Top Banner
Apa itu Range Of Motion ( ROM )??? Range of Motion (ROM) adalah suatu teknik dasar yang digunakan untuk menilai gerakan dan untuk
17

Materi LBB

Oct 23, 2015

Download

Documents

lembar balik rom post stroke
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Materi LBB

Apa itu Range Of Motion ( ROM )???

Range of Motion (ROM) adalah suatu teknik

dasar yang digunakan untuk menilai gerakan dan

untuk gerakan awal ke dalam suatu program

intervensi terapeutik pada pasien pasca stroke.

Page 2: Materi LBB

Indikasi dilakukan ROM :a. Pasien tirah baring lama

b. Pasien yang mengalami penurunan tingkat

kesadaran

Page 3: Materi LBB

c. Pasien dengan kasus fraktur

d. Pasien post operasi yang kesadarannya belum pulih

Prosedur ROM :

Page 4: Materi LBB

A. Latihan pasif anggota gerak atas

(Latihan ini di bantu oleh perawat, terapis atau penolong) :

1. Gerakan menekuk dan meluruskan sendi bahu :

- Tangan satu penolong memegang siku, tangan lainnya memengang lengan.

- Luruskan siku naikan dan turunkan legan dengan siku tetap lurus

2. Gerakan menekuk dan meluruskan siku :

- Pegang lengan atas dengan tangan satu, tangan lainnya menekuk dan

meluruskan siku

3. Gerakan memutar pergelangan tangan :

Page 5: Materi LBB

- Pegang lengan bawah dengan tangan satu, tangan yang lainnya menggenggam

telapak tangan pasien

- Putar pergelangan tangan pasien ke arah luar (terlentang) dan ke arah dalam

(telungkup)

4. Gerakan menekuk dan meluruskan pergelangan tangan:

- Pegang lengan bawah dengan tangan satu, tangan lainnya memegang

pergelangan tangan pasien

- Tekuk pergelangan tangan ke atas dan ke bawah

5. Gerakan memutar ibu jari:

Page 6: Materi LBB

- Pengang telapak tangan dan keempat jari dengan tangan satu, tangan lainnya

memutar ibu jari tangan

6. Gerakan menekuk dan meluruskan jari-jari tangan

- Pegang pergelangan tangan dengan tangan satu, tangan yang lainnya menekuk

dan meluruskan jari-jari tangan

B. Latihan Pasif Anggota Gerak Bawah1. Gerakan menekuk dan meluruskan pangkal paha

Page 7: Materi LBB

- Pegang lutut dengan tangan satu, tangan lainnya memegang tungkai

- Naikkan dan turunkan kaki dengan lutut yang lurus

2. Gerakan menekuk dan meluruskan lutut

- Pegang lutut dengan satu tangan, tangan lainnya memegang tungkai

- Lutut ditekuk kemudian luruskan lutut

3. Gerakan untuk pangkal paha

- Pegang lutut dengan satu tangan, tangan lainnya memegang tungkai

Page 8: Materi LBB

- Tekuk lutut

- Naik dan turunkan sambil lutut ditekuk

4. Gerakan memutar pergelangan kaki

- Pegang tungkai bawah dengan tangan satu, tangan yang lainnya memegang

pergelangan kaki pasien

- Putar pergelangan kaki pasien ke arah luar (terlentang) dan ke arah dalam

(telungkup)

Page 9: Materi LBB

C. LATIHAN AKTIF ANGGOTA GERAK ATAS DAN BAWAH, MELIPUTI :

1. Latihan I

- Angkat tangan yang lumpuh menggunakan tangan yang sehat ketas

- Letakan kedua tangan diatas kepala

- Kembalikan tangan ke posisi semula

2. Latihan II

- Angkat tangan yang lumpuh melewati dada ke arah tangan yang sehat

- Kembalikan ke posisi semula

Page 10: Materi LBB

3. Latihan III

- Angkat tangan yang lemah menggunakan tangan yang sehat ke atas

- Kembalikan ke posisi semula

4. Latihan IV

- Tekuk siku yang lumpuh mengunakan tangan yang sehat

- Luruskan siku kemudian angkat ketas

- Letakan kembali tangan yang lumpuh ditempat tidur.

Page 11: Materi LBB

5. Latihan V

- Pegang pergelangan tangan yang lumpuh mengunakan tangan yang sehat

angkat keatas dada

- Putar pengelangan tangan ke arah dalam dan ke arah luar

6. Latihan VI

- Tekuk jari-jari yang lumpuh dengan tangan yang sehat kemudian luruskan

Page 12: Materi LBB

- Putar ibu jari yang lemah mengunakan tangan yang sehat

7. Latihan VII

- Letakan kaki yang seht dibawah yang lumpuh

- Turunkan kaki yang sehat sehingga punggung kaki yang sehat dibawah

pergelangan kaki yang lumpuh

- Angkat kedua kaki ketas dengan bantuan kaki yang sehat, kemudian turunkan

pelan-pelan.

Page 13: Materi LBB

8. Latihan VIII

- Angkat kaki yang lumpuh mengunakan kaki yang sehat ke atas sekitar 3 cm

- Ayunkan kedua kaki sejauh mungkin kearah satu sisi kemudian ke sisi yang

satunya lagi

- Kembali ke posisi semula dan ulang sekali lagi

9. Latihan IX

- Anjurkan pasien untuk menekuk lututnya, bantu pengang pada lutut yang

lumpuh dengan tangan satu

- Dengan tangan lainnya penolong memegang pinggang pasien

- Anjurkan pasien untuk memegang bokongnya

- Kembali ke posisi semula dan ulangi sekali lagi

Page 14: Materi LBB
Page 15: Materi LBB

KEEP SMILE