Top Banner
Pemeriksaan Penunjang
12

Pemeriksaan Penunjang Malaria

Dec 29, 2015

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Pemeriksaan Penunjang Malaria

Pemeriksaan Penunjang

Page 2: Pemeriksaan Penunjang Malaria

A.Pemeriksaan apus darah tipis• Digunakan untuk identifikasi jenis Plasmodium.

B.Pemeriksaan apus darah tebal• Digunakan sebagai pemeriksaan skrining

darah penderita terhadap parasit Plasmodium.

Page 3: Pemeriksaan Penunjang Malaria

APUS DARAH TEBAL

Page 4: Pemeriksaan Penunjang Malaria
Page 5: Pemeriksaan Penunjang Malaria
Page 6: Pemeriksaan Penunjang Malaria
Page 7: Pemeriksaan Penunjang Malaria

Plasmodium knowlesi

Page 8: Pemeriksaan Penunjang Malaria

C. Pemeriksaan darah lengkap: anemia, leukopenia, trombositopenia, hipoglikemia.

D. Retikulosit mula-mula rendah / normal, kemudian meningkat.

E. Pemeriksaan urin: albuminuria

F. Tes faal hati: SGOT & SGPT meningkat, bilirubin direk dan indirek meningkat, prothrombin time meningkat.

G. Serum albumin turun, serum globulin meningkat

F. Kreatinin dan urea serum meningkat.

Page 9: Pemeriksaan Penunjang Malaria

G. Tes antigen: P-F Test

- Dengan cara imunokromatografi yaitu mendeteksi antigen dari P.falciparum (Histidine Rich Protein II).

- Deteksi untuk antigen vivax dengan metode ICT, yaitu tes yang mendeteksi laktat dehidrogenase dari plasmodium (pLDH).

H. QBC (Semi Quantitative Buffy Coat)

Page 10: Pemeriksaan Penunjang Malaria

Diagnosis Molekuler

• PCR: yang diamplifikasi adalah gen 18 S small subunit ribosomal RNA (ssrRNA), dielektroforesis memakai gel agarose dengan zat warna etidium bromide.

Hasil: – jalur S: merupakan molekul base pair standar (50 bp).– jalur 1: memperlihatkan pita diagnosis untuk P. vivax (120

bp).– jalur 2: memperlihatkan pita diagnosis untuk P. malariae

(144 bp).– jalur 3: memperlihatkan pita diagnosis untuk P. falciparum

(205 bp).– jalur 4: memperlihatkan pita diagnosis untuk P. ovale (800

bp).

Page 11: Pemeriksaan Penunjang Malaria
Page 12: Pemeriksaan Penunjang Malaria