Top Banner
Fajar Hidayat ( 41614010065 ) Amirudin Berliansyah ( 416140100 )
12

Jenis pencemaran air

Jul 19, 2015

Download

Education

FajarHidayat42
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Jenis pencemaran air

Fajar Hidayat ( 41614010065 )

Amirudin Berliansyah ( 416140100 )

Page 2: Jenis pencemaran air

PENCEMARAN AIR

Air memegang peranan penting dalam kehidupanmanusia dan juga mahluk hidup lainnya. Oleh manusia airdigunakan untuk keperluan sehari-harinya seperti Minum,Mandi, Mencuci, Memasak. Disamping itu air jugadibutuhkan untuk keperluan untuk Sawah, industri, dll.Pencemaran air adalah masuknya zat atau komponenlainnya kedalam air sehingga menyebabkan kualitas airterganggu. Kualitas air yang terganggu dapat ditandainyadengan perubahan bau, warna, dan rasa.

Page 3: Jenis pencemaran air
Page 4: Jenis pencemaran air

Jenis-jenis Pencemaran Air

1. Limbah Pertanian

Limbah pertanian dapat mengandung polutan insektisida atau pupuk organik.

Insektisida dapat mematikan biota sungai. Jika biota sungai tidak mati kemudian

dimakan hewan atau manusia orang yang memakannya akan keracunan. Untuk

mencegahnya, upayakan agar memilih insektis ida yang berspektrum sempit

(khusus membunuh hewan sasaran) serta bersifat biodegradabel (dapat terurai

oleh mikroba) dan melakukan penyemprotan sesuai dengan aturan. Jangan

membuang sisa obet ke sungai.

Sedangkan pupuk organik yang larut dalam air dapat menyuburkan lingkungan air

(eutrofikasi). Karena air kaya nutrisi, ganggang dan tumbuhan air tumbuh subur

(blooming).

Page 5: Jenis pencemaran air

2. Limbah Rumah tangga

Limbah rumah tangga yang cair merupakan sumber pencemaran air. Dari limbah

rumah tangga cair dapat dijumpai berbagai bahan organik (misal sisa sayur,

ikan, nasi, minyak, lemek, air buangan manusia) yang terbawa air got/parit,

kemudian ikut aliran sungai.

Adapula bahan-bahan anorganik seperti plastik, alumunium, dan botol yang hanyut

terbawa arus air. Sampah bertimbun, menyumbat saluran air, dan mengakibatkan

banjir. Bahan pencemar lain dari limbah rumah tangga adalah pencemar biologis

berupa bibit penyakit, bakteri, dan jamur.

Bahan organik yang larut dalam air akan mengalami penguraian dan pembusukan.

Akibatnya kadar oksigen dalam air turun dratis sehingga biota air akan mati. Jika

pencemaran bahan organik meningkat, kita dapat menemui cacing Tubifex

berwarna kemerahan bergerombol. Cacing ini merupakan petunjuk biologis

(bioindikator) parahnya pencemaran oleh bahan organik.

Page 6: Jenis pencemaran air

3. Limbah Industri

Adanya sebagian industri yang membuang limbahnya ke air. Macam polutan

yang dihasilkan tergantung pada jenis industri. Mungkin berupa polutan organik

(berbau busuk), polutan anorganik (berbuaih, berwarna), atau mungkin berupa

polutan yang mengandung asam belerang (berbau busuk), atau berupa suhu (air

menjadi panas). Pemerintah menetapkan tata aturan untuk mengendalikan

pencemaran air oleh limbah industri. Misalnya, limbah industri harus diolah

terlebih dahulu sebelum dibuang ke sungai agar tidak terjadi pencemaran.

Page 7: Jenis pencemaran air

4. Penangkapan Ikan Dengan Zat Berbahaya

Sebagian Nelayan pada saat ini banyak menggunakan zat beracun serta bom

rakitan untuk menangkap ikan. Hal tersebut tentu akan membuat pencemaran

pada biota laut. racun dan bom tersebut tidak hanya membunuh ikan dewasa,

tetapi ikan yang masih kecil dan terumbu karang. Dan jika ada seseorang yang

menelan racun tersebut, tentu akan berdampak pada kesehatan bahkan

kematian.

Page 8: Jenis pencemaran air

Pencemaran air dapat disebabkan oleh berbagai hal dan memiliki karakteristik

yang berbeda-beda.

• Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarah pada eutrofikasi.

• Industri membuang berbagai macam polutan ke dalam air limbahnya seperti

logam berat, toksin organik, minyak, nutrien dan padatan. Air limbah tersebut

memiliki efek termal, terutama yang dikeluarkan oleh pembangkit listrik, yang

dapat juga mengurangi oksigen dalam air.

• Seperti limbah pabrik yg mengalir ke sungai seperti di sungai citarum

• pencemaran air oleh sampah

• Penggunaan bahan peledak untuk menangkap ikan

Penyebab

Page 9: Jenis pencemaran air

Akibat

Akibat yang dtimbulkan oleh pencemaran air antara lain

1. Terganggunya kehidupan organisme air karena berkurangnya kandungan

oksigen.

2. Terjadinya ledakan populasi ganggang dan tumbuhan air.

3. Pendangkalan Dasar perairan.

4. Punahnya biota air, misalnya ikan, yuyu, udang, dan serangga air.

5. Munculnya banjir akibat got tersumbat sampah.

6. Menjalarnya wabah penyakit

7. Kerugian pada nelayan

8. Kekurangan sumber air

Page 10: Jenis pencemaran air

Hirarki Pencegahan Pencemaran

Page 11: Jenis pencemaran air

Usaha Mengurangi Limbah dalam Kehidupan Sehari-Hari adalah sebagaiberikut.

1. Reuse yaitu menggunakan kembali barang bekas tanpa pengolahanbahan.

2. Recycle yaitu mengolah kembali limbah untuk menghasilkan produkyang berguna.

3. Reduce yaitu perilaku yang mengurangi produksi sampah, contoh: membawa tas dari rumah apabila berbelanja, sehingga tidak perlumeminta tas plastik dari penjual.

4. Replace yaitu mengubah kebiasaan menggunakan bahan yang mempunyai sifat sukar diolah dan menggantikan dengan bahan yang bisa dipakai ulang.

5. Refill yaitu mengisi kembali wadah-wadah produk yang dipakai

6. Repair yaitu melakukan perawatan dan pemeliharaan barang yang di pakai agar tidak menambah produk limbah.

Usaha mengurangilimbah

Page 12: Jenis pencemaran air

http://apriliasakari.blogspot.com/2013/10/makala

h-kimia-pencemaran-air.html

http://guntur66studentsitegunadarma.blogspot.com/2012/12/pencemaran-air.html

DAFTAR PUSTAKA