Top Banner
135 Peraturan Pemerintah No 61 Tahun 2014 tentang Kesehatan Reproduksi Peraturan kepala BKKBN No 72 tentang Organisasi dan tata kerja BKKBN Keputusan Menteri Kesehatan No 28 Tahun 2017 tentang Izin dan Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang Penanggulangan HIV dan AIDS, Prov. Jateng Peraturan Gubernur Provinsi Jawa Tengah No. 92 tahun 2008 tentang Penjabaran Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Badan Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Perda No 3 tahun 2010 tentang Penanggulangan HIV dan AIDS Kabupaten Semarang Perda No. 6 tahun 2012 tentang Pelayanan Kesehatan, Kabupaten Semarang. LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIAN Kepada Yth: Sdri. Calon responden penelitian Dengan hormat Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Tuti Iriani Polisiana NIM : 16.C2.0063 Adalah mahasiswa Magister Hukum Unika Soegijapranata Semarang. Saat ini sedang melakukan penelitian dengan judul, “Peran Bidan Puskesmas dalam
31

LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

Nov 09, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

135

Peraturan Pemerintah No 61 Tahun 2014 tentang Kesehatan Reproduksi

Peraturan kepala BKKBN No 72 tentang Organisasi dan tata kerja BKKBN

Keputusan Menteri Kesehatan No 28 Tahun 2017 tentang Izin dan

Penyelenggaraan Praktik Bidan.

Perda No. 5 tahun 2009 tentang Penanggulangan HIV dan AIDS, Prov. Jateng

Peraturan Gubernur Provinsi Jawa Tengah No. 92 tahun 2008 tentang Penjabaran

Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Badan Pemberdayaan Perempuan,

Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana

Perda No 3 tahun 2010 tentang Penanggulangan HIV dan AIDS Kabupaten

Semarang

Perda No. 6 tahun 2012 tentang Pelayanan Kesehatan, Kabupaten Semarang.

LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIAN

Kepada Yth:

Sdri. Calon responden penelitian

Dengan hormat

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Tuti Iriani Polisiana

NIM : 16.C2.0063

Adalah mahasiswa Magister Hukum Unika Soegijapranata Semarang. Saat ini

sedang melakukan penelitian dengan judul, “Peran Bidan Puskesmas dalam

Page 2: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

136

Pelaksanaan PP No 61 Tahun 2014 tentang Kesehatan Reproduksi dalam

Kegiatan Pusat Informasi Konseling Kesehatan Reproduksi Remaja (PIK-

KRR) untuk Siswa di SMK Widyapraja Kabupaten Semarang”.

Saya mohon dengan hormat kepada ibu/bapak, agar bersedia menjadi

responden, meluangkan waktu untuk memberikan jawaban dalam kuesioner ini.

Saya sangat mengharapkan ibu/saudara berkenan memberikan jawaban

sejujur-jujurnya atas pertanyaan dalam kuesioner dengan ikhlas tanpa paksaan.

Jawaban semata-mata untuk kepentingan perkembangan ilmu pengetahuan saja.

Apabila ibu menyetujui maka saya mohon kesediannya untuk menanda tangani

persetujuan dan menajwab pertanyaan-pertanyaan yang telah disediakan.

Atas bantuan dan kesediaannya menjadi responden saya ucapkan terima

kasih.

Peneliti

Tuti Iriani Polisiana

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bersedia untuk menjadi

responden penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa bernama Tuti Iriani

Polisiana dengan judul penelitian, “Peran Bidan Puskesmas dalam

Pelaksanaan PP No 61 Tahun 2014 tentang Kesehatan Reproduksi dalam

Kegiatan Pusat Informasi Konseling Kesehatan Reproduksi Remaja (PIK-

KRR) untuk Siswa di SMK Widyapraja Kabupaten Semarang”.

Saya memehami bahwa penelitian ini tidak akan berakibat negatif dan data

mengenai diri saya akan di jaga kerahasiannya oleh peneliti dan hanya digunakan

untuk kepentingan penelitian.

Page 3: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

137

Demikian secara sukarela dan tidak ada unsur paksaan dari siapapun saya

bersedia berperan serta sebagai responden dalam penelitian ini.

Responden,

……………………….

Tanda tangan tanpa ditulis nama

KUESIONER UNTUK BIDAN PUSKESMAS LEREP

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

I. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Jabatan : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

Page 4: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

138

II. PETUNJUK

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

7. Bagaimana ibu memberikan pelayanan kesehatan reproduksi bagi remaja

sekarang ini agar sesuai dengan tujuan yang ditetapkan? Mengapa

demikian?

8. Bagaimana ibu mengimplementasikan dasar hukum dari pelaksanaan

peran bidan dalam kegiatan PIK-KRR ? bagaimana caranya?

9. Bagaimana cara ibu menjalankan tugas sebagai sebagai pelaksana kegiatan

PIK-KRR sesuai dengan ketentuan yang berlaku?...

