Top Banner
MADING SMARA “Menulis adalah suatu cara untuk bicara, suatu cara untuk berkata, suatu cara untuk menyapa, suatu cara untuk menyentuh seseorang yang lain entah di mana.” - SENO G.A
19

PPT Mading

Aug 14, 2015

Download

Education

srinisa59
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PPT Mading

MADING SMARA“Menulis adalah suatu cara untuk bicara,

suatu cara untuk berkata,suatu cara untuk

menyapa,suatu cara untuk

menyentuh seseorang yang lain entah di mana.”

- SENO G.A

Page 2: PPT Mading

• Majalah dinding atau lebih dikenal dengan singkatan “MADING” yaitu salah satu jenis media atau sarana penyampaian informasi dan penyaluran minat dan bakat yang dikerjakan dan dikelola oleh kelompok tertentu serta diperuntukkan untuk kalangan tertentu pula

• Mading sangat berperan dalam mengasah kemampuan siswa untuk belajar berorganisasi secara baik, melatih kedisiplinan karena harus bekerja sesuai jadwal, belajar untuk lebih kreatif dalam mencari ide-ide baru untuk tema dan tampilan mading, dan melatih siswa untuk bisa lebih bertanggung jawab terhadap tugas yang harus dikerjakannya

Pendahuluan

Page 3: PPT Mading

Profil Mading

Page 4: PPT Mading

Kegiatan-kegiatan

- Menempel setiap dua minggu sekali- Buletin (coming soon)- Menulis Sastra atau Minggu Sastra- Diklat Alam- Lomba-lomba

Page 5: PPT Mading

RUBRIK

OPINI

HIBURANMEDIA INFORMASI

Page 6: PPT Mading

RUBRIK

IPTEK

ARTIKEL

Agama

Olahraga& Kesehatan

Pengumuman Berita

MEDIA INFORMASI

Page 7: PPT Mading

RUBRIK

OPINI

KARIKATUR

POJOK

ANGKET

Page 8: PPT Mading

• R

UBRIK

HIBURAN

PROFIL

CERGAM

Page 9: PPT Mading

• R

UBRIK

HIBURAN

SASTRA

Cerpen (Cerita Pendek)

Pantun

Puisi

Page 10: PPT Mading

Profil (Penghuni Mading)

Ibu Ninin Susanti , S. Pd Pembina Mading SMARA

Page 11: PPT Mading

Pimpinan umum

bendaharabendahara Pembina

Wakil Redaksi

Pimpinan Redaksi

sekretaris

Page 12: PPT Mading
Page 13: PPT Mading
Page 14: PPT Mading
Page 15: PPT Mading
Page 16: PPT Mading
Page 17: PPT Mading

Event Yang Pernah Diadakan• “SMARA Menggenggam Dunia” – HUT SMARA ke-32• “1001 Pesan Untuk SMARA” – HUT SMARA ke-33• Lomba Mading 3D tingkat SMP se-BATOLA – Bulan

Bahasa & HUT SMARA ke-33

Page 18: PPT Mading

Prestasi-prestasi Mading• Juara 1 Mading 2D di SMA Alalak• Juara 1 Mading 3D Fakultas Arsitektur UNLAM• Juara 1 Mading 3D FKIP Kimia UNLAM

Page 19: PPT Mading

TERIMA KASIH