Top Banner
andalas HARIAN L U G A S D A N C E R D A S Kamis, 5 Januari 2012 | No: 2073/Tahun VII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500 Ramai-ramai Kepincut Mobil Esemka Ada fenomena menarik di Sena- yan dua hari ini. Entah karena demi pencitraan, latah, atau memang benar-benar kepincut dengan kehebatan Mobil Esemka, politisi di Senayan diberitakan ramai-ramai memesan mobil Esemka, mobil buatan siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Solo, Jawa Tengah. ANEH tapi NYATA Terkait Ditangkapnya Calo Dana Bansos Permen Narkoba Beredar Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15 Wanita 30 Tahun Seperti Bayi 9 Bulan Medan-andalas Para orang tua sebaiknya semakin waspada dan se- lektif terhadap jajanan anak-anaknya. Pasalnya saat ini beredar permen yang diduga mengandung nar- koba. Permen yang diduga menjadi modus baru dalam mengedarkan narkoba itu kini tengah diselidiki pihak kepolisian dan Badan Pengawas Obat dan Makanan di Jakarta dan di daerah, termasuk di Kota Medan. Kebun Sawit DL Sitorus Kembali Diributi Mata Uang AUD CNY EUR GBP HKD Kurs Rupiah, Rabu, 4 Januari 2011 Mata Uang JPY MYR SGD USD Jual 9544 1464 12037 14431 1187 Beli 9444 1449 11914 14286 1175 Jual 12033 2938 7170 9226 Beli 11910 2906 7096 9134 Bersambung ke Hal. 15 andalas/irwan ginting DESAK EKSEKUSI–Massa Gerakan Mahasiswa Padang Lawas Utara (Gema Paluta) membawa spanduk saat berunjuk rasa ke Kantor Gubsu menuntut Register 40 segera dieksekusi, Rabu (4/1). • Kejatisu Diminta Segera Eksekusi Register 40 Medan-andalas Kebun sawit milik pengusaha Darius Lungguk (DL) Sitorus di Register 40 Kabupaten Padang Lawas Utara kembali diributi. Hal itu dibuktikan dengan kem- bali munculnya desakan agar Kejatisu segera mengeksekusi hutan lindung seluas 47 ribu hektare tersebut. Tuntutan dan desakan itu disampaikan seratusan massa dari Pimpinan Pusat Gerakan Mahasiswa Padang Lawas Utara (Gema Paluta) Sumut saat berde- monstrasi ke Kantor Gubsu di Jalan Diponegoro dan Kantor Ke- jatisu di Jalan Abdul Haris Nasu- tion, di Medan, Rabu (4/1). Massa Gema Paluta Sumut menyayangkan pihak Kejatisu dan pihak-pihak berwenang lain- nya yang hingga kini belum juga mengeksekusi Register 40, padahal Mahkamah Agung (MA) telah memerintahkan eksekusi sejak 4 tahun yang lalu. “Kami minta Plt Gubsu men- desak Kejatisu untuk segera me- ngeksekusi kebun DL Sitorus,” kata Agus Magabe Siregar, Koor- dinator Aksi Pimpinan Pusat Gema Paluta saat unjuk raja di Kantor Gubsu. Massa juga menuntut oknum pejabat di Pemprov Sumut tidak turut mengambil keuntungan dari persoalan yang ada. Plt Gubsu Gatot Pujo Nugroho harus serius menangani permasalahan Register 40. Selain itu meminta Kapolda Sumut segera menjalin koordinasi dengan Kejati Sumut untuk percepatan pelaksanaan eksekusi. Kepala Dinas Kehutanan Sumut JB Siringoringo bersama TAK kurang nama-nama seperti Ketua DPR Marzuki Alie, Ketua FPDIP Tjahyo Kumolo, Sekretaris FPPP DPR, Arwani Thomafi, dan Anggota Komisi I Roy Suryo, dikabarkan bukan saja memesan mobil tersebut, tetapi juga mendukung bila mobil itu diproduksi secara massal. Cerita kehebatan mobil Esemka bukan cuma terletak pada harganya yang murah, yakni sekitar Rp95 juta bahkan bisa lebih murah lagi bila diproduksi secara massal. Tetapi juga karena kualitasnya yang konon tak kalah bila dibandingkan dengan mobil- mobil buatan Jepang dan Eropa. IRONIS memang, ketika se- mua orang beranggapan kalau penampilan muda (baby face) terlihat akan sangat menawan. Namun jika kasusnya seperti Maria, pasti akan lain ceritanya. Bagaimana tidak. Di usianya yang telah mencapai 30 tahun, namun tampilan wajah, tubuh, hingga mentalnya bak menyerupai ba- yi usia 9 bulan. Dia bahkan be- lum bisa bicara, apalagi meme- nuhi kebutuhannya sendiri. Maria Audete do Nascimen- to nama lengkap perempuan asal Brazil itu. Ia lahir pada tanggal 7 Mei 1981. Maria berasal dari keluarga miskin yang tinggal di rumah dari lumpur di Ceara, Brazil. Ibu kandungnya sudah meninggal 13 tahun yang lalu dan saat ini ia tinggal bersama ayah dan ibu tirinya. Untungnya ibu tirinya, Dora, sangat menya- yanginya. Dora percaya bahwa Maria adalah hadiah dari Tuhan untuk dirinya sehingga dia me- rawatnya dengan sepenuh hati. Para ahli di Fakultas Kedok- teran Universitas Ceara perca- ya penyakit Maria disebabkan oleh kurangnya hormon tiroid. Akibat dari hipotiroidisme, tu- buhnya tidak bisa berkembang secara fisik dan mental. Sebenarnya, jika ditangani sejak awal, Maria mungkin akan tumbuh seperti anak normal lainnya, tetapi kemiskinan yang dialami Maria membuatnya tidak bisa berbuat banyak. Saat ini, pihak universitas setuju untuk memberikan pengobatan gratis kepada Maria.(NET) MOBIL ESEMKA–Wali Kota Solo Joko Widodo berdiri di samping mobil dinasnya yang baru, mobil Esemka, buatan siswa SMK di kotanya. PERMEN–Inilah salah satu varian permen Magic Pops. Permen Magic Pops menjadi sorotan berbagai pihak di tanah air karena diduga mengandung zat amphetamine. Bersambung ke Hal. 15 Pilkada Aceh Tetap 16 Februari Jakarta-andalas Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menya- takan pemilihan kepala daerah (pilkada) untuk Pro- vinsi Aceh tetap dilaksanakan pada 16 Februari 2012. "Ini sudah keempat kali ditunda, jadi sekarang tetap 16 Februari,” kata Gamawan di Kantor Ke- menterian Dalam Negeri, Rabu (4/1). Pada 30 Desember 2011 lalu, pengumuman nomor calon sudah berlangsung dan pada 14 Januari depan, tender kartu suara akan dimulai. Suasana di Aceh, kata Gamawan, sudah berangsur pulih dan memungkinkan untuk diadakan pilkada. Antisipasi keamanan akan diserahkan kepada Kepala Kepolisian Daerah Aceh Inspektur Jenderal Iskandar Hasan. "Penambahan personel tidak ada, tetapi Basarnas Siagakan Helikopter di Sumut Medan-andalas Badan "Search and Rescue" Nasional atau Basarnas mengoperasionalkan satu unit helikopter jenis BO-105 untuk membantu proses tanggap daru- rat dan penanggulangan bencana yang terjadi di Sumatera Utara. Pengoperasian itu dilakukan melalui penanda- tanganan nota kesepahaman (memorandum of understanding/Mou) dan nota kerja sama yang dilakukan Pelaksana tugas (Plt) Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho serta Kepala Basarnas Marse- kal Madya TNI Daryatmo di Medan, Rabu (4/1) Bersambung ke Hal. 15 Terkait Ditangkapnya Calo Dana Bansos Oknum di Biro Binsos Provsu Diduga Ikut Nikmati Dana Bansos Medan-andalas Pascapenangkapan MD, oknum pengurus salah satu Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Kabupaten Langkat, Kejatisu bakal membidik oknum-oknum di Biro Bina Sosial Pemprovsu yang diduga terlibat berkolusi dengan MD. Kepala Seksi Penerangan Hu- kum Kejatisu Marcos Simare-mare kepada andalas, Rabu (4/1) meng- ungkapkan, dari hasil pemeriksaan terhadap tersangka MD, ada ok- num-oknum Biro Binsos Pem- provsu yang diduga ikut menikmati dana dari hasil pencairan proposal dari lembaga itu. “Dari pemeriksaan, si oknum pengurus LSM itu diketahui sudah Bersambung ke Hal. 15 SAKSIMindo Rosalina Manurung menjalani sidang sebagai saksi untuk terdakwa Nazaruddin di Penga- dilan Tipikor, Jakarta, Rabu (4/1). Jakarta-andalas Mindo Rosalina Manulang tiba- tiba bercucuran air mata ketika hendak diperiksa sebagai saksi untuk terdakwa kasus dugaan korupsi dalam proyek pembangu- nan wisma atlet SEA Games, M Nazaruddin. Air mata itu diakui Rosa karena sedih melihat kondisi Nazaruddin saat ini. "Iya saya baru lihat lagi, dia jadi sangat kurus, jadi saya agak sedih," ujar Rosa yang mengenakan baju terusan pendek batik warna hijau dengan pasmina warna senada di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta, Rabu (4/1). Mindo Rosalina atau Rosa meng- Menangis, Rosa Sedih Lihat Nazaruddin Jadi Kurus Bersambung ke Hal. 15
16

Harian Andalas 05 Desember 2011

Mar 24, 2016

Download

Documents

Harian Andalas

Lugas dan Cerdas
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Harian Andalas 05 Desember 2011

andalasHARIAN

L U G A S D A N C E R D A S

Kamis, 5 Januari 2012 | No: 2073/Tahun VII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

Ramai-ramai Kepincut Mobil EsemkaAda fenomena menarik di Sena-yan dua hari ini. Entah karenademi pencitraan, latah, ataumemang benar-benar kepincutdengan kehebatan Mobil Esemka,politisi di Senayan diberitakanramai-ramai memesan mobilEsemka, mobil buatan siswaSekolah Menengah Kejuruan(SMK) di Solo, Jawa Tengah.

ANEH tapi NYATATerkait Ditangkapnya Calo Dana Bansos

Permen Narkoba Beredar

Bersambung ke Hal. 15

Bersambung ke Hal. 15

Bersambung ke Hal. 15

Wanita 30 Tahun

Seperti Bayi 9 Bulan

Medan-andalasPara orang tua sebaiknya semakin waspada dan se-

lektif terhadap jajanan anak-anaknya. Pasalnya saatini beredar permen yang diduga mengandung nar-koba. Permen yang diduga menjadi modus baru dalammengedarkan narkoba itu kini tengah diselidiki pihakkepolisian dan Badan Pengawas Obat dan Makanandi Jakarta dan di daerah, termasuk di Kota Medan.

Kebun SawitDL SitorusKembali Diributi

Mata Uang

AUD

CNY

EUR

GBP

HKD

Kurs Rupiah, Rabu, 4 Januari 2011

Mata Uang

JPY

MYR

SGD

USD

Jual

9544

1464

12037

14431

1187

Beli

9444

1449

11914

14286

1175

Jual

12033

2938

7170

9226

Beli

11910

2906

7096

9134

Bersambung ke Hal. 15

andalas/irwan ginting

DESAK EKSEKUSI–Massa Gerakan Mahasiswa Padang Lawas Utara (Gema Paluta) membawa spanduk saat berunjuk rasa ke Kantor Gubsu menuntut Register 40 segera dieksekusi, Rabu (4/1).

• Kejatisu Diminta Segera Eksekusi Register 40

Medan-andalasKebun sawit milik pengusaha

Darius Lungguk (DL) Sitorus diRegister 40 Kabupaten Padang

Lawas Utara kembali diributi.Hal itu dibuktikan dengan kem-bali munculnya desakan agarKejatisu segera mengeksekusihutan lindung seluas 47 ribuhektare tersebut.

Tuntutan dan desakan itudisampaikan seratusan massadari Pimpinan Pusat Gerakan

Mahasiswa Padang Lawas Utara(Gema Paluta) Sumut saat berde-monstrasi ke Kantor Gubsu diJalan Diponegoro dan Kantor Ke-jatisu di Jalan Abdul Haris Nasu-tion, di Medan, Rabu (4/1).

Massa Gema Paluta Sumutmenyayangkan pihak Kejatisudan pihak-pihak berwenang lain-

nya yang hingga kini belum jugamengeksekusi Register 40,padahal Mahkamah Agung (MA)telah memerintahkan eksekusisejak 4 tahun yang lalu.

“Kami minta Plt Gubsu men-desak Kejatisu untuk segera me-ngeksekusi kebun DL Sitorus,”kata Agus Magabe Siregar, Koor-

dinator Aksi Pimpinan PusatGema Paluta saat unjuk raja diKantor Gubsu.

Massa juga menuntut oknumpejabat di Pemprov Sumut tidakturut mengambil keuntungandari persoalan yang ada. PltGubsu Gatot Pujo Nugroho harusserius menangani permasalahan

Register 40. Selain itu memintaKapolda Sumut segera menjalinkoordinasi dengan Kejati Sumutuntuk percepatan pelaksanaaneksekusi.

Kepala Dinas KehutananSumut JB Siringoringo bersama

TAK kurang nama-nama sepertiKetua DPR Marzuki Alie, KetuaFPDIP Tjahyo Kumolo, SekretarisFPPP DPR, Arwani Thomafi, danAnggota Komisi I Roy Suryo,dikabarkan bukan saja memesanmobil tersebut, tetapi jugamendukung bila mobil itu diproduksisecara massal.

Cerita kehebatan mobil Esemkabukan cuma terletak pada harganyayang murah, yakni sekitar Rp95 jutabahkan bisa lebih murah lagi bila

diproduksi secara massal. Tetapi jugakarena kualitasnya yang konon takkalah bila dibandingkan dengan mobil-

mobil buatan Jepang dan Eropa.

IRONIS memang, ketika se-mua orang beranggapan kalaupenampilan muda (baby face)terlihat akan sangat menawan.Namun jika kasusnya sepertiMaria, pasti akan lain ceritanya.Bagaimana tidak. Di usianya yangtelah mencapai 30 tahun, namuntampilan wajah, tubuh, hinggamentalnya bak menyerupai ba-yi usia 9 bulan. Dia bahkan be-lum bisa bicara, apalagi meme-nuhi kebutuhannya sendiri.

Maria Audete do Nascimen-to nama lengkap perempuan asalBrazil itu. Ia lahir pada tanggal 7Mei 1981. Maria berasal darikeluarga miskin yang tinggal dirumah dari lumpur di Ceara,Brazil. Ibu kandungnya sudahmeninggal 13 tahun yang laludan saat ini ia tinggal bersama

ayah dan ibu tirinya. Untungnyaibu tirinya, Dora, sangat menya-yanginya. Dora percaya bahwaMaria adalah hadiah dari Tuhanuntuk dirinya sehingga dia me-rawatnya dengan sepenuh hati.

Para ahli di Fakultas Kedok-teran Universitas Ceara perca-ya penyakit Maria disebabkanoleh kurangnya hormon tiroid.Akibat dari hipotiroidisme, tu-buhnya tidak bisa berkembangsecara fisik dan mental.

Sebenarnya, jika ditanganisejak awal, Maria mungkin akantumbuh seperti anak normallainnya, tetapi kemiskinan yangdialami Maria membuatnyatidak bisa berbuat banyak. Saatini, pihak universitas setujuuntuk memberikan pengobatangratis kepada Maria.(NET)

MOBIL ESEMKA–Wali Kota Solo Joko Widodo berdiri di samping mobil dinasnya yang baru,mobil Esemka, buatan siswa SMK di kotanya.

PERMEN–Inilahsalah satu varianpermen Magic Pops.Permen Magic Popsmenjadi sorotanberbagai pihak ditanah air karenadidugamengandung zatamphetamine.

Bersambung ke Hal. 15

Pilkada AcehTetap16 FebruariJakarta-andalas

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menya-takan pemilihan kepala daerah (pilkada) untuk Pro-vinsi Aceh tetap dilaksanakan pada 16 Februari 2012.

"Ini sudah keempat kali ditunda, jadi sekarangtetap 16 Februari,” kata Gamawan di Kantor Ke-menterian Dalam Negeri, Rabu (4/1). Pada 30Desember 2011 lalu, pengumuman nomor calonsudah berlangsung dan pada 14 Januari depan, tenderkartu suara akan dimulai.

Suasana di Aceh, kata Gamawan, sudah berangsurpulih dan memungkinkan untuk diadakan pilkada.Antisipasi keamanan akan diserahkan kepada KepalaKepolisian Daerah Aceh Inspektur Jenderal IskandarHasan. "Penambahan personel tidak ada, tetapi

Basarnas SiagakanHelikopterdi SumutMedan-andalas

Badan "Search and Rescue" Nasional atauBasarnas mengoperasionalkan satu unit helikopterjenis BO-105 untuk membantu proses tanggap daru-rat dan penanggulangan bencana yang terjadi diSumatera Utara.

Pengoperasian itu dilakukan melalui penanda-tanganan nota kesepahaman (memorandum ofunderstanding/Mou) dan nota kerja sama yangdilakukan Pelaksana tugas (Plt) Gubernur SumutGatot Pujo Nugroho serta Kepala Basarnas Marse-kal Madya TNI Daryatmo di Medan, Rabu (4/1)

Bersambung ke Hal. 15

Terkait Ditangkapnya Calo Dana Bansos

Oknum di Biro Binsos ProvsuDiduga Ikut Nikmati Dana Bansos

Medan-andalasPascapenangkapan MD, oknum

pengurus salah satu LembagaSwadaya Masyarakat (LSM) diKabupaten Langkat, Kejatisu bakalmembidik oknum-oknum di BiroBina Sosial Pemprovsu yang diduga

terlibat berkolusi dengan MD.Kepala Seksi Penerangan Hu-

kum Kejatisu Marcos Simare-marekepada andalas, Rabu (4/1) meng-ungkapkan, dari hasil pemeriksaanterhadap tersangka MD, ada ok-num-oknum Biro Binsos Pem-

provsu yang diduga ikut menikmatidana dari hasil pencairan proposaldari lembaga itu.

“Dari pemeriksaan, si oknumpengurus LSM itu diketahui sudah

Bersambung ke Hal. 15

SAKSI–MindoRosalinaManurungmenjalanisidangsebagai saksiuntukterdakwaNazaruddindi Penga-dilan Tipikor,Jakarta, Rabu(4/1).

Jakarta-andalasMindo Rosalina Manulang tiba-

tiba bercucuran air mata ketikahendak diperiksa sebagai saksiuntuk terdakwa kasus dugaan

korupsi dalam proyek pembangu-nan wisma atlet SEA Games, MNazaruddin. Air mata itu diakuiRosa karena sedih melihat kondisiNazaruddin saat ini.

"Iya saya baru lihat lagi, dia jadisangat kurus, jadi saya agak sedih,"ujar Rosa yang mengenakan bajuterusan pendek batik warna hijaudengan pasmina warna senada diPengadilan Tindak Pidana Korupsi(Tipikor), Jakarta, Rabu (4/1).

Mindo Rosalina atau Rosa meng-

Menangis, Rosa Sedih LihatNazaruddin Jadi Kurus

Bersambung ke Hal. 15

Page 2: Harian Andalas 05 Desember 2011

Calo Beraksi, Tiket KM Kelud Habis

harian andalas | Hal. 2Kamis5 Januari 2012

IIIIINDONESIANDONESIANDONESIANDONESIANDONESIA memiliki simbol ketikdakadilanbaru: sandal jepit. Begitulah berita-berita darimedia asing. Aksi pengumpulan sandal jepit,

baru atau lawas, pun mendunia.Sandal jepit mendunia gara-gara kasus

penganiyaan yang menimpa AAL, pelajar SMKberusia 15 tahun pada November 2010. BriptuAhmad Rusdi yang indekos di Jalan Zebra, Palu,geram karena sandalnya berulang kali hilang. Saat'diinterogasi' pada Mei 2011, AAL mengaku dia danteman-temannya sebagai pencuri sandal-sandal itu.Saat diinterogasi, AAL mengaku terjadi pemukulan.

Orangtua AAL tidak terima sehingga melaporkanBriptu Ahmad Rusdi ke Propam Polda Sulteng.Kasus ini juga bergulir ke pengadilan. Mabes Polriberdalih, orangtua AAL-lah yang justru inginmembawa kasus ini ke pengadilan sehinggamendudukkan AAL sebagai terdakwa.

Jaksa dalam dakwaannya menyatakan AALmelakukan tindak pidana sebagaimana pasal 362KUHP tentang pencurian dan diancam 5 tahunpenjara. Sementara itu, Polda Sulteng telahmenghukum polisi penganiaya AAL. Briptu AhmadRusdi dikenai sanksi tahanan 7 hari dan BriptuSimson J Sipayang dihukum 21 hari.

Aksi pencurian yang dilakukan AAL, walaupunhanya berupa sandal jepit, tentu tidak bisa ditolerir.Namun, membawa permasalahan tersebut hinggake pengadilan, dan Jaksa mengancam denganhukuman 5 tahun penjara, merupakan sesuatuyang tidak bisa dipahami dari perspektif akal sehat.

Bagaimana mungkin seorang pelajar yangmelakukan tindakan 'kejahatan' yang tidakmenimbulkan kerugian sistemik bagi negara,diperlakukan sedemikian rupa. Fenomena inisemakin membenarkan anggapan selama ini,bahwa penegakan hukum (law enforcement) dinegeri ini, memang masih cenderung memandang'siapa' yang melakukan, bukan 'apa' yang dilakukan.

Muncul kesan, karena korban pencurianmerupakan aparat negara (polisi), aparat penegakhukum (kejaksaan), kemudian cepat meresponsdan bertindak memberikan ancaman hukumanyang sangat berat kepada pelajar pencuri sandaljepit tersebut.

Sementara, untuk kejahatan yang jauh lebihberat semisal ulah para pejabat yang terbuktimerugikan keuangan negara puluhan hinggaratusan miliar, seringkali hanya dikenai hukumantidak lebih dari 5 tahun. Masya' untuk pencurisandal jepit hukumannya juga tidak jauh berbeda.Sungguh aneh dan ironis....

Fenomena yang dialami AAL bukanlah hal barudi negeri ini. Agaknya, hal ini harus dijadikan sebagaipelajaran bagi rakyat kecil agar lebih berhati-hatidalam meniti buih dan melakoni kehidupan. Agartidak menjadi korban ketidakadilan, sebaiknyasebisa mungkin harus dihindari berurusan denganaparat penegak hukum. Monggo.....(**)(**)(**)(**)(**)

Sandal Jepit danKetidakadilan

andalasL u g a s & C e r d a s

PENERBITPT. Star Media Internusa d/h. PT. Inti Media Nusantara

PEMBINADr Eggi Sudjana SH MSi

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSIIskandar ST

WKL PEMIMPIN UMUM/WKL PEMIMPIN REDAKSI/PENJABH Baharuddin

WAKIL PEMIMPIN REDAKSI IIDedy Ardiansyah

WAKIL PEMIMPIN UMUMMA Siddik Surbakti, Christoffel Manurung SH MH

PEMIMPIN PERUSAHAANAmiruddin

REDAKTUR PELAKSANAGusliadi Ritonga

SEKRETARIS REDAKSIWindari

KOORDINATOR DAERAHAgus Salim Ujung

REDAKTURHamdani Nasution, Asril Tanjung, Hermawan,

Yonan Febrian, M.SulaimanSTAF REDAKSI

Asiong, Robenson Sidabariba, Yunan Siregar,Irwan Ginting, Felix Sidabutar, Thamrin Samosir,

Desrin Pasaribu, MaguslimFOTOGRAPHER

Rony Muharrman, Hs PoetraSIRKULASI

SepthoIKLAN

SyarifahPENASEHAT HUKUM

Syahril SH SpN; Nur Alamsyah SH MH; Abu Bokar Tambak SH MHum;A Herwan Bispo SH, H. Syafrizal SH. MH

ALAMAT REDAKSI/ TATA USAHAJalan T Amir Hamzah

Ruko Kompleks Griya Riatur Indah No. 182-184-186 MedanNOMOR REKENING

BRI Unit Kapten Muslim Medan a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 3383-01-027966-53-5

BCA KCP Tomang Elok a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 7865078382

Iklan Warna (FullColour) Rp. 15.000/mm kolomIklan Hitam Putih Rp 10.000/mm kolom

Iklan Keluarga/Ucapan Selamat Rp 3.500/mm kolomTELEPON

(061) 8449800FAKSIMILE

(061) 8462800EMAIL

REDAKSI:[email protected]: [email protected]

PENCETAKCV. Grafika Sumatera.

Isi di Luar Tanggungjawab Pencetak

E D I T O R I A L

MEDAN KITA

Medan-andalasPemerintah dan masyarakat

dingatkan untuk mewaspadaiadanya gejala ‘berlebihan’ me-mahami arti Bhineka TunggalIka, yakni dengan memaksakansatu pemahanan tanpa meng-indahkan perbedaan yang adadi Indonesia, baik dari sisi aga-ma, suku, ras maupun golongan.

“Saya melihat, saat ini adagejala kelewatan memahamiBhineka Tunggal Ika. Denganalasan untuk tetap satu, semuaharus dipaksasatukan. Pemaha-man ini harus kita waspadai ber-sama, terlebih pemerintah.Karena ini bisa memicu konfliksosial,” ungkap politisi Dr Ir HMasri Sitanggang MP padaSeminar Bhineka Tunggal IkaAdalah Kekayaan Budaya bang-sa diselenggarakan LembagaSwadaya Masyarakat Monu-men Persahabatan (LSM-MP)di Hotel Madani Medan, Rabu(4/1).

Masri yang juga menjabatKetua DPW Partai Bulan Bin-tang (PBB) Sumut ini, menye-

butkan, perbedaan suku, agama,ras, adat di Indonesia merupa-kan kenyataan yang tidak da-

pat dielakkan. Karena itu, sikapyang tepat dalam membangunnegeri ini, yakni memandang

Waspadai Gejala Berlebihan Memahami Bhinneka Tunggal Ika

“Seat kapal laut KM Keludsudah penuh hingga Selasatanggal 10 Januari 2012. Tiketyang seat memang sudah habis,namun yang non seat belum di-jual,” kata Manajer PT PelniCabang Medan Budandi kepa-da wartawan di kantor Pelni Ca-bang Medan, Rabu (4/1).

Menurutya, puncak arus ba-lik perayaan Natal dan TahunBaru diperkirakan terjadi Kamis(5/1) hingga Selasa (10/1). Pada

1 Januari lalu sedikit longgar, ka-pal membawa penumpang 2.600orang. Sementara untuk Kamis(5/1) hari ini, kapal akan memba-wa sekitar 2.700 penumpang dankondisi ini akan terjadi hinggaSelasa (10/1) mendatang. Kapaltambahan KM Ceremai yang se-belumnya melayari rute Indone-sia bagian Timur akan beroperasiKamis (5/1) dengan tujuan Tan-jung Priok via Pulau Batam-Tan-jung Balai Karimun.” terangnya.

Dia mengatakan, dibandingtahun lalu, jumlah arus balik Nataldan Tahun Baru melalui Pelabu-han Belawan naik 2%. Jumlahpenumpang berkisar 10 ribu hing-ga 11 ribu terhitung dari 3 Janurihingga 17 Januari 2012. “Jumlahpenumpang terbanyak ialah juru-san Batam sekitar 60 persen dansisanya jurusan Tanjung Priokdan Jakarta,” terangnya.

KecewaSementara itu, maraknya

para calo tiket membuat parapembeli tiket ikut mengeluh.Enda (40) warga Medan yangingin membeli tiket jurusanBatam mengeluh tidak mem-peroleh tiket reguler. “Sayakecewa, soalnya tiket di loketsudah tidak ada dengan alasanhabis terjual. Padahal di tangan

calo masih banyak tiketnya, har-ganya naik dua kali lipat. PTPelni hanya melayani pembeliantiket non seat dan tiket seatsudah tidak ada lagi,” keluhnya.

Terkait masalah calo, Budan-di mengaku pihak PT Pelni tidakada hubungan dengan para calo.“Kita hanya menjual tiket dantidak bisa membendung penjua-lan tiket kepada yang inginmembeli. Namun, PT Pelni tidakbekerjasama dengan para calotiket,” akunya.

Karena itu, Budandi mengim-bau para calon penumpang agarmembeli tiket di loket atau tra-vel resmi di Kota Medan. “Upa-yakan jangan beli tiket ke calo,beli yang resmi saja. Di Medanada sekitar 17 travel yangresmi,” imbaunya.

Medan-andalasLoket penjualan tiket PT Pelayaran Nasional

Indonesia (Pelni) Cabang Medan, Jalan KrakatauMedan, dipadati pembeli tiket. Seat Kapal Motor(KM) Kelud dari Pelabuhan Belawan tujuan Batamdan Tanjung Priok, pun sudah habis terjual.

KM Ceremai TibaSementara itu, Kepala Ope-

rasional PT Pelni Belawan Tung-gul Ompusunggu, Rabu (4/1) dikantornya, mengingatkan calonpenumpang agar tidak meng-gunakan tiket kapal laut atasnama orang lain. Sebab calonpenumpang yang diketahui me-makai nama orang akan dibatal-kan tiketnya.

“Calon penumpang janganmembeli tiket dari calo, sebab adasanksi batal berangkat bila calonpenumpang diketahui meng-gunakan tiket dengan nama ora-ng lain. Untuk itu, kami akanmelakukan pemeriksaan tiketdengan ketat untuk menganti-sipasi calon penumpang yangmenggunakan tiket orang lain,”tandas Tunggul. (SIONG/DP)

perbedaan itu secara wajar danmenerimanya sebagai keka-yaan yang dapat dijadikan se-bagai kekuatan bangsa.

Masri memaparkan, pemaha-man yang kelewat (untuk tidakmeneyebut keliru-red) tentangBhineka Tunggal Ika, menjuruspada tindakan ingin menyerag-amkan (menunggalkan) apayang secara alamiah memangtelah beraneka. Keragamanyang ada selama ini hendaknyadapat dijadikan sesuatu yangseragam yang disebut ‘Indone-sia’, dengan merujuk pada satufenomena yang telah ada. “Da-lam kaitan ini akan lahir “Indo-nesia Baru’ yang tercerabut dariakar jati dirinya,” ujar peraihdoktor ilmu pertanian dari Indiaini.

Sebelumnya, Ketua LSMMonumen Keadilan H AidanNazwir Panggabean dalam sam-butannya menyebutkan, pelak-sanaan seminar tentang Bhin-neka Tunggal Ika ini bertujuan,untuk memberikan ‘pencera-han’ baru bagi masyarakat ten-

tang apa sebenarnya maknaBhineka Tunggal Ika.

Selama ini, tandasnya, ma-syarakat hanya tahu arti Bhine-ka Tunggal Ika itu adalah berbe-da-beda tetapi tetap satu. Na-mun masyarakat kurang mema-hami makna sebenarnya yangterkandung.

“Kami berharap melalui sem-inar ini, bisa menimbulkan pera-saan lebih mendekatkan keakra-ban antarsesama kita,” harap HAidan.

Nara sumber lain yang tampilpada acara seminar ini, OK Sahrilyang dikenal sebagai penelitiLIPI/Balai Bahasa Medan, ke-mudian Majda E Muhtaj se-orang penulis dan pengamat so-sial, sedangkan moderatorAwaluddin Matondang.

Seminar ini diikuti ratusanpeserta dari berbagai elemenmasyarakat, Ormas dan LSMdan partai politik di Sumut. Tam-pak hadir pada kegiatan terse-but Anggota Komisi A DPRDSumut Abu Bokar Tambak SAgMHum. (HAM)

Andalas/ist

SEMINAR-SEMINAR-SEMINAR-SEMINAR-SEMINAR-Dari kiri: Peniliti LIPI OK Sahril, politisi Dr Ir Masri Sitanggang MP, mo-derator Awaluddin Sibarani, dan Ketua Pusham Unimed Majda Elmuhtaj saattampil dalam seminar Bhineka Tunggal Ika Adalah Kekayaan Budaya bangsa di-selenggarakan LSM Monumen Persahabatan, di Hotel Madani Medan, Rabu (4/1).

MEMADAMEMADAMEMADAMEMADAMEMADATI-TI-TI-TI-TI-Pasca Nataldan Tahun Baru, calonpenumpang kapal lautmemadati loket penjualantiket PT PelayaranNasional Indonesia (Pelni)cabang Medan, JalanKrakatau Medan,Rabu (4/1). Sayangnya, tiket seat diloket sudah tidak adadengan alasan habisterjual.

andalas/siong

Medan-andalasPemerintah Kota Medan tidak

perlu melakukan perubahan Pe-raturan Daerah (Perda) KotaMedan No 8 tahun 2002 tentangRetribusi Pelayanan Kebersihanyang sudah ada saat ini. Pasalnya,dalam Perda ini sudah memuatsanksi berupa hukuman kuru-ngan dan denda bagi yang me-langgar.

