Top Banner
TUGAS KHUSUS PKPA PTO DI AROFAH ATAS VOMITUS, DEHIDRASI, DAN FEBRIS KHALIMAH, S. FARM
16

Ppt Vomitus

Jul 08, 2016

Download

Documents

hendra sandi

ppt
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Ppt Vomitus

TUGAS KHUSUS PKPAPTO DI AROFAH ATAS

VOMITUS, DEHIDRASI, DAN FEBRIS

KHALIMAH, S. FARM

Page 2: Ppt Vomitus

Muntah (Vomiting) adalah keluarnya sebagian isi cairan atau seluruh isi lambung yang terjadi setelah agak lama makanan masuk ke dalam isi lambungDehidrasi adalah gangguan dalam keseimbangan cairan atau air pada tubuh. Hal ini terjadi karena pengeluaran air lebih banyak daripada pemasukan (misalnya minum). Gangguan kehilangan cairan tubuh ini disertai dengan gangguan keseimbangan zat elektrolit tubuhDemam adalah peningkatan suhu tubuh dari variasi suhu normal sehari-hari yang berhubungan dengan peningkatan titik patokan suhu di hipotalamus.

Definisi

Page 3: Ppt Vomitus

Patofisiologi muntah

Muntah merupakan proses refleks dengan tingkat koordinasi yang tinggi dan dimulai dengan retching. Diafragma yang turun dengan kuat

dan konstriksi dari otot perut dengan relaksasi dari kardia lambung secara aktif memaksa isi lambung bergerak kembali ke esofagus.

Proses ini dikoordinasikan dalam pusat muntah medula yang dipengaruhi secara langsung oleh inervasi aferen dan secara tidak langsung oleh chemoreceptor trigger zone dan sistem saraf pusat

Page 4: Ppt Vomitus

Patofisiologi dehidrasi

Kekurangan volume cairan adalah keadaan yang umum terjadi pada berbagai keadaan dalam klinik. Keadaan ini hampir selalu berkaitan dengan kehilangan cairan tubuh melalui ginjal atau di luar ginjal. Penyebab tersering kekurangan volume cairan yang juda sering terjadi adalah tersimpannya cairan pada cidera jaringan luna, luka bakar berat, peritonitis / obstruksi saluran cerna.

Page 5: Ppt Vomitus

Suhu tubuh kita diatur oleh sebuah “mesinkhusus” pengatur suhu yang terletak di otak tepatnya di bagian hipotalamus tepatnya dibagian pre optik anterior (pre = sebelum,

anterior= depan)Hipotalamus sendiri merupakan bagian dari deinsephalon yang merupakan bagian dari otak depan kita (prosencephalon).Hipotalamus dapatdikatakan sebagai mesin

pengatur suhu (termostat tubuh) karena disana terdapat reseptor (penangkap, perantara) yang sangat peka terhadap suhuyang lebih dikenal dengan nama termoreseptor (termo = suhu). Dengan adanya termorespetor ini, suhu tubuh dapat senatiasa berada dalam batasnormal

yakni sesuai dengan suhu inti tubuh

Patofisiologi demam

Page 6: Ppt Vomitus

Identitas pasien

Nama pasien : Tn.M

Jenis kelamin laki-laki

No pendaftaran160515/01930

Tgl masuk15-05-2016

Pav/kamarArofah atas

Usia 57 tahun

Nama dokterDr. F

PenjaminBPJS

Page 7: Ppt Vomitus

SUBJEKTIVE• PASIEN M , LAKI-LAKI,

• MUAL, MUNTAH, DEMAM, DAN BADAN PEGAL- PEGAL

• VOMITUS, DEHIDRASI, FEBRIS 3 HARI.

• PENDERITA MEMPUNYAI RIWAYAT PENYAKIT HIPERTENSI.

Riwayat Penyakit Keluarga : (-)Penyebab luar kecelakaan : (-)Riwayat alergi : (-)

Page 8: Ppt Vomitus

HASIL PEMERIKSAAN FISIK

pemeriksaan normal Tgl 15-05-16 Tgl 16-05-16 Tgl 17-05-16 Tgl 18-05-16

Suhu 36 C – 37,5 ⁰ ⁰C

36 C ⁰ 37,7 C ⁰ 37,6 C ⁰ 37 C ⁰

TD 120/90 MMHg 130/90 MMHg 143/96 MMHg 131/90 MMHg 140/90 MMHg

Nadi 86 kali/menit 78 kali/menit 82 kali/menit 78 kali/menit

Page 9: Ppt Vomitus

pemeriksaan hasil satuan Nilai rujukanHematologi 14,7 gr/dL 11,7-15,5Jumlah leukosit 5,78 10³/µL 3,60-11.00Hematokrit 42 % 35-47Jumlah trombosit L 142 10³/µL 150-440Eritrosit 4.90 10³/µL 3,80-5,20Mcv/ver 86 fL 80-100Mch/her 30 pg 26-34Mchc/kher 35 gr/dL 32-36Sgot 29 U/L 10-31Sgpt 31 U/L 9-36Ureum darah 32 mg/dL 10-50Kreatin darah H 2,6 mg/dL < 1,4Natrium 138 mEqL 135-147Kalium 4,9 mEqL 3,5-5,0Clorida 102 mEqL 94-111Glukosa darah sewaktu

