Top Banner
MENULIS ITU GAMPANG BANGET, SOB!
14

Menulis buku? Gampang!

May 24, 2015

Download

Education

Tony Hendroyono

Menulis buku adalah aktivititas yang menyenangkan. Manfaatnya, bisa menginspirasi pembaca sekaligus menjadi mata pencaharian bagi kita.
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Menulis buku? Gampang!

MENULIS ITU GAMPANG BANGET, SOB!

Page 2: Menulis buku? Gampang!

Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tak menulis, ia akan hilang di

dalam masyarakat dan dari sejarah.

(Pramoedya Ananta Toer)

Page 3: Menulis buku? Gampang!

MENGAPA MENULIS?

Jejak sejarah Menginspirasi

Berbagi Ekspresi Diri

Profesi

Page 4: Menulis buku? Gampang!

Mulailah dengan menuliskan hal-hal yang kau ketahui.

Tulislah tentang pengalaman dan

perasaanmu sendiri.

(J.K. Rowling)

Page 5: Menulis buku? Gampang!

JENIS BUKU

Fiksi • Novel, Cerpen, Puisi, Roman, Humor, dsb.

Non Fiksi

• Teks books, How to, Biografi, Memoar, Agama, dsb.

Page 6: Menulis buku? Gampang!

Menulis itu sebenarnya sama dengan berbicara, hanya saja itu kau catat.

(Helvy Tiana Rosa)

Page 7: Menulis buku? Gampang!

ELEMEN PENTING MENULIS BUKU

Purpose Audience

Clarity Unity

Coherence

Page 8: Menulis buku? Gampang!

Membaca adalah pusat yang tidak bisa dihindari

oleh seorang penulis.

(Stephen King)

Page 9: Menulis buku? Gampang!

APA YANG HARUS DISIAPKAN?

Pengetahuan

• Ide/gagasan

• Isi

Hati Senang

• Menikmati aktivitas

• Ringan untuk memulai

Jangan Menyerah

• Bekerja keras

• Akhiri apa yang telah dimulai

Page 10: Menulis buku? Gampang!

Menulis merangsang pemikiran, jadi saat anda

tidak bisa memikirkan sesuatu untuk di tulis,

tetaplah mencoba untuk menulis.

(Barbara Cartland)

Page 11: Menulis buku? Gampang!

TEMA LARIS

Inspirasi How toCerita yang bagus

Humor Baru Tokoh

Misteri

Page 12: Menulis buku? Gampang!

Syarat untuk menjadi penulis ada tiga, yaitu:

menulis, menulis, menulis.

(Kuntowijoyo)

Page 13: Menulis buku? Gampang!

LALU APA?

Ambil kertas, bolpen,

notebook, komputer,

dsb

Mulai menulis Tuntaskan

Page 14: Menulis buku? Gampang!