berdasarkan Peraturan Walikota Tegal Nomor 29 Tahun 2008 tentang Penjabaran Tugas

Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Daerah Walikota Tegal, Dinas Pekerjaan Umum

mempunyai tugas pokok membantu Walikota dalam menyelenggarakan urusan bidang

pekerjaan umum berdasarkan asas otonomi daerah dan tugas pembantuan yang terdiri

dari Sekretariat, Bidang Pengairan, Bidang Bina Marga Dan Bidang Cipta Karya serta 1

UPTD yaitu UPTD Pemadam Kebakaran.

1.1. Latar Belakang

Page 3: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�2

Bagan Struktur OrganisasiDinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

Dalam mendukung Visi Kepala Daerah Terpilih yaitu : €Terwujudnya Kota Tegal yang

Sejahtera dan Bermartabat Berbasis Pelayanan P rima € Dinas Pekerjaan Umum

berperan penting dalam melaksanakan visi tersebut sesuai dengan penjabaran dari Misi

ke 4 yaitu €Mewujudkan infrastruktur yang memadai dan kelestarian lingkungan

untuk pembangunan berkelanjutan•. Pada misi inilah Dinas Pekerjaan Umum Kota

Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas

Pekerjaan Umum Kota Tegal berperan dalam membangun dan mengembangkan

infrastruktur daerah untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Kota Tegal dengan tetap

mempertahankan kelestarian lingkungan. Sehingga diperlukan program kegiatan yang

mendukung keinginan dan cita-cita Kepala Daerah nantinya melalui pemeliharaan dan

pembangunan berbagai sarana dan prasarana ke-Pu-an guna memberikan pelayanan

yang optimal kepada masyarakat dengan membangun berbagai fasilitas sarana dan

prasarana perkotaan yang cukup memadai dengan menciptakan lingkungan permukiman

yang sehat, teratur dan bersih guna peningkatkan efesiensi, produktifitas kerja. Maka dari

itu perlu suatu arahan atau acuan dalam mewujudkan keinginan masyarakat melalui visi

tersebut di susunlah dokumen Renja Kerja Dinas Pekerjaan Umum Tahun 2015.

UPTD

KEPALADINAS

Sub Bag. UmumKepegawainn

Sub BagianKeuangan

Sub BagianProgram

SEKRETARIAT

Bidang Cipta Karya

Seksi Tata Bangunandan Gedung

Seksi Penataan danpengembangan

Lingkungan

Seksi Pemb. Jalandan Jembatan

Seksi Pemel. Jalandan Jembatan

Seksi PeneranganJalan Umum

Bidang Bina Marga Bidang Pengaira n

Seksi PembangunanPengairan

Seksi PemeliharaanPengairan

Page 4: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�3

1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2013 tentang Keuangan Negara;

2. Undang - Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem PerencanaanPembangunan Nasional;

3. Undang - undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerahsebagaimana telah diubah untuk kedua kalinya dengan Undang-Undang Nomor12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun2004 tentang Pemerintah Daerah;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian UrusanPemerintah Antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi, Pemerintah DaerahKabupaten/Kota;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 41 tahun 2007 tentang Organisasi PerangkatDaerah;

6. Perataturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata CaraPenyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana PembangunanDaerah;

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang PedomanPengelolaan Keuangan Daerah Sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhirdengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentangPerubahan kedua atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daearah;

8. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 45/PRT/M/ 2007 tentang PedomanTeknis Pembangunan Gedung Negara;

9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang PelaksanaanPeraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, TatacaraPenyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana PembangunanDaerah

10. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 3 Tahun 2008 tentang RencanaPembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2005 •2025

11. Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 Tahun 2008 tentang tata CaraPenyusunan Perencanaan Pembangunan Daerah (Musrenbang) Kota Tegal

12. Peraturan Daerah Nomor 18 Tahun 2008 tentang Rencana PembangunanJangka Panjang Daerah Kota Tegal Tahun 2005-2025

13. Peraturan Daerah Nomor 4 tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang WilayahKota Tegal Tahun 2011-2031

13. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 14 Tahun 2010 tentang StandarPelayanan Minimum Bidang Pekerjaan Umum dan Tata Ruang

14. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2004 tentang Bangunan Gedung

15. Peraturan Pemerintah Nomor 36 tatahun 2005 tentang Peraturan pelaksanaan

Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung

1.2. Dasar Hukum

Page 5: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�4

Rencana kerja adalah dokumen rencana yang memuat program dan kegiatan yang

diperlukan untuk mencapai sasaran pembangunan, dalam bentuk kerangka regulasi dan

kerangka anggaran.

Adapun maksud dari penyusunan Rencana Kerja (Renja) tahun 2015 ini adalah sebagai

acuan untuk menyusun perencanaan tahun 2015 di Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal.

Sedangkan tujuan penyusunan Renja Kerja (Renja ) Dinas Pekerjaan Umum Tahun 2015

adalah :

a. Sebagai acuan pedoman penyesunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) tahun 2015

b. Sebagai alat kendali dan evaluasi untuk efisiensi dan efektifitas.

66

PERMENDAGRI NO 13

RPJMD

Renja SKPD RKPD

5 tahun

5 tahun

1 tahun

RKP

RPJM

1 tahun

1 tahun

5 tahun

Rancangan KUA

DPRD

Dibahasbersama Pemda

Nota Kesepakatan

Renstra SKPD

1.3. Maksud dan Tujuan

Page 6: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�5

BAB I : PENDAHULUAN

Berisikan : latar belakang, Dasar hukum, maksud dan tujuan serta

sistematikan penyusunan Rencana Kerja SKPD tahun 2015

BAB II : EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

1. Berisikan tentang evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja Dinas

Pekerjaan Umum Kota Tegal Tahun 2013 dan pelaksanaan perkiraan

tahun 2014 (Form. 1 Renja)

2. Analisis Kinerja Pelayanan Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

(Form.2 Renja) yang dikaitkan dengan SPM / IKK terhadap

pelaksanaan Renstra SKPD.

3. Isu-isu penting Penyelenggaran Tupoksi Dinas Pekerjaan Umum :

dampak terhadap capaian Visi Misi Kepala Daerah, rumusan isu-isu

penting yang akan ditindaklanjuti dalam program / kegiatan prioritas

Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal.

4. Pembahasan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat (Form.3

Renja dan Form.4 Renja)

BAB II I : TUJUAN, SASARAN, PROGRAM, KEGIATAN

1. Telaah terhadap kebijakan Nasional / Provinsi yang nantinya akan

dikaitkan dengan urusan pemerintahan yang dilaksanakan oleh Dinas

Pekerjaan Umum Kota Tegal

2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Pekerjaan Umum (rumusan dari

isu-isu penting terkait tupoksi Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

3. Program dan Kegiatan (Form. 5 Renja)

BAB I V : PENUTUP

Uraian terhadap pelaksanaan Renja Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

Tahun 2015

1.4. Sistimatikan

Page 7: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA

DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA TEGAL TAHUN 2013 -2014

Untuk pelaksanaan program dan kegiatan yang tertuang dalam Renstra Dinas Pekerjaan

Umum Kota Tegal tahun 2009 € 2014 pada umumnya sudah berjalan dengan baik. Bila

dilihat indikator outputnya rata-rata sudah mencapai target bahkan ada yang melebihi

target. Namun ada beberapa kegiatan diluar Renstra Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

yaitu :

1. Kegiatan Pengadaan Kendaraan Dinas yaitu pada tahun 2013 Dinas Pekerjaan

Umum Kota Tegal melakukan pengadaan Kendaraan Truk Tangga Listrik (Crane)

1 Unit dan Kijang Innova 1 unit

2. Kegiatan Pengadaan Peralatan Gedung Kantor yaitu pada tahun 2014 Dinas

Pekerjaan Umum Kota Tegal mengadaan pengadaan : 1 unit (katrol), 4 unit AC, 3

Almari, 1 unit Laptop, 2 printer, 4 meja staf, 10 kursi staf , 2 unit LCD Proyektor

dan 1 unit GPS

3. Kegiatan Pembangunan Prasarana Pengaman Pantai yaitu untuk pembangunan

Revetment atau pengaman pantai pada tahun 2014 yang berlokasi di Objek

Wisata Pantai Alam Indah (PAI)

4. Kegiatan Monitoring, evaluasi dan pelaporan (PNPM USRI)) yaitu merupakan

kegiatan yang mendukung program pemerintah yang semula kegiatan ini berada

di Bapermas KB dan pada tahun 2013 dilimpahkan ke DPU

5. Kegiatan Monitoring, evaluasi dan pelaporan PNPM Mandiri Perkotaan yaitu

merupakan kegiatan yang mendukung program pemerintah yang semula kegiatan

ini berada di Bapermas KB dan pada tahun 2013 dilimpahkan ke DPU

6. Percepatan dan perluasan pemb. Infrastruktur permukiman (P4-IP) merupakan

kegiatan yang bersumber dari APBN € Perubahan Tahun 2013

Selain kegiatan diatas ada kegiatan yang semula ada di Renstra Dinas Pekerjaan Umum

Kota Tegal pada tahun 2014 di alihkan ke Dinas Kimtaru yaitu kegiatan Penataan

lingkungan permukiman penduduk perdesaan (DAK) dengan sasaran : pembangunan

MCK+ dan Septik Komunal.

