Top Banner
72

LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

Mar 02, 2019

Download

Documents

duonglien
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,
Page 2: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

LAPORAN AKUNTABILITAS

KINERJA T A H U N 2 0 1 7

DIREKTORAT JENDERAL

INDUSTRI KIMIA,

TEKSTIL, DAN ANEKA

Page 3: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

i

KATA PENGANTAR

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) merupakan wujud

kewajiban suatu instansi pemerintah untuk mempertanggungjawabkan

pencapaian misi dan tujuan instansi pemerintah dalam rangka perwujudan

penyelenggaraan tugas umum pemerintah dan pembangunan secara baik

dan benar (good governance).

Berdasarkan Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas

Kinerja Instansi Pemerintah, diinstruksikan agar setiap instansi pemerintah

setiap tahun anggaran menyampaikan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah (LAKIP) kepada Presiden dan salinannya kepada Kepala Badan

Pengawas Keuangan dan Pembangunan dengan menggunakan pedoman

penyusunan sistem akuntabilitas kinerja. Pelaporan ini bertujuan untuk

meningkatkan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi pemerintahan yang lebih

berdaya guna, bersih, dan bertanggung jawab dalam rangka pencapaian visi,

misi, dan tujuan organisasi.

Dengan berakhirnya tahun 2017, Direktorat Jenderal Kimia, Tekstil dan Aneka

(Ditjen IKTA) menyusun LAKIP Ditjen IKTA Tahun 2017 yang mencakup

Rencana Strategis, Pengukuran Kinerja, Evaluasi Kinerja, dan Analisa Kinerja

yang menggambarkan tugas pokok dan fungsi dalam rangka pencapaian visi

dan misi yang telah ditetapkan. Disamping itu, LAKIP ini disusun sebagai

bahan masukan bagi Ditjen IKTA guna meningkatkan kinerja di masa

mendatang.

Jakarta , Februari 2018

Direktur Jenderal

Ttd.

Achmad Sigit Dwiwahjono

Page 4: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ........................................................................................................... i DAFTAR ISI ........................................................................................................................ ii

I. PENDAHULUAN ...................................................................................................... 1 A Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi .............................................................. 1 B Peran Strategis Organisasi .............................................................................. 5 C Struktur Organisasi .......................................................................................... 8

II. PERENCANAAN STRATEGIS ................................................................................. 11 A Rencana Strategis Ditjen IKTA Tahun 2015 - 2019 ........................................ 11 B Rencana Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017 ...................................................... 18 C Perjanjian Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017 .................................................... 19 D Rencana Anggaran .................................................... .................................... 21

III. AKUNTABILITAS KINERJA .................................................................................... 25 A Capaian Kinerja Organisasi ............................................................................ 25 B Realisasi Anggaran ......................................................................................... 49

IV. PENUTUP ................................................................................................................. 55 A Tinjauan Umum ............................................................................................... 55 B Strategi Ditjen IKTA ......................................................................................... 56

Page 5: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

iii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Sasaran dan Indikator Kinerja Program Penumbuhan dan Pengembangan IKTA

Tahun 2015 – 2019 ............................................................................................ 14

Tabel 2.2 Rencana Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2016 .......................................................... 16

Tabel 2.3 Perjanjian Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2016 ......................................................... 17

Tabel 2.4 Struktur Anggaran Ditjen IKTA Tahun Anggaran 2016 ....................................... 20

Tabel 3.1 Capaian Program Prioritas Ditjen IKTA ....................................................... 22

Tabel 3.2 Pencapaian Sasaran Strategis 1 : Meningkatnya peran industri kimia, tekstil,

dan aneka dalam perekonomian nasional ............................................................. 23

Tabel 3.3 Pertumbuhan dan Kontribusi Industri Kimia, Tekstil dan Aneka terhadap PDB

Nasional Tahun 2012 – 2016 .............................................................................. 24

Tabel 3.4 Pencapaian Sasaran Strategis 2 : Meningkatnya penguasaan pasar dalam dan

luar negeri ........................................................................................................... 32

Tabel 3.5 Kinerja Ekspor Industri Kimia, Tekstil dan Aneka Tahun 2013 – 2016 ................ 33

Tabel 3.6 Promosi Kemampuan IKTA Tahun 2016 ............................................................. 36

Tabel 3.7 Pencapaian Sasaran Strategis 3: Meningkatnya penyerapan tenaga kerja di

sektor industri kimia, tekstil, dan aneka ............................................................. 38

Tabel 3.8 Penyerapan Tenaga Kerja Industri Kimia, Tekstil dan Aneka Tahun 2016 .......... 39

Tabel 3.9 Investasi Sektor IKTA Tahun 2012 – 2016 .......................................................... 41

Tabel 3.10 Pencapaian Sasaran Strategis 4: Menguatnya struktur industri .......................... 45

Tabel 3.11 Perkembangan Rasio Impor Industri Kimia, Tekstil dan Aneka ........................... 45

Tabel 3.12 Pencapaian Sasaran Strategis Perspektif Peningkatan Kapasitas Kelembagaan 50

Tabel 3.13 Laporan Realisasi Anggaran Ditjen IKTA ............................................................. 53

Tabel 3.14 Capaian Perjanjian Kinerja Tahun 2015 dan Tahun 2016.................................... 54

Tabel 3.15 Capaian Output Kerja Tahun 2015 dan Tahun 2016 ........................................... 57

Tabel 3.16 Realisasi Keuangan Ditjen IKTA Tahun 2016 per Output ................................... 62

Tabel 3.17 Realisasi Keuangan Ditjen IKTA Tahun 2016 per Output ................................... 67

Page 6: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

iv

DAFTAR GRAFIK

Grafik 3.1 Laju Pertumbuhan Ekonomi Nasional, Industri Pengolahan Nonmigas, dan Sektor

Industri Binaan Ditjen IKTA Tahun 2012 – 2016 ................................................. 25

Grafik 3.2 Laju Pertumbuhan Sektor IKTA Tahun 2012 – 2016 .......................................... 26

Grafik 3.3 Kontribusi PDB IKTA Terhadap PDB Nasional Tahun 2012 – 2016 ................... 26

Grafik 3.4 Perkembangan Nilai Ekspor Sektor IKTA Tahun 2013-2016 .............................. 33

Grafik 3.5 Perkembangan Kontribusi Ekspor Sektor IKTA Tahun 2013-2016 ..................... 34

Grafik 3.6 Penyerapan Tenaga Kerja Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka Tahun 2016 ........ 40

Grafik 3.7 Nilai Investasi Sektor IKTA Tahun 2012-2016 ..................................................... 42

Grafik 3.8 Kontribusi Sektor IKTA terhadap Total Investasi Industri Nonmigas 2012-2016 . 42

Grafik 3.9 Realisasi Investasi IKTA Tahun 2015 dan 2016 per Direktorat ........................... 43

Grafik 3.10 Rasio Impor sektor IKTA .................................................................................... 46

Page 7: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

v

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Bangun Industri Nasional ............................................................................... 6

Gambar 1.2 Bagan Organisasi Ditjen IKTA ........................................................................ 8

Gambar 2.1 Peta Strategi Ditjen IKTA Tahun 2015-2019 ................................................... 12

Page 8: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. TUGAS POKOK DAN FUNGSI ORGANISASI

Kemajuan industri merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan ekonomi

suatu negara. Berbeda dengan sektor perdagangan dan keuangan, sektor

industri memberikan kontribusi riil terhadap kemakmuran melalui penguasaan

teknologi dan barang modal, serta penciptaan lapangan kerja dalam jumlah

masif. Penguasaan teknologi dan barang modal memberikan kemampuan

penciptaan nilai tambah dan peningkatan daya saing. Sedangkan penciptaan

lapangan kerja berkontribusi dalam peningkatan dan pemerataan pendapatan

perkapita sehingga akan meningkatkan daya beli masyarakat yang akan

berdampak pada sektor perdagangan, jasa, keuangan, perhubungan, dan

sektor lainnya.

Dewasa ini permasalahan umum sektor industri ialah masih lemahnya daya

saing industri nasional, belum kuat dan belum dalamnya struktur industri

nasional, belum optimalnya alokasi sumber daya energi dan bahan baku serta

pembiayaan industri, masih banyaknya ekspor komoditi primer (gas, batu bara,

mineral, minyak sawit, kakao, karet, dan kulit), dan belum memadainya

dukungan sarana prasarana industri (kawasan industri, jaringan energi dan

telekomunikasi, transportasi, dan distribusi).

Maka dalam rangka menanggulangi permasalahan tersebut dan menunjukkan

prioritas dalam jalan perubahan menuju Indonesia yang berdaulat secara

politik, mandiri dalam bidang ekonomi, dan berkepribadian dalam

kebudayaan, dirumuskan sembilan agenda prioritas dalam pemerintahan ke

depan. Kesembilan agenda prioritas itu disebut NAWACITA yang terdiri

sebagai berikut:

Page 9: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

2

1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan

memberikan rasa aman kepada seluruh warga negara.

2. Membuat Pemerintah selalu hadir dengan membangun tata kelola

pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya.

3. Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-

daerah dan desa dalam kerangka negara kesatuan.

4. Memperkuat kehadiran negara dalam melakukan reformasi sistem dan

penegakan hukum yang bebas korupsi, bermartabat, dan terpercaya.

5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia.

6. Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar internasional

sehingga bangsa Indonesia bisa maju dan bangkit bersama bangsa-

bangsa Asia lainnya.

7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor

strategis ekonomi domestik

8. Melakukan revolusi karakter bangsa

9. Memperteguh kebhineka-an dan memperkuat restorasi sosial Indonesia

Selain itu, pada tahun 2015-2019 Pemerintah menetapkan Visi Pembangunan

Industri yang diatur dalam Rencana Induk Pembangunan Industri Nasional

(RIPIN). Visi tersebut ialah Menjadi Negara Industri Tangguh yang bercirikan:

1. Struktur industri nasional yang kuat, dalam, sehat, dan berkeadilan

2. Industri yang berdaya saing tinggi di tingkat global

3. Industri yang berbasis inovasi dan teknologi

Visi tersebut dapat dicapai dengan misi pembangunan industri yakni: (1)

meningkatkan peran industri nasional sebagai pilar dan penggerak

perekonomian nasional; (2) memperkuat dan memperdalam struktur industri

nasional; (3) meningkatkan daya saing industri yang mandiri dan berwawasan

lingkungan; (4) menjamin kepastian berusaha, persaingan yang sehat, serta

mencegah pemusatan atau penguasaan industri oleh satu kelompok atau

perseorangan yang merugikan masyarakat; (5) membuka kesempatan berusaha

Page 10: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

3

dan perluasan kesempatan kerja; (6) meningkatkan persebaran pembangunan

industri ke seluruh wilayah Indonesia guna memperkuat dan memperkukuh

ketahanan nasional; dan (7) meningkatkan kemakmuran dan kesejahteraan

masyarakat secara berkeadilan.

Dalam pelaksanaannya, Sesuai Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor

29 Tahun 2015 tentang Kementerian Perindustrian, Direktorat Jenderal Industri

Kimia, Tekstil, dan Aneka (Ditjen IKTA) mempunyai tugas menyelenggarakan

perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang pendalaman dan penguatan

struktur industri, peningkatan daya saing, pengembangan iklim usaha, promosi

industri dan jasa industri, standardisasi industri, teknologi industri,

pengembangan industri strategis dan industri hijau, serta peningkatan

penggunaan produk dalam negeri pada industri kimia hulu, industri kimia hilir,

industri bahan galian non logam, serta industri tekstil, kulit, alas kaki dan

industri aneka. Dalam melaksanakan tugas tersebut, Ditjen IKTA

menyelenggarakan fungsi:

1. Perumusan kebijakan di bidang pendalaman dan penguatan struktur

industri, peningkatan daya saing, pengembangan iklim usaha, promosi

industri dan jasa industri, standardisasi industri, teknologi industri,

pengembangan industri strategis dan industri hijau, serta peningkatan

penggunaan produk dalam negeri pada industri kimia hulu, industri kimia

hilir, industri bahan galian non logam, serta industri tekstil kulit, alas kaki

dan industri aneka;

2. Pelaksanaan kebijakan di bidang pendalaman dan penguatan struktur

industri, peningkatan daya saing, pengembangan iklim usaha, promosi

industri dan jasa industri, standardisasi industri, teknologi industri,

pengembangan industri strategis dan industri hijau, serta peningkatan

penggunaan produk dalam negeri pada industri kimia hulu, industri kimia

Page 11: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

4

hilir, industri bahan galian non logam, serta industri tekstil kulit, alas kaki

dan industri aneka;

3. Penyusunan norma, standar, prosedur, dan kriteria di bidang pendalaman

dan penguatan struktur industri, peningkatan daya saing, pengembangan

iklim usaha, promosi industri dan jasa industri, standardisasi industri,

teknologi industri, pengembangan industri strategis dan industri hijau,

serta peningkatan penggunaan produk dalam negeri pada industri kimia

hulu, industri kimia hilir, industri bahan galian non logam, serta industri

tekstil kulit, alas kaki dan industri aneka;

4. Pelaksanaan pemberian bimbingan teknis dan supervisi atas pelaksanaan

kebijakan di bidang pendalaman dan penguatan struktur industri,

peningkatan daya saing, pengembangan iklim usaha, promosi industri dan

jasa industri, standardisasi industri, teknologi industri, pengembangan

industri strategis dan industri hijau, serta peningkatan penggunaan produk

dalam negeri pada industri kimia hulu, industri kimia hilir, industri bahan

galian non logam, serta industri tekstil kulit, alas kaki dan industri aneka;

5. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan di bidang pendalaman dan

penguatan struktur industri, peningkatan daya saing, pengembangan iklim

usaha, promosi industri dan jasa industri, standardisasi industri, teknologi

industri, pengembangan industri strategis dan industri hijau, serta

peningkatan penggunaan produk dalam negeri pada industri kimia hulu,

industri kimia hilir, industri bahan galian non logam, serta industri tekstil

kulit, alas kaki dan industri aneka;

6. Pelaksanaan administrasi Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka; dan

7. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Menteri

Pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Ditjen IKTA tersebut dijabarkan dalam

program kegiatan yang mengacu pada Rencana Strategis (Renstra) Direktorat

Page 12: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

5

Jenderal Industri Kimia, Tekstil dan Aneka tahun 2015 – 2019. Seluruh program

kegiatan tersebut bersifat aspiratif, fasilitatif, dan akomodatif yang

dilaksanakan sepanjang tahun anggaran 2016 dengan berpedoman pada

dokumen-dokumen perencanaan dan evaluasi. Untuk memantau capaian

sasaran dan tujuannya, Ditjen IKTA melaporkan akuntabilitas dan kinerjanya

melalui dokumen Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP)

sebagaimana diamanatkan dalam Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999

tentang Akuntabilitas Kinerja Pemerintah. Dokumen tersebut memuat sasaran

dan tujuan strategis beserta program kegiatan yang diarahkan untuk

mendukung tercapainya sasaran dan tujuan tersebut. Oleh karena itu, LAKIP

bermanfaat untuk mendorong terciptanya akuntabilitas kinerja instansi

pemerintah sebagai salah satu prasyarat untuk terciptanya pemerintahan yang

baik dan kredibel. Sasaran LAKIP adalah untuk menjadikan instansi

pemerintah yang akuntabel sehingga birokrasi berjalan secara efisien, efektif,

transparan, dan responsif terhadap aspirasi masyarakat dan lingkungannya.

