Top Banner
KIMIA ANALITIK Ir. MA Martina Andriani, M.S. Lia Umi Khasanah, S.T., M.T. Esti Widowati, S.Si., M.P. Avita Kusuma Wardhani, S.T.P., ITP 204 Dosen Pengampu: ( 2 – 1 )
27

ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

Jan 24, 2015

Download

Documents

 
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KIMIA ANALITIK

Ir. MA Martina Andriani, M.S.

Lia Umi Khasanah, S.T., M.T.

Esti Widowati, S.Si., M.P.

Avita Kusuma Wardhani, S.T.P., M.Sc.

ITP 204

Dosen Pengampu:

( 2 – 1 )

Page 2: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

JADWAL PERKULIAHAN

Jadwal Kuliah Kimia Analitik.docx

Page 3: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

LARUTAN

Avita Kusuma Wardhani, S.T.P., M.Sc.

Page 4: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

LARUTAN

Definisi Larutan

Jenis-Jenis Larutan

Kelarutan

Page 5: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KLASIFIKASI ZAT

Materi

Zat Tunggal

Campuran

UnsurSenya

waLaruta

nKoloid

Suspensi

homogen

heterogen

Page 6: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

PERBANDINGAN LARUTAN, KOLOID, DAN SUSPENSI

Page 7: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

DEFINISI LARUTAN

Larutan merupakan campuran yang homogen, yaitu campuran yang memiliki komposisi merata atau serba sama di seluruh bagian volumenya.

Suatu larutan mengandung dua komponen atau lebih yang disebut zat terlarut (solute) dan pelarut (solvent).

Zat terlarut merupakan komponen yang jumlahnya sedikit, sedangkan pelarut adalah komponen yang terdapat dalam jumlah banyak.

Page 8: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

JENIS-JENIS LARUTAN

Larutan Gas Larutan Cairan Larutan Padatan → Alloy

Page 9: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KELARUTAN

A saturated solution contains the maximum amount of a solute that will dissolve in a given solvent at a specific temperature.

An unsaturated solution contains less solute than the solvent has the capacity to dissolve at a specific temperature.

A supersaturated solution contains more solute than is present in a saturated solution at a specific temperature.

Amount of a substance (called the solute) that dissolves in a unit volume of a liquid substance (called the solvent) to form a saturated solution under specified conditions of temperature and pressure. Solubility is expressed usually as moles of solute per 100 grams of solvent

Page 10: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

COMPARISON OF UNSATURATED AND SATURATED SOLUTIONS

Page 11: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

CRYSTALLIZATION FROM A SUPERSATURATED SOLUTION OF SODIUM ACETATE

Page 12: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KELARUTAN

“like dissolves like” – This means that polar solvents dissolve polar (or ionic)

solutes and nonpolar solvents dissolve nonpolar solutes.– The relative force of attraction of the solute for the solvent

is a major factor in their solubility

Page 13: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

The solubility of solutes is very temperature dependent

For most solids dissolved in liquids, solubility increases as temperature increases

Suhu

solubility increases with increasing temperature

solubility decreases with increasing temperature

Page 14: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

Tekanan

Kelarutan dari semua gas naik jika tekanan persial dari gas yang terletak di atas larutan dinaikkan

Hukum Henry

Page 15: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KONSENTRASI

LARUTAN

Avita Kusuma Wardhani, S.T.P., M.Sc.

Page 16: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KONSENTRASI LARUTAN Dalam pembuatan larutan di

laboratorium, kita kenal istilah “konsentrasi”.

Bila larutan pekat berarti konsentrasinya tinggi.

Bila larutan encer berarti larutan tersebut mempunyai konsentrasi rendah.

Larutan dengan konsentrasi tinggi berarti memerlukan lebih banyak zat terlarut daripada larutan dengan konsentrasi rendah.

Page 17: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

KONSENTRASI LARUTAN ?

