Top Banner
Sanggar Anak Akar, 2014
30

Ngabuburit Sambil Ngobrol Lingkungan

Nov 06, 2015

Download

Documents

Materi pendidikan lingkungan untuk anak-anak, disusun oleh Tim Materi dari Savakra Foundation untuk kegiatan buka puasa bersama Sanggar Anak Akar pada bulan Ramadhan tahun 2014.
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • Sanggar Anak Akar, 2014

  • Emangnyalingkungan itu apa

    sih?

  • PENCEMARAN

  • Kebiasaan

  • Emangnya SampahItu Yang Kayak

    gimana sih?

  • Karena..?

  • Jadi sampah itu.....

  • Apa yang terjadijika sampah tidakdikelola dengan

    baik?

  • Apakah CUKUP?

  • Sampah disimpan sesuaijenisnya!

  • Kenapa disimpan, bukan dibuang?

  • Karena ada sampah yang masih adanilainya lho!

  • Kenali Sampahmu!

  • Sampahplastik

    Sampahkertas

    Sampahmembusuk

  • 3R Apa sih 3R itu?

  • REDUCE : Mengurangi sampah

    Bawa makanandi kotak bekaldan air di botolminum

    Belanjapakai tasbelanja

  • RECYCLE : Medaur ulang sampah sampah

  • Mau aku apakansampah di

    sekitarku.?

  • Sampah plastik yang sudah ada?

  • Cerita si sampah kertas

    POHON

    POTONGAN KAYU

    KERTAS TULIS KERTAS LECEK

  • Di daur ulang....

    Terus gimana dong?

  • Cerita si sampah membusuk

  • Jadi sampah membusuk itu..

    Paling baik : Dijadiin kompos

  • KELOLA SAMPAH(irama lagu menanam jagung)

    Ayo kawan kelola sampahDengan tiga R dan pilah-pilah

    Kurangi sampah, manfaatkan sampah,Ayo semua mendaur ulang sampah,

    Pisah, pisah, pisahlah sampahJalan terbaik kelola sampah

    Olah olah olahlah sampah

    Jalan terbaik kelola sampah