Sedangkan manfaat LAKIP bagi masyarakat adalah untuk meningkatkan

partisipasi masyarakat dalam pembangunan dan meningkatkan kepercayaan

masyarakat terhadap pemerintah.

B. PERAN STRATEGIS ORGANISASI

Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka (Ditjen IKTA) adalah salah

satu unit kerja di lingkungan Kementerian Perindustrian yang bertanggung

jawab terhadap pengembangan industri kimia, tekstil, dan aneka. Industri

kimia, tekstil, dan aneka berkontribusi cukup signifikan pada perindustrian

nasional. IKTA merupakan subsektor industri yang bercirikan padat modal,

padat teknologi, padat karya, memiliki keterkaitan tinggi mulai dari hulu

hingga hilir, dan menjadi komoditas ekspor penghasil devisa negara. Dengan

memerhatikan karakteristik kompleks tersebut, Ditjen IKTA berupaya untuk

Page 13: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

6

mengembangkan industri binaannya melalui program kegiatan yang aspiratif,

fasilitatif, dan akomodatif. Peran Strategis Ditjen IKTA berdasarkan Bangun

Industri Nasional yang diatur oleh Rencana Induk Pembangunan Industri

Nasional (RIPIN). Bangun industri nasional berisikan industri andalan masa

depan, industri pendukung, dan industri hulu, dimana ketiga kelompok

industri tersebut memerlukan modal dasar berupa sumber daya alam, sumber

daya manusia, serta teknologi, inovasi, dan kreativitas. Pembangunan industri

di masa depan tersebut juga memerlukan prasyarat berupa ketersediaan

infrastruktur dan pembiayaan yang memadai, serta didukung oleh kebijakan

dan regulasi yang efektif. Industri binaan Ditjen IKTA termasuk dalam dua jenis

industri dalam bangun industri nasional, maka peran Ditjen IKTA sangat

penting dalam pembangunan industri nasional. Selengkapnya mengenai

bangun industri nasional dijelaskan dengan gambar berikut:

Gambar 1.1 Bangun Industri Nasional

Page 14: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

7

Selain itu, terdapat penetapan Industri Prioritas berdasarkan kepentingan

nasional sebagai tujuan pembangunan industri, permasalahan terkait

pertumbuhan ekonomi, dan keinginan untuk mengejar ketertinggalan dari

negara maju, serta terkait dengan Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia

(KBLI) tahun 2009, maka ditentukan 10 (sepuluh) industri prioritas yang akan

dikembangkan tahun 2015 - 2019. Dari sepuluh industri prioritas tersebut,

industri prioritas yang menjadi Rencana Aksi Direktorat Jenderal Industri Kimia,

Tekstil, dan Aneka meliputi :

1. Industri Farmasi, Kosmetik, dan Alat Kesehatan;

2. Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki, dan Aneka;

3. Industri Bahan Galian Bukan Logam; dan

4. Industri Kimia Dasar (Hulu dan Antara).

C. STRUKTUR ORGANISASI

Struktur organisasi Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka pada

Tahun 2017 menyesuaikan dengan Keputusan Menteri Perindustrian Nomor

107 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Perindustrian,

yang terdiri dari:

1. Direktorat Industri Kimia Hulu

2. Direktorat Industri Kimia Hilir

3. Direktorat Industri Bahan Galian Non Logam

4. Direktorat Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki, dan Aneka

5. Sekretariat Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka

Page 15: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

8

Gambar 1.2

BAGAN ORGANISASI DITJEN IKTA

Direktorat Jenderal Industri Kimia Tekstil dan Aneka

Direktorat Industri Kimia Hulu

Sub Bagian Tata Usaha

Sub Direktorat Program Pengembangan

Industri Kimia Hulu

Sub Direktorat Industri Kimia Anorganik

Sub Direktorat Industri Kimia Organik

Sub Direktorat Industri KImia Hulu Lainnya

Kelompok Jabatan Fungsional

DirektoratIndustri Kimia Hilir

Sub Bagian Tata Usaha

Sub Direktorat Program Pengembangan

Industri Kimia Hilir

Sub Direktorat Industri Plastik & Karet Hilir

Sub Direktorat Industri Farmasi & Kosmetik

Sub Direktorat Industri Kimia Hilir Lainnya

Kelompok Jabatan Fungsional

Direktorat Industri Bahan Galian Nonlogam

Sub Bagian Tata Usaha

Sub Direktorat Program Pengembangan Industri Bahan Galian Nonlogam

Sub Direktorat Industri Semen & Barang Semen

Sub Direktorat Industri Kaca & Keramik

Sub Direktorat Industri Bahan Galian

Nonlogam Lainnya

KelompokJabatan Fungsional

Direktorat Industri Tekstil Kulit Alas Kaki dan Aneka

Sub Bagian Tata Usaha

Sub Direktorat Program Pengembangan Industri Tekstil

Kulit Alas Kaki & Aneka

Sub DirektoratIndustri Tekstil

Sub Direktorat Industri Pakaian Jadi & Produk

Tekstil Lainnya

Sub Direktorat Industri Alas Kaki, Kulit, & Aneka

Kelompok Jabatan Fungsional

SekretariatDirektorat Jenderal

Bagian Program, Evaluasi, & Pelaporan

BagianHukum & Kerja Sama

Bagian KeuanganBagian

Kepegawaian & Umum

Kelompok Jabatan Fungsional

Page 16: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

9

BAB II

PERENCANAAN STRATEGIS

Perencanaan strategis organisasi Ditjen IKTA Tahun Anggaran 2016 adalah

mengacu pada RPJMN Tahun 2015 - 2019 Perubahan serta sesuai dengan tugas

pokok dan fungsi Ditjen IKTA sebagaimana ditetapkan pada Peraturan Menteri

Perindustrian Rl Nomor 107 Tahun 2015. Adapun fungsi utama Ditjen IKTA adalah

sebagai perumus dan pelaksana kebijakan pada industri kimia, tekstil, dan aneka

dalam mendukung pembangunan industri nasional. Untuk mewujudkan hal

tersebut, Ditjen IKTA telah merumuskan rencana dan peta strateginya sendiri yang

memuat visi, misi, tujuan strategis, sasaran strategis, dan peran strategis

sebagaimana diuraikan sebagai berikut.

A. RENCANA STRATEGIS DITJEN IKTA TAHUN 2015 – 2019

Pada Tahun 2015-2019 Pemerintah menetapkan Visi Pembangunan Industri

yang diatur dalam Rencana Induk Pembangunan Industri Nasional/RIPIN. Visi

tersebut ialah Menjadi Negara Industri Tangguh yang bercirikan:

1. Struktur industri nasional yang kuat, dalam, sehat dan berkeadilan

2. Industri yang berdaya saing tinggi di tingkat global

3. Industri yang berbasis inovasi dan teknologi

Visi tersebut dapat dicapai melalui misi pembangunan industri, yakni: (1)

meningkatkan peran industri nasional sebagai pilar dan penggerak

perekonomian nasional; (2) memperkuat dan memperdalam struktur industri

nasional; (3) meningkatkan daya saing industri yang mandiri dan berwawasan

lingkungan; (4) menjamin kepastian berusaha, persaingan yang sehat, serta

mencegah pemusatan atau penguasaan industri oleh satu kelompok atau

perseorangan yang merugikan masyarakat; (5) membuka kesempatan berusaha

Page 17: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

10

dan perluasan kesempatan kerja; (6) meningkatkan persebaran pembangunan

industri ke seluruh wilayah Indonesia guna memperkuat dan memperkukuh

ketahanan nasional; dan (7) meningkatkan kemakmuran dan kesejahteraan

masyarakat secara berkeadilan. Selain itu, strategi yang ditempuh untuk

mencapai visi dan misi pembangunan industri nasional adalah sebagai berikut:

1. Mengembangkan industri hulu dan industri antara berbasis sumber daya

alam

2. Pengendalian ekspor bahan mentah dan sumber energi

3. Meningkatkan penguasaan teknologi dan kualitas sumber daya manusia

(SDM) industri

4. Mengembangkan Wilayah Pengembangan Industri (WPI), Wilayah Pusat

Pertumbuhan Industri (WPPI), Kawasan Industri (KI), dan Sentra Industri Kecil

dan Menengah

5. Menyediakan langkah-langkah afirmatif berupa perumusan kebijakan,

penguatan kapasitas kelembagaan dan pemberian fasilitas kepada industri

kecil dan menengah

6. Pembangunan sarana dan prasarana Industri

7. Pembangunan industri hijau

8. Pembangunan industri strategis

9. Peningkatan penggunaan produk dalam negeri dan

10. Kerjasama internasional bidang industri

Dalam rangka mewujudkan visi pembangunan industri tersebut, Kementerian

Perindustrian telah menetapkan visi untuk tahun 2015 - 2019 yaitu Indonesia

Menjadi Negara Industri yang Berdaya Saing dengan Struktur Industri yang

Kuat Berbasiskan Sumber Daya Alam dan Berkeadilan. Berlandaskan hal

tersebut, Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil dan Aneka yang hingga

tahun 2014 masih bernama Direktorat Jenderal Basis Industri Manufaktur

Page 18: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

11

menetapkan visi tahun 2015 – 2019: “Terwujudnya Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka yang Berdaya Saing dengan Struktur Industri yang Kuat Berbasiskan

Sumber Daya Alam”.

Untuk mewujudkan visi tersebut di atas, diperlukan tindakan nyata dalam

bentuk 4 (empat) misi sesuai dengan tugas dan fungsi Direktorat Jenderal

Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka sebagai berikut:

1. Memperkuat dan memperdalam struktur Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka untuk mewujudkan industri nasional yang mandiri, berdaya saing,

maju, dan berwawasan lingkungan

2. Meningkatkan nilai tambah Industri Kimia, Tekstil dan Aneka di dalam

negeri melalui pengelolaan sumber daya industri yang berkelanjutan

dengan meningkatkan penguasaan teknologi dan inovasi

3. Membuka kesempatan berusaha dan perluasan kesempatan kerja

4. Mendukung pemerataan pembangunan industri manufaktur ke seluruh

wilayah Indonesia guna memperkuat dan memperkukuh ketahanan

nasional

Page 19: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

12

Gambar 2.1

Peta Strategi Ditjen IKTA Tahun 2017 – 2019

PERSPEKTIF

PEMANGKU

KEPENTINGAN

PERSPEKTIF PROSES

INTERNAL

PERSPEKTIF

PEMBELAJARAN

ORGANISASI

Tujuan.

Meningkatnya peran industri dalam

perekonomian nasional

Terwujudnya Peningkatan Daya Saing

dan Produktivitas Industri

2

Meningkatnya Populasi

1

PERUMUSAN KEBIJAKAN PELAKSANAAN KEBIJAKAN

SDM ANGGARAN

Tersedianya kebijakan

pembangunan industri yang efektif

Terselenggaranya urusan

pemerintahan di bidang

perindustrian yang berdaya saing

dan berkelanjutan

Terwujudnya ASN yang

profesional dan

berkepribadian

Terkelolanya anggaran

pembangunan secara efisien

dan akuntabel

3 4

5 6

Page 20: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

13

Visi dan misi tersebut didukung oleh tujuan Direktorat Jenderal Industri Kimia,

Tekstil, dan Aneka yaitu Terbangunnya Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka yang

tangguh dan berdaya saing. Visi dan misi tersebut diarahkan untuk

meningkatkan peran industri kimia, tekstil, dan aneka dalam perekonomian

nasional dengan sasaran strategis dari perspektif pemangku kepentingan

sebagai berikut:

1. Meningkatnya populasi industri;

2. Meningkatnya daya saing dan produktivitas sektor industri;

Sedangkan sasaran strategis dari perspektif proses bisnis internal adalah

sebagai berikut:

1. Tersedianya kebijakan pembangunan industri yang efektif

2. Terselenggaranya urusan pemerintahan di bidang perindustrian yang adil,

berdaya saing dan berkelanjutan

Sasaran strategis tersebut memiliki besaran capaian yang menjadi indikator

keberhasilan pencapaian sasaran dalam pengembangan IKTA atau dapat

disebut dengan Indikator Kinerja Utama (IKU) sebagaimana diuraikan dalam

tabel berikut:

Page 21: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

14

Tabel 2.1

Sasaran dan Indikator Kinerja Program Penumbuhan dan Pengembangan

IKTA Tahun 2017 – 2019

Kode

SS

Sasaran Strategis

(SS)

Kode

IKSS

Indikator Kinerja

Sasaran Strategis

(IKSS)

Satuan

Target

2017 2018 2019

(1) (2) (4) (5) (7) (10) (11) (12)

S1 Meningkatnya

populasi dan

persebaran

industri

S1.1 Jumlah unit

industri kimia,

tekstil dan aneka

Unit 753 768 858

S1.2 Nilai investasi di

sektor industri

kimia, tekstil dan

aneka

Rp triliun 109,7 –

119,7

150,7 –

160,3

190,4 –

198,3

S2 Meningkatnya

daya saing dan

produktivitas

sektor industri

S2.1 Kontribusi ekspor

produk industri

kimia, tekstil dan

aneka terhadap

ekspor nasional.

Persen 25,9 –

26,0

26,15 –

26,19

26,31 –

26,35

S2.2 Produktivitas SDM

industri kimia,

tekstil dan aneka

Rp. Juta 336,8 372,9 409,8

T1 Tersedianya

kebijakan

pembangunan

industri yang

efektif

T1.1 Jumlah peraturan

perundangan

PP/

Perpres/

Permen

1 4 4

T2 Terselenggaranya

urusan

pemerintahan di

bidang

perindustrian yang

berdaya saing dan

berkelanjutan

T2.1 Produk industri

tersertifikasi

Tingkat

Komponen Dalam

Negeri

Sertifikat 350 350 350

T2.2 Infrastruktur

kompetensi yang

terbentuk

RSKKNI 5 4 4

L1 Terwujudnya ASN

Direktorat

Jenderal Industri

Kimia, Tekstil, dan

Aneka yang

profesional dan

berkepribadian

L1.1 Rata-rata

produktivitas

kinerja pegawai

Direktorat Jenderal

Industri Kimia,

Tekstil, dan Aneka

Jam Kerja 1320 1320 1320

Page 22: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

15

Kode

SS

Sasaran Strategis

(SS)

Kode

IKSS

Indikator Kinerja

Sasaran Strategis

(IKSS)

Satuan

Target

2017 2018 2019

(1) (2) (4) (5) (7) (10) (11) (12)

L2 Tersusunnya

perencanaan

program,

pengelolaan

keuangan serta

pengendalian yang

berkualitas dan

akuntabel

L2.1 Akuntabilitas

Laporan Keuangan

dan BMN

Nilai Capaian

Standar

Tertinggi

Capaian

Standar

Tertinggi

Capaian

Standar

Tertinggi

L2.2 Status pengelolaan

BMN Direktorat

Jenderal Industri

Kimia, Tekstil, dan

Aneka

Persen 70 80 90

L2.3 Anggaran

Direktorat Jenderal

Industri Kimia,

Tekstil, dan Aneka

yang diblokir di

akhir tahun

Persen 10 5 5

B. RENCANA KINERJA DITJEN IKTA TAHUN 2017

Dalam rangka memaksimalkan pencapaian tujuan pengembangan industri

kimia, tekstil dan aneka seperti yang telah ditetapkan, maka Ditjen IKTA pada

tahun 2017 telah menyusun Rencana Kinerja dengan tujuan dan sasaran yang

ingin dicapai industri kimia, tekstil, dan aneka pada tahun yang akan datang.

