Top Banner

of 20

Investasi Jangka Panjang

Jan 09, 2016

Download

Documents

Gadis Cornelia

Akuntansi Perpajakan - Investasi Jangka Panjang
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Investasi Jangka Pendek dan Panjang

Oleh :Ernatalia Sari125020300111001Gadis Cornelia A.125020300111005Ratika Hanna A.125020300111094M. Agung Sudrajat125020307111044Investasi Jangka PanjangDefinisiInvestasi jangka panjang dalam laporan L/RInvestasi jangka panjang dalam sahamInvestasi jangka panjang dalam obligasiInvestasi dalam surat berharga lainnyaInvestasi dalam danaInvestasi dalam asset lain-lainPokok BahasanInvestasi jangka panjang dalam laporan L/RBerdasarkan PSAK No 13

Hal-hal berikut ini harus masuk dalam penghasilan:a) Penghasilan investasi berupa:bunga, royalti, dividen dan sewa pada investasi lancar dan jangka panjang,laba dan rugi pada pelepasan investasi lancar,penurunan nilai pasar dan pemulihan penurunan tersebut disyaratkan untuk menyatakan investasi lancar pada yang lebih rendah biaya dan nilai pasar;b) penurunan secara signifikan dan permanen nilai tercatat investasi jangka panjang, dan pemulihannya; danc) laba dan rugi pelepasan investasi jangka panjang.DefinisiBerdasarkan PSAK No 13

Investasi adalah suatu aktiva yang digunakan perusahaan untuk pertumbuhan kekayaan (accretion of wealth) melalui distribusi hasil investasi (seperti bunga, royalti, dividen dan uang sewa). Persediaan dan aktiva tetap bukan merupakan investasi.

Investasi Jangka Pendek adalah investasi yang dapat segera dicairkan dan dimaksudkan untuk dimiliki selama setahun atau kurang.

Investasi Jangka Panjang adalah investasi selain investasi lancar.

Investasi Jangka Panjang Dalam SahamUntuk tujuan perpajakan, berdasarkan pasal 10 ayat 5 UU PPh bahwa metode pembukuan investasi jangka panjang berdasarkan Harga Perolehan.

Tarif PPh atas DividenTarifSubjek PajakDasar Hukum10% WPOP Dalam Negeri UU PPh Pasal 17 (2c)20%WPOP Luar Negeri UU PPh Pasal 2615%WP Badan Dalam Negeri( kepemilikan < 25%)UU PPh Pasal 23 (1)tidak dikenakan WP Badan Dalam Negeri( kepemilikan > 25%)

UU PPh Pasal 4 (3) huruf f Transaksi saham dengan menggunakan cost method dan equity methodTransaksiCost methodEquity methodPembelian investasi

Pengumuman laba rugi

Pembagian dividenInvestasi dlm saham kas

Tidak ada jurnal

KasPPh 23 dibayar dimuka pendapatan dividen

Investasi dlm saham kas

Investasi dalam saham pendapatan investasi

KasPPh 23 dibayar dimuka investasi dalam saham

Transaksi saham dengan menggunakan cost method dan equity methodTransaksiEquity method (jika kepemilikan saham 25%) Pembelian investasi

