Top Banner
OSI Layer dan TCP / IP
8

Osi layer dan tcp

Jun 23, 2015

Download

Internet

androkusumo

Materi tentang TCP/IP dan Osi Layer
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Osi layer dan tcp

OSI Layer dan TCP / IP

Page 2: Osi layer dan tcp

Apa itu model Open Systems Interconnection (OSI)?

Model Open Systems Interconnection (OSI) menggambarkan bagaimana informasi dari suatu software aplikasi di sebuah komputer berpindah melewati sebuah media jaringan ke suatu software aplikasi di komputer lain.

Page 3: Osi layer dan tcp

Model Open Systems Interconnection (OSI) diciptakan oleh International Organization for Standardization (ISO) di Eropa tahun 1997 yang menyediakan kerangka logika terstruktur bagaimana proses komunikasi data berinteraksi melalui jaringan.

Page 4: Osi layer dan tcp
Page 5: Osi layer dan tcp

Tujuan utama penggunaan model OSI adalah untuk membantu desainer jaringan memahami fungsi dari tiap-tiap layer yang berhubungan dengan aliran komunikasi data. Termasuk jenis-jenis protokol jaringan dan metode transmisi yang digunakan dalam jaringan.

Page 6: Osi layer dan tcp

Fungsi tiap Layer1. Physical

Mengatur bentuk interface dari sebuah media transmisi. Metode pensinyalan, sinkronisasi

bit, arsitektur jaringan, dan pengkabelan.

Contoh : RJ 45, Ethernet.

2. Data Link

Mengatur pengiriman data dari interface yang berbeda dari sebuah media transmisi

Contoh: IEEE 802.2/802.3, HDLC, FDDI

3. Network

Mendefinisikan alamat-alamat IP, membuat header untuk paket-paket, dan kemudian melakukan routing melalui internetworking dengan menggunakan router dan switch layer-3.

Contoh : IP

Page 7: Osi layer dan tcp

Fungsi tiap Layer4. Transport

Berfungsi untuk memecah data menjadi paket-paket data serta memberikan nomor urut

setiap paket sehingga dapat disusun kembali setelah diterima.

Contoh : TCP, UDP

5. Session

Mendefinisikan bagaimana koneksi dimulai, dipelihara, dan diakhiri. Selain itu, di layer ini juga dilakukan resolusi nama.

Contoh: RCP, SQL, NFS, SCP

Page 8: Osi layer dan tcp

Fungsi tiap Layer6. Presentation

Mentranslasikan data yang hendak ditransmisikan oleh aplikasi ke dalam format yang dapat ditransmisikan melalui jaringan.

Contoh: JPEG, ASCII, GIF, MPEG, MIDI

7. Application

Sebagai interface aplikasi dengan fungsionalitas jaringan, mengatur bagaimana aplikasi dapat mengakses jaringan, dan kemudian membuat pesan-pesan kesalahan. Pada layer inilah sesungguhnya user “berinteraksi dengan jaringan”.

Contoh: Telnet, FTP, Browser,