Top Banner
         STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN  SATUAN PENJAMINAN MUTU (SPM) UNIVERSITAS TELKOM Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2
25

Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

Mar 25, 2019

Download

Documents

dangminh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

  

 

 

STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN  

SATUAN PENJAMINAN MUTU (SPM) 

UNIVERSITAS TELKOM 

Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2

Page 2: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

  i

TIMPENYUSUN 

Pengarah : Prof.Ir.MochamadAshari,M.Eng.,Ph.D. (Rektor)

Dr.Ir.HeroeWijanto,M.T.(WakilRektorI)

Dra.DjusnimarZultilisna,Akt.,M.M.(WakilRektorII)

AchmadManshurA.S.,M.BA,DBA(WakilRektorIII)

Dr.M.YahyaArwiyah,S.H.,M.H.(WakilRektorIV)

KetuaPelaksana : Dr.Ir.HeroeWijanto,M.T. (QMRTel‐U)

WakilKetua : Ir.SriWidaningrum,M.T. (SPM)

Koord.Standar : RA.ParamitaMayadewi,S.Kom.,M.T.

Anggota  : Dra.AdeIrmaSusanty,M.M.,Ph.D.

LedyaNovamizanti,S.Si.,M.T.

DadeNurjanah,S.T.,M.T.,Ph.D.

Yoga,S.E. 

 

Page 3: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

ii  

KATAPENGANTARMenghasilkan lulusan yangmampu berkiprah bagi bangsa dan dunia secara luasmenjadi kebanggaan bagi sebuahperguruan tinggi. Untukmencapai hal tersebut,makaperludibuat suatuprosesyang tersandarisasi.Kurikulummerupakansalahsatufaktoryangharusdipertimbangkankarenaakanmempengaruhidiperolehnyacapaian pembelajaran sesuai dengan rencana. Dengan demikian, melakukanstandarisasiterhadapprosespenyusunankurikulumakanmengantarkanperguruantinggiuntukmenghasilkanlulusanyangsesuaidengancapaianpembelajaran.Sehubungan dengan hal itu, Universitas Telkom merasa perlu melakukanstandarisasi yang mengatur tahapan pembuatan kurikulum dan pelaksanaanevaluasinya. Pedoman yang digunakan sebagai standarisasi tersebut dinamakanStandarIsiyangakanjadipanduanbagiseluruhprodidiUniversitasTelkom.Adanyastandar isi merupakan upaya penjaminan mutu bagi Universitas Telkom agarmenghasilkan lulusan sesuai kebutuhan industri yang mampu mengikutiperkembanganilmupengetahuan,bisnis,teknologi,senisertalingkunganglobal.SemogadisusunnyaStandar isi inimenjadirujukanyangbermanfaatbagiseluruhsivitasakademiUniversitasTelkom.Bandung,Desember2015TimPenyusun

Page 4: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

  iii

DAFTARISI 

TIMPENYUSUN.........................................................................................................................i

KATAPENGANTAR.................................................................................................................ii

DAFTARISI..............................................................................................................................iii

LEMBARPENGESAHAN.......................................................................................................iv

BABIPENDAHULUAN..........................................................................................................5

1.1 LatarBelakang..........................................................................................................5

1.1 TujuandanFungsi...................................................................................................6

1.2 Sasaran.........................................................................................................................6

2.1 Pengertian...................................................................................................................7

2.2 RuangLingkup..........................................................................................................7

BABIIISTANDARMUTUISIPEMBELAJARAN...........................................................8

3.1 VisidanMisi...............................................................................................................8

3.2 PihakyangTerlibat.................................................................................................8

3.3 DefinisiIstilah............................................................................................................9

3.5 DokumenTerkait..................................................................................................21

BABIVPENJAMINANMUTUISIPEMBELAJARAN.................................................22

4.1 PenetapanStandarIsiPembelajaran............................................................22

4.2 PelaksanaanStandarIsiPembelajaran........................................................23

4.3 EvaluasiPelaksanaanStandarIsiPembelajaran.....................................23

4.4 TindakanPerbaikandanPencegahan..........................................................23

Referensi...................................................................................................................................24 

Page 5: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom
Page 6: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

  5

BABIPENDAHULUAN

 

1.1 LatarBelakangTujuan Pendidikan Nasional adalah untuk mengembangkan kemampuan danmembentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangkamencerdaskankehidupanbangsa,bertujuanuntukberkembangnyapotensipesertadidikagarmenjadimanusiayangberimandanbertakwakepadaTuhanYangMahaEsa, berakhlakmulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, danmenjadi warganegarayangdemokratissertabertanggungjawab. 