Hal itu dikatakan Wakil KetuaDPRD Kota Medan Ikrimah Ha-midy kepada wartawan, Rabu (4/1) guna menanggapi pernyataanWali Kota Medan RahudmanHarahap yang menyiratkan bakalmerubah Perda Kebersihan de-ngan mengakomodir tindak pidanaringan bagi warga yang mem-buang sampah sembarangan.

Ikrimah mengatakan, sebe-narnya Wali Kota Medan tidakperlu mengubah Perda tentangkebersihan yang sudah ada saatini. “Hal itu tidak perlu dilakukanwali kota lagi, karena Perda yangada sekarang telah mengatursanksi hukuman kurungan dandenda bagi pihak yang melang-gar masalah kebersihan kota,”kata Ikrimah.

Ikrimah menjelaskan, dalamPerda No 8 tahun 2002 Pasal 6ayat a-j telah mengatur kewajibansetiap orang pribadi atau badanuntuk menjaga dan memelihara

Penonaktifan KetuaDPRD Binjai TinggalMenunggu WaktuMedan-andalas

Penonaktifan Ketua DPRD Binjai Haris Harto yang saatini sedang menjalani proses hukum di Pengadilan TindakPidana Korupsi (Tipikor) Medan tinggal menunggu waktu.Pasalnya, surat pemberitahuan yang bersangkutan sebagaiterdakwa sudah diterima Pemerintah Provinsi SumateraUtara (Pemprovsu) dari Pengadilan Negeri Medan.

"Suratnya sudah kami terima hari ini, surat itu per tang-gal 3 Januari. Untuk selanjutnya, proses penonaktifan ituakan kami proses lebih lanjut hingga diterbitkan SK (su-rat keputusan) gubernur terkait penonaktifan yang ber-sangkutan sebagai anggota dan Ketua DPRD Binjai," kataKabag Penyelenggaraan Daerah Biro Otonomi Daerah(Otda) Pemprovsu Basyarin Yunus Tanjung, ketika dite-mui wartawan di Kantor Gubsu, Jalan Diponegoro Medan,Rabu (4/1).

Seperti diketahui, sebelumnya Pimpinan DPRD Binjaimelalui Walikota Binjai telah menyampaikan surat usulanpenonaktifan Ketua DPRD Binjai Haris Harto kepada gu-bernur. Namun Pemprovsu belum bisa melakukan prosespenonaktifan dikarenakan belum menerima surat pembe-ritahuan status Haris Harto yang saat ini menjalani proseshukum atas dugaan keterlibatan korupsi di KONI Binjai.

Setelah menyurati PN Medan, Pemprovsu akhirnyamenerima surat Nomor W2/u1/114/Pid.Sus/V.01.0/1/2012tertanggal 3 Januari yang menyebutkan Haris Harto se-dang menjalani proses persidangan dengan status sebagaiterdakwa. Selanjutnya, akan dilakukan proses oleh Pem-provsu untuk penerbitan SK Gubsu terkait pemberhen-tian sementara Haris Harto.

Sayangnya, ketika ditanyakan berapa lama proses terse-but hingga diterbitkan SK Gubsu dan disampaikan kepadaWali Kota Binjai, Basyarin tidak bersedia merinci. "Setelahada surat ini, kami akan proses, kita tunggu sajalah pro-sesnya. Yang pasti syarat untuk penonaktifan tersebutsudah lengkap," sebutnya, seraya menambahkan, pember-hentian sementara tersebut sesuai Pasal 110 ayat 8 Pe-raturan Pemerintah (PP) No 16/2010 tentang PenyusunanPeraturan DPRD tentang Tata Tertib DPRD. (WAN)

kebersihan lingkungan masing-masing dan saluran air di sekeli-lingnya.

Begitu juga pada pasal 7 ayata-d yang mengatur laranganpembuangan sampah baik di sa-luran air, di daerah aliran sungai(DAS), dan di atas parit atau be-ram jalan. Sanksi bagi pelanggarkedua pasal tersebut diatur dipasal 20 ayat 2, yakni ancamanpidana kurungan paling lama 6bulan dan denda Rp 5 juta.

“Berdasarkan pasal-pasalyang ada dalam Perda ini, WaliKota Medan tidak perlu lagi su-sah-susah untuk mengubah Per-da tersebut. Perda No 8 tahun2002 ini sudah cukup bagus, danuntuk penerapannya harus bisadimulai oleh pribadi para pejabatdan instansi pemerintah di kotaini,” ujar Ikrimah.

Menurut penasihat FraksiPKS DPRD Medan ini, bila WaliKota Medan berniat menjadikanKota Medan bersih dari sampah,seharusnya dibentuk suatu badanatau perusahaan daerah yangmenangani pengelolaan sampah.

“Nantinya, perusahaan iniyang mengatur atau mengelolaseluruh sampah di Medan. WaliKota Medan dapat mengajukanusulan Rancangan PeraturanDaerah (Ranperda) terkait yangnantinya akan kita (DPRD Me-

dan, red) bahas untuk kemudiandisahkan menjadi Perda. Ini lebihtepat dilakukan daripada me-ngubah Perda yang telah menga-tur semuanya,” terang Ikrimah.

Seperti diberitakan sebelum-nya, dalam acara peluncuran sam-pan alat pengutipan sampah disungai, Selasa (3/1) di SungaiSikambing Jalan T Amir HamzahMedan, Wali Kota Medan Rahud-man Harahap menargetkan padabulan Juni 2012 ini Kota Medanakan kelihatan bersih. Bila tidak,dirinya akan mengubah Perdatentang Kebersihan denganmencantumkan tindak pidana ri-ngan bagi warga yang membuangsampah sembarangan.

Namun begitu, kata Rahudman,mulai Januari hingga Mei 2012 pi-haknya akan melakukan sosialisa-si kepada masyarakat agar tidakmembuang sampah sembarangan,kecuali pada tempat-tempat yangsudah disediakan.

“Mulai Januari hingga Mei kitaakan melakukan sosialisasi kepa-da masyarakat agar tidak mem-buang sampah sembarangan, ter-masuk jangan membuang sam-pah ke sungai, parit, dan se-bagainya. Kemudian masyarakatharus tepat waktu mengeluarkansampah dan memisahkan sampahbasah dan sampah kering,” kataRahudman. (BEN)

Waki Ketua DPRD Medan Ikrimah Hamidy:

Wali Kota tak PerluMengubah Perda Kebersihan

Page 3: Harian Andalas 05 Desember 2011

harian andalas | Hal. 3MEDAN KITAKamis5 Januari 2012

Selama 2011

91 Korban TewasLakalantas Masuk RSUPMMedan-andalas

Selama kurun waktutahun 2011, sebanyak 91orang korban tewas akibatkecelakaan lalu lintas ma-suk ke Instalasi JenazahRumah Sakit Umum DrPirngadi Medan (RSUPM).Hal itu dikemukakan Ka-bag Hukum dan HumasRSUD dr Pirngadi Medan,Edison Peranginangin ke-pada wartawan, Rabu (4/1)di ruang kerjanya.

“Untuk kasus kecela-kaan lalulintas Januari-Desember 2011 tercatatsebanyak 91 orang tewaskorban kecelakaan lalulin-tas, disebabkan pembunu-han 28 orang, gantung diri(hanging) 9 orang, lukatusuk 1 orang, luka bakar 9orang,” katanya.

Kemudian, lanjutnya,abortus 2 orang, luka tem-

bak 5 orang, penganiayaan9 orang, kecelakaan kerja2 orang, mati tiba-tiba 46orang dan kecelakaan ke-reta api 1 orang.

"Kasus yang diotopsijuga dilakukan terhadapjenazah yang ditemukansudah membusuk dan ma-suk ke Instalasi Jenazah 3orang dan kuburan yangdikembali dibongkar untukkepentingan penyelidikan1 kasus dan jenazah yangditemukan 3 orang," ung-kapnya.

Ditambahkannya, dite-mukanya 1tulang belulangdan masuk ke InstalasiJenazah dan korban lukaterkena baling-baling 1orang. "Jumlah keseluru-han mayat yang masukada 212 orang dari ber-bagai peristiwa," pungkasEdison. (YN)

Medan-andalasPimpinan Daerah

Muhammadiyah (PDM)Kota Medan mengingat-kan pemangku kebijakan(wali kota) di KotaMedan untuk memberikeadilan kepada umatIslam. Karena kebijakanyang tak adil akanmembuat Kota Medan ditahun 2012 ini dipenuhikonflik horizontal danvertikal.

“Kasus penghancuranMasjid al-Ikhlas di JalanTimor Medan merupakansimbol dan contoh nyata darikebijakan yang tak menun-jukkan keberpihakan dankeadilan bagi umat Islam diKota Medan. Kebijakan yanghanya berpihak pada pemodalbesar yang sangat merugikankeseimbangan sosial, politikdan ekonomi di Kota Medan,”demikian antara lain butirresolusi politik awal tahun2012 PDM Kota Medan yangdisampaikan kepada war-tawan di Kantor PDM KotaMedan Jalan Mandala ByPass pada Rabu (4/1).

Resolusi disampaikanWakil Ketua PDM RafdinalSsos MAP, Ketua MajelisHikmah dan Kebijakan PublikDrs Anwar Bakti, WakilKetua Amirullah HidayahSSos, Sekretaris AffanAlQudds SSos, AmiruddinBPM dan beberapa anggotamajelis lainnya.

Ditegaskan Rafdinal,kebijakan yang tak adil, telahmenghadap-hadapkan secarafrontal antara umat Islam,pemodal kapitalis dan aparatkeamanan. Dikhawatirkan initelah menjadi bibit-bibitkonflik yang tidak diinginkan

oleh semua pihak.“Ketidakadilan pada umat

Islam di sepanjang 2010 dan2011, hanya membuat tahun2012 akan dipenuhi olehkonflik. Bila diabaikan makaakan terjadi konflik yanglebih besar dan kondisufitasMedan dan Sumatera Utaradipastikan akan terganggu.Apalagi, proses politik sepertiPilkada dan proses politiknasional seperti Pilpres jugaterus mendesak,” ujarRafdinal yang juga dosenFISIP UMSU.

Dari data yang dikumpul-kan oleh PDM Kota Medan,kata Rafdinal, selain MasjidAl-Ikhlas, Masjid RaudhatulIslam yang terletak dibelakang Hotel EmeraldGarden juga sudah hancur,padahal sudah bersetifikat.“Masjid lain yang berpotensiuntuk dihabisi seperti MasjidNurul Hidayah di kawasanKomplek MMTC JalanPancing, masjid di jalanMerak Jingga/Gudang danjuga masjid di areal RumahSakit Tembakau Deli JalanPutri Hijau. Jadi persoalan initidak main-main,” tegasRafdinal.

Dalam kesempatan ituAnwar Bakti menuturkan,

secara konkrit kebijakanekonomi, sosial politik hinggatata ruang di Kota Medan dandaerah lain di Sumut, menjadipersoalan besar. Pemerintahdiimbau tidak memberi izinkepada pengembang untukmembangun perumahan yangmeruntuhkan rumah ibadah.“Harusnya pengembangjustru ditekankan untukmembangun rumah ibadah.Pembangunan ekonomi mestiseimbang dengan spiritualkarena Kota Medan adalahkota jasa, industri danreligius,” tukas Anwar.

Anwar juga berharapkepada ormas Islam agartidak sembarangan memberiizin me-ruislag mesjid karenakepentingan bisnis parakapitalis. “Apalagi masjidyang sudah dalam statuswakaf umat Islam,” tegasnya.

Menurut Anwar, DPRDKota Medan dan organisasi-organisasi Islam harusnyamengawal Kota Medan agarlebih islami. Kini, pedagangmuslim kelas menengah telahmenjadi pedagang kecil danpedagang kecil telah menjadipengangguran. “Kita harusmelawan ketidakadilan dandiskriminasi terhadap umat,”katanya. (HAM)

Wali Kota DiingatkanSoal Keadilan dan Potensi Konflik

Muhammadiyah Kota Medan Sampaikan Resolusi Tahun 2012

Kinerja PU Bina Marga Paling BurukEvaluasi APBD Sumut 2011

Medan-andalasKinerja Dinas Pekerjaan Umum (PU) Bina Marga

Sumatera Utara (Sumut) terkait neraca anggaranpada APBD Sumut 2011, dinilai paling buruk. JikaSatuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lain diPemprov Sumut mampu menyerap anggaran hingga90-95 persen, namun instansi ini hanya mampumenyerap anggaran sebesar 78 persen saja.

Buruknya kinerja DinasPU Bina Marga Sumut ini ter-ungkap usai Plt Gubsu, GatotPujo Nugroho bersama SekdaPemprovsu, Nurdin Lubis,

Rabu (4/1) di lantai VIII Kan-tor Gubsu memimpin rapattertutup dengan seluruhSKPD dan BUMD di Pemprov-su membahas neraca APBD

Sumut 2011.“Dari seluruh SKPD, ki-

nerja anggaran Dinas PUBina Marga Sumut palingkecil, sementara daya serapSKPD lainnya rata-rata 90-95persen,” ucap SekdapovuNurdin Lubis. Kecilnya dayaserap anggaran Dinas PUBina Marga Sumut itu, takayal membuat total daya se-rap APBD Sumut 2011 se-nilai Rp5,3 triliun hanya men-capai 88,8 persen sampaiakhir tahun.

Lubis mengakui, rendah-nya daya serap APBD Sumut

2011 itu, antara lain dikarena-kan tidak tercapainya atau ter-laksananya sejumlah tender dibeberapa SKPD, yang salahsatu di Dinas PU Bina Marga.

Laporan yang diterima Lu-bis dari Kepala Dinas PU BinaMarga Sumut, Marapinta Hara-hap menyebutkan, tidak mak-simalnya kinerja anggarandi instansi itu antara lain disebabkan adanya eskalasi har-ga barang yang berdampak ke-pada tidak mampunya rekenanmenyelesaikan pekerjaan.

Selain itu, juga akibat tidak-nya ada stok aspal, sehingga

rekanan yang sudah memilikiAspal Mixing Plant (AMP)juga tidak mampu menyelesai-kan pekerjaan.

“Di luar itu, rendahnya dayaserap APBD Sumut 2011 jugaakibat DPA (Daftar PelaksanaanAnggaran) di sejumlah SKPDbaru diteken pada Juni 2011.Kemudian akibat sejumlah ten-der di beberapa SKPD baru di-laksanakan pada Juli 2011, danjuga karena P-APBD Sumut2011 baru disahkan oleh DPRDSumut pada 29 November, se-hingga praktis pelaksanaannyabaru bisa dimulai pada 7 Desem-

ber 2011, setelah melaluievaluasi selama satu ming-gu,” beber Lubis.

Lubis tak menampik,persoalan eskalasi hargadan tidak terlaksananyatender di beberapa SKPD,antara lain disebabkan lam-bannya SKPD menyerah-kan DPA kepada sekda un-tuk disahkan.

“Kalau saja DPA lebihcepat diserahkan, niscayakinerja anggaran akan lebihbaik. Dan untuk itulah, diAPBD Sumut 2012 ini, kitamemacu seluruh SKPD dan

BUMD bisa lebih cepat menye-rahkan DPA masing-masing,”ujarnya.

Mantan Kepala Inspektoratdan Sekwan DPRD Sumut inioptimis, melalui progres perbai-kan kinerja anggaran APBDSumut 2012 yang lebih baik dari2011, maka target serapan ang-garan sampai akhir bisa dipatokpada angka 95 persen.

“Insya Allah, dengan perbai-kan kinerja di seluruh SKPD,maka daya serap APBD Sumut2012 sampai akhir tahun yangkita patok sebesar 95 persenakan tercapai,” katanya. (WAN)

andalas/robenson

MEMBONGKAR-MEMBONGKAR-MEMBONGKAR-MEMBONGKAR-MEMBONGKAR-Petugas Dinas TRTB Kota Medan membongkar bangunan bagian samping lantai dua dantiga yang melanggar GSB gedung Sekolah Nanyang Zhi Hui di Jalan Abdullah Lubis-Jalan Sriwijaya Medan,Rabu (4/1).

Lagi, TRTB Bongkar Bangunan Sekolah NanyangMedan-andalas

Lagi, Dinas Tata Ruang danTata Bangunan (TRTB) KotaMedan membongkar bangunanSekolah Nanyang Zhi Hui di JalanAbdullah Lubis-Jalan SriwijayaMedan, Rabu (4/1). Pembongka-ran dilakukan karena pemba-ngunan melanggar Izin Mendi-rikan Bangunan (IMB), yaknibagian samping lantai dua dantiga melanggar Garis SepadanBangunan (GSB).

Dalam pembongkaran terse-but, Dinas TRTB yang dipimpinKabid Pemberdayaan dan Pe-manfaatan Tata Ruang Ali Toharmengerahkan seluruh anggota-nya ditambah dengan pegawaiinstansi terkait serta didukungpenuh petugas Polsekta MedanBaru dan Koramil setempat.

Sebelum melakukan pem-bongkaran, Ali Tohar terlebihdahulu memerintahkan anggo-tanya melakukan pengukuranuntuk memastikan objek yangakan dibongkar. Setelah itu, timbergerak menuju lantai dua danmelakukan pembongkaran den-gan menggunakan martil besar.Meski berulangkali dihantamnamun tidak hancur.

Melihat kondisi itu, Ali Toharlangsung memerintahkan ang-gotannya agar menggunakangerenda mesin pemotong betonsebanyak empat unit. Meski ke-empat mesin itu telah digunakan,namun tak mampu memotongbeton. Malah mata gerendanyabertumpulan sehingga tak dapatdigunakan lagi, sehingga terpak-

sa ditukar dengan mata gerenda yangbaru.

Proses pembongkaran tersebut di-saksikan langsung sejumlah warga yangrumahnya persis bersebelahan denganbangunan sekolah itu. Sejumlah wargatersebut juga merupakan warga yangkeberatan dan menolak pembangunanSekolah Nanyang tersebut.

Namun demikian, warga yang ke-beratan atas pembangunan itu tampakkecewa karena bangunan bagian sam-ping lantai dua dan tiga yang melang-gar GSB itu tidak berhasil dihancurkan.Sebab, mereka sangat keberatan de-ngan bangunan lantai dua dan tiga kare-na persis bersebelahan dengan rumahmereka.

“Kita telah berusaha sekuat tenaganamun bangunan yang melanggar GSBitu sulit dihancurkan karena sangattebal sekali. Gerenda mesin pemotongbeton yang kita bawa juga tak mampumemotongnya. Kita telah bertemu de-ngan pihak yayasan, mereka berjanjiakan membongkar sendiri. Kita akanterus mengawasinya,” tegas Ali Tohardidampingi Kasi Pengawasan Darwin.

Ketika tim hendak meninggalkanlokasi, seorang wanita paruh baya yangmengaku sebagai warga sekitar mintaagar bangunan Sekolah Nanyang di-bongkar. Pasalnya, sejak bangunansekolah itu berdiri, dia mengaku, ru-mahnya acapkali kebanjiran apabilahujan turun.

Meski tim telah menjelaskan bahwapembongkaran hanya dilakukan padabagian yang menyimpang saja, namunwanita itu tetap saja berteriak-teriak se-hingga menjadi tontonan pengendarabermotor yang melintasi kawasantersebut. (BEN)

Andalas/ist

Wakil Ketua PDM Rafdinal SSos MAP (kanan) dan Ketua Majelis Hikmah danKebijakan Publik Drs Anwar Bakti.

Rumah Sakit tak MilikiIPAL akan Dicabut IzinnyaMedan-andalas

Dinas Kesehatan Su-matera Utara ChandraSyafei menyatakan, ru-mah sakit pemerintah danswasta di Sumut yang be-lum memiliki instalasipengelolaan air limbah(IPAL) terancam dicabutizin operasionalnya.

“Semua rumah sakit ha-rus memiliki dokumen Upa-ya Pemantauan Lingku-ngan/Upaya KesehatanLingkungan (UPL/UKL),karena merupakan salahsatu syarat dalam mengaju-kan izin operasional," kataChandra Syafei di Medan,Rabu (4/1).

Untuk itu, katanya, ru-mah sakit pemerintahmaupun swasta yang bero-perasi di Sumut diharap-kan dengan segera mendi-rikan IPAL sebagai syaratpengajuan izin operasionalrumah sakit.

"IPAL merupakan salahsatu yang wajib dimiliki ru-mah sakit. Untuk itu harussegera dimiliki jika tidak in-gin izin operasionalnya di-cabut," tandasnya.

Ia mengatakan, peratu-ran yang mengharuskanrumah sakit memiliki IPALdiatur dalam UU RI No. 44

thn 2009 tentang rumahsakit, Permenkes No. 147tahun 2010 tentang peri-zinan rumah sakit danKepmenkes No. 1204tahun 2004 tentang per-syaratan kesehatan ling-kungan rumah sakit.

Dengan adanya ber-bagai aturan tersebut makasudah menjadi ketentuanbagi rumah sakit untukmemiliki IPAL. Bila haltersebut tidak diindahkanoleh manajemen rumahsakit, maka berbagai sank-si akan dihadapi, di an-taranya akan dicabut izinoperasional rumah sakititu.

"Sanksinya tidak bisamelanjutkan izin opera-sional tetap. Karena di UUyang ada, sanksi bagi ru-mah sakit yang tidak lagimemenuhi persyaratandan standar izin rumah sa-kit, dapat dicabut dan iniketentuan yang diatur daripasal 27," katanya.

Secara umum, lanjutdia, rata-rata rumah sakitdi Sumut sudah memilikiIPAL, sementara bagi yangbelum memiliki IPAL di-harapkan segera mendiri-kan fasilitas pengelolaanlimbah tersebut. (ANT)

Belawan-andalasSalah satu daya tarik dunia pelayaran sebagai

pengguna jasa kepelabuhan adalah semakinsingkatnya waktu tunggu sandar kapal di Pelabu-han Belawan. Kini waktu tunggu sandar palinglama hanya 2 sampai 3 hari saja, dibandingkansetahun sebelumnya yang mencapai 7 hari.

“Semakin singkatnya waktu tunggu sandarkapal untuk bongkar muat maka pengeluaran danaoleh agen kapal semakin berkurang pula, sehinggapelabuhan ini punya daya tarik bagi pengguna jasakepelabuhanan,” ujar Kepala Otoritas Pelabuhan IBelawan Ir Sugiyono melalui Kepala BagianPerencanaan dan Pembangunan Otoritas Pelabu-han I Belawan Brenhard Mangatur TampubolonMSi, Rabu (4/1) di kantornya, kepada andalas.

Dikatakannya, salah satu cara yang sangatmenyentuh pengguna jasa kepelabuhanan yaituwaktu tunggu sandar kapal sudah semakin baikdan juga distribusi barang bertambah lancarsehingga mengurangi cost secara signifikan.

Mengenai perkembangan Pelabuhan Belawanke depan, setahun ini Otoritas Pelabuhan IBelawan masih menyusun master plan sebagaidasar untuk bergerak untuk merencanakan indukpelabuhan dibuat berzonais.

Mengelola pelabuhan, katanya, tidak bisa hanyadilihat dalam pelaksanaan setahun ini, tapi harusdibuat program yang matang secara berkalasehingga ke depan membuah hasil yang benar-benar menyentuh semua pihak sehingga berdam-pak positif terhadap masyarakat sekitar.

Untuk mengembangkan pelabuhan, katanya,bukan berdasarkan kepentingan tapi secarakomprehensif. Artinya semua pihak harus merasa-kan dampak positif hasil dari pelabuhan itu. “Untukitu perlu bersinergi semua pihak yang terkait diPelabuhan Belawan,” ucapnya.

Menurut Brenhard, adakalanya penggusuransesuatu usaha yang tidak terkait dengan kepelabu-hanan dan penataan usaha-usaha seperti pengem-bangan peti kemas untuk dapat mempercepatdistribusi barang. Karenanya, Pelabuhan Belawansaat ini sudah mulai ditata dengan baik sepertipemindahan Terminal Penumpang dari Ujung Baruke pelabuhan lama, karena di lokasi itu akan dibuatterminal terpadu yaitu terminal penumpang kapallaut, kereta api, dan terminal bus.

“Diharapkan, kondisi Pelabuhan Belawan kedepan akan semakin maju sesuai master plan yangsedang digodok saat ini di Otoritas Pelabuhan danmenjadi pelabuhan yang diminati dunia pelayaranuntuk bongkar muat,” harap Brenhard Tampubo-lon. (DP)

Setahun Otoritas Pelabuhan I Belawan

Waktu Tunggu KapalSandar Makin Singkat

Page 4: Harian Andalas 05 Desember 2011

HUKUM & KRIMINALKamis5 Januari 2012 harian andalas | Hal. 4

TERLIBAT KASUS DUGAAN PENIPUAN

Pegawai Lapas SiantarDiamankan Polsek Medan Baru

Kabur, Pelaku JambretKehabisan Bensin

Sindikat PenipuOnline Ditangkap

4 Rumah di TanahKaro TerbakarTanah Karo-andalas

Empat rumah di Desa Kaban,Kecamatan Kabanjahe musnahdilahap si jago merah, Selasa (3/1) sekira pukul 20.00 WIB. Tidakada korban jiwa, namun kerugiandiperkirakan mencapai puluhanjuta rupiah.

Belum diketahui pasti pe-nyebab kebakaran itu. Pihakkepolisian yang turun ke lokasimasih melakukan penyelidikan.

Informasi yang diperoleh dilokasi kebakaran, ke empatrumah warga yang terbakar itumilik Dalan Beru Karo (45)Bapak Nur Sinaga (55) Wanto(35) dan Bahagia Ginting (40).

Menurut sekertaris DesaKaban, Carli BR Surbakti (45),peristiwa itu diduga akibat leda-kan kompor. Untuk memadam-kan api, tiga unit mobil pemadamkebakaran dari Dinas KesbangPol Linmas Pemkab Karo ditu-runkan. Api baru dapat dijinakansetelah 1,5 jam kemudian. (NT)

Jual Sabu,Pengelola WarkopDitangkapMedan-andalas

Kedapatan menjual narkotikajenis sabu-sabu, seorang penge-lola warung kopi (warkop) diBatang Kuis ditangkap petugasReskrim Polsek Percut Seituan.

Tersangka Edi Yono (48)ditangkap saat menunggu calonpembelinya di pos satpam salahsatu swalayan di Jalan MedanBatang Kuis Pasar VIII, Rabu (4/1) sekira pukul 13.00 WIB.

Saat ditangkap dari wargaPasar VII Gang Amal ini polisimenyita satu paket sabu sehargaRp300 ribu. Informasi penang-kapan tersangka atas laporanmasyarakat.

Kapolsek Percut Sei Tuan,Kompol Maringan Simanjuntakketika dikonfirmasi wartawanmembenarkan penangkapanitu.(ACO)

Vega ZR DilarikanTetanggaPerbaungan-andalas

Sepeda motor Vega ZRBK3751 YAA, milik Dewi (25) wargaDusun Langsat Desa Melati,Kecamatan Perbaungan, Sergairaib setelah dipinjam tetang-ganya, Gombloh (27) Sabtu (10/12) sekira pukul 15.00 WIB.Kasusnya sudah dilaporkan kor-ban ke Polsek Perbaungan.

Usai memberikan kete-rangannya kepada petugas,Selasa (3/1) korban mengatakan,sebelum melaporkan pelaku kepolisi, korban sudah berusahamenjumpainya. Namun Gomblohtidak terlihat lagi.

Niat saya membantu pelakudengan meminjamkan sepedamotor saya. Terus terang sayamenyesal, padahal niatku baikmau membantu tetangga,” katakorban.

Kapolsek Perbaungan, AKPMarludin SAg membenarkanpengaduan korban, Dewi wargaDusun Langsat, Desa Melati,Kecamatan Perbaungan, Sergai,yang kehilangan sepeda motor-nya setelah dipinjamkannya.

”Kasusnya masih dalampenyelidikan petugas kepolisianPolsek Perbaungan,” tandasKapolsek. (RYAD)

Pelajar Hanyut di PantaiCasanova Ditemukan Tewas

Bocah 8 Tahun Terseret Arus Sungai Deli Belum Ditemukan

Korban Andika Simajuntak(16) warga Jalan PengayomanGang Eprata No 4 B, Medan Ba-rat ini ditemukan di 500 meterdari lokasinya tenggelam dalamkondisi tewas.

Pantauan andalas di TKP,sebelum dilakukan proses pen-carian terhadap tubuh Andhika,pagi hari pengelola Pantai Casa-nova, Amir Barus terlebih dahu-lu membuat acara ritual untukmeminta petunjuk kepada peng-huni sungai tentang keberadaankorban.

Kemudian, Amir yang jugadiketahui sebagai keturunanSibayak Namo Suro melemparsehelai daun sirih ke dalam sungai

dimana Andika tenggelam.Menurut sejumlah warga

yang ada di pinggir sungai, Amirkerap melakukan ritual melem-par sirih seperti itu bila ada yangmenjadi korban tenggelam diPantai Casanova.

"Abang itu sering melakukanitu bila ada yang jadi korbantenggelam sebagai petunjukkeberadaan orang yang teng-gelam. Bila sirih itu natinya ha-nya berputar-putar di atas,berarti tubuh korban berada dilokasi tempatnya tenggelam.Namun bila sirih yang dilem-parkan hanyut terbawa arus,maka tubuh korban juga pastitelah hanyut," ujar warga tadi.

Setelah mendapat gambarandari Amir yang mengarahkanagar pencarian mengikuti aliransungai, sejumlah warga, pihakKepolisian Sektor Biru Biruserta dibantu tim SAR BasarnasMedan lalu melakukanpencarian.

Sekira 500 Meter dari lokasikorban terpeleset, tubuh Andhi-ka akhirnya ditemukan di dasarsungai dengan posisi telungkuptidak bernyawa lagi. Selanjutnyajenazah korban dievakuasidengan cara ditandu ke pinggirsungai.

Begitu tubuh Andhika dite-mukan, ayah korban Ardi Sima-juntak (43) dan Ibunya Eka (40)terlihat histeris begitu melihatanak semata wayangnya yangsudah tidak bernyawa.

Bahkan, sejumlah wargayang mengerumuni tubuh Andi-ka yang terbujur kaku tidaktahan menahan derai air matabegitu melihat kedua orang tua

ini tak henti-hentinya meratapitubuh anaknya yang telah ter-bungkus kantung jenazah.

Kapolsek Biru Biru, AKPMulyadi Melalui Kanit ReskrimIpda S Sembiring ketika dikon-firmasi andalas di lokasi mem-benarkan penemuan AndhikaSimajuntak dalam kondisi takbernyawa.

"Benar tubuh korban kitatemukan sekira pukul 10 tadidengan posisi telungkup sekira500 Meter dari lokasi kejadian.Dan sesuai dengan permintaankeluarga, jasad Andhika Sima-juntak langsung disemayamkandi rumah duka,” tuturnya.

Sementara itu, bocah berusia8 tahun yang hilang terseretarus Sungai Deli kawasan JalanSekata/Karsa Lingkungan XII,Kelurahan Karang Berombak,Kecamatan Medan Barat, padahari yang sama hingga Rabu (4/1) belum ditemukan keber-adaannya. (STP/ACO)

Biru Biru-andalasProses pencarian pelajar kelas III SMP Candra

Mata hanyut di Pantai Casanova Desa Namo SuroBaru, Selasa (3/1) sekira pukul 16.00 Wib laluakhirnya membuahkan hasil pada hari kedua atau,Rabu (4/1) sekira pukul 10.00 WIB.

Medan-andalasPelaku kejahatan jalanan

yang satu ini ketiban sial. Saathendak kabur setelah men-jambret kalung emas di JalanKeadilan Cemara Asri, Medan,Rabu (4/1) sepeda motornyakehabisan bensin.

Akibatnya, pemuda yangbelakangan diketahui bernamaBeni Azhari (22) langsungdiamuk massa. Setelah itu,dalam kondisi babak belurtersangka langsung diserahkanke Polsek Percut Seituan.

Informasi diperoleh, pagi itukorban Herlina Wati (31) wargaJalan Budi Utomo Pancing II,Kelurahan Indra Kasih yangmengendarai sepeda motorhendak pulang.

Tiba di TKP, sepeda motoryang dikendarai ibu rumahtangga yang satu ini langsungdipepet pelaku. Setelah dekat,pelaku langsung merampas

seuntai kalung emas di leherkorban lalu kabur.

