Top Banner
AKUNTANSI BIAYA
21

Pendahuluan Akuntansi Biaya

Feb 27, 2023

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Pendahuluan Akuntansi Biaya

AKUNTANSI BIAYA

Page 2: Pendahuluan Akuntansi Biaya

PEDAHULUAN

AKUNTANSI BIAYA

AKUNTANSI KEUANGAN

AKUNTANSI MANAJEMEN

Page 3: Pendahuluan Akuntansi Biaya

MENGAPA PENTING? Karena informasi yang dihasilkan dapat digunakan untuk pengambilan keputusan

Ketepatan perhitungan biaya akan memberikan informasi yang tepat dalam meproyeksikan hasil dimasa datang

Bisa dijadikan pengukuran kinerja perusahaan

Page 4: Pendahuluan Akuntansi Biaya

PERANAN AKUNTANSI BIAYA Menetapkan metode perhitungan Harga Pokok yang menjamin adanya pengendalian biaya, efisiensi biaya dan perbaikan mutu.

Mengendalikan jumlah persediaan (secara fisik) dan menentukan harga pokok tiap jenis produk untuk tujuan penentuan harga dan mengevaluasi prestasi suatu produk, departemen atau divisi.

Menentukan laba rugi perusahaan. Mengambil keputusan jangka pendek.

Page 5: Pendahuluan Akuntansi Biaya

KONSEP BIAYA

Biaya (COST) dan Beban (EXPENSE)

apa bedanya?

Page 6: Pendahuluan Akuntansi Biaya

COST Merefleksikan pengukuran moneter dari sumber daya yang dibelanjakan untuk mendapatkan sebuah tujuan seperti membuat barang atau mengantar jasa.

Sering disebut biaya belum berakhir (unexpired cost) dan nampak pada neraca.

Contohnya harga perolehan gedung, kendaraan, biaya angkut penjualan dll.

Page 7: Pendahuluan Akuntansi Biaya

EXPENSE Nilai aset yang dikonsumsi atau dikorbankan selama periode adalah beban atau biaya telah kadarluarsa (expired cost).

Contohnya beban depresiasi gedung, beban sewa kantor, beban perlengkapan dll

Page 8: Pendahuluan Akuntansi Biaya

PENGGOLONGAN BIAYA Objek Biaya, dimana biaya dikaitkan dengan objek yang menimbulkan biaya tersebut baik itu produk, aktivitas, proyek, departemen dll.

Misalnya biaya yang ditimbulkan dari aktivitas perusahaan untuk memasarkan produknya disebut biaya pemasaran.

Page 9: Pendahuluan Akuntansi Biaya

•Langsung (mudah dilacak)•Tidak Langsung (harus dialokasikan)

Hubungan dengan

obyek biaya

•Variabel•Tetap•Campuran•Bertahap

Reaksi terhadap Aktivitas

•Biaya belum berakhir•Biaya kadaluarsa•Produk : primer dan koversi•Periode (dibebankan)

Klasifikasi dalam LK

KLASIFIKASI

BIAY

AJenis Biaya

yg Dimasukkan

Page 10: Pendahuluan Akuntansi Biaya

ILUSTRASI Obyek

Biaya

Beban depresiasi Gedung merupakan Biaya Langsung

Page 11: Pendahuluan Akuntansi Biaya

ILUSTRASIObyek Biaya

Biaya Tidak

Langsung

Beban depresiasi Gedung merupakan Biaya Tidak Langsung

Page 12: Pendahuluan Akuntansi Biaya

HUBUNGAN DENGAN SESUATU YANG DIBIAYAI Biaya langsung (direct cost) merupakan biaya yang berkaitan langsung dengan produk yang dihasilkan, misalnya biaya bahan baku.

Biaya tidak langsung (indirect cost) merupakan biaya yang dikeluarkan untuk produk namun tidak secara langsung, misalnya biaya pemasaran.

Page 13: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Reaksi dalam Perubahan Aktivitas Biaya bahan baku (tepung terigu) akan meningkat dengan banyaknya pesanan roti.

Disebut Biaya Variabel

Page 14: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Reaksi dalam Perubahan Aktivitas Beban penyusutan komputer secara garis lurus akan tetap sekalipun produksi perusahaan meningkat.

Disebut Biaya Tetap

Page 15: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Reaksi dalam Perubahan Aktivitas

Beban telepon ada dua yaitu abodemen (tetap) dan biaya pemakaian (variabel)

Disebut Biaya Campuran

Page 16: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Reaksi dalam Perubahan Aktivitas Peningkatan biaya baik tetap maupun variabel secara berkala disebut biaya bertahap.

Tagihan penggunaan air dan biaya gaji.

Page 17: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Klasifikasi Biaya dalam Laporan Keuangan

NERACA Menyajikan biaya belum kadaluarsa (aset), kewajiban dan modal kepemilikan

LAP. LABA RUGI Menyajikan pendapatan dan biaya kadaluarsa

BEBANKERUGIAN

Page 18: Pendahuluan Akuntansi Biaya

BIAYA PRODUK Biaya yang dikeluarkan untuk membuat / memperoleh produk maupun menyediakan jasa yang secara langsung menghasilkan pendapatan bagi perusahaan.

Biaya langsung biaya bahan baku langsung, biaya tenaga kerja langsung

Biaya tidak langsung biaya overhead pabrik

Page 19: Pendahuluan Akuntansi Biaya

HUBUNGAN BIAYA DENGAN PRODUK Biaya Pabrikase adalah biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan produk, misalnya biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung maupun biaya overhead pabrik

Biaya Komersial adalah biaya yang digunakan untuk menunjang produk, misalnya biaya pengepakan, biaya pengiriman barang maupun biaya pemasaran produk (iklan).

Page 20: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Tahapan Produksi Pekerjaan belum dimulai (bahan baku mentah)

Pekerjaan dimulai tapi belum terselesaikan (pekerjaan dalam proses)

Pekerjaan terselesaikan (barang jadi)

Page 21: Pendahuluan Akuntansi Biaya

Komponen Biaya Produk Biaya Bahan Baku Langsung Biaya Tenaga Kerja Langsung Biaya Overhead Pabrik