Sejalan dengan tujuan pendidikan nasional, penyelenggaraan pendidikanseyogyanyabertujuanmenyiapkanpesertadidikuntukmenjadianggotamasyarakatyangmemilikikemampuandanpengetahuandalammenerapkan,mengembangkan,dan/ataumemperkayakhasanah ilmupengetahuan, teknologidan/ataukesenian,serta menyebarluaskan danmengupayakan penggunaannya untukmeningkatkantarafkehidupanbermasyarakatdanmemperkayakebudayaannasional. 

Semuakomponenpadatujuanpendidikannasionaltersebutharustercerminpadakurikulumdansistempembelajaranpadasemuajenjangpendidikan,dalamhaliniadalah pendidikan tinggi. Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugasUniversitas Telkom adalah mengembangkan kurikulum sehingga kompetensilulusanyangingindicapaisesuaidenganharapanstakeholders.Adapun tujuan utama dari penyelenggaraan program studi (prodi) adalahmenghasilkan lulusan sesuai dengan profil yang ditetapkan oleh fakultas sebagaipengelolaproditersebut.Untukmencapaihaltersebut,prodiperlumengembangkankurikulum yang sesuai dengan kompetensi lulusan yang dibutuhkan olehstakeholder. Kriteria kurikulum disusunmengacu pada standar isi sehingga akanmenghasilkanlulusansesuaikompetensiyangtelahtelahdirumuskan.ManualdariStandard isi Pembelajaran untuk jenjang pendidikan S2, S1, D3 keberadaannyasangat mutlak dibutuhkan dan strategis sifatnya. Dalam rangka memenuhiketentuanregulasidanstandarmutuinternal.Berdasarkan Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi(PermenRistek Dikti) Republik Indonesia No. 44 tahun 2015 tentang StandarNasional Pendidikan Tinggi, pasal 8 butir (1) menyebutkan, bahwa Standar isipembelajaranmerupakankriteriaminimaltingkatkedalamandankeluasanmateripembelajaran.

Page 7: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

6  

Padaperaturantersebutlebihlanjutditetapkanstandarbahwa:1. Lulusan diploma paling sedikit harus menguasai konsep teoritis bidang

pengetahuandanketerampilantertentusecaraumum.(pasal9,butir2c).2. Lulusanprogramdiplomaempatdansarjanapalingsedikitmenguasaikonsep

teoritisbidangpengetahuandanketerampilantertentusecaraumum(pasal9butir2d).

3. Lulusanprogrammagister,magisterterapan,danspesialissatupalingsedikitmenguasaiteoridanaplikasibidangpengetahuantertentu(pasal9butir2f).

Berdasarkanpadahal‐hal tersebutdiatas,perluditetapkanStandar IsimengenaiTingkatkedalamandankeluasanmateripembelajaran,yangmengacupadacapaianpembelajaranlulusan.1.1 TujuandanFungsiPedomanStandarIsiPembelajaraninibertujuanuntuk:1. Memberikan tuntunan bagi Fakultas/Prodi dalam menyusun kurikulum di

lingkunganmasing‐masing.2. Sebagai acuan bagi para pimpinan Fakultas dan Ketua Program Studi untuk

bertanggungjawab agar mutu kurikulum dapat ditingkatkan secara terus‐menerusdanberkelanjutan.

1.2 SasaranSasaran buku pedoman ini adalah pengelola penyelenggaraan kegiatan akademikdan pendukung akademik, baik di tingkatUniversitas, FakultasmaupunProgramStudidilingkunganUniversitasTelkom. 

   

Page 8: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

  7

BABIIPENGERTIANDANRUANGLINGKUP

 

2.1 PengertianBerdasarkanPermenRistekDiktiRepublikIndonesiaNomor44Tahun2015tentangStandarNasionalPendidikanTinggiPasal8, Standar isipembelajaranmerupakankriteriaminimaltingkatkedalamandankeluasanmateripembelajaran.Kedalamandan keluasanmateri pembelajaranmengacu pada capaian pembelajaran lulusan.Dengandemikianstandarisimemuatkerangkadasardanstrukturkurikulum,bebanbelajar,kurikulumtingkatsatuanpendidikandankalenderpendidikan/akademik.Dalam Peraturan Menteri tersebut, pada pasal 1 butir 6 dijabarkan bahwakurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai capaianpembelajaranlulusan,bahankajian,proses,danpenilaianyangdigunakansebagaipedomanpenyelenggaraanprogramstudi.Pengembangan kurikulumberbasis kompetensi (KBK)merupakan hal yang tidakdapatditawarlagi.Kurikuluminimengacupadapengelompokanmatakuliahsesuaidenganempatpilarpendidikanyaitulearningtoknow,learningtodo,learningtobe,dan learningto livetogether.Untuk itupenyusunanKBKharusterdapatpedomanyang mendukung sehingga setiap sivitas akademika dapat mengevaluasi apakahkurikulumyangberlakusudahsesuai.Standar isi ini dirancang agar menjadi acuan bagi pemangku kepentingan padaprogram studi dalam menyusun, melaksanakan, mengendalikan danmengembangkankurikulumpadaprogramstudimasing‐masing.

