Top Banner
PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN DAN KINERJA PERUSAHAAN (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK DI BEI PERIODE 2013 2015) SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi RESTI DWIYANI 1302010016 PROGRAM STUDI MANAJEMEN S-1 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017
16

PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

Mar 23, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

i

PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION

TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN

DAN KINERJA PERUSAHAAN (STUDI PADA

PERUSAHAAN PUBLIK DI BEI

PERIODE 2013 – 2015)

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

RESTI DWIYANI

1302010016

PROGRAM STUDI MANAJEMEN S-1

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2017

Page 2: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION

TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN

DAN KINERJA PERUSAHAAN (STUDI PADA

PERUSAHAAN PUBLIK DI BEI

PERIODE 2013 – 2015)

SKRIPSI

Pembimbing telah menyetujui skripsi untuk

dipertahankan dalam ujian sidang skripsi

RESTI DWIYANI

1302010016

Diterima dan disetujui oleh

Pembimbing

Wida Purwidianti, SE, M.Sc

NIK. 2160230

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 3: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

iii

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Resti Dwiyani

NIM : 1302010016

Program Studi : Manajemen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya

dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dengan

benar serta bukan hasil penjiplakan dari karya orang lain.

Demikian pernyataan ini saya buat dan apabila kelak dikemudian hari terbukti ada

unsur penjiplakan, saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan

ketentuan yang berlaku.

Purwokerto, Januari 2017

Yang membuat pernyataan

Resti Dwiyani

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 4: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

iv

MOTTO

“ Barang siapa menempuh suatu jalan untuk mencari ilmu, maka Allah

memudahkannya mendapat jalan ke surga”

(H.R. Muslim)

“Raihlah ilmu, dan untuk meraih ilmu belajarlah untuk tenang dan sabar”

(Khalifah „Umar)

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 5: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

v

LEMBAR PERSEMBAHAN

Kupersembahkan hasil skripsi ini kepada

kedua orang tuaku tercinta Bapak Abdul Muin Marzuki dan Ibu Awiyah

serta Kakakku tersayang Fikri Rudiyanto

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 6: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

vi

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi yang diajukan oleh;

Nama : Resti Dwiyani

NIM : 1302010016

Program Studi : Manajemen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Judul : Pengaruh Cost Leadership dan Differentiation

terhadap Hubungan Manajemen Persediaan

dan Kinerja Perusahaan (Studi pada

Perusahaan Publik di BEI Periode 2013 –

2015)

telah berhasil dipertahankan dihadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai

sebagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi

(S.E) pada Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas

Muhammadiyah Purwokerto.

DEWAN PENGUJI

Ketua : Wida Purwidianti, SE, M.Sc ( )

Anggota 1 : Akhmad Darmawan, SE, M.Si ( )

Anggota 2 : Arini Hidayah, SE, M.Si ( )

Ditetapkan di : Purwokerto

Tanggal : 24 Januari 2017

Mengetahui:

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Akhmad Darmawan, SE, M.Si

NIK.2160148

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 7: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan

rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan

dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ekonomi

pada Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Purwokerto. Saya menyadari bahwa tanpa bantuan dan

bimbingan dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan

skripsi ini, sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena

itu, saya mengucapkan terima kasih kepada:

(1) Allah SWT, yang telah memberikan rahmat kepada saya melalui kesehatan,

semangat, dan inspirasi yang membuat saya terus bekerja keras untuk

mencapai hasil yang terbaik.

(2) Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Dr. H. Syamsuhadi Irsyad,

SH., M.H.

(3) Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

Purwokerto, Akhmad Darmawan, SE, M.Si yang telah memberikan berbagai

informasi dan bimbingan tentang tata laksana penyusunan skripsi kepada

saya.