Rencana kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017 adalah sebagai berikut :

Tabel 2.2

Rencana Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target

Perspektif Pemangku Kepentingan / Stakeholder (S)

1 Meningkatnya peran

industri kimia, tekstil, dan

aneka dalam

perekonomian nasional

Laju pertumbuhan PDB industri

kimia, tekstil dan aneka

Persen 6,48

Kontribusi PDB industri kimia,

tekstil dan aneka terhadap PDB

nasional

Persen 5,07

Page 23: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

16

2 Meningkatnya populasi

industri kimia, tekstil, dan

aneka

Jumlah unit industri kimia,

tekstil dan aneka

Unit 801

Jumlah penyerapan tenaga

kerja di sektor industri kimia,

tekstil dan aneka

Juta orang 8,4

Nilai investasi di sektor industri

kimia, tekstil, dan aneka

Rp. Triliun 119,5

3 Meningkatnya daya

saing dan produktivitas

sektor industri kimia,

tekstil, dan aneka

Kontribusi ekspor produk

industri kimia, tekstil, dan

aneka terhadap ekspor

nasional

Persen 40,00

Rasio impor bahan baku dan

bahan penolong industri kimia,

tekstil dan aneka terhadap PDB

industri pengolahan non-migas

Persen 16,48

Perspektif Proses Internal (T)

1 Tersedianya kebijakan

pembangunan industri

yang efektif

Jumlah Rancangan Standar

Nasional Indonesia (RSNI)

RSNI 36

Jumlah regulasi teknis

pemberlakuan SNI, ST dan/atau

PTC secara wajib

Regulasi 8

2 Terselenggaranya urusan

pemerintahan di bidang

perindustrian yang adil,

berdaya saing dan

berkelanjutan

Produk industri yang

tersertifikasi Tingkat

Komponen Dalam Negeri

(TKDN)

Sertifikat 350

Jumlah tenaga kerja

bersertifikat kompetensidi

sektor industri kimia, tekstil,

dan aneka

Orang 640

C. PERJANJIAN KINERJA

Dalam rangka mewujudkan target kinerja, Ditjen IKTA telah menyusun

Perjanjian Kinerja untuk memandu pelaksanaan program kegiatan Ditjen IKTA

dan sebagai bukti komitmen Ditjen IKTA dalam pencapaian target sasaran.

Page 24: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

17

Perjanjian Kinerja tersebut menyesuaikan target dari Rencana Strategis

Kemenperin 2015-2019 Perubahan dan tidak menyesuaikan rencana kinerja,

dikarenakan adanya perubahan sasaran strategis sedangkan rencana kinerja

dibuat sebelum perubahan sasaran strategis ditetapkan. Berikut adalah tabel

Perjanjian Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017 :

Tabel 2.3

Perjanjian Kinerja Ditjen IKTA Tahun 2017

No. Sasaran

Strategis (SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Target Satuan

Perspektif Pemangku Kepentingan

1. Meningkatnya

populasi dan

persebaran

industri

1. Unit industri kimia, tekstil,

dan aneka besar sedang yang

tumbuh

753 Unit

2. Nilai investasi di sektor

industri kimia, tekstil, dan

aneka

109,7 -

119,7

Rp Triliun

2. Meningkatnya

daya saing dan

produktivitas

sektor industri

1. Kontribusi ekspor produk

industri kimia, tekstil, dan

aneka terhadap ekspor

nasional

25,9 -

26,0

Persen

2. Produktivitas dan

kemampuan SDM industri

kimia, tekstil, dan aneka

336,3 Rp. Juta

Perspektif Proses Bisnis Internal

1. Tersedianya

kebijakan

pembangunan

industri kimia,

tekstil, dan aneka

yang efektif

1. Peraturan perundangan yang

diselesaikan

1 PP/Perpres/

Permen/

Perdirjen

Page 25: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

18

2. Terselenggaranya

urusan

pemerintahan di

bidang

perindustrian

yang berdaya

saing dan

berkelanjutan

1. Produk industri kimia, tekstil,

dan aneka tersertifikasi

Tingkat Komponen Dalam

Negeri (TKDN)

350 Sertifikat

2. Infrastruktur kompetensi yang

terbentuk

5 RSKKNI

D. RENCANA ANGGARAN

Dalam rangka mendukung pelaksanan tugas pokok dan fungsi yang

dijabarkan dalam program kegiatan tahunan, Ditjen IKTA memperoleh

sumber dana pembiayaan yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara (APBN).

Pada tahun anggaran 2017, Ditjen IKTA memperoleh dana anggaran Daftar

Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) sebesar Rp.125.720.970.000,-. Sesuai

dengan Instruksi Presiden nomor 4 Tahun 2017 tentang Efisiensi Belanja

Barang Kementerian/Lembaga Dalam Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara (APBN) Tahun Anggaran 2017, maka nilai pagu DIPA Ditjen

IKTA Tahun 2017 menjadi Rp.117.386.833.000,- dengan pemotongan belanja

sebesar Rp 8.334.137.000., tanpa mengurangi target pencapaian output

kinerja. Perinciannya adalah sebagai berikut:

Tabel 2.4

STRUKTUR ANGGARAN DITJEN IKTA TA 2017

KODE OUTPUT / RINCIAN AKUN PAGU

6 Program Penumbuhan dan Pengembangan Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka

117.386.833.000

1875 Penumbuhan Dan Pengembangan Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki, Dan

Aneka

29.297.876.000

Page 26: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

19

KODE OUTPUT / RINCIAN AKUN PAGU

1.875.019 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Iklim Investasi Industri

Tekstil, Kulit, Alas Kaki Dan Aneka

3.012.175.000

1.875.023 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Peningkatan Daya Saing

Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki Dan Aneka

12.226.505.000

1.875.024 Rancangan Standar Nasional Indonesia (rsni) Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki

Dan Aneka

1.594.734.000

1.875.025 Standar Nasional Indonesia (sni) Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki Dan Aneka 451.020.000

1.875.029 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (rskkni) Industri

Tekstil, Kulit, Alas Kaki Dan Aneka

713.540.000

1.875.031 Sdm Industri Tekstil, Kulit, Alas Kaki Dan Aneka Yang Mengikuti Diklat 7.206.112.000

1.875.037 Fasilitasi Pusat Logistik Berikat Produk Kapas (bufferstock Kapas) Dan Pusat

Bahan Baku Produk Kulit Dan Aksesori (material Center)

2.280.691.000

1.875.951 Layanan Internal (overhead) 1.813.099.000

1876 Penumbuhan Dan Pengembangan Industri Kimia Hilir 12.223.395.000

1.876.015 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Iklim Investasi Industri

Kimia Hilir

1.223.212.000

1 Tanpa Suboutput 1.223.212.000

1.876.019 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktivitas Industri Kimia Hilir

1.657.694.000

1 Tanpa Suboutput 1.657.694.000

1.876.020 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hilir 1.766.866.000

1.876.021 Sni Wajib Industri Kimia Hilir 846.040.000

1.876.022 Perusahaan Industri Kimia Hilir Yang Menerapkan Standar Mutu 345.200.000

1.876.023 Pengawasan Sni Wajib Industri Kimia Hilir 480.172.000

1.876.024 Mesin Dan/atau Peralatan Uji Dalam Rangka Penerapan Standar Mutu

Industri Kimia Hilir

1.166.722.000

1.876.025 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (rskkni) Industri

Kimia Hilir

496.738.000

1.876.026 Sdm Industri Kimia Hilir Yang Disertifikasi 861.630.000

1.876.027 Sdm Industri Kimia Hilir Yang Mengikuti Diklat 473.154.000

1.876.030 Produk Industri Kimia Hilir Yang Tersertifikasi Tingkat Komponen Dalam

Negeri (tkdn)

433.082.000

1.876.032 Branding Produk Industri Kimia Hilir 726.074.000

1.876.951 Layanan Internal (overhead) 1.746.811.000

1877 Penumbuhan Dan Pengembangan Industri Kimia Hulu 14.065.738.000

1.877.025 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Investasi Industri

Kimia Hulu

6.227.542.000

1.877.029 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktifitas Industri

4.302.033.000

1 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktifitas Industri Kimia Anorganik

1.004.600.000

Page 27: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

20

KODE OUTPUT / RINCIAN AKUN PAGU

2 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktifitas Industri Kimia Organik

2.814.148.000

3 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktifitas Industri Kimia Hulu Lainnya

483.285.000

1.877.030 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hulu 1.112.240.000

1 Rsni Industri Kimia Anorganik 239.940.000

2 Rsni Industri Kimia Organik 501.570.000

3 Rsni Industri Kimia Hulu Lainnya 370.730.000

1.877.031 Sni Wajib Industri Kimia Hulu 326.450.000

1 Regulasi Sni Wajib Produk Industri Kimia Hulu 90.015.000

1.877.035 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (rskkni)

Industri Kimia Hulu

294.540.000

1 Rskkni Industri Kimia Hulu 294.540.000

1.877.036 Sdm Industri Kimia Hulu Yang Disertifikasi 600.000.000

1.877.040 Produk Industri Kimia Hulu Yang Tersertifikasi Tingkat Komponen

Dalam Negeri (tkdn)

162.143.000

1 Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri 162.143.000

1.877.951 Layanan Internal (overhead) 1.040.790.000

1 Dukungan Penyelenggaraan Program Pengembangan Industri Kimia

Hulu

610.028.000

2 Dukungan Penyelenggaraan Evaluasi Dan Pelaporan 430.762.000

1879 Penyusunan Dan Evaluasi Program Penumbuhan Dan Pengembangan

Industri Kimia, Tekstil, Dan Aneka

50.618.421.000

1.879.011 Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri Produk Industri Kimia,

Tekstil, Dan Aneka

5.379.500.000

1.879.901 Perencanaan 4.000.000

U01 Dokumen Rencana Kerja Dan Anggaran (rka) Satker Eselon 1 Tanpa

Satker Vertikal

2.000.000

U10 Dokumen Lakin Satker Eselon I Tanpa Satker Vertikal 2.000.000

1.879.950 Layanan Dukungan Manajemen Eselon I 13.799.687.000

1 Dokumen Perencanaan, Penganggaran, Monitoring, Evaluasi, Data Dan

Sistem Informasi

3.696.640.000

2 Laporan Sistem Tata Kelola Keuangan 2.720.052.000

3 Pembinaan Kompetensi Sdm Aparatur 1.446.305.000

4 Dokumen Administrasi Dan Layanan Kepegawaian Serta Layanan Publik 1.847.954.000

5 Norma/ Sistem/ Prosedur/ Ketentuan 4.088.736.000

1.879.951 Layanan Internal (overhead) 4.275.080.000

1.879.994 Layanan Perkantoran 25.246.663.000

1.879.999 Output Cadangan 1.913.491.000

5881 Penumbuhan Dan Pengembangan Industri Bahan Galian Non-logam 11.181.403.000

Page 28: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

21

KODE OUTPUT / RINCIAN AKUN PAGU

5.881.001 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Iklim Investasi

Industri Bahan Galian Nonlogam

340.325.000

5.881.005 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan

Produktifitas Industri Bahan Galian Nonlogam

364.900.000

5.881.006 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Bahan Galian

Nonlogam

876.325.000

5.881.007 Sni Wajib Industri Bahan Galian Nonlogam 242.200.000

5.881.008 Perusahaan Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Menerapkan Standar

Mutu

505.729.000

5.881.009 Pengawasan Sni Wajib Industri Bahan Galian Nonlogam 259.046.000

5.881.010 Mesin Dan/atau Peralatan Uji Dalam Rangka Penerapan Standar Mutu

Industri Bahan Galian Nonlogam

5.842.410.000

5.881.011 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (rskkni)

Industri Bahan Galian Nonlogam

514.180.000

5.881.013 Sdm Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Mengikuti Diklat 870.356.000

5.881.016 Produk Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Tersertifikasi Tingkat

Komponen Dalam Negeri (tkdn)

129.260.000

5.881.951 Layanan Internal (overhead) 1.236.672.000

1 Menyusun Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Industri Bahan

Galian Nonlogam

463.302.000

2 Menyusun Dokumen Evaluasi Dan Pelaporan Industri Barang Galian

Nonlogam

520.437.000

3 Menyusun Dokumen Data Dan Informasi Industri Bahan Galian

Nonlogam

252.933.000

T O T A L 117.386.833.000

Page 29: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

22

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

A. CAPAIAN KINERJA ORGANISASI

Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2017 merupakan penjabaran tahun ketiga

pelaksanaan Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019 yang memuat

sasaran, arah kebijakan, dan strategi pembangunan. Berdasarkan Perpres No.

45 Tahun 2016 tentang Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2017, Direktorat

Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka memiliki arah kebijakan fokus

pengembangan industri nasional yang menjadi Program Prioritas Nasional,

dengan pencapaian sebagai berikut:

Tabel 3.1 Capaian Program Prioritas Ditjen IKTA

ITKAKA IKHI IKHU IBGN Setditjen

Target Realisasi Target Realisasi Target Realisasi Target Realisasi Target Realisasi

RSNI/SNI

Wajib 15 16 12 12 6 6 6 6

RSKKNI 2 2 1 1 1 1 1 1

Sertifikasi

SDM Industri 550 450 40 40 85 85 110 110

Material

Center dan

Bufferstock

Kapas

2 2

Dokumen

Regulasi

BNCT

1 -

Meningkatnya

Industri Kimia

Hulu

6 6

Sertifikasi

TKDN 350 350

1. Pemberlakuan SNI Wajib dan perumusan RSNI

Seiring dengan perkembangan jaman dan liberalisasi perdagangan seperti

Page 30: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

23

tantangan Masyarakat Ekonomi Asean, maka Pemerintah harus berupaya

sekuat tenaga dalam menghadapi persaingan global. Dalam rangka

meningkatkan daya saing industri atau pengamanan industri domestik

terhadap masuknya produk impor, maka produk dalam negeri perlu

distandarisasi dengan Standar Nasional Indonesia (SNI) sebagai jaminan

perlindungan konsumen, produk, dan industrinya sendiri. Sebelum

terbentuknya SNI, perlu disusun Rancangan SNI (RSNI). Tujuan

standardisasi adalah meningkatkan kepastian dan efisiensi transaksi

perdagangan, memberikan acuan bagi pelaku usaha dan membentuk

persaingan pasar yang transparan, melindungi kepentingan konsumen

dalam aspek kesehatan, keselamatan dan keamanan masyarakat,

perlindungan kelestarian fungsí lingkungan, serta meningkatkan efisiensi

pasar dalam kelancaran perdagangan internasional.