2.2 RuangLingkupStandarmutu isi pembelajaran yang dtetapkan oleh Universitas Telkommeliputigaris besar batasan Standar Isi Pembelajaran sesuai dengan Standar NasionalPendidikanTinggi(SNDIKTI).Agarpenerapanstandarisipembelajarandapatterusditingkatkan,diperlukansuatustandarisipembelajaranbesertastandarturunannyayang merujuk pada PermenRistek Dikti No 44 tahun 2015, Praktek Baik dalamPenjaminan Mutu Pendidikan Tinggi (DIKTI 2008), Statuta Universitas Telkom,Renstra Universitas Telkom, Pedoman Akademik Universitas Telkom No.KR.078/AKD27/WR12015, serta untuk memenuhi kebutuhan pemangkukepentingan.

 

Page 9: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

8  

BABIIISTANDARMUTUISIPEMBELAJARAN

 

 

StandarIsiPembelajaranUniversitasTelkommencakup:1. StandarKerangkadasar&Strukturkurikulum2. StandarBebanBelajar3. StandarEvaluasidanPengembanganKurikulum

Standar Isi Pembelajaranmerupakan tolok ukur pencapaianminimal pada suatusikluspenjaminanmutuyangdiselenggarakanolehprogramstudiagarkurikulumdan Isi pembelajaran Universitas Telkom sesuai dengan tolok ukur yang telahditetapkan,agarmenghasilkanlulusanyangmampumemenuhikebutuhanindustridanberdayasaing.3.1 VisidanMisi3.1.1 VisiUniversitasTelkomMenjadiperguruantinggiberkelasduniayangberperanaktifdalampengembanganilmupengetahuandanseniberbasisteknologiinformasi.

3.1.2 MisiUniversitasTelkom1. Menyelenggarakandanmengembangkanpendidikanberstandarinternasional.2. Mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan, teknologi,

manajemen,danseniyangdiakuisecarainternasional.3. Memanfaatkan ilmu pengetahuan, teknologi, manajemen, dan seni untuk

kesejahteraandankemajuanperadabanbangsa.3.2 PihakyangTerlibat3.2.1 PihakyangBertanggungjawabuntukMemenuhiIsiStandar

1. DekanFakultas2. WakilDekanIFakultas3. WakilDekanIIFakultas4. KetuaProgramStudi5. Ka.BagianPusatBahasa6. Ka.UrusanPusatBahasa

3.2.2 Stakeholders

1. Pimpinanfakultas(Dekan,WakilDekan,Kaprodi)2. Dosen3. Mahasiswa4. PenggunaLulusan5. Alumni

Page 10: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

  9

3.2.3 Customer1. PenggunaLulusan 

3.3 DefinisiIstilah1. Capaian Pembelajaran adalah kemampuan yang diperoleh melalui

internalisasi pengetahuan, sikap, ketrampilan, kompetensi dan akumulasipengalamankerja.

2. Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) adalah kerangkapenjenjangan kualifikasi kompetensi yang dapat menyandingkan,menyetarakan,danmengintegrasikanantarabidangpendidikandanbidangpelatihankerjasertapengalamankerjadalamrangkapemberianpengakuankompetensikerjasesuaidenganstrukturpekerjaandiberbagaisektor.

3. Kompetensi adalah seperangkat tindakan cerdas, penuh tanggung jawabyang dimiliki seseorang sebagai syarat untuk dianggap mampu olehmasyarakatdalammelaksanakantugas‐tugasdibidangtertentu.

4. Kualifikasi adalah penguasaan capaian pembelajaran yang menyatakankedudukannyadalamKKNI.

5. Kurikulum adalahseperangkatrencanadanpengaturanmengenaicapaianpembelajaran lulusan,bahkankajian,proses,danpenilaianyangdigunakansebagaipedomanpenyelenggaraanprogramstudi.

6. Pembelajaranadalahprosesinteraksimahasiswadengandosendansumberbelajarpadasuatulingkunganbelajar.

7. PendidikanTinggiadalahjenjangpendidikansetelahpendidikanmenengahyang mencakup program diploma, program sarjana, program magister,program doktor, program profesi, program spesialis yang diselenggarakanolehperguruantinggiberdasarkankebudayaanbangsaIndonesia.