10. Bagaimana ibu menentukan siapa saja yang menjadi sasaran program

kegiatan PIK-KRR dan apa alasannya? Mengapa demikian?

11. Bagimana ibu menjalankan peran dalam program kegiatan PIK-KRR?

Mengapa demikian?...

12. Bagaimana ibu implementasi peran bidan dalam program kegiatan PIK-

KRR dalam menjalin komunikasi, memberikan informasi dan edukasi

serta materi apa yang harus diberikan? Mengapa demikian?

13. Bagaimana ibu mengimplementasi dalam memberikan konseling bagi

remaja dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka? Mengapa

demikian?...

14. Bagaimana ibu dalam memberikan pelayanan klinis medis seeperti apa

yang diberikan tenaga kesehatan kepada remaja dalam program kegiatan

PIK-KRR ? Mengapa demikian?

Page 5: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

139

15. Bagaimana tindakan ibu dalam memberikan materi komunikasi, informasi

dan edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan

PIK-KRR? Mengapa demikian? ….

16. Menurut ibu topik-topik konseling apa saja yang tepat diberikan bagi

remaja ? Mengapa demikian?..

17. Berapa kali ibu memberikan komunikasi, informasi, dan edukasi yang

efektif bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR? Mengapa

demikian? Mengapa demikian?….

18. Menurut ibu bagaimana respon remaja terhadap kegiatan PIK-KRR yang

telah dilaksanakan? Mengapa demikian?….

19. Bagaimana ibu mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan

reproduksi kepada remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

20. Bagaimana ibu menginformasikan materi penyuluhan kesehatan

reproduksi kepada remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

21. Bagaimana ibu mendidik kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan

PIK-KRR ?

22. Bagaimana ibu memberikan masukan kepada remaja yang mengalami

masalah kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

23. Bagaimana ibu memberikan pelayanan klinis medis kepada remaja yang

mengalami masalah kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 6: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

140

KUESIONER UNTUK BIDAN MANDIRI (BPM)

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

I. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Jabatan : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

II. PETUNJUK

Page 7: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

141

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

1. Bagaimana ibu memberikan pelayanan kesehatan reproduksi bagi remaja

sekarang ini agar sesuai dengan tujuan yang ditetapkan? Mengapa demikian?

2. Bagaimana ibu mengimplementasikan dasar hukum dari pelaksanaan peran

bidan dalam kegiatan PIK-KRR ? bagaimana caranya?

3. Bagaimana cara ibu menjalankan tugas sebagai sebagai pelaksana kegiatan

PIK-KRR sesuai dengan ketentuan yang berlaku?...

4. Bagaimana ibu menentukan siapa saja yang menjadi sasaran program

kegiatan PIK-KRR dan apa alasannya? Mengapa demikian?

5. Bagimana ibu menjalankan peran dalam program kegiatan PIK-KRR?

Mengapa demikian?...

6. Bagaimana ibu implementasi peran bidan dalam program kegiatan PIK-KRR

dalam menjalin komunikasi, memberikan informasi dan edukasi serta materi

apa yang harus diberikan? Mengapa demikian?

7. Bagaimana ibu mengimplementasi dalam memberikan konseling bagi remaja

dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka? Mengapa demikian?...

8. Bagaimana ibu dalam memberikan pelayanan klinis medis seeperti apa yang

diberikan tenaga kesehatan kepada remaja dalam program kegiatan PIK-KRR

? Mengapa demikian?

Page 8: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

142

9. Bagaimana tindakan ibu dalam memberikan materi komunikasi, informasi

dan edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan PIK-

KRR? Mengapa demikian? ….

10. Menurut ibu topik-topik konseling apa saja yang tepat diberikan bagi remaja ?

Mengapa demikian?..

11. Berapa kali ibu memberikan komunikasi, informasi, dan edukasi yang efektif

bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR? Mengapa demikian?

Mengapa demikian?….

12. Menurut ibu bagaimana respon remaja terhadap kegiatan PIK-KRR yang

telah dilaksanakan? Mengapa demikian?….

13. Bagaimana ibu mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi

kepada remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

14. Bagaimana ibu menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi

kepada remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

15. Bagaimana ibu mendidik kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-

KRR ?

16. Bagaimana ibu memberikan masukan kepada remaja yang mengalami

masalah kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

17. Bagaimana ibu memberikan pelayanan klinis medis kepada remaja yang

mengalami masalah kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 9: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

143

KUESIONER UNTUK KEPALA SEKOLAH SMK WIDYAPRAJA

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

II. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Jabatan : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

II. PETUNJUK

Page 10: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

144

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

1. Bagaimana upaya bapak untuk mencapai tujuan dari pelayanan kesehatan

reproduksi bagi remaja sekarang ini ? mengapa demikian?….

2. Bagaimaan tindakan yang bapak lakukan agar pelaksanaan peran bidan

dalam kegiatan PIK-KRR berjalan sesuai undang-undang? mengapa

demikian?….….