Kemudian ada kesalahan dalam penempatan kegiatan yaitu seharusnya ada pada

kegiatan pengadaan peralatan gedung kantor (dengan sasaran = 3 unit lemari arsip, 6

Almari Loker, 5 rak PJU, 2 unit Laptop, 6 Meja Biro Kecil, 6 Meja Komputer, 12 Kursi staf,

4 bh pesawat HT, 4 unit GPS) tapi masuk ke dalam kegiatan Penyediaan komponen

instalasi listrik/penerangan bangunan kantor, hal ini terjadi pada tahun 2010. Namun

kedepannya Dinas Pekerjaan Umum sudah mulai membenahi kesalahan tersebut.

2.1. Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Tahun 2013 -2014

Page 8: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Bila dilihat realisasi capaian kinerja ada beberapa kegiatan yang melebihi target ataupun

melebih 100% diantara nya kegiatan :

1. Rehabilitasi / pemeliharaan jaringan irigasi ; bila dilihat realisasi outputnya pada

tahun 2013 dengan target (0,8 - 8) x 19.325 m realisasinya mencapai (0,8 - 8) x

27.427 m atau 141,92 %

2. Mengendalian banjir pada daerah tangkapan air dan badan-badan sungai ;

dengan target (1,3-1,5) m x 424 m pada tahun 2013 realisasinya mencapai (1,3-

1,5) m x 475,1 m atau sekitar 112,05%.

3. Penataan lingkungan permukiman penduduk perdesaan dengan sasaran

pembangunan dan pemeliharaan saluran ; target (0,25 x 0,5) m x 8500 m,

realisasi (0,25-0,5)m x 12.613 m atau sekitar 148,39%

4. Rehabilitasi / Pemeliharaan jalan ; target yang ditetapkan sebesar 23.031 m

dengan realisasi 23.684 m atau 102,84%

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat Form 1 Renja

Page 9: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Form 1 Renja

Page 10: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Pada tahun 2012 sudah disusun SPM tentang tentang Standar Pelayanan Minimum

Bidang Pekerjaan Umum dan Tata Ruang.

Pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal dapat dilihat dari form 2 Renja bahwa untuk

indikator Tersedianya air baku untuk memenuhi kebutuhan pokok minimal sehari-hari

merupakan indikator dari kegiatan penyediaan sarana dan prasarana air bersih dimana

pada tahun 2012 dengan realisasi 59.86% dan pada tahun 2013 dengan realisasi 60.5%.

Hal ini menggambarkan bahwa pelayanan air bersih sudah mampu melayani sebagian

besar masyarakat di Kota Tegal.Namun kondisi ini sangat memprihatinkan karena masih

tingginya tingkat kehilangan air yang dialami oleh jaringan distribusi milik PDAM. Dimana

pada tahun 2013 volume air bersih yang diproduksi PDAM sebesar 2.569.257 m3.

Untuk indikator aksesibilitas, mobilitas, keselamatan yaitu merupakan indikator dari

kegiatan Pembangunan jalan dan rehabilitasi / pemeliharaan jalan dimana pada tahun

2012 realiasi untuk tersedianya jalan yang menghubungkan pusat-pusat kegiatan dalam

wilayah Kota Tegal sudah 100% begitu juga untuk tahun 2013 realisasinya sudah

mencapai 100%.Hal ini dapat dijelaskan bahwa sudah semua jalan dapat

menghubungkan ke pusat € pusat kegiatan berarti sudah dapat diakses oleh masyarakat

di Kota Tegal. Sedangkan indikator kondisi jalan (tersedianya jalan yang menjamin

kendaraan dapat berjalan dengan selamat dan nyaman), kecepatan (tersedianya jalan

yang menjamin perjalanan dapat dilakukan sesuai dengan kecepatan rencana) pada

tahun 2012 sudah mencapai 82,14% dari target 70% dan pada tahun 2013 realisasinya

sudah mencapai 86,14% dari target 75%. Dapat disimpulkan bahwa realisasinya sudah

melampau target tang sudah ditetapkan pada tahun 2012 dan 2013. Sedangkan untuk

proyeksi tahun 2014 kita targetkan 90 % dan tahun 2015 ditargetkan 95%. Kondisi

tersebut menggambarkan prosentase berdasarkan jumlah jalan dalam kondisi baik dan

sedang.Selama tahun 2010 s.d 2012 sudah dibangun jalan sepanjang 5. 564 m dan

pemeliharaan jalan sepanjang 49.673 m.

Indikator tersedianya akses air minum yang aman melalui Sistem Penyedian Air Minum

dengan jaringan perpipaan dan bukan jaringan perpipaan terlindung dengan kebutuhan

pokok minimal 60 liter/orang/perhari merupakan indikator dari kegiatan pembangunan

sarana dan prasarana air bersih pada tahun 2012 realisasinya mencapai 36,7% dan

tahun 2013 realisasinya mencapai 36,62%. Angka ini saat kecil bila dibandingkan dengan

jumlah penduduk yang butuh akan air bersih, hal ini disebabkan karena Kota Tegal tidak

mempunyai sumber / mata air sendiri , masih tingginya tingkat kebocoran air yang dialami

oleh PDAM sehingga belum bisa melayani masyarakat Kota Tegal semaksimal mungkin.

Untuk mengatasi masalah tersebut Kota Tegal memanfaatkan mata air yang ada di

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD

Page 11: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

wilayah Kabupaten Tegal dan menerapkan program manajemen optimalisasi oleh PDAM.

(penduduk yang terlayani oleh PDAM sebanyak 87.752 jiwa dari total 244.624 jiwa,

sedangkan yang terlayani sumur bor yang dibangun DPU hanya 1.700 jiwa)

Capaian kinerja dari indikator Tersedianya sistem jaringan drainase skala kawasan dan

skala kota sehingga tidak terjadi genangan (lebih dari 30 cm, selama 2 jam) dan tidak

lebih dari 2 kali setahun (merupakan indikator dari kegiatan Pengendalian banjir dan

pembangunan saluran drainase/gorong-gorong) pada tahun 2012 sebesar 95% dari target

40%. Realisasi ini menunjukan angka yang lebih besar dibandingkan target yang

ditetapkan. Hal ini dapat dilihat dengan adanya program pemerintah Kota Tegal yang

membangun Polder/kolam retensi dan normalisasi saluran sehingga dapat mengurangi

daerah genangan. Kemudian pada tahun 2014 ini disempurnakan dengan pengadaan

pompa dan genset di polder kaligangsa dan akan dibangunnya kolam retensi kelurahan

Mintaragen dan Tegalsari. Diharapkan dengan mengoptimal polder / kolam retensi yang

ada dapat mengurangi daerah genangan dan Rob bisa cepat surut.

Indikator tersedianya pedoman Harga Standar Bangunan Gedung Negara di

kabupaten/kota merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan dalam menunjang

pembangunan gedung-gedung negara dan merupakan acuan sebagai standar bangunan

gedung negara (HSBGN). Data ini merupakan Update data sesuai dengan perkembangan

harga pasar sehingga realisasinya 100 % untuk setiap tahunnya. (untuk lebih jelas lihat

Form 2 Renja terlampir)

Page 12: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Form 2 Renja

Page 13: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Melihat kondisi sarana dan prasarana dasar di kota Tegal menjadi suatu masalah yang

harus diatasi baik yang berkaitan dengan faktor alam maupun dari prilaku masyarakatnya

sendiri. Permasalahan yang perlu penanganan yaitu masalah genangan air dan Rob,

kondisi drainase kota, saluran pembuang limbah rumah tangga dan juga pembuang akhir

serta kondisi jaringan jalan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa isu-isu yang

berkembang pada saat ini yang perlu penanganan adalah :

a. Perencanaan pembangunan fisik kota yang terencana, teratur dan terkendali sesuai

dengan peraturan perundangan yang berlaku.

b. Peningkatan lingkungan permukiman yang sehat.

c. Peningkatan kualitas perumahan dan permukiman.

d. Peningkatan Kondisi jalan

e. Pengurangan daerah genangan.

f. Peningkatan kondisi gedung € gedung pemerintah, bangunan umum, dan tempat

ibadah.

g. Belum optimalnya penanganan system LPJU (lampu Penerangan Jalan Umum)

Untuk mendukung program pembangunan tahun 2015-2019 Dinas Pekerjaan Umum

sesuai dengan tugas pokok dan fungsi nya akan melaksanakan pembangunan sesuai

dengan Visi Misi kepala Daerah terpilih dimana dengan visi : •Terwujudnya Kota Tegal

yang Sejahtera dan Bermartabat Berbasis Pelayanan Prima € yang nantinya akan

dijabarkan pada misi ke 4 yaitu •Mewujudkan infrastruktur yang memadai dan

kelestarian lingkungan untuk pembangunan berkelanjutan •

Untuk melaksanakan visi misi tersebut Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal akan

menjabarkan tugas pokok dan fungsinya kedalam program kegiatan :

1. PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN = Progr am Pendukung

pelaksanaan aparatur

Penyediaan Jasa Komunikasi, sumber daya air dan listrik

Penyediaan Jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas dan operasional

Penyediaan jasa administrasi keuangan

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan TUPOKSI SKPD

Page 14: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Penyediaan makan dan minum

Rapat € rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

2. PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN = Program Pendukung

pelaksanaan aparatur

Pembangunan Gedung Kantor

Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Pengadaan Kendaraan Dinas / Operasional

Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor

Pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas / operasional

Pemeliharaan rutin / berkala perlengkapan gedung kantor

Pemeliharaan rutin / berkala peralatan gedung kantor

Pemeliharaan rutin / berkala mebeleur

3. PENINGKATAN DISIPLIN APARATUR = program pend ukung pelaksanaan

aparatur

Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapan

4. PROGRAM PEMBANGUNAN JALAN DAN JEMBATAN = program Wajib SKPD

Pembangunan Jalan

Pembangunan Jembatan

5. PROGRAM PEMBANGUNAN SALURAN DRAINASE GORONG/GORONG =

program Wajib SKPD

Pembangunan saluran drainase / gorong-gorong

6. Program REHABILITASI / PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN = program

Wajib SKPD

Rehabilitasi Pemeliharaan Jalan

7. PROGRAM PENGENDALIAN BANJIR = Program Wajid SKPD

Mengendalikan banjir pada daerah tangkapan air dan badan - badan sungai

8. PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PERDESAAN = Program Wajib SKPD

Penataan lingkungan permukiman penduduk perdesaan

Pembangunan sarana dan prasarana air bersih

Rehabilitasi/Pemeliharaan sarana dan prasarana air bersih perdesaaan

9. PENGEMBANGAN DAN PENGELOLAAN JARINGAN IRIGASI, RAWA DAN

JARINGAN PENGAIRAN LAINNYA = Rogram Wajib SKPD

Rehabilitasi / Pemeliharaan Jaringan Irigasi

Page 15: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

10. PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI / DATABASE = Program Pilihan SKPD

Penyusunan Sistem Informasi / Database Jalan

11. PENGATURAN JASA KONSTRUKSI = Program Pilihan SKPD

Sosialisasi dan desiminasi peraturan perundang-undangan jasa konstruksi dan

peraturan lainnya yang terkait

12. PENGEMBANGAN PERUMAHAN = Program Pilihan SKPD

Sosialisasi peraturan perundang-undangan dibidang perumahan

13. LINGKUNGAN SEHAT PERUMAHAN = Program Pilihan SKPD

Koordinasi pengawasan dan pengendalian pelaksanaan kebijakan tentangpembangunan perumahan

14. PENINGKATAN KESIAGAAN DAN PENCEGAHAN BAHAYA KEBAKARAN =Program Pilihan SKPD

Pencegahan dan pengendalian bahaya kebakaran

15. PENINGKATAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MEMBANGUN = Program

Pilihan SKPD

Monitoring, evaluasi dan pelaporan

Monitoring, evaluasi dan pelaporan Mandiri Perkotaan

16. PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN BIDANG KET ENAGALISTRIKAN = Program

Pilihan SKPD

Koordinasi Pengembangan Ketenagalistrikan

Dalam rang ka melaksanakan amanat Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional

Perencanaan Pembangunan dilaksanakan dengan melibatkan semua pemangku

kepentingan (stakeholders) dan seluruh komponen masyarakat yang terkoordinir dengan

baik antar dinas-dinas yang tekait untuk mewujudkan sinkronisasi perencanaan

pembangunan dengan Pemerintah Propinsi Jawa Tengah dan Pemerintah.Untuk

memenuhi keinginan masyarakat dalam pembangunan ini, Dinas Pekerjaan Umum Kota

Tegal telah melaksanakan dan mengikuti musrenbang baik di tingkat kelurahan maupun

di tingkat kecamatan untuk menampung aspirasi dari masyarakat yang nantinya akan

dituangkan dalam Rencana Kerja Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal Tahun

2015.Adapuntahapan yang dilalui dalam menghimpun aspirasi masyarakat ini adalah

2.4. Pembahasan Usu lan Program dan Kegiatan Masyarakat.

Page 16: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

telah dilaksanakan musrenbang tingkat kelurahan pada tanggal 31 Januari 2014 s.d 14

Februari 2014 yang usulannya menjadi bahan pertimbangan dalam musrengbang di

tingkat kecamatan yang dilaksanakan pada tanggal 18 Februari 2014 s.d 24 Februari

2014. Hasil musrenbang Kecamatan ini merupakan usulan prioritas dari masing-masing

kelurahan dengan metode skoring untuk menentukan prioritas di kecamatan. Dari hasil

musrenbang kecamatan ini akan dimasukan ke Rencana Kerja (Renja) Dinas Pekerjaan

Umum Kota Tegal Tahun 2015. dengan hasil terlampir (Form 3 Renja) .

Page 17: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

FORM 3 RENJA SKPD

Page 18: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Dari Form 3 Renja dapat dilihat bahwa usulan masyarakat melalui musrenbang di 4

kecamatan setelah di rekapitulasi yang memenuhi skoring yang telah disepakati dan telah

dilakukan survey kelapangan maka dapat disimpulkan bahwa pada Dinas Pekerjaan

Umum Kota Tegal total usulan melalui musrenbang kecamatan adalah sebesar

Rp. 23.045.229.000,- yang terdiri dari :

- Program : 8 Program :

1. Program Pembangunan Jalan dan Jembatan

2. Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan dan Jembatan

3. Pembangunan Saluran Drainase / Gorong-gorong

4. Pembangunan Infrastruktur Perdesaan

5. Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

6. Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan

Pengairan Lainnya

7. Pengendalian Banjir

8. Pembinaan dan Pengembangan Bidang Ketenagalistrikan

- Kegiatan : 9 Kegiatan :

1. Pembangunan Jalan

2. Pembangunan Jembatan

3. Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan

4. Pembangunan saluran drainase/gorong-gorong

5. Penataan Lingkungan Permukiman Penduduk Perdesaan

6. Pembangunan Gedung

7. Rehabilitasi / Pemeliharaan Jaringan Irigasi

8. Mengendalikan banjir pada daearah tangkapan air dan badan-badan

sungai

9. Koordinasi Pengembangan Ketenagalistrikan

Dan total pekerjaan sebanyak : 145 Pekerjaan

Dari program dan kegiatan yang telah disurvey dan disepakati tidak semua pekerjaan

setelah di lihat kelapangan memenuhi syarat usulan ke Dinas Pekerjaan Umum Kota

Tegal. Ada kriteria € kriteria yang memenuhi syarat untuk menjadi usulan, diantaranya :

1. Untuk pembangunan, pemeliharaan saluran ; saluran yang lebarnya kurang dari 0.4 m

dapat diusulkan melalui FPSDP, PNPM, BKM

2. Pembangunan Jalan, Pembangunan gedung, sumur bor, Pembangunan saluran dll:

lahannya sudah tersedia (Pembebasan Lahan tidak menjadi tanggungjawab DPU)

Page 19: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

3. Penggantian LPJU dan Pemasangan PAL : minimal lebar jalannya 3 M atau bisa

dilalui truk tangga listrik selain itu (neonisasi) dapat diusulkan melalui FPSDP

4. Jalan yang semula merupakan jalan paving tetap dipertahankan sebagai jalan paving

(tidak diaspal) hal ini berkaitan dengan aset jalan paving.

5. Pembangunan jalan dan pengaspalan jalan minimal lebar badan jalan 3 m.

6. Untuk Jembatan : yang berupa plat beton ataupun crossing ataupun jembatan kecil

dapat diusulkan melalui FPSDP, BKM dan PNPM.

7. Untuk pekerjaan yang sifatnya pengerukan dapat dilaksanakan dengan swakelola.

Namun dari usulan kecamatan tersebut ada beberapa kendala yang kita temui baik itu

dilapangan maupun dalam proses pengusulan diantaranya :

1. Masih ada usulan kelurahan yang lokasinya hanya menyebutkan RW dan RT saja

sehingga sulit untuk mencari lokasinya.

2. Setelah dilihat kelapangan ternyata kondisi yang diusulkan masih bagus seperti

kondisi jalan.

3. saat survey kelapangan ada yang tidak ditemukan lokasi atau usulan tersebut

tidak jelas

Hal diatas tersebut sangat menyulitkan bagi kita untuk survey ke lapangan.Dengan

demikian diharapkan untuk usulan tersebut agar menyebutkan identitas yang lengkap

seperti : Perbaikan Saluran Jl ..............RW .....RT ......Kel.........

Untuk Form 4 Renj a dengan memperhatikan kriteria-kriteria : Kontribusi pada

Pencapaian Target Prioritas Pembangunan Daerah, SPM/IKK, Kesesuaian dengan

Renstra SKPD, Dukungan pada pemenuhan hak dasar rakyat Lintas Kecamatan,

Dukungan nilai tambah Lintas Kecamatan, Status Usulan dan Urgensi akan di peroleh

prioritas Kegiatan yang akan direkomendasikan dalam usulan penyusunan Rencana Kerja

SPKD tahun 2015.