(4) Ketua Program Studi Manajemen S1, Hermin Endratno, SE, M.si yang telah

memberikan berbagai informasi dan bimbingan tentang tata laksana

penyusunan skripsi kepada saya;

(5) Wida Purwidianti, SE, M.Sc, selaku dosen pembimbing yang telah

menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam

penyusunan skripsi ini;

(6) Akhmad Darmawan, SE, M.Si, yang telah memberikan berbagai pertanyaan

untuk menguji kelayakan saya sebagai Sarjana Ekonomi;

(7) Arini Hidayah, SE, M.Si, yang telah memberikan berbagai pertanyaan untuk

menguji kelayakan saya sebagai Sarjana Ekonomi;

(8) Orang tua dan keluarga saya (Bapak Abdul Muin Marzuki dan Ibu

Awiyah) yang telah memberikan bantuan dukungan material dan moral

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 8: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

viii

dan kakak tersayang Fikri Rudiyanto, terimakasih atas dukungan serta

bantuannya.

(9) Teman-teman, Nayah, Tri, DwiPe, Usi, Kiki, Delvi, Saras, Erlin, Afi, Septi

dan Putri terimakasih atas dukungan dan motivasinya yang sangat luar biasa;

(10) Teman-teman Manajemen S1 TA 2013 semangat dan sukses selalu.

Akhir kata, saya berharap Allah SWT berkenan membalas segala kebaikan semua

pihak yang telah membantu. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi

pengembangan ilmu.

Purwokerto, 24 Januari 2017

Penulis

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 9: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

ix

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI

SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai civitas akademika Universitas Muhammadiyah Purwokerto dan demi

pengembangan ilmu pengetahuan, saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Resti Dwiyani

NIM : 1302010016

Program Studi : Manajemen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Jenis Karya : Skripsi

menyetujui untuk memberikan Hak Bebas Royalti Nonekslusif (Non-exclusive

Royalty-Free Right) kepada Universitas Muhammadiyah Purwokerto atas karya

ilmiah saya yang berjudul:

“PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION TERHADAP

HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN DAN KINERJA PERUSAHAAN

(STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK DI BEI PERIODE 2013 – 2015)”

beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti

Noneksklusif ini Universitas Muhammadiyah Purwokerto berhak menyimpan,

mengalih media mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan

membublikasikan tugas akhir saya dengan tetap mencantumkan nama saya

sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Dibuat di : Purwokerto

Pada Tanggal : 24 Januari 2017

Yang menyatakan,

Resti Dwiyani

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 10: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

x

PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION

TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN

DAN KINERJA PERUSAHAAN (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK

DI BEI PERIODE 2013 – 2015)

Resti Dwiyani1, Wida Purwidianti

2

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh manajemen persediaan

terhadap kinerja perusahaan dan menguji pengaruh strategi cost leadership dan

differentiation terhadap hubungan antara manajemen persediaan dan kinerja

perusahaan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif yaitu

penelitian yang menganalisis data berbentuk angka dan analisis menggunakan

statistik. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang go

public dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2013-2015. Sampel

yang digunakan adalah 174 perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek

tahun 2013-2015. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji

statistik deskriptif, analisis regresi berganda, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen persediaan berpengaruh

positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan. Sedangkan strategi

differentiation berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap hubungan

manajemen persediaan dan kinerja perusahaan.

Kata Kunci : Kinerja, Persediaan, Strategi, size, leverage

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 11: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xi

PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION

TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN

DAN KINERJA PERUSAHAAN (STUDI PADA PERUSAHAAN PUBLIK

DI BEI PERIODE 2013 – 2015)

Resti Dwiyani1, Wida Purwidianti

2

ABSTRACT

The research of study is to analyze the influence of inventory management

on corporate performance and test the effect of cost leadership and differentiation

strategy for relations inventory management and company performance. This

research uses quantitative research study to analyze the data in the form of

numbers and using statistical analysis. The population in this study is a

manufacturing company that went public and was listed on the Indonesia Stock

Exchange during the years 2013-2015. The samples are 174 companies listed on

stock exchanges in 2013-2015. The analysis technique used in this research is test

descriptive statistics, regression analysis, classic assumption test, and hypothesis

testing. The results of this study indicate that the inventory management and

significant positive effect on company performance. While the differentiation

strategy and no significant negative effect on the relationship between inventory

management and company performance.