8. StandarIsiPembelajaranmerupakanmerupakankriteriaminimaltingkatkedalamandankeluasanmateripembelajaran.

Page 11: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

10  

3.4 PernyataandanIndikatorStandar3.4.1 StandarKemahasiswaan

No Standar Kriteria IndikatorSTANDARKERANGKADASAR&STRUKTURKURIKULUM1 Ketua Program Studi (KaProdi)

bertanggung jawab menyusunkurikulum, dimana penyusunankerangka dasar, struktur kurikulum,beban belajar sesuai denganperaturan,sertacapaianpembelajaranyang ingin dicapai setiap ProgramStudidanjenjangpendidikan.

1. Kurikulum prodi merefleksikan visi,misi,tujuandansasaranUniversitas

2. Terdapatbukukurikulum3. Kesesuaian matakuliah & urutannya

denganstandarkompetensi4. Petamatakuliahdalambukukurikulum5. Persentase matakuliah yang dalam

penentuan nilai akhirnyamemberikanbobotpadatugas‐tugas>=20%

6. Persentase matakuliah dilengkapidengan deskripsi matakuliah, silabusdanRPS.

1. Kurikulumprodimerefleksikanvisi,misi, tujuandansasaranUniversitas

2. Terdapat buku kurikulum prodi yang minimalmencakup:a. Standarkurikulumyangdigunakanb. Profillulusanc. Capaianpembelajaran(learningoutcome)d. Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)e. Kelompok bidang ilmu yang ada dengan

karakteristik dan kompetensi yang harusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait (kompetensi utama, pendukung danlainnya)

f. Daftar matakuliah (MK) dan praktikumlengkap dengan deskripsi MK, pernyataantentang status (wajib/pilihan), kelompokbidangilmudanbobot(sks)

g. Roadmap MK untuk mencapai kompetensilulusan

h. Persyaratanpelaksanaantugasakhir/proyekakhir/KI

3. Matakuliah sesuai dengan standar kompetensi,sudahberorientasikemasadepan

Page 12: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 11

No Standar Kriteria Indikator4. Petamatakuliahjelasdanbermuarapadacapaian

pembelajaranlulusan5. Persentasimatakuliahyangbobotnilaitugasnya

>=20%adalahlebihdari60%.6. Persentase matakuliah dilengkapi dengan

deksripsimatakuliah,silabusdanRPS lebihdari90%.

2 Ketua Program Studi bertanggungjawab untuk menyusun aturanekivalensi nilai mahasiswa terkaitdengan perubahan kurikulum yangdilakukan

Panduan ekivalensi kurikulum lama kekurikulumbarudisahkanolehRektoratauDekanFakultas.

Prodi memiliki aturan ekivalensi tersebut danterdapatdokumenterkaitdenganaturanekivalensipenilaiantersebut

STANDARBEBANBELAJAR1 Dekan Fakultas bertanggungjawab

untukmenjaminbahwabebanbelajarcapaian pembelajaran mahasiswapada program studi memenuhipersyaratan.

Jumlah beban belajar dalam bentuk SKSsetiapProdisesuaidenganPermendikbudNo.44Tahun2015

Capaianpembelajaran lulusanprodi, bebanbelajaryangditempuhmahasiswapalingsedikit:

a. 108SKSuntukprogramD3b. 144SKSuntukprogramD4danS1c. 36SKSuntukprogramS2d. 42SKSuntukprogramS3

2 KaProdi program D3 dan D4 harus

menjaminbahwajumlahjamrealyangdigunakan untuk kegiatanpraktikum/praktek/PKL memenuhipersyaratan.

Jumlah jam real yang digunakan untukkegiatan praktikum/praktek/PKL sesuaidengan standar akreditasi borangnasional.

1. ProgramStudiDiplomaIV.BidangIPS,jumlahjam>1880

2. ProgramStudiDiplomaIII,BidangIPS,jumlahjam>1642

3. Program Studi Diploma IV, Bidang Non‐IPS,jumlahjam>2390

4. Program Studi Diploma III, Bidang Non‐IPS,jumlahjam>2084

Page 13: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

12  

No Standar Kriteria Indikator3 KaProdi program D3 dan D4 harus

menjamin bahwa jumlah SKS yangdigunakan untuk kegiatanpraktikum/praktek/PKL memenuhipersyaratan.

Jumlah SKS yang digunakan untukkegiatan praktikum/praktek/PKL sesuaidengan standar akreditasi borangnasional.