Untuk Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal prioritas kegiatannya adalah :

Prioritas 1 : Mengendalikan banjir pada daerah tangkapan air dan badan-badan

sungai

Prioritas 2 : Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan

Prioritas 3 : Penataan lingkungan permukiman penduduk perdesaan

Prioritas 4 : Pembangunan Gedung Kantor

Prioritas 5 : Pembangunan Jalan

Prioritas 6 : Koordinasi pengembangan ketenagalistrikan

Prioritas 7 : Pembangunan saluran drainase / gorong-gorong

Prioritas 8 : Pembangunan sarana prasarana air bersih perdesaan

Prioritas 9 : Rehabilitasi / pemeliharaan jaringan irigasi

Prioritas 10 : Pembangunan jembatan

Page 20: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Prioritas 11 : Pencegahan dan pengendalian bahaya kebakaran

Prioritas 12 : Rehabilitasi / pemeliharaan air bersih

Prioritas 13 : Koordinasi pengawasan dan pengendalian pelaksanaan kebijakan

tentang perumahan

Prioritas 14 : Sosialisasi dan diseminasi peraturan perundang-undangan jasa

konstruksi dan peraturan lainnya yang terkait

Prioritas 15 : Sosialisasi peraturan perundang-undangan di bidang perumahan

Prioritas 16 : Penyusunan Sistem informasi / database jalan

Page 21: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

Form 4 Re nja

Page 22: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1

BAB IIITUJUAN, SASARAN, PROGRAM, KEGIATAN

Sesuai amanat Permendagri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan

Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan,

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah perlu

mensinergiskan perencanaan pemerintah Daerah dengan Pemerintah Propinsi dan pusat.

Maka perencanaan tahun 2015 Pemerintah Kota Tegal Umumnya dan Dinas Pekerjaan

Umum khususnya mengacu pada :

1. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional , tujuan pembangunan

nasional yang bertumpu pada 11 prioritas :1. reformasi birokrasi dan tata kelola,

2.pendidikan, 3. kesehatan, 4. penanggulangan kemiskinan, 5. ketahanan pangan,

6. infrastruktur , 7. iklim investasi dan usaha, 8. energi, 9. lingkungan hidup dan

bencana, 10. daerah tertinggal,terdepan terluar dan paska konflik serta 11.

kebuadayaan, kreatifitas, inovasi dan teknologi.

2. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Tengah tahun

2013-2008 dengan prioritas pembangunan di tahun 2015 adalah : 1. percepatan

pengurangan kemiskinan dan pengangguran, 2. peningkatan perekonomian

daerah berbasis potensi unggulan daerah dengan rekayasa teknologi dan

berorientasi pada ekonomi kerakyatan, 3. peningkatan kualitas sumber daya

manusia dan pelayanan dasar yang makin luas, 4. peningkatan kualitas dan

kapasitas insfrastruktur yang makin optimal mendukung pengembangan dan

daya saing wilayah , 5. peningkatan pengelolaan sumber daya alam dan

lingkungan hidup serta 6. penataan ruang dengan tetap menjaga kelestarian dan

kesesuaian fungsinya.

3. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Tegal Tahun 2005-2025

yang dikorelasikan dengan Visi dan Misi Kepala Daerah Terpilih yang akan diacu

dalam penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun

2014-2019 dengan prioritas pembangunan :

1. Peningkatan kapasitas kelembagaan perencanaan pembangunan daerah

2. Peningkatan kapasitas kelembagaan organisasi perangkat daerah

3. Peningkatan kapasitas kelembagaan perencanaan pembangunan daerah

4. Peningkatan kualitas dan kesejahteraan Sumber Daya Aparatur

5. Peningkatan pelayanan dasar dan kesejahteraan masyarakat

3.1. Kebijakan Pembangunan

Page 23: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�2

6. Pengembangan Ekonomi Lokal

7. Pengembangan Infrastruktur

8. Peningkatan partisipasi dan pemberdayaan masyarakat

Jadi dapat simpulkan bahwa Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal mendukung prioritas

Nasional yang ke 6 yaitu Infrastruktur dan prioritas pembangunan Jangka Menengah

Daerah Propinsi Jawa Tengah pada prioritas ke 4 yaitu peningkatan kualitas dan

kapasitas insfrastruktur yang makin optimal mendukung pengembangan dan daya saing

wilayah serta daya saing wilayah. Sedangkan untuk prioritas pembangunan di Kota Tegal

Dinas Pekerjaan Umum ada pada priorotas ke 7 yaitu Pengembangan Infrastruktur.

Melihat kondisi sarana dan prasarana dasar di kota Tegal menjadi suatu masalah yang

harus diatasi baik yang berkaitan dengan faktor alam maupun dari prilaku masyarakatnya

sendiri. Permasalahan yang perlu penanganan yaitu masalah genangan air dan Rob,

kondisi drainase kota, saluran pembuang limbah rumah tangga dan juga pembuang akhir

serta kondisi jaringan jalan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa isu-isu yang

berkembang pada saat ini yang perlu penanganan adalah :

a. Perencanaan pembangunan fisik kota yang terencana, teratur dan terkendali sesuai

dengan peraturan perundangan yang berlaku.

b. Peningkatan lingkungan permukiman yang sehat.

c. Peningkatan kualitas perumahan dan permukiman.

d. Peningkatan Kondisi jalan

e. Pengurangan daerah genangan.

f. Peningkatan kondisi gedung € gedung pemerintah, bangunan umum, dan tempat

ibadah.

g. Belum optimalnya penanganan system LPJU (lampu Penerangan Jalan Umum)

Berdasarkan isu € isu diatas untuk mencapai hasil yang optimal akan dijabarkan dalam

program kegiatan pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal yang mengacu kepada priritas

pembangunan Nasional, Pembangunan Propinsi Jawa Tengah dan Pembangunan

Jangka Menengah Kota Tegal

3.2. Tujuan, Sasaran Renja DPU Kota Tegal

Page 24: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�3

Visi :

merupakan a sense of direction , merupakan pernyataan mengenai masa depan

organisasi yang realistik, atraktif, dan dapat dipercaya (credible).

merupakan artikulasi tujuan (destination ) yang harus dicapai oleh organisasi

tersebut, yang menjadikan organisasi lebih baik dan lebih sukses.

Dari uraian diatas dijelaskan bahwa visi itu dapat diartikan sebagai :

€Suatu gambaran menantang tentang keadaan masa depan yang berisikan cita dan

citra yang ingin diwujudkan instansi pemerintah•

Visi berkaitan dengan pandangan ke depan menyangkut ke mana instansi pemerintah

harus dibawa dan diarahkan agar dapat berkarya secara konsisten dan tetap eksis,

antisipatif, inovatif, serta produktif.

Bila dilihat dari substansinya visi tsb :

€ mencerminkan apa yang ingin dicapai sebuah organisasi

€ memiliki orientasi ke masa depan sehingga segenap jajaran harus berperan dalam

mendefinisikan dan membentuk masa depan organisasinya

€ memberikan arah dan fokus strateji yang jelas

€ menjembatani keadaan sekarang dan keadaan masa depan

€ mampu menjadi perekat dan menyatukan berbagai gagasan stratejik yang

terdapat dalam organisasi

€ mampu menumbuhkan komitmen dan menggerakkan semua jajaran organisasi

untuk bekerja sama dengan baik

€ mampu menjamin kesinambungan kepemimpinan organisasi

€ menciptakan standar keunggulan

Visi Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal adalah :

��S�e�b�a�g�a�i� � �D�i�n�a�s� �y�a�n�g� �b�e�r�k�o�m�p�e�t�e�n� �d�a�l�a�m� �m�e�l�a�k�s�a�n�a�k�a�n

�p�e�m�b�a�n�g�u�n�a�n� �s�a�r�a�n�a� �d�a�n� �p�r�a�s�a�r�a�n�a� �k�e�-�P�U�-�a�n� �y�a�n�g� �h�a�n�d�a�l�,

�b�e�r�k�u�a�l�i�t�a�s�,� �b�e�r�k�e�s�i�n�a�m�b�u�n�g�a�n� �d�a�n� �b�e�r�w�a�w�a�s�a�n� �l�i�n�g�k�u�n�g�a�n

�m�e�n�u�j�u�m�a�s�y�a�r�a�k�a�t� �y�a�n�g� �p�a�r�t�i�s�i�p�a�t�i�f� �d�a�n� �s�e�j�a�h�t�e�r�a ��.

Page 25: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�4

Penjelasan dari visi Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal :

Bahwa Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal merupakan salah satu dinas yang

berkompeten di bidang nya yaitu dinas yang bertangungjawab dalam pelaksanaan

pembangunan dan pemeliharaan sarana dan prasarana fisik ke-PU-an yang handal,

mengutamakan kualitas, melaksanakan kegiatan pembangunan yang berkesinambungan

dengan memperhatikan aspek lingkungan (berwawasan lingkungan) untuk mewujudkan

masyarakat yang mandiri, produktif menuju masyarakat yang sejahtera.

Misi :

Merupakan sesuatu yang harus diemban atau dilaksanakan oleh instansi pemerintah,

sebagai penjabaran visi yang telah ditetapkan.

Kriteria:

Mencakup semua pesan yg terdapat dalam visi, dan menjamin pencapaian visi

melalui pelaksanaan misi.

Memberikan petunjuk terhadap tujuan yang akan dicapai

memberikan petunjuk kelompok sasaran mana yang akan dilayani oleh instansi

pemerintah, dan

memperhitungkan berbagai masukan dari stakeholders

Misi juga dapat diartikan sebagai ungkapan alasan keberadaan Instansi dan hal-hal yang

seharusnya dilakukan.

