Top Banner

of 15

PCKR XI 14-15

Oct 11, 2015

Download

Documents

Sudyatno

Admin
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

CONTOH RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan:SMK N MANONJAYAKelas/Semester: XI/3Mata Pelajaran: Perawatan, Perbaikan Chasis dan Pemindah TenagaTopik : -Identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP Perbaikan sistem kopling dan komponennya Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguanWaktu: 5 45 menit

A. Kompetensi Inti SMK kelas XI: 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 3. Memahami,menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

B. Kompetensi Dasar 1. Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam menginterpretasikan pengertian perawatan berkala Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan2. Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam memahami filosofi sebuah perawatan dan perbaikan3. Menunjukkan sikap disiplin dan tanggung jawab dalam mengikuti langkah-langkah perawatan sesuai dengan SOP4. Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan pemeriksaan, perawatan dan perbaikan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Terlibat aktif dalam pembelajaran.2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.3. Berperilaku jujur, disiplin, teliti, kritis, rasa ingin tahu, inovatif dan tanggung jawab.4. Bekerjasama, toleran, damai, santun, demokratis, dalam menyelesaikan masalah yang berbeda dan kreatif.5. Responsif, proaktif, konsisten, dan berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial.

D. Tujuan PembelajaranDengan kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran Memahami unit kopling, Memelihara mekanisme Kopling ini diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik, serta dapat :1. Menjelaskan kembali komponen-komponen kopling dan fungsi-fungsinya2. Terampil melaksanakan pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP3. Terampil melaksanakanPerbaikan sistem kopling dan komponennya4. Terampil melaksanakan overhaul sistem kopling dan komponennya, serta terampil dalam melakukan analisis gangguan dan perbaikan gangguan sistem kopling

E. Materi1. Identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya2. Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP3. Perbaikan sistem kopling dan komponennya4. Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan

F. Model/Metode Pembelajaran Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific). Pembelajaran koperatif (cooperative learning) menggunakan kelompok diskusi yang berbasis masalah (problem-based learning).

G. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran 1

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang kopling dan sekilas dasar pengetahuan tentang kopling pada kendaraan2. Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis, siswa diajak memecahkan masalah mengenai penempatan sistem kopling3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konvirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa.2. Setiap kelompok diberikan tugas melakukan explorasi, berikut pembagian tugas kelompok 1-4: Identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP Perbaikan sistem kopling dan komponennya Overhaul sistem kopling dan komponennya,analisis gangguan dan perbaikan gangguan3. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Kelompok 1 diminta untuk memaparkan hasil diskusi kelompok 1 kepada kelompok yang lain.5. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok.6. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai fungsi memahami, menerapkan, dan memodifikasi penempatan ukuran gambar sesuai aturan, fakta, dan prosedur195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat kesimpulan tentang identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya3. Guru memberikan tugas PR beberapa soal mengenai identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 2

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP2. Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis, siswa diajak memecahkan masalah mengenai Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konvirmasi)1. Kelompok 2 sesuai dengan pembagian kelompok pada pertemuan pertama diminta mempresentasikan hasil diskusinya tentang Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP2. Guru mengarahkan terjadinya proses interaksi antara kelompok yang mempresentasikan dengan kelompok audien, sehingga terjadi diskusi yang lebih hidup195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat kesimpulan tentang Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP3. Guru memberikan tugas PR beberapa soal mengenai Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 3

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang pentingnya memahami aturan Perbaikan sistem kopling dan komponennya serta Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan2. Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis, siswa diajak memecahkan masalah mengenai Perbaikan sistem kopling dan komponennya serta Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konvirmasi)1. Kelompok 3 diminta melakukan presentasi hasil diskusi pada pertemuan 1 tentang Perbaikan sistem kopling dan komponennya2. Setelah presentasi dan diskusi tentang Perbaikan sistem kopling dan komponennya oleh kelompok 3, dilanjutkan presentasi oleh kelompok 4 tentang Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan3. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai Perbaikan sistem kopling dan komponennya serta Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat kesimpulan tentang fungsi menggambar potongan.2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai Perbaikan sistem kopling dan komponennya serta Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan3. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 4

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang materi yang akan diberikan dan melakukan refleksi untuk mengingatkan siswa tentang keterkaitan materi dengan bahasan pada pertemuan sebelumnya, serta menjelaskan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konfirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa.2. Setiap kelompok diberikan tugas melakukan explorasi untuk mencari dan memahami Identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya pada unit kopling, dan dipandu dengan memberikan job sheet pada siswa3. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok.5. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai setandar aturan menggambar potongan.195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat laporan praktek tentang Identifikasi komponen-komponen unit kopling dan sistem pengoperasiannya2. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 5