Saat itu juga korban berteriakminta tolong. Warga langsungmengejar tersangka. Tiba di mulutgang family, sepeda motor pelakumati kehabisan bensin.

Takut dimassa, pelaku lang-sung masuk ke dalam rumahwarga. Sedangkan temannyalangsung kabur. Kemudian kor-ban melihat sepeda motor pelakuterparkir di depan rumah warga.

Disitu korban yang me-manggil warga langsung meng-amankan sepeda motor pelaku.Namun saat hendak diaman-kan, tiba-tiba pelaku keluardari rumah warga yang menga-ku sedang buang air besar.

Korban yang masih ingatwajah dan baju pelaku langsungberteriak “maling”. Sontakwarga yang mendengar lang-sung menangkap pelaku danmembabak belurkannya. (ACO)

Medan-andalasPerjalanan salah seorang

pelaku penipuan melalui duniamaya, Dony (30), akhirnya ber-akhir. Rabu, (4/1) siang, sekirapukul 11.30 WIB, warga JalanSeiserayu ini dibekuk SatReskrim Polsek Medan Baru.Belum menuai untug, pria ber-tubuh tegap sudah harus men-dekam di balik jeruji besi.

Dony diamankan petugasketika akan menarik uang hasilpenipuan dilakukannya dariteller Unit Pembantu BankRakyat Indonesia (BRI) JalanGatot Subroto Medan.

Korabnnya, Dini (28) wagaJalan Marelan. Untungnya, kor-ban langsung tanggap kalaudirinya menjadi korban penipuan.

Keterangan diterima warta-wan, saat ini Dony sedangmenjalani pemeriksaan di Pol-sek Medan Baru, guna mem-pertanggungjawabkan per-buatannya. Penipuan dilakukanDony, berawal dari perkenalandengan korban melalui via HP,beberapa minggu lalu.

Dimana, Dony mengaku me-rupakan sales sebuah peru-sahaan yang menjual barang

elektronik. “Dia menawarkan IPod dengan harga murah kepa-da saya,” kata Dini kepada, saatmembuat laporan pengaduan diPolsek Medan Baru.

Perkenalan tersebut ber-buntut panjang. Berkat bujukrayuan Dony, membuat Dinipercaya dan menyerahkanuang dengan mentransfer kerekening Dony senilai Rp2,6juta. Transaksi dilakukan.Selidik punya selidik, ternyataDony tidak pernah bekerja diperusahaan yang dimaksud.

Mengetahu hal itu, Dinikemudian meminta tolongpihak Bank BRI tempat dimanaDony akan menarik uang darihasil penipuan yang dia laku-kan. “Saat akan diambil kitalangsung bekuk dia,” kata salahseorang Satpam BRI.

Kapolsek Medan baru Kom-pol Dony Alexander yang di-konfirmasi wartawan membe-narkan penagkapan tersebut.

“Saat ini pelaku sudah kitaamankan dan masih dalampengembangan,” tegasnya. Polisimenduga, jika Dony merupakansalah seorang jaringan pelakupenipuan melalui online. (HER)

Curi Getah Karet PohonTumbang Diamankan

KASUS PENCURIAN – Tersangka pencuri getah karet di pohon yang sudahtumbang saat diamankan bersama barang bukti sepeda motor di MapolresSergai. andalas/supriyadi

Dolok Masihul-andalasKetahuan mencuri getah di

pohon karet yang sudah tum-bang milik PT Socfindo, DesaMaria Bandar, Kecamatan Do-lok Masihul, Sergai, Sumantoalias Manto (33) warga DusunKongsi Lima, Desa DolokSagala, Kecamatan Dolok Ma-sihul, diserahkan petugas ke-amnanan kebun ke MapolresSergai, Rabu (4/1) sekira pukul13.00 WIB.

Sumber di kepolisian me-nyebutkan, Sumanto diaman-kan bersama barang bukti be-rupa satu unit sepeda motordan getah karet sebanyak 15kilogram yang di masukandalam tong plastik.

“Dia (Sumanto –red) dise-rahkan ke polisi karena keta-huan Papam ketika mengambilgetah karet milik PT Soc-findo,” ucap sumber.

Terpisah, Sumanto dihada-

pan penyidik Satreskrim Pol-res Sergai mengaku, baru se-kali mengambil getah karetmilik PT Socfindo. Getah yangdiambil berasal dari pohonkaret yang sudah ditumbangoleh pihak perkebunan.

“Aku terpaksa mengambilgetah karet untuk kebutuhanrumah tangga bang. Getahnyasebanyak 15 Kg, aku kutip daripohon yang ditumbangi pihakperkebunan, bukan yang masihdisadap (deres –red) oleh pihakperkebunan PT Socfindo,”pungkas Sumanto.

Kasubag Humas PolresSergai, AKP ZN Siregar mem-benarkan ada pihak PT Socfin-do menyerahkan pelaku pen-curian getah.

“Pelakunya di tangkap olehpengaman kebun, lalu bersamabarang bukti diserahkan keMapolres Sergai,” tandas Ka-subag. (RYAD)

Medan-andalasOknum pegawai Lembaga

Permasyarakatan (LP) Siantar,DP (33) warga Jalan Sei SerayuGang Buntu, Medan, Rabu (4/1) sekira pukul 10.30 WIB di-tangkap petugas Reskrim Pol-sek Medan Baru.

DP ditangkap atas kasusdugaan penipuan dengan modusmenjual barang elektronik me-lalui internet. Korbannya, DiniAgraini (26) warga Merelan.Saat ditangkap dari tersangkadisita barang bukti sebilah pisau,sepeda motor dan dua unitponsel.

Kapolsek Medan Baru, Kom-pol Dony Alexander SIK ketikadikonfirmasi wartawan mem-

benarkan penangkap tersebut.Peristiwa penipuan itu ter-

jadi pada Selasa (3/1) siang. Saatitu korban mendapat telepondari kawannya, Godel (buron)dengan menawarkan ipad se-harga Rp2.6 juta. Karena korbanyang merasa sudah mengenalGodel, dirinya lantas menerimatawarawan tersebut.

Selanjutnya Godel menyu-ruh korban untuk segera men-transfer uang yang sudah dise-pakati ke Bank BRI atas namaDhoni Prayogi (tersangka DP,–red).

Selanjutnya, korban men-tranfer uang tersebut melaluiATM BCA miliknya. Dini me-rasa curiga karena 1 hari setelah

uang ditransfer barang (ipad)yang dijanjikannya tak jugaditerimanya. Merasa curiga,korban lantas kembali meng-hubungi Godel.

Herannya, saat korban meng-hubungi Godel, pria yangmengaku tinggal di Sumedang,Jawa Barat membatah kalaudirinya telah menawarkan barang(Ipad) tersebut kepada korban.

Korban yang merasa tertipu,lantas menghungi temannyayang ada di Bank BRI untukmemblokir uang yang sudahditransfernya.

Ternyata setelah dilakukanpengecekan, korban menge-tahui kalau ATM BRI atas namaDhoni Prayodi itu adalah Unit

BRI yang ada di Gatot Subroto,Ayahanda, Medan.

Mengetahui hal tersebut,korban lantas mendatangi Pol-sek Medan Baru untuk mela-porkan kasus tersebut. Setelahbekerja sama dengan petugas,akhirnya Dhoni Prayodi berhasildiamankan oleh petugas saathendak mencairkan uang yangdikirim korban. Guna penye-lidikan lebih lanjut, Dhoni Prayodidiboyong ke Polsek Medan Baru.

Di kantor polisi, Dhoni me-ngaku perannya dalam sindikatpenipuan itu sebagai pengambiluang yang ditransfer korbannya.“Saya hanya disuruh ambil uangaja pak," katanya Dhoni sembarimenundukkan kepalanya.(ACO)

LAPOR POLISI – Korban Dewi ketikamembuat laporan polisi. andalas/supriyadi

PALLADIUM PLAZA12.00-14.10-16.20-18.30-

20.40BINJAI

12.30-14.40-16.50-19.00-21.10

THAMRIN12.00-14.10-16.20

SUN (3D)16.50-19.00-21.10

THAMRIN18.40-21.00

PLAZA12.00-13.50-15.40-17.50-

19.50 BINJAI

12.45-14.55-17.05-19.15-21.25

PALLADIUM17.30-20.00THAMRIN

12.30-15.00-17.30-20.00SUN

12.45-15.15-17.45-20.15

PALLADIUM13.00-15.10-17.20-19.30-

21.40PALLADIUM

12.00-14.10-16.20-18.30-20.40

BINJAI12.15-14.05-15.55

PALLADIUM12.00-13.50-15.40

THAMRIN12.00-14.10-16.40-19.00-

21.20PLAZA

13.10-15.30-17.50-20.10

BINJAI17.35-20.05

SUN13.00-15.40-18.20-21.00PALLADIUM THAMRIN12.15-14.55-17.15-19.45

PROSES EVAKUASI – Tim SAR melakukan proses evakuai jenazah Andika Simajuntak (16) warga Jalan Pengayoman Gang Eprata No 4 B, Medan Barat yang hanyut diPantai Casanova Desa Namo Suro Baru, Selasa (3/1) sekira pukul 16.00 Wib lalu. Jasad pelajar SMP ini ditemukan Rabu (4/1) sekira pukul 10.00 WIB.

andalas/imanuel sitepu

Page 5: Harian Andalas 05 Desember 2011

HUKUM & KRIMINALKamis5 Januari 2012 harian andalas | Hal. 5

Sidang Lanjutan Dugaan Korupsi KONI Binjai

Hakim Tolak KeberatanHaris Harto atas Dakwaan JPU

TERKAIT DUGAAN KORUPSI DANA TUNJANGAN 233 GURU

Mantan Plt KadisdikLabuhan Batu Dituntut

6 Tahun Penjara

Kebakaran Tewaskan Ang Kok Hua dan Lim Kwe Kwe

Polisi Tunggu Hasil Uji Labfor

Terkait Laporan Pedagang Ikan Pasar Simpanglimun

5 Satpam PT InatexSegera Dipanggil Polisi

Medan-andalasUntuk mengetahui penyebab terjadinya

kebakaran yang menewaskan dua wargasuku tionghoa, Ang Kok Hua (50) dan LimKwe Kwe (65) di Jalan Pukat V, Medan,Kepolisian Sektor Percut Sei Tuan masihmenunggu hasil uji laboratorium forensik(labfor) polri cabang Medan.

“Sambil mengggu hasil labfor, pe-nyidik telah memeriksa delapan orangsaksi diantaranya, kedua istri korban dananak Lim Kwe Kwe,” kata KapolsekPercut Sei Tuan, Kompol Maringan Si-manjuntak, kemarin.

Sedangkan sumber dari kepolisian,sebelum kebakaran maut terjadi, keduakorban terlibat pertengkaran yangdisebut-sebut pemicunya permasalahanutang. Setelah pertengkaran itu, tak lamakemudian terjadi kebakaran yang mene-waskan kedua korban.

Hal senada juga dikatakan KapolsekPercur Seituan. Orang nomor satu diPolsek Percut Seituan itu mengatakan,pertengkaran itu terjadi di dalam ruanganlantai bawah.

“Menurut pengakuan anaknya, diamendengar pertengakaran antara orang-tuanya, Lim Kwe Kwe dengan Ang Kok

Hua di lantai bawah. Kita tunggulah hasillabfor nanti," ujarnya.

Sementa itu, gara-gara mercon tigapintu rumah di Jalan Jati III LingkunganXIII, Kelurahan Teladan Timur, Keca-matan Medan Kota, Selasa (3/1) sekirapukul 20.00 WIB juga ludes dilahap sijago merah.

Informasi diperoleh, sebelumnyaanak dari R Manulang (12) saat itu se-dang bermain kembang api. Sisa kem-bang api yang dibakar jatuh di seng fiberrumah yang dikontraknya tersebut.

Hal tersebut tak diketahui pemilikrumah hingga api membesar dan memba-kar seluruh seng. Warga sekitar yangmengetahui kejadian tersebut langsungberusaha memadamkan api dengan alatseadanya.

Namun, bahan yang mudah terbakardengan cepat membuat api membesardan membakar dua rumah lainnya yangletaknya berdampingan. Tujuh unit mobilDinas Pemadam Kebakaran PemkoMedan dikerahkan, hingga api dapatdipadamkan 1 jam kemudian. Tidak adakorban jiwa dalam musibah tersebut.Sedangkan, kerugian ditaksir mencapaipuluhan juta rupiah. (ACO)

Medan-andalasPenyidik Reskrim Polsek Medan

Kota akan segera memanggil limasatpam PT Inatex untuk dimintai kete-rangannya terkait laporan pengaduankasus dugaan pengrusakan lapak peda-gang ikan pasar simpanglimun, Medan.

Kelima petugas keamanan PT Inatextersebut masing-masing, Taufik, Togap,Hotner Siahaan, Sofyan dan Anto aliasAdong.

“Mereka akan kita panggil untukdimintai keterangannya. Soal status hu-kumnya, tergantung hail penyidikannanti,” kata Kepala Polisi Sektor MedanKota, Kompol M Hari Sandy Sinurat SIKkepada wartawan, Rabu (4/1).

Tentunya kami pasti seriuslah me-nangani kasus ini. Kami juga menye-salkan tindakan yang dilakukan paraSatpam tersebut. Sebab, Kapolrestamelalui Wali Kota Medan dan anggotadewan sudah sepakat antara PT Inatex

dan pedagang batasan-batasan tertentu,di antaranya meja-meja para pedagangsementara dibiarkan di lokasi lama gunamencari tempat berjualan yang baru.Bahkan, pedagang juga telah memenuhikewajibannya,” tambah Sandy.

Sayang, sebut Sandy, baru seharikesepakatan itu telah terjadi pengrusakanlapak. Syukurnya para pedagang tidakmembalas melakukan tindakan anarkis.

Bayangkan jika mereka kembalimenyerang pasti terjadi kerusuhan.Apalagi saat itu sedang Operasi Lilin."Satpam Inatex bagaikan tidak mendu-kung polisi menjaga kondusifitas,"keluhnya.

Sandy juga mengakui, sampai saat inipihaknya belum melakukan pemeriksaanterhadap lima Satpam tersebut.

"Tetapi dalam waktu dekat pasti kitapanggil untuk diminta keterangan, misal-nya siapa yang memberi perintah meru-sak meja pedagang," katanya.(HER)

Mantan Plt Kadis Pendidikan Labuhan Batu, AdiSusanto Purba dituntut 6 tahun penjara denda Rp100

juta dan membayar uang pengganti sebesarRp1.450.000.000.

menerima dana sertifikasi untuk531 guru sebesar Rp7,98 miliar.Namun setelah dipotong pajak15% jumlahnya menjadi Rp6,7miliar.

Terdakwa Halomoan lantasmemproses pencairan danatersebut. Setelah seluruh cekditandatangani terdakwa AdiSusanto Purba selaku KPA,Halomoan pun mencairkan cektersebut ke Bank Sumut.

Akan tetapi, 10 lembar cekditandatangani terdakwa AdiSusanto Purba tanpa dilengkapidokumen pendukung seperti,Surat Perintah Pencairan Dana(SP2D). Sehingga seluruh danasebesar Rp6,7 miliar itu dapatdicairkan Halomoan.

Setelah dana tersebut ditanganHalomoan, dia hanya mentrasferke rekening 298 guru. Sementaradana sertifikasi untuk 233 gurusebesar Rp2,91 miliar tidakditransfer Halomoan ke rekening

guru bersangkutan.Akibatnya, para guruyang merasa dirugikanmengadukan kasus inike aparat penegakhukum. Rp2,91 miliaryang tidak ditansfertersebut, kata jaksa,

sebagian digunakanHalomoan untuk

kepentingan pribadinya dansebagian lagi untuk menutupi kasdinas yang telah lama kosong.

Adi Susanto, menurut jaksa,telah bersalah menimbulkankerugian negara sebesar Rp2,91miliar karena menandatangani 10lembar cek tanpa terlebih dahulumemeriksanya, apakah telahdilengkapi dokumen pendukungatau belum.

Setelah mendengarkanpembacaan tuntutan, MajelisHakim diketuai Jonner Manikmenunda sidang hingga Rabumendatang, dengan agendapembelaan terdakwa atas tuntutanJPU. (THA)

Hal itu diungkapkan jaksapenuntut umum dariKejari Rantau Prapat,Boy Panali dalam

persidangan di Pengadilan Tipikoryang bersidang di PN Medan,kemarin.

Boy menyatakan Adi bersalahmelanggar Pasal 3 Jo Pasal 18 UUtindak pidana korupsi danaseeritifikasi atau tunjangan 233guru pada 2010 sebesar Rp2,91miliar bersama-sama Halomoan(berkas terpisah).

“Menuntut terdakwa selama 6tahun penjara denda Rp50 jutadan membayar uang penggantisebesar Rp1.450.000.000,” ujarBoy Panali.

Tuntutan itu berdasarkanketerangan para saksi dan faktaditemui dipersidangan. Terdakwadiketahui sebagai orang yangbertanggung jawab dalampencairan dana tersebut, tidakmelakukan pembayaran terhadappara guru yang berhakmenerimanya.

“Terdakwa selakuKuasa PenggunaAnggaran (KPA) tidakmelakukan pencairandana memberikannyakepada guru-guru yangberhak menerimanya,”beber Boy.

Atas putusan ini, terdakwabersama penasihat hukumnyamelakukan pembelaan.

“Saya akan melakukanpembelaan Pak Hakim,” ucap AdiSusanto pelan dengan wajahmemucat dan lemas karenamendengarkan tuntutan jaksa itu.

Sekadar mengingatkan,terdakwa bersama BendaharaDisdik Labuhan Batu yang ketikaitu dijabat Halomoan, didakwamelakukan korupsi danasertifikasi atau tunjangan 233guru 2010 sebesar Rp2,91 miliar.Keduanya diadili dalam berkasterpisah.

Pada 2010, Disdik Labuhanbatu

Medan-andalasMasyarakat yang

bermukim di sepanjang JalanPertahanan Patumbak kinibisa benafas lenggah.Mereka tak lagi merasakandebu berterbangan akibattruk-truk pengangkut tanahyang setiap saat melintas didaerahnya.

Aktivitas Galian C Ilegaldi Patumbak Berhenti Total

Sejumlah Pengelola Diburu Polisigerebek tiga lokasi galian c ilegal diDesa Patumbak Kampung, Pasar II,Kecamatan Patumbak, KabupatenDeli Serdang yang notabenenyamenjadi penyebab keresahan warga,Selasa (3/1) lalu.

Pantauan andalas pasca peng-gerebekan itu, aktivitas galian c ile-gal di atas lahan eks PTPN II itu ber-henti total. Tak ada lagi aktivitas yangdiduga merusak lingkungan hidup danmeresahkan warga sekitar itu.

Sementara itu sejumlah pengelolagalian c ilegal yang belum ditangkappada saat penggerebekan itu dila-kukan, hingga Rabu (4/1) masihdiburu jajaran Sat Reskrim PolrestaMedan dan Polsek Patumbak.

Pihak berwenang mengatakan, jika

para pengelola itu nantinya diamankanakan diserahkan ke Penyidik PegawaiNegeri Sipil (PPNS) karena menyang-kut pelanggaran perda.

Polisi hanya melakukan tindakanawal. Orang-orang yang terkait ke-giatan ini nantinya akan periksa PPNS.Namun jika ada ditemukan tindakpidana seperti perusakan lingkunganhidup, maka penyidik polisi yang akanmelakukan pemeriksaan.

“Untuk membuktikan adanyaunsur perusakan lingkungan hidup,meski ada keterangan saksi ahli. Kitaakan tetap lakukan koordinasi deng-an Pemkab Deli Serdang,” kata Ka-polresta Medan Kombes Pol TagamSinaga SH MH usai menggereklokasi galian c ilegal itu.

Kapolresta Medan sebelumnyajuga mengatakan bahwa pengge-rebekan lokasi galian c itu semata-mata hanya menindak lanjuti keluhanmasyarakat yang komplain denganaktivitas galian c itu.

“Ada dua alasan kami melakukantindakan kepolisian ini. Yang perta-ma, masyarakat komplain karena ba-nyaknya angkutan membawa tanahpagi dan siang membuat daerahmereka menjadi kawasan debu.

Yang kedua, bahwa sesuai denganketerangan Pemkab Deli Serdang,galian c ini tak memiliki izin sehinggamelanggar perda. Untuk lingkunganhidupnya, nanti kita periksa dulusaksi ahlinya,” ujar KapolrestaMedan. (HER/HSP)

Medan-andalasMajelis Hakim Pengadilan

Tipikor pada Pengadilan NegeriMedan yang menangani perkaradugaan korupsi KONI Binjai tahun2007 senilai Rp951 juta, menolakkeberatan terdakwa mantan KetuaHarian KONI Binjai, Ir Haris HartoMSP, yang juga ketua DPRD KotaBinjai atas dakwaan jaksa penuntutumum (JPU), Rabu (4/12).

"Menyatakan keberatan pe-nasehat hukum terdakwa terhadapdakwaan Jaksa Penuntut Umumtidak dapat diterima," ujar KetuaMajelis Hakim Jonny Sitohang,saat membacakan amar putusansela majelis hakim atas keberatanpenasehat hukum terdakwa ter-hadap dakwaan JPU atau eksepsi.

Majelis hakim juga menyatakansurat dakwaan JPU telah me-menuhi syarat sebagai dasar pe-meriksaan terhadap terdakwaHaris Harto.

"Oleh karena itu, memerin-tahkan Jaksa Penuntut Umummelanjutkan pemeriksaan perkaraini dengan menghadirkan saksi-saksi," kata Jonny.

Ditolaknya keberatan terdakwaHaris Harto tersebut, karena

majelis hakim menilai poin-poinyang disampaikan dalam eksepsipenasehat hukum terdakwa, se-perti dakwaan JPU tidak cermattelah masuk dalam materi pokokperkara yang membutuhkan pem-buktian lebih lanjut.

"Untuk mengetahui benar ti-daknya terdakwa melakukan ko-rupsi dana bantuan KONI harusdibuktikan melalui pemeriksaansaksi-saksi di persidangan," lanjutJonny.

Seusai membacakan putusansela, Jonny memerintahkan JPUHeriansyah dkk untuk meng-hadirkan para saksi pada persi-dangan Rabu pekan depan. Jonnymeminta JPU menghadirkan saksisebanyak-banyaknya demi meng-hemat waktu mengingat saksidalam perkara ini cukup banyak,yakni 70 orang.

Menanggapi putusan sela maje-lis hakim tersebut, penasehat hu-kum terdakwa Suretno menyata-kan menerimanya dan akan menja-lani persidangan sebagaimanatelah dijadwalkan.

Sebagaimana diketahui HarisHarto, yang hingga kini masihmenjabat Ketua DPRD Binjai

didakwa melakukan korupsi danabantuan KONI Binjai tahun 2007sebesar Rp951 juta dari Rp1,7miliar dana bantuan yang dicair-kan. Dia dijerat dengan Pasal 2ayat (1) jo Pasal 18 UU No. 31Tahun 1999 tentang Pemberan-tasan Tindak Pidana Korupsi seba-gaimana telah diubah dengan UUNo. 20 tahun 2001 jo Pasal 55 ayat(1) ke-1 KUHPidana, subsider Pa-sal 3 jo Pasal 18 UU No. 31 Tahun1999 sebagaimana telah diubahdengan UU. No. 20 tahun 2001.

Meski telah berstatus terdakwa,namun hingga kini Haris Harto te-tap tidak ditahan bahkan masih aktifsebagai Ketua DPRD Binjai. Majelishakim yang menyidangkan perkaraini juga tidak memerintahkan agarHaris Harto ditahan.

Kepada massa Gerakan Maha-siswa Bersatu Indonesia Raya(Gembira) yang berunjuk rasa diGedung PN Medan pada 28 De-sember 2011 lalu, Humas PN Me-dan Jonny Sitohang yang juga Ke-tua Majelis Hakim perkara ini me-nyatakan, tidak ditahannya HarisHarto karena ia bersikap koope-ratif dan selalu hadir tepat waktupada setiap persidangan. (THA)

andalas/hs poetra

Situasi nyaman ini dirasakanmasyarakat setelah KapolrestaMedan Kombes Pol Tagam SinagaSH MH dan Kasat Reskrim KompolMoch Yoris MY Marzuki SIK bersa-ma ratusan anggotanya meng-

Kabag OpsPolrestaMedanDiganti

Medan-andalasKepela Polisi Daerah

Sumatera Utara (Kapol-dasu) Irjen Pol WisjnuAmat Sastro menggantijabatan Kepala BagianOperasional (Kabag Ops)Polresta Medan KompolYushfi M Nasution SIK.

Kabid Humas PoldaSumut, Kombes Pol DrsRaden Heru Prakoso ke-tika dikonfirmasi wartawanmelalui telepon selulernyamembenarkan pergantianjabatan itu.

"Mutasi di lingkunganpolri hal biasa, denganalasan penyegaran, jugaalasan promosi jabatan,”kata Heru via selular, Ra-bu, (4/1) malam.

Bersamaan denganKompol Yushfi M NasutionSIK, Kapoldasu juga meng-ganti sejumlah jabatan diPolres jajaran Poldasu ter-masuk mantan KapolsekBinjai Utara Kompol KuasaPurba yang dicopot karenatahanannya kabur. (HER)

GALIAN C ILEGAL – Kapolresta Medan Kombes Pol Tagam Sinaga SH MHusai menghentikan paksa galian c ilegal di Desa Patumbak Kampung,

Pasar II, Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Selasa (3/1) lalu,mengamati lokasi yang telah porak poranda itu yang penuh dengan

kubangan besar bukti aktivitas ini lama berjalan dan meresahkan warga.

Page 6: Harian Andalas 05 Desember 2011

Jumat25 November 2011 harian andalas | Hal. 6RAGAMKamis, 5 Januari 2011 harian andalas | Hal. 6

Harian andalasmemberikan ruang dan kesempatan bagi guru

dan siswa/siswi untuk mengirimkan hasilkarya tulisan, puisi dan informasi berita seputar

aktivitas kegiatan sekolah kirimkan melaluiemail : [email protected]

Inovasi Siswa SMK Perlu Dihargai

TANAH air Indonesiayang berada di daerahtropis memberikan

konsekwensi positif tanahnyayang subur, samudra lautanyang kaya dengan beragamkehidupan, isi buminyaberagam dari mulai bahan-bahan tambang yang potensialuntuk digunakan dandimanfaatkan. Tidak dikeloladengan baik sebagaimanamandat konstitusi di dalamUndang-Undang Dasar 1945Pasal 33 ayat (3) "Bumi dan airdan kekayaan alam yangterkandung di dalamnyadikuasai oleh negara dandipergunakan untuk sebesar-besar kemakmuran rakyat".

Atas dasar itulah rakyatmenuntut negara untukmendistribusikan pengelolaanpada rakyat melalui hak ulayattidak dipenuhi. Justru negaramemberikan kepada pemilikmodal dengan dalih untukinvestasi dan pemerataan. Yangterjadi, rakyat menjadi korbanbahkan tidak dilibatkan dandiikutsertakan dalampengambilan keputusan yangakhirnya timbul tuntutan-tuntutan yang berakhir konflik.

Konflik hak atas tanahmasyarakat dengan pemodal,berturut-turut di akhir tahun2011 sebagaimana yang terjadidi Kabupaten Mesuji diLampung dan di Mesuji,Kabupaten Ogan Komering Ilir,Sumatera Selatan. Demikianmasyarakat Pulau PadangKepulauan Riau yangmelakukan jahit mulut danMasyarakat Kecamatan SapeKabupaten Bima NusaTenggara Barat (NTB) yangmemblokir Pelabuhan Sapeyang berakhir bentrok dengan

aparat dan 3 (tiga) korbanmeninggal dunia, terkaitpenolakan ijin pertambangan.

Bahkan tidak menutupkemungkinan potensi konflikagraria akan terjadi di SumateraUtara karena struktur distribusipenguasaan tanah yangtimpang, apalagi tanah-tanahkomunal banyak berubahmenjadi tanah individual ataumengambil bentuk penguasaantanah secara absentee.Sementara peningkatanpendapatan petani yangdikabarkan mencapai 26, 8 %belum menjaminan terjadinyakenaikan pendapatan secara riildi kalangan petani kecil danburuh tani.

Salah satu tuntutan amanahreformasi di segala bidangtermasuk di dalamnya untukmemperbaharui kebijakanagraria secara tegas tertuangdalam Tap MPR No. IX/2001,pasal 6 yakni: "MenugaskanDPR-RI bersama Presiden RIuntuk segera mengatur lebihlanjut pelaksanaanpembaharuan agraria danpengelolaan sumberdaya alamserta mencabut, merubah, dan/atau mengganti semua undang-undang dan peraturanpelaksananya yang tidaksejalan dengan ketetapan ini".

Puncak kekhawatiran publikterbukti adanya perkawinanaparat dan kapitalisme dilapangan agrarian. Kekerasanbernuansa militeristik denganjatuhnya korban jiwa danpenganakemasan pemodalbesar selama ini telah mewarnaikenyataan sehari-hari.Kekerasan yangdipertontonkan aparatusnegara telah menjadi "halbiasa" yang dirasakan rakyat

yang haknya dirampas, dibabatkebunnya, dibakar rumahnya,diusir dari kampungnya bahkantidak sedikit meregang nyawaakibat konflik agraria.

Apabila kebijakan reformaagraria sampai dengan tahun2012 tidak terselesaikan makayang akan terjadi bara konflikantara masyarakat denganpemerintah di satu pihak danpemilik pemodal di lain pihak.Untuk mengatasi konflikagraria berlandaskan denganpolitik hukum yangbersebrangan dengan hukumadat berakibat pembunuhansecara berlahan-lahan karenanegara membiarkan hukumadat bersaing dengan hukumnasional atau hukum negarayang penuh dengan kekuatanjauh diatas hukum adapt.Sebagaimana mengutipPendapat Begawan SosiologHukum Progresif Prof, SatjiptoRaharjo politik hukum sepertiitu adalah ibarat "memasukankambing dan macan dalam satukandang". Mengetahuikelemahan hukum adat dalamkonflik pertanahan negara danpemerintah semestinya cepat-cepat mengeluarkan peraturanyang melindungi hak ulayatmasyarakat adat dari ancamankapitalisasi lahan.

Hak-Hak Dasar RakyatAtas Tanah

Hukum-hukum yang adajustru menjadi sarana yangpaling ampuh untukmendeprivasi hak-hak dasarmasyarakat atas sumber-sumber daya strategis yangsemula mereka kuasai baikdalam artian ekonomik maupunpolitik. Masalah yang terjadipada konflik agrariamemperlihatkan betapa

sulitnya hak-hak asasi di bidanghukum mendapatkanperlindungan dan perlakuanyang sama sebagaimana yangdiharapkan. Perjuangan kelas-kelas menengah seperti kaumintelektual, mahasiswa dantokoh LSM/NGO agarpemerintah lebihmemperhatikan hak-hak azasimanusia dalam revorma agrariamerupakan perjuangan yangpatut didukung sepenuhnyaoleh masyarakat luas.

Legalisasi Tanah RakyatLegalisasi bukan merupakan

tujuan akhir dari revorma agraria,peninjauan ulang danmemperbaharui kebijakan agrariaperlu dilakukan untukmemberikan dasar legal bagipelaksanaan pembaharuanagraria menuju keadilan agrarian,untuk itu disyaratkan komitmenkuat dari penyelenggara negara.Kebijakan pembaharuan yangmendasar bagi agraria menjadiprasyarat bagi terciptanya systempengelolaan alam yangberkelanjutan.

Kebijakan melegalisasitanah-tanah yang sudahdiduduki, digarap dan menjadisumber penghidupan rakyatpenting dilakukan, nilai positifkebijakan legalisasi diantaranya:

1. Untuk memastikanstatus hak kepemilikan

2. Untuk memastikanjaminan keamanan

3. Sebagai modal socialuntuk pengembangan ekonomirakyat, revitalisasi pertaniandan pembangunan pedesaanyang bertumpu pada kekuatandan kepentingan petani.

Kriminalisasi terhadaprakyat di daerah konflikpertanahan, terjadi karena

adanya penguasaan lahan yangberlebihan yang dilakukan olehpenguasa dan pemilik modalyang diduga telah terjadipersekongkolan antarapenguasa dan pengusahasehingga rakyat sebagaipemilik sah atas areal/lahanyang dipersengketakanakhirnya terkalahkan denganlegitimasi hukum formal berupaSertifikat Hak Milik/Hak GunaUsaha dan Surat Ijin konsesiatas pengusaan hutan/lahanuntuk kepentingan ekonomidan industrialisasi.

