Top Banner
24

Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Apr 07, 2018

Download

Documents

duongnhu
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan
Page 2: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan
Page 3: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula menganggap kedatangan Kristus kedua kali adalah pengharapan “yang penuh bahagia” (Tit. 2:13; bandingkan Ibr. 9:28).

Page 4: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Kesaksian Kitab Suci. Kepastian Kedatangan Kristus yang kedua kali berakar pada pengharapan yang pantas atas Kitab Suci.

Page 5: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Jaminan Atas Kedatangan yang Pertama Kali Dibuat.Kedatangan Kristus yang kedua kali erat kaitannya dengan kedatangan-Nya yang pertama.

Page 6: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Pelayanan Kristus di Surga.Wahyu Kristus kepada Yohanes menyatakan dengan jelas bahwa bait suci surga adalah pusat rencana keselamatan

Page 7: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Datang Secara Nyata dan Pribadi. Tatkala Yesus naik dan terangkat ke awan-awan, dua orang malaikat memberikan amanat kepada murid-murid, yang masih tetap menatap ke atas ketika Tuhannya terangkat; mereka mengatakan bahwa Tuhan yang sama yang terangkat dari tengah-tengah mereka–

mempunyai pribadi, dengan wujud daging dan darah, bukan dalam wujud roh (Luk. 24:36-43) –akan kembali ke dunia. Dan kedatangan-Nya yang kedua kali adalah dalam wujud nyata dan pribadi sebagaimana waktu Ia berangkat ke surga.

Page 8: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

1. Kedatangan-Nya dapat Dilihat. Dengan jelas Alkitab mengatakan bahwa baik orang yang benar maupun orang yang jahat secara serentak menyaksikan kedatangan-Nya. Yohanes menulis, “Lihatlah, Ia datang dengan awan-awan dan setiap mata akan melihat Dia” (Why. 1:7; Matius 24:30),Terdengar Jelas. Kembalinya Kristus adalah keterangan Alkitabiah bahwa kedatangan-Nya akan diketahui dengan terdengarnya bunyi: “Sebab pada waktu tanda diberi, yaitu pada waktu penghulu malaikat berseru dan sangkakala Allah berbunyi” (1 Tes. 4:16).

Page 9: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

2. Kembali dengan Penuh Kemuliaan.Apabila Kristus kembali, Ia datang sebagai seorang pemenang disertai dengan kuasa “dalam kemuliaan Bapa-Nya diiringi malaikat-malaikat-Nya” (Mat. 16:27).

Kembali dengan Tiba-tiba, Tidak Disangka-sangka. Orang Kristen yang percaya, yang rindu dan mengharapkan kedatangan Kristus, akan waspada menjelang kedatangan yang semakin dekat itu (1 Tes. 5:4-6).

Page 10: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

3. Peristiwa Perubahan Besar. mimpi Nebukadnezar dari hal patung logam menggambarkan cara perubahan besar yang di dalamnya Kristus akan mendirikan kerajaan kemuliaan-Nya

Page 11: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

4. Pengumpulan Orang yang Terpilih. Salah satu aspek penting dari pendirian kerajaan kekal Kristus ialah pengumpulan semua orang yang sudah ditebus (Mat. 24:31; Dua peristiwa yang mungkin terjadi secara universal ketika pengumpulan orang yang ditebus ini berlangsung: kebangkitan orang saleh yang sudah mati dan pengubahan orang saleh yang masih hidup.

Page 12: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

5. Kematian Orang Durhaka. Bagi orang yang selamat, kedatangan Kristus yang kedua kali merupakan saat kegembiraan yang menyenangkan, akan tetapi bagi orang yang jahat hari itu merupakan saat yang paling menakutkan. Dengan dirundung rasa takut dan putus asa yang luar biasa, mereka meminta agar ciptaan yang tidak bernyawa melindungi mereka (Why. 6:16, 17).

Page 13: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Tanda-tanda yang pertama mengumumkan Kedatangan Kristus yang kedua kali telah berlangsung kurang lebih 1700 tahun setelah kenaikan Kristus, dan tanda-tanda yang lain menyusul, menambah bukti bahwa kedatangan-Nya sudah sangat dekat.

Page 14: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Tanda-tanda di Alam. Kristus meramalkan akan adanya “tanda-tanda pada matahari dan bulan dan bintang-bintang” (Luk. 21:25), Semua ini menandai akhir 1260 tahun masa aniaya

Page 15: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Tanda-tanda di Alam.1. Bumi menjadi saksi. terjadi pada tanggal 1 November 1755. Gempa bumi Lisbon memberikan dorongan untuk mempelajari nubuatan.