97 mg/dL 70-200

Page 10: Ppt Vomitus

WAKTU PEMBERIANNama obat regimen rute 15-05-16 16-05-16 17-05-16 18-05-16

Celebrex 200mg 1 X 1 pc Oral 06

Flamicort 2 x 1 pc Oral 18 06.18

Asam folat 3 x 1 Oral 22 06.12.18 06.12.18

Ca C03 3 x 1 Oral 22 06.12.18 06.12.18

Sanmol 3 x 1 Oral 20 06.12.18 06.12.18

Ranitidin 2 x 1 Injeksi 01 06 06.18 06.18

Ondansentron 2 x 1 Injeksi 01 06 06.18 06.18

Amlodipin 1 x 1 Injeksi 06 06 06

Ulsafate syr 4 x 10 cc Oral 06.12.18.24 06.12.18.24 06.12.18.24

Page 11: Ppt Vomitus

OBAT YANG DIGUNAKAN DAN KESESUAIAN DOSIS

Nama obat indikasi literatur Dosis pakai Kesesuaian Celebrex 200mg Analgetik 200mg/hari 1 x 200mg Sesuai

Flamicort Antiinflamasi 4-60mg/hari 2 x 4mg Sesuai

Asam folat Vitamin 400-500mcg/hari 3 x 0,25mg Sesuai

Ca Co3 Vitamin 625mg/hari 3 x 500mg Sesuai

Sanmol Antipiretik 500-2000mg/hari 3 x 500mg Sesuai

Ranitidin Gangguan GI 150mg/hari 2 x 50mg Sesuai

Ondansentron Gangguan GI 4mg/ hari 2x 2mg Sesuai

Amlodipin Antihipertensi 5- 10mg/ hari 1 x 5 mg sesuai

Ulsafat ( sucrafat ) Ulkus duodenum 40mg/hari 4 x 10 mg Sesuai

Page 12: Ppt Vomitus

TELAAH RESEP

No Aspek Telaah Ya tidak Tindak lanjut1 Kejelasan tulisan √

2 Kelengkapan administrasi √

3 Ketersediaan √

4 Bentuk dan dosis sediaan √

5 Tepat pemberian √

6 Dosis minum dan frekuensi √

7 Duplikasi √

8 Indikasi √

9 Kontraindikasi √

10 Alergi obat √

11 Interaksi obat √ Significant

Page 13: Ppt Vomitus

DRP ( DRUG RELATED PROBLEM )

No Kategori DRP Ada atau tidak

penilaian rekomendasi

1 Indikasi yang tidak ditangani Tidak -

2 Pilihan obat yang kurang tepat Tidak -

3 Penggunaan obat tanpa indikasi Tidak -

4 Dosis lebih kecil Tidak -

5 Over dosis Tidak -

6 Reaksi obat yang tidak dikehendaki Tidak -

7 Interaksi Ada - Monitoring tekanan darah, fungsi ginjal

8 Gagal menerima obat Tidak -

Page 14: Ppt Vomitus

ASSESMEN & PLANNINGNo Assesmen Planning

1 Interaksi obat antara CaCo3 dgn amlodipin Monitor tekanan darah

2 Interaksi obat antara CaCo3 dgn celecoxib Monitor fungsi ginjal

3 Interaksi obat antara celecoxib dgn triamcinolon Monitor fungsi ginjal

Page 15: Ppt Vomitus

KESIMPULAN & SARAN1. KESIMPULAN

• BERDASARKAN PEMERIKSAAN FISIK DAN HASIL LABORATORIUM, DR. F MENDIAGNOSA TN. M MENDERITA VOMITUS, DEHIDRASI, FEBRIS

• TERDAPAT DRP DALAM PENGOBATAN PASIEN INI YAITU ADANYA INTERAKSI OBAT ANTARACACO3 DGN AMLODIPIN, CACO3 DGN CELECOXIB, CELECOXIB DGN TRIAMCINOLON

2. SARAN

• PERLU PERHATIAN LEBIH LANJUT MENGENAI OBAT-OBATAN YANG BERINTERAKSI AGAR TIDAK MENIMBULKAN EFEK SAMPING YANG MERUGIKAN.

• MELENGKAPI SETIAP CATATAN JAM PEMBERIAN OBAT PADA PROFIL PEMBERIAN OBAT PASIEN

Page 16: Ppt Vomitus

TERIMAKASIH