Top Banner

of 10

Power Point Soxhletasi

Jul 12, 2015

Download

Documents

Marlboro Lights
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

EKSTRAKSI SECARA SOXHLETASIKELOMPOK 3 B F A I G H MOH. ZAINAL RISKY DINIARTA LAKENGKE TRI NOVRIANTI DJANGGOLA REZQY PROBOLARAS FIRMANITA DWIMURTI

PENDAHULUAN

Soxhletasi merupakan penyarian simplisia secara berkesinambungan, cairan penyari dipanaskan sehingga menguap, uap cairan penyari terkondensasi menjadi molekulmolekul air.

KEUNTUNGAN SOXHLETASIDigunakan untuk sampel yang memiliki tekstur lunak dan tidak tahan terhadap pemanasan Membutuhkan pelarut dalam jumlah yang sedikit Pemanasannya dapat diatur

KERUGIAN SOXHLETASIKarena pelarut didaur ulang, ekstraj yang terkumpul pada bagian bawah wadah dapat mengalami reaksi penguraian Jumlah total senyawa-senyawa yang diekstraksi akan melampaui kelarutannya sehingga dapat mengendap pada dasar wadah. Tidk cocok menggunakan pelarut yang memiliki TD terlalu tinggi Hanya dapat menggunakan pelarut murni atau campuran azeotropik.

PRINSIP ALATpenarikan komponen kimia yang dilakukan dengan cara serbuk simplisia ditempatkan dalam klonsong yang telah dilapisi kertas saring sedemikian rupa, cairan penyari dipanaskan dalam labu alas bulat sehingga menguap dan dikondensasikan oleh kondensor bola-bola menjadi molekul-molekul . cairan penyari yang jatuh kedalam klonsong menyertai zat aktif di dalam simplisia dan jika cairan penyari telah mencapai permukaan pipa sifon,

seluruh cairan akan turun kembali ke labu alas bulat melalui pipa kapiler hingga terjadi sirkulasi. Ekstraksi sempurna ditandai bila cairan di pipa sifon tidak berwarna, tidak tampak noda jika di KLT, atau sirkulasi telah mencapai 2025 kali. Ekstrak yang diperoleh dikumpulkan dan dipekatkan.

GAMBAR ALAT SOXHLETASI

KETERANGAN GAMBAR1.

2.3. 4. 5. 6.

7.8. 9.

Stirrer bar/anti-bumping granules Still pot (extraction pot) Distillation path Soxhlet Thimble Extraction solid (residue solid) Syphon arm inlet Syphon arm outlet Reduction adapter Condenser

Cooling water in 11. Cooling water out10.

CARA PENGGUNAAN ALAT SOXHLETASISampel tanaman yang telah diperkecil ukurannya dimasukan kedalam klonsong sampel yang dimasukan kedalam klonsong tidak boleh melebihi tinggi pipa sifon. Cairan penyari dimasukan kedalam labu alas bulat. Penyarian dilakukan sampai cairan penyari yang berada dalam pipa sifon tidak berwarna lagi Suhu dapat diatur sesuai dengan keinginan.