Top Banner
PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP KEANEKARAGAMAN HAYATI TINGKAT EKOSISTEM DISUSUN OLEH NAMA : MUKTI SARI NIM : 2101413043 PRODI : PBSI 02
16

Pendidikan lingkungan hidup ppt

Aug 03, 2015

Download

Education

mak55ms
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Pendidikan lingkungan hidup ppt

PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP

KEANEKARAGAMAN HAYATI TINGKAT EKOSISTEMDISUSUN OLEH

NAMA : MUKTI SARINIM : 2101413043

PRODI : PBSI 02

Page 2: Pendidikan lingkungan hidup ppt

EKOSISTEMo PengertianEkosistem adalah suatu proses yang terbentuk karena adanya hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

Page 3: Pendidikan lingkungan hidup ppt

o Satuan Makhluk Hidup dalam Ekosistem1. Individu2. Populasi3. Komunitas4. Ekosistem 5. Bioma

Page 4: Pendidikan lingkungan hidup ppt

o Komponen dalam ekosistem1. Komponen Biotik

2. Komponen Abiotik

Page 5: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Komponen biotik adalah komponen lingkungan yang terdiri atas makhluk hidup.

Page 6: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Komponen biotik, meliputi: a. Produsen adalah makhluk hidup yang mampu

mengubah zat anorganik menjadi zat organik (organisme autotrof). Proses tersebut hanya bisa dilakukan oleh tumbuhan yang berklorofil dengan cara fotosintesis.

Contoh: alga, lumut dan tumbuhan hijau

Page 7: Pendidikan lingkungan hidup ppt

b. KonsumenO biasanya makluk hidup yang tidak mampu

menghasilkan makanannya sendiri sebagai sumber energi untuk kehidupannya.

O Contoh: hewan dan manusia

Page 8: Pendidikan lingkungan hidup ppt

c. Dekomposer/penguraiadalah organisme yang menguraikan bahan organik menjadi anorganik untuk kemudian digunakan oleh produsen. Dekomposer dapat disebut juga sebagai organisme detritivor atau pemakan bangkai.Contoh: bakteri pembusuk dan jamur

Page 9: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Komponen AbiotikKomponen abiotik merupakan komponen penyusun ekosistem yang terdiri dari benda-benda tak hidup. Secara terperinci, komponen abiotik merupakan keadaan fisik dan kimia di sekitar organisme yang menjadi medium dan substrat untuk menunjang berlangsungnya kehidupan organisme tersebut.

Page 10: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Komponen Abiotik terdiri dari: a.Cahaya mataharib.Tanahc.Aird.Udarae.Suhuf.Kelembaban

Page 11: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O MACAM-MACAM EKOSISTEMO A. Ekosistem alamiahO B. Ekosistem buatan

Page 12: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Ekosistem alamiahO Ekosistem ini adalah ekosistem yang tercipta

dengan sendirinya tanpa ada campur tangan dari manusia, oleh karena itu lah kita sebut sebagai ekosistem Alamiah. Contohnya adalah ekosistem laut dan sungai.

Page 13: Pendidikan lingkungan hidup ppt

O Ekosistem buatanO ekosistem ini merupakan yang terbentuk dengan

adanya campur tangan manusia, Dibuat kebanyakan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Contohnya adalah sawah.

Page 14: Pendidikan lingkungan hidup ppt

OPencemaran ekosistemOEkosistem sebenarnya memberikan

banyak keuntungan dalam kehidupan manusia, namun banyak dari kita tidak menyadarinya sehingga bertindak hanya demi kepentingan pribadi tanpa memikirkan dampaknya bagi kehidup anak cucu kita, betapa tidak, banyak orang melakukan penebangan liar, pembakaran hutan, membuang limbah berbahaya ke laut, dan lain sebagainya.

Page 16: Pendidikan lingkungan hidup ppt

TERIMA KASIH