Top Banner
PENGISIAN LAPORAN ASI EKSKLUSIF
12

Laporan. ASI Eksklusif puskesmas

Sep 30, 2015

Download

Documents

DinaAuliaMajid

semoga bermanfaaat...
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • PENGISIAN LAPORAN ASI EKSKLUSIF

  • DEFINISI OPERASIONALBAYI 0-6 BL : Seluruh bayi umur 0 hari sampai 5 bulan 29 hariBAYI DAPAT ASI EKSKLUSIF : Bayi 0-6 bl yang diberi ASI SAJA tanpa cairan apapun,

  • Catatan

    Data pemberian ASI Eksklusif dicatat di KMS pada Formulir Pencatatan Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi 0-6 bulan.

    Pencatatan pada KMS dilakukan setiap Bulan

  • UKURAN INDIKATORKINERJA DINILAI BAIK JIKA PERSENTASE BAYI 0-6 BULAN MENDAPAT ASI EKSKLUSIF SESUAI TARGETTARGET : 75%

    RUMUS% BAYI 0-6 BL DAPAT ASI E

  • SUMBER DATAKMS BALITASIPKOHORT BAYI

    FREKUENSI PENGAMATAN

    SETIAP BULAN, BERSAMAAN DGN POSYANDU

  • FREKUENSI LAPORANSETIAP 6 BULAN (FEBRUARI & AGUSTUS)CAKUPAN TAHUNAN (PENJUMLAHAN DATA FEB & AGUST)

    ALAT DAN BAHANKMS BALITAFORMAT LAPORAN

  • LANGKAH PERHITUNGAN CAKUPAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF BAYI 0-6 BULANSIAPKAN KMS & HITUNG UMUR BAYIcontoh tanggal kunjungan 05 04 2010tanggal lahir 19 09 2009 - 14 - 5 1

    Jadi umur anak 12 5 -1 = 6 bulan

  • TANYAKAN IBU BAYI APAKAH BAYI SEHARI SEBELUMNYA SUDAH DIBERI MAKANAN?. CATAT PADA KMS

  • PINDAHKAN CATATAN INFORMASI ASI DARI KMS KE FORMAT REGISTER ASI

    Dari tabel diatas diketahui pada kunjungan terakhir (Februari atau Agustus)Jumlah = 3 (Hera, Elmi, Titin) x = 2 ( Iwan Eko) A = 0

    Nama AnakUmur Bayi (Bulan)012345IwanAXXXEkoXXXXXHeraElmiTitinA

  • BIDAN DESA MEREKAP JUMLAH MASING-MASING KODE PADA KUNJUNGAN TERAKHIR (FEB & AGUST)

    Berdasarkan contoh diatas, maka persentase pemberian ASI Eksklusif 0-6 bulan di desa adalah :

    = + X= 20 (20+11)= 64.5 %

    % ASI EFX 100 %X 100 %

    PosyanduXAMawar320Melati522Kenanga350Anggrek923Jumlah20115