Top Banner
Inilah ciptaan Allah, maka perlihatkanlah olehmu kepadaku apa yang telah diciptakan oleh sembahan-sembahan(mu) selain Allah. Sebenarnya orang-orang yang zalim itu berada di dalam kesesatan yang nyata. (QS Luqman ayat 11) Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Redaktur: Rakhmathul Akbar Layouter: Irvand www.harianhaluan.com >> PELADANG hal 07 Peladang Ganja di Pasaman Diduga Kantongi Senpi TIDAK TERBIT Besok, Minggu tanggal 1 Mei 2016 bertepatan dengan Peringatan Hari Buruh yang merupakan hari libur nasional, Haluan tidak terbit. Haluan terbit kembali Senin, 2 Mei 2016. Demikian agar pelanggan dan relasi maklum. Terima kasih. PENERBIT Gathering di Basko Hotel OSO Ajak 100 Wartawan Eksplorasi Eloknya Sulit Air WAKIL Ketua MPR RI, Oesman Sapta Odang (OSO), saat sampai di Basko Hotel untuk meghadiri Gathering MPR RI dengan Koordinatoriat Wartawan Parlemen. OSO disambut kalungan bunga GM Basko Hotel, Brian Basko, Jumat (29/4). JULI ISHAQ PUTRA Wakil Ketua MPRI RI, Oesman Sapta Odang (OSO), membakar semangat 102 wartawan yang memadati Nan Tongga Ballroom, Basko Hotel, Jumat (29/4), dalam pembukaan Press Gathering MPR RI dengan Koordinatoriat Wartawan Parlemen (DPR, DPD, MPR) yang puncak acaranya akan dihelat di Sulit Air, Kabupaten Solok. Laporan : JULI ISHAQ PUTRA ALAM sambu- tannya, OSO berharap agar wartawan menyamakan per- sepsi dalam membangun dan menguatkan kembali nilai-nilai kebangsaan yang semakin pudar. Tanpa insan pers, menurutnya kiat-kiat menyosialisasikan empat pilar kebangsaan hanya se- buah kesia-siaan. “Sosialisasi empat pilar kebangsaan adalah hal yang >> OSO hal 07 D Optimisme Ketua DPRD Sumbar Hasilkan 18 Perda Tahun 2016 PASAMAN, HALUAN — Jajaran Kepolisian di Pasaman mempre- diksi di hutan perbatasan Sumbar- Sumut terdapat lading ganja menyu- sul tertangkapnya tiga tersangka bersama 50 Kg ganja kering siap edar, Kamis (28/4) di Sawah- panjang, Lubuksikaping. Hal ini terungkap dalam ketera- ngan pers Kapolres Pasaman, Ago- eng Suryonegoro Widajat kepada wartawan di Mapolres, Jumat (29/ 4). Bahkan, ada dugaan, peladang ganja menamengi dirinya dengan senjata api. Kapolres Pasaman AKBP Ago- eng Suryonegoro Widajat yang didampingi Kasat Narkoba AKP Johannes mengatakan, dari pe- ngembangan kasus tersebut, diduga ada satu nama penampung ganja yang telah dibungkus rapi itu. Dia berinisial In, warga Bukittinggi. “Kita sudah kantongi identitas bandar, yang akan menampung ganja kering tersebut. Kita juga berkoordinasi dengan Polres Bu- kittinggi, untuk melacak keberada- an pelaku,” terangnya. AKBP Agoeng mengungkap- kan, kuat dugaan In adalah bandar yang menampung ganja yang di- pasok ke Agam dan Bukittinggi, yang menggunakan jalur jembatan perbatasan di Rao Utara. “Dari beberapa kasus penangka- pan ganja yang kita pelajari selama ini, para pengangkut ganja kering itu selalu ambil barang di jembatan itu. Namun, antara penjemput ganja yang disuruh bandar penampung itu selalu berbeda-beda dan hanya ADVERTORIAL PADANG, HALUAN – Ke- tua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumbar, Hendra Irwan Ra- him optimis DPRD akan mampu merampung 18 Pe- raturan Daerah (Perda) tahun ini. Saat ini lima Rancangan Perda tengah dalam masa fasilitasi ke Dirjen Otonomi Daerah (Otoda) Kementerian Da- lam Negeri (Kemendagri). Hal ini diungkapkan Hendra Irwan Rahim usai memimpin rapat Paripurna penyampaian hasil reses masa persidangan 2016, penutupan masa persida- ngan pertama tahun 2016 dan sekaligus pembukaan masa persidangan kedua tahun 2016 di ruang rapat utama DPRD Sumbar Ju- mat, (29/4) siang. “Dalam pelaksanaan fungsi pembentuk Perda, DPRD bersama dengan Pemprov Sumbar telah melakukan pembahasan >> HASILKAN hal 07 Soal Pengalihan Kewenangan SMA/SMK Pengamat: Perlu Kajian Untuk Pembiayaan PADANG, HALUAN — Pe- ngamat Pendidikan Universitas Negeri Padang (UNP), Syahril mengatakan, dengan penarikan kewenangan SMA/SMK ke provinsi nantinya harus ada kesetaraan, terutama dalam segi pembiyaan. Karena kalau tidak menurut dosen Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) ini akan menimbulkan kecemburuan nantinya. “Kalau sebagian dibiayai provinsi sementara yang lain harus dibayar sendiri-sendiri hanya akan menimbulkan ke- >> PENGAMAT hal 07 Semen Padang LOLOS UJIAN Dua gol dari Nur Iskandar dan Marcel Scramento membawa Kabau Sirah ke puncak klasemen sementara dengan nilai 3. Pada laga perdana TSC di Papua, Persipura hanya mampu bermain imbang 1-1 atas tamunya. 30 April 2016 /22 Rajab 1437 H / Edisi: 199, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) Sabtu PADANG,HALUAN Semen Padang FC meraih hasil positif di laga perdananya pada Tora- bika Soccer Championship (TSC) kala menjamu PSM Makassar di Stadion H Agus Salim, Jumat (29/4) malam. Hengki Ardiles Cs ini meraih kemenangan 2-1 sekaligus lolos ujian pada laga pembuka kom- petisi nonfederasi tersebut. Bermain di hadapan sekitar 4 ribu pendukungnya, anak asuh Nil Maizar ini bermain trengginas dengan memainkan bola-bola pendek dari kaki ke kaki. Hasilnya, kala laga masih berusia 3 menit, striker lincah- nya Nur Iskandar sukses men- ciptakan skor pembeda. Unggul cepat, tim tuan rumah terus menekan. Sun- dulan Vendry Mofu saat me- nyambut umpan lambung Ri- ko Simanjuntak belum mem- buahkan hasil. PSM lantas mencoba menyamakan skor- nya. Namun, di menit 38, Semen Padang menggandakan keunggulannya 2-0. Menerima umpan lam- bung dari belakang, Marcel mengontrol bola dengan kaki kanannya sebelum melepas- >> SEMEN hal 07 HENDRA Irwan Rahim usai memimpin rapat Paripurna penyampaian hasil reses masa persidangan 2016, penutupan masa persidangan pertama tahun 2016 dan sekaligus pembukaan masa persidangan kedua tahun 2016 di ruang rapat utama DPRD Sumbar Jumat, (29/4) siang. IST
24

