Top Banner
JARINGAN DASAR Rr. Ayu Fitri Hapsari, M.Biomed
47

Jaringan Dasar 030907

Feb 09, 2016

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Jaringan Dasar 030907

JARINGAN DASAR

Rr. Ayu Fitri Hapsari, M.Biomed

Page 2: Jaringan Dasar 030907

Pendahuluan

• Jaringan: Sekelompok sel yang mempunyai struktur dan fungsi yang sama

• Jaringan dasar:1. Epitel penutup2. Jaringan ikat penyokong3. Jaringan saraf pengontrol4. Jaringan otot penggerak

Page 3: Jaringan Dasar 030907

1. Jaringan Epitel

• Epitel: jaringan yang membatasi, menutupi & jaringan kelenjar tubuh

• Fungsi :– Proteksi kulit: melindungi dari bakteri

saluran respirasi: (+ silia) menyapu

debu dan kotoran dari paru

– Absorbsi lambung & usus– Filtrasi ginjal (absorbsi dan filtrasi)– Sekresi kelenjar

Page 4: Jaringan Dasar 030907

Karakteristik Epitel

• Selnya terletak rapat membentuk “lembaran” taut antar sel: desmosom, taut kedap, dll

• Mempunyai suatu permukaan bebas (permukaan apikal) modifikasi permukaan: silia, mikrovili, dsb

• Berdiri di atas membran basal• Avaskular O2 & makanan dari

difusi• Mampu regenerasi

Page 5: Jaringan Dasar 030907

Klasifikasi Epitel

• Berdasarkan jumlah lapisan:– Epitel selapis (simple)– Epitel berlapis (stratified)

• Berdasarkan bentuk sel:– Epitel gepeng (squamous)– Epitel kubus (cuboidal)– Epitel silindris (columnar)

Page 6: Jaringan Dasar 030907

Epitel Selapis

• Selapis gepeng• Selapis kubus• Selapis silindris• Bertingkat (silindris berlapis semu)

Page 7: Jaringan Dasar 030907

Epitel Selapis Gepeng

• Membentuk membran tempat terjadinya filtrasi & pertukaran substansi secara difusi (mis: alveolus paru, kapsula Bowmann pars parietal)

• Membentuk membran serosa (pada ruang ventral)

Page 8: Jaringan Dasar 030907

Epitel Selapis Kubus

• Terdapat pada:– Kelenjar &

saluran keluar kelenjar (mis: kel. liur)

– Tubulus ginjal– Permukaan

ovarium

Page 9: Jaringan Dasar 030907

Epitel selapis silindris

• Terdapat pada:– Saluran

pencernaan– Sel Goblet

sekresi mukus– Membran mukosa

(membatasi dengan dunia luar)

Page 10: Jaringan Dasar 030907

Bertingkat (silindris berlapis semu)

• Semua sel berdiri pada membran basal, namun tingginya berbeda– Terdapat

pada: saluran respirasi

Page 11: Jaringan Dasar 030907

Epitel Berlapis

• Berlapis gepeng• Berlapis kubus• Berlapis silindris• Epitel transisional

Page 12: Jaringan Dasar 030907

Epitel berlapis gepeng

• Terdapat pada daerah yang sering terkena friksi:– Kulit– Mulut– Esofagus

Page 13: Jaringan Dasar 030907

Berlapis kubus & Berlapis silindris

• Jarang • Terdapat pada

saluran keluar kelenjar

Page 14: Jaringan Dasar 030907

Epitel transisional• Modifikasi epitel

berlapis gepeng– Terdapat pada:

kandung kemih, ureter, uretra

– Mampu berubah bentuk:• Organ kosong

sel superfisial berbentuk piramid

• Penuh urine epitel menipis

Page 15: Jaringan Dasar 030907

Epitel Kelenjar

• Membentuk kelenjar:– Terdiri dari satu sel: sel Goblet – Terdiri dari banyak sel: kel. liur,

pankreas, dsb

• Jenis kelenjar:– Eksokrin– Endokrin

Page 16: Jaringan Dasar 030907

Sel goblet

Page 17: Jaringan Dasar 030907

Kelenjar eksokrin

• Sekret disekresikan melalui saluran keluar

• Mis: kel. liur, kel. keringat, hati, pankreas

Page 18: Jaringan Dasar 030907

Kelenjar endokrin

• Sekret disekresikan langsung ke aliran darah

• Mis: tiroid, adrenal, pituitari

Page 19: Jaringan Dasar 030907

KELENJAR EKSOKRIN(TURUNAN KULIT)

• Kelenjar kulit :a. Kelenjar keringat

a. Kelenjar keringat ekrinb. Kelenjar keringat apokrin

b. Kelenjar sebaseac. Kelenjar mammae

• Rambut• Kuku

Page 20: Jaringan Dasar 030907

KELENJAR KERINGAT EKRIN

Berkembang dari invaginasi epitel• Sekret : keringat• Simple coiled tubular glands duktus

pori• Unit sekretori epitel kubus-silindris rendah :

– Sel gelap (sel mukoid)• Sekret mukus, granula glikoprotein

– Sel terang • Sekret cair, tanpa granula sekretori

• Sel mioepitel kontraksi pengeluaran cairan

Page 21: Jaringan Dasar 030907

• Duktus sekretori– Epitel kubus berlapis :

•Sel basal : nukleus besar, heterokromatin

•Sel luminal : nukleus tidak teratur, sitoplasma sedikit

– Menyerap potasium, sodium & ion klorida

– Sekresi ion, urea, asam laktat, dsb

Page 22: Jaringan Dasar 030907
Page 23: Jaringan Dasar 030907

KELENJAR KERINGAT APOKRIN

• Pada axilla (ketiak), areola puting, anal• Modifikasi :