1. ProgramStudiDiplomaIV.BidangIPS,jumlahSKS>42

2. Program Studi Diploma III, Bidang IPS, jumlahSKS>37

3. Program Studi Diploma IV, Bidang Non‐IPS,jumlahSKS>57

4. Program Studi Diploma III, Bidang Non‐IPS,jumlahSKS>52

STANDAREVALUASI&PENGEMBANGANKURIKULUM1 Kaprodi bertanggungjawab untuk

melakukan evaluasi kurikulumdalamkurun waktu tertentu sesuai denganketentuan Akreditasi BAN‐PT danmenyesuaikannya denganperkembangan Ipteks dan kebutuhanpemangkukepentingan(stakeholders)

1. Pelaksanaan peninjauan kurikulumdilakukan dalam kurun waktu 5 tahunsekali

2. Penyesuaian kurikulum sesuai denganperkembanganIpteksdankebutuhan

1. Pengembangan kurikulum dilakukan secaramandiri dengan melibatkan pemangkukepentingan internal dan eksternal danmemperhatikanvisi,misidanumpanbalik

2. Pembaharuan kurikulum dilakukan sesuaidengan perkembangan ilmu dibidangnya dankebutuhanpemangkukepentingan

3. Terdapat bukti tertulis pelaksanaan evaluasikurikulum lengkap dengan keterlibatanpemangku kepentingan internal dan eksternalsertaumpanbalik

 

 

 

 

 

 

Page 14: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 13

3.4.1 RubrikasiPenilaianStandar

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0PENILAIANSTANDARKERANGKADASAR&STRUKTURKURIKULUM1 KetuaProgramStudi

(KaProdi)bertanggungjawabmenyusunkurikulum,dimanapenyusunankerangkadasar,strukturkurikulum,bebanbelajarsesuaidenganperaturan,sertacapaianpembelajaranyangingindicapaisetiapProgramStudidanjenjangpendidikan.

Kurikulum prodimerefleksikan visi,misi, tujuan dansasaranUniversitas

<<tidakadapenilaian>> Kurikulum prodibelummerefleksikan visi,misi, tujuan dansasaranUniversitas

TersediaBukuKurikulumProgramStudiyangminimalharusmencakup:a.Standarkurikulumyangdigunakanb.ProfilLulusanc.CapaianPembelajaran(LearningOutcome)d.Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)e.Kelompokbidangilmuyang

TersediaBukuKurikulumProgramStudiyanghanyamencakupsebagiandaripoinberikut:a.Standarkurikulumyangdigunakan

b.ProfilLulusanc.CapaianPembelajarand.Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)

e.Kelompokbidangilmuyang

TersediaBukuKurikulumProgramStudiyangminimalharusmencakup:a.Standarkurikulumyangdigunakanb.ProfilLulusanc.CapaianPembelajarand.Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)

e.Kelompokbidangilmuyangadadengankarakteristikdankompetensiyang

TersediaBukuKurikulumProgramStudiyanghanyamencakupsebagiandaripoinberikut:a.Standarkurikulumyangdigunakan

b.ProfilLulusanc.CapaianPembelajarand.Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)

e.Kelompokbidangilmuyangadadengan

Belum tersediaBukuKurikulumProgramStudiyangminimalharusmencakup:a.Standarkurikulumyangdigunakan

b.ProfilLulusanc.CapaianPembelajarand.Bebantotalminimumdanmaksimum(sks)

e.Kelompokbidangilmuyangadadengankarakteristik

Page 15: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

14  

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0adadengankarakteristikdankompetensiyangharusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait(kompetensiutama,pendukungdanlainnya)f.DaftarMataKuliah(MK)danpraktikumlengkapdengandeskripsiMK,pernyataantentangstatus(wajib/pilihan),kelompokbidangilmu,danbobot(sks)g.Roadmapmatakuliahuntukmencapaikompetensilulusan(LO)

adadengankarakteristikdankompetensiyangharusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait(kompetensiutama,pendukungdanlainnya)

f.DaftarMataKuliah(MK)danpraktikumlengkapdengandeskripsiMK,pernyataantentangstatus(wajib/pilihan),kelompokbidangilmu,danbobot(sks)

g.roadmapmatakuliahuntukmencapaikompetensilulusan

harusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait(kompetensiutama,pendukungdanlainnya)f.DaftarMataKuliah(MK)danpraktikumlengkapdengandeskripsiMK,pernyataantentangstatus(wajib/pilihan),kelompokbidangilmu,danbobot(sks)g.Roadmapmatakuliahuntukmencapaikompetensilulusanh.PersyaratanPelaksanaanTA/PA/KI

karakteristikdankompetensiyangharusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait(kompetensiutama,pendukungdanlainnya)

f.DaftarMataKuliah(MK)danpraktikumlengkapdengandeskripsiMK,pernyataantentangstatus(wajib/pilihan),kelompokbidangilmu,danbobot(sks)

g.Roadmapmatakuliahuntukmencapaikompetensilulusan

h.PersyaratanpelaksanaanTA/PA/KI

dankompetensiyangharusdimilikilulusandalamkelompokbidangilmuterkait(kompetensiutama,pendukungdanlainnya)

f.DaftarMataKuliah(MK)danpraktikumlengkapdengandeskripsiMK,pernyataantentangstatus(wajib/pilihan),kelompokbidangilmu,danbobot(sks)g.Roadmapmatakuliahuntukmencapaikompetensilulusan

Page 16: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 15

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0h.PersyaratanPelaksanaanTugasAkhir/ProyekAKhir/KI

DokumenkurikulumditetapkandenganSKRektor

h.PersyaratanPelaksanaanTA/PA/KI

DokumenkurikulumsudahditetapkandenganSKRektor

DokumenkurikulumbelumditetapkandenganSKRektor

DokumenkurikulumbelumditetapkandenganSKRektor

h.PersyaratanPelaksanaanTA/PA/KI

Matakuliahyangdisusunsesuaidenganstandarkompetensi,sudahberorientasikemasadepan.(CATATAN:Auditordapatmemperhatikansilabus/materimatakuilah)

Matakuliahyangdisusunsesuaidenganstandarkompetensi,berorientasikemasakini

Matakuliahyangdisusunsesuaidenganstandarkompetensi,tetapimasihberorientasikemasalalu

Matakuliahyangdisusuntidaksesuaidenganstandarkompetensi

Matakuliahtidakdisusunberdasarkanstandarkompetensi

Seluruhmatakuliahsatudanlainnyadalamprogramstuditerlihatjelashubungannyadan

Seluruhmatakuliahsatudanlainnyadalamprogramstuditerlihatjelashubungannya

Beberapamatakuliahsatudanlainnyadalamprogramstuditerlihatjelashubungannyadan

Beberapamatakuliahsatudanlainnyadalamprogramstuditerlihatjelashubungannya

Matakuliahsatudanlainnyadalamprogramstudibelumterlihatjelashubungannyadanbelum

Page 17: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

16  

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0bermuarapadacapaianpembelajaranlulusan

TerdapatpetamatakuliahterhadapcapaianpembelajaranProgramStudi.

namunbelumbermuarapadacapaianpembelajaranlulusanTerdapatpetamatakuliahterhadapcapaianpembelajaranProgramStudi.

bermuarapadacapaianpembelajaranlulusanTerdapatpetamatakuliahterhadapcapaianpembelajaranProgramStudi.

namunbelumbermuarapadacapaianpembelajaranlulusanTerdapatpetamatakuliahterhadapcapaianpembelajaranProgramStudi.

bermuarapadacapaianpembelajaranlulusan

Persentasematakuliahyangdalampenentuannilaiakhirnyamemberikanbobotpadatugas>=20%adalahlebihdari60%

Persentasematakuliahyangdalampenentuannilaiakhirnyamemberikanbobotpadatugas>=20%adalahdalamrentang45%<tugas<=60%

Persentasematakuliahyangdalampenentuannilaiakhirnyamemberikanbobotpadatugas>=20%adalahdalamrentang30%<tugas<=45%

Persentasematakuliahyangdalampenentuannilaiakhirnyamemberikanbobotpadatugas>=20%adalahdalamrentang15%<tugas<=30%

Persentasematakuliahyangdalampenentuannilaiakhirnyamemberikanbobotpadatugas>=20%adalahkurangdarisamadengan15%

Persentasematakuliahdilengkapidengandeskripsi

Persentasematakuliahdilengkapidengandeskripsi

Persentasematakuliahdilengkapidengandeskripsi

Persentasematakuliahdilengkapidengandeskripsi

Persentasematakuliahdilengkapidengandeskripsi

Page 18: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 17

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0matakuliah,silabusdanRPS>95%

matakuliah,silabusdanRPSadadalamrentang80%<RPS<=95%

matakuliah,silabusdanRPSadadalamrentang70%<RPS<=80%

matakuliah,silabusdanRPSadadalamrentang60%<RPS<=70%

matakuliah,silabusdanRPS<=60%

PENILAIANSTANDARBEBANBELAJAR1 DekanFakultas

bertanggungjawabuntukmenjaminbahwabebanbelajarcapaianpembelajaranmahasiswapadaprogramstudimemenuhipersyaratanPermendikbudNo.44tahun2015.

