Top Banner
TUGAS UAS TIK MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SINONIM DAN ANTONIM Oleh: 1.Nabila Huda 2.Wiwin Prasetya 3.Yurinda Hartati Dosen Pembimbing: Eka Pandu Cynthia, S.T., M.Kom.
12

Media pembelajaran sinonim dan antonim

Apr 08, 2017

Download

Education

sabila45
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Media pembelajaran sinonim dan antonim

TUGAS UAS TIKMEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIASINONIM DAN ANTONIM

Oleh:1. Nabila Huda2. Wiwin Prasetya3. Yurinda Hartati

Dosen Pembimbing:Eka Pandu Cynthia, S.T., M.Kom.

Page 2: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Sinonim Sinonim adalah suatu kata yang mempunyai bentuk yang berbeda namun memiliki makna yang sama atau mirip.Sinonim disebut juga dengan

persamaan makna kata.Contoh:Pintar = Pandai Susah = Sukar

Kawan = Teman Siswa = Murid

Khayalan = Imajinasi Rindang = Rimbun

Page 3: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Antonim

Antonim adalah suatu kata yang memiliki arti yang berbeda atau tidak sama satu dengan yang lain.

Antonim disebut juga dengan lawan kata.Contoh:Kaya >< Miskin Pintar >< Bodoh Tinggi >< Rendah Besar >< Kecil

Page 4: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Menemukan sinonim dan antomin dalam kehidupan sehari-hari melalui beberapa gambar

Anak laki-laki Anak perempuanAntonim

Page 5: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Gendut Kurus Antonim

Page 6: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Sejuk Dingin Sinonim

Page 7: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Pohon Hidup Pohon MatiAntonim

Page 8: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Pertanyaan mendatar:1. Hutan merupakan sumber kehidupan

makhluk hidup. Pepohonannya yang rimbun melindungi berbagai M.H selain itu juga akar-akarnya menyerap air sehingga tidak terjadi banjir. Oleh karena itu kita tidak boleh merusak hutan, karena dampak dari merusak hutan bisa menyebabkan banjir.

Apakah sinonim dari kata “dampak”??Apakah: a. Akibat

b. sebab

Page 9: Media pembelajaran sinonim dan antonim

3. Bawang merah adalah gadis yang sangat sombong, sehingga ia dijauhi teman-teman sekelasnya.

Sinonim dari kata “sombong” adalah . . . .?a. Baik hatib. Arogan 5. Adit adalah mur id yang selalu mendapat

rangking 1 di kelasnya. Hal ini karena adit adalah siswa yang pintar.

Sinonim dari kata “pintar” adalah . . .?a. Bodohb. Pandai

Page 10: Media pembelajaran sinonim dan antonim

2. Apakah lawan kata dari kata Muda?? Apakah : a. Anak-anakb. Tua 4. Pepatah mengatakan: “ rajin pangkal pandai”

“ malas pangkal bodoh”“boros pangkal miskin”

Apakah antonim dari kata “miskin”?a. Susahb. Kaya

6. Pagi ini udara sangat dingin.Antonim dari kata “dingin” adalah??

a. Sejukb. panas

Page 11: Media pembelajaran sinonim dan antonim

Record soal teka-teki silang

Soal Teka-teki silang.amr

Page 12: Media pembelajaran sinonim dan antonim

1 . A

K I B A 2. TU3. A N G 5.

KU H

AY

8. P 9.

I N T A R

ANASKETERANGAN;

1.Mendatar untuk jawaban sinonim2.Menurun untuk jawaban antonim