Top Banner
Pengembangan Transportasi Multimoda pada Negara Berkembang Oleh Nama : Oki Endrata Wijaya NPM : 1425011021 Prodi : Manajemen Infrastruktur Transportasi
23

Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Jan 15, 2017

Download

Engineering

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Pengembangan Transportasi Multimoda pada Negara Berkembang

OlehNama : Oki Endrata Wijaya

NPM : 1425011021Prodi : Manajemen Infrastruktur Transportasi

Page 2: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

PendahuluanTransportasi adalah perpindahan manusia atau barang dari satu tempat ke tempat lainnya dengan menggunakan sebuah kendaraan yang digerakkan oleh manusia atau mesin. Transportasi digunakan untuk memudahkan manusia dalam melakukan aktivitas sehari-hari

Page 3: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Lanjutan….Di negara maju, mereka biasanya

menggunakan kereta bawah tanah (subway) dan taksi. Penduduk di sana jarang yang mempunyai kendaraan pribadi karena mereka sebagian besar menggunakan angkutan umum sebagai transportasi mereka

Page 4: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Transportasi darat, laut, dan udara

Page 5: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Lanjutan…Indonesia sebagai negara kepulauan

terbesar di dunia yang mempunyai 17.508 pulau dengan luas daratan Indonesia adalah 1.922.570 km² dan luas perairannya yang jauh lebih besar lagi yaitu 3.257.483 km².

Saat ini Sistem Transportasi Nasional (Sistranas) yang kita miliki mempunyai konsep utama, yaitu konsep sistem transportasi integrasi antarmoda.

Page 6: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Rumusan Masalah

1. Apa saja faktor yang mempengaruhi pemilihan moda transportasi ?

2. Bagaimana model pemilihan multimoda?

3. Bagaimana jaringan pengangkutan multimoda ?

4. Seperti apa sistem transportasi antarmoda terpadu tersebut ?

Page 7: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Tujauan dan Manfaat PenulisanTujuan dari penulisan makalah ini adalah

sebagai tugas mata kuliah Rekayasa dan Perencanaan Transportasi, Progam Pascasarjana Magister Teknik Sipil Universitas Lampung.

Manfaat dari penulisan ini sebagai karya tulis ilmiah dalam menambah wawasan di bidang Rekayasa dan Perencanaan Transportasi.

Page 8: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Analisa dan PembahasanModel pemilihan moda bertujuan untuk

mempengaruhi proporsi orang yang akan menggunakan setiap moda. Proses ini dilakukan dengan maksud untuk mengkaliberasi model pemilihan moda pada tahun dasar dengan mengetahui peubah bebas (atribut) yang mempengaruhi pemilihan moda tersebut. Setelah dilakukan proses kalibrasi, model dapat digunakan untuk meramalkan pemilihan moda dengan menggunakan nilai peubah bebas (atribut) untuk masa datang.

Page 9: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Faktor pemilihan moda :a. Ciri pengguna jalan

(ketersediaan kendaraan, SIM, struktur rumah tangga, pendapatan,dll).

b. Ciri pergerakan(Tujuan & waktu terjadinya pergerakan, Jarak perjalanan).

c. Ciri fasilitas moda transportasi(Waktu perjalanan, Biaya transportasi, Ketersediaan ruang dan tarif parkir).

d. Ciri kota atau zona(jarak dari pusat kota dan kepadatan penduduk).

Page 10: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Model pemilhan multimoda

Page 11: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Jaringan pengangkutan multimoda

Jaringan pengangkutan darat meliputi jugaserangkaian simpul yang berupa:Terminal pengangkutan jalan raya;Stasiun kereta api;Terminal pengangkutan sungai dan danau;Pelabuhan penyeberangan;Pelabuhan laut; danBandar udara (bandara);

Page 12: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Sistem transportasi antarmoda terpadu

Survei Asal-Tujuan Nasional yang dilakukan pada tahun 1995 memberikan indikasi tentang pola transportasi di Indonesia yang meliputi transportasi darat, sungai, laut, dan udara. Karena Indonesia negara kepulauan, tidak bisa dihindari perlunya pertukaran moda transportasi dalam suatu perjalanan, baik untuk penumpang maupun barang dari tempat asal menuju ke tempat tujuan.

Page 13: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Lanjutan…Khusus untuk pergerakan barang (industri), sistem

transportasi antarmoda terpadu merupakan sistem yang bertujuan melayani perdagangan dengan memberikan atau menawarkan kemudahan dalam menangani proses pengiriman barang

Hal ini akan lebih dirasakan bilamana pengiriman barang itu melibatkan lebih dari satu moda transportasi, sehingga dalam proses pelaksanaannya, barang akan melalui beberapa tahapan ‘penerimaan’ dan ‘penyerahan’, sejak penerimaan awal sampai pada penerimaan akhir (pembeli).

Page 14: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang
Page 15: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Waktu tempuh dan biaya transit sebagai kendala utama

Waktu tempuh juga merupakan daya tarik utama dalam pemilihan moda yang akan digunakan oleh suatu perjalanan (manusia ataupun barang).

Page 16: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Tempat Pertukaran Modauntuk menunjang pengembangan suatu

wilayah, peranan sektor industri perlu ditingkatkan dan dikembangkan, disamping sektor pertanian dan pertambangan dan lain-lainnya yang telah berperan sekarang.

lokasi industri ditentukan dan sangat tergantung dari lokasi daerah pemasaran, lokasi daerah bahan mentah dan sistem jaringan transportasi yang ada.

Page 17: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Peranan peti kemasKemampuan gerak yang mampu mencapai dua

titik lokasi (tanpa bongkar muat) dalam suatu perjalanan yang tidak mungkin dilakukan dengan satu moda transportasi saja.

Secara singkat, kompleksitas yang dihadapi akan dapat diatasi dengan menyerahkan pengurusan serta penyelesaiaan pengiriman barang kepada satu badan yang harus melaksanakannya sesuai dengan ketentuan dan persyaratan jual beli, dan mengambil alih tanggung jawab atas barang sejak diterima dan diserahkan kepada penerima.

Page 18: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Keunggulan sistem peti kemas

1. Pengurangan biaya pengepakan2. Pengurangan biaya atas kerusakan barang3. Pengurangan kemungkinan barang hilang4. Pengurangan biaya asuransi5. Pengurangan biaya pemeriksaan6. Pengurangan biaya transit dan transfer7. Pengurangan biaya servis pintu-ke-pintu

Page 19: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Kekurangan sistem peti kemasBeratnya yang besar jelas akan

menimbulkan permasalahan jika peti kemas tersebut diangkut melalui transportasi jalan raya.

Pengangkutan peti kemas yang begitu berat melalui jaringan jalan raya jelas akan cepat mengurangi waktu pelayanan konstruksi jalan raya tersebut.

Page 20: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Kereta Api; transportasi jalan baja

Page 21: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang
Page 22: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

KesimpulanIndonesia sebagai negara yang terdiri dari ribuan

pulau tidak mungkin hanya menggunakan satu moda saja.

Jaringan multimoda sebagai penghubung berbagai moda transportasi darat, laut dan udara..

Peti kemas mempunyai kemampuan gerak mencapai dua titik lokasi (tanpa bongkar muat) dalam suatu perjalanan yang tidak mungkin dilakukan dengan satu moda transportasi saja.

Page 23: Pengembangan transportasi multimoda pada negara berkembang

Terima Kasih