Top Banner
Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses Deinking Ikhwan Pramuaji, Yazid Bindar Seminar Teknologi Pulp dan Kertas 2020
33

Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Dec 12, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses

Deinking

Ikhwan Pramuaji, Yazid Bindar

Seminar Teknologi Pulp dan Kertas 2020

Page 2: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Latar belakang

• Industri kertas di Indonesia➢ Nomor 6 dunia, nomor 4 asia➢ Kebutuhan bahan baku tinggi

• Bahan baku kertas (serat)➢ Serat primer (Virgin pulp)➢ Serat daur ulang

• Kertas bekas→ Pengotor → tinta dll

2

Page 3: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Penghilangan Tinta (Deinking)

• Kertas → buburan

• Buburan kertas bekas yang akan dihilangkan tintanya terdiri : – air (98 – 99%), serat (1 – 2%), filler (0,6%),

tinta dan bahan pengotor yang akan dihilangkan (<0,15%) , serta bahan kimia yang mendukung (<0,1%) (Kemper, 1999).

• Proses penghilangan tinta pada kertas bekas : – penyaringan (sceening), pembersihan

menggunakan sentifugasi (cleaning), flotasi, dan pencucian (washing)

• Efisiensi penghilangan tinta dipengaruhi juga oleh ukuran partikel tintanya

3

Page 4: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Mekanisme Penghilangan Tinta secara flotasi

cetakan.

Penguraian serat

flotasi

Kertas bekas

44

Page 5: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Peralatan Proses Deinking

Jenis alat deinking flotasi (berdasarkan alat deinkingflotasi berdasarkan tipe aerasidan proses pencampurannya)- pencampuran dinamis, - pencampuran statis- pencampuran menggunakan

media porous

Contoh Desain alat flotasi (A) Lamort/Fiberprep, (B) Beloit, (C) Voith Sulzer-Ecocell(D) Black Clawson–IIM Flotator, (E) Kvaerner Hymac (Amand, 1999)

5

Page 6: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Deinking dengan Flotasi Kolom

• Flotasi kolom

– selektifitas yang tinggi, memerlukan area yang lebih sedikit, mengurangi biaya investasi serta produksi dan perawatan (Finch, 1991).

– menurunkan konsumsi energi, volume limbah yang dibuang ke lingkungan proses deinking dapat dikurangi (Chaiarrekij dkk, 2000).

66

Page 7: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Deinking dengan Flotasi Kolom

• Chaiarreikij dkk., 2000 telah melakukan penelitian deinkingcampuran kertas bekas fotokopi dan hasil printer laser dengan menggunakan flotasi kolom

• volume 10 liter dan konsistensi buburan 0,5% – 1,5%. Proses flotasi dilaksanakan 6 – 15 menit pada suhu 40oC menggunakan kecepatan alir udara 6 – 8 liter per menit.

• dibandingkan dengan flotator dengan pengaduk (Degussa cell)

77

Page 8: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Deinking dengan Flotasi Kolom

Waktu

(menit)ca

Kecerahan

(%ISO)

Selisih Kecerahan

(B)

Yield (%)

1. Deinking menggunakan Degussa cell (flotator berpengaduk)

0 76.5 – –

6 80.9 4.4 79.6

9 82.0 5.4 75.6

12 81.8 5.3 74.0

15 81.7 5.2 71.8

2. Flotator kolom Batch

0 76.5

6 80.1 3.6 82.3

3. Flotator kolom kontinyu

0 77.6

6 80.8 3.2 80.8

pengaduk

udara

overflow

Chaiarreikij dkk., 2000 8 8

Page 9: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Deinking dengan Flotasi Kolom

• Beneventi,2006 melakukan penelitian untuk mengetahui kinerja dari flotator kolom kontinyu dengan venturi aerator.

• pengaruh volume flotator, aliran gas, aliran buburan, dan waktu tinggal buih terhadap efisiensi penghilangan tinta serta kehilangan serat dan filler.