Persoalan tanah tetapmerupakan masalah yangdominan mewarnai ketegangandan keresahan masyarakat,didasari keserakahan yangdilakukan oleh oknum danpemilik modal yang terbilangdari golongan the haves, untukmenguasai asset ekonomiberupa tanah nampak pulaupaya mereka untukmemanipulasi tanah-tanah didaerah. Menurut ketentuanadalah tanah-tanah yangdikuasai oleh hak ulayat secarakomunal diatas tanah ulayatitulah rakyat mempertaruhkanhidupnya timbulnya konflikagraria adanya kecendruanganpenguasaan terhadap tanahulayat dan masyarakat yangberakibat penyempitan hak danpeluang rakyat untukmengelolanya sebagai sumbermata pencaharian danmemelihara kelestarian sebagaisalah satu bentuk untukmempertahankan kearifan localdengan kebijakan tanah untukrakyat.

*Advisor Hukum dan Tata Kelola Pemerintahan

(Mahasiswa Tesis S-2 Hukum Tata Negara

Universitas Sumatera Utara tahun 2011)

Konflik Tanah Rakyat Diakhir Tahun 2011Oleh: Joko Riskiyono

Jakarta-andalasPemerintah pusat maupun

daerah seharusnya menghargaidan mendorong inisiatif dankreativitas siswa di SekolahMenengah Kejuruan atau SMK.

Lingkungan kondusif harus diciptakan agarkreativitas siswa berkembang seperti yangdilakukan SMKN 2 Surakarta, SMKN 2Salatiga, SMK Tunas Harapan Pati, SMKN 2Wonogiri, SMK Jenangan 1 Ponorogo, danSMK 1 Kediri yang membuat SUV bermesin1.500 cc dengan nama Kiat Esemka.

Hal itu dikemukakan Menteri KoordinatorKesejahteraan Rakyat Agung Laksono seusaiPaparan Program Kemenkokesra Awal Tahun,Rabu (4/1) siang, di Jakarta. "Karya anakbangsa ini harus diapresiasi. Cobalah hargai.Jangan ditertawakan atau dienyek gitu lho agarmereka tidak patah semangat," ujarnya.

Bahkan, saran Agung, para siswa SMKharus diajari cara membuat mobil dengankualitas yang lebih baik dan terjaminkeamanannya. Ia berharap karya siswa-siswaSMK itu bisa diproduksi secara massal dansesuai prosedur melalui kerja sama dengankalangan industri dan investor.

Jika memungkinkan akan lebih baik lagi jikapara siswa SMK membuat mobil berbahanbakar gas sebagai alternatif BBM yang kianmahal. Namun Agung mengingatkan SMKuntuk memastikan bahwa seluruh komponenmobil SMK telah lolos uji kelayakan danberstandar SNI. "Kalau mobilnya murah danteruji dengan baik, apa salahnya mobil-mobildinas pemerintah nanti beli di SMK," kataAgung. (ANT)

Antikorupsi AkanJadi Mata KuliahWajibJakarta - andalas

Forum Rektor Indonesia akan menerapkanpendidikan antikorupsi untuk kalanganmahasiswa. Ketua Forum Rektor Indonesia(FRI) Prof Dr Ir Usman Rianse mengatakan,pendidikan antikorupsi harus diajarkan diseluruh perguruan tinggi yang ada diIndonesia.

"Pendidikan antikorupsi ini, harus menjadimata kuliah wajib di seluruh perguruan tinggi,"kata Usman yang juga Rektor UniversitasHaluoleo (Unhalu), di Kendari, SulawesiTenggara, Senin kemarin.

Usman, yang baru terpilih sebagai KetuaFRI periode 2012 ini mengungkapkan, untukmenyelamatkan generasi muda dari maraknya"budaya" korupsi, tidak cukup hanyamengandalkan pendidikan budi pekerti, tetapiharus diikuti dengan mata kuliah khusus.

"Inilah yang menjadi program dan komitmenutama saya, ketika mendapatkan kepercayaandari seluruh rektor untuk menjadi ketua FRI2012," katanya.

Menurutnya, bukan hanya pendidikanantikorupsi yang diperlukan. Jikamemungkinkan mata kuliah ini juga akandiberikan bersama pendidikan antipencucianuang (money laundring) yang harus menjadimata kuliah wajib di setiap perguruan tinggi.

Mata kuliah ini sudah harus menjadi bagiandari kurikulum pendidikan di seluruhperguruan dan mulai diajarkan pada awal2012. "Saya sudah koordinasikan denganseluruh rektor dan mereka menyetujuiprogram ini," kata Usman.

Ia menjelaskan, terkait dengan pendidikanantikorupsi di perguruan tinggi tersebut,pihaknya juga akan membicarakan atauberkoordinasi dengan Komisi PemberantasanKorupsi (KPK). (ANT)

Pemerintah pusatmaupun daerahseharusnya menghargaidan mendorong inisiatifdan kreativitas siswa diSekolah MenengahKejuruan atau SMK.

Foto/int

Page 7: Harian Andalas 05 Desember 2011

Kamis5 Januari 2011 harian andalas | Hal. 7IKLAN

FAMILY RENTAL MOBIL (PT)APV Kj. Kapsul pkt hmt 10jam, Altis, L-300, Innova, L.Cruiser, N-Eyes, Bus, Hrn,Mgn, Bln, Utk dlm dan di luarkota. Hotline: 7734 2359 /

0819 3328 4540

Page 8: Harian Andalas 05 Desember 2011

OLAHRAGA harian andalas | Hal. 8Kamis5 Januari 2012

Valencia-andalasPerdelapan final Copa del Rey musim ini

menyajikan sepasang laga dimana masing-masing klub yang berhadapan memilikikekuatan relatif seimbang. Selain Sociedadkontra Mallorca, ada Valencia versus Sevilla.Duel yang disebut terakhir, Jumat (6/1) dinihariWIB sudah pasti lebih seru.

SEVILLAVALENCIA vs

RELATIF SEIMBANGSevilla punya keunggulan motivasi pengingat

Copa del Rey menjadi kesemppatan tunggal untukmeraih sesuatu di akhir musim. Jesus Navas cs. sudahterpental sejak dini di play off Liga Eropa dan bisadibilang mustahil menjuarai La Liga. Bandingkan dengantim tuan rumah, yang melaju ke babak 32 besar di ajangserupa.

"Copa adalah gelar yang penting bagi pemain, fan, danklub. Kami berambisi melangkah sejauh mungkin diajang ini," tandas bek asal Prancis, Julien Escude diMarca.

Hanya, sial bagi Sevilla, sejumlah pilar pentingmereka masih terkendala dengan kebugarannya.Pemain sayap Diego Perotti masih di Argentinadan sedang dalam proses penyembuhan cederaotot, gelandang Gary Medel terkena flu, sementaraKanoute juga tengah menjalani pemulihan cedera.

Duel itu juga akan dibumbui oleh adu kehebatanantara dua bomber papan atas Negeri Matador siap

tampil maksimal demi menggoda pelatih timnas Vicentedel Bosque untuk menyertakannya ke Piala Eropa 2012pasca cedera David Villa.

Sementara itu, Sevilla punya Alvaro Negredo, yangbaru melangsungkan pernikahan dengan Clara, gadis asalValencia, pada 23 Desember. Jika tak terkena cedera,orang terakhir ini sudah hampir pasti dibawa kePolandia-Ukraina.

Hanya, selama ini Negredo sekadar menjadi pelapisVilla dan Fernando Torres. Nah, mengingat performaTorres yang tak kunjung membaik di Chelsea, Negredokudu memanfaatkan setiap laga dengan baik agar Del

Bosque menjadikannya bomber utama La Furia Roja diEuro.(NET-YON)

Sevilla memang agak menurun di dua joarnada terakhir LaLiga.Los Nervionenses besutan Marcelino Garcia Toral takluk 0-1 dari Levante dan 2-6 saat menjamu Madrid.

Tapi, hal itutidak otomatis memperlihatkan ke-k u a t a n Sevilla saat ini. Mereka beruntung

libur Natal dan Tahun Baru hadirdi saat yang tepat. Tim asalAndalusia jadi punya cukupwaktu untuk setidaknyamembenahi kondisi mental yangterpuruk.

Jangan lupa nahwa Sevilla menekukValencia di ajang La Liga pada akhir

September. Kala itu goltunggal Frederic

Kanoute menjadipembeda kedua

tim.

HEAD TO HEAD VALENCIA VS SEVILLA

24 Sep 2011 Sevilla 1 - 0 Valencia (LL)21 Mar 2011 Valencia 0 - 1 Sevilla (LL)09 Nov 2010 Sevilla 2 - 0 Valencia (LL)01 Feb 2010 Sevilla 2 - 1 Valencia (LL)31 Agu 2009 Valencia 2 - 0 Sevilla (LL)

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR VALENCIA

23 Des 2011 Valencia 4 - 0 Cadiz (CDR)19 Des 2011 Valencia 2 - 0 Málaga (LL)14 Des 2011 Cadiz 0 - 0 Valencia (CDR)11 Des 2011 Real Betis 2 - 1 Valencia (LL)07 Des 2011 Chelsea 3 - 0 Valencia (LL)

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR SEVILLA

21 Des 2011 Sevilla 2 - 1 San Roque(CDR)18 Des 2011 Sevilla 2 - 6 Real Madrid (LL)14 Des 2011 San Roqu 0 - 1 Sevilla (CDR)11 Des 2011 Levante UD 1 - 0 Sevilla (LL)06 Des 2011 Sevilla 3 - 0 Getafe (LL)

PREDIKSI SUSUNANDAN FORMASI PEMAIN

VALENCIA

1-D. Alves, 22-Mathieu, 18-V.Ruiz, 4-Rami, 23-Miguel, 6-Albelda, 10-Banega, 17-J.

Alba, 7-Jonas, 19-Pablo H. ,9-Soldado

SEVILLA

13-J. Varas, 3-F. Navarro, 6-Spahic, 2-Fazio, 4-Caceres, 7-J. Navas, 8-Medel, 11-Rakitic,20-Del Moral, 15-Trochowski,

9-Negredo

Manchester-andalasSetelah dipecundangi Sunderland, Manchester City kembali ke jalur

kemenangan. Dalam lanjutan Liga Premier di pekan ke-20 yang berlangsung dikandang sendiri, Etihad Stadium, Rabu (4/1) dinihari WIB, meskipun tampil dengan10 pemain di 20 menit terakhir, The Citizens menggebuk tamunya Liverpooldengan skor telak 3-0.

Ketiga gol kemenangan City dihasilkan melalui sepakan striker asalArgentina Sergio Aguero, sundulan gelandang Pantai Gading Yaya Toure

dan eksekusi penalti winger Timnas Inggris James Milner. Denganhasil ini, City kian memperkokoh posisinya di puncak klasemendengan jumlah 48 poin atau unggul 3 angka dari rivalterberatnya Manchester United yang baru akanbertanding malam nanti di kandang NewcastleUnited.

Sejak kick-off, skuad asuhan Roberto Mancini me-nerapkan pressure ketat terhadappertahanan The Reds. Namun,justru Liverpool yang mendapatpeluang emas pertama di menitketujuh. Mendapat umpan aku-rat dari Jordan Henderson, usa-ha Stewart Downing dapat diga-galkan kiper Joe Hart. City mem-balas lewat sepakan Edin Dzekoyang diblok kiper Pepe Reina.

Di menit kesepuluh, City unggul1-0 berkat gol Sergio Aguero danblunder Reina. Mendapat bola di luarkotak penalti, Aguero melancarkan ten-dangan keras ke arah gawang. Bola yang sempat mengenai badanDaniel Agger gagal diantisipasi Reina. Tiga menit kemudian,tembakan lob Aguero dapat diantisipasi Reina.

Gol tersebut kian menggugah City menggempur SI Merah. Dimenit ke-21, Dzeko nyaris memperbesar keunggulan ketikatembakannya dari jarak 27 meter membentur kaki Martin Skrteldan tipis melenceng di sisi kanan gawang Reina yang mati langkah.Dua menit berselang, Liverpool membalas lewat free-kick CharlieAdam yang masih dapat diblok Hart.

Gol kedua City tercipta di menit ke-33. Berawal dari tendanganpenjuru James Milner yang disundul kapten Vincent Kompanydan dapat ditepis Reina. Dari corner kedua yang dilakukan DavidSilva, sundulan Yaya Toure yang menghujam bagian atas gawangtak dapat diantisipasi Reina. Skor 2-0. Tiga menit jelang jeda,Kompany melakukan penyelamatan gemilang dengan membloktembakan Dirk Kuyt di depan gawang.

Di babak kedua, menyadari ketertinggalan timnya, bos TheReds Kenny Dalglish memasukkan Steven Gerrard dan CraigBellamy. Liverpool mulai menekan. Upaya yang berhasil di menitke-72 ketika Gareth Barry mendapat kartu kuning kedua aliaskartu merah. Namun, justru City yang semenit kemudianmenambah keunggulan melalui eksekusi penalti Milner. Penaltidiberikan wasit karena pelanggaran yang dilakukan Skrtel terhadapYaya Toure. Skor 3-0.

Di bawah tekanan tim tamu, di menit ke-80, Adam Johnsonnyaris memperbesar keunggulan City. Tendangannya hanyamembentur tiang kanan gawang Reina. Di sisa waktu Liverpoolmenggempur pertahanan tuan rumah. Sayang, tiga peluang emaslewat Maxi Rodriguez, Bellamy, dan Downing dapat digagalkankiper Joe Hart. (NET)

Madrid Nyaris TersandungMadrid-andalas

Juara bertahan Real Madrid nyaris tersandung saatmenjamu Malaga di leg pertama babak 16 besar Copadel Rey yang berlangsung di Santiago Bernabeu, Se-lasa (3/1) malam waktu setempat atau Rabu (4/1)dinihari WIB. Sampai usainya babak pertama, Los M-

erengues tertinggal dua gol. Berkat penam-pilan gemilang di babak kedua, akhirnya

Madrid mampu membalikkan keadaan danberbalik unggul 3-2 (0-2).

Turun tanpa bek andalannya, SergioRamos, pertahanan Madrid begitu rapuh menyikapiakselerasi anak-anak Malaga yang diasuh mantanentrenador Madrid Manuel Pellegrini. Sepuluh menitsetelah kick-off, Malaga unggul 1-0 melalui sundulanSergio Sanchez meneruskan umpan dari tendangan

penjuru yang dilakukan Santi Cazorla.Sembilan belas menit berlalu, lewat set-pieces yang sama Malaga menambahkeunggulan menjadi 2-0 melalui headingMartin Demichelis yang bergerak lebihcepat ketimbang kiper Iker Casillas saatmengantisipasi bola hasil umpan

Cazorla.Di awal babak kedua, Jose Mou-

rinho mengamuk dan langsungmelakukan tiga pergantian

pemain dengan memasuk-kan Karim Benzema, Me-

s u t Ozil, dan Sami Khedira,g u n a menggantikan Kaka, JoseC a l - lejon, dan Alvaro Arbeloa.H a s i l - nya, Madrid mengurungp e r - tahanan Los Boquerones.Upaya gi- gih tuan rumah mem-b u a h k a n hasil.

D a l a m interval dua menit,Madrid me- nyamakan kedudu-kan melalui tendangan kerasKhedira di menit ke-68 dans o n t e k a n Gonzalo Higuain dimenit ke-70. Gol balasan Los Merengu-es yang kedua lebih banyak disebabkan kesalahan ataublunder yang dilakukan bek Sanchez yang menyo-dorkan back-pass tanggung kepada kiper WillyCaballero. Alhasil, bola dicuri Higuain yang kemudiantanpa kesulitan menceploskannya ke dalam gawang.

Madrid kian bernafsu mencari gol tambahan untukmeraih kemenangan. Delapan menit kemudian, come-back Madrid komplet setelah Benzema yang me-manfaatkan umpan Cristiano Ronaldo berhasil men-jebol gawang Caballero. Skor 3-2. Di pengujung laga,gol cantik Ronaldo dianulir karena sebelumnya telahberdiri dalam posisi off-side.

Sesuai dengan jadwal, kedua tim akan kembali ber-temu di leg kedua yang berlangsung di La Rosaleda,Selasa (10/1) pekan depan.

Sementara itu, dalam pertandingan sebelumnya,dua tim kasta Segunda Division, Mirandes dan Alcor-con membuat kejutan dengan mengalahkan dua timPrimera Division. Mirandes unggul 2-0 atas RacingSantander dan Alcorcon menaklukkan Levante 2-1.Sementara itu, Albacete dan Athletic Bilbao bermainimbang tanpa gol.(NET)

MU Monitor"Messi-nya Rusia"Manchester-andalas

Pada pertengahan Desember lalu, manajer Man-chester United Sir Alex Ferguson dikait-kaitkan denganbintang muda FC Basel, Xherdan Shaqiri. Kontribusigelandang muda berusia 20 tahun itu sangat kentara saatBasel menjungkirbalikkan prakiraan para pengamatdengan menyingkirkan Setan Merah di panggung LigaChampions.

Tak lama kemudian, di awal Januari 2012, Fergusonkembali dikait-kaitkan dengan “daun muda” yang jugakerap disebut-sebut mempunyai gaya permainan yangsama dengan bintang Barcelona dan Argentina LionelMessi. Pemain yang dimaksud adalah playmaker CSKAMoscow dan Timnas Rusia, Alan Dzagoev.

Kabarnya, selama berbulan-bulan sepakterjang Dzagoev di lapangan hijau telahdiamati tim pemandu bakat MU yangmenjadi kurir Ferguson. Setan Merah pundiklaim tak keberatan dengan bandrol

harga Dzagoev—juga diminati Juventus danParis St Germain (PSG)—yang dipatok CSKA sebesar18 juta pound atau sekitar Rp 252 miliar.

Yang menarik, Ferguson diklaim telah lamatertarik dengan aksi Dzagoev. Yaitu ketikaCSKA berkunjung ke Old Trafford dim a t c h d a y keempat babakpenyisihanGrup BL i g a

Championsm u - sim 2009-2010. Ketikai t u , Dzagoev membuat CSKAunggul 1-0 lewat golnya di menit ke-25. Setelah ter-tinggal 1-3 di babak pertama, MU akhirnya mampumenyamakan kedudukan menjadi 3-3 melalui dua golbalasan yang dicetak Paul Scholes dan Antonio Valenciadi enam menit terakhir pertandingan.

Dalam dua tahun belakangan, tampak jelas Fergusonlebih memilih mengakuisisi para pemain muda berbakatdan bertalenta—semisal Javier Hernandez, David de Gea,Chris Smalling, dan Phil Jones—ketimbang pemainberpengalaman yang menuntut fee transfer dan gaji yangsangat besar. Andai upaya MU membidik bintang InterMilan Wesley Sneijder kembali kandas, tidak tertutupkemungkinan jika Ferguson bakal bergerak mendekatiDzagoev, baik di bursa transfer musim dingin Januariatau di akhir musim.(NET)

Liverpool tak BandingHukuman SuarezLiverpool-andalas

“The Reds” Liverpool akhirnya memilih menerimahukuman berat untuk penyerang andalannya Luis Suarezatas aksi tak terpujinya terhadap bek kiri ManchesterUnited Patrice Evra.

Seperti diketahui Suarez mendapat hukuman beratberupa skorsing delapan pertandingan dan denda 40.000pound karena melakukan penghinaan rasis kepada Evrasaat kedua tim bertemu Oktober lalu.

The Reds sempat berencana mengajukanbanding, namun akhirnya urung dilaksa-nakan sehingga Suarez akan segera men-jalani skorsing delapan pertandingan. Suarezakan mulai menjalani hukuman saat Liver-pool melawan Manchester City beberapajam mendatang.

"Liverpool siang ini telah menginformasikan FA bilamereka tidak akan mengajukan banding atas keputusanKomisi Regulator Independen dalam kaitannya denganhukuman untuk Suarez belum lama ini," demikian rilisresmi FA.

Absennya Suarez sebenarnya akan menjadi kerugianbesar bagi Liverpool karena pemain asal Uruguay itumerupakan tumpuan utama untuk mendulang gol.(NET)

City Gebuk Liverpool

XherdanShaqiri

Luis Suarez

SOLDADO

Kare Benzema

City Gebuk Liverpool

NEGREDO

SERGEOAGUERO

Page 9: Harian Andalas 05 Desember 2011

Kamis5 Januari 2011 OLAHRAGA harian andalas | Hal. 9

Kuota Atlet Olimpiade Baru Terisi Setengah

Diego MichielsResmi ke Persija IPL

Seperti dilansir situs resmi Persija IPL, Diegoakan dikontrak selama dua musim dan akanmemakai kostum bernomor punggung 15.Penandatanganan kontrak dilakukan hari Rabu(4/1) ini dan Diego sudah langsung mulai ikutlatihan bersama tim asuhan Jaya Hartono.

"Diego telah menandatangani kontrakdengan Persija hari ini, dan langsung mengikuti

latihan bersama tim pagi dan sore ini di lapanganPSAU, Halim Perdanakusuma Jakarta," ungkapmedia officer Persija Amira Kareem.

Diego tidak memiliki klub setelahmemutuskan mengundurkan diri dari PelitaJaya. Diego memilih mundur dari Pelita karenatidak bisa memperkuat timnas Indonesia bilamerumput di ISL, yang tidak diakui oleh PSSI.

Persija IPL membutuhkan kehadiran Diegountuk meningkatkan prestasi tim sehingga bisamemenuhi target menjuarai IPL.

"Kami tahu Diego berstatus free saat ini.Sebelumnya kami juga sudah meminta izinkepada PSSI untuk mengambil Diego dan PSSImengijinkan. Diego juga mempunyai keinginanuntuk bisa tetap bermain di klub ibukota. Makakami lakukan kontak dan menawarkan Diegountuk bergabung, dan dia bersedia," tutur ArdhiTjahjoko selaku Manajer Persija. (NET)

Jakarta-andalasMasa depan pemain belakang

timnas U-23 Indonesia DiegoMichiels akhirnya terjawab. Pemainnaturalisasi asal Belanda itu memilihmemperkuat Persija Jakarta yangtampil di kompetisi IPL, setelahmundur dari Pelita Jaya ISL.

Sriwijaya ke Puncak KlasemenLamongan-andalas

Sriwijaya FC berhasil menggeser PSPS Pekanbarudari puncak klasemen sementara Indonesia SuperLeague (ISL) musim 2011-2012. Dalam lanjutankompetisi di pekan kelima yang berlangsung di StadionSurajaya, Lamongan, Rabu (4/1) sore, Laskar Wong Kitoberhasil mencuri satu poin hasil bermain imbang 1-1langsung dengan tuan rumah Persela Lamongan.

Dengan tambahan satu angka, jumlah pundi-pundinilai Sriwijaya menjadi 10 poin unggul satu angka dariPSPS yang kemarin sukses mengalahkan PersisamSamarinda 2-1. Sementara itu, hasil seri tersebutmendongkrak posisi Laskar Joko Tingkir, julukanPersela, keperingkat ke-11 dengan jumlah 5 angkaunggul selisih gol dari Persiba Balikpapan.

Bertanding di bawah kondisi lapangan yang becekakibat hujan, kedua tim gagal menampilkan permainanterbaiknya menyusul laju bola yang kerap terhambatgenangan air. Meski demikian, atmosfir pertandingantetap seru dimana Persela dan Sriwijaya lebihmemeragakan pola permainan langsung denganmengandalkan bola-bola atas.

Tuan rumah Laskar Joko Tingkir unggul cepat 1-0ketika babak pertama baru berusia tiga menit. Gol ini taklepas dari kesalahan bek Nova Arianto saatmengantisipasi umpan lambung playmaker PerselaGustavo Lopez yang tertuju pada striker Gery Setya.Arianto terjatuh dan bola langsung disambar Gery tanpadapat diblok kiper Fery Rotinsulu.

Delapan menit kemudian, Laskar Wong Kito mampumenyamakan kedudukan menjadi 1-1 melalui gol bunuhdiri bek Suroso. Gol ini berawal dari umpan crossingyang disodorkan penyerang Risky Novriansyah kemulut gawang. Kiper Choirul Huda bermaksudmenepisnya. Sayang, bola rebound justru mengenai kakiSuroso dan berbalik masuk ke gawang sendiri.

Sejak saat itu laga bertambah seru. Kedua tim sama-sama ngotot mencari gol tambahan. Peluang emas terbaikdidapat tuan rumah Persela di menit ke-31. Mendapatumpan dari Gery, striker asal Argentina, Mario Costasmelancarkan tembakan melengkung ke pojok

kanan gawang Sriwijaya.Namun, bola berhasil ditepiskiper Fery dan membenturmistar sebelum diamankanbek Thierry Gathusi. Skor 1-1 bertahan sampai jeda.

Di awal babak kedua,Persela langsungmenggebrak lewatupaya Irsyad Arasyang masih dapatdigagalkan kiperFery. Peluanglewat JimmySuparno pun kan-das menyusul ge-milangnya pe-nampilan Fery dibawah mistar ga-wang Sriwijaya. Dilain pihak, ChoirulHuda mampu me-nyelamatkan ga-wangnya dari ke-bobolan dengan me-nepis sepakan Ris-ky di menit ke-73.Sampai pertan-dingan usai, skor 1-1 tetap bertahan.(NET)

KLASEMEN LIGA SUPER INDONESIA1 Sriwijayt5a FC 5 3 1 1 8 - 53 102 PSPS Pekanbaru 5 3 0 2 9 - 63 93 Persisam 5 3 0 2 8 - 53 94 Persib Bandung 4 2 2 0 6 - 42 85 Persija Jakarta 4 2 1 1 8 - 26 76 Mitra Kukar 4 2 1 1 11 - 65 77 Deltras Sidoarjo 4 2 1 1 3 - 12 78 Persipura 4 2 1 1 9 - 81 79 Gresik United 4 2 0 2 8 - 9-1 610 Persiwa Wamena 4 2 0 2 7 - 10-3 611 Persela 4 1 2 1 4 - 40 512 Persiba 4 1 2 1 5 - 6-1 513 PSMS Medan 2 1 1 0 2 - 11 414 Pelita Jaya 4 1 1 2 4 - 7-3 415 Persidafon 4 0 3 1 4 - 7-3 316 Arema 4 0 1 3 3 - 7-4 117 Persiram 5 0 1 4 6 - 15-9 118 PSAP Sigli 2 0 0 2 3 - 5-2 0

Korea Open Superseries Premier

Kido/Hendra & SimonLolos, Taufik OutSeoul-andalas

Para pebelutangkis Indonesia semakin tak berdayadengan empat wakilnya, termasuk Taufik Hidayat langsungrontok di babak I. Namun ganda putra Markis Kido/HendraSetiawan dan Simon Santoso, sebagai obat karena berhasillolos ke babak II.

Bertanding pada Rabu (4/1) siang WIB, Taufik tampilmengecewakan dengan kalah dari pebulutangkis Inggris,Rajiv Ouseph dua gim langsung 19-21 15-21.

Sementara di laga sebelumnya, ganda putra unggulanenam Mohammad Ahsan/Bona Septano secara mengejutkantakluk dari ganda Jepang, Naoki Kawamae/Shoji Sato usaibertempur lebih dari satu jam dengan skor 21-17 19-21 21-12.

Kegagalan juga dialami oleh ganda putri Anneke FeinyaAgustin/Nitya Krishinda Maheswari yang masih tak mampumembendung unggulan dua, Tian Qing/Zhao Yunlei 18-2120-22.

Kekalahan dari ganda China turut diderita gandacampuran Muhammad Rijal yang berpasangan denganDebby Susanto. Rijal/Debby masih terlalu lemah untuk HeHanbin/Yixin Bao 16-21 14-21.

Namun, Indonesia berhasil mengirimkan dua wakilpertama ke babak kedua dengan lolosnya Kido/Hendra usaimenghempaskan unggulan tujuh Chai Biao/Guo Zhendong22-20 21-19.

Turut lolos adalah Simon yang turun di nomor tunggal putra.Melawan wakil Jepan, Kazushi Yamada, Simon yangdiunggulkan di tempat kedelapan menang 21-11 21-16 dalamwaktu 39 menit. (NET)

Jakarta-andalasKuota atlet untuk Olimpiade

2012 di London Inggris kontingenIndonesia yang ditetapkan olehpemerintah dalam hal iniKementerian Pemuda danOlahraga (Kemenpora) yaitu 50atlet baru terpenuhi setengahnya.

Pelaksana Harian (Plh)Seskemenpora Djoko Pekik diJakarta, Rabu (4/1) mengatakan,dengan belum terpenuhinya kuotayang ditetapkan pihaknyaberharap pengurus besar (PB)cabang olahraga mencari formula

agar target terealisasi."Waktunya masih ada.

Beberapa cabang olahraga jugamasih menjalani kualifikasi. Kamiberharap target bisa tercapai,"katanya setelah melakukanpertemuan dengan PB-PB yangtelah meloloskan atletnya keOlimpiade London, 27 Juli nanti.

Menurut dia, target 50 atletyang harus diberangkatkan keOlimpiade 2012 di London Inggristidak akan diubah karena jumlahatlet yang dikirimkan harus lebihbanyak dari Olimpiade Beijing lalu

sebanyak 24 atlet.Hingga saat ini baru lima

cabang olahraga dipastikanmendapatkan kuota untukmengirimkan atletnya kekejuaraan empat tahunan itu yaiturenang, angkat besi renang, bulutangkis, atletik dan panahan.

"Kami ingin persiapandilakukan secara matang agar bisamenuhi kouta. Yang jelas semuaagenda harus dikoordinasikandengan baik dengan Prima, KONI,KOI dan Kemenpora," kata Djokomenegaskan.

Selain lima cabang olahragayang telah mendapatkan kuotauntuk turun di Olimpiade, masihada beberapa cabang yangberpeluang untuk mengirimkanatletnya yaitu cabang rowing,menembah dan tinju putri.

Ia berharap tradisi emasolimpiade harus tetap terjagabahkan harus lebih baik lagidibandingkan dengan hasilOlimpiade Beijing 2008 lalu yanghanya mendapatkan 1 emas, 1perak dan 3 perunggu.

Dengan berharap tradisi emas

maka pemerintah berharap padacabang bulu tangkis. PadaOlimpiade sebelumnya pasanganganda putra Markis Kido/HendraSetiawan mampu merebut medaliemas dan tetap menjaga tradisi.

Untuk Olimpiade 2012, peluangIndonesia untuk kembali merebutmedali emas dipastikan akan lebihberat karena peringkat duniapemain baik tunggal maupun gandamasih dalam kondisimengkhawatirkan atau belum aman.

"Peringkat terbaik hanyadipegang pasangan ganda

campura Tontowi/Liliyana. Saat inidia berada diperingkat empatdunia. Kondisi ini akan terusberubah karena proses kualifikasimasih berjalan hingga 29 Aprilnanti," kata Kabid Binpres PBSIHadi Nasri.

Ia menjelaskan, untuk nomorlain terutama ganda putra danputri juga masih belum amankarena peringkat pemainIndonesia berada diposisi tujuhdan delapan. Meski demikianpihaknya optimistis tradisi emasmasih bisa terjaga. (ANT)

Jakarta-andalasKomite Olahraga Nasional

Indonesia (KONI) telah meng-agendakan pertemuan denganPSSI, guna membahas perma-salahan yang terjadi pada fede-rasi sepak bola Indonesia itu.

Ketua Umum KONI TonoSuratman di Jakarta, Rabu (4/1)mengatakan, permasalah yangterjadi di PSSI bisa diselesaikanjika semuanya patuh pada aturan(statuta) yang telah ada.

"Besok, Kamis (5/1), kami akanmelakukan pertemuan denganPSSI untuk membahas kondisiterakhir yang terjadi," katanya disela persiapan Olimpiade 2012 diKantor Kemenpora Jakarta.

Pihaknya menegaskan, PSSIsaat ini bukanlah terjadi kisruh.Yang terjadi saat ini hanyalah kisruhdalam menjalankan program yangtelah ditetapkan. Untuk itu KONIakan berusaha atau memediasiantara PSSI dengan pihaknya yangsaat ini kurang mendukungkebijakan yang ada.

Menurut dia, KONI sangat tidaksetuju dengan mosi tidak percayayang diajukan oleh KomitePenyelamat Sepak Bola Indonesia(KPSI) yang merupakan bentukananggota PSSI dalam Rapat AkbarSepak Bola Nasional (RASN)beberapa waktu lalu.

"Semua itu ada mekanis-menya. Dalam organisasi, kepu-tusan tertinggi itu ada padakongres," kata pria yang saat inimasih menjabat sebagai Ko-mandan Satlak Prima itu.

Ia menjelaskan, jika melaluimekanisme kongres tidak bisadiselesaikan pihaknya menya-rankan untuk membawa per-masalahan yang ada ke penga-dilan arbitrase atau CAS.

