Top Banner
Kreasi Lapisan Toilet Duduk Higienis Dikirim oleh zenefale pada 12 Desember 2017 | Dari Republika, edisi Rabu 1 November 2017 Hampir sebagian tempat di Indonesia sudah menggunakan toilet duduk, terutama di wilayah-wilayah publik untuk memfasilitasi kebutuhan pribadi masyarakt. Namun sayangnya, kebersihan dan kenyamanan belum bisa menjadi jaminan bagi pengguna. Dengan latar belakang itulah mahasiswa UB mencoba mencari inspirasi imengenai novasi seperti apakah yang dapat dibuat untuk menghadapi kondisi tak menyehatkan tersebut. Hingga akhirnya, mahasiswa angkatan 2016 ini berpikir untuk membuat pelapis duduk toilet pembasmi bakteri.
2

Kreasi Lapisan Toilet Duduk Higienis - prasetya.ub.ac.id · Hampir sebagian tempat di Indonesia sudah menggunakan toilet duduk, terutama di wilayah-wilayah publik untuk memfasilitasi

Mar 12, 2019

Download

Documents

phungdan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Kreasi Lapisan Toilet Duduk Higienis - prasetya.ub.ac.id · Hampir sebagian tempat di Indonesia sudah menggunakan toilet duduk, terutama di wilayah-wilayah publik untuk memfasilitasi

Kreasi Lapisan Toilet Duduk Higienis

Dikirim oleh zenefale pada 12 Desember 2017 | Dari Republika, edisi Rabu 1 November 2017

Hampir sebagian tempat di Indonesia sudah menggunakan toilet duduk, terutama di wilayah-wilayah publik untuk memfasilitasi kebutuhan pribadi masyarakt. Namun sayangnya, kebersihan dan kenyamanan belum bisa menjadi jaminan bagi pengguna. Dengan latar belakang itulah mahasiswa UB mencoba mencari inspirasi imengenai novasi seperti apakah yang dapat dibuat untuk menghadapi kondisi tak menyehatkan tersebut. Hingga akhirnya, mahasiswa angkatan 2016 ini berpikir untuk membuat pelapis duduk toilet pembasmi bakteri.

Page 2: Kreasi Lapisan Toilet Duduk Higienis - prasetya.ub.ac.id · Hampir sebagian tempat di Indonesia sudah menggunakan toilet duduk, terutama di wilayah-wilayah publik untuk memfasilitasi