3. Menurut bapak siapa yang paling berkompeten dalam bertugas sebagai

pelaksana kegiatan PIK-KRR? mengapa demikian?…....

4. Bagaimana bapak menetapkan sasaran program kegiatan PIK-KRR di

sekolah dan apa alasannya?...

5. Bagaimana upaya bapak agar peran yang harus dilakukan bidan dalam

program kegiatan PIK-KRR disekolah sesuai dengan undang-undang?

mengapa demikian?….

6. Bagaimana upaya yang bapak lakukan agar implementasi peran bidan

dalam program kegiatan PIK-KRR dalam menjalin komunikasi,

memberikan informasi dan edukasi serta materi apa yang harus diberikan

pada siswa disekolah? mengapa demikian?….

7. Bagaimana upaya bapak agar implementasi dalam memberikan konseling

bagi remaja dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka? mengapa

demikian?…....

Page 11: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

145

8. Bagaimana upaya bapak aga pelayanan klinis medis seperti apa yang

diberikan tenaga kesehatan khususnya Bidan, kepada remaja dalam

program kegiatan PIK-KRR disekolah ?....

9. Menurut bapak bagaimana pemberian materi komunikasi, informasi dan

edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan PIK-

KRR disekolah? mengapa demikian?…. ….

10. Menurut bapak topik-topik konseling apa saja yang tepat diberikan bagi

remaja disekolah ? mengapa demikian?…...

11. Menurut bapak berapa kali frekuensi pemberian komunikasi, informasi,

dan edukasi yang efektif bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR

disekolah? mengapa demikian?….….

12. Menurut bapak bagaimana respon remaja terhadap kegiatan PIK-KRR

yang telah dilaksanakan disekolah? mengapa demikian?….….

13. Menurut bapak bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada

remaja dalam kegiatan PIK-KRR?

14. Menurut bapak bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR ?

15. Menurut bapak bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam mendidik

kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 12: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

146

16. Menurut bapak bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan reproduksi

dalam kegiatan PIK-KRR ?

17. Menurut bapak bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

KUESIONER UNTUK HUMAS SMK WIDYAPRAJA

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

III. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Jabatan : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

Page 13: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

147

II. PETUNJUK

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

1. Menurut ibu apakah tujuan dari pelayanan kesehatan reproduksi bagi

remaja sekarang ini sudah tercapai? mengapa demikian?….….

2. Menurut ibu apakah pelaksanaan peran bidan dalam kegiatan PIK-KRR

sudah sesuai dengan undang-undang yang berlaku? mengapa demikian?….

3. Menurut ibu apakah petugas yang melaksanakan kegiatan PIK-KRR

disekolah yang paling berkompeten ? mengapa demikian?...

4. Menurut ibu sasaran sasaran program kegiatan PIK-KRR disekolah ini

sudah tepatdan apa alasannya?...

5. Menurut ibu apakah peran yang dilakukan bidan dalam program kegiatan

PIK-KRR disekolah sudah sesuai dengan undang-undang?mengapa

demikian?...

6. Menurut ibu bagaimana implementasi peran bidan dalam program kegiatan

PIK-KRR dalam menjalin komunikasi, memberikan informasi dan edukasi

serta materi apa yang harus diberikan? mengapa demikian?...

7. Menurut ibu bagaimana implementasi dalam memberikan konseling bagi

remaja dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka? mengapa

demikian?...

Page 14: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

148

8. Menurut ibu pelayanan klinis medis seeperti apa yang diberikan tenaga

kesehatan kepada remaja dalam program kegiatan PIK-KRR disekolah?

mengapa demikian?...

9. Menurut ibu bagaimana pemberian materi komunikasi, informasi dan

edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan PIK-

KRR disekolah? mengapa demikian?...

10. Menurut ibu topik-topik konseling apa saja yang tepat diberikan bagi

remaja disekolah ? mengapa demikian?...

11. Menurut ibu berapa kali frekuensi pemberian komunikasi, informasi, dan

edukasi yang efektif bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR

disekolah? mengapa demikian?...

12. Menurut ibu bagaimana respon remaja terhadap kegiatan PIK-KRR yang

telah dilaksanakan disekolah? mengapa demikian?...

13. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada

remaja dalam kegiatan PIK-KRR?

14. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam menginformasikan

materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja dalam kegiatan

PIK-KRR ?

15. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam mendidik kesehatan

reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 15: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

149

16. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan reproduksi

dalam kegiatan PIK-KRR ?

17. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

KUESIONER UNTUK GURU BP SMK WIDYAPRAJA

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

Page 16: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

150

I. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Jabatan : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

II. PETUNJUK

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

1. Menurut ibu apa tujuan dari pelayanan kesehatan reproduksi bagi remaja

sekarang ini sudah tercapai? mengapa demikian?...

2. Menurut ibu apakah pelaksanaan peran bidan dalam kegiatan PIK-KRR

sudah sesuai dengan udang-undang ? mengapa demikian?...