Terkait penyusunan RSNI, capaian dihitung apabila telah selesai rapat teknis

2 dikarenakan pada tahap tersebut draft RSNI/ SNI Wajib telah selesai

disusun namun akan difiksasi pada konsensus. Berikut hasil yang telah

dilaksanakan oleh Ditjen IKTA:

a. Pemberlakuan SNI Wajib

Pada tahun 2017 Ditjen IKTA memfasilitasi pemberlakuan 5 SNI Wajib

yang terdiri dari: 1) Korek Api Gas, 2) Mainan Anak, 3) semen portland

slag, 4) rockwool, 5) Pelumas, 6) Pakaian Bayi, 7) Sepatu Pengaman.

b. Perumusan RSNI

Tahun 2017 Ditjen IKTA merumuskan 44 RSNI yang terdiri dari: 1)

Deterjen cuci cair untuk mesin cuci bukaan depan; 2) Deterjen cuci cair

untuk mesin cuci bukaan atas; 3) Deterjen serbuk; 4) Cat kayu

transparan bagian dempul kayu; 5) Cara uji kandungan Cr(VI) dalam cat;

6) Cat tabung LPG; 7) Cara uji kandungan Hg dalam cat; 8) Vulkanisir

Page 31: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

24

ban; 9) Bantalan karet peluncur kapal; 10) Bantalan karet pneumatic

apung tekanan tinggi; 11) Bantalan karet pneumatic apung tekanan

rendah; 12) Spesifikasi cincin karet sambungan air minum, air

limbah dan hujan; 13) Spesifikasi standard untuk sealant sambungan

elastomer; 14) Spesifikasi sarung tangan bedah sekali pakai karet steril.

15). Keamanan Mainan – Bagian 1: aspek keamanan yang terkait

dengan sifat mekanik dan fisik 16). Keamanan Mainan – Bagian 2: Sifat

mudah terbakar. 17) Keamanan Mainan – Bagian 3: Migrasi unsur

tertentu. 18) Keamanan Mainan – Bagian 4: Ayunan, seluncuran dan

mainan aktivitas sejenis untuk pemakaian di dalam dan di luar

lingkungan tempat tinggal. 19) Mainan Elektrik – Keamanan. 20)

Persyaratan Mutu dan Metode Uji Kandungan Phthalate pada mainan

anak. 21) Tekstil – Kain nonwoven untuk peredam suara. 22) Tekstil dan

produk tekstil – Persyaratan mutu tahan api. 23) Adopsi identik ISO

17881-2:2016 Textiles -- Determination of certain flame retardants --

Part 2: Phosphorus flame retardant. 24) Revisi SNI 08-0314-1989 Cara

uji kekakuan kain (ASTM D1388-08). 25) Tekstil – Kain brokat. 26)

Adopsi identik ISO 17881-1:2016 Textiles -- Determination of certain

flame retardants -- Part 1: Brominated flame retardants. 27) produk

kaca lembaran, 28) kaca isolasi, 29) keramik tableware, 30) kloset duduk,

31) semen portland putih,32) papan semen rata non asbestos, 33)

rockwool (penyerap suara dan tahan api)

2. Penyusunan RSKKNI SDM Industri

Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) adalah uraian

kemampuan yang mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap

kerja minimal yang harus dimiliki seseorang untuk menduduki jabatan

tertentu yang berlaku secara Nasional. SKKNI merupakan salah satu

Page 32: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

25

upaya untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia untuk

memperoleh peningkatan produktivitasnya dalam menghadapi

perubahan dunia kerja yang terjadi dalam era perdagangan bebas.

Penyusunan RSKKNI memerlukan waktu yang cukup panjang sehingga

diperlukan kontinuitas dalam pelaksanaannya, namun pada rapat teknis

kedua sudah dapat dihitung sebagai capaian. Pada tahun 2017 Ditjen

IKTA menyusun 1) RSKKNI Industri Mainan Kayu Bagian Pengembangan

Desain Produk; 2) RSKKNI Industri Mainan Kayu Bagian Perencanaan

Proses Produksi baru; 3) RSKKNI Industri Semen menunggu Konvensi;

4) RSKKNI Kosmetik; 5) RSKKNI Industri Pengolahan Golingan Pokok

Industri Bahan Kimia dan Barang dari Bahan Kimia Bidang Industri

Petrokimia sub bidang produksi.

Program ini akan telah dilakukan sebelumnya dan akan diteruskan

ditahun selanjutnya, dikarenakan menyesuaikan Rencana Kerja

Pemerintah 2018 yang telah ditetapkan pada Agustus 2017. Pada RKP

2018 telah ditetapkan bahwa Pengembangan Keahlian Tenaga Kerja

merupakan Kegiatan Prioritas Tahun 2018.

3. Bimbingan Teknis

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kompetensi

SDM IKTA serta dalam upaya mendorong peningkatan produktivitas

perekonomian. Selain itu, MEA pun telah diberlakukan dan penuh

dengan persaingan, SDM yang berkualitas harus disiapkan karena

sektor IKTA masih kekurangan tenaga kompeten sehingga

berpengaruh pada produktivitas. Hal ini juga didukung dengan adanya

laporan kepada pembina industri tekstil dimana indusri tersebut

mengalami kekurangan tenaga kerja. Tenaga kerja yang dimaksud

adalah yang memiliki kompetensi agar dapat bekerja produktif. Dalam

Page 33: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

26

upaya mencukupi kebutuhan tenaga kerja maka Ditjen IKTA

menyelenggarakan Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi SDM

sesuai SKKNI sekaligus sertifikasi untuk beberapa industri. Secara total

terdapat 685 orang yang telah mengikuti bimbingan teknis dan

sertifikasi, diluar itu terdapat diklat untuk tenaga kerja industri namun

tidak dilakukan sertifikasi. Kekurangan capaian tahun 2017 dari target

yang telah ditentukan dikarenakan adanya pergeseran anggaran ke

kegiatan tambahan dalam rangka menundukung link and match antara

industri dan SMK yang sebelumnya belum dianggarkan namun

kegiatan tersebut harus berjalan di tahun 2017.

4. Pendirian bufferstock bahan baku kapas

Dalam upaya terbangunnya kebersamaan industri pemintalan

(spinners) Nasional, sehingga diperlukan suatu lembaga yang akan

berfungsi sebagai Logistic Base suplai kapas dalam negeri yang

nantinya akan mewakili industri pemintalan dalam perdagangan kapas

internasional serta menjadi pusat distribusi kapas ke industri

pemintalan dalam negeri.

Kementerian Perindustrian tidak diperkenankan untuk menjadi

penyelenggara maupun pengelola di Pusat Logistik Berikat sesuai PP 85

Tahun 2016. Bentuk bantuan pemerintah yang dapat dilakukan adalah

membuat regulasi terkait kualitas kapas dan pemeriksaaan kapas di PLB

(mendirikan Lab pengujian Kualitas kapas). Pada Tahun 2017 ini telah

dilaksanakan Sosialisasi Bufferstock Kapas di Cikarang dan Koordinasi

Material Center Surabaya dan Yogyakarta, Penyiapan SDM cotton

classer sebanyak 40 orang dan Negosiasi dengan Cotton Council

International (CCI) dan Pemerintah US terkait Optimalisasi PLB untuk

kapas impor dari Amerika dan skema perdagangan pakaian jadi

Page 34: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

27

Indonesia yang menggunakan bahan baku kapas asal Amerika.

5. Pilot Project Obat Kanker (BNCT)

Proyek ini merupakan kerjasama antara Universitas Gadjah Mada, Batan,

dan Ditjen IKTA, namun arahan dari pimpinan proyek ini lebih tepat bila

dikoordinasikan oleh Kementerian Kesehatan, maka rencana awal yang

akan menyusun regualsi pilot project ini tidak dapat dilaksanakan.

Anggaran kegiatan ini pun terkena pemotongan anggaran di awal

tahun.

6. Meningkatnya Industri Kimia Hulu

Program ini dimaksudkan untuk memfasilitasi industri binaan

Direktorat Industri Kimia Hulu agar terdapat peningkatan baik

kapasitas produksi, investasi atau tenaga kerja. Pada Tahun 2017 ini

perusahaan yang difasilitasi adalah PT. Chandra Asri, PT. lotte Chemical,

PT. Petrokimia Gresik, PT. Pupuk Kaltim, PT. Pupuk Kujang, PT. Pupuk

Sriwijaya. Industri Pupuk yang pada program ini termasuk program

yang pantau oleh KSP.

1) Pabrik Pusri II B telah diberoperasi secara normal, meski sempat

mengalami penurunan produksi di bulan November, namun telah

diatasi dan kembali normal. 2) Pabrik PKG II telah disepakati harga gas

BD tanggal 7 Desember 2017 dan Kesepakatan pengerukan untuk gas

Kei. 3) Pembangunan Pupuk Kujang masih terhambat kepastian

alokasi gas dari JTB untuk PKC-1C digantikan kepada PKC-1D, sebagai

tindak lanjut akan terus dilakukan koordinasi dengan Kementerian

ESDM dan SKK Migas terkait kepastian realokasi gas JTB untuk PT.

Pupuk Kujang. 4) Pabrik PT. Pupuk Kaltim telah diresmikan di tahun

2015, saat ini akan diusulkan kembali Pembangunan Pupuk Kaltim

Page 35: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

28

untuk di pantau KSP dan PT. Pupuk Kaltim pun terlibat aktif dalam

Penyusunan Kebutuhan Energi Industri Pupuk di Indonesia,

diharapkan hasil program ini dalam menstabilkan atau meningkatkan

produksi pupuk, karena kebutuhan energi telah dipetakan. Terkait PT.

Chandra Asri dan PT. Lotte Chemical dilakukan koordinasi terkait

pemenuhan kebutuhan bahan baku plastik dalam negeri dan

substitusi impor. Saat ini progress pembangunan pabrik mencapai 5-

30 persen untuk masing-masing produk.

7. Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN)

Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri Produk Industri Kimia,

Tekstil dan Aneka merupakan program prioritas yang berada di

Sekretariat Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka.

Melihat dari kerumitan, waktu, serta sumber daya manusia yang

dibutuhkan dlam pelaksanaan kegiatan ini maka kegiatan ini dilakukan

oleh pihak ketiga. Tahapan pengerjaan dimulai dari tanggal 6 Maret

2017 dengan pengumuman pascakualifikasi untuk lelang penyedia jasa.

Pada tahun 2017, Ditjen IKTA telah mensertifikasi 459 produk yang

terdiri dari 350 sertifikat dibiayai DIPA Ditjen IKTA, dan 109 sertifikat

merupakan pembiayaan mandiri dari perusahaan binaan Ditjen IKTA.

Jumlah sertifikat yang merupakan pengajuan mandiri secara signifikan

menurun dibandingkan tahun 2016 yang mencapai 301 sertifikat.

Produk yang tersertifikasi tersebut berasal dari 97 perusahaan dengan

rincian 181 produk ibgn, 103 produk ikhu, 137 produk ikhi, serta 38

produk itkaka. Komposisi terbesar adalah kategori bahan

bangunan/konstruksi, hal ini dikarenakan Kementerian Pekerjaan

Umum dan Perumahan Rakyat serta Perusahaan Listrik Negara sangat

kooperatif dengan aturan TKDN yang telah diterbitkan, dimana untuk

Page 36: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

29

persyaratan pengadaan terdapat kewajiban melampirkan sertifikat

TKDN bahkan untuk PLN nilai minimum TKDN adalah 60 persen.

Terbitnya Instruksi Presiden Nomor 6 Tahun 2016 tentang Percepatan

Pengembangan Industri Farmasi dan Alat Kesehatan cukup mendorong

sertifikasi TKDN diantaranya untuk produk reagen dan obat infus.

Namun pada pelaksanaan Kementerian Kesehatan belum ada

peraturan tingkat Menteri yang mengatur kewajiban TKDN sehingga

tidak ada produk kesehatan yang merasa perlu melakukan sertifikasi

TKDN. Permasalahan ini telah ditindaklanjuti dengan penyusunan

penghitungan TKDN khusus industri farmasi dan kosmetik, namun

peraturan masih diteliti oleh Biro Hukum Kementerian Perindustrian

sebelum diterbitkan, diharapkan peraturan ini terus ditindaklanjuti

pada tahun berikutnya. Berikut capaian berdasarkan pengguna:

No. Pengguna Jumlah

Produk

1 Kesehatan 63

2 Pupera 120

3 ESDM (energi Sumber Daya Mineral) 114

4 Pertanian 53

T O T A L 350

Agenda lain untuk mendukung peningkatan penggunaan produk

dalam negeri dalam pengadaan barang/jasa pemerintah ialah kegiatan

Business Matching yang mempertemukan antara sisi supply (industri

dan asosiasi) dengan sisi demand (Kementerian/Lembaga yang

memiliki belanja barang/modal terbesar pada struktur APBN) yaitu

Kementerian ESDM, Perhubungan, Pekerjaan Umum, BUMN,

Pendidikan, Kesehatan, Pertahanan, dan Pertanian). Selain itu, dilakukan

bimbingan teknis TKDN kepada asosiasi dan industri agar lebih

memahami pentingnya sertifikasi TKDN untuk produknya.

Page 37: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

30

Dalam Rencana Strategis Ditjen IKTA terdapat indikator kinerja tujuan yang

menunjukan bagaimana merepresentasikan tujuan pembangunan industri

kimia, tekstil, dan aneka yaitu Meningkatnya Peran Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka dalam Perekonomian Nasional. Indikator kinerja tujuan tersebut sebagai

berikut:

Tabel 3.2 Indikator Tujuan Rencana Strategis

Tujuan Program /Indikator Satuan Target Capaian

2017 2017*

Meningkatnya peran industri kimia, tekstil, dan aneka dalam perekonomian nasional

- Laju pertumbuhan industri kimia, tekstil, dan

aneka

Persen 3,71 – 4,00 2,91

- Kontribusi industri kimia, tekstil, dan aneka

terhadap PDB Nasional

Persen 4,72 – 4,80 4,54

- Jumlah penyerapan tenaga kerja di sektor

industri kimia, tekstil dan aneka

Juta

Orang

7,28 - 7,32 7,676

Sumber: BPS, diolah Ditjen IKTA

Grafik 3.1 Laju Pertumbuhan Triwulanan Sektor IKTA (Persen)

Sejalan dengan pemulihan perekonomian global yang terus menunjujkan

adanya peningkatan, pertumbuhan ekonomi domestik naik menjadi 5,07 persen

pada tahun 2017, dari sebelumnya sebesar 5,03 persen di tahun 2016. Kenaikan

1,40

-1,19

-0,11

3,263,35

1,64

2,91

-2,0

-1,0

0,0

1,0

2,0

3,0

4,0

5,0

6,0

I-15 II-15 III-15 IV-15 I-16 II-16 III-16 IV-16 I-17 II-17 III-17 IV-17

Q-Q Y-Y C-C

Page 38: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

31

pertumbuhan ekonomi didorong oleh konsumsi rumah tangga yang tumbuh

stabil dikarenakan perekonomian Indonesia sangat tergantung konsumsi

rumah tangga, sumbangannya ke pertumbuhan ekonomi 50-55 persen. Selain

itu disebabkan pula perbaikan kinerja ekspor yang terlihat dari nilai ekspor pada

Triwulan IV/2017 mencapai USD45,35 miliar, atau naik sebesar 4,50 persen (q-

to-q) dan naik 13,16 persen (y-on-y).

Pada tahun 2017 pertumbuhan industri kimia, tekstil, dan aneka sudah mulai

membaik dengan 2,91 persen, pada tahun 2016 yang hanya mencapai 1,64

persen. Pertumbuhan Industri tekstil, pakaian jadi, dan karet, barang karet dan

plastik yang terlihat membaik di tahun 2017 dibandingkan tahun 2016.