2. Matahari dan bulan menjadi saksi. Dua puluh lima tahun kemudian 17 Mei 1970 tanda yang disebutkan dalam nubuatan berlangsung gelapnya matahari dan bulan.

3. Bintang-bintang menjadi saksi. Baik. Benda-benda angkasa yang bergoncang pada tanggal 13 November merupakan kegenapan nubuatan ini.

Page 16: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Tanda-tanda di Alam.Kesaksian bumi unik, juga matahari, bulan dan bintang-bintang, yang terjadi tepat pada waktunya seperti yang telah diramalkan Kristus, mengarahkan perhatian orang banyak langsung kepada nubuatan-nubuatan dari hal kedatangan Kristus yang kedua kali.

Page 17: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

1. Suatu kebangkitan besar di bidang agama. Kitab Wahyu memberitahukan akan adanya suatu kebangkitan besar di bidang agama menjelang kedatangan Kristus yang kedua kali

Tanda-tanda di Dunia Agama.

Page 18: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

2. Mengkhotbahkan Injil. agama Kristen sekarang iniTelah dapat mempergunakan pelbagai sumber yang belum pernah digunakan sebelumnya untuk melancarkan misinya:

Tanda-tanda di Dunia Agama.

Page 19: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

3. Kemunduran Agama. Tersebar luasnya pemberitaan Injil ini tidaklah selalu

berarti suatu perkembangan Kekristenan yang murni secara besar-besaran. Sebaliknya, Alkitab meramalkan bahwa kemunduran kerohanian yang sejati terjadi menjelang akhir zaman. (2 Tim. 3:1-5).

Tanda-tanda di Dunia Agama.

Page 20: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

4. Bangkitnya Kembali Kepausan.Menurut nubuat yang terdapat dalam Alkitab, pada akhir 1260 tahun itu Paus akan terkena “luka yang membahayakan hidupnya” akan tetapi itu bukan mengakhiri hidupnya (baca bab 13). Kitab Suci menyatakan bahwa luka yang mematikan ini akan sembuh. Kepausan akan mengalami pembaruan pengaruh yang besar dan mendapat kehormatan–“seluruh dunia heran, lalu mengikut binatang itu”Dewasa ini banyak orang yang menganggap Paus sebagai pemimpin moral dunia.

Tanda-tanda di Dunia Agama.

Page 21: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

besar, akan hanyut dan pada akhirnya dihapuskan. Dengan bantuan pemerintahan sipil yang tangguh, kuasa kemurtadan ini akan memaksakan bentuk perbaktiannya kepada semua orang. (Why. 13:17). Akhirnya, orang-orang yang menolak bekerja sama akan menghadapi hukumanmati (Why. 13:15).

Kebebasan beragama yang diperoleh dengan pengorbanan

5. Mundurnya Kebebasan Beragama.Tanda-tanda di Dunia Agama.

Page 22: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Bertambahnya Orang Jahat

1. Gelombang kejahatan di dunia. Sikap melecehkan hukum

pelecehan atas hukum dan peraturan di tengah-tengah masyarakat modern. Di seluruh dunia, kejahatan meroket di luar kendali.

2. Revolusi seksual.

Karena sikap melecehkan hukum Tuhan, maka kekang terhadapsopan santun dan kemurnian pun hancur, akibatnya ialah gelombang besar kemerosotan akhlak. Sekarang ini seks telah didewakan dan diperdagangkan melalui film, televisi, video, nyanyian, majalah dan iklan.

Tuhan di kalangan orang Kristen dewasa ini telah turut menambah

Page 23: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Perang dan Malapetaka.

1. Peperangan.

Sekalipun peperangan telah menggenangi sejarah manusia, perang yang berlangsung akan melebihi apa yang pernah terjadi sebelumnya.

2. Bencana Alam.

Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan ini.

3. Bala Kelaparan.

Sebelumnya, tidak ada bala kelaparan melanda dunia sehingga berjutajuta manusia menderita kelaparan atau kekurangan makanan.

Page 24: Para rasul dan orang-orang Kristen yang mula-mula ... · Tanda-tanda di Alam. 1. ... Bencana Alam. Bencana tampaknya bertambah secara pesat dan berarti dalam tahun-tahun belakangan

Kembalinya sang Penebus akan merupakan puncak kemuliaan atas sejarah umat Allah. Inilah saat kelepasan mereka, dan dengan penuh kegembiraan dan pujaan mereka berseru dengan nyaring, “Sesungguhnya, inilah Allah kita, yang kita nantinantikan... marilah kita bersorak-sorak dan bersukacita oleh karena keselamatan yang diadakan-Nya” (Yes. 25:9).