Top Banner
POMPA ROTAR POMPA ROTARI Dr. Sukamta, S.T., M.T.
13

POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

Aug 26, 2019

Download

Documents

lythu
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

POMPA ROTARPOMPA ROTARII

Dr. Sukamta, S.T., M.T.

Page 2: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

POMPAPOMPAPompamerupakan peralatan mekanik yang digerakanoleh tenagamesin yang digunakan untuk memindahkan cairan(fluida) dari suatu tempat ke tempat lainnya, dimana cairantersebut hanya mengalir apabila terdapat perbedaan tekanan.Klasifikasi Pompa dalam Pelayanannya :Klasifikasi Pompa dalam Pelayanannya :1. Pemakaiannya2. Prinsip Kerjanya3. Cairan yang dialirkan4. Material atau bahan kontruksinya

Page 3: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

KLASIFIKASI POMPAKLASIFIKASI POMPA

1. Positive Displacement PumpA. Pompa RotariB. Pompa Torak (Piston)

2. Dynamic PumpA. Pompa RadialB. Pompa AxialC. Pompa Mixed Flow

1. Positive Displacement PumpA. Pompa RotariB. Pompa Torak (Piston)

2. Dynamic PumpA. Pompa RadialB. Pompa AxialC. Pompa Mixed Flow

Page 4: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

POMPA ROTARIPOMPA ROTARIPompa rotari adalah pompa perpindahan positif

dimana energi mekanis ditansmisikan dari mesinpenggerak ke cairan dengan menggunakan elemen yangberputar (rotor) di dalam rumah pompa (casing).

Pompa rotari adalah pompa perpindahan positifdimana energi mekanis ditansmisikan dari mesinpenggerak ke cairan dengan menggunakan elemen yangberputar (rotor) di dalam rumah pompa (casing).

Page 5: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

MACAMMACAM--MACAM POMPAMACAM POMPAROTARIROTARI1. Pompa roda gigi luar

Pompa ini merupakan jenis pompa rotari yang paling sederhana.Apabila gerigi roda gigi berpisah pada sisi hisap, cairan akan mengisiruangan yang ada diantara gerigi tersebut. Kemudian cairan ini akandibawa berkeliling dan ditekan keluar apabila giginya bersatu lagi.

Video1. Pompa roda gigi luarPompa ini merupakan jenis pompa rotari yang paling sederhana.

Apabila gerigi roda gigi berpisah pada sisi hisap, cairan akan mengisiruangan yang ada diantara gerigi tersebut. Kemudian cairan ini akandibawa berkeliling dan ditekan keluar apabila giginya bersatu lagi.

Page 6: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

2. Pompa roda gigi dalamJenis ini mempunyai rotor yang mempunyai gerigi

dalam yang berpasangan dengan roda gigi kecil denganpenggigian luar yang bebas (idler). Sebuah sekat yangberbentuk bulan sabit dapat digunakan untuk mencegahcairan kembali ke sisi hisap pompa. Video

2. Pompa roda gigi dalamJenis ini mempunyai rotor yang mempunyai gerigi

dalam yang berpasangan dengan roda gigi kecil denganpenggigian luar yang bebas (idler). Sebuah sekat yangberbentuk bulan sabit dapat digunakan untuk mencegahcairan kembali ke sisi hisap pompa.

Page 7: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

3. Pompa cuping (lobe pump)Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara kerja dengan pompa

roda gigi. Kedua rotor berputar serempak dengan arah salingberlawanan. Kemudian sumbu gigi dari rotor selalu membentuk sudut90o terhadap sumbu gigi rotor yang lain. Jika rotor berputar, maka fluidayang terkurung antara casing dengan lobe akan dipindahkan dari inletmenuju outlet. Video

Page 8: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

4. Pompa sekrup (screw pump) Pompa ini mempunyai 1,2 atau 3 sekrup yang berputar di dalam

rumah pompa yang diam. Pompa sekrup tunggal mempunyai rotor spiralyang berputar di dalam sebuah stator atau lapisan heliks dalam(internal helix stator). Pompa 2 sekrup atau 3 sekrup masing-masingmempunyai satu atau dua sekrup bebas (idler). Video

4. Pompa sekrup (screw pump) Pompa ini mempunyai 1,2 atau 3 sekrup yang berputar di dalam

rumah pompa yang diam. Pompa sekrup tunggal mempunyai rotor spiralyang berputar di dalam sebuah stator atau lapisan heliks dalam(internal helix stator). Pompa 2 sekrup atau 3 sekrup masing-masingmempunyai satu atau dua sekrup bebas (idler).