3. Menurut ibu apakah petugas pelaksana kegiatan PIK-KRR disekolah sudah

berkompeten? mengapa demikian?... ...

4. Menurut ibu siapa saja yang menjadi sasaran program kegiatan PIK-KRR

dan apa alasannya?...

5. Menurut ibu apakah peran yang dilakukan bidan dalam program kegiatan

PIK-KRR disekolah sudah sesuai? mengapa demikian?...

6. Menurut ibu bagaimana implementasi peran bidan dalam program kegiatan

PIK-KRR dalam menjalin komunikasi, memberikan informasi dan edukasi

serta materi apa yang harus diberikan disekolah? mengapa demikian?...

Page 17: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

151

7. Menurut ibu bagaimana implementasi dalam memberikan konseling bagi

remaja dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka? mengapa

demikian?...

8. Menurut ibu pelayanan klinis medis seperti apa yang diberikan tenaga

kesehatan kepada remaja dalam program kegiatan PIK-KRR disekolah ?

mengapa demikian?...

9. Menurut ibu bagaimana pemberian materi komunikasi, informasi dan

edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan PIK-

KRR disekolah? mengapa demikian?...

10. Menurut ibu topik-topik konseling apa saja yang tepat diberikan bagi

remaja disekolah ? mengapa demikian?...

11. Menurut ibu berapa kali frekuensi pemberian komunikasi, informasi, dan

edukasi yang efektif bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR

disekolah? mengapa demikian?...

12. Menurut ibu bagaimana respon remaja terhadap kegiatan PIK-KRR yang

telah dilaksanakan disekolah? mengapa demikian?...

13. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada

remaja dalam kegiatan PIK-KRR?

14. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam menginformasikan

materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja dalam kegiatan

PIK-KRR ?

Page 18: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

152

15. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam mendidik kesehatan

reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

16. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan reproduksi

dalam kegiatan PIK-KRR ?

17. Menurut ibu bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

KUESIONER UNTUK SISWA SMK WIDYAPRAJA

KABUPATEN SEMARANG

PERAN BIDAN PUSKESMAS DALAM PELAKSANAAN PP NO. 61

TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DALAM

KEGIATAN PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN

Page 19: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

153

REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR) UNTUK SISWA DI SMK

WIDYAPRAJA KABUPATEN SEMARANG

II. BIODATA RESPONDEN

Nama : ……………………….

Umur : ……………………….

Petunjuk : ……………………….

II. PETUNJUK

Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan apa yang anda ketahui.

III. PERTANYAAN

1. Menurut anda apakah tujuan dari pelayanan kesehatan reproduksi bagi

remaja sekarang ini sudah tercapai ? mengapa demikian?...

2. Menurut anda apakah dasar hukum dari pelaksanaan peran bidan dalam

kegiatan PIK-KRR sudah dilaksanakan? mengapa demikian?...

3. Menurut anda orang yang paling berkompeten dalam bertugas sebagai

pelaksana kegiatan PIK-KRR disekolah sudah melaksanakan tugasnya

dengan baik? mengapa demikian?...

4. Menurut anda yang menjadi sasaran program kegiatan PIK-KRR sudah

tercakup dan apa alasannya? mengapa demikian?...

5. Menurut anda apakah peran bidan dalam program kegiatan PIK-KRR

disekolah sudah dilaksanakan dengan baik? mengapa demikian?...

Page 20: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

154

6. Menurut anda apakah implementasi peran bidan dalam program kegiatan

PIK-KRR dalam menjalin komunikasi, memberikan informasi dan edukasi

serta materi apa yang harus diberikan disekolah sudah terlaksana? ….

7. Menurut anda apakah implementasi dalam memberikan konseling bagi

remaja dengan menjaga privasi dan kerahasiaan mereka sudah terlaksana?

mengapa demikian?...

8. Menurut anda pelayanan klinis medis yang diberikan tenaga kesehatan

kepada remaja dalam program kegiatan PIK-KRR disekolah sudah

berjalan dengan baik? mengapa demikian?...

9. Menurut anda apakah pemberian materi komunikasi, informasi dan

edukasi yang efektif oleh tenaga kesehatan dalam program kegiatan PIK-

KRR disekolah sudah berjalan dengan baik ? mengapa demikian?...

10. Menurut anda topik-topik konseling yang diberikan bagi remaja disekolah

sudah tepat? mengapa demikian?...

11. Menurut anda apakah frekuensi pemberian komunikasi, informasi, dan

edukasi yang efektif bagi remaja dalam program kegiatan PIK-KRR

disekolah sudah sesuai? mengapa demikian?...

12. Menurut anda apkah kegiatan PIK-KRR yang telah dilaksanakan disekolah

menarik? mengapa demikian? mengapa demikian?...

13. Menurut anda bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada

remaja dalam kegiatan PIK-KRR?

