Top Banner
OLEH : XI IPS 2 MONICA KARLINA / 21 NATHALIA PALIAMA /22 NATHANIA AZIZA / 23 RETNO MELIANTI / 24 SAMANTHA ALICIA / 25
16

Nasionalisme Turki

Jul 20, 2015

Download

Education

sma tarakanita1
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Nasionalisme Turki

OLEH : XI IPS 2

MONICA KARLINA / 21

NATHALIA PALIAMA /22

NATHANIA AZIZA / 23

RETNO MELIANTI / 24

SAMANTHA ALICIA / 25

Page 2: Nasionalisme Turki
Page 3: Nasionalisme Turki
Page 4: Nasionalisme Turki

Latar BelakangGerakan Nasionalisme Turki muncul sebagai akibatkemerosotan yang dialami Turki dimulai sejakpemerintahan Sultan Murad III (abad 16) sampai denganpemerintahan Sultan Hamid II (abad ke-19). Akibatkemunduran yang berkepanjangan ini Turki dijuluki TheSick Man Of Europe

Page 5: Nasionalisme Turki

Sultan Murad III Sultan Hamid II

Page 6: Nasionalisme Turki

Faktor-faktor mundurnya Turki:

Merajalelanya intrik dalam istana

Tentara Janisari yang semula mendukung kerajaanakhirnya menjadi pemberontak

Munculnya krisis Gezag (krisis kewibawaan) yangmengakibatkan banyak negara bagian Turki melepaskandiri

Kekalahan Turki dalam Perang krim dan perang Dunia I

Page 7: Nasionalisme Turki

Munculnya Nasionalisme Turki Kekuasaan Turki yang semakin merosot Adanya pengaruh dari Revolusi Perancis Timbulnya kaum terpelajar yang berpaham modern Kegiatan bangsa Barat yang semakin gencar untuk merebut

daerah jajahan Turki dan siap menghancurkan Turki.

Dalam situasi demikian itulah, akhirnya mendorong timbulnyasemangat nasionalisme terutama di kalangan tokoh-tokohmuda untuk mengadakan pembaharuan di segala bidang.

Page 8: Nasionalisme Turki

GERAKAN TURKI MUDA

Gerakan Turki Muda muncul pada tahun 1890 dipeloporioleh Niazi Bey sebagai reaksi terhadap kemerosotan Turki.Tujuannya :

Menyelamatkan Turki dari keruntuhan total Menanamkan semangat nasionalisme di kalangan

rakyat yaitu satu negara, satu bangsa, dan satu bahasa Turki

Mengadakan perbaikan sosial, ekonomi dan politik Mengadakan reorganisasi pemerintahan.

Page 9: Nasionalisme Turki

GERAKAN NASIONALIS TURKI Latar belakang

Perang Dunia I berakhir dengan kekalahan di pihak blok Sentral, sehingga terjadi Perjanjian Sevres (20 Agustus 1920) antara Sekutu dan Turki. Isi perjanjian Sèvres:

Daerah Turki diperkecil, hingga tinggal Konstantinopel dansekitarnya, serta Anatolia.

Semua daerah yang penduduknya bukan bangsa Turki harusdilepaskan oleh Turki.

Smyrna dan Thracia diserahkan kepada Yunani. Bosporus, Marmora, Dardanella dibuka untuk asing. Armenia merdeka. Angkatan perang dikurangi dan mengganti rugi biaya perang

Page 10: Nasionalisme Turki

Tampillah The Strong Man Turki, yakni Mustafa KemalPasha yang tidak mengakui Perjanjian Sevres. Iamemimpin gerakan revolusi (1921-1922) dan berhasilmenurunkan Sultan Muhammad V dari takhtanya (1November 1923) dan mengadakan pertemuan untukmerevisi perjanjian. Hasilnya disepakati PerjanjianLausanne (24 Juli 1923)

Page 11: Nasionalisme Turki

Isi perjanjian Lausanne: Thracia dikembalikan kepada Turki. Turki melepaskan semua daerah yang penduduknya bukan

bangsa Turki: Arabia merdeka, Lybia diserahkan ke Italia,Mesir, Palestina, Jordania, Irak, Cyprus, Syria dan Libanondiserahkan ke Inggris.

Borporus, Marmora, dan Dardanella terbuka untuk semuakapal asing.

Turki tidak perlu mengurangi angkatan perangnya. Turki tidak usah membayar kerugian perang. Turki harus melindungi minoritas.

Page 12: Nasionalisme Turki

Tepat pada tanggal 29 Oktober 1923 secara resmi diumumkanproklamasi kemerdekaan Turki. Sejak itu Kerajaan Turki Usmaniyang ortodok dihapuskan dan digantikan dengan Republik Turkiyang modern.

Ankara dijadikan sebagai ibu kotanya. Presidennya MustafaKemal Pasha yang dijuluki Attaturk (Bapak Bangsa Turki).Ismet Inonu sebagai perdana menterinya

Page 13: Nasionalisme Turki

Pembaruan Mustafa Kemal Pasha

Konstitusi negara disesuaikan dengan konstitusi barat

Diadakan pemisahan antara agama dan urusan pemerintahan

Sistem tulisan nasional dari huruf arab diganti dengan huruf Latin

Modernisasi bidang ekonomi dan pembangunan

Page 14: Nasionalisme Turki

Niazi Bey Sultan Muhammad V

Page 15: Nasionalisme Turki

Mustafa Kemal Pasha Ismet Inonu

Page 16: Nasionalisme Turki

TERIMA KASIH