Page 9: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

5. Pompa baling geser (vane Pump) Pompa ini menggunakan baling-baling yang

dipertahankan tetap menekan lubang rumah pompa oleh gayasentrifugal bila rotor diputar. Cairan yang terjebak diantara 2baling dibawa berputar dan dipaksa keluar dari sisi buangpompa. Video

Page 10: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

KELEBIHAN DAN KEKURANGANKELEBIHAN DAN KEKURANGANPOMPA ROTARIPOMPA ROTARI 1. Kelebihan pompa rotari adalah:

a) Ukuran keseluruhan lebih kecil sehingga lebihringan.

b) Aliran zat cair yang dihasilkan uniform.c) Dapat bekerja dengan putaran tinggi sehingga dapat

dihubungkan dengan tenaga penggeraknya.d) Tekanan yang dihasilkan dapat cukup tinggi.e) Dapat bekerja pada pengisapan kering.f) Dapat bekerja dengan berbagai posisi.

2. Kekurangan pompa rotari adalah:a) Bekerja tidak maksimal apabila digunakan untuk

cairan yang bercampur zat padat.

1. Kelebihan pompa rotari adalah:a) Ukuran keseluruhan lebih kecil sehingga lebih

ringan.b) Aliran zat cair yang dihasilkan uniform.c) Dapat bekerja dengan putaran tinggi sehingga dapat

dihubungkan dengan tenaga penggeraknya.d) Tekanan yang dihasilkan dapat cukup tinggi.e) Dapat bekerja pada pengisapan kering.f) Dapat bekerja dengan berbagai posisi.

2. Kekurangan pompa rotari adalah:a) Bekerja tidak maksimal apabila digunakan untuk

cairan yang bercampur zat padat.

Page 11: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

POMPAPOMPA ROTARI DENGAN ROTOR GANDAROTARI DENGAN ROTOR GANDAPOMPA CUPINGPOMPA CUPING (LOBE PUMP)(LOBE PUMP)

Pompa lobe mempunyai dua rotor setiap lobe, baikuntuk lobe dua, tiga maupun empat masing-masing lobenya tetapmempunyai dua rotor. Pompa tiga lobe mempunyai efisiensi lebihbaik dibanding dengan dua lobe, begitu seterusnya. Namun dari segipembuatannya lebih sulit.

Page 12: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

KEGUNAAN DAN APLIKASIKEGUNAAN DAN APLIKASI Pompa lobe dapat digunakan untuk memompa cairan yang

kental (viskositasnya tinggi) dan mengandung padatan. Pemilihandua rotor lobe atau tiga rotor lobe didasarkan atas ukuran padatanyang terkandung dalam cairan, kekentalan cairan, dan kontinyuitasaliran. Dua rotor lobe cocok digunakan untuk cairan kental, ukuranpadatan yang relatif kasar dengan kontinyuitas kecepatan aliranyang tidak halus.

Aplikasi :1. Industri makanan : Coklat, sirup, saos, selai, kue, agar-agar2. Produk harian : Susu, yoghurt, margarine, minyak, krim, keju3. Industri minuman : Bir, anggur, alcohol, jus, air mineral, ragi4. Industri kimia dan kertas : Asam, alkali, sabun, cat, resin,

pelumas, solvent, lem, latek5. Industri Farmasi : Serum, pasta gigi, vaksin, antibiotic, lotion,

sampo, sabun

Pompa lobe dapat digunakan untuk memompa cairan yangkental (viskositasnya tinggi) dan mengandung padatan. Pemilihandua rotor lobe atau tiga rotor lobe didasarkan atas ukuran padatanyang terkandung dalam cairan, kekentalan cairan, dan kontinyuitasaliran. Dua rotor lobe cocok digunakan untuk cairan kental, ukuranpadatan yang relatif kasar dengan kontinyuitas kecepatan aliranyang tidak halus.

Aplikasi :1. Industri makanan : Coklat, sirup, saos, selai, kue, agar-agar2. Produk harian : Susu, yoghurt, margarine, minyak, krim, keju3. Industri minuman : Bir, anggur, alcohol, jus, air mineral, ragi4. Industri kimia dan kertas : Asam, alkali, sabun, cat, resin,

pelumas, solvent, lem, latek5. Industri Farmasi : Serum, pasta gigi, vaksin, antibiotic, lotion,

sampo, sabun

Page 13: POMPA ROTARI (ROTOR GANDA) - sukamta.staff.umy.ac.idsukamta.staff.umy.ac.id/files/2015/04/POMPA-ROTARI.pdf · 3. Pompa cuping (lobe pump) Pompa Lobe pada prinsipnya sama dengan cara

SEKIAN & TERIMA KASIH