Page 21: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

155

14. Menurut anda bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam

menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR ?

15. Menurut anda bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam mendidik

kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

16. Menurut anda bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan reproduksi

dalam kegiatan PIK-KRR ?

17. Menurut anda bagaimana tenaga kesehatan/bidan dalam memberikan

pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

KUESIONER UNTUK NARASUMBER

TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (PIK-KRR)

KUESIONER UNTUK NARASUMBER DINAS KESEHATAN

KABUPATEN SEMARANG

Page 22: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

156

Apa fasilitas yang diberikan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Semarang

dalam pemberian edukasi pada kegiatan PIK-KRR?.

o Apa syarat yang ditetapkan untuk pengambilan fasilitas tersebut?

o Bagimana penyaluran fasilitas yang telah disediakan?

o Berapa usia fasilitas tersebut hingga laik pakai?

o Bilamana pihak dinas harus melakukan pembaharuan fasilitas penunjang

tersebut?

o Bagimana pertanggung jawaban pihak sekolah terhadap pemberian

fasilitas tersebut?

Fasilitas apa yang paling dibutuhkan sehingga harus diperioritaskan Dinas

Kesehatan Kabupaten Semarang memberikan dalam pemberian konseling

untuk kegiatan PIK-KRR?.

o Mengapa fasilitas tersebut yang harus diprioritaskan untuk diberikan?

o Apakah pengadaan fasilitas tersebut ada hambatan?

o Bagaimana upaya jika fasilitas tersebut mengalami kekurangan

persediaan?

o Apakah ada barang subtitusi untuk menggantikan fasilitas tersebut?

Pelayanan medis seperti apa yang diberikan Dinas Kesehatan Kabupaten

Semarang untuk kegiatan PIK-KRR?.

o Kapan pelayanan medis tersebut diberikan? Mengapa demikian?

o Apa yang harus dipenuhi oleh pihak sekolah untuk mendapatkan

pelayanan medis?

o Apa syarat yang harus dipenuhi hingga pihak dinas harus memberikan

pelayanan tersebut?

o Berapa kali frekuensi pelayanan medis tersebut diberikan? Mengapa

demikian?

o Siapa yang ditunjuk pihak dinas dalam memberikan pelayanan medis?

Mengapa demikian?

o Apakah ada kendalam dalam pelaksanaan pelayanan medis tersebut?

Tindakan apa yang dilakukan untuk mengatasinya?

Apa materi pendidikan keterampilan hidup sehat yang diberikan Dinas

Kesehatan Kabupaten Semarang?.

o Siapa yang ditunjuk untuk memberikan materi tersebut? Mengapa

demikian?

o Kapan meteri tersebut diberikan? Mengapa demikian?

o Apabila pejabat yang ditunjuk tidak melakukan tugasnya, apa tindakan

dari dinas?

o Bagaimana jadwal pemberian materi Pendidikan tersebut ?

o Dimana tempat pelaksanaan pendidikan keterampilan hidup sehat yang

tepat? Mengapa

o Bagaimana proses evaluasi yang dilakukan untuk mengukur pemahaman

siswa dan kapan dilakukan? Mengapa demikian?

Page 23: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

157

Apa materi ketahanan mental melalui ketrampilan sosial yang diberikan dinas

kesehatan kabupaten semarang?. Mengapa demikian?

o Siapa penjabat yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas tersebut?

Mengapa?

o Bagaimana proses evaluasi yang dilakukan untuk mengukur pemahaman

siswa? Mengapa demikian

Apa materi terkait dengan sistem, fungsi, dan proses reproduksi yang

diberikan dinas kesehatan kabupaten semarang?.

o Siapa penjabat yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas tersebut?

Mengapa?

o Bagaimana proses evaluasi yang dilakukan untuk mengukur pemahaman

siswa? Mengapa demikian?

Apa materi terkait perilaku seksual yang sehat dan aman yang diberikan dinas

kesehatan kabupaten semarang?.

o Siapa penjabat yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas tersebut?

Mengapa?

o Bagaimana proses evaluasi yang dilakukan untuk mengukur pemahaman

siswa? Mengapa demikian?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mendidik kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah

kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 24: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

158

KUESIONER UNTUK IKATAN BIDAN INDONESIA KABUPATEN

SEMARANG

Materi apa yang diberikan tenaga kesehatan khususnya Bidan dalam

pelayanan kesehatan reproduksi remaja? Mengapa demikian?

o Siapa petugas yang ditunjuk? Mengapa demikian?

o Bagimana jika petugas yang ditunjuk tidak melaksanakan?

o Dari sumber apa saja materi tersebut disusun?

Page 25: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

159

Materi apa saja yang diberikan tenaga kesehatan dalam pemberian

komunikasi, informasi, dan edukasi dalam kesehatan reproduksi remaja?

Mengapa demikian?