Pernyataan misi mencakup tiga aspek utama:

ð· Definisi usaha/kegiatan (sesuai tupoksi) organisasi

ð· Pernyataan berbagai tujuan utama organisasi

ð· Pernyataan filosofi organisasi

Misi Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal adalah :

1. Melaksanakan perencanaan, pembangunan fisik dan pengawasan di bidang

Kebinamargaan yang teratur, terkendali sesuai dengan peraturan perundangan-

undangan yang berlaku untuk mewujudkan kelancaran transportasi darat,

menunjang lalu lintas ekonomi dan mendorong terbukanya akses jalan baru serta

Page 26: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�5

meningkatkan kualitas dan kuantitas fasilitas pendukung lainnya yang

berhubungan dengan kebinamargaan.

2. Melaksanakan perencanaan, pembangunan fisik dan pengawasan di bidang

Keciptakaryaan yang teratur, terkendali sesuai dengan peraturan perundangan-

undangan yang berlaku untuk menciptakan lingkungan permukiman yang sehat,

Mewujudkan peningkatan perumahan dan permukiman, penataan dan

pengembangan lingkungan yang selaras, serasi dan berwawasan lingkungan

serta Meningkatkan kondisi gedung € gedung pemerintahan, bangunan umum dan

tempat ibadah

3. Melaksanakan perencanaan, pembangunan fisik dan pengawasan di bidang

pengairan yang teratur, terkendali sesuai dengan peraturan perundangan-

undangan yang berlaku dalam pengelolaan sumberdaya air, melaksanakan

pengaturan dan pembinaan, pengawasan dalam penanggulangan akibat bencana

rob dan banjir serta mewujudkan berkurangnya daerah genangan air

Tujuan, sasaran, Kebijakan dan Strategi Misi 1 :

ðØ Tujuan :

�a�. Peningkatan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana jalan dan jembatan

�b�. Mewujudkan ketersediaan dan keakuratan database bidang kebinamargaan

�c�. Peningkatan kualitas, efisiensi, efektifitas serta profesionalisme Penerangan

Jalan Umum

ðØ Sasaran :

a. Meningkatnya kondisi dan daya dukung ruas jalan dan jembatan melalui

pembangunan dan pemeliharaan jalan dan jembatan

b. Memberikan akses penghubung bagi daerah yang terisolir / daerah baru

dilingkungan permukiman, perkantoran dan fasilitas umum lainnya.

c. Meningkatnya ketersediaan informasi / database sarana dan parasarana jalan

dan jembatan serta pendukungnya yang berbasis teknologi informasi

ðØ Kebijakan :

a. Meningkatkan kondisi kualitas dan kuantitas jaringan jalan dan jembatan di

Kota Tegal;

b. Mewujudkan sistem informasi/data base jalan/jembatan yang integrasi dalam

perencanaan pembangunan jalan/jembatan dengan pemanfaatan ruang kota;

c. Mewujudkan pengembangan sistem integrasi jaringan transportasi Kota Tegal

Page 27: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�6

d. Meningkatkan kinerja jaringan transportasi yang berkelanjutan dan ramah

lingkungan

e. Meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam pembangunan dan

pemeliharaan jalan dan jembatan.

f. Meningkatkan Sistem Penerangan Jalan Umum dalam rangka efisiensi dan

efektifitas.

ðØ Strategi :

a. Melaksanakan pembangunan dan pemeliharaan jalan dan jembatan

b. Membuat dan menyusun database yang berhubunga dengan kebinamargaan

c. Memanfaatkan dan menjaga hubungan baik antar daerah dalam kaitan

pembangunan sektoral di bidang kebinamargaan

d. Meningkatkan dan mengoptimalkan Sumber Daya Manusia dalam

pelaksanaan kegiatan kebinamargaan.

e. Melaksanakan.sistem penerangan jalan umum untuk meningkatkan efektifitas

dan efisiensi

ðØ Program :

1. Program Pembangunan Jalan dan Jembatan.

2. Program Rehabilitasi/Pemeliharaan jalan dan Jembatan.

3. Program Peningkatan sarana prasarana Kebinamargaan

4. Program Pembangunan Sistem Informasi / Database Jalan dan jembatan

5. Program pembinaan dan pengembangan bidang ketenagalistrikan.

Tujuan dan sasaran Misi 2 :

ðØ Tujuan :

�a�. Peningkatan kuantitas dan kualitas prasarana dan sarana permukiman

�b�. Peningkatan penataan lingkungan dan pengawasan bangunan gedung yang

sesuai dengan peruntukannya kondisi bangunan gedung pemerintahan,

bangunan umum dan tempat ibadah yang selaras, serasi dan berwawasan

lingkungan.

ðØ Sasaran :

�a�. Meningkatnya kuantitas dan kualitas prasarana dan sarana permukiman

�b�. meningkatnya penataan lingkungan dan pengawasan bangunan gedung yang

sesuai dengan peruntukannya kondisi bangunan gedung pemerintahan,

bangunan umum dan tempat ibadah yang selaras, serasi dan berwawasan

lingkungan.

�c�. Membangun dan meningkatkan kondisi saluran lingkungan

�d�. Meningkatkan kondisi bangunan gedung

Page 28: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�7

�e�. Membangun dan meningkatkan penyediaan sarana dan prasarana air bersih

baik kualitas maupun kuantitas dalam rangka pemenuhan kebutuhan

masyarakat.

�f�. Meningkatnya sistem proteksi kebakaran pada bangunan dan gedung

ðØ Kebijakan :

�a�. Meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam pembangunan prasarana air

bersih

�b�. Mewujudkan pembangunan bangunan gedung kantor pemerintahan, dan

fasilitas ibadah.

�c�. Mewujudkan sistem jaringan dan manajemen pengolahan air baku secara

terpadu.

�d�. Mewujudkan kualitas permukiman yang layak di wilayah perkotaan

�e�. Meningkatkan Sumber Daya Manusia dibidang pembangunan dan

pengawasan bangunan dan gedung

�f�. Mewujudkan sistem proteksi kebakaran pada bangunan dan gedung

�g�. Mewujudkan penataan lingkungan permukiman perkotaan yang layak dan

memperhatikan ekologi perkotaan

�h�. Mewujudkan upaya kesiagaan dan pencegahan kebakaran dengan

mewujudkan NSPM RISPK

�i�. Mewujudkan penataan lingkungan permukiman penduduk yang berwawasan

lingkungan

�j�. Mewujudkan NSPM pencegahan bahaya kebakaran di wilayah perkotaan

dalam meningkatkan pemantapan kehandalan gedung dan lingkungan

�k�. Meningkatnya profesionalisme dan kemampuan penyelenggaraan jasa

konstruksi

ðØ Strategi :

�a�. Melaksanakan perencanaan dan pembangunan kantor pemerintahan dan

fasilitas peribadatan.

�b�. Menyusun detail engineering design untuk pengadaan sarana dan prasarana

air bersih.

�c�. Menyusun NSPM RISK dalam meningkatkan pemantapan kehadalan gedung

dan lingkungan.

�d�. Menciptakan lingkungan permukiman yang bebas air buangan dan limbah

�e�. Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan bangunan gedung

sehingga tercipta ketertiban dalam pembangunan.

�f�. Melaksanakan sosialisasi tentang jasa konstruksi

Page 29: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�8

�g�. Terwujudnya partisipasi / upaya masyarakat dalam pengembangan, perbaikan

dan pemeliharaan sarana dan prasarana lingkungan.

�h�. Meningkatnya partisipasi kebersamaan pengelolaan oleh masyarakat didalam

menjaga dan memelihara sarana dan prasarana lingkungan.

�i�. Terwujudnya kemandirian masyarakat didalam mengelola sarana dan

prasarana lingkungan.

ðØ Program :

1. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

2. Program pembangunan infrastruktur perdesaan

3. Program Pengaturan Jasa Konstruksi

4. Program Lingkungan Sehat perumahan

5. Program peningkatan kesiagaan dan pencegahan bahaya kebakaran

Tujuan dan sasaran Misi 3 :

ðØ Tujuan :

Meningkatkan sistem drainase kota untuk menanggulangi akibat bencana rob dan

banjir di wilayah Kota Tegal

ðØ Sasaran :

�a�. Tercapainya pelaksanaan pembangunan saluran drainase kota dan

normalisasi jaringan irigasi

�b�. Tercapainya peningkatan kapasitas dan pelayanan saluran drainase / gorong-

gorong untuk mengurangi daerah genangan

ðØ Kebijakan :

a. Meningkatkan kualitas dan kuantitas saluran drainase perkotaan di Wilayah

Kota Tegal

b. Meningkatkan kapasitas dan kualitas pelayanan saluran drainase dengan

adanya keterpaduan perencanaan

ðØ Strategi :

a. Pembangunan saluran primer dan sekunder dalam kota untuk mendukung

aliran air

b. Perbaikan dan peningkatan kapasitas saluran tersier dan gorong-gorong yang

bermanfaat menampung air pembuangan dari perumahan dan hujan

ðØ Program :

�a�. Program pembangunan saluran drainase/gorong-gorong.

Page 30: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�9

�b�. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan

Jaringan Pengairan Lainnya

�c�. Program Pengendalian Banjir

Penyusunan rencana kinerja dilakukan pada setiap awal tahun anggaran dan merupakan

komitmen bagi instansi Pemerintah untuk mencapainya dalam tahun yang bersangkutan.

Rencana kinerja tahunan Dinas Pekerjaan Umum tahun 2015 mendasar pada

pelaksanaan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 tahun 2006 tentang Pedoman

Pengelolaan Keuangan Daerah.

