Top Banner
PERIODE PRENATAL Kuliah 3 Adriatik Ivanti, M.Psi
39

PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Mar 23, 2019

Download

Documents

trankhuong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

PERIODE

PRENATAL

Kuliah 3

Adriatik Ivanti, M.Psi

Page 2: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Pendahuluan

• Riset terdahulu ttg psikologi

perkembangan, tdk membahas mengenai

masa pranatal atau masa sebelum

kelahiran.

• Karena dulu belum ada kesadaran bhw apa

yg terjadi sebelum masa kelahiran

merupakan masa yang penting diketahui

krn sedikit byk mempengaruhi masa

setelah kelahiran

Page 3: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Pendahuluan (cont)• Saat ini sudah banyak bukti bhw bgmn

kondisi dlm lingkungan pranatal dapat dan sungguh mempengaruhi perkembangan pranatal

• Misal : bumil yang minum alkohol akan melahirkan anak2 yang mengalami cacat mental.

• Merupakan periode paling singkat dari periode perkembangan lainnya, namun periode ini penting bahkan terpenting dari semua periode krn merupakan periode pembentukan

Page 4: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

CIRI-CIRI PERIODE

PRANATAL

1. Blueprint dari OT

diturunkan sekali u/

selamanya

kondisi2 yg baik atau

buruk sebelum dan

ssdh kelahiran dpt

mungkin

mpengaruhi sifat2

fisik dan psikologis

yg mbentuk sifat

bawaan si janin

Page 5: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

2. Kondisi yang baik

selama ibu hamil

Misal: gizi yang baik,

tidak konsumsi alkohol,

merokok, dll

mempengaruhi perkem

jenkel bayi

Page 6: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

4. Perkembangan dan pertumbuhan yang normal lebih banyak terjadi selamaperiode pranatal

5. Merupakan masa yang mengandungbanyak bahaya, baik fisik maupunpsikologis

Page 7: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

New Life Beginnings • Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg

diproduksi o/ testes dan sel seks wanita =

ovum/telur yang diproduksi ovarium.

• Sel2 seks pria & wanita mengandung

kromosom = @ 23 kromoson dan tiap2

kromoson mengandung gen yi pembawa

turunan ( ada 3000 gen dlm kromoson)

Page 8: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

New Life Beginnings

• Sel2 seks pria dan wanita berbeda dlm 2

hal penting

1. Didlm telur yg matang 22 kromosom

= kromosom pembentuk tubuh, 1

kromosom seks = X

2. Didlm spermatozon 22 kromosom =

kromosom pbentuk tubuh, 1 kromosom

seks X atau Y

Page 9: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

New Life Beginnings

• Dalam setiap 22 ps kromosom tubuh tsb

baik pria maupun wanita memiliki gen

bawaan

• Gen bawaan = genotip, gen yang

membawa karakteristik yg dpt diukur dan

diobvs = fenotip

Page 10: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Cells, Chromosomes,

Genes, and DNA

Page 11: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Chromosome and Gene-Linked

Abnormalities

• Down Syndrome—chromosomally

transmitted form of mental retardation

– Caused by extra (47th) chromosome =

ekstra kromosom no 21

• Sex-linked Chromosome

Abnormalities

– Caused by problems with sex chromosomes

Page 12: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Sex-Linked

Chromosome Abnormalities

• Hal 76, Papalia

Page 13: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Gene-Linked Abnormalities

• Phenylketonuria (PKU)—individual

cannot properly metabolize an amino acid;

if left untreated, results in mental

retardation and hyperactivity.

• Sickle-cell anemia—affects the red

blood cells; occurs most often in people

of African descent.

Page 14: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

The Germinal Period

(Periode nidasi)

• Terjadi pada 2 minggu pertama setelah

konsepsi

• Proses yang terjadi pembentukan ,

pembelahan sel, dan pelekatan zygote

pada dinding rahim.

Page 15: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur
Page 16: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

The Embryonic Period

• Terjadi pada minggu ke-2 sampai minggu

ke-8 setelah konsepsi

• Proses yang terjadi Diferensiasi sel

semakin meningkat, pembentukan sistem

suport sel, dan terbentuknya organ-organ

penting

Page 17: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Plasenta dan Tali Pusat

Bayi

Page 18: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

The Fetal Period = Janin

• Dimulai 2 bulan setelah konsepsi dan

berakhir pada bulan ke-7sampai kelahiran

• Pertumbuhan dan perkembangan

berlanjut, bentuk dan fungsi organ

berkembang .