Sumber: BPS, diolah Ditjen IKTA

Grafik 3.1 Laju Pertumbuhan Triwulanan Industri Tekstil, Pakaian Jadi, Karet

dan Plastik (Persen)

Pemulihan ekonomi global ini terlihat pada industri pakaian jadi, dimana pada

komoditi ini banyak produk yang sudah dikhususkan untuk diekspor, maka

indeks produksi tahun 2017 jauh lebih tinggi dibandingkan dengan tahun 2016

yang negative, yakni 5,33 persen. Pertumbuhan industri bahan galian non

-3,49

2,47

4,39

1,02 1,762,35

2,33

-12,0

-10,0

-8,0

-6,0

-4,0

-2,0

0,0

2,0

4,0

6,0

8,0

10,0

I-15 II-15 III-15 IV-15 I-16 II-16 III-16 IV-16 I-17 II-17 III-17 IV-17

Karet & Plastik Pakaian Jadi Tekstil

Page 39: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

32

logam yang selalu positif dan stabil, tahun 2017 ini sedang menurun, hal ini

justru terjadi ketika Indonesia sedang difokuskan kepada pembangunan

infrastruktur, dimana produk yang masuk kedalam kategori industri bahan

galian nonlogam banyak yang merupakan unsur pendukung pembangunan

infrastruktur. Hal ini disebabkan produk semen tahun 2017 oversupply, telah

dilakukan upaya peningkatan ekspor agar produk tetap bisa masuk ke pasar.

Namun dari asosiasi semen tetap meminta bantuan untuk dapat

memberhentikan impor sementara. Selain itu, utilisasi industri keramik menurun

tajam di tahun 2017, bahkan terdapat industri yang utilisasinya hanya sebesar

lima persen, penurunan disebabkan oleh harga gas yang terlalu tinggi sebagai

sumber energi industri keramik.

Nilai PDB sektor IKTA tahun 2017 ini pada dasarnya meningkat dibandingkan

dengan tahun 2016 namun kontribusi IKTA maupun industri pengolahan secara

keseluruhan menurun, dikarenakan meningkatnya nilai PDB sektor konstruksi,

perdagangan, dan pertanian meningakat maka persentase kontribusi sektor

IKTA terlihat menurun.

Tenaga kerja dihitung berdasarkan kelompok industri, belum dipisahkan dari

beberapa industri yang bukan binaan IKTA, namun selisih tidak terlalu besar.

Data ini merupakan data SAKERNAS yang dipublikasikan oleh BPS. Target

tenaga kerja sektor IKTA pada beberapa tahun ini selalu tercapai.

Capaian Indikator tujuan pada rencana strategis di tahun 2017 ini pada

dasarnya tidak ada yang termasuk data anomali (<50%, >150%). Capaian

tersebut lebih dari 75 persen. Capaian tahun 2017 ini, bila dibandingkan dengan

target akhir renstra, terdapat gap besar untuk laju pertumbuhan, namun

indikator kontribusi dan tenaga kerja masih mungkin dapat tercapai pada akhir

periode renstra. Target tiap indikator akan di evaluasi selanjutnya pada revisi

renstra.

Page 40: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

33

Capaian Sasaran Strategis

Sebagaimana telah diperjanjikan dalam dokumen Perjanjian Kinerja tahun 2017,

kinerja sasaran yang ditetapkan mencakup sasaran strategis dalam perspektif

pemangku kepentingan, perspektif proses pelaksanaan tugas pokok dan

perspektif peningkatan kapasitas kelembagaan maka berikut ini pencapaian

pada Tahun 2017:

Tabel 3.3 Capaian Sasaran Strategis Ditjen IKTA

No. Sasaran

Strategis (SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Satuan Target Realisasi

Perspektif Pemangku Kepentingan

1. Meningkatnya

populasi dan

persebaran

industri

1 Unit industri kimia, tekstil,

dan aneka besar sedang

yang tumbuh

Unit 753 833

2 Nilai investasi di sektor

industri kimia, tekstil, dan

aneka

Rp Triliun 109,7 -

119,7

89,36

2. Meningkatnya

daya saing dan

produktivitas

sektor industri

1 Kontribusi ekspor produk

industri kimia, tekstil, dan

aneka terhadap ekspor

nasional

Persen 25,9 - 26,0 23,13

2 Produktivitas dan

kemampuan SDM industri

kimia, tekstil, dan aneka

Rp. Juta 336,3 266,7

Perspektif Proses Bisnis Internal

1. Tersedianya

kebijakan

pembangunan

industri kimia,

tekstil, dan

aneka yang

efektif

1 Peraturan perundangan

yang diselesaikan

PP/Perpres/

Permen

1 1

2. Terselenggarany

a urusan

pemerintahan di

bidang

perindustrian

yang berdaya

saing dan

berkelanjutan

1 Produk industri kimia,

tekstil, dan aneka

tersertifikasi Tingkat

Komponen Dalam Negeri

(TKDN)

Sertifikat 350 350

2 Infrastruktur kompetensi

yang terbentuk

SKKNI 5 5

Page 41: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

34

Sasaran I : Meningkatnya populasi dan persebaran industri

Upaya dalam meningkatnya populasi dan persebaran industri ditandai dengan

(1) Unit industri kimia, tekstil, dan aneka besar sedang yang tumbuh dan (2)

Nilai investasi di sektor industri kimia, tekstil, dan aneka. Sasaran ini

berdasarkan amanat RPJMN dimana mengharapkan tumbuhnya 9000 industri

baru selama jangka 2015-2019, tentunya dengan harapan tumbuhnya industri

yangcukup besar ditandai pula dengan masuknya investasi ke Indonesia baik

pemodalan asing maupun dalam negeri.

Pada tahun 2017, kinerja Ditjen IKTA mencapai realisasi kinerja sebagai berikut:

Tabel 3.4 Pencapaian Sasaran Strategis 1 : Meningkatnya populasi dan persebaran industri

No. Sasaran

Strategis (SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Satuan Target Realisasi

Perspektif Pemangku Kepentingan

1. Meningkatnya

populasi dan

persebaran

industri

1 Unit industri kimia, tekstil,

dan aneka besar sedang

yang tumbuh

Unit 753 833

2 Nilai investasi di sektor

industri kimia, tekstil, dan

aneka

Rp Triliun 109,7 -

119,7

89,36

Tabel 3.5

Unit Industri Kimia, Tekstil, Dan Aneka Besar Sedang Yang Tumbuh TAhun 2017

Indikator Industri

Tekstil

Industri

Pakaian

Jadi

Industri

Kulit,

Barang

dari

Kulit

dan

Alas

Kaki

Industri

Bahan

Kimia

dan

Barang

dari

Bahan

Kimia

Industri

Farmasi,

Produk

Obat

Kimia &

Obat

Tradisional

Industri

Karet,

Barang

dari

Karet

dan

Plastik

Industri

Semen,

Keramik,

Kaca

(BGNL)

Industri

Pengolahan

Lainnya

IKTA

Populasi 81 74 38 231 34 169 103 103 833

Investasi 10,62 2,23 5,14 30,25 5,42 13,31 16,64 5,75 89,36

Sumber: BKPM, diolah Ditjen IKTA

Page 42: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

35

Sumber: BPS, diolah Ditjen IKTA

Grafik 3.2 Perkembangan Realisasi Investasi (Rp. Triliun)

ANALISA (<50,>150, perbandingan tahun lalu, renstra)

Sasaran ini merupakan turunan dari RPJMN Tahun 2015 - 2019 dimana target

industri yang tumbuh selama lima tahun adalah 9000 industri. Target tersebut

bila di-cascade tiap tahunnya dan untuk tiga direktorat jenderal teknis di

Kementerian Perindustrian maka target Ditjen IKTA tahun 2017 adalah 753 unit.

Realisasi tahun 2017 sebesar 833 unit, namun angka ini merupakan perhitungan

pada kategori industri KBLI dua digit berdasarkan data Izin Usaha Industri (IUI)

dari BKPM tanpa memiliha pembinaan berdasarkan Permenperin N0. 30 Tahun

2017. Unit industri yang tumbuh ini besar pengaruhnya terhadap pertumbuhan

industri tersebut. Meski dampak dari perlambatan ekonomi dunia masih terasa

mempengaruhi pertumbuhan industri, namun industri yang telah terbangun di

Tahun 2017 cukup baik. Tiga industri dengan peningkatan populasi terbesar

adalah Industri Bahan Kimia dan Barang dari Bahan Kimia memiliki capaian 231

unit industri, Industri Karet, Barang dari Karet dan Plastik memiliki capaian 169

unit industri, dan Industri Barang Galian Nonlogam memiliki capaian 103 unit

industri.

24,89 37,90 38,66 52,06 58,62 61,32 14,71 10,53 16,59 36,70 44,47 41,83

21,00

16,75 25,57

43,9739,06 28,04

7,437,36

7,77

29,7234,68 22,56

45,8954,65

64,23

96,03 97,68

89,36

22,1417,89

24,36

66,42

79,15

64,40

0,0

20,0

40,0

60,0

80,0

100,0

120,0

2012 2013 2014 2015 2016 2017 - TW-12017*

TW-22017*

TW-32017*

- s.d TW 32015

s.d TW 32016

s.d TW 32017*

PMA PMDN TOTAL

Page 43: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

36

Salah satu faktor tumbuhnya industri ialah adanya investasi baru ataupun

perluasan pada industri tersebut. Investasi dibagi menjadi dua yakni

penanaman modal asing dan penanaman modal dalam negeri. Data investasi

yang dimiliki Ditjen IKTA berasal dari Laporan Kegiatan Penanaman Modal

(LKPM) dari BKPM, LKPM cenderung pada investasi yang telah terrealisasi dan

memiliki data yang linier. Realisasi investasi di sektor IKTA Tahun 2017 sebesar

89,63 Triliun rupiah. Investasi paling tinggi untuk industri kimia hulu dengan

adanya proyek penambahan produksi industri petrokimia. Investasi masih jauh

lebih tinggi yang berasal dari asing dibandingkan dengan penanaman modal

dalam negeri.

Pada sektor industri kimia, tekstil, dan aneka terdapat banyak pengajuan atau

rencana investasi namun banyak yang terkendala dengan harga gas yang belum

ditetapkan. Tahun 2017 ini telah dilakukan pembahasan harga gas dengan

intensif namun sampai akhir tahun belum dapat disepakati, namun sudah

terdapat upaya untuk menurunkan harga gas di hulu dari Kementerian ESDM.

Industri Kaca menyatakan bahwa terdapat pengajuan investasi pembangunan

industri kaca di Indonesia, namun karena terkendala harga gas maka investor

saat ini lebih memilih membangun industri di Malaysia.

Capaian pada tahun 2017 ini telah melebihi dari 75 persen target dan tidak

termasuk kategori capaian anomali (<50%,>150%). Pada tahun 2016 dari target

752 hanya tercapai 677, begitu pula dengan tahun ini, target tidak tercapai.

Diantara Ditjen teknis yang berada di Kementerian Perindustrian, hanya Ditjen

IKTA yang realisasi masih jauh dari target yang ditetapkan, terdapat indikasi

ketimpangan penentuan target, diharapkan untuk kedepannya penetapan

target mempertimbangkan capaian terbaru dari tiap industri.

Capaian Renstra

Capaian renstra secara keseluruhan trlihat gap yang cukup besar dengan target

Page 44: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

37

diakhir tahun, dimana pada tahun 2019 tumbuh 858 industri sedangkan pada

tahun 2016 dan 2017 capaian stagnan pada sekitar 600 industri. Sedangkan

untuk investasi nilai capaian pada tahun ini hanya terdapat sedikit selisih

dengan target, namun target pada tahun 2018 pun masih terlihat cukup tinggi

dengan Rp150 triliun dan Rp 190 triliun di tahun 2019. Target dan cascading

nilai investasi akan dipertimbangkan berikutnya pada penuntuan perjanjian

kinerja dan revisi renstra.

Perbaikan perencanaan

Melihat ketidaktercapainya target tahun 2016 dan capaian ditjen teknis lain di

Kementerian Perindustrian, maka diajukan perbaikan target pada tahun 2017

yang semula ditetapkan 828 unit industri sektor IKTA yang tumbuh, menjadi

753 unit. Hal ini dipertimbangkan berdasarkan target tahun 2018 harus tetap

melebihi target 2016 maka naik satu unit menjadi 753 unit. Pada Tahun 2018 ini

pun sedang dirumuskan target dengan mempertimbangkan capaian pada

tahun 2017.

Efisiensi

Jika memperhitungkan efisiensi menggunakan cara pengukuran evaluasi kinerja

dari Direktorat Jenderal Anggaran dengan membandingkan anggaran serta

indikator. Rumus tersebut adalah E= 1-(𝑅𝐴/𝑅𝐼

𝑃𝐴/𝑇𝐼), RA: Realisasi Anggaran, RI:

Realisasi Indikator, PA: Pagu Anggaran, TI: Target Indikator. Maka efisiensi

indikator unit industri sebesar 11 persen, dan indikator nilai investasi -20 persen.

Efisiensi berdasarkan sasaran strategis bernilai minus dikarenakan sasaran

strategis merupakan outcome yang tidak langsung mengalami perubahan

apabila kegiatan di Ditjen IKTA telah dilaksanakan. Realiasasi anggaran dalam

mendukung outcome cukup besar, namun target outcome tidak tercapai.

Sedangkan bila dibandingkan dengan output, efisiensi Ditjen IKTA 6,98 persen.

Page 45: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

38

Tabel 3.6 Sasaran II : Meningkatnya daya saing dan produktivitas

sektor industri

No. Sasaran

Strategis (SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Satuan Target Realisasi

Perspektif Pemangku Kepentingan

2. Meningkatnya

daya saing dan

produktivitas

sektor industri

1 Kontribusi ekspor produk

industri kimia, tekstil, dan

aneka terhadap ekspor

nasional

Persen 25,9 - 26,0 23,13

2 Produktivitas dan

kemampuan SDM industri

kimia, tekstil, dan aneka

Rp. Juta/

orang

336,3 266,7

Peningkatan penguasaan pasar di dalam dan luar negeri dapat dilihat dari

indikator berupa kontribusi ekspor produk industri kimia, tekstil dan aneka

terhadap industri nasional yang hingga 23,13 persen. Nilai ini belum cukup

mencapai target batas bawah. Dengan berlakunya Peraturan Pemerintah No. 41

Tahun 2015 tentang Sumber Daya Industri besar harapan untuk meningkatkan

penguasan pasar di dalam negeri. Terbukanya keran impor dengan adanya

kerjasama dengan negara ASEAN, sedikit banyak menjadi ancaman bagi

industri dalam negeri, namun sebenarnya impor untuk beberapa komoditi

memang diperlukan dikarenakan ketersediaan bahan baku.