Pengumuman laba rugi

Pembagian dividenInvestasi dlm saham PT X kas

Investasi dalam saham PT X pendapatan investasi

Kas investasi dalam saham PT X

xxxx

xxxx

xxxx

xxxx

xxxx

xxxxTermasuk Investasi Jangka PanjangBagi investor, Obligasi merepresentasikan kesepakatan untuk menerima :Sejumlah uang sesuai nilai nominal pada saat jatuh tempoBunga yang dibayar secara periodik pada tingkat bunga tertentuObligasi (BOND )Bunga Obligasi merupakan objek Pajak Penghasilan berdasarkan UU PPh Pasal 4 (2) huruf a. Diskonto atau Premi ObligasiTBETBOHarga Jual10%8%8%10%10%10%TBE : Tingkat Bunga Efektif (Effective Rate)TBO : Tingkat Bunga Obligasi (Stated Interest Rate)DiskontoPremiNilai NominalPremi dan Diskonto Obligasi merupakan objek Pajak Penghasilan berdasarkan UU PPh Pasal 4 (1) huruf f. PP NOMOR 16 TAHUN 2009TENTANGPAJAK PENGHASILAN ATAS PENGHASILAN BERUPA BUNGA OBLIGASITarif PPh pada Obligasi Berdasarkan PP NOMOR 16 TAHUN 2009 Bunga dari Obligasi dengan kupon sebesar:1) 15% bagi Wajib Pajak dalam negeri dan bentuk usaha tetap; dan2) 20% atau sesuai dengan tarif berdasarkan persetujuan penghindaran pajak berganda bagi Wajib Pajak luar negeri selain bentuk usaha tetap,dari jumlah bruto bunga sesuai dengan masa kepemilikan Obligasi;Tarif PPh pada Obligasi Berdasarkan PP NOMOR 16 TAHUN 2009 diskonto dari Obligasi dengan kupon sebesar:1) 15% (lima belas persen) bagi Wajib Pajak dalam negeri dan bentuk usaha tetap; dan2) 20% (dua puluh persen) atau sesuai dengan tarif berdasarkan persetujuan penghindaran pajak berganda bagi Wajib Pajak luar negeri selain bentuk usaha tetap,dari selisih lebih harga jual atau nilai nominal di atas harga perolehan Obligasi, tidak termasuk bunga berjalan;Tarif PPh pada Obligasi Berdasarkan PP NOMOR 16 TAHUN 2009 diskonto dari Obligasi tanpa bunga sebesar:15% (lima belas persen) bagi Wajib Pajak dalam negeri dan bentuk usaha tetap; dan20% (dua puluh persen) atau sesuai dengan tarif berdasarkan persetujuan penghindaran pajak berganda bagi Wajib Pajak luar negeri selain bentuk usaha tetap,dari selisih lebih harga jual atau nilai nominal di atasharga perolehan Obligasi; danLat.soalPada 1 juli 2009, Benny membeli 10 lbr obligasi PT Noni dengan harga nominal Rp.10.000 dan dgn kurs sebesar 110%. Bunga obligasi 12% p.a dibayar tiap 1 april dan 1 oktober. Komisi pialang Rp.8000. obligasi akan dilunasi pada 31 desember 2013 (4,5th lg)Tanggal KeteranganDebitKredit1 juli 2009Investasi obligasiPenghasilan bunga Utang PPh psl 4(2) kas110.0003.0001.500111.500

Tanggal KeteranganDebitKredit10 agustus 2009Utang PPh psl 4(2) kas1.5001.500Sesuai PP No.16 th 2009, benny berkewajiban melakukan pemotongan PPh Psl.4 (2) atas premium diskonto yg merupakan penghasilan bagi yang menerbitkan obligasi sebesar 15% x Rp.10.000 = Rp.1500

Tanggal KeteranganDebitKredit1 juli 2009Biaya komisi Utang PPh psl 4(2) kas8.0004007.600Paling lambat tgl 10 bulan berikutnya , benny harus telah menyetorkan PPh Psl 4(2) yg telah dipotongkan ke kas negara.

Tanggal KeteranganDebitKredit10 agsts 2009Utang PPh psl 4(2) kas400400Sesuai pasal 21 UU PPh, benny berkewajiban melakukan pemotongan PPh 21 atas pembayaran komisi yg merupakan penghasilan bagi yg menerima sebesar 5% x Rp.8000 = Rp.400

Investasi PadaSurat Berharga LainBerikut ini contoh jenis-jenis surat berharga yang diperjualbelikan di pasar uang :Treasury Bills (T-Bills)Commercial PaperSertifikat Depositoataunegotiable certificate of deposit (CD)Bankers Acceptance (BA)Bill of ExchangeRepurchase Agreement (Repo)Sertifikat Bank Indonesia (SBI)Investasi Pada DanaKarena suatu keharusan atau sesuai dengan kontrak atau sukarela setiap tahun dapat menyisihkan suatu dana dalam jumlah tertentu untuk tujuan : pelunasan utang obligasi, saham preferen atau pembelian aktiva.

Dana ygdisisihkanPihak Pengelola(Trustee)BankPenghasilan dari dana yang disisihkan :Bunga (Deposito), Dividen (saham), Sewa (harta)Investasi Dalam Aset Lain-lainMisalnya :Investasi pada tanah atau bangunan.Penghasilan dari investasi tersebut ataupun keuntungan dari penjualan investasi tersebut merupakan penghasilan kena pajak.