Haluan 30 April 2016

Jul 29, 2016

Download

Documents

Harian Haluan

Haluan 30 April 2016
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • Inilah ciptaan Allah, maka perlihatkanlah olehmukepadaku apa yang telah diciptakan oleh

    sembahan-sembahan(mu) selain Allah.Sebenarnya orang-orang yang zalim ituberada di dalam kesesatan yang nyata.

    (QS Luqman ayat 11)

    Harian Umum

    Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

    Redaktur: Rakhmathul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

    >> PELADANG hal 07

    Peladang Ganja di Pasaman Diduga Kantongi Senpi

    TIDAK TERBITBesok, Minggu tanggal 1 Mei 2016 bertepatan

    dengan Peringatan Hari Buruh yang merupakanhari libur nasional, Haluan tidak terbit. Haluan terbit

    kembali Senin, 2 Mei 2016. Demikian agarpelanggan dan relasi maklum. Terima kasih.

    PENERBIT

    Gathering di Basko Hotel

    OSO Ajak 100 WartawanEksplorasi Eloknya Sulit Air

    WAKIL Ketua MPR RI, Oesman Sapta Odang (OSO), saat sampai diBasko Hotel untuk meghadiri Gathering MPR RI dengan KoordinatoriatWartawan Parlemen. OSO disambut kalungan bunga GM Basko Hotel,Brian Basko, Jumat (29/4). JULI ISHAQ PUTRA

    Wakil Ketua MPRI RI, Oesman Sapta Odang (OSO),membakar semangat 102 wartawan yang memadati Nan

    Tongga Ballroom, Basko Hotel, Jumat (29/4), dalampembukaan Press Gathering MPR RI dengan

    Koordinatoriat Wartawan Parlemen (DPR, DPD, MPR)yang puncak acaranya akan dihelat di Sulit Air,

    Kabupaten Solok.