Bagaimana konseling yang dilakukan oleh tenaga kesehatan, konselor dan

konselor sebaya yang memiliki kompetensi sesuai dengan kewenangannya

sehingga dapat menjaga privasi dan kerahasiaan remaja? Mengapa demikian?

Bagaimana deteksi dini penyakit/screening, pengobatan, dan rehabilitasi yang

dilakukan tenaga kesehatan?

o Kapan kegiatan tersebut dilaksanakan?

o Berapa kali biasanya dilakukan?

o Siapa petugas yang bertanggung jawab?

o Dimana pelaksanaan kegiatan tersebut?

Bagaimana pelaksanaan pemberian materi komunikasi, informasi, dan

edukasi dilaksanakan melalui proses pendidikan formal dan nonformal serta

kegiatan pemberdayaan remaja sebagai pendidik sebaya atau konselor

sebaya?.

o Kapan kegiatan tersebut dilaksanakan?

o Berapa kali biasanya dilakukan?

o Siapa petugas yang bertanggung jawab?

o Dimana pelaksanaan kegiatan tersebut?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mendidik kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah

kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 26: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

160

KUESIONER UNTUK BKKBN (BADAN KOORDINASI KELUARGA

BERENCANA NASIONAL) DI KABUPATEN SEMARANG

Apa fasilitas yang diberikan oleh BKKBN Kabupaten Semarang dalam

pemberian edukasi pada kegiatan PIK-KRR?.

o Apa syarat yang ditetapkan untuk pengambilan fasilitas tersebut mudah

dipenuhi? Mengapa?

o Apakah penyaluran fasilitas yang telah disediakan berjalan dengan adil?

Mengapa?

Page 27: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

161

o Bagaimana jika fasilitas yang diberikan sudah rusak? Mengapa

demiukian?

o Bagimana pertanggung jawaban pihak sekolah terhadap pemberian

fasilitas tersebut? Mengapa demikian

Fasilitas apa yang diberikan BKKBN Kabupaten Semarang memberikan

dalam pemberian konseling untuk kegiatan PIK-KRR?.

o Apakah fasilitas yang diajukan sesuai dengan yang diberikan? Mengapa

demikian?

o Apakah fasilitas yang diberikan sesuai dengan kebutuhan?

o Apakah kondisi fasilitas yang diberikan selalu baik? Mengapa demikian?

Pelayanan medis seperti apa yang diberikan BKKBN Kabupaten Semarang

untuk kegiatan PIK-KRR?. Mengapa demikian?

o Bagaimana cara mengajuan pelayanan medis kepada BKKBN?

o Apakah pelayanan medis yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan?

mengapa demikian?

o Berapa kali frekuensi pemberian pelayanan medis? Mengapa demikian?

Apa materi pendidikan keterampilan hidup sehat yang diberikan BKKBN

Kabupaten Semarang?.

o Apakah meteri yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan? Mengapa

demikian?

o Apakah ada proses evaluasi setelah materi tersebut dilakukan? Mengapa

demikian?

Apa materi ketahanan mental melalui ketrampilan sosial yang diberikan

BKKBN Kabupaten Semarang?.

o Apakah meteri yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan? Mengapa

demikian?

o Apakah ada proses evaluasi setelah materi tersebut dilakukan? Mengapa

demikian?

Apa materi terkait dengan sistem, fungsi, dan proses reproduksi yang

diberikan BKKBN Kabupaten Semarang?.

o Apakah meteri yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan? Mengapa

demikian?

o Apakah ada proses evaluasi setelah materi tersebut dilakukan? Mengapa

demikian

Apa materi terkait perilaku seksual yang sehat dan aman yang diberikan

BKKBN Kabupaten Semarang?.

Page 28: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

162

o Apakah meteri yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan? Mengapa

demikian?

o Apakah ada proses evaluasi setelah materi tersebut dilakukan? Mengapa

demikian

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mengkomunikasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

menginformasikan materi penyuluhan kesehatan reproduksi kepada remaja

dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

mendidik kesehatan reproduksi remaja dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan masukan kepada remaja yang mengalami masalah kesehatan

reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Menurut ibu apa yang harus dilakukan tenaga kesehatan/bidan dalam

memberikan pelayanan klinis medis kepada remaja yang mengalami masalah

kesehatan reproduksi dalam kegiatan PIK-KRR ?