– Gl. Seruminosa (wax) kanal auditori eksternal

– Gl. Moll kelopak mata

• Lebih besar dari kel. ekrin : 3 mm• Duktus bermuara ke folikel rambut• Lumen > lumen kel. ekrin

Page 24: Jaringan Dasar 030907

• Ep. Selapis kubus – silindris rendah– Lumen penuh ep. gepeng

• Sekresi tidak berbau + bakteri : bau

• Asal : ep.folikel rambut epithelial bud kelenjar

• Sekresi mulai pubertas pengaruh hormon

• Apokrin : sekret mengandung sebagian sitoplasma, bukti M.E. : MEROKRIN

Page 25: Jaringan Dasar 030907
Page 26: Jaringan Dasar 030907
Page 27: Jaringan Dasar 030907

KELENJAR SEBASEA

• Terutama di wajah, kepala, dahi• Sekret sebum :

– Campuran kolesterol & trigliserida– Mempertahankan tekstur kulit &

fleksibilitas• Turunan folikel rambut• Duktus membuka ke folikel

rambut, pada daerah tanpa rambut langsung ke permukaan

Page 28: Jaringan Dasar 030907

• Aktif setelah puber• Sel basal membelah sel besar

+ lemak nekrosis lipid + debris dilepaskan

KORELASI KLINISJerawat (Acne) : Penumpukan

sebum & debris keratin dalam folikel rambut + bakteri ?

Page 29: Jaringan Dasar 030907
Page 30: Jaringan Dasar 030907
Page 31: Jaringan Dasar 030907

2. Jaringan Ikat• Paling banyak ditemukan• Karakeristik jaringan ikat:

– Variasi suplai darah• Sebagian besar vaskularisasi baik• Tendon & ligamen vaskularisasi sedikit• Kartilago avaskular

– Selain tersusun dari berbagai macam sel, jar ikat juga mengandung matriks ekstraseluler yang terdiri dari:• Substansi dasar• Serat: kolagen, elastin, retikulin

Page 32: Jaringan Dasar 030907

• Fungsi jaringan ikat:– Proteksi– Penyokong– Pengikat– (matriks): menyerap air cadangan

air

Page 33: Jaringan Dasar 030907

Jenis-Jenis Jaringan Ikat

a. Tulang b. Tulang rawan (kartilago)c. Jaringan ikat padatd. Jaringan ikat longgare. Darah

Page 34: Jaringan Dasar 030907

a. Tulang

• Sel tulang (osteosit) terletak dalam lakuna

• Matriks keras mengandung kolagen & kalsium

• Mampu menyokong & melindungi organ lain (mis: tengkorak)

Page 35: Jaringan Dasar 030907
Page 36: Jaringan Dasar 030907

b. Tulang Rawan

• Fleksibel & lebih lunak dari tulang• Terdiri dari:

– Tulang rawan hialin– Tulang rawan fibrosa

(fibrokartilago)– Tulang rawan elastin

Page 37: Jaringan Dasar 030907

Tulang Rawan Hialin

• Membentuk struktur penyokong serat kolagen >>

• Terdapat pada: laring, iga, trakea, rangka fetus (saat lahir diganti menjadi tulang)

Page 38: Jaringan Dasar 030907

Tulang Rawan Fibrosa (fibrokartilago)

• Membentuk bantalan antar vertebra

• Terdapat pada: diskus intervertebralis

Page 39: Jaringan Dasar 030907

Tulang Rawan Elastin

• Membentuk struktur elastis serat elastin >>

• Terdapat pada: epiglotis, telinga luar

Page 40: Jaringan Dasar 030907

c. Jaringan Ikat Padat

• Serat >>, sel (fibroblas, fibrosit) <<

• Terdiri dari:– Jar. ikat padat kolagen tendon

(melekatkan otot rangka ke tulang)– Jar. ikat padat elastin ligamen

(melekatkan tulang ke tulang pada sendi)

Page 41: Jaringan Dasar 030907
Page 42: Jaringan Dasar 030907

d. Jaringan Ikat Longgar

• Serat <<, sel >>• Terdiri dari:

– Jaringan ikat areolar– Jaringan lemak (adiposa)– Jaringan retikular

Page 43: Jaringan Dasar 030907

Jaringan Ikat Areolar

• Pelekat universal menyatukan organ internal & mempertahankan pada posisinya.

• Membentuk lamina propria terletak di bawah membran mukosa

• Membentuk cadangan air dan garam untuk jar. sekitar bila terjadi inflamasi: jar areolar menyerap kelebihan air (spt spons) bengkak & mengembung edema

Page 44: Jaringan Dasar 030907

Jaringan Lemak (Adiposa)

• Sel lemak >>• Terdapat pada:

– Subkutan melindungi dari panas/dingin yang ekstrem

– Kapsula ginjal melindungi organ

– Pinggang, payudara cadangan energi

Page 45: Jaringan Dasar 030907

Jaringan Retikular

• Serat retikulin halus

• Membentuk stroma (frame work)

• Terdapat pada: limfonodulus, limpa, sumsum tulang

Page 46: Jaringan Dasar 030907

e. Darah

• Jaringan vaskular

Page 47: Jaringan Dasar 030907

Terima Kasih

“ Dan tidakkah mereka memikirkan tentang diri

mereka ? Allah tiada menjadikan langit dan bumi

dan apa-apa di antara keduanya melainkan

dengan sebenarnya dan waktu tertentu. Dan

sesungguhnya kebanyakan manusia ingkar terhadap

pertemuan dengan Tuhannya”

(QS. Ar Ruum: 8)