Top Banner
HOLOGRAM 3D, TEKNOOGI MASA KINI. By: Naufaldi Rafif S. (14650068) Misbach Maimun D. (14650079) Muhammad Rizal (14650056) M. Syaqi Hanif A. (14650056)
13

Hologram Power Point

Mar 13, 2023

Download

Documents

Zakiyah Arifa
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Hologram Power Point

HOLOGRAM 3D,TEKNOOGI MASA

KINI.By:

Naufaldi Rafif S. (14650068)

Misbach Maimun D. (14650079)

Muhammad Rizal (14650056)

M. Syaqi Hanif A. (14650056)

Lutfiyah Fauziyah(14650059)

M. Zainuddin M(14650063)

Page 2: Hologram Power Point

MARI KITA KENALAN DENGAN HOLOGRAM.. .

Page 3: Hologram Power Point

Tahukah Anda, Teknologi Hologram 3D ?

Hologram adalah produk dari teknologi holografi. Hologram terbentuk dari perpaduan dua sinar cahaya yang koheren dan dalam bentuk mikroskopik.

Hologram bertindak sebagai gudang informasi optik. Informasi-informasi optik itu kemudian akan membentuk suatu gambar, pemandangan, atau adegan.

Page 4: Hologram Power Point

Sejarah Hologram 3 Dimensi Pada tahun 1940-an, Dr. Dennis Gabor, seorang fisikawan Hongaria, menemukan teknik holografi.

Sayangnya, perkembangan bidang ini berjalan lambat hingga tahun 1960-an. Akhirnya, perkembangan holografi mulai bergerak lagi dengan adanya perkembangan teknologi laser.

Pada tahun 1979, dua ilmuwan asal Soviet, Eizykman dan Fihman mulai bekerja sama di bidang hologram dan menghasilkan teknologi sinehologram

Page 5: Hologram Power Point

3 KONSEP KERJA HOLOGRAM 3D.

Basic setupInline setupInterference fringer

Page 6: Hologram Power Point
Page 7: Hologram Power Point

CARA KERJA HOLOGRAM 3 DIMENSI Ketika kedua sinar laser mencapai media perekam, gelombang cahaya mereka bersinggungan dan saling berinteraksi. Ini adalah pola interferensi ini yang dicantumkan pada media perekam.

HologramRecondtructio

n

Hologram Recording

Page 9: Hologram Power Point

Hologram Masa Depan Digital Video Enterprises (DVE).

Digital Video Enterprises (DVE) merupakan sebuah ruangan canggih yang memang didesain untuk melakukan presentasi secara berkelas.

Teknologi yang digunakan oleh Microsoft antara lain Lync, Kinect serta teknologi yang dimiliki oleh DVE lainnya.

Page 10: Hologram Power Point

Hologram Masa Depan

Holographic Black Hole Mobile Phone

Ponsel ini dirancang untuk Apple oleh Josselin Zaigouche

Baru akan dipasarkan setelah tahun 2020.

Page 13: Hologram Power Point

SEKIAN, SEMOGA BERMANFAAT

WASSALAMU’ALAIKUM.. .