Hanya saja, kata dia, KONIselaku induk organisasi olahragadi Indonesia akan berusahasemaksimal mungkin agar per-masalahan yang ada bisa sece-patnya dilakukan. Bahkan KONIjuga telah melakukan pertemuandengan KPSI. (ANT)

KONI Agendakan Bertemudengan PSSI

Limbong BantahIntervensi MichielsJakarta-andalas

Penanggung jawab timnas Bernhard Limbong membantahtelah menekan pemain naturalisasi Diego Michiels untukmengakhiri kontraknya dari klub Indonesia Super League(ISL), Pelita Jaya dan akhirnya bergabung Persija Jakarta.

"Cek HP saya jika telepon Diego. Silakan kalau Roy Suryoingin memeriksanya. Yang jelas saya tidak pernah menelpondia," katanya di Kantor PSSI Senayan Jakarta, kemarin.

Menurut dia, tuduhan dari manager Pelita Jaya yangditerima merupakan hal yang biasa. Lalu Mara dinilaiemosional saat menanggapi permasalahan yang ada terkaitdengan mundurnya Diego Michiels dari klub milik keluargaBakrie itu.

"Ambil hikmahnya saja. Silakan masyarakat menilai. Yangjelas sudah tidak zamannya lagi intimidasi-intimidasi sepertiyang dituduhkan," kata Jendral Bintang Satu itu.

Limbong mengaku, sebagai penanggung jawab timnas,pihaknya tidak mempunyai kewenangan untuk berhubunganlangsung dengan pemain termasuk Diego Michiels. Dirinyahanya berkompeten berhubungan dengan jajaranmanajemen timnas.

"Sebagai perwira tinggi saya tahu konsekuensinya jikamelakukan hal yang tidak benar. Apalagi di era modernseperti sekarang," kata Ketua Komite Disiplin PSSI itu.

Permasalahan mundurnya Diego Michiels dari Pelita Jayamencuat kepermukaan per 29 Desember lalu melaluimanajer tim Lalu Mara Satria Wangsa.

Informasi yang berkembang di media menyatakan bahwaBernhard Limbong melakukan tekanan atau intimidasi agarDiego Michiels keluar dari Pelita Jaya dan bergabung denganklub pada kompetisi resmi PSSI yaitu IPL.

Hal itu diakui sendiri oleh Diego Michilels. Pemain denganposisi bek itu dengan tegas menyatakan pemutusan kontrakdengan Pelita Jaya merupakan insiatifnya sendiri agar tetapbisa bermain di timnas Indonesia.(ANT)

Diego Michiels bersama pelatih Persija IPL Jaya Hartono. andalas/ist

Ketua Umum KONIPusat Tono

Suratman

Page 10: Harian Andalas 05 Desember 2011

Kamis5 Januari 2011 harian andalas | Hal. 10EKONOMI-BISNIS

Kabupaten Langkat yangdikenal sekarang inimempunyai sejarah yang

cukup panjang. KabupatenLangkat sebelumnya adalahsebuah kerajaan di manawilayahnya terbentang antaraaliran Sungai Seruwai ataudaerah Tamiang sampai kedaerah aliran anak SungaiWampu. Terdapat sebuah sungailainnya di antara kedua sungaiini yaitu Sungai Batang Seranganyang merupakan jalur pusatkegiatan nelayan danperdagangan penduduksetempat dengan luar negeriterutama ke Penang/Malaysia.Sungai Batang Serangan ketikabertemu dengan Sungai Wampu,namanya kemudian menjadiSungai Langkat. Kedua sungaitersebut masing-masingbermuara di Kuala langkat danTapak Kuda.

Kata "Langkat" yangkemudian menjadi nama daerahini berasal dari nama sejenispohon yang dikenal olehpenduduk Melayu setempatdengan sebutan "pohon langkat".Dahulu kala pohon langkatbanyak tumbuh di sekitar SungaiLangkat tersebut. Jenis pohon inisekarang sudah langka danhanya dijumpai di hutan-hutanpedalaman daerah Langkat.Pohon ini menyerupai pohonlangsat, tetapi rasa buahnyapahit dan kelat. Oleh karenapusat kerajaan Langkat beradadi sekitar Sungai Langkat, makakerajaan ini akhirnya populer

dengan nama Kerajaan Langkat.Tentang asal mula Kerajaan

Langkat berdasarkan tamboLangkat mengatakan, bahwanama leluhur dinasti Langkatyang terjauh diketahui ialahDewa Syahdan yang hidup kira-kira tahun 1500 sampai 1580.

Dewa syahdan digantikanoleh puteranya, Dewa Sakti yangmemerintah kira-kira tahun 1580sampai 1612. Dewa Saktiselanjutnya digantikan olehSultan Abdullah yang lebihdikenal dengan nama MarhumGuri. Selanjutnya tambo Langkatmengatakan, bahwa yangmenggantikan Marhum Guriadalah puteranya Raja Kahar (±1673).

Raja Kahar adalah pendiriKerajaan Langkat dan berzetel diKota Dalam, daerah antara Stabatdengan Kampung Inai kira-kirapertengahan abad ke-18.Berpedoman kepada tradisi dankebiasaan masyarakat MelayuLangkat, maka dapatlahditetapkan kapan Raja Kaharmendirikan Kota Dalam yangmerupakan cikal bakal KerajaanLangkat kemudian hari. Setelahmenelusuri beberapa sumber dandilakukan perhitungan, makaRaja Kahar mendirikankerajaannya bertepatan tanggal12 Rabiul Awal 1163 H, atautanggal 17 Januari 1750. Melaluiseminar yang berlangsung diStabat, pada tanggal 20 Juli 1994atas kerjasama Tim PemkabLangkat dengan sejumlah pakardari jurusan sejarah Fakultas

Sastra USU, maka dapatmenentukan Hari Jadi KabupatenLangkat yaitu 17 Januari 1750.

Penduduk KabupatenLangkat mayoritas bersukubangsa Jawa (56,87 persen),diikuti dengan suku Melayu(14,93 persen), Karo (10,22persen), Tapanuli /Toba (4,50persen), Madina ( 2,54 persen)dan lainnya (10,94 persen).Sedangkan agama yang dianutpenduduk Kabupaten Langkatmayoritas agama Islam (90,00persen), Kristen Protestan (7,56persen), Kristen Katholik (1,06persen), Budha (0,95 persen),dan Hindu (0,09 persen) danlainnya (0,34 persen).

Seperti Bukit lawang,Tangkahan, dll. Setelahdiobservasi banyak wisatawanyang tertarik untukmengunjungi lokasi objek wisatatersebut tetapi karenamengingat system kinerja yangbelum baik sehingga menjadikanpara investor ragu untukberinvestasi. Bidang pendidikan,kabupaten Langkat hendaknyamembuat satu akademis umumseperti sebuah Universitassehingga penduduk kabupatenLangkat tidak berpindah tempatkarena ingin melanjutkanpendidikan yang lebih tinggi.Bidang perkebunan danpertanian juga kabupatenLangkat sangat berpotensihanya saja tidak berproduksi 100% lagi. Sehingga susah untukmendapatkan investasi.

Berdasarkan sumber yangdiperoleh (http://www.langkatkab.go.id) WilayahKabupaten Langkat terletak

pada koordinat 3°14' - 4°13' LUdan 97°52' - 98°45' BT denganbatas-batas wilayah sebagaiberikut : Sebelah utaraberbatasan dengan Selat Malakadan Propinsi Nangro AcehDarussalam (NAD), Sebelahselatan berbatasan denganKabupaten Karo, Sebelah baratberbatasan dengan Prop. NADdan Tanah Alas, Sebeleh timurberbatasan dengan KabupatenDeli Serdang dan Kota Binjai.Luas keseluruhan KabupatenLangkat adalah 6,263.29 km²atau 626.329 Ha2.

Sekilas pandangan umumtersebut di atas, saya mencobamenuangkan suatu Karya Ilmiahdalam usaha dan upayamendapat investor ( menurutwww,artikata,com investor adalahorang yang menanamkanuangnya dalam usaha dengantujuan mendapatkan keuntungan) ataupun mendapat investasi(menurut beritainvestasi.wordpress.cominvestasi yaitu : mengeluarkansejumlah uang atau menyimpanuang pada sesuatu denganharapan mendapat keuntungan)yang tepat untuk KabupatenLangkat.

Selama ini Kabupaten Langkatdikenal dengan objek wisatanya,seperti : - Bukit Lawang, dikenalkarena Orang Utan-nya yangmendunia secara Internasional-Mesjid Azizi, dikenal karenasuatu mesjid peninggalan dariSultan Langka-Tangkahan,tempat pemandian air panas.

Ketiga objek wisata inimerupakan salah satu kategoriyang perlu mendapat /

pemasukan investasi disampingobjek wisata tersebut masihkurang lengkap.

Selain diperlukan investasi dibidang objek wisata tersebut diatas, perlu juga investasi untukdibangunnya satu AkademisUmum, misalnya dibangunnyasebuah Universitas yangpermanen dari berbagai DisiplinIlmu, sehingga nantinya siswa-siswa yang telah lulus dari SMA/SMU/SMK tidak lagi harusmelanjutkan studynya di Medan.

Untuk mendapatkan investorharuslah dengan cermat, artinyadengan sharing yang tepat,dimana pembangunanuniversitas tersebut ditetapkandengan biaya yang tidak begitumahal, yang terjangkau olehmasyarakat Kabupaten Langkat.

Sebagai upaya mendapatkaninvertasi sebagai investor didaerah Kabupaten Langkat perlubeberapa syarat-syarat agardapat menarik investor itu, diantaranya,-Agar jajaran/instansiyang terkait membentuk suatupanitia khusus untuk menanganiinvestor baik dari dalam maupunluar negeri.

Kabupaten Langkat selainberpotensi dalam bidangperkebunan, pertanian jugamempunyai sumber lain yaituminyak bumi seperti yang ada didaerah Pangkalan Susu,Pangkalan Berandan yang saatini sudah tidak berproduksiseratus persen lagi, apalagikandungan yang ada sudah tidakproduktif lagi dan ditambahdengan adanya pengaturan dariPemerintah Pusat sehinggauntuk bidang minyak bumi

Kabupaten Langkat tidak bisaberharap banyak dari sektor ini.

Beberapa kriteria yang harusdilakukan oleh PemdaKabupaten Langkat sebagaipondasi untuk menarik investasidalam negeri maupun luarnegeri sebagai upaya untukmeningkatkan minat investoruntuk menanamkan danamereka di Kabupaten Langkat.Dimana hal ini juga berpengaruhtehadap pendapatan asli daerahnantinya.

Untuk menunjang haltersebut Pemda KabupatenLangkat harus mengambillangkah yang tepat seperti : -Membentuk suatu kawasanindustri yang menunjanginvestasi yang akan dibangundan diberi nama "KAWASANINDUSTRI LANGKAT" -Kawasan industri ini harus nyata,yang ditetapkan oleh PemerintahDaerah Kabupaten Langkat dandisetujui oleh DPRD KabupatenLangkat.

-Lebih tepatnya kawasanindustri terpadu tersebut harusterletak pada 2 tempat sehinggainvestor yang akan menamkanmodalnya dapat memilih tempatyang memungkinkan untukmereka lebih mudahmemperoleh bahan bakuindustrinya.

Kawasan industri yang akandibangun harus meliputi 2kategori yaitu. 1. KawasanIndustri untuk Langkat Hulu, 2.Kawasan Industri untuk LangkatHilir.

(Penulis Adalah Guru PKn di SMPN 5 Stabat dan

Tulisan Ini Diikutsertakan Dalam Lomba Karya Tulis Hari

Jadi Kabupaten Langkat ke - 262 tahun 2012)

Strategi Dalam Menarik Investor ke Kabupaten Langkat

Belawan-andalasUntuk tahun 2011 terbilang

komoditi ekspor Sumut masihlebih tinggi dari impor denganperbandingan eksport3.380.564 ton. Sedangkan im-port 2,491,872 ton melaluipelabuhan Belawan Interna-sional Container Terminal (BI-CT) Belawan salah satu peru-sahaan Badan Usaha MilikNegara (BUMN) yang bergerakdi bidang kepelabuhanan Pelin-do I Medan.

Hal itu disampaikan GeneralManager BICT Akhmad Hida-yat Alcaff melalui Asisten Ma-nager Kehumasan dan HukumBICT Belawan Suratman, Se-lasa (3/1) kepada andalas dikantornya.

Dikatakannya, untuk tahun2011 tidak lebih tinggi impordari ekspor dan yang palingdominan impor adalah others,yaitu mencapai 1,0491,183 tondari luar negeri sama sepertitahun-tahun sebelumnya yangmendominasi impor.

Bahkan gula hanya 22,003ton dan beras 17,462 ton se-baliknya yang paling dominansebagai impor Sumut. Bahkandiperingkat teratas others dari21 jenis impor tahun 2011

menyusul general cargo men-capai 383,282 ton.

Diperkirakan ada penurunankunjungan kapal dari tahun2010 472 call dan tahun 2011hanya 401 call, bongkar muat2010 sebanyak 286,951 box dan2011 291,976 box. Demikianjuga berdasarkan teus, ukuran,dan tonase ekspor masih lebihtinggi dari impor.

Dari data itu membuktikankomiditi Sumut masih berpe-luang besar menjadi eksporuntuk menambah pendapatanasli daerah (PAD) dan perlukualitas yang bagus, baik sisipengiriman maupun kualitasbarang. Sehingga tetap diterimanegara importir.

Dia menambahkan, adanyapenambahan dermaga di BICTmaka eksport dan import mela-lui pelabuhan ini akan semakinmeningkat karena tidak ada lagipembatasan masalah bongkarmuat nantinya.

Apalagi dengan penambahanalat-alat berat yang terkait eksportimport ini sudah dilengkapi denganbaik. Maka pelayanan untukpengguna jasa kepelabuhanan danketepatan arus masuk dan keluarbarang akan semakin tinggimobilitasnya. (DP)

2011

Ekspor Masih Lebih Tinggi dari Impor

Gus Irawan di FH UMSU

Ekonomi Syariah Lebih Berkeadilanlebih dari sekadar bank.

Sementara itu , katanya, salah satumasalah yang terjadi pada banksyariah saat ini disebabkanterbatasnya sumber daya manusiayang berkualitas untuk membangunperbankan yang profesional, baikdan benar. "Fenomena iniditunjukkan dengan kurangnyapelayanan perbankan syariah yangdalam beberapa aspek dinilai kurangIslami," kata Gus Irawan.

Sebelumnya, Rektor UMSU DrsAgussani, MAP dalam sambutannyamemberikan apresiasi mendalamatas upaya untuk lebih mendekatkanekonomi syariah dengan umat.Pimpinan Pusat Muhammadiyah,katanya, telah mengambil langkahkerjasama dengan 11 perbankansyariah nasional. Beliau berharapGus Irawan sebagai tokohmasyarakat ekonomi syariah diSumatera Utara juga dapat menjadipelopor dan mengikuti langkahtersebut, sehingga aktivitasekonomi umat lebih terasa nuansasyariahnya di kawasan ini.

Dekan FH UMSU Farid Wajdi,SH., MHum mengatakan, tonggakpembelajaran ekonomi Islam di FHUMSU sesungguhnya telah dimulaisejak tahun 1990-an lalu, melaluiracikan kurikulum denganmemasukkan matakuliah HukumEkonomi Islam sebagai matakuliahwajibnya. Karena itu, menurutnyaalumni FH UMSU memiliki nilai plusdalam bidang ekonomi syariah. (HAM)

Demikian dikatakan DirekturUtama PT Bank Sumut, Gus Irawan,SE, Ak, MM pada pidato Awal Tahun2012 dengan tema: "Peluang,Tantangan dan Prospek EkonomiSyariah di Indonesia" yang diadakanFakultas Hukum UniversitasMuhammadiyah Sumatera Utara(FH UMSU), Rabu (4/12). Kegiatanini dihadiri Rektor UMSU DrsAgussani MP, unsur pimpinanfakultas, dosen dan ratusanmahasiswa.

Gus Irawan menjelaskan, padadasarnya bank syariah dan bankkonvensional mempunyai tujuanyang sama dalam mencarikeuntungan dari kegiatan bisnisyang dilakukan. Namun, dalam setiapaktivitas dan produknya, banksyariah harus menghindari riba,gharar (tidak pasti, risk, spekulasi),fokus terhadap yang halal dan adil,memandang etika dan agama.

"Sistem perbankan syariah sangatberbeda dengan sistem perbankankonvensional. Karena sistemkeuangan perbankan syariah lebihcenderung ke sistem ekonomi Islamyang cakupannya lebih luas. Olehkarenanya, perbankan syariah tidakdituntut untuk menghasilakan profitsecara komersial, namun dituntutuntuk sungguh-sungguhmenampilkan realisasi nilai-nilaisyariah, dengan cirinya meneladaniRasulullah SAW dalam membangunekonomi, berlandaskan keimanan,keadilan dan jama'ah," katanya .

Ketua Masyarakat EkonomiSyariah (MES) Sumatera Utara ini

mengatakan, sebagai langkahkonkrit dalam pengembanganperbankan syariah di Indonesia,Bank Indonesia telah merumuskangrand strategy pengembangan PasarPerbankan Syariah sebagai strategikomperehensif pengembanganpasar yang meliputi penetapan visi.Sebagai industri terkemuka diASEAN, pembentukan citra baruperbankan syariah nasional yangbersifat inklusif dan universal,pemantapan pasar secara akurat,pengembangan produk yang lebihberagam, peningkatan layanan danstrategi komunikasi baru yangmemosisikan perbankan syariah

Medan-andalasKehadiran perbankan

syariah di Indonesia saat inidinilai semakin pesatperkembangan danpertumbuhannya. Hal inimerupakan sebuahfenomena menarik setelahterjadinya krisis ekonomi diIndonesia pada tahun 1998yang menyebabkanbanyaknya bank dilikuidasi.

Harga Karet Petani Sumut Rendah

Oleh : Tuty Suraya, SPd

andalas/ist

CENDERAMATA-Dirut PT Bank Sumut Gus Irawan Pasaribu menerima cenderamata dari RektorUMSU Drs Agussani MAP (kiri) seusai menyampaikan pidato awal tahun bertajuk "Peluang,Tantangan dan Prospek Ekonomi Syariah di Indonesia" yang diadakan FH UMSU, Rabu (4/12).

Medan-andalasHarga getah karet di tingkat

petani Sumatera Utara masihbertahan rendah sekitarRp13.000-Rp15.000 per kgakibat harga ekspor yangbertahan di kisaran 3,2 dolar ASper kg.

"Harga jual masih saja rendahdi kisaran Rp13.000 - Rp15.000per kg dengan alasan pedagangekspor masih belum naik," katapetani karet dari Labuhan Batu,K.Siregar, di Medan, Rabu.

Padahal, kata dia, harusnyaharga getah naik karenaproduksi petani sedang rendahakibat tidak masa panen dan

musim hujan ."Kami tidak tahu apakah harga

tetap rendah, atau malah naik danbahkan anjlok lagi karena sangatsulit memperhitungkannya,"katanya.

Pedagang karet Sumut,M.Harahap, menyebutkan,pedagang memang terpaksamembeli karet petani denganharga tetap di kisaran Rp13.000per kg walaupun menyadariharusnya harga naik karenapasokan sedang ketat.

"Bagaimana mau dinaikkankarena harga di pabrikan jugarelatif stabil di Rp24ribuan perkg,"katanya. (ANT)

DUKU PALEMBANG-Pedagang menyusuntumpukkan buah dukuPalembang yang siapuntuk dijual dikawasan Jalan PinangBaris, Medan, Rabu (4/1). Buah dukuPalembang dijualdengan harga Rp7 ribuper kilo nya.

andalas/rony muharrman

andalas/dp

BONGKAR MUAT-Sejumlah kren yang sedang dioperasikan untuk bongkar muatke kapal di BICT.

Page 11: Harian Andalas 05 Desember 2011

KOMUNITASKamis5 Januari 2012 harian andalas | Hal. 11

Lomba MarhonongRamaikan PDT 2011

MBI Sumut akan Laksanakan Donor Darah

8.000 Orang Ikuti Outbounddi Kampoeng Stakoetoe

"Selain 75 perusahaan ter-sebut, juga banyak dari per-guruan tinggi negeri danswasta serta siswa sekolahdari berbagai tingkatan yangmempercayai Stakoetoe se-bagai pelaksana outboundpengganti orientasi pendidi-kan mereka," ujar Ali Ward-hana Ginting, General Man-ager Kampoeng Stakoetoekepada wartawan di Medan,awal pekan lalu.

Ali menjelaskan, sebagaiperusahaan outbound trainingterkemuka di daerah ini, pi-haknya berupaya terus me-ningkatkan pelayanan kepadacustomer. Apalagi, outboundtraining saat ini semakin dimi-

nati sebagai media pembelaja-ran untuk orang dewasa khu-susnya untuk menempa danmembangun kepribadian.

Menurutnya, dunia kerjadewasa ini tidak cuma mem-butuhkan tenaga-tenaga yanghanya punya knowledge danskill, tapi juga perlu ditopangdengan mentalitas yang baik."Sebagus apapun pengeta-huan dan keahlian, tapi tanpadiikuti mentalitas yang baik,kesuksesan akan sulit diraih,"kata Ali Wardhana.

Ia mengungkapkan, out-bound training di alam terbu-ka ini cukup diminati mengi-ngat efektivitasnya terhadapperubahan mentalitas. Menu-

rutnya, orang dewasa cen-derung lebih menerima pem-belajaran lewat praktik daripa-da lewat teori-teori semata.Apalagi outbound training inidikemas secara fun, sehinggaselain mendapatkan pembela-jaran peserta juga bisa mera-sa fresh kembali.

Selain membidik pasar disektor corporate, kata Ali, pi-haknya juga merambah peser-ta dari segmen pendidikanbaik yang usia dini hingga per-guruan tinggi. Khusus maha-siswa perguruan tinggi, kata-nya, Stakoetoe mengemaskegiatan Prospek (ProgramOutbound & Studi untuk Pe-ngembangan Karakter) se-bagai pengganti Ospek dansemua itu di bawah kendali fa-silitator yang sudah terlatihdan berpengalaman.

"Istilah Ospek itu kan sudahmenimbulkan image yang ku-rang baik, apalagi kalau kegia-tan orientasi itu dibmbing lang-sung oleh seniornya. Untukmenjawab kekhawatiran se-macam itulah, kita mengemas

kegiatan Prospek ini, yangselain mampu membangunmentalitas peserta juga se-bagai momentum pembangu-nan hubungan antara maha-siswa baru dengan senior danpara civitas akademikanyadengan cara yang lebih baik,"ujar Ali.

Dijelaskannya, KampoengStakoetoe Outbound saat inimemiliki camp utama seluas5,8 Ha di Desa Salam TaniPancur Batu. Selain itu jugaada camp 2 yang dikhususkanuntuk kegiatan jungle track diSampuren Putih Seruai ForestPark Sibolangit.

"Saat ini kami juga sedangmembangun camp 3 di Be-rastagi yakni di Tongkoh yanglokasinya berseberangan de-ngan replika Pagoda Shwe-dagon. Direncanakan camp 3ini mulai dibuka Maret 2012mendatang," ujarnya serayamenjelaskan bahwa selain dicamp milik sendiri pihaknyajuga melayani kegiatan out-bound di lokasi-lokasi yang di-inginkan peserta. (RIL)

Medan-andalasLebih dari 8000 orang telah mengikuti outbound

training di Kampoeng Stakoetoe Outbound Campsepanjang tahun 2011. Mereka yang mengikutioutbound tersebut berasal dari sebanyak 75 peru-sahaan baik yang berasal dari Sumatera Utaramaupun luar daerah seperti Surabaya, Aceh danJakarta.

andalas/ist

OUTBOUND-OUTBOUND-OUTBOUND-OUTBOUND-OUTBOUND-Salah satu bentuk kegiatan outbound yang dilaksanakan di Kampoeng Stakoetoe Outbound Camp Pancur Batu.

Medan-andalasPelepasan lentera harapan

ke angkasa mewarnai malampergantian tahun 2011 ke2012 di komplek perumahanCemara Asri, Sabtu (31/12). Dimalam penghujung tahun itu,Maha Vihara Maitreya meng-gelar acara Old & New Toget-her 2012 yang dihadiri ribuanmasyarakat Medan dan seki-tarnya.

Pemasangan lentera hara-pan yang mengambil lokasi dilapangan rumput depan MahaVihara, masyarakat terlihatberduyun-duyun menuliskandoa permohonan tahun baru,kemudian menyertakan ker-tas doa pada lentera untukbersama-sama diterbangkanke angkasa. Tak ketinggalan,atraksi barongsai yang me-mukau juga disuguhkan diarea depan Maha Vihara.

Meski sempat diguyur hu-jan selama satu jam, masya-rakat tampak enggan beranjakdan memilih berteduh me-nunggu hujan reda hinggadetik pergantian tahun. Men-jelang pukul 00.00 WIB, iri-ngan tiga ekor barongsai me-nuju lokasi Genta Kebaha-

giaan. Diawali doa bersamayang dipimpin oleh Maha Pan-dita Citrawira, seluruh hadirindiajak untuk menghitungmundur bersama dan dilanjut-kan dengan pemukulan Gen-ta Kebahagiaan.

Suara gema Genta Keba-hagiaan disambut dengan te-puk tangan hadirin dan atrak-si barongsai. Semoga di ta-hun 2012 semua insan manu-sia mendapatkan berkah ke-bahagiaan, keluarga rukunharmonis, masyarakat ten-teram dan aman, negaramakmur sejahtera, duniadamai sentosa. Happy NewYear 2012.

Sementara itu, di pelataranparkir samping Maha Vihara,telah berjejer puluhan standbazaar sejak sore. Aneka ma-kanan vegetarian, kue, snack,minuman, pernak-pernik im-lek, asesoris, dan mainan di-jual dengan harga terjangkau.Guna menambah semaraksuasana, hadirin juga dihiburdengan berbagai persemba-han acara kesenian tembangdan senam kasih semestaserta games sejak pukul 21.00WIB. (SIONG)

Pelepasan Lentera Warnai PergantianTahun di Maha Vihara Maitreya

Andalas/Siong

PASANG LENTERA-PASANG LENTERA-PASANG LENTERA-PASANG LENTERA-PASANG LENTERA-Ribuan masyarakat terlihat antusias menuliskan doa per-mohonan tahun baru, kemudian menyertakan kertas doa pada lentera untukbersama-sama diterbangkan ke angkasa pada acara Old & New Together 2012di halaman depan Maha Vihara Maitreya.

Medan-andalasMajelis Buddhayana Indo-

nesia (MBI) Sumatera Utaramelalui Lembaga Mitra nyakembali akan adakan kegia-tan donor darah pada Ming-gu (8/1) mendatang. DonorDarah kali ini diadakan diSTBA PIA, Jalan Yos Sudar-so No 17, Lorong 12 Ling-kungan XI Glugur Kota Me-dan. Kegiatan ini juga beker-jasama dengan Sekber PM-VBI (Pemuda Buddhayana)Sumatera Utara dan Perhim-punan Donor Darah Indone-sia (PDDI).

“Setetes Darah SejutaKasih merupakan tema tetappada kegitan donor darahyang dilaksanakan oleh MBISumut,” ungkap HadinataRusli,BA selakui KetuaLembaga Mitra MBI Sumut,Selasa (3/1) di Medan.

Hadinata menjelaskan,MBI Sumut telah menjadi-kan kegiatan donor darahmenjadi program kerja rutindari MBI Sumut.Dalam pe-laksanaannya MBI juga bek-erjasama dengan pihak ya-ng bersedia membantu pe-laksanaan kegiatan mulia ini.

“Melalui donor darah ba-nyak manfaat yang bisa dida-pat, selain bisa menolong sau-dara-saudara kita yang mem-butuhkan darah, hal ini jugabermanfaat bagi diri kitasendiri,”imbuh Hadinata.

Beberapa manfaat yangdidapat kata dia, adalah me-ngurangi kelebihan zat besidalam tubuh, mengetahui

penyakit yang diderita lebihdini, menurunkan risiko pen-yakit jantung, membuat ba-dan lebih sehat dan bugarkarena terjadinya pergantiandarah baru sehingga meta-bolisme tubuh menjadi lancardan mengurangi jerawat bagiremaja.

“Tentunya setelah menge-tahui manfaat donor darah ini,kita semua dapat ikut berpar-tisipasi dalam kegiatan yangbaik ini. Darah yang terkum-pul nantinya akan disalurkankepada Palang Merah Indone-sia (PMI),”ucapnya.

Koordinator kegiatan do-nor darah, Annie SE menga-takan, donor darah merupa-kan kegiatan yang tidak asi-ng lagi pelaksanannya diMedan. Kendati demikianmasih banyak yang belumtahu bahwa selain darah yang

disumbangkan akan berman-faat bagi orang lain, ternyatajuga bermanfaat bagi pendo-nor itu sendiri. Karena itumereka berupaya mengajakmasyarakat luas maupunumat Buddha pada khususn-ya untuk ikut membantu ses-ama yang membutuhkan me-lalui kegiatan donor darah.

“Melalui sosialisasi man-faat donor darah kami ber-harap menjadi semacamhabit atau budaya di masya-rakat, di mana orang merasabelum lengkap apabila belummenjadi pendonor darah,”tandasnya.

Sementara itu, Janlie SE Akyang juga menjabat sebagaiKetua PDDI Kota Medan ber-harap tidak akan mendengarlagi kasus-kasus kemanusiaanyang terjadi seperti kekura-ngan stok darah. (SIONG)

Medan-andalasPengurus Palang Merah

Indonesia (PMI) ProvinsiSumatera Utara yang lang-sung dipimpin ketuanya, Dr HRahmat Shah, melakukankunjungan ke Markas PMIKabupaten Serdang Bedagaidi Jalan Negara Medan-SeiRampah, Desa Firdaus, baru-baru ini.

Kedatangan rombongandisambut Pengurus PMI Ser-dang Bedagai (Sergai) di an-taranya, Sekretaris dr Chaid-ir, Wakabid Organisasi DrsJhoni Walker Manik, Dra DewiYani, dan pengurus lainnyaserta KSR, PMR, dan para

relawan. Hadir juga beberapatokoh masyarakat dari DesaSiaga yang saat itu melakukandonor darah sukarela.

Dalam sambutannya, KetuaPMI Sergai yang diwakili Jho-ni Walker Manik menyatakanbahwa pihaknya telah menda-patkan tempat yang repre-sentatif untuk menjadi markasagar masyarakat semakin mu-dah mendapatkan akses la-yanan PMI.

"Kami bersyukur bisa men-dapatkan markas yang baruini. Kami merasa bahwa mar-kas yang lama sudah kurangrepresentatif. Yang terpentingmarkas ini mudah diakses oleh

masyarakat," ujarnya.Jhoni Walker juga menjelas-

kan pihaknya melakukankegiatan donor darah yang di-ikuti pegawai negeri sipil dilingkungan Pemkab Sergai danbeberapa pendonor suka reladari Desa Siaga yang merupa-kan mitra Dinas KesehatanSergai dan PMI Sergai.

Ketua PMI Sumut RahmatShah dalam arahannya menya-takan mendukung langkahdan kebijakan pengurus PMISergai yang mampu menye-suaikan kebutuhan dengankondisi yang berkembang didaerah, terutama dalam halpelayanan PMI kepada

masyarakat.”Kami menyambut gembi-

ra, dengan apa yang dilakukanPMI Serdang Bedagai, yaknitelah berbuat sekecil apapun,kepada siapapun, dan dimanapun kita berada. Dengankeberadaan markas yang rep-resentatif ini, maka kualitaspelayanan kepada masya-rakat juga akan semakin baik,apalagi aksesnya mudah, dipinggir jalan raya lintas Suma-tera," ujar Rahmat yang saatitu datang bersama sejumlahpengurus PMI Sumut danDuta PMI.

Rahmat yang juga AnggotaDPD RI dalam kesempatan itu

juga berpesan kepada seg-enap pengurus PMI agar se-lalu menjaga kekompakan danmenjalin kerja sama denganberbagai pihak. Sebab renca-na-rencana baik apapun akandapat terwujud jika penguruskompak dan mampu bekerjasama dengan berbagai pihak.

"Kami juga terus menerusmengimbau kepada bupatimaupun wali kota, hendaknyamemberikan perhatian khususkepada PMI dan memasukkananggarannya melalui APBD,sehingga PMI sebagai LSMkemanusiaan mitra pemerin-tah dapat lebih berbuat secaramaksimal," harapnya. (GUS)

Markas Ikut Menentukan Kualitas Pelayanan PMI

andalas/ist

PENGARAHAN -PENGARAHAN -PENGARAHAN -PENGARAHAN -PENGARAHAN - Ketua PMI Sumut Rahmat Shah didampingi Wakabid Organ-isasi PMI Sergai Jhoni Walker Manik memberikan pengarahan kepada pengu-rus PMI, KSR, PMR, dan relawan saat mengunjungi markas baru PMI Sergai.