Bebanbelajarmaksimummahasiswaterkaitdengancapaianpembelajaranlulusanyangtercantumdalamdokumenkurikulumpalingsedikit:a. 108SKSuntukprogramD3

b. 144SKSuntukprogramD4danS1

c. 36SKSuntukprogramS2

d. 42SKSuntukprogramS3

<<tidakadapenilaian>> Bebanbelajarmaksimummahasiswaterkaitdengancapaianpembelajaranlulusanyangtercantumdalamdokumenkurikulumtidakmemenuhiaturandanpersyaratanyangberlaku,yaitu:a. 108SKSuntukprogramD3

b. 144SKSuntukprogramD4danS1

c. 36SKSuntukprogramS2

d. 42SKSuntukprogramS3

Page 19: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

18  

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 02 KaProdiprogramD3dan

D4harusmenjaminbahwajumlahjamrealyangdigunakanuntukkegiatanpraktikum/praktek/PKLmemenuhipersyaratan.

Jumlahjamrealyangdigunakanuntukkegiatanpraktikum/praktek/PKL(Jam)ProgramStudiDiplomaIV,BidangIPS

Jam>1880 1768<Jam<=1880

1656<Jam<=1768

1544<Jam<=1656

Jam<=1544

ProgramStudiDiplomaIII.BidangIPSJam>1642 1530<Jam

<=16421418<Jam<=1530 1306<Jam<=1418 Jam<=1306

ProgramStudiDiplomaIV.BidangNon‐IPSJam>2390 2278<Jam<=

23902166<Jam<=2278 2054<Jam<=2166 Jam<=2054

ProgramDiplomaIII.BidangNon‐IPSJam>2084 1972<Jam<=

20841860<Jam<=1972 1748<Jam<=1860 Jam<=1748

3 KaProdiprogramD3danD4harusmenjaminbahwajumlahSKSyangdigunakanuntukkegiatanpraktikum/praktek/PKLmemenuhipersyaratan.

JumlahSKSyangdigunakanuntukkegiatanpraktikum/praktek/PKL(SKS)ProgramStudiDiplomaIV,BidangIPS

SKS>42 38<SKS<=42 34<SKS<=38 30<SKS<=34

SKS<=30

ProgramStudiDiplomaIII,BidangIPSSKS>37 33<SKS<=37 29<SKS<=33 25<SKS<=29

SKS<=25

ProgramStudiDiplomaIV.BidangNon‐IPSSKS>57 53<SKS<=57 49<SKS<=53 45<SKS<=49

SKS<=45

ProgramStudiDiplomaIII.BidangNon‐IPSSKS>52 48<SKS<=52 44<SKS<=48 40<SKS<=44 SKS<=40

Page 20: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 19

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0PENILAIANSTANDAREVALUASIDANPENGEMBANGANKURIKULUM1 Kaprodi

bertanggungjawabuntukmelakukanevaluasikurikulumsetiap5tahunsekalidanmenyesuaikannyadenganperkembanganIpteksdankebutuhanpemangkukepentingan(stakeholders)

Pengembangandilakukan secaramandiri denganmelibatkanpemangkukepentinganinternal daneksternal danmemperhatikanvisi, misi, danumpanbalik

Pengembangandilakukanbekerjasamadengan perguruantinggi lain tetapitidak melibatkanpemangkukepentinganeksternal lainnyawalaupunmenyesuaikandengan visi, misidanumpanbalik

Pengembanganmengikutiperubahan diperguruan tinggilain yangdisesuaikan denganvisi,misi,danumpanbalik

Pengembanganmengikutiperubahan diperguruan tinggilain tanpapenyesuaian

Dalam 5 tahunterakhir, tidakpernahmelakukanpeninjauankurikulum

Pembaharuankurikulumdilakukan sesuaidenganperkembanganilmu dibidangnyadan kebutuhanpemangkukepentingan

Pembaharuankurikulumdilakukan sesuaidenganperkembanganilmu dibidangnya,tetapi kurangmemperhatikankebutuhanpemangkukepentingan

Pembaharuanhanyamenata ulangkurikulum yangsudah ada, tanpadisesuaikan denganperkembangan

<<tidak adapenilaian>>

Tidak adapembaharuankurikulum selama5tahunterakhir

Page 21: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

20  

No PernyataanStandarIndikatorPenilaianStandar

4 3 2 1 0Terdapat buktitertulispelaksanaanevaluasikurikulumlengkapdenganketerlibatanpemangkukepentinganinternal daneksternal sertaumpanbalik