Konsentrasi merupakan cara untuk menyatakan hubungan kuantitatif antara zat terlarut dan pelarut

Two solutions can contain the same compounds but behave quite different because the proportions of those compounds are different

1 tsp salt (NaCl)/cup of water vs3 Tbsp salt/cup of water

Page 18: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

FRAKSI MOL(X)

PERSENKONSENTRASI

(%W; %V; %W/V)

MOLARITAS(M)

NORMALITAS(N)

MOLALITAS(m)

ppm

Konsentrasi larutan

CARA MENYATAKAN KONSENTRASI LARUTAN

Page 19: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

1. FRAKSI MOL (X)

Fraksi mol adalah perbandingan antara jumlah mol suatu komponen dengan jumlah mol seluruh komponen yang terdapat dalam larutan.

Page 20: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

Contoh:Suatu larutan terdiri dari 3 mol zat terlarut A dan 7 mol zat pelarut B. maka:

XA = nA / (nA + nB) = 3 / (3 + 7) = 0.3

XB = nB /(nA + nB) = 7 / (3 + 7) = 0.7

XA + XB = 1

Fraksi mol zat terlarut + Fraksi mol zat pelarut = 1

Page 21: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

2. PERSEN KONSENTRASI

Contoh:Larutan gula 5% dalam airartinya: dalam 100 gram larutan terdapat

- gula = 5/100 x 100 = 5 gram- air = 100 - 5 = 95 gram

Page 22: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

3. PARTS PER MILLION (PPM) DAN PARTS PER BILLION (PPB) Bila larutan sangat encer digunakan satuan konsentrasi

parts per million, ppm (bagian persejuta = 106), dan parts per billion, ppb (bagian per milliar = 109).

ppm massa

Contoh:1 kg sample tanah dianalisa untuk pelarut Tricloroetilen (TCE). Analisa contoh sampel mengandung 5,0 mg TCE. Berapa konsentrasi TCE dalam ppm?

Jawab:[TCE] = 5 mg TCE / 1 kg tanah

= 0,005 g TCE / 1000 g tanah= (5.10-6 g TCE / g tanah) . 106

= 5 ppm massa

Page 23: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

4. MOLARITAS (M)Molaritas menyatakan jumlah mol zat terlarut dalam 1 liter larutan.

Contoh:Berapakah molaritas 9.8 gram H2SO4 (Mr= 98) dalam 250 ml larutan ?Jawab:molaritas H2SO4 = (9.8/98) mol / 0.25 liter

= (0.1 x 4) mol / liter = 0.4 M

Molaritas Campuran

moles of solute

volume of solution in litersMolarity (M) =

A 1.00 molar (1.00 M) solution contains 1.00 mol solute in every 1 liter of solution.

Units of molarity are: mol/L = M

Page 24: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

PREPARING A 1.0 MOLAR SOLUTIONOne liter of a 1.00 M NaCl solution need 1.00 mol of NaCl weigh out 58.5 g NaCl (1.00 mole) and add water to make 1.00 liter (total volume)

of solution.

Page 25: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

5. NORMALITAS (N)

kenormalan

Normalitas menyatakan jumlah mol ekivalen zat terlarut dalam 1 liter larutan. Untuk asam, 1 mol ekivalennya sebanding dengan 1 mol ion H+. Untuk basa, 1 mol ekivalennya sebanding dengan 1 mol ion OH-.

Antara Normalitas dan Molaritas terdapat hubungan :

N = M x valensi

Page 26: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

5. MOLALITAS (M)

Molalitas menyatakan mol zat terlarut dalam 1000 gram pelarut

Contoh:Hitunglah molalitas 4 gram NaOH (Mr = 40) dalam 500 gram air !

Jawab:molalitas NaOH = (4/40) / 500 gram air

= (0.1 x 2 mol) / 1000 gram air

= 0,2 m

Molalitas

Page 27: ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan

1) 0.2 mol ethylene glycol dilarutkan dalam air sampai volume larutan 2.0 L. Berapa molaritas larutan tersebut?

2) Berapa molalitas larutan yang mengandung 5.67 g glukosa (C6H12O6) yang dilarutkan dalam 25.2 g air?

3) Larutan glukosa dalam air mempunyai molalitas 0.120 m. Hitung fraksi mol dari tiap komponen?

4) Untuk membuat corned beef diperlukan nitrit sebanyak 20 ppm. Jika digunakan 150 kg daging, berapa nitrit yang dibutuhkan?

5) Terdapat larutan glukosa dengan kadar 36 % berat , kadar itu setara dengan berapa molal ?