Awali Tahun 2012 dan Hari Metta

Keluarga Besar DCBC Laksanakan Fang ShenMedan-andalas

Keluarga Besar DhammaCakra Buddhist Centre(DCBC) di awal tahun 2012kembali melakukan kegiatanBuddhist yaitu Fang Shen diHari Metta (cinta kasih), Ming-gu (1/1). Kegiatan pelepasansatwa ke alam bebas yang di-lakukan pada sore hari itumengambil lokasi di Dharma-Cakra Buddhist Centre, JalanYos Sudarso, Komplek Cilin-cing Indah, Lorong 14 B No:67-68, Medan.

Pembina Muda – MudiDCBC, Achien mengatakan,kegiatan Fang Shen ikut me-libatkan anak – anak dan jugakaum dewasa yang dihadiri sekira 100 orang.”Merekadatang membawa satwa ke-cil seperti ikan, kura- kura,kepiting, belut, katak danlainnya untuk dilepas kesungai,” kata Achien.

Menurutnya, kegiatan Fa-ng Shen telah menjadi kegia-tan rutin Keluarga besar DC-BC dalam mengawali tahun2012 dalam rangka merayakanhari Metta. Pelepasan satwasebagai wujud cinta kasih kesesama makhluk hidup sangatbaik dilakukan.

“Janganlah umat Buddhist memandang satwa kecilyang dibeli hanya denganharga Rp.1000-Rp2000 saja,namun yang perlu dilihat ada-

lah manfaat melakukan Fang-shen, apalagi jika hal terse-but secara rutin dilakukan,”ungkap Achien

Sebelum melakukan pele-pasan satwa, acara diawal dengan pembacaaan Parittadipimpin oleh YM BhikkhuPannasami. YM BhikkhuPannasami saat memberikandhamma menyampaikan pe-san ke umat Buddhist yangberniat melakukan FangShen agar membeli sendiri satwa tersebut. “Jika mem-beli dan memilih sendiri sat-wa tersebut maka secara taksengaja mungkin ada hubu-ngan karma dengan kita dimasa lalu,” ungkapnya.

Saat melakukan FangShen, semua umat Buddhistyang hadir dipersilahkan menuju “Gerbang Fangs-hen” yang terletak sekitar100 meter dari Vihara DCBCguna melepaskan kembalisatwa yang sudah dibeli kealam bebas atau sungai.

Pada kesempatan itu Ke-tua Muda – Mudi DCBC,mengucapkan terima Kasihkepada semua umat Buddhist yang telah berpartisipasidalam kegiatan Fang Shen ini.Melalui kegiatan diharapkanmembawa manfaat besar bagisemua orang, terutama bagisatwa yang sudah dilepaskanke sungai. (SIONG)

Andalas/Ist

DONOR DARAH- DONOR DARAH- DONOR DARAH- DONOR DARAH- DONOR DARAH- Para peserta mendonorkan darah dalam kegiatan donordarah MBI di STBA PIA, Jalan Yos Sudarso No 17, Lorong 12 Lingkungan XIGlugur Kota Medan.

Andalas/Siong

PERSIAPPERSIAPPERSIAPPERSIAPPERSIAPAN-AN-AN-AN-AN-Sebelum melakukan pelepasan satwa dan menuju gerbangFang Shen yang terletak sekitar 100 meter dari Vihara DCBC, YM BhikkhuPannasami melakukan pembacaaan Paritta.

Natal Polres Pelabuhan Belawan HikmatBelawan-andalas

Perayaan Natal yang dilak-sanakan Keluarga Besar Pol-res Pelabuhan Belawan suk-ses dan hikmat di GerejaHKBP Jalan Deli Belawan,Kamis (29/12).

Acara natal tersebut di-awali prosesi seluruh panitiadan rohaniawan diitingi mu-sik membuat suasana se-makin hikmat dan semua pe-serta dipersilahkan berdiri.

Selanjutnya Ketua PanitiaNatal AKP A Siagian me-nyampaikan sambutan untukmengajak khususnya yangberagama kristen yang ber-naung pada Keluarga Besar

Polres Pelabuhan Belawansupaya lebih menjalin keke-luargaan dan saling meng-hargai sesama sehingga ter-jalin rasa persaudaraan yangkompak.

Dia meminta melalui pe-rayaan natal ini semangatmemperkuat komitmen poli-si dalam membangun kemi-traan dengan masyarakatmenuju polisi yang profesio-nal dan dicintai masyarakat.

Lebih lanjut lagi KapolresPelabuhan Belawan AKBPEndro Kiswanto dalam katasambutannya mengatakanhendaknya seluruh anggotaPolres Pelabuhan Belawan

dapat lebih profesional me-nghadapi tantangan yangsemakin kompleks sepertimenangani kasus kriminaldan berpikir lebih jernihdalam melaksanakan tugas-tugas yang diembankan.

Sementara itu, khotbahyang disampaikan Pdt RFManik, STh menegaskanpekerjaan polisi sangat mulia demi umat manusia. Acaratersebut diselingi denganpaduan suara, liturgi, nya-nyian rohani yang dihadiri ra-tusan orang dari Keluarga Be-ar Polres Pelabuhan Belawanserta undangan lainnya seper-ti tokoh masyarakat. (DP).

Page 12: Harian Andalas 05 Desember 2011

Kamis5 Januari 2012 harian andalas | Hal. 12SUMATERA UTARA

WARTAWAN DAERAHLANGKAT: Hasrizal, Budi Zulkifli, Syaiful Amri, Subur Syahputra, Dony Syahputra BINJAI: M Kamil Ismail DAIRI: Sondang Silalahi HUMBANG HASUNDUTAN: Marganda Lumbangaol DELISERDANG: Firdaus Tanjung, TH Sihombing, Bobby Lusaka Purba SERGAI: Supriyadi TEBINGTINGGI: RiadyKasidi TANAH KARO: Robert Tarigan SH, Lamhot Situmorang, Natanael Tarigan SIANTAR/SIMALUNGUN: Agus Salim HT Haean, Larham Simare-mare KISARAN: Hamdan Rangkuti TANJUNG BALAI: Faisal M Yunus Nst BATUBARA: Zulkifli Nasution LABUHAN BATU: Iwan Kesuma LABURA:M Ilyas Munthe SAMOSIR: Fransiskus Sitanggang NIAS SELATAN: Edy Gunawan Zebua MADINA: Choirullah Lubis PALAS: M Effendi Pohan PAKPAK BHARAT: Wesrion Tumangger BIEREUN: H Suherman Amin,M Husin Spd, Juanda Iskandar. KUTACANE: Jamuddin Selian, Alwahidi LANGSA:DD Harison. LHOKSUKON: Usman Cut Raja. BLANGPIDIE: Supriyan MS. ACEH TAMIANG: Zul Herman.

Praja IPDN Harus MampuJadi Motivator PembangunanTebing Tinggi-andalas

Walikota Tebing Tinggi Ir HUmar Zunaidi Hasibuanberharap, siswa-siswi PrajaInstitut Pemerintahan DalamNegeri (IPDN), mampubertindak sebagai motivatorperubahan di tengahmasyarakat dan PNS untukdisiplin dalam segala hal.

Sebagai pemuda pemudi pilihanyang berhasil menjadi praja yangkelak akan menjadi pimpinan distruktur organisasi pemerintahan.Karenanya, para praja diharapkanuntuk tetap menjaga disiplin dalambelajar, bersyukurlah sebab dalam

pembiayaan kuliah dan praktikum dibantu oleh pemerintah.

Wali Kota Tebing Tinggi H UmarZunaidi Hasibuan, menekankan halitu, saat menerima kunjungan audi-ensi Praja Institut PemerintahanDalam Negeri (IPDN), di rumah di-nas wali kota Jalan Dr Sutomo TebingTinggi, Rabu (4/1).

Umar Zunaidi Hasibuan, yang saatitu didampingi Kabag PemerintahanPemko Tebing Tinggi MuhammadDimiyati SSos MTP, berpesan agarpraja IPDN jangan hanya menjadipengikut tetapi jadilah sebagai mo-tor penggerak pembangunan.

“Belajar dan bekerja tidak mestiselalu diperintah, berkreasi dan ino-vatiflah. Jangan hanya puas menjadipengikut saja, tetapi jadilah sebagai

motor penggerak perubahan demikepentingan masyarakat,” imbuh-nya.

Menurut wali kota, selama masaliburan ini praja bisa memanfaatkanwaktunya untuk kegiatan positifseperti berkunjung ke sekolah danmenyosialisasikan tentang bahayanarkoba dan pergaulan bebas (freesex).

Jadikanlah liburan sebagai pembe-lajaran yang berguna di lingkungandan masyarakat dengan banyak caradan kegiatan yang patut dilakukan.

"Misalnya, melakukan kegiatanpenanaman pohon dalam rangkaturut mendukung program peme-rintah, Go Green dan GNIB (Gera-kan Nasional Indonesia Bersih),”kata Umar Hasibuan. (MET)

BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA - Wali Kota Umar Zunaidi Hasibuan didampingi Kabag Pemerintahan Muhammad Dimiyati, diabadikan bersama siswa-siswi Praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)

Rantau Prapat-andalasBupati dr H Tigor Panusunan

Siregar SpPD menyampaikan notajawaban atas pandangan umumFraksi-Fraksi DPRD KabupatenLabuhan Batu, terhadap penyam-paian Rancangan Peraturan Daerah(Ranperda) tentang APBD Kabu-paten Labuhan Batu TA 2012 padarapat paripurna dewan, kemarin.

Jawaban disampaikan Tigor ke-pada Fraksi Golkar, mengenai penu-runan pajak daerah pada R-APBDTA 2012 adalah pajak mineral bukanlogam dan batuan, pajak sarangburung walet dan pajak bea perole-han hak atas bangunan. Penurunantersebut berdasarkan realisasi tahunsebelumnya.

“Hal itu disebabkan adanya objekpajak yang tidak beroperasi cukuppotensial, dan adanya potensi tidakbisa dipungut karena bertentangandengan peraturan perundang-unda-ngan,” jelas Tigor.

Jawaban bupati atas pertanyaanFraksi PDI-P, mengenai alokasi danapenyesuaian otonomi khusus padaR-APBD TA 2012, dana tersebuttidak dibawakan, karena penetapan-nya belum diperoleh dan apabiladana tersebut diterima saat pelak-sanaan APBD TA 2012, akan dilaku-kan perubahan sesuai aturan perun-dangan berlaku.

Selanjutnya Tigor menyampaikanjawaban atas pertanyaan F-PPP, me-

ngenai upaya dan langkah-langkahdalam mengintensifkan pengelolaanpendapatan asli daerah, Pemkab La-buhan Batu akan melakukan penda-taan, pengendalian, pengawasandan melakukan sosialisasi terhadappemungutan pajak dan retribusidaerah.

Penjelasan bupati terhadap per-tanyaan Fraksi Hanura mengenaipertambahan belanja pegawai padaR-APBD TA 2012, kenaikan belanjapegawai itu dialokasikan untuk ke-naikan gaji dan tunjangan CPNSD/PNSD sebesar 10% dan adanya pe-nyesuaian harga beras bagi CPNSD/PNSD serta pembayaran haji dantunjangan bagi pengangkatan CPN-SD tahun 2012.

Sementara, penertiban kendaraanyang ditanyakan Fraksi Ampera,khususnya truk yang memasukikota, akan meningkatkan koor-dinasi dengan pi-hak terkait. “Halitu akan menjadiperhatian kamiuntuk kelancaranRantau Prapat”,kata Tigor.

M e n g e n a ip e m b a n g u n a nPoskesdes yangdianggarkan padaR-APBD 2012 ataspertanyaan FraksiBintang Keadilan,

alokasi dimaksud bertujuan untuk me-lengkapi sarana dan prasarana Pos-kesdes, yang telah dibangun agar Pos-kesdes dapat berfungsi secara opti-mal dalam melaksanakan pelayanankepada masyarakat.

Hadir pada acara tersebut, KetuaDPRD Hj Ellya Rossa Siregar SPd,Wakil Bupati Suhari Pane SIP, paraunsur pimpi-nan daerah,para kepalaSKPD dana n g g o t adewan. (ONE)

Bupati Tigor Siregar JawabPandangan Umum DPRD Labuhan Batu

Tigor PSiregar

SANTUNAN -SANTUNAN -SANTUNAN -SANTUNAN -SANTUNAN - Jajaran pengurus DPP MPI Sumut dan Sergai foto bersama anak yatim piatu usaidiberi santunan dan makan bersama.

Sei Rampah-andalasDewan Pimpinan Kabupaten Masyarakat

Pancasila Indonesia (DPK MPI) KabupatenSerdang Bedagai menggelar bakti sosialdengan menggelar makan bersama sekaligusmenyantuni 150 orang anak yatim, di halamankantor ruko ABC Sei Rampah, Selasa (3/1).

Hadir dalam acara itu, Ketua DPP MPISumut, Muhamad Ridwan SE dan jajaranpengurus, Ketua DPK MPI Serdang Beda-gai dan jaaran pengurus serta pimpinancabang se-Kabupaten Sergai serta anakyatim piatu yang berasal dari KecamatanSei Rampah dan sekitarnya.

Dalam sambutannya, Ketua MPI Sergai,Sudanta mengatakan bahwa kegiatan bhaktisosial yang dilaksanakan sebagai wujudeksistensi organisasi di tengah tengah

masyarakat yang membutuhkan.“Hendaknya kegiatan yang dilaksanakan

menjadi contoh yang patut ditiru bagi penguruscabang yang ada. Kalau tidak bisa berbuatbanyak, yah sedikitpun jadi,” kata Sudanta.

Sementara itu, Ketua DPP MPI SumutM Ridwan SE mengatakan, kondisi masya-rakat yang sangat memprihatinkan, se-hingga dengan kehadiran MPI bukanmenjadi momok tetapi menjadi pelindungditengah masyarakat.

“Buatlah masyarakat menjadi cinta cintadengan MPI. Kendati sesuai dengan amanatketua umum, bahwa MPI tidak dibenarkanmembuat proposal dan mengetuk pintu orangkaya,”tegasnya sembari mengaku kegiatandilaksanakan cukup baik dan jadikan MPIsebuah organisasi yang bermanfaat. (RYAD)

MPI Sergai Bakti Sosialdan Jamu Makan Anak Yatim

Kisaran-andalasTim pendataan situs cagar budaya, Zasnis Sulung

menyerahkan hasil pendataan situs Budaya Asahan,yang dikemas dalam sebuah buku berjudul ‘MenapakJejak Negeri Asahan’ kepada Bupati Asahan, Drs HTaufan Gama Simatupang MAP.

Menurut Zasnis, buku yang memiliki 260 halamantentang sejarah Asahan tersebut, meliputi pendataansitus dan kawasan cagar budaya merupakan keka-yaan budaya bangsa sebagai wujud pemikiran danperilaku kehidupan manusia di masa mendatangserta sebagai pemahaman dan pengembangansejarah, ilmu pengetahuan dan manfaat lainnya.

“Usainya pendataan buku sejarah Asahan iniberkat kepedulian Bupati Asahan, yang telah me-naruh kepedulian serius terhadap penggalian danpenataan dalam upaya pelestarian situs sejarahdan cagar budaya negeri Asahan ini, “ kata Zasnis,saat memberikan laporan terhadap hasil pendataandi hadapan Bupati Asahan, kemarin di PendopoRumah Dinas Bupati Asahan.

Zasnis memaparkan secara singkat hasil pen-dataannya yang mengunakan dana APBD Asahansebesar Rp 70 juta tersebut. Bahwa hasil yangdiperoleh tim untuk mengumpulkan data sejarahAsahan ditemukan beberapa bukti sejarah. Diantaranya ditemukan Kampung Teluk Piai terletakdi tepi aliran sungai Asahan. Lokasi ini merupakantempat pertama kali nama Asahan ditabalkanmenjadi nama sebuah negeri oleh Sultan AcehAlauddin Riayat Syah Al Qahhar.

Kemudian ditemukan tempat kelahiran SultanAsahan pertama, Abdul Jalil Rakhmatsyah BinSultan Alauddin Riayat Syah Al Qahhar di Kam-pung Tualang, Desa Teluk Dalam yang diduga padatahun 1541 M. Ditemukan makam Raja Simar-golang dari dinasti I dan II di dusun Dolok Maraja,Desa Lobu Rappa, Kecamatan Aek Songsongan,serta beberapa bukti sejarah lainya.

Sebenarnya masih banyak lagi peninggalansejarah purbakala penting yang belum berhasilterdeteksi oleh tim. "Namun hal ini menjadi PRbagi kami, untuk mengungkapkannya,“ kata Zas-nis, seraya memita kepada Bupati Asahan untukmenguji buku tersebut dalam sebuah seminar.

Terkait hal itu, Taufan Gama sangat mendukungpenelitian situs sejarah Asahan tersebut. Apalagi halini merupakan salah satu misi Pemkab Asahan yangkelima. Yakni mengelola kemajemukan masyarakatdengan menjunjung tinggi nilai budaya dan meme-lihara kearifan lokal, guna mendukung proses pem-bangunan berwawasan lingkungan.

“Seharusnya biaya penelitian ini miliaran rupiah,namun begitu, kami akan usahankan seminar bukutersebut akan segera dilakukan dalam tahun ini,"kata Bupati Asahan. (FAS)

Taufan Gama TerimaBuku Jejak SejarahNegeri Asahan

Kisaran-andalasBupati Asahan Drs H Taufan Gama Simatu-

pang MAP, memimpin peringatan Hari AmalBhakti (HAB) ke-66 Kementerian Agama Re-publik Indonesia dipusatkan di Lapangan HokyKisaran, kemarin.

Bupati membacakan amanat Menteri AgamaRI Suryadharma Ali mengatakan, sepatutnya kitamerenungi kembali titik tolak perjalanan dankiprah Kementerian Agama dalam pusaransejarah bangsa hingga saat ini. Seiring denganperubahan yang terjadi dalam keghidupanmasyarakat, isu-isu agama akan semakin beratke depan.

Bupati meminta kepada seluruh aparaturKementerian Agama di manapun tidak bolehkehilangan perspektif dan wawasan menyangkutalasan fundamental atau raison d’etre berdirinyaKementerian Agama.

Kementerian Agama harus memahami misi,tugas dan fungsi yang harus diperkuat dari masake masa serta memahami peran aktual di tengahperkembangan bangsa, negara dan kehidupanumat beragama.

Tema yang diangkat pada peringatan HariAmal Bhakti Kementerian Agama tahun ini yaitu'Memperteguh Komitmen untuk MembangunKementerian Agama yang Bebas dari Korupsi'.

Tema ini menegaskan, seluruh jajaran Kemen-terian Agama harus senantiasa berupaya untukmeraih kinerja dan reputasi terbaik, menciptakanaparatur berakhlak dan berintegritas tinggi, sertatidak memberi peluang dan celah bagi munculnyapenilaian rendah dari masyarakat terhadapinstitusi dan aparatur Kementerian Agama.

Acara peringatan Hari Amal Bhakti ke-66Kementerian Agama Republik Indonesia ter-sebut, dirangkai dengan pemberian penghargaankepada guru serta pertunjukan atraksi drumbandoleh pelajar Kabupaten Asahan. (FAS)

Hari Amal BhaktiDiperingati di Asahan

Sei Rampah-andalasDalam rangka menyemarakkan hari jadi

ke-8 pada 7 Januari 2012 mendatang,Pemkab Sergai menggelar berbagai macamkegiatan. Di antaranya kegiatan bhaktisosial, olah raga, lomba pantun dan kegiatankemasyarakatan lainnya.

Hal itu disampaikan Bupati Ir H T ErryNuradi MSi melalui Kabag Humas SetdakabSergai, Drs H Mariyono SP di ruang kerja-nya di Sei Rampah, Rabu (4/1).

Adapun tema yang ditetapkan padaperingatan hari jadi “Dengan Hari Jadi ke-8 Kita Tingkatkan Kebersamaan Mem-bangun Kabupaten Serdang Bedagai Me-nuju Masyarakat yang Pancasilais, Reli-gius, Modern, Kompetitif dan Berwawa-san Lingkungan” diharapkan menjadi ke-bersamaan yang selama ini sudah diba-ngun untuk mewujudkan visi dan misikabupaten ‘tanah bertuah negeri beradat’.

Rangkaian kegiatannya diawali de-ngan gotong royong massal di seluruh ke-camatan se-Sergai, dilanjutkan denganacara perlombaan-perlombaan lain yangdilaksanakan dari tanggal 3-5 Januari2012. Di antaranya lomba olah raga tenismeja, troup, gerak jalan santai dan gerakjalan beregu serta festival pantun telang-kai Melayu.

Selanjutnya pada hari Kamis 5 Januarijuga diadakan acara bakti sosial berupapelayanan kesehatan gratis kepada mas-yarakat kurang mampu di RSU Sulaiman,kata Mariyono, berupa sunat massal, pe-meriksaan mata untuk penjaring katarak,pelayanan KB, donor darah serta peme-riksaan gigi, kadar gula darah dan golo-ngan darah.

Secara khusus, terdapat tiga acarautama yang dilaksanakan pada saat pe-ringatan hari jadi Kabupaten Sergai yakni,apel bersama ribuan PNS termasuk gurudan tenaga medis se-Sergai, Jumat (6/1).Dan esoknya rapat paripurna DPRDSergai di gedung Dewan dan dilanjutkandengan Gebyar HUT Ke-8 KabupatenSergai di lapangan Batang Terap, Keca-matan Perbaungan.

"Dalam kegiatan menyemarakan HUTSergai maka diimbau kepada seluruhmasyarakat yang disampaikan melaluiCamat, agar ikut berpartisipasi melak-sanakan berbagai kegiatan kemasyara-katan dan menyemarakkan peringatanhari jadi ini,"kata Mariyono sembarimenambahkan, pada puncak acara akanhadir penceramah kondang Ustaz SholehMahmoed atau Ustaz Solmed. (RYAD)

Sambut HUT ke-8Pemkab SergaiHadirkanUstaz Solmed

Drs H Mariyono SP

Page 13: Harian Andalas 05 Desember 2011

SUMATERA UTARAKamis5 Januari 2012 harian andalas | Hal. 13

UMK di Tebing Tinggi Terima Dana Bergulir BAZ

E-KTP Kota Binjai SudahTerekam 62,90 Persen

Tebing Tinggi-andalasSebanyak 247 warga terdiri

dari 23 Kelompok Usaha MikroKecil (UMK) di Kota TebingTinggi, menerima bantuan modalusaha dana bergulir dari BadanAmil Zakat (BAZ) diserahkan WaliKota H Umar Zunaidi Hasibuandidampingi Ketua Bazda H IrhamTaufik, Rabu (4/1).

Irham Taufik dalam laporan-nya menyampaikan, bantuanmodal usaha tanpa bunga yangkhusus diberikan bagi kelompokusaha mikro kecil tersebut sifat-nya bergulir dan harus dikem-balikan untuk dapat digulirkanlagi kepada yang membutuhkan.“Bantuan ini sifatnya bergulirdan harus dikembalikan dengancara dicicil agar saudara-saudaralainnya juga bisa memanfaatkanuntuk usaha,” jelasnya.

Dipaparkan, jumlah pene-rima sebanyak 247 orang terdiridari 23 kelompok usaha denganjumlah keseluruhan dana sebe-sar Rp 231,5 juta. “Dari tahun2008 hingga sekarang, jumlahperputaran uang BAZ untukUMK sebanyak Rp 1,031 miliardengan jumlah kelompok kese-luruhan hingga saat ini seba-nyak 105 kelompok,” ungkapIrham Taufik.

Wali Kota Umar Zunaidi Hasi-buan, saat menyerahkan bantuanmodal bergulir tersebut berpe-san agar para penerima bantuan

benar-benar memanfaatkan danaditerima untuk menambah modalusaha dan jangan lupa untukmengembalikan agar bisa di-

gulirkan kembali.“Kalau dana bergulir ini cepat

dikembalikan, maka akan ber-gulir setiap tahun kepada yang

membutuhkan sesuai kebutu-hannya,” ujarnya.

Pada kesempatan itu, wali kotajuga mengimbau agar para pe-laku usaha benar-benar memper-hatikan mutu dan kualitas barangdagangan. “Dalam usaha maka-nan kita sangat perlu memper-hatikan rasa makanan, jumlahmakanan, harga yang terjangkau(murah), bersih dalam penyajiandan tempat, cepat dalam penya-jian serta rasa yang selalu ber-variasi,” imbuhnya.

Disebutkan, tugas peme-rintah memberi pendampinganyang akan dilakukan Dinas Kou-perindag dan dapat memberi-kan pembinaan dan pengawa-san yang baik kepada parapelaku UMK. Jumlah bantuanyang diberikan berdasarkankebutuhan usaha.

Untuk itu perlu ada kreati-vitas dan inovasi dalam ber-usaha, dalam usaha berkelom-pok. Usahakan jangan sampaiterjadi konflik yang mencip-takan pecah kongsi. "Sebabyakinlah, kalau bapak ibu seka-lian maju dan makmur, kota kitapun akan menjadi negeri yangmakmur dan diberkahi Tuhan,”kata Umar.

(MET)

DANA BERGULIR -DANA BERGULIR -DANA BERGULIR -DANA BERGULIR -DANA BERGULIR - Wali Kota Umar Z Hasibuan didampingi Ketua Bazda Irham Taufik menyerahkan bantuan dana bergulirkepada 247 warga yang terdiri dari 23 Kelompok Usaha Mikro Kecil (UMK)

Kabanjahe-andalasKetua Mahkamah

Agung RI, Dr H Harifin ATumpa SH MH bersamasejumlah pejabat terasMA RI melakukankunjungan kerja keKabupaten Karo, Rabu(4/1) dengan terlebihdahulu singgah di kantorBupati Karo.

Ketua MA RI: Jangan PersulitUrusan Masyarakat

Kunjungan disambut BupatiKaro DR (HC) Kena Ukur KaroJambi Surbakti, Ketua PN Kaban-jahe Lince Anna Br Purba SHMH, Wakil Bupati TerkelinBrahmana SH, Dandim 0205/TKLetkol KAV Prince Meyer Pu-tong, Kajari Kabanjahe MudaHuta Suhut SH, Wakapolres KaroKompol Jukiman Situmorang SikSH dan sejumlah pejabat eselondi lingkungan Pemkab Karo.

Harifin A Tumpu, dalam ke-sempatan itu mengharapkanBupati Karo DR (HC) KenaUkur Karo Jambi Surbakti dan

jajarannya dapat melaksanakanamanah rakyat. “Berikan yangterbaik kepada rakyat, karenakepercayaan adalah amanah. Ja-ngan lagi persulit urusan mas-yarakat,” tegasnya

Hal yang menarik dalamkunjungan kerja orang nomorsatu di MA RI itu, salah seorangwarga Kabanjahe, Robert Tari-gan SH menyodorkan sejumlahdokumen kepada Ketua MA RI,hingga saat ini selama 27 tahunPengadilan Negeri (PN) Kaban-jahe belum mengeksekusi objekperkara perdata yang dikenaldengan “Juma Laudah” seluas± 3 ha yang terletak di JalanKabanjahe-Tiga Panah, Kabupa-ten Karo.

Menurut Robert Tarigan,terhitung putusan tingkat MARI pada 16 Desember 1985 PNKabanjahe belum melakukaneksekusi. Ia merincikan, pihakpemohon eksekusi telah meme-nangkan perkara di tingkat Pe-ngadilan Negeri Kabanjahe se-suai putusan PN Kabanjahe No82/Perd/1977/P.n/Kbj tertang-gal 20 Agustus 1978 Jo. Putu-

san Pengadilan Tinggi MedanNo 287/Perd/1979/Pt. Mdn ter-tanggal 07 Desember 1983 Jo.Putusan MA RI No 1511 K/Pdt/1984 tertanggal 16 Desember

1985 dan putusan PK denganNo 620 PK/Pdt/1987.

Ia mengaku kecewa terhadapKetua PN Kabanjahe. Pasalnya,setelah keluarnya putusan MA

RI tahun 1984 hingga hari inibelum juga dieksekusi. Semen-tara permohonan eksekusi su-dah lama diajukan. “Demi ada-nya sebuah kepastian hukum,saya berharap Ketua MA RIagar segera memerintahkanKetua PN Kabanjahe untuk me-ngeksekusi objek perkara per-data seluas 3 Ha tersebut,"harapnya.

Ketika hal itu dipertanyakankepada Ketua MA RI Dr HHarifin A Tumpa SH MH me-ngatakan akan mempelajari dansegera memerosesnya.

“Sabar ya, nanti akan segeradiproses dengan terlebih dahulupihaknya mempelajarinya,” ujarHarifin.

Diperoleh informasi, Kamis(5/1), Ketua MA RI dan rombo-ngan akan menggelar pemapa-ran di PN Kabanjahe, selanjut-nya mengadakan kunjungan keStabat Langkat. Kunjungan kerjaKetua MA dan rombongan diProvinsi Sumut diakhiri denganpelaksanaan Wisuda Purna-bhakti Ketua Pengadilan TinggiMedan di Medan. (RTA)

PAKPAKPAKPAKPAKAIAN ADAAIAN ADAAIAN ADAAIAN ADAAIAN ADAT -T -T -T -T - Bupati Karo, Kena Ukur Karo Jambi Surbakti memakaikan pakaiankhas adat Karo uis beka buluh kepada Ketua MA RI Harifin A Tumpa.

andalas/robert tarigan

Sidikalang-andalasReuni akbar alumni 1963-

2003 SMP Negeri Sumbul Ka-bupaten Dairi, yang digelar dilapangan sekolah tersebut,baru-baru ini membuahkan hasilkonkrit dan menggembirakan.

Para pengusaha, pegawaipemerintahan, politisi danprofesional yang telah me-raih sukses menghibah-kan 15 set komputer,demi membantu kelan-caran proses bela-jar menga-jar anak

didik. Demikian disampaikanDra Betty Marbun selaku ke-tua panitia reuni.

Diakui, kontribusi itu belumseberapa dibanding bekal yangditerima dari para pendidik.Untuk itu, kepedulian akan

ditingkatkan di hari men-datang melalui pem-bentukan wadahpermanen. Diha-rapkan, komunikasipengelola sekolahdan mantan siswatetap terjalin erat.

Sementara, ang-gota Fraksi Golkar

DPRDSU RichardEddy M Lingga SEmembantu penye-diaan peralatan ITtermasuk in focus,sehingga pelajar

terbebas dariblind tech-n o l o g y .Generasi

muda mestimampu meng-

ikuti perkemba-ngan zaman, sebab penge-tahuan termasuk penguasaandigital merupakan pintu meng-gapai cita-cita.

Acara diawali kebaktianrohani dirangkai ucapan Sela-mat Natal dan Tahun Baru.Sejumlah mantan kepala se-kolah, guru hadir mengikutiagenda suka cita itu.

Sekitar 2000-an peserta ter-masuk murid, turut ambil peran.Pelajar menyuguhkan tari kolo-sal kolaborasi subetnis Batak.Yakni Pakpak, Toba, Karo, Sima-lungun, Nias dan Mandailingmengedepankan corak ulos.Suasana tampak ceria dan

meriah.MM Siahaan BA (80) mantan

kepala sekolah menyatakan,salut dengan kekompakan paraalumni. Dia berharap, harmoniberkesinambungan guna me-majukan daerah. Begitu pun, iamenyarankan kepala sekolahmempedomani beberapa halagar kualitas tetap terdepan.

Di antaranya, tidak membuatperlakuan istimewa kepadaanak pejabat dan guru semisalkemudahan kelulusan. Gurujangan malas mengajar.

"Guru tidak boleh terlambatdatang sebab perilaku itu bakalditiru murid. Hindari kealpaan,"harapnya.

Henderson Sihombing "Rajana Pogos" pengusaha tambangdari Palangka Raya KalimantanTengah berharap, pelajar me-metik hikmah dari agenda di-maksud.

Dia berharap, optimisme te-rus dipacu guna melahirkancalon pemimpin bangsa. Pe-bisnis yang juga Ketua DewanPembina IPSU (Ikatan PemudaSumatera Utara) KalimantanTengah ini berpesan, agarmahasiswa tidak sungkan me-nemuinya bila meneruskankuliah di tanah rantau tersebut.Dia siap membantu seoptimalmungkin.

Menjelang malam pergan-tian tahun, si Raja na Pogosmenghadirkan artis ibukotauntuk menghibur masyarakat dikampung halaman.