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang materi yang akan diberikan dan melakukan refleksi untuk mengingatkan siswa tentang keterkaitan materi dengan bahasan pada pertemuan sebelumnya.2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konfirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa.2. Setiap kelompok diberikan tugas melakukan explorasi untuk mencari dan memahami serta menyelesaikan masalah dalam menggambar potongan.3. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Salah satu kelompok diskusi (tidak harus yang terbaik) diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya ke depan kelas. Sementara kelompok lain, menanggapi dan menyempurnakan apa yang dipresentasikan.5. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok.6. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai etiket dan skala gambar.60 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat kesimpulan tentang menggambar potongan.2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai menggambar potongan.3. Guru memberikan tugas PR beberapa soal mengenai menggambar potongan.4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 4

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang materi yang akan diberikan dan melakukan refleksi untuk mengingatkan siswa tentang keterkaitan materi dengan bahasan pada pertemuan sebelumnya.2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konfirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa.2. Setiap kelompok diberikan tugas melakukan explorasi untuk mencari dan memahami serta menyelesaikan masalah dalam menggambar potongan.3. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Salah satu kelompok diskusi (tidak harus yang terbaik) diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya ke depan kelas. Sementara kelompok lain, menanggapi dan menyempurnakan apa yang dipresentasikan.5. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok.6. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai etiket dan skala gambar.195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat kesimpulan tentang menggambar potongan.2. Dengan bantuan presentasi komputer, guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai menggambar potongan.3. Guru memberikan tugas PR beberapa soal mengenai menggambar potongan.4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 5

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang materi yang akan diberikan dan melakukan refleksi untuk mengingatkan siswa tentang keterkaitan materi dengan bahasan pada pertemuan sebelumnya.2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konfirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa.2. Setiap kelompok diberikan tugas melakukan explorasi untuk mencari dan memahami Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP penggunaannya pada gambar teknik dengan penerapan praktek pada unit kopling3. Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok.5. Dengan tanya jawab, guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai etiket dan skala gambar.195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat laporan praktek tentang Pemeliharaan/servis unit kopling dan komponen-komponen sistem pengoperasian sesuai SOP2. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

Kegiatan Pembelajaran 6

KegiatanDeskripsi KegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan1. Guru memberikan gambaran tentang materi yang akan diberikan dan melakukan refleksi untuk mengingatkan siswa tentang keterkaitan materi dengan bahasan pada pertemuan sebelumnya.2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.15 menit

Inti(explorasi, elaborasi, konfirmasi)1. Membagi siswa menjadi 4 kelompok, dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-6 orang siswa 2. Siswa melaksanakan Perbaikan sistem kopling dan komponennya, Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan3. Selama siswa bekerja, guru memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk bekerja, dan mengarahkan bila ada yang melenceng jauh pekerjaannya.4. Guru mengumpulkan semua hasil pekerjaan siswa dan memeriksanya dan memberikan koreksi atas pekerjaan siswa dan siswa diminta untuk memperbaiki apabila ada kesalahan.5. Guru mengarahkan semua siswa pada kesimpulan mengenai pembuatan garis dan aturannya..195 menit

Penutup1. Siswa diminta membuat laporan tentang Perbaikan sistem kopling dan komponennya Overhaul sistem kopling dan komponennya, analisis gangguan dan perbaikan gangguan2. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar.15 menit

H. Alat/Media/Sumber Pembelajaran 1. Bahan tayang2. Modul gambar teknik3. Buku menggambar teknik4. Video tentang aplikasi gambar teknik

I. Penilaian Hasil Belajar 1. Teknik dan bentuk penilaianNoAspek yang dinilaiTeknik PenilaianWaktu Penilaian

1.Sikapa. Terlibat aktif dalam pembelajaran gambar teknik.b. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.c. Toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.PengamatanSelama pembelajaran dan saat diskusi

2.Pengetahuana. Menjelaskan kembali konsep Tuhan tentang benda dan fenomenanya sebagai aturan garis dan proyeksi pada gambar teknik. b. Memahami dan menjelaskan membali aturan-aturan konstruksi geometris dan proyeksi dalam gambar teknikPengamatan penugasanan dan tesPenyelesaian tugas individu dan kelompok

3.Keterampilana. Terampil menerapkan konsep Tuhan tentang benda dan fenomenanya sebagai aturan garis dan proyeksi pada gambar teknikb. Terampil menerapkan aturan-aturan konstruksi geometris dan proyeksi dalam gambar teknikPengamatandan penugasanPenyelesaian tugas (baik individu maupun kelompok)

2. Instrumen Penilaian Hasil belajar Tes tertulis pertemuan 1NoSoalSkor

1Jelaskan fungsi kopling pada mobil !2

2Sebutkan macam-macam jenis kopling yang sering digunakan pada kendaraan ringan !2

3Apa keuntungan kopling dengan pegas diafragma dibandingkan dengan kopling dengan pegas coil ? Jelaskan !2

4Sebutkan komponen-komponen kopling beserta fungsinya, minimal 5 komponen !2

5Sebut dan jelaskan fungsi komponen-komponen plat kopling pada kopling tipe kering, plat tunggal.2