Keywords : Performance, Inventory, Strategy, size, leverage

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 12: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................................. ii

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS .................................................... iii

MOTTO ..................................................................................................................... iv

LEMBAR PERSEMBAHAN ..................................................................................... v

HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................. vi

KATA PENGANTAR ............................................................................................. vii

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN UNTUK AKADEMIS ............. ix

ABSTRAK ...................................................................................................................x

ABSTRACT .............................................................................................................. xi

DAFTAR ISI ............................................................................................................ xii

DAFTAR GAMBAR .............................................................................................. xiv

DAFTAR TABEL .....................................................................................................xv

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................... xvi

BAB I PENDAHULUAN

A.Latar Belakang Masalah.................................................................................1

B.Perumusan Masalah ....................................................................................... 8

C.Tujuan dan Manfaat Penelitian .....................................................................9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A.Landasan Teori ............................................................................................11

B.Tabel Penelitian Terdahulu .........................................................................25

C.Kerangka Pemikiran ................................................................................... 27

D.Hipotesis ......................................................................................................30

BAB III METODE PENELITIAN

A.Jenis Penelitian ............................................................................................31

B.Populasi dan sampel ....................................................................................31

C.Metode Pengumpulan Data .........................................................................32

D.VariabelPenelitian .......................................................................................32

E.Definisi Operasional ....................................................................................33

F.Metode Analisis Data ...................................................................................35

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 13: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xiii

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A.Hasil Penelitian ............................................................................................46

B.Pembahasan ..................................................................................................65

BAB V SIMPULAN

A.Simpulan ......................................................................................................68

B.Saran .............................................................................................................68

DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................................70

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 14: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xiv

DAFTAR GAMBAR

Ganbar 2.1 Model Kerangka Pemikiran .................................................................30

Ganbar 3.1 Pengujian Hipotesis 1 ...........................................................................43

Ganbar 3.2 Pengujian Hipotesis 2 ...........................................................................44

Ganbar 3.3 Pengujian Hipotesis 3 ...........................................................................45

Gambar 4.1 Pengujian Hipotesis 1 ...........................................................................62

Gambar 4.2 Pengujian Hipotesis 3 ...........................................................................63

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 15: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Ringkasan Penelitian Terdahulu ............................................................25

Tabel 4.1 Prosedur Pemilihan Sampel ...................................................................46

Tabel 4.2 Hasil Statistik Deskriptif ........................................................................47

Tabel 4.3 Hasil Uji Regresi Linier Berganda ........................................................50

Tabel 4.4 Hasil Uji Normalitas – Uji Kolomogrov-Smirnov ...............................53

Tabel 4.5 Hasil Uji Multikolonieritas ....................................................................54

Tabel 4.6 Hasil Uji Multikolonieritas ....................................................................55

Tabel 4.7 Hasil Uji Heteroskedastisitas – Uji Glejser ..........................................56

Tabel 4.8 Hasil Uji Autokorelasi – Uji Durbin Watson (DW) .............................57

Tabel 4.9 Hasil Uji Adjusted R-Square .................................................................58

Tabel 4.10 Hasil Uji Simultan (Uji F) ......................................................................59

Tabel 4.11 Hasil Uji Parsial (Uji t) ..........................................................................60

Tabel 4.12 Hasil Pengujian Hipotesis Uji t .............................................................65

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017

Page 16: PENGARUH COST LEADERSHIP DAN DIFFERENTIATION …repository.ump.ac.id/1504/1/COVER_RESTI DWIYANI_MANAJEMEN... · 2017. 4. 11. · TERHADAP HUBUNGAN MANAJEMEN PERSEDIAAN . DAN KINERJA

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 PERUSAHAAN SAMPEL ..................................................................75

Lampiran 2 RETURN OF ASET .............................................................................78

Lampiran 3 PERPUTARAN PERSEDIAAN ..........................................................83

Lampiran 4 ASSET UTILIZATION EFFICIENCY ...............................................91

Lampiran 5 PRICE PREMIUM CAPABILITY ......................................................96

Lampiran 6 UKURAN PERUSAHAAN (SIZE) ................................................. 104

Lampiran 7 LEVERAGE ....................................................................................... 109

Lampiran 8 Uji T .................................................................................................... 114

Pengaruh Cost Leadership…, Resti Dwiyani, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UMP, 2017