Page 19: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Periode Perkembangan Pranatal

• Berlangsung selama 9 bulan 10 hari = 38

mgg, tapi 70% bayi berkisar antara 36 – 40

mgg, 98% berkisar 34 – 42 mgg

Page 20: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Abnormalitas Gen dan Kromosom :

Chromosome-Linked

• Down Syndrome

Page 21: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Abnormalitas Gen dan

Kromosom : Sex-Linked

• Klinefelter (XXY)

Page 22: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Abnormalitas Gen dan

Kromosom : Sex-Linked

• Fragile X syndrome

Page 23: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Abnormalitas Gen dan

Kromosom : Sex-Linked

• Turner Syndrome

Page 24: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

• XXY syndrome

Page 25: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Bahaya Selama Periode Pranatal

• Teratogen — hal-hal yang menyebabkan

birth defect

• Obat2an (resep, tdk diresepkan)

• Tipe golongan darah yang tidak kompatibel

• Polusi

• Penyakit yang berpotensi menularkan

• Kekurangan gizi

• Stres selama kehamilan

• Usia ibu ketika hamil

Page 26: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

• Keparahan dan tipe kerusakan kelahiran

dipengaruhi oleh :

– Dosis

– Genetik

– Waktu

• Periode kritikal: suatu periode waktu

tertentu dimana pengalaman atau kejadian

tertentu dapat menyebabkan efek yang

berkepanjangan

Page 27: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Obat Resep dan Obat tidak

diresepkan

• Obat2 Psikotropika

– Alkohol

• Fetal alcohol syndrome (FAS)—lahir tidak normal akibat ibu minum alkohol secara berlebihan.

• Ciri2nya:

– Bentuk wajah yg

kurang normal

– Defective limbs,

face, heart

– Sometimes MR

– Depression

– Anxiety

Page 28: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Nicotine

• Fetal & neonatal deaths

• Preterm

• Low birth weight

• Respiratory problems

• SIDS

• Language & cognitive delays

• Fathers—cancer & brain tumor risk

Page 29: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Cocaine

• Reduced birth weight,

length, head

circumference

• Motor delays

• Impaired info

processing

• Attention problems

• Poor auditory

processing

Marijuana

• Little research

• Attention problems

• Smaller

• Learning and memory

problems

Page 30: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Faktor Lingkungan

• Radiasi

• Pestisida tertentu

• Bahan-bahan kimia

• Polutan

• Limbah

Page 31: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Penyakit Menular

• Rubella MR, buta, tuli, masalah jantung bila

terserang minggu ke-3 dan ke-4 maka kerusakan

lebih besar

• Syphilis Sex Transmitted Diseases, menyebabkan gangg susunan saraf pusat, gangguan Pencernaan

• Genital herpes bayi bisa meninggal ketika

lahir

• AIDS HIV destroys immune system,

menularkan melalui plasenta, melahirkan,

menyusui

Page 32: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur
Page 33: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Faktor dari Orang Tua

lainnya

• Nutrisi Folic acid

• Usia ibu ketika kehamilan semakin tua atau

semakin muda usia ibu hamil, maka semakin

tinggi resiko kelahiran DS, keguguran,

• Emotional States & Stress bila terjadinya

sangat hebat, maka akan menaikkan tekanan dari

asupan Oksigen kurang , kemungkinan 4x

melahirakan prematur

Page 34: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Proses Kelahiran

3 Tahapan kelahiran:

– Stage 1: mulai kontraksi antara 15-20 menit, biasanya

makin lama makin kontraksi

Menyebabkan mulut rahim/cervix melebar sampai

nanti lebarnya 10 cm

Proses ini terjadi rata-rata selama 12-14 jam

– Stage 2: kepala bayi mulai mendekati mulut rahim

dan mulai terlihat kepalanya melalui vagina ibu

Proses ini berlangsung selama 45 menit

– Stage 3: tali pusat, plasenta, dan membran lainnya

yang menempel di dinding rahim mulai lepas

Page 35: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Metode Melahirkan

1. Normal

2. Operasi sesar• Often used if baby is in breech position or other

complications arise

• Cesareans involve a higher infection rate, longer

hospital stays, and a longer recovery time

• Rate of cesarean births has increased dramatically in

recent years

Better identification of complications

Increase in overweight and obese mothers

Extra caution by doctors to avoid lawsuits

Page 36: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

• Proses melahirkan = bayi stres

– Anoxia: suatu kondisi dimana bayi tidak dapat

oksigen secara mencukupi Measuring neonatal health and responsiveness:

– Apgar Scale: dinilai antara 1 – 5 menit setelah kelahiran

• Mengevaluasi rata2 detak jantung, warna tubuh, kekuatan otot, kemampuan pernafasan dan kemampuan refleks

• Skor 10 adalah paling tinggi, skor 3 ke bawah menunjukkan kegawatdaruratan.

Page 37: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur
Page 38: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

Periode Postpartum

• Periode ini berlangsung selama 6 minggu atau sampai tubuh ibu sesuai dengan kondisi setelah melahirkan

• Penyesuaian Fisik :

– Capek

– Perubahan hormon

– Kembali menstruasi

– Involution: proses dimana rahim kembali spt ukuran sebelum kehamilan 5–6 weeks after birth

– Berat badan kembali spt semula

Page 39: PERIODE PRENATAL - ocw.upj.ac.idocw.upj.ac.id/files/Slide-PSI-104-Pertemuan-III.pdf•Bersatunya sel seks pria = spermatozoa yg diproduksi o/ testes dan sel seks wanita = ovum/telur

• Penyesuaian emosi dan psikologis :

– Biasanya terjadi fluktuasi emosi

– “Baby Blues” dialami oleh 70% ibu baru di U.S.

– Depresi Postpartum

• Sedih, cemas, dan rasa “nelangsa” yang berlebihan , biasa terjadi selama 2 minggu atau lebih

• Dialami oleh 10% ibu baru

• Penyebab : perubahan hormon

• Dapat mempengaruhi hubungan ibu-bayi