Page 46: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

39

Sumber: BPS, diolah Ditjen IKTA

Grafik 3.3 Perkembangan Ekspor Impor IKTA (USD Miliar)

Nilai Ekspor Nasional pada tahun 2017 ini meningkat 13,16 persen (y-on-y).

namun kontribusi ekspor IKTA menurun cukup signifikan dari tahun

sebelumnya sebesar 25,59 persen menjadi 21,63 persen. Hal ini dikarenakan

meningkatnya nilai ekspor di sektor lain seperti Industri Logam Dasar dan

Industri Kertas dan Barang dari Kertas, serta menurunnya ekspor di beberapa

industri binaan IKTA. Penurunan ekspor terjadi pada Industri pengolahan

lainnya, hal ini dikarenakan menurunnya ekspor perhiasan ke Negara-negara di

Eropa. Selain itu, Vietnam telah banyak mengisi pasar dunia, maka ekspor tekstil

dan alas kaki juga menurun dibandingkan tahun 2016. Industri tekstil

memberikan usulan untuk free trade agreement Indonesia minimal seperti

Vietnam.

Sementara itu produktivitas tenaga kerja Industri Kimia Tekstil dan Aneka 266,7

juta per orang didapatkan dari nilai tambah Industri besar sedang (IBS) sektor

IKTA dibandingkan oleh pekerja IBS di bidang Industri Kimia, Tekstil dan Aneka.

30

,28

31

,25

33

,57

32

,71

33

,79

36

,51

8,8

7

8,4

4

9,1

9

10

,02

35,46 35,55 35,61

32,2031,38

36,89

8,31 8,369,26

10,96

0,0

5,0

10,0

15,0

20,0

25,0

30,0

35,0

40,0

2012 2013 2014 2015 2016 2017 - TW I-2017 TW II-2017 TW III-2017TW IV-2017

Ekspor Impor* Kelompok Komoditi Non-IKTA dikecualikan

Page 47: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

40

Penyumbang produktivitas terbesar ialah industri kimia dan barang kimia,

dikarenakan termasuk kategori industri padat modal, namun tenaga kerja

sedikit. Di sisi lain diseimbangkan dengan industri tekstil dan aneka dimana

tenaga kerjanya besar sehingga nilai pembaginya menjadi besar. Nilai

produktivitas pada tahun 2017 ini sebenarnya meningkat dibandingkan capaian

tahun 2016 yakni sebesar 264,4 juta per orang, namun bila dibandingkan

dengan target yang menggunakan data realisasi perhitungan sebelumnya maka

terlihat besar gap nya.

Capaian Renstra dan Perbaikan Perencanaan

Capaian renstra secara keseluruhan terdapat gap dengan target diakhir tahun,

dimana pada tahun 2019 kontribusi ekspor mencapai 26,31 persen sedangkan

pada tahun dan 2017 capaian turun cukup signifikan. Namun melihat potensi

pada tahun 2015 maka masih dimungkinkan untuk mencapai target tersebut

pada akhir periode renstra. Target 2019 (akhir periode renstra) sudah

disesuaikan melalui Renstra Perubahan yang sebelumnya target 38,09 persen.

Target untuk tahun 2018 sudah terdapat penyesuaian menjadi 23,3 persen

dengan mempertimbangkan capaian tahun 2017 ini. Sedangkan untuk

produktivitas SDM Industri, pada awal tahun 2018 ini terdapat pembaharuan

data produktivitas, sehingga data realisasi tahun sebelumnya yang digunakan

untuk menghitung target renstra menjadi memiliki gap besar dengan

perhitungan realisasi saat ini . Berikut perbandingan data realisasi:

Realisasi Target

2015 2016 2017 2017 2018 2019

Renstra 300,9 375,9 336,8 372,9 409,8

Data update

2017 273,9 264,4 266,7

Page 48: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

41

Penentuan Target selanjutnya akan dibahas pada Review Renstra dikarenakan

untuk target 2018 sudah ditetepkan sebelum adanya data perhitungan

produktivitas IBS ini.

Efisiensi

Jika memperhitungkan efisiensi menggunakan cara pengukuran evaluasi kinerja

dari Direktorat Jenderal Anggaran dengan membandingkan anggaran serta

indikator. Rumus tersebut adalah E= 1-(𝑅𝐴/𝑅𝐼

𝑃𝐴/𝑇𝐼), RA: Realisasi Anggaran, RI:

Realisasi Indikator, PA: Pagu Anggaran, TI: Target Indikator. Maka efisiensi

kontribusi ekspor sebesar -12 persen, dan indikator produktivitas SDM Industri

-21 persen.

Efisiensi berdasarkan sasaran strategis bernilai minus dikarenakan sasaran

strategis merupakan outcome yang tidak langsung mengalami perubahan

apabila kegiatan di Ditjen IKTA telah dilaksanakan. Realisasi anggaran dalam

mendukung outcome cukup besar, namun target outcome tidak tercapai.

Tabel 3.6 Capaian Sasaran Strategis Perspektif Bisnis Internal Ditjen IKTA

No. Sasaran Strategis

(SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Satuan Target Realisasi

Perspektif Proses Bisnis Internal

1. Tersedianya

kebijakan

pembangunan

industri kimia,

tekstil, dan aneka

yang efektif

1 Peraturan perundangan

yang diselesaikan

PP/Perpres/

Permen

1 1

2. Terselenggaranya

urusan

pemerintahan di

bidang

perindustrian yang

berdaya saing dan

berkelanjut an

1 Produk industri kimia,

tekstil, dan aneka

tersertifikasi Tingkat

Komponen Dalam

Negeri (TKDN)

Sertifikat 350 350

2 Infrastruktur kompetensi

yang terbentuk

RSKKNI 5 5

Page 49: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

42

Dalam pelaksanaan kegiatan di Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka dibutuhkan kebijakan atau peraturan yaang mendukung kegiatan

tersebut. Saat ini telah ditetapkan Undang-undang Nomor 3 Tahun 2014, dalam

pelaksanaannya diperlukan peraturan turunan dari Undang-undang tersebut,

maka ditargetkan satu peraturan pendukung yang disusun oleh Direktorat

Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka pada Tahun 2017. Namun

dikarenakan menunggu ditetapkannya Perpres sebagai turunan Peraturan

Pemerintah Nomor 41 Tahun 2015 tentang Pembangunan Sumber Daya

Industri yang sedang disusun oleh Biro Perencanaan, maka Rancangan Permen

turunan dari Peraturan Pemerintah tersebut tidak dapat diselesaikan pada

Tahun 2017, Namun seiring dengan pembaharuan Renstra IKTA maka capaian

sasaran ini tidak hanya mencakup peraturan turunan dari Undang-undang 3

Tahun 2014 namun juga mencakup seluruh peraturan yang disusun oleh Ditjen

IKTA yang masuk kedalam kerangka regulasi Renstra. Pada Tahun ini telah

disusun Peraturan Menteri Perindustrian No 01/M-IND/PER/1/2017 tentang

Tata Cara Penerbitan Rekomendasi Persetujuan Impor Ban.

Capaian Sertifikat TKDN stabil dari tahun sebelumnya hanya saja capaian

pengajuan mandiri menurun, sedangkan capaian RSKKNI meningkat dari tahun

sebelumnya hanya 3 RSKKNI yang disusun. Capaian peraturan pada renstra saat

ini menyesuaikan dengan kerangka regulasi, yang terus dilakukan update waktu

penyelesaian, target pada tahun 2017 akan dipindahkan ke tahun 2018 dengan

pertimbangan stakeholder lainnya. Target pada tahun 2019 ini optimis akan

tercapai, begitu pula dengan target Sertifikasi TKDN dan RSKKNI.

Sasaran strategis yang telah dibahas sebelumnya merupakan perspektif

pemangku kepentingan dan proses bisnis internal, selain itu terdapat sasaran

strategis dari Perspektif Peningkatan Kapasitas Kelembagaan, capaiannya

sebagai berikut:

Page 50: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

43

Tabel 3.7 Pencapaian Sasaran Strategis Perspektif Peningkatan Kapasitas

Kelembagaan

No. Sasaran

Strategis (SS)

Indikator Kinerja Utama

(IKU) Satuan Target Realisasi

Perspektif Kelembagaan

1. Tersusunnya

perencanaan

program,

pengelolaan

keuangan serta

pengendalian

yang berkualitas

dan akuntabel

1 Akuntabilitas Laporan

Keuangan dan BMN

Nilai Capaian

Standar

Tertinggi

89

2 Status pengelolaan BMN

Ditjen IKTA

Persen 70 92

3 Anggaran Ditjen IKTA yang

diblokir

Persen 10 2,3

2

Terwujudnya

ASN

Kementerian

Perindustrian

yang profesional

dan

berkepribadian

1 Rata-rata produktivitas

kinerja minimum pegawai

Ditjen IKTA

Jam Kerja 1320 1596,15

Sasaran Strategis Perspektif kelembagaan menampilkan kinerja

berdasarkan tugas fungsi di sekretariat direktorat jenderal, namun

merepresentasikan untuk seluruh Direktorat Jenderal. Indikator kinerja

Akuntabilitas Laporan keuangan dan BMN dinilai berdasarkan laporan

keuangan Ditjen IKTA tidak hanya setditjen IKTA, target yang ditetapkan

berdasarkan Renstra Kementerian Perindustrian, yang pada Ditjen IKTA

diartikan dengan standar tertinggi yaitu nilai pada tahun sebelumnya

sebesar 88. Maka pada tahun inin laporan keuangan dan BMN telah

mencapai target dengan capaian nila 89 yang dikeluarkan oleh Biro

Keuangan.

Status pengelolaan BMN Ditjen IKTA berdasarkan nilai kumulatif dari list

penghapusan BMN yang telah selesai, dengan rentang waktu mengikuti

Page 51: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

44

periode renstra. Pada tahun 2017 ini bila dibandingkan proses yang telah

selesai dengan seluruh list penghapusan BMN yang ada, maka telah

mencapai 92 persen. Seluruh pihak tahun ini telah berusaha untuk

berkoordinasi dengan baik, mengingat pentingnya Status pengelolaan

BMN pada laporan Keuangan.

Indikator Anggaran yang diblokir merupakan salah satu cerminan

perencanaan yang baik, dikarenakan telah mengikuti peraturan yang

Direktorat Jenderal Anggaran terkait pos-pos anggaran, dan peraturan dari

Bappenas terkair program yang disusun telah mendukung program

nasional, tidak hanya agenda rutin yang outcomenya tidak terdefinisi

dengan baik. Melalui proses yang telah dilaksanakan pada tahun 2017 maka

nilai blokir Ditjen IKTA sebesar 2,3 persen.

Produktivitas kinerja pegawai berdasarkan dengan nilai produktivitas pada

kinerja pegawai yang dikonversikan menjadi jam kerja. Rata-rata

produktivitas kinerja seluruh pegawai Ditjen IKTA sebesar 1596,15 jam.

Tabel 3.8

Capaian Output Kerja Tahun 2016 dan Tahun 2017

No. Program/Kegiatan 2016

T R Satuan

1.875.001 Rekomendasi Kebijakan Penumbuhan Dan

Pengembangan Industri Tekstil Dan Aneka 1 1

Usulan

Kebijakan

1.875.002 Revitalisasi Perusahaan Industri Tekstil Dan

Aneka 40 Prsh 2

Dokumen

Evaluasi

1.875.003 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional

Industri Tekstil Dan Aneka 2 1 RSKKNI

1.875.004 Sertifikasi Sumber Daya Manusia Industri Tekstil

Dan Aneka 400 400 Orang

1.875.005 Standar Nasional Indonesia Produk Industri

Tekstil Dan Aneka 5 17 SNI

1.875.006 Sarana Dan Prasarana Laboratorium Pengujian

Standar Industri Tekstil Dan Aneka 1 0 Lab Uji

Page 52: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

45

No. Program/Kegiatan 2016

T R Satuan

1.875.007 Pengembangan Merk (branding) Industri Tekstil

Dan Aneka 20 77 Perusahaan

1.875.008 Pendirian Bufferstock Kapas Dan Material Center 2 2 Bufferstock

1.875.009 Dokumen Perencanaan, Pelaporan Dan Data

Industri 2 2 Dokumen

1876.001 Penumbuhan dan Pengembangan Industri Kimia

Hilir 2 2 RSKKNI

1876.002 Rancangan Standar Nasional Indonesia Produk

Industri Kimia Hilir 10 10/16s RSNI

1876.003 Verifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri

(TKDN) Produk Industri Kimia Hilir 150 145 Komoditi

1876.004 Peningkatan akses pasar dalam dan luar negeri 20 90 Perusahaan

1876.005 Standar Nasional Indonesia Wajib Produk

Industri Kimia Hilir 1 1 SNI Wajib

1876.006 Fasilitasi Industri Kimia Hilir 5,5 5,5 Komoditi

1876.008 Bantuan mesin dan peralatan 1 0 Unit Kerja

1876.009 Dukungan Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi

Unit 1 1 Dokumen

1876.010 Bimbingan Teknis Industri Kimia Hilir 20 20 Orang

1877.001 Revitalisasi/penumbuhan Industri Pupuk 3 1 Dokumen

1877.002 Optimalisasi Pengoperasian Bantuan Peralatan

Proses Pupuk Organik 2 1 Pabrik

1877.003 Fasilitasi Penumbuhan dan Pengembangan

Industri Garam 2 1 Unit/Industri

1877.004 Rancangan SNI 6 6 RSNI

1877.005 Penerapan SNI Wajib Industri Kimia Hulu 3 0 SNI Wajib

1877.006 Peningkatan kerjasama, iklim usaha, promosi

dan investasi 5 1 laporan

1877.007 Penyusunan RSKKNI Industri Kimia Hulu 1 0 RSKKNI

1877.008 Peningkatan Kompetensi SDM Industri 85 35 Orang

1877.009 Fasilitasi Otoritas Nasional Senjata Kimia 3 1 Dokumen

1877.010 Fasilitasi Pengembangan Industri Petrokimia di

Papua Barat 2 1 Industri

1877.011 Fasilitasi Pengembangan Industri Petrokimia

Berbasis Migas 1 1 Komoditi

1877.012 Pengoperasian Center of Excellence Industri

Petrokimia 1 1 CoE

1877.013 Penyusunan Program Dan Evaluasi Kinerja

Industri Kimia Hulu 3 3 Dokumen

1877.014 Bantuan Peralatan/Mesin dalam rangka

Optimalisasi Pupuk Organik 2 0 Pabrik

Page 53: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

46

No. Program/Kegiatan 2016

T R Satuan

1879.001 Dokumen Perencanaan, Penganggaran,

Monitoring, Evaluasi, Data Dan Sistem Informasi 10 10 Dokumen

1879.002 Laporan Sistem Tata Kelola Keuangan 1 1 Dokumen

1879.003 Pembinaan Kompetensi Sdm Aparatur 168 180 Orang

1879.004 Dokumen Administrasi Dan Layanan

Kepegawaian Serta Layanan Publik 5 5 Dokumen

1879.005 Rekomendasi Peningkatan Iklim Usaha, Mutu

Produk Dan Kerjasama Industri 168 1 Dokumen

1879.006

Verifikasi Dan Sertifikasi Tingkat Komponen

Dalam Negeri Produk Industri Kimia, Tekstil Dan

Aneka

350 350 Sertifikat

1879.007 Business Matching P3dn Pada Sektor Industri

Kimia, Tekstil Dan Aneka 17 4 Sektor

1879.994 Layanan Perkantoran 12 12 Bulan

1879.996 Perangkat Pengolah Data Dan Komunikasi 210 144 Unit

1879.998 Gedung/bangunan 1300 1300 M2

5881.005

Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka

Peningkatan Daya Saing Dan Produktifitas

Industri Bahan Galian Nonlogam

6 6 Dokumen

5881.006 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri

Bahan Galian Nonlogam 6 5 RSNI

5881.007 Sni Wajib Industri Bahan Galian Nonlogam 3 2 SNI Wajib

5881.009 Pengawasan Sni Wajib Industri Bahan Galian

Nonlogam 30 0 Perusahaan

5881.011

Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional

Indonesia (rskkni) Industri Bahan Galian

Nonlogam

2 1 RSKKNI

5881.012 Sdm Industri Bahan Galian Nonlogam Yang

Disertifikasi 60 40 Orang

5881.016

Produk Industri Bahan Galian Nonlogam Yang

Tersertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri

(tkdn)