• Flotator Beneventi memiliki volume 14,5 L – 24 L dengan sistem kontinyu dengan kecepatan aliran gas dan aliran buburan yang digunakan berturut-turut 4 – 8 liter/menit dan 2 – 4,5 liter/menit.

0%

20%

40%

60%

80%

100%

4 6 8aliran gas (L/min)

penghilangantinta

kehilangan serat

kehilangan filler

Beneventi,200699

Page 10: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Penelitian sebelumnya

Peneliti kajian Kinerja Hasil Belum dikaji

Chaiarreikij dkk., 2000

• pembandingan flotator kolom dengan flotator dengan pengaduk (Degussa cell),

• konsistensi

kecerahan dan yield

Perbandingan flotator konvensional, flotator kolom batch dan flotator kolom kontinyu :- kecerahan 4,4; 3,6 dan 3,2- yield 79,6%, 82,3% dan

80,8%.

konsistensi 0,5%, 1% dan 1,5%- nilai kecerahan 3,7; 5,4 dan

4,85.

• kinerja konsentrasi tinta residu efektif (effective residual ink concentration, ERIC)

• kehilangan filler

Beneventi, 2006).

pengaruh volume flotator kontinyu, aliran gas, aliran buburan, dan waktu tinggal buih

efisiensi penghilangan tinta, kehilangan serat (fiber loss) dan filler (ash loss).

kecepatan gas dari 4 menjadi 8 liter/menit → penghilangan tinta 75% – 85%. volume flotator dari 14,5 m3

menjadi 24 m3→ penghilangan

tinta dari 72% – 80%.

pengaruhnya terhadap tingkat kecerahan

10 10

Page 11: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Tujuan Penelitian

• Mengetahui pengaruh proses flotasi kolom, antara lain : • kecepatan alir udara • Konsistensi• Waktu flotasi

• Terhadap kinerja deinking :• nilai kecerahan • konsentrasi tinta residu efektif (ERIC) • yield,• kehilangan serat dan• Kehilangan filler

1111

Page 12: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Alat percobaan

Repulper

Flotator • diameter 94 mm • ketinggian 120 cm.

Sparger • diameter 1,27 cm, • panjang 2,54 cm, dan • Diameter lubang 0,5

m • bahan stainless steel.

Kom-

presor

flowmeter

penampung

rangka

sparger

Outlet produk

Kolom flotasi

1212

Page 13: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Alat percobaan

13

alat disintegrasikertas bekas

alat pembuatlembaran kertas

alat pengepresanlembaran

Page 14: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Bahan

• Kertas berkas perkantoran. Kertas bekas dibuat dengan mencetak “contoh cetakan” menggunakan printer laserjet HP 1102. Kertas dipotong ukuran 2 cm x 2 cm.

• NaOH,

• Na2SiO3,

• Asam Oleat,

• H2O2 ,

• CaCl21414

Page 15: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Tahapan percobaan

Disintegrasi

Homogenisasi

Pengujian

Bahan kimia (basis mod)

2% NaOH

2% Na2Si2O3

0,8% Asam Oleat

1% H2O2

air

Kertas bekas

(dipotong 2 cm x 2 cm)

Sampel belum

dideinking, diuji

Kecerahan, ERIC

sebagi control

t = 15 min

c = 4 %

c = divariasikan

t = 60 min

T = 40 oC

T = 40 oC

t = divariasikan

G = divariasikan

air

Dibuat hand sheet

( 5 lembar) diuji

Kecerahan, ERIC

Keterangan :

c = konsistensi buburan

T = suhu

t = waktu

G = laju udara

Udara (G)

Flotasi

Rijek (foam) diambil

untuk diuji Fiber loss,

filler loss

Disintegrasi

Homogenisasi

Flotasi

1515

Page 16: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Variasi Percobaan

• Variasi kecepatan alir udara– 2, 3, dan 4 Liter/menit.