<<tidakadapenilaian>>

Terdapat buktitertulis pelaksanaanevaluasi kurikulumdengan keterlibatanpemangkukepentinganinternal daneksternal tanpaumpan balik, atausebaliknya

Tidakterdapatbuktitertulis pelaksanaanevaluasi kurikulumlengkap denganketerlibatanpemangkukepentinganinternal daneksternal sertaumpanbalik

Tidak adapembaharuankurikulum selama5tahunterakhir

 

 

 

Page 22: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 21

3.5 DokumenTerkait1. Aturan‐aturanbidangpendidikanyangdikeluarkandarikementrianterkait.2. PanduanPenyusunanDokumenKurikulumProgramStudiUniversitasTelkom3. DokumenPeraturanAkademikUniversitasTelkom4. ProsedurPenyusunanStandarIsi5. BeritaAcaraEvaluasidanPengembanganKurikulum6. BeritaAcaraPenetapanKurikulum7. DokumenKurikulumProdi8. LaporanTertulisEvaluasidanPengembanganKurikulum 

   

Page 23: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

22  

BABIVPENJAMINANMUTUISIPEMBELAJARAN

 

 

Penjaminan mutu kurikulum adalah segala upaya untuk mempertahankan danmeningkatkan mutu kurikulum yang dilakukan oleh progam studi secara terusmenerus danberkesinambungan. PenjaminanmutuKurikulumdilakukanmelaluisiklus PPEPP (Penetapan Standar, Pelaksanaan Standar, Evaluasi PelaksanaanStandar,PengendalianStandardanPeningkatanStandar).BerikutdiagramPPEPPpenjaminanmutucapaianpembelajaran. 

 4.1 PenetapanStandarIsiPembelajaran1. RancanganstandarmengacupadavisidanmisiUniversitasTelkom2. Melakukanstudipendahuluanpenelusuranterhadapketentuannormatifyaitu

peraturanperundang‐undanganyangmengaturtentangkurikulum.3. Menentukankemungkinanstandarturunandaristandaryangakandisusun.4. Menentukan isi standar dengan memperhatikan visi dan misi Universitas

Telkom.5. Melakukanevaluasidiri.6. Melakukan survey tentang aspek yang berhubungan dengan kurikulum

terhadappemangkukepentinganinternal/eksternal.

Page 24: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

 23

4.2 PelaksanaanStandarIsiPembelajaran1. Sosialisasi isi standar Isikepada seluruhcivitasakademika secaraperiodik

dankonsisten.2. Implementasistandaryangtelahditetapkan.3. Menyusuntargetkinerjastandarisisebagaiindikatorpencapaianstandar.4. Melakukanpemantauandanmonitoringsecaraperiodikterhadappencapaian

standar.

4.3 EvaluasiPelaksanaanStandarIsiPembelajaran1. Menyusun instrumenevaluasi/auditmutudalamsetiapkriteria/parameter

standarisi.2. Menyusunlaporanhasilevaluasi/audit.

4.4 TindakanPerbaikandanPencegahan1. Mencatat/merekamsemuapenyimpangan,kesalahan,sertaketidaksesuaian.2. Menganalisipenyebabketidaksesuaian/kegagalan3. Melakukantindakankorektif.4. Menyusun laporan tertulis semua hal yang berhubungan dengan

pengendaliancapaianpembelajaran.

4.5 PningkatanStandarIsiPembelajaran1. Melakukan analisis secara komprehensif terhadap laporan‐laporan hasil

evaluasi/auditdanpengendaliastandar.2. Melakukan tinjauan manajemen yang membahas hasil tersebut yang

melibatkanmanajemen,pimpinan‐pimpinanunitdanperwakilandosen.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Page 25: Nomor Dokumen: Tel U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1 · Nomor Dokumen: Tel_U‐UT‐REK‐SPM‐SN‐1.2 i TIM PENYUSUN ... Sesuai dengan tujuan pendidikan nasional, tugas Universitas Telkom

24  

Referensi 

1. Undang‐undang (UU) Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 tentangSistemPendidikanNasional

2. Undang‐undang Republik Indonesia Nomor 12 tahun 2012 tentangPendidikanTinggi

3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2012 tentangKerangkaKualifikasiNasionalIndonesia

4. PeraturanMenteriRiset,TeknologidanPendidikanTinggi(PermenRistekDikti)RepublikIndonesiaNomor44tahun2015tentangStandarNasionalPendidikanTinggi

5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor045/U/2012tentangKurikulumIntiPendidikanTinggi

6. Keputusan Rektor Universitas Telkom Nomor 229/AKD04/WR1/2015TentangPedomanPenyusunanKurikulum.