30 75 Produk

5881.017 Dukungan Penyelenggaraan Tugas Dan Fungsi

Unit Eselon II 3 3 Dokumen

Nama Output

2017

Target Total

Realisasi %

Realisasi

1.875.019

1 1 100 Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong iklim investasi industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

(Dokumen)

1.875.023 1 1 100

Page 54: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

47

Nama Output

2017

Target Total

Realisasi %

Realisasi

Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong peningkatan daya saing industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

(Dokumen)

1.875.024

12 12 100 Rancangan Standar Nasional Indonesia (RSNI) industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

(RSNI)

1.875.025

3 4 133,33 Standar Nasional Indonesia (SNI) industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

(SNI Wajib)

1.875.029

2 2 100 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI) industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

(RSKKNI)

1.875.031

550 450 81,82 SDM industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka yang mengikuti diklat

(Orang)

1.875.037

2 3 150 Fasilitasi pusat logistik berikat produk kapas (bufferstock kapas) dan pusat bahan baku produk kulit dan aksesori (Material center)

(Unit)

1.875.951

3 3 100 Layanan Internal (Overhead)

(Layanan)

1.876.015

1 1 100 Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong iklim investasi industri kimia hilir

(Dokumen)

1.876.019

1 1 100 Rekomendasi kebijakan dalam rangka peningkatan daya saing dan produktivitas industri kimia hilir

(dokumen)

1.876.020

10 10 100 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hilir

(RSNI)

1.876.021

2 2 100 SNI Wajib Industri Kimia Hilir

(SNI Wajib)

1.876.022

3 3 100 Perusahaan industri kimia hilir yang menerapkan standar mutu

(perusahaan)

1.876.023

5 5 100 Pengawasan SNI Wajib Industri Kimia Hilir

(perusahaan)

1.876.024

1 1 100 Mesin dan/atau peralatan Uji dalam rangka penerapan standar mutu industri kimia hilir

(unit)

Page 55: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

48

Nama Output

2017

Target Total

Realisasi %

Realisasi

1.876.025

1 1 100 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI) industri kimia hilir

(RSKKNI)

1.876.026

40 40 100 SDM Industri kimia hilir yang disertifikasi

(orang)

1.876.027

60 60 100 SDM industri kimia hilir yang mengikuti diklat

(orang)

1.876.030

100 100 100 Produk industri kimia hilir yang tersertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)

(Produk)

1.876.032

4 4 100 Branding produk industri kimia hilir

(merek)

1.876.951

1 1 100 Layanan Internal (Overhead)

(Layanan)

1.877.025

12 12 100 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Investasi Industri Kimia Hulu

(Dokumen)

1.877.029

16 16 100 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing dan Produktifitas Industri

(Dokumen)

1.877.030

6 6 100 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hulu

(RSNI)

1.877.031

3 3 100 SNI Wajib Industri Kimia Hulu

(Regulasi SNI Wajib)

1.877.035

1 1 100 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI) Industri Kimia Hulu

(RSKKNI)

Page 56: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

49

Nama Output

2017

Target Total

Realisasi %

Realisasi

1.877.036

85 85 100 SDM Industri Kimia Hulu Yang Disertifikasi

(Orang)

1.877.040

25 25 100 PRODUK INDUSTRI KIMIA HULU YANG TERSERTIFIKASI TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN)

(Produk)

1.877.951

3 3 100 Layanan Internal (Overhead)

(Layanan)

1.879.011

350 350 100 Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri Produk Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka

(Sertifikat)

1.879.901

2 2 100 Perencanaan

(Laporan)

1.879.950

5 5 100 Layanan Dukungan Manajemen Eselon I

(Layanan)

1.879.951

1 1 100 Layanan Internal (Overhead)

(Layanan)

1.879.994

12 12 100 Layanan Perkantoran

(Bulan)

1.879.999

1 1 100 Output Cadangan

(Cadangan)

5.881.001

2 2 100 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Iklim Investasi Industri Bahan Galian Nonlogam

(Dokumen)

5.881.005

2 2 100 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing Dan Produktifitas Industri Bahan Galian Nonlogam

(Dokumen)

5.881.006

4 4 100 Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Bahan Galian Nonlogam

(Rsni)

5.881.007

2 2 100 Sni Wajib Industri Bahan Galian Nonlogam

(Sni Wajib)

5.881.008

5 5 100 Perusahaan Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Menerapkan Standar Mutu

(Perusahaan)

5.881.009

20 20 100 Pengawasan Sni Wajib Industri Bahan Galian Nonlogam

(Perusahaan)

Page 57: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

50

Nama Output

2017

Target Total

Realisasi %

Realisasi

5.881.010

1 1 100 Mesin Dan/Atau Peralatan Uji Dalam Rangka Penerapan Standar Mutu Industri Bahan Galian Nonlogam

(Unit)

5.881.011

1 1 100 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (Rskkni) Industri Bahan Galian Nonlogam

(Rskkni)

5.881.013 110 110 100 Sdm Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Mengikuti Diklat

(Orang)

5.881.016

10 10 100 Produk Industri Bahan Galian Nonlogam Yang Tersertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri (Tkdn)

(Produk)

5.881.951

3 3 100 Layanan Internal (Overhead)

(Layanan)

1.485,00 1.386,00 101,42

Output pada tahun 2017 banyak mengalami perubahan dengan output tahun

2016 maka agak sulit menyandingkan secara langsung, namun apabila dilihat

dari kategori yang sama maka capaian 2017 secara keseluruhan lebih baik

dibandingkan dengan tahun 2016. Pada tahun 2017 ini target telah

menyesuaikan anggaran yang diberikan, jika pada tahun 2016 anggaran

dipotong pada triwulan III tanpa adanya perubahan target output maka

menyebabkan banyaknya target yang tidak tercapai akhir tahun. Pada tahun

2017 pemotongan anggaran dilakukan namun target pun dapat disesuaikan

khususnya untuk program prioritas.

B. REALISASI ANGGARAN

Seluruh program kegiatan Ditjen IKTA Tahun 2017 telah terlaksana dengan

cukup baik karena diantaranya telah terbukti mampu mencapai sasaran

strategis dan target Indikator Kinerja Utama (IKU). Namun, disamping

pencapaian fisik tersebut, Ditjen IKTA perlu menyandingkan aspek akuntabilitas

Page 58: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

51

keuangan berdasarkan sasaran strategis sehingga diketahui berapa nilai alokasi

dan realisasi anggaran untuk mendukung pencapaian sasaran Ditjen IKTA. Hal

ini relevan dengan pergeseran paradigma penganggaran dari penganggaran

berbasis pengeluaran rutin dan pembangunan menjadi Penganggaran Berbasis

Kinerja (PBK).

Untuk itu, Ditjen IKTA menerapkan PBK untuk meningkatkan efektifitas alokasi

anggaran melalui perancangan program/ kegiatan yang diarahkan untuk

mencapai hasil dan keluaran yang ditetapkan sehingga meningkatkan efisiensi,

kredibilitas, serta akuntabilitas kinerja. Realisasi anggaran dibagi menjadi dua

bagian dimana memperhitungkan anggaran yang dihemat sesuai dengan

Inpres No. 4 tahun 2017 dan anggaran yang sesuai dengan DIPA terakhir.

Anggaran yang tidak dapat dicairkan adalah anggaran yang diblokir di Ditjen

IKTA, terdiri dari Output Cadangan sebesar Rp.1.913.491.000, Honor Output

Kegiatan di Direktorat IBGNL sebesar Rp.50.000.000, dan Pembayaran

Tunggakan Tahun 2016 di Direktorat ITKAKA sebesar Rp.794.532.000, nilai

tunggakan tersebut telah berkurang dari nilai awal sebesar Rp.5.211.223.000.,

yang pada triwulan III telah dilakukan pembukaan blokir untuk mendanai

tunggakan di tahun 2016 akibat pemotongan di tahun 2016. Berikut disajikan

tabel realisasi DIPA Ditjen IKTA Tahun 2016:

Page 59: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

52

Tabel 3.9

Realisasi Keuangan Ditjen IKTA Tahun 2017 per Output

Nama Output

Anggaran

Pagu Total Realisasi %

Realisasi

(Rp.) (Rp.) (%)

1.875.019 3.012.175.000 2.975.854.000 98,79

Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong iklim investasi industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

1.875.023

12.226.505.000 12.190.053.326 99,7 Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong peningkatan daya saing industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

1.875.024

1.594.734.000 1.568.229.050 98,34 Rancangan Standar Nasional Indonesia (RSNI) industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

1.875.025

451.020.000 445.350.000 98,74 Standar Nasional Indonesia (SNI) industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

1.875.029 713.540.000 706.305.800 98,99 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI)

industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka

1.875.031 7.206.112.000 6.403.863.060 88,87

SDM industri tekstil, kulit, alas kaki dan aneka yang mengikuti diklat

1.875.037

2.280.691.000 2.267.364.500 99,42 Fasilitasi pusat logistik berikat produk kapas (bufferstock kapas) dan pusat bahan baku produk kulit dan aksesori (Material center)

1.875.951 1.813.099.000 1.800.364.000 99,3 Layanan Internal (Overhead)

1.876.015

1.223.212.000 1.221.399.652 99,85 Rekomendasi kebijakan dalam rangka mendorong iklim investasi industri kimia hilir

1.876.019

1.657.694.000 1.656.116.232 99,9 Rekomendasi kebijakan dalam rangka peningkatan daya saing dan produktivitas industri kimia hilir

1.876.020 1.766.866.000 1.742.469.922 98,62

Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hilir

1.876.021 846.040.000 839.718.619 99,25

SNI Wajib Industri Kimia Hilir

1.876.022

345.200.000 344.728.000 99,86

Perusahaan industri kimia hilir yang menerapkan standar mutu

1.876.023 480.172.000 477.625.750 99,47

Pengawasan SNI Wajib Industri Kimia Hilir

1.876.024

1.166.722.000 1.157.321.953 99,19 Mesin dan/atau peralatan Uji dalam rangka penerapan standar mutu industri kimia hilir

Page 60: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

53

Nama Output

Anggaran

Pagu Total Realisasi %

Realisasi

(Rp.) (Rp.) (%)

1.876.025

496.738.000 489.273.100 98,5 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI) industri kimia hilir

1.876.026 861.630.000 860.974.150 99,92

SDM Industri kimia hilir yang disertifikasi

1.876.027 473.154.000 473.127.700 99,99

SDM industri kimia hilir yang mengikuti diklat

1.876.030

433.082.000 429.142.549 99,09 Produk industri kimia hilir yang tersertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)

1.876.032 726.074.000 725.573.000 99,93

Branding produk industri kimia hilir

1.876.951 1.746.811.000 1.744.713.840 99,88

Layanan Internal (Overhead)

1.877.025

6.227.542.000 6.159.475.060 98,91 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Mendorong Investasi Industri Kimia Hulu

1.877.029

4.302.033.000 4.255.010.131 98,91 Rekomendasi Kebijakan Dalam Rangka Peningkatan Daya Saing dan Produktifitas Industri

1.877.030 1.112.240.000 1.090.996.770 98,09

Rancangan Standar Nasional Indonesia Industri Kimia Hulu

1.877.031

326.450.000 307.717.300 94,26

SNI Wajib Industri Kimia Hulu

1.877.035

294.540.000 275.820.050 93,64 Rancangan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (RSKKNI) Industri Kimia Hulu

1.877.036

600.000.000 564.603.250 94,1

SDM Industri Kimia Hulu Yang Disertifikasi

1.877.040

162.143.000 145.570.100 89,78 PRODUK INDUSTRI KIMIA HULU YANG TERSERTIFIKASI TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN)

1.877.951 1.040.790.000 1.026.398.564 98,62 Layanan Internal (Overhead)

1.879.011

5.379.500.000 5.374.845.970 99,91 Sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri Produk Industri Kimia, Tekstil, dan Aneka

1.879.901

4.000.000 0 0

Perencanaan

Page 61: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

54

Nama Output

Anggaran

Pagu Total Realisasi %

Realisasi

(Rp.) (Rp.) (%)

1.879.950 13.799.687.000 13.749.112.049 99,63

Layanan Dukungan Manajemen Eselon I

1.879.951 4.275.080.000 4.179.103.513 97,75

Layanan Internal (Overhead)

1.879.994 25.246.663.000 20.469.037.864 81,08

Layanan Perkantoran

1.879.999 1.913.491.000 0 0

Output Cadangan

5.881.001 340.325.000 339.995.116 99,9 REKOMENDASI KEBIJAKAN DALAM RANGKA MENDORONG

IKLIM INVESTASI INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.005

364.900.000 361.784.637 99,15 REKOMENDASI KEBIJAKAN DALAM RANGKA PENINGKATAN DAYA SAING DAN PRODUKTIFITAS INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.006

876.325.000 852.906.650 97,33 RANCANGAN STANDAR NASIONAL INDONESIA INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.007 242.200.000 239.787.900 99

SNI WAJIB INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.008

505.729.000 505.287.000 99,91 PERUSAHAAN INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM YANG MENERAPKAN STANDAR MUTU

5.881.009 259.046.000 257.293.825 99,32 PENGAWASAN SNI WAJIB INDUSTRI BAHAN GALIAN

NONLOGAM

5.881.010

5.842.410.000 5.841.900.400 99,99 MESIN DAN/ATAU PERALATAN UJI DALAM RANGKA PENERAPAN STANDAR MUTU INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.011

514.180.000 491.554.879 95,6 RANCANGAN STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL INDONESIA (RSKKNI) INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM

5.881.013

870.356.000 804.635.900 92,45 SDM INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM YANG MENGIKUTI DIKLAT

5.881.016

129.260.000 129.046.640 99,83 PRODUK INDUSTRI BAHAN GALIAN NONLOGAM YANG TERSERTIFIKASI TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN)

5.881.951 1.236.672.000 1.235.599.590 99,91

Layanan Internal (Overhead)

117.386.833.000 109.177.051.361 93,01

Page 62: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

55

Tabel 3.10

Realisasi Keuangan Ditjen IKTA Tahun 2017 per Sasaran Strategis

No. Sasaran Strategis

(SS)

Indikator Kinerja Utama Pagu Realisasi

(IKU)

Perspektif Pemangku Kepentingan

1.

Meningkatnya

populasi dan

persebaran industri

1 Unit industri kimia, tekstil, dan aneka

besar sedang yang tumbuh 14.937.959.000 14.776.096.506

2 Nilai investasi di sektor industri

kimia, tekstil, dan aneka 3.132.542.000 3.108.757.364

2.