• waktu flotasi– 5, 10 dan 15 menit sedangkan

• konsistensi buburan– 0,8%, 1% dan 1,5%

1616

Page 17: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengujian

Lembaran sebelum dan sesudah flotasi

• Derajat kecerahan,

• Konsentrasi tinta residu efektif (ERIC)

Rijek (buih)

• yield,

• kehilangan serat dan

• Kehilangan abu/filler.

1717

Page 18: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Analisis Data

Efisiensi deinking ( ) 100%B

b

BE x

B

=

Selektifitas deinking ( ) 100%E

l

REZ x

F

=

100%s bl

b

F FF x

F

−=

Selektifitas kecerahan ( ) 100%B

l

BZ x

F

=

Efisiensi ) 100%RICRIC

RICo

EE x

E

=

1818

Page 19: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Hasil dan Pembahasan

19

Page 20: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

0

10

20

30

40

50

0,5% 1,0% 1,5%

E

RIC

konsistensi buburan

3 L/menit

0

10

20

30

40

0,5% 1,0% 1,5%

ER

IC

konsistensi buburan

4 L/menit

0

10

20

30

40

50

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

ER

IC

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

20 20

Pengaruh variabel proses

terhadap penurunan ERIC

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 30,94 ppm.

Page 21: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses

terhadapefisiensi ERIC

0%

20%

40%

60%

80%

0,5% 1,5% 2,5%

Efis

ien

si E

RIC

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/menit

0%10%20%30%40%50%60%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

Efis

ien

si E

RIC

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/menit

0%

20%

40%

60%

80%

0,0% 1,0% 2,0%

Efis

ien

si E

RIC

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

2121

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 38,8%.

Page 22: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses

terhadapkehilangan serat

0%

5%

10%

15%

20%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

se

rat

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/menit

0%

5%

10%

15%

20%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

se

rat

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/menit

0%

5%

10%

15%

20%

25%

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

se

rat

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

2222

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 12,3%

Page 23: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

kehilanganabu/filler

0%

20%

40%

60%

80%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

ab

u

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

0%

10%

20%

30%

40%

50%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

ab

u

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/menit

0%

10%

20%

30%

40%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

keh

ilan

gan

ab

u

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/menit

2323

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 33,4%

Page 24: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

Yield

60%65%70%75%80%85%90%95%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

yie

ld

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

75%

80%

85%

90%

95%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

yie

ld

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/menit

80%

82%

84%

86%

88%

90%

92%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

yie

ld

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/menit

2424

Chaiarreikij dkk. (2000) → 82,3% (> 6 L/menit, 6 menit) flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 82,8%,

Page 25: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

B

0,0

1,0

2,0

3,0

4,0

5,0

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

B

Konsistensi buburan

kecepatan alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

0,0

1,0

2,0

3,0

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

B

Konsistensi buburan

kecepatan alir 3 L/menit

0,0

1,0

2,0

3,0

4,0

5,0

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

B

Konsistensi buburan

kecepatan alir 4 L/menit

2525

• Chaiarreikij dkk. (2000) → 3,7 ; 5,4; dan4,85 berturut turut untuk konsistensi0,5%, 1% dan 1,5%.

• flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 0,11,

Page 26: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

efisiensi deinking

0,0%

2,0%

4,0%

6,0%

8,0%

0,00% 0,50% 1,00% 1,50% 2,00%

efis

ien

si d

ein

kin

g

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/min

5 menit

10 menit

15 menit

0,0%

1,0%

2,0%

3,0%

4,0%

0,50% 1,00% 1,50% 2,00%

efis

ien

si d

ein

kin

g

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/min

0,0%

2,0%

4,0%

6,0%

0,50% 1,00% 1,50% 2,00%

efis

ien

si d

ein

kin

g

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/min

2626

Chaiarreikij dkk. (2000) → 4,71% (> 6 L/menit, 6 menit) flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 0,13%,

Page 27: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

selektifitaskecerahan

0%10%20%30%40%50%60%

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%sele

ktif

itas

ke

cera

han

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/min

5 menit

10 menit

15 menit

0%

5%

10%

15%

20%

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%sele

ktif

itas

ke

cera

han

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/min

0%

10%

20%

30%

40%

0,0% 0,5% 1,0% 1,5% 2,0%sele

ktif

itas

ke

cera

han

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/min

2727

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 32,90%.

