Top Banner
FASE-FASE DALAM KOMUNIKASI TERAPEUTIK Oleh: Arinta Novia Hapsari 105070207111005 Psik reguler
11

ppt CIN

Oct 20, 2015

Download

Documents

ppt
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: ppt CIN

FASE-FASE DALAM KOMUNIKASI TERAPEUTIK

Oleh:Arinta Novia Hapsari

105070207111005Psik reguler

Page 2: ppt CIN

Fase Orientasi

Fase Kerja

Fase Terminasi

Page 3: ppt CIN

Pada tahap ini perawat dan pasien terjadi kontak.

Yang dapat dilakukan dalam pada terapi ini adalah pengenalan,mengidentifikasi masalah dan mengukur tingkat kecemasan dari pasien

1. Fase Orientasi

Page 4: ppt CIN

Membangun iklim percaya,memahami penerimaan dan komunikasi terbuka

Memformulasikan kontrak dengan klien. Tugas perawat dalam tahap ini adalah melakukan kontrak dengan klien

Tugas Perawat dalam Fase Orientasi

Page 5: ppt CIN

Nama perawat atau klien Peran yang di harapkan dari perawat dan

klien Tanggung jawab dari perawat dan klien Tujuan Kerahasiaan Harapan Topik Waktu di lakukannya interaksi

Komponen Kontrak dengan Klien

Page 6: ppt CIN

Fase di mana perawat memulai kegiatan (Purwanto, 1994:25 )

Dilakukan untuk meningkatkan sikap penerimaan satu sama lain untuk mengatasi kecemasan, melanjutkan pengkajian dan evaluasi maslah yang ada ( De Vito 1997:24 )

2.Fase Kerja

Page 7: ppt CIN

Melanjutkan pengkajian dan evaluasi masalah yang ada

Meningkatkan komunikasiMempertahankan tujuan yang telah di

sepakati dan mengambil tindakan berdasarkan masalah yang ada

Tugas Perawat dalam Fase Kerja

Page 8: ppt CIN

Merupakan fase di mana perawat akan menghentikan interaksinya dengan klien (Purwanto, 1994:26)

Pada fase terminasi di bagi dua, yaitu terminasi sementara dan terminasi akhir.

Terminasi sementara adalah akhir dari setiap pertemuan, pada terminasi ini klien akan bertemu kembali pada waktu yang di tentukan

3.Fase Terminasi

Page 9: ppt CIN

Terminasi akhir terjadi jika klien selesai menjalani pengobatan

Cont’……

Page 10: ppt CIN

Mengevaluasi kegiatan kerja yang telah di lakukan baik secara kognitif,psikomotor, maupun afektif

Merencakan tindak lanjut dengan klien Melakukan kontrak Mengakhiri terminasi dengan cara yang baik

Tugas Perawat dalam Fase Terminasi

Page 11: ppt CIN

TERIMAKASIH…………

SEMOGA BERMANFAAT