Meningkatnya daya

saing dan

produktivitas sektor

industri

1

Kontribusi ekspor produk industri

kimia, tekstil, dan aneka terhadap

ekspor nasional

14.052.379.000 14.025.043.961

2 Produktivitas dan kemampuan SDM

industri kimia, tekstil, dan aneka 25.305.741.000 24.257.381.135

Perspektif Proses Bisnis Internal

1.

Tersedianya kebijakan

pembangunan industri

kimia, tekstil, dan

aneka yang efektif

1 Peraturan perundangan yang

diselesaikan 4.088.736.000 4.067.944.382

2.

Terselenggaranya

urusan pemerintahan

di bidang

perindustrian yang

berdaya saing dan

berkelanjutan

1

Produk industri kimia, tekstil, dan

aneka tersertifikasi Tingkat

Komponen Dalam Negeri (TKDN)

5.670.903.000 5.649.462.710

2 Infrastruktur kompetensi yang

terbentuk 2.392.198.000 2.336.153.829

Perspektif Kelembagaan

1.

Tersusunnya

perencanaan program,

pengelolaan keuangan

serta pengendalian

yang berkualitas dan

akuntabel

1 Akuntabilitas Laporan Keuangan dan

BMN 26.432.485.000 21.675.085.360

2 Status pengelolaan BMN Ditjen IKTA 664.480.000 661.641.356

3 Anggaran Ditjen IKTA yang diblokir 10.356.830.000 10.312.910.820

2

Terwujudnya ASN

Kementerian

Perindustrian yang

profesional dan

berkepribadian

1 Rata-rata produktivitas kinerja

minimum pegawai Ditjen IKTA 10.352.580.000 8.306.573.938

Total 117.386.833.000 109.177.051.361

Page 63: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

56

Pagu anggaran telah disesuaikan untuk sasaran strategis utama yakni sasaran

strategis perspektif pemangku kepentingan, dimana pada sasaran strategis tersebut

pagu anggaran paling banyak digunakan, termasuk pada program prioritas yaitu

penyusunan Rancangan Standar Nasional Indonesia yang mendukung sasaran

strategis Meningkatnya daya saing dan produktivitas sektor industri. Dalam

merealisasi anggaran tidak terdapat kendalan berarti, hanya terdapat tiga kali

pengembalian anggaran dan tidak ada pencairan anggaran yang bermasalah.

Tindak Lanjut Evaluasi

(LAKIP Ditjen IKTA 2016)

1. Terkait penjadwalan, pada tahun 2017 ini ROK telah disusun lebih baik;

2. Pengajuan pengadaan barang/jasa sudah lebih baik, terlihat dengan

berjalannya seluruh kegiatan di Tahun 2017

3. Kegiatan yang tidak terbayarkan di tahun 2016 telah diselesaikan di Tahun 2017

sesuai dengan arahan BPK.

4. Kegiatan Material Center telah difasilitasi di Tahun 2017 meskipun belum

didapatkan keputusan final dikarenakan penyesuaian peraturan.

Page 64: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

57

BAB IV

PENUTUP

A. TINJAUAN UMUM

Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil dan Aneka (Ditjen IKTA) selama

tahun 2017 telah melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sesuai dengan

sasaran yang ditetapkan. Hal ini dapat dilihat dari keberhasilan Ditjen IKTA

mencapai target indikator di beberapa sasaran strategis sebagaimana tersaji

pada uraian evaluasi kinerja. Dari sisi realisasi anggaran, Ditjen IKTA secara

umum mencapai realisasi penggunaaan anggaran sebesar 93,01 persen atau

sebesar Rp.109.177.051.361,-, nilai sudah menjalankan seluruh kegiatan hanya

saja terdapat blokir dan tunggakan yang tidak dapat dicairkan serta anggaran

gaji dan tunjangan yang diperkirakan terdapat penambahan pegawai dan

kenaikan tunjangan kinerja namun tidak terjadi di tahun 2017.

Output Ditjen IKTA pada Tahun 2017 tercapai 101,42 persen dimana terdapat

capaian yang lebih target yaitu SNI Wajib Direktorat Industri tekstil, kulit, alas

kaki, dan aneka serta Fasilitasi pusat logistik berikat produk kapas dan pusat

bahan baku produk kulit. Capaian yang dibawah target ialah SDM industri

tekstil, kulit, alas kaki dan aneka yang mengikuti diklat, dikarenakan sebagian

anggaran direlokasi untuk fasilitasi kegiatan peluncuran program link and

match SMK dan Industri.

Capaian sasaran strategis tidak terlalu cemerlang di tahun 2017 ini, dengan

indikator populasi industri, investasi, dan kontribusi ekspor yang tidak

mencapai target. Target populasi dan investasi industri ditetapkan terlalu

tinggi dari capaian terbaru sektor industri kimia, tekstil, dan aneka maka

diharapkan ditahun berikutnya target dapat disesuaikan.

Page 65: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

58

B. PERMASALAHAN DAN TINDAK LANJUT

a. Impor Nafta

Indonesia masih mengimpor Nafta sebagai bahan baku Industri Petrokimia

sebesar 2,5 juta ton per tahun. Dengan tambahan dua investasi (CAP dan Lotte)

diperlukan bahan baku Nafta 7,5 - 8 juta ton per tahun.

Sehingga diperlukan 3 refinery baru dengan kapasitas @300 ribu barrel per

hari karena saat ini Nafta dari Pertamina hanya untuk produksi BBM

b. Petrokimia Teluk Bintuni

Gap harga gas, tindak lanjut : Negosiasi dengan supplier gas, tax holiday yang

lebih panjang (15 tahun), dan VGF untuk menyokong capex

Skema KPBU timeline ketat. On-stream gas pada Q4 2021, financial close

paling cepat oktober 2019, dan EPC 3 tahun Mempercepat proses OBC

sampai financial close

Penyediaan infrastruktur kawasan industri Melibatkan stakeholders

pemerintah (PUPR, ESDM etc)

c. Industri Petrokimia Berbasis Gasifikasi Batubara

Pengembangan industri petrokimia berbasis gasifikasi batubara saat ini sudah

disepakati dalam Head of Agreement (HoA) antara PT. Bukit Asam, PT Pupuk

Indonesia, PT Pertamina dan PT. Chandra Asri, yang akan mengembangkan

industri methanol to olefin, methanol to Dimetyl Eter dan ammonia to urea,

diperlukan Insentif berupa pembebasan royalti untuk harga batubara kalori

rendah dan Infrastruktur terutama Kawasan Industri dan Pembangkit Listrik.

d. Industri Farmasi

Kebutuhan Obat dan Farmasi di dalam negeri tinggi namun tidak diimbangi

dengan kemamuan pasok industri daam negeri

Saat ini penghitungan TKDN industri farmasi berdasarkan cost based

mengalami kesulitan karena terkait kerahasiaan formulasi produk.

Mengusulkan formulasi perhitungan TKDN indusri farmasi dilakukan secara

Process Based selaras dengan Inpres 6/2016.

Page 66: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

59

Dengan adanya TKDN tersebut, mendorong R&D Industri farmasi ada di

dalam negeri

e. Industri Kimia Pembersih

Kesulitan menembus pasar internasional akibat hambatan non tarif serta

kurangnya informasi dari perwakilan Indonesia di luar negeri mengenai

peraturan impor dan kebutuhan di negara tujuan ekspor

Bea masuk untuk bahan baku produk kimia pembersih lebih tinggi daripada

produk hilirnya

Membuka akses hambatan non tarif di negara tujuan ekspor

Usulan BMDTP untuk bahan baku kimia pembersih

f. Bahan Baku Obat dan Kosmetik

Impor Bahan Baku Obat dan Kosmetik lebih dari 90% Impor

Investasi di Industri Kimia Hulu khusus untuk industri bahan baku obat sangat

minim

Mendorong pengembalian desain kapasitas Pabrik Aromatis PT Trans Pasific

Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban agar memproduksi BTX (Benzene

Toluene Xylene) sebagai bahan baku obat dan farmasi, deterjen, serat ban,

tekstil dan bahan kimia khusus lainnya (FOAM untuk furnitur, plastik).

Promosi Investasi yang dikaitkan dengan promosi Dagang di luar negeri

g. Industri Ban

Eksportir kurang bisa memenuhi ketepatan waktu pengiriman barang karena

kurangnya armada pelayaran

Mahalnya biaya pengiriman barang dan waktu tunggu ekspor yang cukup

lama

Kesulitan menembus pasar internasional akibat hambatan non tarif di negara

tujuan

Peningkatan kapasitas perusahaan pelayaran internasional

Membuka akses hambatan non tarif di negara tujuan ekspor

Insentif BMDTP untuk industri ban

Page 67: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

60

Harga gas industri ban dan sarung tangan karet

h. Industri Tekstil dan Pakaian Jadi

Tahun 2017 utilisasi produksi pada industri TPT masih belum optimal (rata-

rata 57,84%) Hal ini disebabkan oleh :

Mesin produksi sudah tua dan relatif lebih dari 20 tahun

Distorsi barang impor (benang, kain dan pakaian jadi)

Masalah pencemaran lingkungan (DAS Citarum) penindakannya dengan

pendekatan pidana

Menurunnya penguasaan pasar di Uni Eropa dan Amerika Serikat.

Maka terdapat rekomendasi penyelesaian sebagai berikut:

1. Restrukturisasi mesin/peralatan terutama pada industri pertenunan,

perajutan, pencelupan, dan penyempurnaan kain melalui :

a) Fasilitasi pemerintah Rp. 400 Milyar/tahun utk industri tekstil hulu

b) Fasilitasi bunga pinjaman yang kompetitif

2. Pengendalian impor kain dan Konsistensi terhadap kebijakan tata niaga

impor melalui mekanisme kawasan berikat, KITE, PLB dan API-P

3. Revitalisasi sarana IPAL terpadu di hulu sungai Citarum (wilayah Majalaya)

dan pemulihan DAS citarum serta peningkatan koordinasi antar lembaga

dalam penindakan masalah lingkungan

4. Percepatan FTA dengan EU (IEU CEPA) dan FTA/PTA dengan AS

Page 68: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

61

LAMPIRAN

Page 69: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

ahjono

Jakarta, Januari 2017

Direktur Jenderal Industri Kimia,

Tekstil da^ Aneka

Airlangga Hartarto

Menteri Perindustrian

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

DIREKTORAT JENDERAL INDUSTRI KIMIA, TEKSTIL DAN ANEKA

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif,

transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, yang bertanda tangan

dibawah ini:

Nama : Achmad Sigit DwiwahjonoJabatan: Direktur Jenderal Industri Kimia, Tekstil dan Aneka

Selanjutnya disebut pihak pertama.

Nama : Airlangga Hartarto

Jabatan: Menteri Perindustrian

Selaku atasan pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua.

Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya

sesuai lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka

menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan.

Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi

tanggung jawab kami.

Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan

melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan

mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan

dan sanksi.

KementerianPerindustrianREPUBLIK INDONESIA

Page 70: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

jono

Tekstil dan Aneka

Arangga Hartartb—_

/-Jakarta,Dlrektur JHenteri Perlndi

(Seratus dua puluh lima milyar tujuh ratus dua puluh ribu juta sembilan ratus tujuh puluhribu rupiah)

Total Anggaran Tahun 2017 : Rp. 125.720.970.000,-

SKKNI

Sertiiikat

PP/Perpres/Pennen

5

350

1

2. Infrastruktur kompetensi yang terbentuk

1. Produk industri agro tersertifikasi Tingkat KomponenDalam Negeri (TKDN)

1. Peraturan perundangan yang diselesaikan

Terselenggaranya urusanpemerintahan di bidangperindustrian yangberdaya saing danberkelanjutan

Tersedianya kebijakanpembangunan industrikimia, tekstil, dan anekayang efektif

2.

1.

Perspektlf Proses Bisnls Internal

Rp. Juta

Persen

Rp Triliun

Unit

336,3

25,9 - 26,0

109,7- 119,7

753

2. Produktivitas dan kemampuan SDM industri kimia,tekstil, dan aneka

1. Kontribusi ekspor produk industri kimia, tekstil, dananeka terhadap ekspor nasional

2. Nilai investasi di sektor industri kimia, tekstil, dan aneka

1. Unit industri kimia, tekstil, dan aneka besar sedang yangtumbuh

Meningkatnya daya saingdan produktivitas sektorindustri

Meningkatnya populasidan persebaran industri

2.

1.

Perspektlf Pemangku Kepentlngan

SatuanTargetIndlkator Kinerja Utama

(IKU)Sasaran Strategls (SS)No.

PERJANJIAN KINERJA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN TAHUN 2017

DIREKTORAT JENDERAL INDUSTRI KIMIA, TEKSTIL, DAN ANEKA

Page 71: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

Lampiran Perjanjian Kinerja

Direktorat Jenderal Industri Kimia, Tekstil, dan

Aneka Tahun 2017

Dasar Penyesuaian Sasaran Strategis 2017

Pada Perjanjian Kinerja terdapat perubahan target indikator kinerja sasaran

strategis dari dokumen Rencana Kinerja. Perubahan sasaran strategis ini

didasari oleh perubahan Renstra Kementerian Perindustrian yang ditetapkan

diakhir Tahun 2016, sedangkan dokumen Rencana Kinerja disusun sebelum

pagu 2016 ditetapkan yaitu di pertengahan tahun 2016. Dokumen Rencana

Kinerja masih menyesuaikan Rencana Strategis yang telah ditetapkan

sebelumnya, maka terdapat banyak perbedaan antara Rencana Kinerja dan

Perjanjian Kinerja.

Perubahan Rencana Strategis Kementerian Perindustrian yang diikuti oleh

perubahan Rencana Strategis unit dibawahnya berdasarkan kepada Beberapa

kondisi ekonomi yang terjadi selama kurun waktu dari penetapan dokumen

Rencana Strategi Kementerian Perindustrian pada tanggal 17 Maret 2015

melalui Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor

31.1/PER/III/2015 sampai dengan tahun 2016, serta terdapat penilaian bahwa

perlu adanya penetapan outcome lebih konkrit dan penyederhanaan sasaran

strategis.

Perubahan Rencana Strategi Kementerian Perindustrian ini mencakup

penyempurnaan arah kebijakan baik visi, misi, tujuan dan sasaran strategis,

maupun penyesuaian target kinerja Kementerian Perindustrian.

Penyempurnaan dan penyesuaian tersebut hanya mencakup periode tahun

2017 – 2019, mengingat untuk periode tahun 2015 – 2016 sudah terlaksana.

Sasaran kuantitatif pembangunan industri nasional periode 2017 – 2019

disusun berdasarkan perkembangan kondisi perekonomian terkini dengan

menggunakan tahun dasar PDB 2010. Penggunaan tahun dasar PDB 2010

Page 72: LAPORANTEKSTIL, DAN ANEKA - ikta.kemenperin.go.idikta.kemenperin.go.id/wp-content/uploads/2018/04/LAKIP-Ditjen-IKTA... · kewajiban suatu instansi pemerintah untuk ... minyak sawit,

menyebabkan perubahan pada input data untuk modelling dan forecasting,

sehingga beberapa sasaran kuantitatif pembangunan industri nasional dalam

KIN Tahun 2015 – 2019 berbeda dengan RIPIN 2015 – 2035 yang menggunakan

tahun dasar PDB 2000.