Top Banner
UGM JURUSAN SASTRA INDONESIA Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Sastra Indonesia, didirikan pada 3 Maret 1946 sebagai bagian dari Fakultas Sastra dan Filsafat UGM yang didirikan dengan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi bernomor
2

Program studi bahasa dan sastra indonesia UGM

Jun 27, 2015

Download

Education

Nuroh BN

Sastra Indonesia yaa :D
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Program studi bahasa dan sastra indonesia UGM

UGM JURUSAN SASTRA INDONESIA

Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Sastra Indonesia, didirikan pada 3 Maret 1946 sebagai bagian dari Fakultas Sastra dan Filsafat UGM yang didirikan dengan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi bernomor PP No. 23, Tanggal 19 Desember 1949. Setelah melewati

Page 2: Program studi bahasa dan sastra indonesia UGM

perkembangan, nama lengkap jurusan ini adalah Program Studi Sastra Indonesia, Jurusan Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada. Di jurusan ini diajarkan ilmu kebahasaan dan kesastraan.

Dalam melaksanakan amanah tridarma perguruan tinggi, Jurusan Sastra Indonesia menegaskan perlunya perimbangan unsur pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Program pengabdian tidak hanya dilakukan dalam rangka transfer dan penyebaran ilmu pengetahuan, tetapi juga dijadikan sebagai sarana untuk menggali masukan dari masyarakat sasaran pengabdian. Langkah ini penting untuk meningkatkan korelasi, relevansi, dan integrasi antara jurusan sebagai sebuah lembaga pendidikan dengan masyarakat umum sebagai pengguna produk lembaga pendidikan.