Di antaranya adalah JackMarpaung, Joel Simorangkirdan Santana Trio. Tahun sebe-lumnya, dia juga mendatangkanTrio Amsisi.

(LIM)

Alumni SMP Negeri SumbulHibahkan 15 Set Komputer

Richard EddyM Lingga

Batu Bara-andalasPengamat Sosial dan Pemer-

hati Pembangunan di Kabu-paten Batu Bara, Moeis Chan-dan Pamesha mengingatkanpihak-pihak terkait, agar ja-ngan membebani masyarakatdalam penyediaan lahan perta-pakan untuk pembangunanBalai Desa Titi Merah, yangmerupakan hasil pemekarandari Desa Bulan-bulan Keca-matan Limapuluh, KabupatenBatu Bara.

Sebab, wacana untuk mem-bebani masyarakat itu telahmengemuka dalam acara re-ses salah seorang anggotaDPRD Batu Bara beberapawaktu lalu di desa tersebut.

"Kala itu Pjs Kades Titi Me-rah, Hamidah saat menjawab

Pembangunan Balai DesaJangan Bebani Rakyat

Kisaran-andalasMemasuki tahun kedua kepemimpinan

Bupati Asahan, Drs H Taufan Gama SimatupangMAP dan Wakil Bupati Asahan, H Surya BSc ditahun 2012, merupakan tahun pemantapan pro-gram untuk mewujudkan visi dan misi Pemkabuntuk mewujudkan Asahan yang Religius,Sehat, Cerdas dan Mandiri.

Kepala Bagian Humas Setdakab AsahanRahman Halim AP mengatakan, pada tahun2012 merupakan agenda pematangan programpembangunan.“Bupati meminta tahun 2012 inilangkah untuk memantapkan visi dan misiPemkab Asahan,"katanya kemarin.

Kabag Humas menjelaskan, langkah padatahun lalu masih banyak ditemukan kegiatanbelum tepat sasaran, tepat waktu dan tepatguna, sehingga di tahun 2012 diharapkan tidakada lagi kegiatan yang tidak tepat waktu,sehingga di akhir tahun 2012 semua agendapembangunan tuntas pada waktunya.

Apalagi, kata Kabag Humas, telah disah-kannya Rencangan Anggran PendapatanBelanja Daerah (R-APBD) Asahan 2012 olehpihak legislatif Asahan. Diperhitungkan jadwalpengumuman tender pembagunan akan dimulaiakhir Januari 2012 dan pada awal bulan Mei2012 pembangunan dapat dilaksanakan,sehingga diharapkan pada akhir Agustus 2012pelaksanaan kegiatan pembangunan berakhir.

Dengan agenda tepat waktu, Halim menye-butkan Perubahan APBD Asahan 2012 dapatdiajukan pada awal bulan Juni 2012, sehinggapelaksanaan APBD Asahan tahun 2012 dapatberjalan secara efektif.

"Semoga rencana Pemkab terkait pemba-ngunan di Asahan dapat tercapai dengan baik,“kata Kabag Humas seraya menyampaikanterima kasih kepada DPRD yang telah menge-sahkan APBD Asahan. (FAS)

Pemkab AsahanMantapkanVisi dan Misi 2012

Binjai-andalasKetua PWI Sumut M Syahrir mengatakan,

pelatihan pengembangan profesi wartawanharus dijalankan dengan serius, karena pelati-han menguntungkan wartawan itu sendiri, me-dia, pemerintah dan masyarakat.

"Pelatihan pengembangan profesi wartawanakan mampu meningkatkan profesionalitas,sehingga dapat melaksanakan tugas denganbaik," katanya pada pembukaan pelatihanpengembangan profesi wartawan Kota Binjai diAula Pemko, Rabu (4/1).

Dikatakan, saat ini banyak orang yangmengaku wartawan, ternyata tidak bisa mem-buat dan menulis berita. Hal ini suatu hal yangmemalukan profesi wartawan."Seharusnyamenjadi wartawan adalah orang yang benar-benar menguasai dan memahami tugas kewar-tawanan, karena tugas wartawan, bukan profesisembarangan,"ujarnya.

Dijelaskan, kemerdekaan pers adalah milikrakyat dan harus dimanfaatkan sebesar-besarnya untuk kepentingan masyarakat. "Halini baru bisa dicapai kalau wartawannya profe-sional," sebutnya. Wartawan sesungguhnyamerupakan sebuah pekerjaan atau profesi.Sebagai sebuah profesi, kedudukannya samadengan profesi lain seperti dokter, arsitek, bidan,guru, pengacara, notaris, akuntan, dan lainnya.

Wartawan harus memiliki dua hal pokok,yakni standar kecakapan (kompetensi) dankode etik. Seorang wartawan, sebagaimana pro-fesi yang lain, harus ahli di bidangnya. Peker-jaannya dituntun standar moral atau akhlak yangdisebut kode etik.

Pelatihan pengembangan profesi wartawanKota Binjai dibuka Sekda H Iqbal PulunganMAP dan Kabag Humas HT Syarifuddin, yangdiikuti kalangan wartawan yang bertugas diKota Binjai. (MKI)

Banyak WartawanTak MampuMenulis Berita

Sei Rampah-andalasMenteri Agama RI Suryadharma Ali minta

kepada seluruh jajaran aparatur KementerianAgama di pusat maupun di daerah memperteguhkomitmen serta meningkatkan integritas dalammenaati aturan. Memedomani penyelenggaraantata kelola pemerintahan yang baik dan akuntabeldengan mengedepankan nilai-nilai kejujuranserta menjauhkan diri dari perbuatan korupsi,kolusi dan nepotisme (KKN).

Hal itu ditegaskan Menag Suryadharma Alidalam sambutan tertulisnya yang dibacakanWakil Bupati Ir. H. Soekirman pada peringatanHari Amal Bakti (HAB) ke-66 Kemenag tingkatKabupaten Serdang Bedagai (Sergai) yangdilaksanakan di halaman Kantor KemenagSergai di Sei Rampah, Selasa (3/1).

Suryadharma mengatakan, memasuki usiake-66 sepatutnya kita merenungkan kembalititik tolak perjalanan dan kiprah KementerianAgama dalam pusaran sejarah bangsa Indone-sia seiring dengan dinamika yang terjadi dalamkehidupan umat dalam bangsa dan negara In-donesia yang kedepannya semakin berat.

Untuk itu, diminta kepada seluruh aparaturKementerian Agama tidak boleh kehilanganperspektif dan wawasan menyangkut alasanfundamental berdirinya Kementerian Agama.Juga harus memahami atas misi, tugas dan fungsiyang harus diperkuat dari masa ke masa, sertamemahami peran yang diemban bukanlah peranyang bersifat marjinal atau pinggiran.

Pada peringatan HAB Kemenag tahun ini,Menag Suryadharma Ali berharap kepada se-luruh jajaran aparatur Kementerian Agama baikyang di pusat maupun daerah untuk bekerjakeras dan bersama-sama mengedepankannilai-nilai kejujuran, lebih profesional dilandasikeikhlasan hati seiiring dengan perkembanganmasyarakat. (RYAD)

Aparat KemenagHarus JauhkanDiri dari KKN

Binjai-andalasKepala Dinas Kependudu-

kan dan Catatan Sipil (Kadis-dukcapil) Kota Binjai, Iswan me-ngatakan, perekaman data e-KTP penduduk se-Kota Binjai,sudah mencapai 62,90 persen.Terhitung sejak dimulai pere-kaman atau launching e-KTP diKota Binjai 19 Oktober 2011hingga 31 Desember 2011.

Hal ini merupakan hasilkerja keras para petugas danpastisipasi masyarakat yangtinggi. Mereka yang datangmengurus e-KTP.

"Seharusnya itu dilakukan100 hari kerja, namun kita ha-nya dalam 70 hari bisa mencapai62,90 persen,” tambah Iswan,kepada wartawan, Rabu (4/1).

Menurut Iswan, warga yangwajib mengurus e-KTP seba-

nyak 210.609 dan yang sudahdirekam berjumlah 132.483."Berarti yang belum mengurus78.126 atau tinggal 37,10 per-sen," ujarnya.

Para petugas terus mela-yani masyarakat hingga pukul04.00 WIB dinihari. Seperti diKecamatan Binjai Utara, ting-kat partisipasi masyarakattinggi, maka petugas harusterus melayaninya hinggamenjelang Subuh.

Dinas Kependudukan Bin-jai tetap memotivasi petugasuntuk terus meningkatkan pe-layanannya kepada warga,agar proses perekaman dapatselesai sesuai jadwal.

"Apalagi waktunya telahdiperpanjang Mendagri hinggaakhir April 2012 mendatang,"kata Iswan. (MKI)

pertanyaan warga sangatmengharapkan partisipasimasyarakat untuk penyediaanlahan, karena hingga saat inibelum ada kepastian tentanglahan pertapakan pembangu-nan balai desa itu," kata Moeis,Rabu (4/1).

Moeis berharap, agar pe-nyediaan lahan tidak dibeban-kan kepada masyarakat, wa-laupun alasannya sekadar par-tisipasi. Pasalnya, saat ini kehi-dupan masyarakat sudah sa-ngat sulit.

"Setahu saya pemekaranatau pembentukan desa baruitu tujuannya untuk menye-jahterakan masyarakat. Tapibelum apa-apa kok sudah'nodong' rakyat," ketusnya.

(ZN)

Page 14: Harian Andalas 05 Desember 2011

harian andalas | Hal. 14ACEH MEMBANGUNKamis5 Januari 2012

Lhokseumawe-andalasProyek Terminal Gas alih

fungsi kilang LNG me-nunggu persetujuan Kemen-terian Energi dan SumberDaya Mineral (ESDM).“Kami tengah memper-juangkan agar Kemen-terian ESDM menyetujuialokasi LNG difungsikanmenjadi Terminal Gaspasca tahun 2014,”ungkap Vice PresidentEngineering and Project GasPT Pertamina, Daniel SPurba kepada wartawan,kemarin.

Terminal Gas Arun TungguPersetujuan Menteri ESDM

Hari Gizi Nasional

Yamaha Gelar Perlombaan di TamiangAceh Tamiang-andalas

Dalam rangka menyambut HariGizi Nasional (HGN), Yamaha Medanmengadakan perlombaan BalitaSehat, Lomba Mewarnai tingkat TKdan SD, Fashion Show tingkat Anak-anak dan Remaja serta Pop SingerBebas yang dilaksanakan di lapanganIstana Karang di Karang Baru, Rabu(4/1) lalu.

Menurut Ketua Panitia, TaufikHidayat kegiatan ini terselenggarabekerjasama Yamaha Medan, CVBursa Yamaha Motor Kualasimpangdan Ayam Penyet Pak Ulis KarangBaru.

"Selain mempromosikan produk

motor Yamaha, kegiatan hiburanmasyarakat ini dilaksanakan me-nyambut Hari Gizi Nasional" terang-nya.

Pada kegiatan dengan motto Jupi-ter Z juara motornya, nomor 1 kuali-tasnya. Juvarius in Action ini meng-hasilkan para juwara pada lombaBalita Sehat kategori usia 6-24 bulanyakni M Rizki Ramadhan juara I daridesa Tanjung Karang M Azzam juaraII Desa Dalam dan Juara II FaisalAbdullah Desa Tanjung Karang.

Sedangkan untuk Balita Sehatusia 24-59 bulan juara I diraih M DafaDesa Tanjung Karang, juara II AtiraDesa Tanjung Karang dan M Daffa

Desa Pahlawan.Untuk lomba Mewarnai tingkat

TK, juara I diraih Putri dari PAUDHidayah, Najwa NR dari TK Nash-rullah dan juara III Lidya dari TKNashrullah.

Mewarnai tingkat SD juara I Nur-syifa Ustami, Kharyn Amanda juaraII dan juara III Alfansyah, ketiganyadari SD Percontohan. Pada fashionshow tingkat anak-anak juara I diraihTasya Difa, II Jihan dan III Uli. TingkatRemaja juara I, II dan III diraih Tasya,Maria Ulfa dan Salsabila. SementaraPop Singer juara I, II dan III diraihDara, Hendriansyah dan Nurbaiti.

(ZHM)

JUJUJUJUJUARA -ARA -ARA -ARA -ARA - Para peserta juara perlombaan balita sehat di lapangan istana karang Kecamatan Karang Baru Kabupaten Aceh Tamiang,diabadikan bersama.

andalas/zulherman

Menurutnya, Alih fungsi kilangLNG Arun menjadi Terminal Gassudah disetujui, sekarang tinggal

menunggu persetujuan MenteriESDM agar memprioritaskan alokasiLNG untuk Arun yang nantinyaakan disuplai guna memenuhi ke-butuhan domestik, jelas Daniel usai

pertemuan dengan Wali KotaMunir Usman Lhokseumawe.

Dikatannya, Pertamina telahmelayangkan surat kepada Men-teri ESDM supaya memper-timbangkan pengalokasian LNGuntuk Arun.

Semua stakeholder, sebutDaniel, juga sudah disurati

dengan harapan memberi dukungan.“Proyek ini (Terminal Gas) ber-

saing dengan proyek di Belawan.Jadi harus (dipilih) salah satu, jangandua-duanya, tidak akan jalan. Dan,yang sedang kita perjuangkan, alo-kasi LNG untuk Arun diprioritaskan.Karena kalau Arun jalan bisa meme-nuhi kebutuhan LNG untuk industridi dua provinsi: Aceh dan Sumatera

Utara,” papar Vice President Engi-neering and Project Gas PT Per-tamina itu.

Sebelumnya, dalam pertemuandengan Wali Kota Munir Usman,Daniel menyebutkan, salah satukunci keberhasilan proyek tersebutadanya dukungan pemerintah dae-rah dan pemerintah pusat.

Jika tidak, kata dia, maka rencanaPertamina memanfaatkan kilangArun menjadi Terminal Gas tidakakan berjalan.

“Kami kemarin meminta duku-ngan Pemda mulai dari proses per-izinan, Amdal yang sedang kita laku-kan, sampai pengoperasian supayayang kita cita-citakan bisa terea-lisasi,” urai Daniel.

Didampingi Vice President Direc-tor PT Arun NGL Fuad Buchari,Daniel menambahkan, proyek initidak hanya menghidupkan PT PIMdan PT AAF, tapi juga mampu mem-

bangkitkan listrik kebutuhan Acehdan Sumut dengan memanfaatkangenerator yang sudah ada di PTArun.

“Nantinya kita bangun pipa untuksuplai gas dari Arun sampai keMedan. Sepanjang jalur pipa, in-dustri bisa tumbuh dengan sendiri-nya,” katanya.

Sementara itu, Wali Kota MunirUsman mengatakan, Pemko Lhok-seumawe mendukung sepenuhnyaproyek Terminal Gas untuk revita-lisasi industri di Aceh. Pemerintahpusat dan Pertamina, kata dia, tidakperlu khawatir dan jangan terpe-ngaruh dengan kejadian kekerasanbersenjata belakangan ini.

“Kendala pasti ada, tapi bisa sama-sama kita cari solusinya. Yang jelasprogram ini harus sukses, kalau tidakberjalan kami kecewa,” kata MunirUsman didampingi Sekda ArifinAbdullah. (CM)

Lhokseumawe-andalasPemerintahan Kota Lhok-

seumawe “hambat” kerja Pan-waslukada setempat. Kenapa ?Bendaharawan PanwaslukadaKota Lhokseumawe, ter-masuk salah seorangyang mendapat promosieselon IV, pada mutasi,Selasa (3/1) lalu yangdilakukan Wali KotaMunir Usman. PadahalKaspilmuna mantanBendahara Panwaslukada Lhok-seumawe sangat dibutuhkan.

“Kami merasa dihambat olehPemerintah Kota Lhokseumawedengan dimutasikan saudaraKaspumuna. Soalnya, sangat

banyak kegiatan/tahapan Pemi-lukada yang telah kami awasibelum diselesaikan oleh Ben-dahara, termasuk pertanggung-

anjawab anggaran. Ehtahu-tahu tanpa diberi-tahukan kepada kamiKaspul dimutasi ke Sek-

retariat Dewan,” kataDevisi Humas Panwas-

lukada Kota Lhokseu-mawe, Muhammadyang ditemui andalas,Rabu (4/1).

Menurut Humas Panwaslu-kada Kota Lhokseumawe itu, pe-mindahan mantan bendahara-wan Panwaslukada itu, jugamerupakan salah satu peng-

hambat terwujudnya Pemilukadayang hanya tinggal dua bulanlagi. Maunya, pemerintahan se-tempat bisa menunda, setelahPemilukada usai, baru dilakukanpromosi terhadap Kaspilmuna.

“Kita sangat menyayangkansikap Pemerintah Kota, kenapaharus dilakukan hal tersebut.Kalau memang mau dipromosikan bisa setelah pemilukada ber-langsung,” imbuh Muhammad.

Sementara itu, Sekretaris KotaLhokseumawe, Arifin Umaryyang dicoba konfirmasi andalas,Rabu sore tidak berasil ditemui.Termasuk SMS yang dikirimandalas tidak mendapat balasanhingga berita ini diturunkan. (TIM)

Pemerintah Lhokseumawe”Hambat” Panwaslukada

Kruenggeukueh-andalasMelihat kondisi kota Krueng

Geukueh, Kecamatan Dewan-tara, Aceh Utara tambah sempitdan semrawut. Sejumlah tokohmasyarakat bersama Geusyikdan Mukim se Dewantara sam-paikan sikap, lahan kosong yangterletak di depan Kompleks Pe-rumahan PT Asean Aceh Fer-tilizer (AAF) supaya diman-faatkan untuk lokasi terminaltruk barang dan bus.

Mansyurni, Geusyik UleeRuelueng kepada andalas, Rabu(4/1) mengatakan, sikap inidisampaikan dalam sebuah per-temuan khusus dalam rangkapenertiban kota Krueng Geu-kueh yang dinilai sudah sangatsempit dan semrawut. Perte-muan berlangsung diruang BalaiDesa Kecamatan Dewantara,yang dihadiri unsur Muspikadan Humas PT PIM termasukTim Supporting Likuidator PTAAF belum lama ini.

“Kendati saya sebagai salahseorang mantan karyawan PTAAF tapi saya yang usulkanagar lahan kosong di depan Kom-pleks Perumahan AAF supayadimanfaatkan untuk terminaltruk dan bus,” ujar Mansyurniseraya melanjutkan, tak perluminta izin karena prosesnyalama sementara kebutuhan su-dah sangat mendesak. Usul inimendapat dukungan penuh darisemua yang hadir.

Camat Dewantara M YunusSE menurut Mansyurni lang-sung merespon dan berjanjiakan segera melapor ke Bupati.

Selain itu camat juga dalampertemuan tersebut coba meng-galang dana dari donator, ter-masuk dari anggota DPRK asalpemilihan Dewantara untukbiaya greder lokasi.

Mansyurni menjelaskan, da-lam pertemuan yang juga di-hadiri Kadis Perhubungan AcehUtara dan Ka Pos Lantas KruengGeukueh disepakati, hewan ter-nak seperti sapi, kambing tidakberkeliaran dalam kota. Begitujuga pembangunan polisi tidur disembarang jalan harus mendapatizin. Yang lebih penting lagi, kataMansyurni jalan keluar masukkompleks pendidikan Palda pada

jam jam tertentu harus ada yangmengawasi karena sering ter-jadi kecelakaan.

Kaitan dengan rencana pe-makaian lahan milik PT AAFuntuk terminal, salah seoranganggota Tim Supporting Likui-dator PT AAF, M Nasir yangdihubungi andalas mengata-kan, sebagai warga Dewantarapihaknya mendukung peman-faatan lahan kosong itu namunsebagai anggota tim supporting,pihaknya mengingatkan, kalauaset PT AAF sedang dalam sta-tus sita jaminan oleh PengadilanNegeri Lhoksukon, Aceh Utara.

(UCR)

Lahan Milik AAFDimanfaatkan Jadi Terminal

TERMINAL BUS -TERMINAL BUS -TERMINAL BUS -TERMINAL BUS -TERMINAL BUS - Areal tanah milik PT AAF yang akan dijadikan terminal truk danbus.

andalas/usman cut raja

Aceh Tamiang-andalasKapolres Aceh Tamiang AKBP Drs.Armia

Fahmi mengungkapkan bahwa Polres AcehTamiang mendapatkan predikat sepuluh ter-baik dari Kepolisian Republik Indonesia dalammenangani perkara Korupsi. Hal itu disam-paikan Kapolres Aceh Tamiang saat temu ra-mah dengan wartawan dengan yang bertem-pat di Mapolres pada akhir penghujung tahun.

Menurut Armia, hal ini dapat diraih PolresAceh Tamiang, dikarenakan Polres AcehTamiang dapat menyelesaikan kasus perkaraKorupsi melebihi target yang diberikan, yaknisetiap Polres hanya ditargetkan untuk mena-ngani perkara kasus Korupsi hanya dua dalamsetahun. “Sementara Polres Aceh Tamiang se-panjang tahun 2011 telah menangani tigakasus Korupsi. Ketiga kasus Korupsi ini telahberada di Pengadilan” terang Kapolres.

Adapun data-data yang diuraikan Kapolresselama januari hingga desember 2011, untukkasus Curanmor telah mampu ditekan diban-dingkan tahun 2010, Kasus Korupsi minimaltelah ditekan 50 % dibandingkan tahun 2010.Dalam kasus Illegal Loging dibandingkan ta-hun lalu, mampu ditekan minimal 150 % untukNarkotika juga mampu ditekan minimal 38 %dibandingkan tahun sebelumnya.

Untuk penyelesaian perkara yang ditanganipada tahun lalu dan sepanjang tahun 2011 yaknipada tahun 2010 dari 174 perkara, yang mampudiselasaikan 113 perkara sedangkan 61 perkarayang menjadi tunggakan, dengan presentase 65%. Pada tahun 2011, 143 perkara yang dapatdiselesaikan 72 perkara sedangkan 71 perkaramenjadi tunggakan dengan presentase 50 %.

“Perbandingan Guantibmas diatas jelas terjadipenurunan kasus dengan presentase minimal 17% pada tahun 2011, namun demikian situasi tetapkondusif” tegas Kapolres yang didampingi KabagOps Polres, Kompol Muliadi, SH dan KasubbagHumas Polres, Ipda Parlindungan Lubis.

Sementara dalam perkara Lakalantas,Tahun 2010 sejumlah 58 perkara dapat disele-saikan 54 perkara sedangkan tersisa perkara4 kasus dengan Kermat yang diraih Rp134.000.000, dengan presentase 93 %. Tahun2011, 60 perkara yang dapat diselesaikan 54perkara dengan tunggakan perkara 4 kasus,jumlah Kermat yang diraih Rp 193.300.000dengan presentase 93 %.

Untuk kasus atensi narkoba tahun 2011dengan jumlah kasus 63, terdiri dari kasussabu-sabu sebanyak 40 kasus dengan barangbukti 11,00 gram dengan jumlah tersangka 48orang, sedangkan pada kasus ganja, jumlahkasus 23 dengan barang bukti 30.85918 kgdengan jumlah tersangka 40 orang.

Pada kasus korupsi yang ditangani, yaknidugaan korupsi pada proses pengadaan barangdan jasa kontruksi dinas PU Aceh Tamiang yangbersumber dari dana APBK/DAK dan Otsustahun 2009 dengan kerugian negara sebesarRp 71.705.584 dan dengan tersangka Mah-muddin, ST (selaku Ketua Panitia). Kasus ko-rupsi pada pelaksanaan pekerjaan saluranpembuangan Dusun Lubuk Batil, Desa TumpokTengah Kecamatan Bendahara dengan ter-sangka dua orang yaitu M.Sadli Beth (Rekanan)dan Zulkifli,ST (PPTK) dengan kerugiannegara Rp 343.689. 735.22. (ZHM)

Polres Aceh Tamiang10 Terbaik PenangananTindak Korupsi

Bireuen-andalasDrs Zulfikar Idris alias Fedi

dan akrab disapa Usuh terpilihsebagai Geuchiek Gampoeng(Kepala Desa) Cotbatee Keca-matan Kuala setelah menga-lahkan dua rivalnya dalamprosesi pemilihan Geucik diKomplek Meunasah Cotba-tee, akhir pekan lalu.

Zulfikar terpilih sebagaiGuchiek Gampoeng Cotbateeitu setelah dalam prosesi pemi-lihan mampu menggaet 452suara dari 832 suara pemilih,sedangkan dua rivalnya ma-sing-masing Teungku IbrahimAhmad hanya memperolehsuara 249 dan Saifannur me-raih 131 suara.

Situasi dalam prosesi pemi-lihan Geuchiek Gampoeng(Kepala Desa) Cotbatee Keca-matan Kuala untuk mengganti-kan Geuchiek lama, yang te-lah habis masa jabatannya Hu-saini Hasan berlangsung dihalaman Meunasah Cotbateeberjalan lancar, aman, damaidan terkendali.

Menurut beberapa tokohpemuda menjawab andalas disela-sela prosesi penghitu-ngan suara mengatakan, daritiga calon dua di antaranya me-mang diperkirakan akan ber-saing ketat yaitu Zulfikar danTgk Ibrahim. Namun, prediksimereka memang Zulfikar akanmeraih suara terbanyak.

Sementara Geuchiek ter-pilih Drs Zulfikar Idris kepadaandalas menyebutkan, ia sa-ngat berterima kasih atas ke-percayaan masyarakat memi-lihnya sebagai Geusyiek. Danke depan ia menyatakan siapmemberdayakan desa danmelaksanakn tugasnya sesuaidengan tugas dan fungsinyaGeuchiek.

Namun, tambah Zulfikaruntuk keberhasilan menja-lankan roda pemerintahanGampoeng, ia mengharapkanbantuan semua pihak dan ha-rus dalam koridor kebersa-maan dalam membawa misikeberhasilan bersama.

(HERA)

Zulfikar Idris GeuchiekGampoeng Cotbatee

Aceh Utara-andalasPemilihan kepala daerah

(Bupati dan Wakil Bupati) AcehUtara semakin dekat, namunsemua pihak yang terlibat lang-sung dalam pesta demokrasitersebut sudah mulaimelakukan persiapanyang lebih mantap. Demi-kian halnya dengan pe-ngamanan di TempatPemungutan Suara(TPS) nanti.

“Untuk mempersiapan pe-tugas ke depan menggelarpelatihan pemantapan ke-mampuan petugas,” ungkapSekretaris Kesbang LinmasAceh Utara, Abubakar kepadaandalas, Rabu (4/1).

Menurutnya, pelatihan ter-sebut untuk memantapkanpengamanan pemilukada baik

Gubernur Aceh maupun bu-pati yang dilaksanakan padaawal Februari 2012 men-datang.

Pelatihan yang dilaksana-kan petugas pelindunganmasyarakat (linmas) yangserentak dilakukan olehKesbang limas dan jugapara TPS itu akan ber-tugas dalam pengamanan

pemilukada di AcehUtara mulai tanggal 4-7 Januari 2-12, yang

diikuti sekira ratusan pesertadari 27 kecamatan.

Sementara, pelatihan yangdilaksanakan pada hari per-tama ini mulai KecamatanSimpang Kramat, Nibong danKecamatan Tanah Luas yangmelibatkan peserta sesuaijumlah pemilih yang ada. (BT)

Aceh Utara LatihanPengamanan Pemilukada

Aceh Timur-andalasSudah selayaknya peme-

rintah saat ini mulai mem-perhatikan kehidupan sosialekonomi masyarakat pingiranatau pedalaman yang menjadipenompang atau tulang pung-gung kehidupan perekono-mian bangsa.

Karena masyarakat ping-giranlah yang selama ini sa-ngat menikmati ketidakme-rataan sosial ekonomi di te-ngah masyarakat kita. Bahkanmereka nyaris tidak tersentuhdan terperhatikan oleh pe-merintah.

Demi mewujudkan dan me-rasakan hal yang dialami olehmasyarakat tersebut. Demi-kian dikatakan Ketua YayasanSambinoe Darmawati A Ganiyang merupakan istri GubenurAceh saat melakukan BhaktiSosial di kecamtan yang palingterpencil di Aceh Timur yaknikecamatan Serbajadi, LokopSelasa, (3/1).

Selain bakti sosial jugamelakukan pengobatan gratisbagi masyarakat dan juga suna-tan massal bagi 50 orang lebihanak-anak, yang berada dikecamatan tersebut sekaligusmelakukan silahturahmi de-ngan masyarakat di kecama-tan itu.

Menurutnya, pada dasar-nya pembanguna Aceh dalamlima tahun terakhir ini dipacuuntuk meningkatkan kesejah-teraan masyarakat di seluruh

Provinsi Aceh. Contohnya,dengan diberlakukankannyaprogram kesehatan gratis atauJKA bagi seluruh masyarakatAceh, peningkatan infrastruk-tur jalan dan lain sebagainya.

Selain, mengadakan baktisosial, Darmawati A Gani ber-sama personel Sambinoe yangdidampingi oleh para pejabatpemerintah Kabupaten AcehTimur juga melakukann tatapmuka dengan seluruh masya-rakat di Kecamatan Serbajadiyang diwakili oleh tokoh mas-yarakat, ulama, pemuda danwanita.

Dalam tatap muka tersebut,para tokoh masyarakat dikecamatan serbajadi, lokopmeminta Darmawati A Ganiuntuk menyampaikan kepadaGubernur Aceh, Irwandy Yu-suf untuk dapat meningkat-kan kualitas jalan termasukpembangunan jalan tembusmulai dari Peureulak sampaidengan Blang Kejeren sertapeningkatan jalan tembus dariLokop ke Kabupatren AcehTengah.

Darmawati A Gani berjanjiakan menyampaikan hal ter-sebut kepada Gubernur Aceh,Irwandy Yusuf guna ditindaklanjuti. Karena hal tersebutsesuai dengan program pem-bangunan Provinsi Aceh yaituuntuk mempercepat dan men-sejahterakan sosial ekonomimasyarakat pedalaman.

(LAN)

Pemerintah Harus PerhatikanMasyarakat Pedalaman

Page 15: Harian Andalas 05 Desember 2011

SAMBUNGAN harian andalas | Hal. 15Kamis5 Januari 2012

Ramai-ramai Kepincut Mobil Esemka.........(Dari Halaman 1)

Permen Narkoba Beredar

.........(Dari Halaman 1)

Pilkada AcehTetap 16 Februari.........(Dari Halaman 1)

.........(Dari Halaman 1)

Oknum di Biro Binsos Provsu Diduga Ikut Nikmati Dana Bansos

Basarnas Siagakan Helikopter di Sumut.........(Dari Halaman 1)

.........(Dari Halaman 1)

Tak ketinggalan, PresidenSusilo Bambang Yudhoyonomemuji para siswa SekolahMenengah Kejuruan (SMK)yang berhasil merakit mobilsekelas Sport Utility Vehicle(SUV) tersebut.

Menko Kesra AgungLaksono, Menko PekonomianHatta Rajasa, dan MenteriPerindustrian MS Hidayat puntelah memberi sinyal dukunganuntuk Mobil Esemka agardikembangkan untuk bisadiproduksi massal dan menjadimobil nasional (Mobnas).

Rajawali, salah satu varianmobil Esemka telah resmimenjadi mobil dinas Wali Kota

dan Wakil Wali Kota Solo, JokoWidodo dan FX Hadi Rudyatna.

Mobil Esemka, tidak hanyamemiliki satu model saja.Model-model berbeda dannamanya pun berbeda-beda.Tergantung sekolah mana yangmerakitnya. Mobil itu sekarangbelum bisa diproduksi massalkarena masih menunggu izinlaik jalan dari instansi terkait.

Yang pertama adalah SUVyang dikenal dengan EsemkaRajawali seperti dipakai WaliKota Solo Jokowi. Modelnyalebih mirip Honda CR-Vdengan bodi belakang IsuzuPanther namun dengan ukuranlebih panjang. SUV Rajawaliharganya jika dipasarkan massaldiusahakan tidak melebihi

Rp180 juta.Model kedua adalah pikap

double cabin bernama EsemkaDigdaya. Rencananya mobil iniakan dibanderol seharga Rp100juta. Dari sisi bentuk, Digdayamemiliki bentuk yang lebihorisinil karena sedikit menggu-nakan parts dari mobil lain.

Pilihan-pilihan mesin untukRajawali dan Digdayatersebut antara lain mesinbensin berkapa-sitas 1.500 cc,1.800 cc, 2.000 cc dan 2.200 cc.Versi dieselnya pun kabarnyatengah disiapkan.