Page 28: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Pengaruh variabel proses terhadap

selektifitasdeinking

0,0%

1,0%

2,0%

3,0%

4,0%

5,0%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

sele

ktif

itas

de

inki

ng

konsistensi buburan

kec. alir 2 L/menit

5 menit

10 menit

15 menit

0,0%

1,0%

2,0%

3,0%

4,0%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

sele

ktif

itas

de

inki

ng

konsistensi buburan

kec. alir 3 L/menit

0,0%

1,0%

2,0%

3,0%

0,5% 1,0% 1,5% 2,0%

sele

ktif

itas

de

inki

ng

konsistensi buburan

kec. alir 4 L/menit

2828

flotator konvensional (1%, 15 menit)→ 0,93%.

Page 29: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Kesimpulan

• Penurunan ERIC tertinggi pada percobaan ini diperoleh padakondisi konsistensi buburan 0,8% dan kecepatan alir udara 2 L/menit selama 15 menit dengan nilai penurunan ERIC sebesar 46,40 ppm.

• Efisiensi ERIC hasil percobaan yang lebih baik diperoleh padakondisi konsistensi 0,8% dan kecepatan alir 2 L/menit danwaktu flotasi 15 menit dengan nilai efisiensi ERIC sebesar 74,86%

• Kehilangan serat terkecil selama proses flotasi padapercobaan ini didapatkan pada konsistensi buburan 1,5% dankecepatan alir 2 L/menit. Kehilangan serat yang diperolehpada kondisi tersebut sebesar 7,37% setelah 5 menit.

2929

Page 30: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Kesimpulan

• Nilai kehilangan abu/filler paling sedikit yang diperoleh dalampercobban ini adalah 12,70% pada proses flotasi 5 menit. Hasil tersebut diperoleh pada konsistensi buburan 1,5% dankecepatan alir 4 L/menit.

• Perolehan yield yang terbaik pada percobaan ini adalahmenggunakan kecepatan alir udara 2 L/menit pada konsistensibuburan 1,5% selama 5 menit. Yield yang diperoleh padakondisi proses flotasi tersebut adalah 89,89%.

• Percobaan menunjukkan bahwa nilai kenaikan kecerahanterbaik diperoleh pada konsistensi buburan 1,5% dankecepatan alir udara sebesar 2 L/menit dengan flotasi selama15 menit yaitu 4,65%.

3030

Page 31: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Kesimpulan

• Efisiensi deinking hasil percobaan yang lebih baik diperolehpada kondisi konsistensi 1,5% dan kecepatan alir 2 L/menitdan waktu flotasi 15 menit dengan nilai efisiensi deinking 5,88%.

• Nilai selektifitas kecerahan tertinggi sebesar 54,03% diperolehpada konsistensi 1,5% dan kecepatan alir udara 2 L/menitselama 15 menit.

• Nilai selektifitas deinking terbaik diperoleh pada konsisikonsistensi buburan 1,5% dan kecepatan aliran 2 L/menitselama 15 menit dengan nilai 4,10%.

3131

Page 32: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Saran

• Disarankan untuk mempelajari penggunaan media porous/sparger yang lebih besar ataumenambah jumlah sparger agar mendapatkankinerja yang lebih baik

3232

Page 33: Kinerja Flotasi Kolom Multifase Rejim Gelembung Untuk Proses …bbpk.go.id/files/agenda/12. Kinerja Flotasi Kolom... · 2020. 11. 11. · Tujuan Penelitian • Mengetahui pengaruh

Terimakasih

33