Dengan mendasari pada TUPOKSI, kegiatan dilaksanakan oleh bagian dan sub bagian,

bidang dan seksi serta UPTD di lingkungan Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal yang

merupakan aktivitas yang dilaksanakan sesuai dengan program yang telah direncanakan

untuk memperoleh keluaran (output), dan hasil (outcome) yang diinginkan dengan

memanfaatkan sumber daya yang tersedia sebagai masukannya (input).

Rencana Kerja (Renja) Dinas Pekerjaan Umum disusun mengacu kepada Rencana Kerja

Pemerintah (RKP) Tahun 2015 sebagai penjabaran tahunan dari Renstra.

Untuk Rencana Kerja (Renja) tahun 2015 Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal dengan

mengacu kepada visi dan misi Walikota terpilih, dan sesuai dengan tugas pokok dan

fungsi Dinas Pekerjaan Umum akan melaksanakan program dan kegiatan baik yang

urusan wajib maupun pilihan serta kegiatan pendukung urusan wajib yang terdiri dari 16

program dan 36 Kegiatan :

TabelProgram Kegiatan Rencana Kerja Tahun 2015

No Program Kegiatan

1. PELAYANAN ADMINISTRASIPERKANTORAN

Penyediaan Jasa Komunikasi, sumber dayaair dan listrik

Penyediaan Jasa pemeliharaan danperizinan kendaraan dinas dan operasional

Penyediaan jasa administrasi keuangan

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan danpenggandaan

Penyediaan komponen instalasilistrik/penerangan bangunan kantor

3.3. Program dan Kegiatan

Page 31: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1�0

Penyediaan peralatan dan perlengkapankantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturanperundang-undangan

Penyediaan makan dan minum

Rapat € rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah

2 PENINGKATAN SARANA DANPRASARANA APARATUR

Pembangunan Gedung Kantor

Pengadaan Peralatan dan PerlengkapanKantor

Pengadaan Kendaraan Dinas / Operasional

Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor

Pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas/ operasionalPemeliharaan rutin / berkala perlengkapangedung kantorPemeliharaan rutin / berkala peralatangedung kantorPemeliharaan rutin / berkala mebeleur

3 PENINGKATAN DISIPLINAPARATUR

Pengadaan pakaian dinas besertaperlengkapan

4 PEMBANGUNAN JALAN DANJEMBATAN

Pembangunan Jalan

Pembangunan Jembatan

5 PEMBANGUNAN SALURANDRAINASE GORONG/GORONG

Pembangunan saluran drainase / gorong-gorong

6 REHABILITASI /PEMELIHARAAN JALAN DANJEMBATAN

Rehabilitasi / pemeliharaan jalan

7 PEMBANGUNAN SISTEMINFORMASI / DATABASE

Penyusunan Sistem Informasi / DatabaseJalan

8 PENGEMBANGAN DANPENGELOLAAN JARINGANIRIGASI, RAWA DAN JARINGANPENGAIRAN LAINNYA

Rehabilitasi / Pemeliharaan Jaringan Irigasi

9 PENGENDALIAN BANJIR Mengendalikan banjir pada daerahtangkapan air dan badan - badan sungai

10 PEMBANGUNANINFRASTRUKTUR PERDESAAN

Penataan lingkungan permukiman pendudukperdesaanPembangunan sarana dan prasarana airbersih

Page 32: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1�1

Rehabilitasi/Pemeliharaan sarana danprasarana air bersih perdesaaan

11 PENGATURAN JASAKONSTRUKSI

Sosialisasi dan desiminasi peraturanperundang-undangan jasa konstruksi danperaturan lainnya yang terkait

12 PENGEMBANGAN PERUMAHAN Sosialisasi peraturan perundang-undangandibidang perumahan

13 LINGKUNGAN SEHATPERUMAHAN

Koordinasi pengawasan dan pengendalianpelaksanaan kebijakan tentangpembangunan perumahan

14 PENINGKATAN KESIAGAANDAN PENCEGAHAN BAHAYAKEBAKARAN

Pencegahan dan pengendalian bahayakebakaran

15 PENINGKATAN PARTISIPASIMASYARAKAT DALAMMEMBANGUN

Monitoring, evaluasi dan pelaporan

Monitoring, evaluasi dan pelaporan MandiriPerkotaan

16 PEMBINAAN DANPENGEMBANGAN BIDANGKETENAGALISTRIKAN

Koordinasi Pengembangan Ketenagalistrikan

Penjabaran dari Rencana Kerja Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal tahun 2015 dapat

dilihat pada Form 5 Renja dimana tahun 2015 usulan Dinas Pekerjaan Umum Kota Tegal

di tambah usulan dari masyarakat melalui musrenbang sebesar Rp. 88.097.379.000, -

dengan perkiraan maju tahun 2016 sebesar Rp 107.943.257.000

Page 33: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1�2

Page 34: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

Dinas Pekerjaan Umum

Renja SKPD DPU Kota TegalTahun 2015

�1�3

Page 35: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

KE

CA

MA

TA

N M

AR

GA

DA

NA

Kel. K

aligangsa

1.P

emasangan LP

JU Jl. C

endrawasih

7 Titik

500T

idak Ada

2.P

emasangan LP

JU Jl. A

sri Tim

ur VIII

500T

idak Ada

3.P

emasangan LP

JU G

ang Masjis B

aitul Makm

ur500

Tidak A

da

4.P

emb. T

rotoar Jl. Cipto M

angunkusumo (sebelah U

tara dan Selatan)

500T

idak Ada

diusulkan di Banggub

5.P

emb. S

al. drainase Jl. Cendraw

asih (Kelurahan ke barat)

RW

1500

Tidak A

da

6.P

emb. S

al. drainase Jl. Asri R

aya Tim

urR

W 7

500T

idak Ada

Kel. K

randon

1.P

emb. T

alud Jl. Banda A

ceh 4410

Tidak A

da

2.N

ormalisasi S

ungai Si P

itungR

W 1 R

T 4,5,6

2350 m480

TA

. 2014 P

engerukan prioritas utama (2014) dan P

intu airB

okong Sem

ar dikerjakan oleh Dislatan 2014

Kel. K

alinyamat K

ulon

1.P

emb. T

alud1095 m

430T

idak Ada

Lokasi tidak jelas

2.P

emeliharaan Jl. K

i Hajar D

ewantoro (beserta talud)

RW

2 RT

21000 m

470A

da

3.P

emb. G

ang 17 sd 19 kel. Kal. K

ulonR

W 1

60 m415

Tidak A

da

4.P

engadaan PJU

Jl. Anoa (gedung kel. B

aru)R

W 4 R

T 1

11 titik410

Tidak A

da

rKel. C

abawan

1.P

em. S

al. Jl. Ciptom

angunkusumo G

ang Nangka

RW

1, 2525 m

480T

idak Ada

2.P

erbaikan talud sepanjang Jl. Hasanudin (sebelah S

elatan Rel K

ereta Api

RW

4 RW

11000 m

465T

idak Ada

US

ULA

N P

RIO

RIT

AS

KE

CA

MA

TA

N M

AR

GA

DA

NA

DIN

AS

PE

KE

RJA

AN

UM

UM

KO

TA

TE

GA

L

Renja D

PU

2015A

nggaranK

eterangan

1

Uraian

Skor

Kecamatan

LokasiV

olume

Page 36: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

Renja D

PU

2015A

nggaranK

eterangan

1

Uraian

Skor

Kecamatan

LokasiV

olume

3.P

emb. T

alud di Jalan Ki R

aga Sela R

T 03/I

RW

1 RT

31000 m

460A

da m

asuk ke Pem

b. Jalan Tem

bus Raga sela (R

enjaD

PU

2015)

4.P

erbaikan jembatan (brug R

awud)

RW

4445

Kel. S

umurpanggang

1.P

eninggian Jalan Pacitan 2

350 m455

Tidak A

da

2.P

engaspalan jl. Sam

ping SM

A 5

0380.992.500

sudah ada direnja

Kel. P

esurungan Lor

1.P

JU R

T 04/01 dari m

akam K

rupak ke Utara s.d M

AN

Kota T

egal10 titik

425T

idak Ada

2.P

JU Jalan M

artapura8 T

itik425

Tidak A

da

3.P

JU Jl. S

amarinda

8 Titik

425T

idak Ada

4.P

JU JL. P

ontianak8 T

itik425

Tidak A

da

5.P

JU M

akam M

bah Daib

RT

01 RW

034 titik

425T

idak Ada

6.P

JU M

akam M

bah Sajir

RT

06 RW

024 titk

425T

idak Ada

7.P

emb sal. S

amping R

M B

ebek Goreng H

. Slam

et sd Kali M

rangga1000 m

465T

idak Ada

8.P

emb.sal. Lem

ah Duw

ur (Jl. Sam

arinda)700 m

465T

idak Ada

9.P

emel. S

al. Belakang bengkel ulil m

otor (jl. Mataram

)150 m

465T

idak Ada

Kel. K

el. Margadana

1.N

ormalisasi S

al. Jl. Darm

atirta445

Tidak A

da

2.N

ormalisasi sal. Jl. A

bdul Syukur

445T

idak Ada

3.N

ormalisasi sal. Jl. P

atiR

T 6,7 R

W 7

445T

idak Ada

1600 m

Page 37: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

KE

CA

MA

TA

N T

EG

AL B

AR

AT

Kelurahan K

emandungan

17.P

eninggian Jalan Sutaw

ijaya IIR

W 2 R

T 6

60 m455

Tidak A

da

21.P

JU Jl. C

andi Bujang

RW

1 RT

31 titik

430T

idak Ada

Kelurahan P

ekauman

17.P

emb. D

rainase /gorong-gorong Jl Kapten S

udibyo Tim

ur RT

07 RW

VI

250 m430

Tidak A

da

19.P

emb. D

rainase /gorong-gorong Jl Moh salim

RT

03 RW

V100

480T

idak Ada

(BP

4)