Page 29: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang
Page 30: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

90.22% Originality 9.78% Similarity 728 Sources

Doc vs Internet + Library

Web sources: 383 sources found

1. https://litchilingga.wordpress.com/2015/03/16/makalah-ilmu-kesehatan-masyarakat-kesehatan-repr… 0.49%2. http://ners.unair.ac.id/materikuliah/Peran%20dan%20Tanggung%20Jawab%20Perawat.pdf 0.47%3. https://kalpawidyasma.blogspot.com 0.47%4. https://elektromedik.blogspot.com/2016/10/dasar-regulasi-dan-pentingnya-surat.html 0.46%5. https://moudyamo.wordpress.com/2017/12/11/peraturan-perundang-undangan-yang-melandasi-tuga… 0.45%6. http://www.hukor.kemkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK_No._29_ttg_Penanggulangan_Kanke… 0.44%7. http://www.whakademik.com/Buku%20ajar%20komunitas.pdf 0.42%8. http://repository.unika.ac.id/13437/5/09.93.0019%20Oscar%20Tri%20Joko%20Putra%20BAB%20… 0.39%9. http://fullinrakhmawadah.blogspot.com/2013/03/undang-undang-mengenai-praktik-bidan.html 0.38%10. http://stevanizulfid.blogspot.com/2013/08/izin-penyelenggaraan-praktik-bidan.html 0.38%11. http://ummuazkalatifa.blogspot.com/2016/03/makalah-bidan-sebagai-profesi.html 0.35%12. http://alinamids.blogspot.com/2012/12/peraturan-sib-bpm-bidan-terbaru.html 0.33%13. https://burangasitamaymo.wordpress.com/2015/06/25/makalah-konsep-kebidanan-peran-dan-fung… 0.32%14. https://miswarymyusuf.blogspot.com/2015/07/makalah-standar-praktik-bidan-dan-hukum_3.html 0.3%15. http://ifacabii.blogspot.com/2014/05/standar-praktik-dan-hukum-perundangan.html 0.3%16. http://ibibblog.blogspot.com/2009/01/sistem-penghargaan-bagi-bidan.html 0.29%17. https://www.hukumonline.com/klinik/detail/lt54375d5815b16/wewenang-bidan-dan-perawat-dalam-… 0.28%18. https://putry-martha.blogspot.com/2012/06/laporan-gambaran-perilaku-kesehatan.html 0.27%19. https://putrikusumawardhani.wordpress.com/2010/04/08/konsep-dasar-kebidanan-komunitas 0.27%20. https://finaraafirman.blogspot.com 0.27%21. https://bidanshop.blogspot.com/2010/04/asuhan-kesehatan-reproduksi-remaja.html 0.26%22. http://pelayanan.jakarta.go.id/download/regulasi/peraturan-menteri-kesehatan-nomor-46tahun-201… 0.26%23. https://pengdaiakmijateng.files.wordpress.com/2016/05/1c_permenkes-no_46_2013_tentang-regis… 0.26%24. https://intanmurnikaardi.wordpress.com/2015/06/03/102 0.26%25. https://jurnalilmiahkesehatansandihusada.files.wordpress.com/2016/05/08-norma.pdf 0.26%26. https://fristhianchan.wordpress.com/2012/07/20/bab-i-ii-iii-iv-v 0.26%27. http://noviantylomo.blogspot.com/2015/04/permenkes-tentang-laporan-dan.html 0.25%28. http://ivadhatulrisma.blogspot.com/2013/04/perkembangan-pelayanan-dan-pendidikan.html 0.25%29. https://afdelinasusari.wordpress.com/2015/05/25/peran-dan-fungsi-bidan-dalam-promosi-kesehatan 0.25%30. http://binfar.depkes.go.id/v2/wp-content/uploads/2017/08/Staf-Ahli-Bidang-Desentralisasi-Keseha… 0.24%31. https://id.wikipedia.org/wiki/Bidan 0.24%32. http://www.profesibidan.com/2015/04/pengertian-bidan.html 0.23%33. https://deaulfiah.wordpress.com/2013/10/15/bidandalamsistempelayanankesehatan 0.23%34. http://queenastar.blogspot.com/2011/11/menerapkan-peran-dan-tugas-bidan-dalam.html 0.21%

TESIS - TUTI IRIANIPO...

Uploaded: 03/16/2019

Checked: 03/16/2019

Similarity

Similarity from a chosen source

Possible character replacementabc

Citation

References

Page 31: LEMBAR PERMOHONAN SEBAGAI RESPONDEN PENELITIANrepository.unika.ac.id/19812/7/16.C2.0063 TUTI IRIANI POLISIANA, S.… · Penyelenggaraan Praktik Bidan. Perda No. 5 tahun 2009 tentang