Model lainnya EsemkaZhangaro. Si mobil niaga inisekilas mirip dengan SuzukiFutura atau Suzuki Carry. Adajuga mobil van dengan nama

Rosa Van.Apa yang dilakukan Joko

Widodo patut ditiru wali kota,bupati, gubernur, menteri,DPR, dan pejabat pemerintahlainnya. Andai saja, lembagapemerintah dan lembaga DPRdalam melakukan anggarannyauntuk membeli mobil Esemkatentu saja masyarakat tidak adayang mengkritik, karena iniadalah produksi dalam negeri.

Keberhasilan anak-anakSMK membuat mobil jugamengundang kritikan RektorUniversitas Islam NegeriSyarif Hidayatullah Jakarta,Komaruddin Hidayat terhadaplembaga riset dan universitas.

Menurut Komaruddin, apayang dilakukan Jokowi (panggil-

an akrab Joko Widodo) dansiswa SMK sebenarnyamerupakan tamparan keras baginegeri ini, termasuk lembaga risetdan universitas yang belummampu mendorong kemandirianindustri otomotif dalam negeri.

"Produk mobil Esemkasebenarnya menertawakan kita.Selama ini, ke mana lembagariset yang dibiayai triliunanrupiah. SMK yang modal kecilsaja, bisa merakit mobil sepertiitu. Kenapa Malaysia, Jepang,Korea, yang penduduknya lebihkecil dari kita bisa buat mobilsendiri. Kita banyak orangpintar, kenapa tidak bisamembuat mobil sendiri," kataKomaruddin kepada Kompas,Rabu (4/1).(BBS/GUS)

Kepala Biro Hukum SetdaprovsuAbdul Jalil yang menerima massamenjelaskan eksekusi materilterhadap 47 ribu hektare kebunsawit DL Sitorus di Register 40belum bisa digelar.

Alasannya karena pihak ekse-kutor yakni Kejatisu bersama timpendamping dari Poldasu, BalaiKonservasi Sumber Daya Hutan(BKSDA) Sumut, PT Inhutani IV,dan Dinas Kehutanan Provsumasih mempertimbangkan dam-pak eksekusi yang harus berha-dapan dengan warga masyarakatdi lokasi Register 40.

Massa yang tidakpuas denganpenjelasan tersebut, kemudianbergerak ke Kantor Kejatisu un-tuk menyampaikan tuntutan serupa

Tidur di JalanDi depan Kantor Kejatisu,

Agus didampingi Ketua Umum

PP Gema Paluta Doli Setia HSiregar mengungkapkan bahwaperintah eksekusi kebun sawitDL Sitorus di kawasan Register40 dikeluarkan MA melaluiputusan Nomor 2642 K/PID/2006 tanggal 27 Februari.

Dalam petikan putusan MAyang dibacakan Agus itu disebut-kan bahwa Register 40 sebagaikawasan hutan, perkebunan ke-lapa sawit, dan bangunan di hutanPadang Lawas yang dikuasaiKoperasi Parsub dan PT TorusGanda (keduanya milik DL Sito-rus), resmi menjadi milik negara.

“Berdasarkan perintah MAitu, maka tak ada lagi alasan bagipihak Kejati Sumut untuk tidakmelaksanakan putusan dimaksud.Sebab, sudah empat tahun sejakputusan dikeluarkan, perintaheksekusi belum dijalankan,” jelasAgus.

Selain menggelar orasi, mas-

sa demontran juga menggelaraksi tidur di badan Jalan JenderalBesar AH Nasution sehingga mem-buat arus lalu lintas macet total.

Ketegangan sempat terjadisaat petugas Kepolisian yangberusaha menghalau massa daribadan jalan, bersitegang denganpara pengunjuk rasa.

“Kalau masih mengganggupengguna jalan, maka kami yangakan bersinggungan dengankalian," ancam Kasat SamaptaPolresta Medan Benny Saragihkepada para pengunjuk rasa.

Ancaman Benny membuatpengunjuk rasa menyudahi aksitidur di badan jalan. Berangsur-angsur kemacetan arus lalu lintassepanjang 3 kilometer di ruasjalan tersebut dapat diurai.

Pihak kejaksaan sendiri ak-hirnya menerima sejumlahperwakilan mahasiswa untukmenyampaikan tuntutannya di

dalam Kantor Kejatisu.Tidak diperoleh informasi apa

hasil pertemuan itu, namun se-telah mendapat penjelasan daripihak Kejatisu, seratusan massaGema Paluta itu membubarkandiri.

Sementara itu beberapa wak-tu lalu Jaksa Agung Muda PidanaKhusus (Jampidsus) yang saat itudijabat Marwan Effendy dalamrapat kerja dengan Komisi IIIDPR mengakui bahwa sebe-narnya sudah dilakukan sosialisasikepada warga di Register 40mengenai rencana eskekusi.Hanya saja rencana itu terusmolor karena di atas lahan itu ada1.400 kepala keluarga (KK) yangmemiliki sertifikat..

Warga masyarakat yang men-duduki lahan malah membuatpagar betis untuk menghalang-halangi petugas kejaksaan yangberupaya masuk ke area itu. "Jika

eksekusi dipaksakan dikhawa-tirkan akan terjadi benturan yangtidak diinginkan antara aparatdengan warga. Kalau kemudianada yang meninggal, nanti kejak-saan juga yang disalahkan," ucapMarwan saat itu.

Direktur Lembaga BantuanHukum Medan Nuriono bebe-rapa waktu lalu juga menyayang-kan dengan lambannya pelaksa-naan eksekusi Register 40.

Menurut Nuriono Kejatisuseharusnya konsisten dan ber-komitmen menegakkan hukumdalam perkara penguasaan lahanRegister 40 tersebut.

Bila Kejatisu tidak mampu,seharusnya Kejatisu mengung-kapnya ke publik. Kejatisu jugabisa saja menyerahkan pelaksa-naan eksekusi itu kepada lembagalain, misalnya kepolisian danKementerian Kehutanan sehing-ga tidak berlarut-larut.(WAN/FEL)

Kebun Sawit DL Sitorus Kembali Diributi

Kabar santer ini pun telahsampai ke telinga para wakilrakyat di DPRD Kota Medan.Sejumlah anggota Dewan lang-sung bereaksi meminta DinasKesehatan (Dinkes) dan BadanPengawas Obat dan Makanan(BPOM) di kota ini segeramengantisipasinya.

“Ini menjadi warning bagiDinkes dan BPOM. Kedua ins-tansi ini harus segera mengambillangkah agar jangan sampai per-men mengandung amphetamineitu beredar luas di tengah-tengahmasyarakat,” kata SekretarisKomisi B Khairuddin Salim,Rabu (4/1).

Khairuddin mengaku, sejauhini belum mendengar ada per-nyataan resmi dari instansi atauinstitusi berwenang terhadapkomposisi kandungan permen

Magic Pops yang diduga mengan-dung zat amphetamine. Namun,sepengetahuannya amphetaminehanya ditemui di rumah sakit dandiberikan kepada pasien sesuaikadar kebutuhan pasisen.

“Makanya, harus segera dia-dakan penelitian. Apakah me-mang permen tersebut meng-andung narkoba atau tidak. Jangannanti setelah digembor-gem-borkan, permen itu ditarik laluberganti merek,” ujar politisiPartai Demokrat ini.

Menurutnya jika nantinyaterbukti permen tersebut me-ngandung amphetamine, Dinkesdan BPOM bisa menutup danmencabut izin perusahaan yangmemproduksi dan mendistribu-sikan permen tersebut.

Khusus untuk Kota Medan,lanjut Khairuddin, Komisi B yangmembidangi kesehatan dan pen-didikan akan menjadwalkan kun-

jungan langsung ke mini marketdan super market guna memas-tikan peredaran permen terse-but. “Karena, permen tersebutkatanya banyak beredar di minimarket dan super market,” tan-dasnya.

PenyelidikanSementara itu BBPOM Me-

dan mengatakan akan melakukanpenyelidikan terhadap isu adanyapermen yang diduga mengan-dung narkoba.

"BBPOM secara rutin mela-kukan penyelidikan, bukan hanyapada saat adanya informasi dimasyarakat yang resah denganbanyaknya beredar produk per-men yang diduga mengadungnarkoba," ujar Kabis Pemerik-saan dan Penyidikan BBPOMMedan Setiamurni Sitanggangkepada wartawan, Rabu (4/1).

Setiamurni didampingi KasiPenindakan Ramses Simbolon

menjelaskan, kalau ditelusurimelalui uji laboratorium memangsangat sulit jika permen tersebutmengandung amphetamine.

Karena amphetaminemerupakan bubuk putih yangtelah dicampur dengan beberapajenis bahan untuk pembuatanpermen.

“Namun ini hal ini tetap kitatindaklanjuti meskipun belum adatemuan yang menyatakan positifmengandung amphetamine padapermen tersebut," ujarnya.

Setiamurni menegaskan jikapermen tersebut terbukti meng-andung amphetamine, makaperusahaan yang membuat akandikenakan sanksi. "Jika ini dite-mukan dan terbukti, perusahaanakan dikenakan sanksi denda dankurungan pidana," tegasnya.

Seperti diketahui, peredaranpermen Magic Pops saat inisangat menghebohkan masya-

rakat.Pasalnya, permen ini disebut-

sebut mengandung zat yang biasadigunakan untuk narkoba jenisekstasi. Kondisi ini cukupmengkhawatirkan bagi anak-anaksekolah sebagai generasi penerusbangsa.

Ini merupakan modus baruyang ditemukan DirektoratReserse Narkoba Mabes Polridalam mengedarkan narkoba. Zatnarkoba sengaja disusupi kedalammakanan atau jajanan yang banyakdikonsumsi masyarakat, yaknipermen.

Modus seperti ini ditemukanpertama kali di Jakarta saatMabes Polri menemukan adakopi saset merek King Whiteyang bercampur narkoba. Saatbersamaan juga ditemukan adapermen merek Magic Popsmengandung zat yang biasanyaterdapat pada ekstasi.(BEN/YN)

malam.Plt Gubernur Sumut Gatot

Pujo Nugroho mengatakan mo-mentum kerja sama pengopera-sional helikopter untuk penang-gulangan bencana itu sudah lamaditunggu.

Pemprov Sumut pernah be-rencana untuk membeli helikop-ter tersebut dengan memintapersetujuan DPRD Sumut.

Ketika dipertanyakan kepadaKetua DPRD Sumut Saleh Ba-ngun, rencana tersebut sudahpernah dibahas dan hampirmencapai tahap persetujuan."Namun karena keterbatasananggaran, rencana itu batal dila-kukan," katanya.

Karena itu, kata dia, PemprovSumut sangat memberikan apre-siasi atas pengoperasionalan heli-kopter tersebut. Apalagi Sumut

memiliki daerah yang cukup luasyang mencapai 71 ribu Km persegi lebih. Kondisi itu semakinriskan karena Sumut berada dipatahan bumi yang masih aktifsehingga potensi bencananyacukup besar terjadi.

Kepala Basarnas MarsekalMadya TNI Daryatmo mengata-kan, penyiagaan helikopter ter-sebut dimaksudkan agar Sumutmemiliki kesiagaan terhadapbencana yang mungkin terjadi."Musibah tidak pernah diharap-kan tetapi kita perlu mempersi-apkan diri atas berbagai kemung-kinan yang terjadi," katanya.

Ia mengatakan, penyiagaanhelikopter itu karena Basarnasselalu berprinsip untuk dapatmemberikan bantuan dengatcepat, aman, dan tepat waktu.

Untuk mencapai kecepatanitu, dibutuhkan kelengkapanperalatan yang dilakukan secara

bertahap dan berlanjut. Namunjika diselaraskan dengan kondisikedaerahan, Sumut lebih cocokdengan helikopter jenis "mediumrings" atau pesawat yang me-miliki peralatan lebih lengkap danmampu mengangkut 12 orang."Kondisi medan di Sumut cukupberat," katanya.

Namun pihaknya akan meng-upayakan helikopter jenis ter-sebut karena Basarnas akanmendapatkannya sebanyak em-pat unit. "Pertengahan tahunnanti (helikopter yang ada) akandiganti," katanya.

Kepala Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) SumutAhmad Hidayat mengatakan,dengan penandatanganan kerjasama itu, Pemprov Sumut dapatmenggunakan helikopter terse-but selama 15 jam per bulan.

Namun dalam kondisi tanggapdarurat disebabkan adanya ben-

cana, penggunaan helikoptertersebut tidak dibatasi. "Dalamtanggap darurat, waktu terbang-nya tidak terbatas untuk prosesevakuasi dari titik bencana,"katanya.

Ia mengatakan, pengoperasio-nalan helikopter itu merupakanrespon positif dari Basarnas atasjalinan kerja sama yang dita-

warkan Pemprov Sumut.Penandatangan MoU dan kerja

sama itu disaksikan Pangdam IBukit Barisan Mayjen TNI Lode-wijk F Paulus, Kajati Sumut AKBasuni Masyarif, Pangkosekha-nudnas III Medan Marsma TNIBonar Hutagaol, serta Danlan-tamal I Belawan Laksma TNIBambang Soesilo.(ANT)

semua tergantung polisi. Sayaberharap suasana yang aman,tenteram, dan damai," katanya.

Persoalan hambatan anggaranseperti keterlambatan di wilayahPidie sudah diselesaikan lewatsurat Mendagri. “Tidak adaalasan tidak bisa digunakannyaanggaran," katanya. Proses per-siapan pilkada akan dilanjutkansesuai jadwal yang ditetapkanKomite Independen Pemilukadadan diawasi oleh Panwaslu.

Sebelumnya, empat lembagaswadaya masyarakat (LSM)pegiat HAM di Aceh mensinyalirkekerasan dan teror bersenjata,yang menewaskan lima orangpada malam akhir tahun 2011 diAceh, berhubungan dengan poli-tik pilkada.

Rapat di Kantor Menteri Ko-ordinator Politik, Hukum, danKeamanan yang dihadiri semuapihak yang terlibat dalam pelak-sanaan pilkada di Aceh menurutGamawan menyimpulan, pilkadaserentak di Aceh tetap ber-langsung sesuai jadwal.

Mendagri berharap pilkada diAceh dapat berlangsung dalamsuasana yang aman dan lancar.Gamawan mengajak semua pi-hak, tidak terkecuali partai politikuntuk mewujudkannya.

"Semua pihak, tolong bantuciptakan suasana yang aman dantenteram," katanya. Terkaitdengan persoalan anggaran,Mendagri mengatakan telahmembuat aturan sebagai pedo-man bagi daerah untuk mengatasikendala anggaran.

"Sudah ada petunjuk, sehinggajangan ada halangan soal ang-garan," katanya. Lebih lanjut iamenegaskan penyelenggaraanpilkada di Aceh merupakan kewe-nangan dari Komite Independen

Pemilihan (KIP) Aceh.Soal adanya usulan untuk

membuka kesempatan bagi Par-tai Aceh mengikuti pilkada, Ga-mawan mengatakan itu meru-pakan kewenangan penyeleng-gara pemilu.

Soal PenembakanSementara itu, sebelumnya

Gamawan mengatakan, sesuaiinformasi dari pihak Polri, ren-tetan peristiwa penembakan diAceh tidak terkait dengan suasanapolitik menjelang pilkada. Ga-mawan menjelaskan, beberapakasus penembakan itu adalahkasus kriminal murni.

Secara terpisah, Kapolri Jen-deral Pol Timur Pradopo mem-benarkan bahwa kasus di Acehadalah kasus kriminal murni.

"Sampai sekarang tidak adakaitan dengan yang lain-lain,"katanya, sebelum mengikuti si-dang kabinet paripurna di kantorkepresidenan, Selasa (3/1).

Dia menegaskan, Polri terusmelakukan upaya pengamanandan pengejaran pelaku. Khususuntuk peristiwa penembakanpada 4 Desember 2011, Polritelah menangkap dua orang yangdiduga terlibat.

Dua orang yang diduga ter-kait dugaan pembunuhan bersen-jata api yang menewaskan tigawarga itu ditangkap pada Kamis(29/12) di kawasan Pusong, KotaLhokseumawe.

Warga sipil korban penem-bakan itu adalah para pekerja diperusahaan yang bergerak dibidang perkebunan karet di AcehUtara. Korban tewas yakni Hery,Karno dan Sugeng, pendudukasal Bukit Lawang, Binjai, Pro-vinsi Sumatera Utara.

Sedangkan untuk kasus pe-nembakan pada pergantian tahun,Polri masih melakukan penye-lidikan.(DETIK/ANT)

Menangis, Rosa Sedih LihatNazaruddin Jadi Kurus

cukup mahir mengurus berbagaiproposal bantuan di Biro Binsos.Sehingga ada dugaan, itu semuaberkat adanya sindikat di dalaminternal Biro Binsos dalam me-nangani berbagai proposal yangmasuk,” terangnya.

MD memanfaatkan organisa-sinya untuk mendapatkan aksesmengurus permohonan bantuandi Biro Binsos. “Kalau tidak adajaringan, tidak mungkin ter-sangka mampu mengurus pro-posal,” katanya.

MD merupakan tersangkayang ditangkap tim gabungan dariKejatisu dan Kejari Stabat karenamengorupsi dana Bansos dariPemprovsu mencapai ratusanjuta rupiah yang diperuntukkan

membantu sejumlah sekolahagama di Langkat.

Tim kejaksaan menciduk ter-sangka MD saat baru saja men-cairkan dana bansos dari Pem-provsu di Bank Sumut CabangStabat, Selasa (3/1). Dari ter-sangka MD disita uang sebesarRp100 juta rupiah sebagai barangbukti.

Sebelum ditangkap, MD telahlama dipantau tim kejaksaan.Penangkapan itu dipimpin KepalaSeksi Pidana Khusus KejariStabat Firmansyah.

Diperiksa IntensifSementara itu tersangka MD,

pemeras dana dana bantuan sosialprovinsi Sumatera Utara, yangdicairkan buat sekolah madrasahdi Langkat, terus diperiksa secaraintensif di Kejaksaan Negeri

Stabat."Tersangka MD terus kita

periksa secara intensif, karena iamerupakan orang yang kita carisejak tahun 2008 yang lalu," kataKepala Seksi Pidana Khusus Ke-jaksaan Negeri Stabat, Fir-mansyah di Stabat, Rabu (4/1).

Banyaknya sekolah yang dipe-ras tersangka MD itu berda-sarkan data yang ada sejak tahun2008 yang lalu hingga tahun 2011.Untuk tahun 2011 ini, tersangkaMD melakukan pemerasan ber-dasarkan laporan yang masukmencapai sembilan sekolah.

Firmansyah mengungkapkandalam melakukan aksinya ter-sangka MD sangat licik, seakan-akan yang bersangkutan turutandil mencairkan dana, setelahcair tersangka langsung meminta

kepada penerima bantuan sosialtersebut.

Pemerasan yang dilakukantersangka jumlahnya sangatbervariasi, yang terbaru sekitarRp100 juta, dari pencairan danabansos provinsi buat salah satumadrasah di Langkat sebesarRp200 juta.

Kita sudah melakukan pena-hanan terhadap tersangka MD inidan diancam dengan Pasal 2 danPasal 3 Undang-undang KorupsiNomor 31/1999, yang ancamanhukumannya mencapai 20 tahun,katanya. Firmansyah juga men-jelaskan bahwa tertangkapnyapelaku ini berkat pengaduan darisalah satu kepala sekolah pene-rima dana bansos, lalu merekaikuti dan buntuti.

Di saat pencairan dilakukan di

Bank Sumut Cabang Stabat,tersangka MD inipun datang laluminta sebahagian dana yangditerima, di situlah kita lakukanpenanangkapan, katanya.

Aksi yang dilakukan tersangkasangat rapi, namun berkat kesi-gapan aparat intel Kejaksaan Ne-geri Stabat, saat menerima uangtersangka langsung dibekuk.

Tersangka MD dan barangbukti uang Rp100 juta sudah kitaamankan, untuk pengembangankasusnya lebih lanjut, katanya.

Sementara itu tersangka MD,disebut-sebut merupakan salahsatu pengurus LSM itu, ketikadikonfirmasi di Kejaksaan NegeriStabat, bungkam, dan menolakmemberikan keterangan. Malahtersangka MD, langsung menu-tupi wajahnya.(FEL/ANT)

aku sudah sembilan bulan takbertemu dengan mantan atasan-nya di PT Anak Negeri itu. Itujuga yang diakuinya memicukesedihannya hari itu.

Rosa berharap Nazaruddinmau mengungkapkan yang sebe-narnya terkait perkara suapdalam pembangunan wisma atlettersebut. Rosa meminta, Nazar-uddin tak menutupi perkara itu."Semoga semuanya terbuka denganbenar, itu saja, jangan sampai adayang ditutup-tutupi," ujarnya.

Sementara itu MuhammadNazaruddin muntah karena penya-kit maag yang dideritanya kam-buh. Tak hanya itu, Nazar didugastres karena melihat Rosa me-nangis. "Tadi kan ada salah satusaksi yang tiba-tiba menangis, nahPak Nazar semakin stres, jadi diamuntah," ujar Kuasa HukumNazaruddin, Hotman Paris.

Diakui Hotman, kliennyamemang sudah lama memilikipenyakit maag, dia tidak tahuapakah maag itu sudah kambuhsemenjak dari rutan Cipinang.

"Tadi sebelum sidang diamengaku memang sudah pusing,tapi dia tetap minta sidang diada-kan," ujar Hotman. Hotman juga

mengatakan, kliennya muntahbanyak di toilet.

Saat itu, pihaknya masih me-nunggu dokter dari KPK. NamunHotman berharap jika kondisinyatidak kunjung membaik, agar sidangbisa ditunda. "Karena sesuai keten-tuan kan kalau terdakwa sakit, sidangtidak boleh dilanjutkan," terangnya.

‘Ketua Besar’Dalam keterangannya di per-

sidangan Nazaruddinmenyebutkan ada 'ketua besar'dalam kasus suap wisma atlet.Belakangan diketahui kalau 'ketuabesar' yang dimaksudkannyaadalah Ketua Badan Anggaran(Banggar) DPR.

"Ya sekecil apapun informasipada proses persidangan tentuakan kita tindaklanjuti," ucap JohanBudi di kantornya, Rabu (4/1).

Mereka yang disebut-sebutdalam persidangan dan didugaturut terlibat, kata dia, memung-kinkan bagi jaksa penuntut umumdari KPK untuk memanggilnyadan dihadirkan ke persidangan.

Namun, pemanggilan dilaku-kan setelah pihaknya mengaji danditemukan adanya fakta-fakta dipersidangan yang disampaikan saksiatau terdakwa. "Ya tergantungkebutuhan jaksanya juga nanti dipersidangan," tandas Johan.INC)

Jakarta-andalasMantan Kepala Kepolisian

Resor (Polres) Kota PematangSiantar, AKBP Fatori dituntut 8bulan penjara dalam kasus penga-niayaan di Pengadilan Negeri(PN) Pematang Siantar, Suma-tera Utara (Sumut) Rabu (4/1).Usai pembacaan tuntutan, Fatorimengancam dan menyatakanbermusuhan dengan wartawan.

Dalam tuntutannya, JaksaPenuntut Umum (JPU), HeriSantoso menyatakan, Fatori telahmelanggar pasal 351 ayat 1KUHP tentang penganiayaan. Diadidakwa menganiaya kontributorsalah satu televisi swasta, AndiSiahaan di dalam sel.

Hal yang memberatkan adalahperbuatan terdakwa merusakcitra institusi Polri. Apalagi ter-dakwa menjabat Kapolres yangselayaknya menjadi contoh bagimasyarakat. Sedangkan hal yangmeringankan, terdakwa mengakuiperbuatannya. "Atas perbuatan ter-dakwa, Jaksa Penuntut Umummenuntut terdakwa bulan kurunganbadan," kata Santoso.

Usai mendengarkan tuntutan,majelis hakim yang dipimpin

Pastra Ziraluo memberikankesempatan terdakwa untukmemberikan nota pembelaan.Namun terdakwa menyatakanakan memberikan nota pembe-laan dalam persidangan berikut-nya. Majelis hakim kemudianmenunda persidangan hinggaRabu (18/1/2012) mendatangdengan agenda mendengarkannota pembelaan terdakwa.

Penganiyaan itu terjadi diruang olahraga Mapolres PematangSiantar pada 30 November 2010 lalusekitar pukul 16.15 WIB. Bermulaketika korban menolak dipindahkanke salah satu sel khusus. Kesaldengan penolakan korban, ter-dakwa yang saat itu menjabatKapolres langsung mendatangikorban. Tiba-tiba terdakwa me-mukul wajah korban mengguna-kan tangan kiri. Akibatnya, bibirkorban pecah dan berdarah.

Terdakwa kemudian meng-ambil sarung tinju dari tangan sa-lah satu tahanan dan memasangke tangan kiri terdakwa. Kemudianterdakwa memukuli korban bertubi-tubi di depan sejumlah tahanan hing-ga mengakibatkan kepala bagianbelakang korban lebam.(DETIK)

Mantan KapolrestaSiantar Dituntut8 Bulan Penjara

Page 16: Harian Andalas 05 Desember 2011

L U G A S D A N C E R D A S

Kamis, 5 Januari 2012 | No: 2073/Tahun VII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

HARIAN

andalas

DAUSMINI

Tak Buru-buru BawaAnak ke Jakarta

Minum Air 8 Gelas Sehari Berbahaya?

Rambut Bob Luna Maya Jadi Tren 2012GAYA rambut pendek artisdan juga penyanyi LunaMaya mulai banyak digemaridan diperkirakan akanmenjadi tren di tahun 2012.Sejumlah salon mengakubanyak menerima permin-taan dari pelanggan yangmeminta dipotong rambut-nya seperti artis cantik yangmembintangi film terbaru-nya My BlackberryGirlfriend ini.

Luna Maya di penghu-jung tahun 2011 memotongrambut panjangnya. Denganmodel rambut pendekterbarunya, Luna Mayatampil cantik. "MulaiMinggu (1/1), setiap hari adasaja yang meminta dipotongrambutnya ala Luna Maya,"kata Yuni (40) pemilik salonyang berada di daerah

Semarang Selatan, diSemarang, Rabu (04/1).

Tidak sedikit dari parapelanggan yang rambutnyapanjang dan indah tetapiminta dipotong pendek,lanjut Yuni, karena di tahunbaru ingin tampil denganmengikuti tren baru.

"Kebanyakan mereka

hanya bilang, mbak potongrambut ala Luna Maya yadan saya saya langsungmengerti," katanya.

Menurut Yuni, rata-Ratapara pelanggan mengaku jikatahun lalu gaya rambutpanjang, maka di tahun initampil beda dengan rambutpendek.

Syafa (27) salah satupelanggan salon milik Yunimengaku memotongrambutnya dengan gaya bobsetelah melihat penampilanterbaru Luna Maya. "Lunacantik dengan rambutnyayang sekarang pendek, jadiingin potong juga," katanya.

Putri (30) yang jugamengikuti gaya Luna Mayamengaku ikut potong bobkarena sudah lama tidakpotong rambut. "Setelah

potong pendek, ternyatamerasa jadi lebih muda danrasanya juga lebih 'fresh'serta semangat," katanya.

Santi, pemilik salonCantiq's juga mengakubanyak menerima permin-taan memotong rambut bobdari banyak kalangan mulaidari anak sekolahan hingga

ibu-ibu rumah tangga."Mereka mengaku sudah

bosan setelah setahunrambutnya panjang dan inginmencoba rambutnyapendek. Tahun 2011 gayarambut panjang dan tahun2012 gaya rambut denganpotongan pendek," kata ibusatu anak ini.(ANTARA/DAR)

MINUM air minimal delapan gelas sehariyang sudah menjadi tradisi dan seringdianggap menyehatkan justru malahmenyesatkan. Bagaimana bisa?

Sejumlah ahli kesehatan di Inggris baru-baru ini mengingatkan bahwa minumdelapan gelas air sehari adalah anggapankeliru dan bahkan mungkin bisamembahayakan.

Seperti dikutip Telegraph, NationalHealth Services (NHS) Inggris bersamadengan dokter terkemuka dan ahli gizi telahlama menyarankan masyarakat agar minumsekitar 1,2 liter air per hari untuk menjaga

kesehatan.Namun sebuah laporan terbaru yang

ditulis dalam British Medical Journalmenjelaskan bahwa ancaman akan dehidrasiadalah suatu 'mitos' dan mengatakan sejauhini tak ada bukti di balik klaim bahwa minumbanyak air dapat mencegah beberapamasalah kesehatan.

Seorang dokter di Glasgow, MargaretMcCartney, dalam jurnal itu mengatakanbahwa anjuran dalam website NHS agarminum enam sampai delapan gelas seharitidak hanya sebuah omong kosong, tapi jugamemalukan.

Dia menambahkan bahwa manfaat daribanyak minum air sering dibesar-besarkandan ditumpangi kepentingan, misalnya dariperusahaan air dalam kemasan.

Dalam BMJ, Dr McCartney jugamenekankan bahwa penelitian menunjukkanbahwa minum air ketika tidak merasa hausjustru dapat mengganggu dan bukannyameningkatkan konsentrasi.

Bukti-bukti lain juga menunjukkan bahwazat kimia yang pembunuh kuman ditemukandalam air kemasan bisa berakibat buruk bagikesehatan.

Minum dalam jumlah yang berlebihanjuga dapat menyebabkan kurang tidur

karena seseorang harus bangun di malamhari untuk pergi ke toilet. Studi lainmenunjukkan, bahkan dapatmenyebabkan kerusakan ginjal, bukanmencegah kerusakan.Dr McCartney juga memperingatkan

bahwa minum terlalu banyak air dapatmenyebabkan kondisi yang jarang namunberpotensi fatal yang disebut hiponatremia.Kondisi ini yang membuat kadar garamdalam tubuh menurun dan dapatmenyebabkan pembengkakan otak.

Pada 2003, aktor Anthony Andrews jatuhsakit karena minum air terlalu banyakselama berlatih peran. Dokter lain yangdikutip dalam artikel tersebutmenambahkan, tidak ada dasar yang cukupuntuk mengklaim bahwa air dapatmembantu menurunkan berat badan denganmenekan nafsu makan.

Profesor Stanley Goldfarb, seorang ahlimetabolisme dari University ofPennsylvania di AS, mengatakan bukti saatini menyatakan bahwa memang tidak adabukti.

Jika anak-anak minum lebih banyak airdaripada mendapatkan kalori ekstra darisoda, itu bagus. Tetapi tidak ada bukti bahwaminum air sebelum makan mengurangiselera saat makan.

Sekitar 2.06 miliar liter air dalamkemasan laku dijual di Inggris pada tahunlalu. Angka ini naik dibandingkan tahun 2000yang hanya mencapai 1.42 miliar liter. (INC)

PASANGAN bintangkomedian Daus Mini danistrinya, Yunita sepakatmemberi nama pada bayilaki-lakinya, IvanderHaykal Firdaus. Bayimungil itu lahir di Blitar,Jawa Timur, Senin (2/1/2012) pukul 19.45 WIBdengan berat 2.9 Kg danpanjang 50 Cm.

"Kita berdua pernahiseng-iseng buka internet,cuma kita pilih namaIvander Haykal Firdaus.Ivander artinya laki-lakiyang terbaik, Haykalartinya laki-laki yang subur,yang gagah, yangmelindungi dan Firdausartinya calon masuk surga.Jadi laki-laki yang baik yangmelindungi, Insya Allahcalon penghuni surga,"ungkapnya.

Daus Mini yangdihubungi melalui telepon,

Selasa (3/1) mengakusudah berada di sampingistrinya di Blitar. Dia harusistirahat dari segalaaktivitas panggungnyauntuk menjenguk istri yangmenjalani prosespersalinan.

"Mengurangi kegiatanmungkin ketika sayatinggal di Jawa. Mungkinagak lama, sampai sudahbisa ditinggal baru baliklagi ke Jakarta. Di sana(Blitar) aku akan tinggal dirumah mertua,"ungkapnya.

Daus menegaskan kalauistrinya memilihmelahirkan di rumah orangtuanya, karena kalau diJakarta tidak ada yang bisamendampingi. Keduanyaakan segera kembali keJakarta jika sang bayi sudahbisa diajak perjalanan. Diapun tidak buru-buru segara

membawa ke Jakarta."Karena bayi itu kan

rentan ya, jadi nggak bolehdibawa ke mana-manadulu," terangnya.

Sementara saat ditanya,apakah nantinya akanmengajak sang anakmenjadi seorang artis,komedian bertubuh imutini tetap memberikankesempatan pada anaknya,namun dirinya tidak akanmemaksa. Semua akandiserahkan pada sang anak,seiring perkembanganwaktu nantinya.

"Sebagai orang tuanggak bisa melarang,karena itu hak dari dia ya.Tugas kita kan hanyamendidik, membimbingdan mengarahkan. Maumenjadi apa-apa ituterserah dia. Sebagai orangtua kan hanya memantausaja," ungkapnya. (NET)