Tes tertulis pertemuan 2NoSoalSkor

1Jelaskan fungsi pemeliharaan unit kopling !2

2Apa saja bagian-bagian pada unit kopling yang memerlukan pemeliharaan ?2

3Jelaskan cara melaksanakan pemeliharaan pada kopling dengan mekanisme penggerak menggunakan meanisme hidrolik !2

4Jelaskan cara melaksanakan pemeliharaan pada kopling dengan mekanisme penggerak menggunakan meanisme mekanik !2

5Apa yang akan mungkin terjadi apabila dalam sistem hidrolik kopling ada udara yang masuk ?2

Tes tertulis pertemuan 3NoSoalSkor

1Sebutkan komponen-komponen sistem kopling yang sering mengalami kerusakan, jelaskan jenis kerusakanya, minimal 4 komponen !4

2Jelaskan prosedur overhoul unit kopling yang dilaksanakan pada kendaraan, sesuai dengan SOP !6

Job Sheet Penilaian pada pertemuan 4, 5 dan 6, dilakukan dengan memberikan tugas kerja praktek pada siswa melalui lembar kerja (job sheet), adapun untuk lembar kerja terlampir.

3. Kunci jawabanTes tertulis pertemuan 1NoSoalSkor

1Kopling pada mobil berfungsi untuk : Memutus dan menghubungkan putaran mesin ke transmisi Untuk memudahkan pemindahan roda gigi transmisi2

2Jenis-jenis kopling yang sering digunakan pada kendaraan ringan : Kopling gesek plat tunggal Kopling hidrolik Kopling sentrifugal2

3Keuntungan kopling yang menggunakan pegas diafragma dibanding kopling dengan pegas coil : Ukuran rangkaian kopling lebih kecil Gaya yang digunakan untuk menggerakan kopling lebih kecil Konstruksi lebih sederhana2

4Komponen dan fungsi komponen kopling : Pegas : berfungsi untuk menekan pressure plate Release bearing : berfungsi sebagai perantara atara release fork dan pegas sekaligus menggurangi gesekan antara keduanya pada saat kopling bekerja Release fork : berfungsi untuk meneruskan tekanan dari mekanisme penggerak kopling pada rangkaian kopling Pressure plate : berfungsi menekan plat kopling pada fly wheel Plate strap : berfungsi mengurangi hentakan pada saat kopling mulai terhubung2

5Bagian-bagian plat kopling : Facing : berfungsi sebagai permukaan gesek, untuk menghubungkan plat kopling dengan fly wheel dan plat penekan Paku keling : berfungsi untuk menempelkan facing pada cushion plat dan juga untuk menyambung komponen plat kopling yang lain Cushion plat : berfungsi meredam kejutan pada arah horisontal pada saat kopling mulai terhubung Disc plat : berfungsi sebagai tempat memasang cushion plat Torsion dumper : berfungsi untuk meredam kejutan pada arah memutar pada saat kopling mulai terhubung2

Tes tertulis pertemuan 2NoSoalSkor

1Fungsi pemeliharaan unit kopling adalah untuk menjamin dan memastikan unit kopling dapat bekerja dengan baik, untuk meninimalkan terjadinya kerusakan pada unit kopling2

2Bagian-bagian yang memerlukan pemeliharaan pada unit kopling diantaranya mekanisme penggerak, seperti pedal, master silinder, silinder pembebas, pipa hidrolik, kabel kopling2

3Pemeliharaan kopling hidrolik : Menyetetel pedal Memeriksa volume minyak kopling Pemeriksaan kebocoran silinder hidrolik2

4Pemeliharaan kopling mekanik : Menyetetel pedal Memeriksa keausan mekanisme penggerak2

5Apabila dalam sistem hidrolik kopling kemasukan udara, akan mengakibatkan sistem tidak dapat bekerja dengan sempurna, hal ini dapat mengakibatkan kopling tidak dapat memutuskan putaran mesin ke transmisi.2

Tes tertulis pertemuan 3NoSoalSkor

1Komponen sistem kopling yang sering mengalami kerusakan : Plat koling : merupakan bagian yang paling sering rusak, karena pada saat bekerja bagian ini bergesekan dengan fly wheel dan plat penekanm sehingga akan cepat mengalami keausan Release bearing : terjadi kerusakan karena keausan akibat gesekan dengan pegas atau pengungkit pegas2

2Prosedur overhoul kopling : Persiapkan peralatan Gunakan alat perlindungan diri Tempatkan kendaraan pada tempat kerja yang aman, jika ada gunakan car lift Mulai laksaakan urutan pekerjaan8

Manonjaya, 4 Juni 2014Mengetahui Kepala Sekolah Guru SMK N Manonjaya

Drs. H. OOm Suparmas Sudyatno, SPd.NIP NIP. 19791019 2010 01 1 003