Top Banner
Oleh : H. M. RIBAN SATIA, S.Sos., M.Si Walikota Palangka Raya
14

Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

Jul 15, 2015

Download

Documents

thawonk
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

Oleh :

H. M. RIBAN SATIA, S.Sos., M.Si

Walikota Palangka Raya

Page 2: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011
Page 3: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

JADI, SEBENARNYA POLITIK ITU APA ??

• Kegiatan dalam suatu sistem politik atau negara yang menyangkut proses penentuan tujuan dari sistem tersebut dan bagaimana melaksanakan tujuannya.

BAGAIMANA CARA DALAM MEMAHAMI POLITIK

• MELALUI PENDIDIKAN POLITIK.

Page 4: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

• Menurut Alfian : usaha yang sadar untuk mengubah proses sosialisasi politik masyarakat sehingga mereka memahami dan menghayati betul nilai-nilai yang terkandung dalam suatu sistem politik yang ideal yang hendak dibangun.

Page 5: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

• Menurut Instruksi Presiden No. 12 Tahun 1982 : rangkaian usaha untuk meningkatkan dan memantapkan kesadaran politik dan kenegaraan guna menunjang kelestarian Pancasila dan UUD 1945 sebagai budaya politik bangsa.

• Menurut Prihatmoko : pengembangan kesadaran generasi terhadap problematika kekuasaan dan kemampuan berpartisipasi dalam kehidupan politik.

Page 6: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

• Kesimpulan:

Pendidikan Politik adalah proses penurunan nilai-nilai dan norma-norma dasar dari ideologi suatu negara yang dilakukan dengan sadar, terorganisir, berencana dan berlangsung secara berkelanjutan dari satu generasi kepada generasi berikutnya dalam rangka membangun watak bangsa.

Page 7: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

FUNGSI PENDIDIKAN POLITIK

• memberikan isi dan arah serta pengertian kepada proses penghayatan nilai-nilai yang sedang berlangsung dengan menekan kepada usaha pemahaman tentang nilai-nilai yang etis normatif.

• menanamkan nilai-nilai dan norma-norma yang merupakan landasan dan motivasi bangsa Indonesia serta dasar untuk membina dan mengembangkan diri guna ikut serta berperan dalam kehidupan pembangunan bangsa dan negara.

Page 8: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

INTERNALISASI NILAI-NILAI IDEOLOGI

• Bentuk penanaman dan pewarisan ideologi para pejuang bangsa yang tidak diragukan lagi kesuksesannya melakukan pendidikan politik dan internalisasi nilai perjuangan kepada seluruh rakyat.

Page 9: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

ADA 3 HAL DALAM MEMAKNAI PENDIDIKAN POLITIK

• Intenalisasi nilai-nilai ideologi

• Wahana sosialisasi dan komunikasi publik secara kritis

• Institusionalisasi visi politik

Page 10: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

WAHANA SOSIALISASI DAN KOMUNIKASI PUBLIK SECARA KRITIS

• Upaya kesediaan warga menjadi penyalur aspirasi dan kepentingan publik.

INSTUTISIONALISASI VISI POLITIK

• Aktifitas sistemik yang berjuang melalui organisasi untuk memperjuangkan kekuatan rakyat dalam mencapai target dan visi perjungan.

Page 11: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

PERAN SERTA PEMUDA DALAM MENGUATKAN DAN MEMAJUKAN

DEMOKRASI MASA DEPAN

Page 12: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

SYARAT BAGI GENERASI MUDA YANG INGIN MEMAJUKAN KUALITAS DEMOKRASI MASA DEPAN

• Moral perjuangan harus terpenuhi.

- terbebas dari kepentingan pribadi atau kelompok.

• Kesamaan agenda perjuangan secara umum.

• Terlepasnya unsur-unsur primordialisme dalam perjuangan bersama yang sensitive dalam kebersamaan.

Page 13: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011

Bagi setiap warga negara khususnya generasi muda,komitmen membangun

negara demokrasi yang berkeadilan dan sejahtera, pendidikan politik bagi generasi muda dalam upaya memajukan kualitas

demokrasi masa depan merupakan entitas yang tidak boleh terabaikan.

KESIMPULAN

Page 14: Pendidikan politik generasi muda kalimantan tengah 2011