35. https://plus.google.com/105031809630200230820/posts/iXLXPjwnLgg 0.21%36. https://panduankebidanan.blogspot.com/2013/05/etika-profesi-dan-hukum-kesehatan.html 0.21%37. https://perawatkesehatanjiwa.blogspot.com/2014/01/normal-0-false-false-false-en-us-x-none.html 0.21%38. http://blogmaharaniputri.blogspot.com/2013/04/sistem-penghargaan-bidan-dan-sanksi.html 0.21%39. http://nailul-nailul.blogspot.com/2011/11/perlindungan-hukum-terhadap-praktik.html 0.21%40. https://core.ac.uk/download/pdf/33511001.pdf 0.21%41. http://hukor.depkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK_No._16_ttg_Nusantara_Sehat_.pdf 0.2%42. http://gabyangelcatatan.blogspot.com/2011/06/upaya-penanggulangan-seks-bebas-di.html 0.2%43. http://rumahremaja.blogspot.com/2009/01/hubungan-pendidikan-seks-sejak-dini.html 0.19%44. https://rizmafl.wordpress.com/2014/08/22/pelayanan-kesehatan-health-care 0.19%45. https://shareppba.wordpress.com/2010/01/19/perilaku-seks-bebas-di-kalangan-remaja 0.19%46. http://handayuganitafuri.blogspot.com/2009/06/penyuluhan-kesehatan-reproduksi-pada.html 0.17%47. https://core.ac.uk/download/pdf/35398095.pdf 0.17%48. https://sepsis.wordpress.com/pengetahuan-sikap-dan-perilaku-psp-remaja-jakarta-tentang-sex-am… 0.17%49. http://www.idai.or.id/artikel/seputar-kesehatan-anak/kesehatan-reproduksi-remaja-dalam-aspek-so… 0.17%50. https://bidanshop.blogspot.com/2010/03/permenkes-no1492010-izin-dan-praktik.html 0.17%51. https://catatancintaabadi.blogspot.com/2012/06/peraturan-bidan-nomor.html 0.17%52. https://draguscn.com/wp-content/uploads/2018/02/pmk_no-67_ttg_penyelenggaraan_pelayanan_k… 0.16%53. https://www.slideshare.net/aprilliaindahfajarwati/permenkes-1464-bab-12 0.16%54. http://paulinalambu25.blogspot.com/2016/05/m-k-l-h-etikolegal-dalam-praktik.html 0.15%55. http://wahyuhidaryani.blogspot.com/2017/11/peranan-kader-kesehatan-dan-petugas.html 0.15%56. https://docplayer.info/48229438-Skripsi-masyarakat-skm-oleh-halida-mutia-nim-peminatan-manaje… 0.15%57. https://ibusitimahmudah.blogspot.com/2014/08/contoh-soal-ulangan-tentang-ilmu-kesehatan.html 0.15%58. http://bebaskitagt.blogspot.com/2012/02/ba-kebidanan-komunitas.html 0.15%59. http://www.iaisukoharjo.net/mediafiles/2017/04/PMK_No._11_ttg_Keselamatan_Pasien_.pdf 0.15%60. https://fhukum.unpatti.ac.id/artikel/umum/85-peraturan-perundang-undangan-bidang-kesehatan 0.15%61. https://4iral0tus.blogspot.com/2011/04/perlindungan-hukum-terhadap-pasien.html 0.15%62. http://tiniethalove.blogspot.com/2015/02/hukum-praktek-keperawatan.html 0.14%63. https://pikremajamekar.wordpress.com/2016/04/02/pedoman-pengelolaan-pik-remaja-ringkasan 0.14%64. https://willimhaveyou.files.wordpress.com/2013/12/aspek-medikolegal.pdf 0.14%65. https://id.wikipedia.org/wiki/Kesehatan 0.14%66. http://www.hukor.depkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK%20No.%2067%20ttg%20Pendayagu… 0.14%67. https://azharnasri.blogspot.com/2015/12/makalah-perlindungan-hukum-praktek.html 0.14%68. http://kura2line.blogspot.com/2009/04/tugas-kdk-1-payung-hukum-bagi-profesi.html 0.14%69. http://ayundapangesti.blogspot.com/2016/12/kesehatan-reproduksi-remaja-aborsi.html 0.14%70. http://silmiperawat-ums.blogspot.com/2009/06/ruu-praktik-keperawatan.html 0.14%71. https://hukumkesehatanblog.wordpress.com/category/hukum-kesehatan 0.14%72. http://yusufstikes.blogspot.com/2012/11/kode-etik-dan-hukum-dalam-keperawatan.html 0.14%73. https://www.k4health.org/sites/default/files/Bagian_II_Program_Pemerintah_PIK-KRR.pdf 0.14%74. http://www.davishare.com/2014/12/makalah-kesehatan-anak-usia-dini.html 0.14%75. https://reionnote.wordpress.com/2016/04/03/definisi-bidan-dan-filosofi-dalam-kebidanan 0.14%76. https://jurnalpatricia.blogspot.com/2017/12/gerakan-pengetahuan-kesehatan.html 0.14%77. https://marianikmg63.wordpress.com/2013/09/22/peran-bidan-dalam-memberikan-asuhan-pada-pa… 0.13%78. https://www.hukumonline.com/klinik/detail/cl1663/perlindungan-pasien-pada-praktek-pengobatan-t… 0.13%79. https://saepudinonline.wordpress.com/2011/03/18/metode-penelitian-normatif-dengan-penelitian-e… 0.13%80. http://hikmahpsikologku.blogspot.com/2014/01/perkembangan-psikologi-remaja.html 0.12%

TESIS - TUTI IRIANIPO...

Uploaded: 03/16/2019

Checked: 03/16/2019

Similarity

Similarity from a chosen source

Possible character replacementabc

Citation

References