23.P

emb. D

rainase /gorong-gorong Jl. Jalak Barat B

lkg SD

Pkm

an 4200 M

x 80 cm480

Tidak A

da

33.P

emb. D

rainase /gorong-gorong Jl. Merpati G

g. Unggas R

T 04/IV

90 cm x 83 m

425T

idak Ada

41.P

emb. D

rainase /gorong-gorong Jl Gajah M

ada100 m

'425

Tidak A

da

71.P

engaspalan Jalan Jl Kelapa S

awit

RW

02. RT

. 05 dan 06500 m

'500

Tidak A

da

73.P

engaspalan JalanJl. A

bdinegara RT

06/05200 x 3 m

'410

Tidak A

da

Pengadaan LP

JU Jl. A

l Fattah

5 titik480

#RE

F!

Kelurahan K

raton

1.430

Tidak A

da

Norm

alisasi Sungai K

ajenenganP

ekauman

Kraton

Tegalsari

Pem

eliharaan Jalan Jl. Sipelem

(depan RS

Mitra - T

PS

T P

erbatasanK

raton490

tegalsari

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

atanLokasi

Volum

e

Crossing saluran Jl. S

awo B

arat Perbatasan T

egalsari

Anggaran

US

ULA

N P

RIO

RIT

AS

KE

LUR

AH

AN

(HA

SIL M

US

RE

NB

AN

GK

EL)

