Top Banner
Metode Kodaly (baca: Koh-DAI)
12

Metode Kodaly

Apr 25, 2017

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Metode Kodaly

Metode Kodaly(baca: Koh-DAI)

Page 2: Metode Kodaly

• Metode Kodály adalah pendekatan pendidikanmusik berdasarkan filosofi Zoltán Kodály(1882-1967).

• Komponis Hongaria, ahli di lagu-lagu rakyatHongaria, lagu rakyat untuk pembelajaranmusik pada anak.

Page 3: Metode Kodaly

Berikut contoh kegiatan musikal menggunakan metode

Kodály (Campbell&Kassner, 2006: 51), inner hearing:

• Perdengarkan melodi lagu rakyat dannyanyikan sesuai lagu aslinya.

• memainkan irama lagu tersebut menggunakanalat musik yang berasal dari manusia (anggotatubuh anak) dan dapat juga benda-benda dilingkungan.

• Menyanyikan lagu rakyat yang familier dengananak pada tanda dinamik dan tanda ekspresiyang berbeda.

Page 4: Metode Kodaly

Perpaduan metode Kodály-Curwen, gunakan anggota tubuh sebagai simbolnadanya dalam pembelajaran mengenalnada.

Pengembangan metode Kodaly (Wulandari: 2012)

Page 5: Metode Kodaly

Simbol nada Do pada tubuh anak

Page 6: Metode Kodaly

Simbol nada Re pada tubuh anak

Page 7: Metode Kodaly

Simbol nada Mi pada tubuh anak

Page 8: Metode Kodaly

Simbol nada Fa pada tubuh anak

Page 9: Metode Kodaly

Simbol nada Sol pada tubuh anak

Page 10: Metode Kodaly

Simbol nada La pada tubuh anak

Page 11: Metode Kodaly

Simbol nada Si pada tubuh anak

Page 12: Metode Kodaly

Simbol nada Do Oktaf pada tubuh anak