DIN

AS

PE

KE

RJA

AN

UM

UM

KO

TA

TE

GA

L

Renja D

PU

2015

Page 38: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

atanLokasi

Volum

eA

nggaranR

enja DP

U2015

Kelurahan P

esurungan Kidul

1.R

ehab sal. Jl. Abdurrahm

anR

W 02 R

T 07

15 m480

Tidak A

daP

enghubung ke kel. Sum

urpanggang

2.N

ormalisasi sal

RW

01 RT

022000 m

445T

idak Ada

4.P

engaspalan Jalan Abdul G

honi s.d Jl. Pangeran A

ntasariR

W 2

60 m480

Tidak A

da

PJU

JL Abdulrahm

an3 unit

400T

idak Ada

Kelurahan D

ebong Lor

3.P

emb. S

al. Dew

i Sartika

RT

02 RW

01500 m

x 0,6 m480

Tidak A

da

Kelurahan T

egalsari

1.P

emb/rehab saluran S

ebelah Utara m

asjid Al A

brorR

T 03

1500 m450

Tidak A

daB

elakang SM

P 6

5.N

ormalisasi K

ali Sibelis

Peskid

800 m480

Tidak A

da

Kem

andungan

Kraton

Tegalsari

6.R

ehab sal. Sepanjang Jl. B

rigjen Katam

soT

egalsari400

Tidak A

da

6.P

engerukan sal. Jl. Blanak

Tegalsari

800 m390

Tidak A

da

Rehab S

al. Jl. Hang T

uah'T

egalsari1200 m

400T

idak Ada

Norm

alisasi sungai Kali S

iwatu sebelah perkam

punganT

egalsari470

Tidak A

da

Kem

andungan

Kraton

Peningkatan Jl. B

andengG

ang Capit R

T 10 R

W 10

200 m400

Tidak A

da

PJU

RT

04 RW

2 Tegalsari

6 titik400

Tidak A

da

Page 39: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

atanLokasi

Volum

eA

nggaranR

enja DP

U2015

Kelurahan M

uarareja

1N

ormalisasi saluran R

W 02 R

T 2,4

Muarareja

500 m400

Tidak A

da

2B

ronjong sungai Kali K

emiri

Muarareja

200 m

3P

emb. P

intu air dan taludM

uarareja1 unit

Tegal, D

esember 2013

An. K

a. Dinas P

ekerjaan Um

umK

ota Tegal

Sekretaris

Ir. Resti D

rijo, P. M

siN

IP. 19650408 199603 1 003

Page 40: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

2 3 4 5 6 7

KECAMATAN TEGAL SELATAN

1. DED Kantor Kecamatan Tegal Selatan Tegal Selatan 1 Dokumen Ada

Kel. Bandung

1. Pemb. Talud RW 3 RT 4 Kel. Bandung RW 3 RT 4 300 m 420 2 Tidak Ada

2. Pemb. Saluran Kali Tuntang Jl. Banten RW 5 RT 3,4 150 m 500 1 Ada

3. Pengaspalan Jl. Belakang Ktr kecamatan Tegal Selatan RW 2 RT 5 100 m 410 4 Tidak Ada

4. Pengaspalan Jl. Cimahi 400 m 410 4 Tidak Ada

5. Pengadaan PAL Jl. Banten RW 1 RT 3 3 titik 410 4 Tidak Ada

6. Pengadaan PAL Jl. M. Toha RW 2 RT 2 4 Titik 410 4 Tidak Ada

7. Pengadaan PAL MI Mambaul Ulum RW 5 RT 4 3 titik 410 4 Tidak Ada

8. Pengaspalan gang Tangerang RW 2 RT 2,3 700 m 410 4 Tidak Ada

Kel. Debong Kidul

1. Pemb. Sal. Jl. Samadikun RW 2, 4 RT 1,2,3 420 2 Tidak Ada

2. Pemb. Jembatan RW 1 RT 1 RW 1 RT 1 1,5 x 2 m 420 2 Tidak Ada

Kel. Keturen

1. Pemb. Saluran gorong-gorong Gang Musholla RW 2 RT 6 100 m 425 3 Tidak Ada

2. Pengaspalan Jalan Sultan Hasanudin RW 2 200 x 5 m 435 4 Tidak Ada

3. Pengaspalan Jl. P. Antasari RW 2 410 4 Tidak Ada

4. Pemb.Saluran RW 3 RT 5 60 m 415 3 Tidak Ada

5. Pengadaan Pintu Air Saluran RW 1 RT 1 1,5 x 0,75m 415 3 Tidak Ada

6. Perbaikan Jalan Aspal Jl. SD Keturen RW 2 RT 5 200 m 410 4 Tidak Ada

7. penerangan di Lapangan Keturen

Kel. Debong Kulon

1. Saluran RW 3 RT 3 300 m 415 3 Tidak Ada

2. Saluran Limbah Rumah (got) Komplek AKPER Pemkot RW 4 RT 1 100 m 420 2 Tidak Ada

3. Saluran dari Kantor Kelurahan 200 m 420 2 Tidak Ada

4. Jembatan Penyebarangan Sungai Kalisibelis 1 Unit 420 2 Tidak Ada

5. Pengaspalan Jalan menuju SMP 5 300 x 10m 420 2 Tidak Ada

Kel. Debong Tengah

1. RW 6 RT 4,3 700 m 420 2 Tidak Ada

2. Pengaspalan Jl. Semarang RW 5 RT 3, 4 350 m 410 4 Ada

3. Pengaspalan Jl. Banyumas RW 3 RT 2 350 m 410 4 Tidak Ada

4. Pengaspalan Jl. Salatiga RW 1 RT 1 sd 4 400 m 410 4 Tidak Ada

5. PJU 10 ttik 410 4 Tidak Ada

Kel. Kalinyamat Wetan

1. Pemb. Sal. Air RW 1 RT 2 0,3 x 5mx 100m 420 2 Tidak Ada

2 Pemb. Sal. Air Makam Trengguli RW 1 RT 5 300 m 420 2 Tidak Ada

3. Pemb. Sal. Air Jl. Teuku Cik ditiro RW 2 RT 1 0,5 x 75 m 420 2 Tidak Ada

4. Pemb. Sal. Air Jl. Trenggalek RW 3 RT 2 5 x 0,5 x 100 m 420 2 Tidak Ada

5. Pengaspalan Jl.Madura RW 1 RT 4 500 m 410 4

6. Pengadaan PAL Jl. Tuban 2 RW 1 RT 1 2 Titik 410 4 Tidak Ada

Pemb. Sal. Jl. Teuku Umar

AnggaranPrioritas

Kec1

Renja DPU2015

USULAN PRIORITAS KEC. TEGAL SELATANDINAS PEKERJAAN UMUM KOTA TEGAL

Uraian SkorKelurahan

Lokasi Volume

Page 41: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

2 3 4 5 6 7

AnggaranPrioritas

Kec1

Renja DPU2015

Uraian SkorKelurahan

Lokasi Volume

7. Pengadaan PAL Jl. Surabaya 2 RW 1 RT 1 4 Titik 410 4 Tidak Ada

8. Pengadaan PAL Jl. Gresik RW 1 RT 2,3 5 titik 410 4 Tidak Ada

9. Pengadaan PAL Jl. Madiun RW 1 RT 3 7 Titik 410 4 Tidak Ada

10 Pengadaan PAL Jl. Lamongan RW 1 RT 3 10 Titik 410 4 Tidak Ada

11. Pengadaan PAL RT 01 RW 02 5 Titik 410 4 Tidak Ada

12. Pengadaan PAL Gang Juanda III RW 2 RT 2 3 Titik 430 4 Tidak Ada

13. Pengadaan PAL Gang Juanda I RW 2 RT 3 3 Titik 410 4 Tidak Ada

14. Pengadaan PAL Gang Jombang RW 2 RT 4 3 Titik 430 4 Tidak Ada

15. Pengadaan PAL Jl. Trenggalek RW 3 RT 2, 3 8 Titik 410 4 Tidak Ada

16. Pengadaan PAL Jl. Rizal RW 4 RT 1 3 Titik 410 4 Tidak Ada

17. Pengadaan PAL Makam Kepyar RW 4 RT 1 2 Titik 410 4 Tidak Ada

Kel. Tunon

1. Pengaspalan Jl. Palopo RT 1 RW 1 410 4 Tidak Ada

2. Pengaspalan Jalan Gang samadikun II RT 1,2,3,4 RW 2 3 x 500m 410 4 Tidak Ada

Kel. Randugunting

1. Normalisasi Saluran Jl. Puter 300 m 420 2 Tidak Ada

2. Pemb. Sal. Jl. Cendrawasih Ltr.4 RW 5 RT 2 105 m 420 2 Tidak Ada

3. Normalisasi Sal. RW 9 RT 9 RW 9 RT 9 30 m 430 2 Tidak Ada

4. Normalisasi Sal. Jl. Srigunting RW 8 RT 5,6 125m 420 2 Tidak Ada

Tegal, Februari 2013

An. Ka. Dinas Pekerjaan UmumKota TegalSekretaris

Ir. Resti Drijo, P. MsiNIP. 19650408 199603 1 003

Page 42: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

8

karena merupakan sarpras olah raga

lokasi tidak jelas

USULAN PRIORITAS KEC. TEGAL SELATANDINAS PEKERJAAN UMUM KOTA TEGAL

Keterangan

Page 43: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

8

Keterangan

PSPD

Tegal, Februari 2013

An. Ka. Dinas Pekerjaan Umum

Ir. Resti Drijo, P. MsiNIP. 19650408 199603 1 003

Page 44: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

KE

CA

MA

TA

N T

EG

AL T

IMU

R

Kelurahan K

ejambon

1.P

emeliharaan T

alud Kaligung

RW

01,02,031 P

aket430

Tidak A

daA

PB

D II

2.P

emb. G

orong-gorong Jl. Werkudoro s.d Jl. K

amboja

0,4 x 0,6445

Tidak A

daA

PB

D II

3.C

rossing Sal. Jl. T

anjung6m

430T

idak Ada

AP

BD

II

4.C

rossing depan SM

A 1

RW

0525 m

430T

idak Ada

AP

BD

II

6.P

enerangan Jalan Um

um (P

JU) Jl. A

nggrek 2R

W 2 R

T 1

6 Titik

400T

idak Ada

AP

BD

II

7.P

enerangan Jalan Um

um (P

JU) Jl. W

ijaya Kusum

aR

W 5 R

T 5

5 titik380

Tidak A

daA

PB

D II

8.P

enerangan Jalan Um

um (P

JU) Jl.N

usa IndahR

W 1 R

T 6

15 tiang380

Tidak A

daA

PB

D II

9.P

enerangan Jalan Um

um (P

JU) Jl. S

akura Raya

RW

6 RT

65 T

itik385

Tidak A

daA

PB

D II

10P

emeliharaan Jl. P

andanaranR

W 1 R

T 1

3 x 300 m390

Tidak A

daA

PB

D II

Kelurahan M

intaragen

1.P

emb. S

aluran Jl. Serayu

RW

08125 m

415T

idak Ada

AP

BD

II

2.P

emb. S

aluran air Jl. Sangir

RW

11500 x 0,6 x 0,7 m

390T

idak Ada

AP

BD

II

3.P

eninggian Jalan Halm

ahera s.d Jl. Karim

unjawa I, II

RW

11, 101500 x 7 x 0,5 m

480T

idak Ada

AP

BD

II

4.P

eninggian Tanggul K

ali dan Norm

alisasi Kalibacin di Jl. C

iliwung

RT

02 RW

IX1000 m

420T

idak Ada

AP

BD

II

5.N

ormalisasi saluran Jl. M

artoloyo dan Jl. Yos S

udarso2 x 500 m

395T

idak Ada

AP

BD

II

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

ataLokasi

Volum

e

US

ULA

N P

RIO

RIT

AS

KE

LUR

AH

AN

(HA

SIL M

US

RE

NB

AN

GK

EL)

DIN

AS

PE

KE

RJA

AN

UM

UM

KO

TA

TE

GA

L

Renja D

PU

2015A

nggaran

Page 45: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

ataLokasi

Volum

eR

enja DP

U2015

Anggaran

Kelurahan P

anggung

1. P

embuatan / perbaikan G

orong-gorong Jl. Tentara P

elajarR

T. 01 / R

W. I

20 M375

Tidak A

daA

PB

D II

2. P

emb. / perbaikan G

orong-gorong Jl. Panggung B

aru (pertigaan)R

W. V

I dan RW

.VII

0,8 x 1 x 1 x 5 M395

Tidak A

daA

PB

D II

3. P

emb. / perbaikan G

orong-gorong Jl. Flores G

g. 3R

T. 06 / IX

0,3 x 0,7 x 6 M375

Tidak A

daA

PB

D II

4. P

emb. / perbaikan G

orong-gorong Jl. Flores G

g. 4R

T. 06 / IX

0,3 x 0,7 x 3 M380

Tidak A

daA

PB

D II

5.P

embuatan S

top Ball Jl. T

imor T

imur D

epan MC

K P

lusR

W 10

10 M x 20 M

380T

idak Ada

AP

BD

II

6.P

embuatan S

top Bal

RT

. 01, 03 dan RT

. 12 / IX400 M

380T

idak Ada

AP

BD

II

7.P

engaspalan Jl. Miangas I R

T. 14 / IX

4 x 110 M380

Tidak A

daA

PB

D II

8.P

engaspalan Jl. Irian Gg. 15 R

T. 14 / IX

3 x 75 M380

Tidak A

daA

PB

D II

9.P

eninggian jembatan Jl. F

lores Gg. 4 R

T. 06 / IX

2,25 x 7 M375

Tidak A

daA

PB

D II

10.P

eninggian Jl. Panggung B

aru Gg. 10A

/ 10BR

W.V

I3 x 200M

, 3 x 300M390

Tidak A

daA

PB

D II

11.P

eningkatan Jl. P. K

emerdekaan G

g. 24 A R

W. V

I3 x 200 M

410T

idak Ada

AP

BD

II

12.P

eninggian Jl. Tim

or Tim

urR

T. 11 / X

3 x 200 M390

Tidak A

daA

PB

D II

13.P

eninggian Jl. Perum

Pondok M

artoloyoR

W 11

2000 M435

Ada

AP

BD

II

14.P

eninggian Jl. Mejabung

RW

12 RT

4,7,12700 M

410T

idak Ada

AP

BD

II

15.P

JU Jalan m

asuk SM

A 4

( RT

. 09 / IV )

2 buah tiang405

Tidak A

daA

PB

D II

16.P

JU Jl. P

. Kem

erdekaan R

T. 10 / V

I4 T

itik380

Tidak A

daA

PB

D II

17.P

engerukan sungai belakang kantor PW

RI dan belakang S

MP

N 1

300 m415

Tidak A

daA

PB

D II

18.P

engerukan sungai barito dan Crossing

RW

05350 m

415T

idak Ada

AP

BD

II

Page 46: RENCANA KERJA (RENJA ) DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA …...Tegal melaksanakan fungsinya , untuk mewujudkan visi dan misi tersebut Dinas ... Peraturan Daerah Kota Tegal Nomor 4 T ahu n

23

45

67

Keterangan

1

Uraian

Skor

Kecam

ataLokasi

Volum

eR

enja DP

U2015

Anggaran

Kelurahan M

angkukusuman

1.P

engerukan sungai (belakang Pasar P

agi)R

W 04

455T

idak Ada

AP

BD

II

2.P

engerukan sungai kaligungR

W 1,2,3,4

455T

idak Ada

AP

BD

II

3.P

engalihan aliran air limbah pem

otongan ayam dari pasar pagi

RW

050,4 x 0,8 x 50 m

475T

idak Ada

AP

BD

IIK

el. Mintaragaen dan M

angkukusuman

4.C

rossing SD

MK

K 7 ke T

imur sd depan rum

ah Bp. S

awaludin

390T

idak Ada

AP

BD

II

5.P

emeliharaan Jalan T

eratai200 m

390T

idak Ada

AP

BD

II

Kelurahan S

lerok

1.N

ormalisasi saluran Jl. P

oso (perintis Kem

erdekaan)400 m

410T

idak Ada

AP

BD

II

2.P

emb. Jem

batas TP

SR

W 5

1.5 x 16 m385

Tidak A

daA

PB

D II

Tegal, F

ebruari 2014

An. K

a. Dinas P

ekerjaan Um

umK

ota Tegal

Sekretaris

Ir. Resti D

rijo, P. M

siN

IP. 19650408 199603 1 003