    Laporan :JULI ISHAQ PUTRA

    ALAM sambu-tannya, OSOberharap agar

    wartawan menyamakan per-sepsi dalam membangundan menguatkan kembali

    nilai-nilai kebangsaan yangsemakin pudar. Tanpa insanpers, menurutnya kiat-kiatmenyosialisasikan empatpilar kebangsaan hanya se-buah kesia-siaan.

    Sosialisasi empat pilarkebangsaan adalah hal yang

    >> OSO hal 07

    D

    Optimisme Ketua DPRD Sumbar

    Hasilkan 18 PerdaTahun 2016

    PASAMAN, HALUAN JajaranKepolisian di Pasaman mempre-diksi di hutan perbatasan Sumbar-Sumut terdapat lading ganja menyu-sul tertangkapnya tiga tersangkabersama 50 Kg ganja kering siapedar, Kamis (28/4) di Sawah-panjang, Lubuksikaping.

    Hal ini terungkap dalam ketera-ngan pers Kapolres Pasaman, Ago-eng Suryonegoro Widajat kepada

    wartawan di Mapolres, Jumat (29/4). Bahkan, ada dugaan, peladangganja menamengi dirinya dengansenjata api.

    Kapolres Pasaman AKBP Ago-eng Suryonegoro Widajat yangdidampingi Kasat Narkoba AKPJohannes mengatakan, dari pe-ngembangan kasus tersebut, didugaada satu nama penampung ganjayang telah dibungkus rapi itu. Dia

    berinisial In, warga Bukittinggi.Kita sudah kantongi identitas

    bandar, yang akan menampungganja kering tersebut. Kita jugaberkoordinasi dengan Polres Bu-kittinggi, untuk melacak keberada-an pelaku, terangnya.

    AKBP Agoeng mengungkap-kan, kuat dugaan In adalah bandaryang menampung ganja yang di-pasok ke Agam dan Bukittinggi,

    yang menggunakan jalur jembatanperbatasan di Rao Utara.

    Dari beberapa kasus penangka-pan ganja yang kita pelajari selamaini, para pengangkut ganja kering ituselalu ambil barang di jembatan itu.Namun, antara penjemput ganjayang disuruh bandar penampung ituselalu berbeda-beda dan hanya

    ADVERTORIAL

    PADANG, HALUAN Ke-tua Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD)Sumbar, Hendra Irwan Ra-him optimis DPRD akanmampu merampung 18 Pe-raturan Daerah (Perda)tahun ini. Saat ini limaRancangan Perda tengahdalam masa fasilitasi keDirjen Otonomi Daerah(Otoda) Kementerian Da-lam Negeri (Kemendagri).

    Hal ini diungkapkanHendra Irwan Rahim usaimemimpin rapat Paripurna

    penyampaian hasil resesmasa persidangan 2016,penutupan masa persida-ngan pertama tahun 2016dan sekaligus pembukaanmasa persidangan keduatahun 2016 di ruang rapatutama DPRD Sumbar Ju-mat, (29/4) siang.

    Dalam pelaksanaanfungsi pembentuk Perda,DPRD bersama denganPemprov Sumbar telahmelakukan pembahasan

    >> HASILKAN hal 07

    Soal Pengalihan Kewenangan SMA/SMK

    Pengamat: Perlu KajianUntuk PembiayaanPADANG, HALUAN Pe-ngamat Pendidikan UniversitasNegeri Padang (UNP), Syahrilmengatakan, dengan penarikankewenangan SMA/SMK keprovinsi nantinya harus adakesetaraan, terutama dalamsegi pembiyaan. Karena kalautidak menurut dosen FakultasIlmu Pendidikan (FIP) ini akanmenimbulkan kecemburuannantinya.

    Kalau sebagian dibiayaiprovinsi sementara yang lainharus dibayar sendiri-sendirihanya akan menimbulkan ke-

    >> PENGAMAT hal 07

    SemenPadangLOLOSUJIANDua gol dari Nur Iskandar dan Marcel Scramentomembawa Kabau Sirah ke puncak klasemensementara dengan nilai 3. Pada laga perdanaTSC di Papua, Persipura hanya mampu bermainimbang 1-1 atas tamunya.

    30 April 2016 /22 Rajab 1437 H / Edisi: 199, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)Sabtu

    PADANG,HALUAN SemenPadang FC meraih hasil positifdi laga perdananya pada Tora-bika Soccer Championship(TSC) kala menjamu PSMMakassar di Stadion H AgusSalim, Jumat (29/4) malam.Hengki Ardiles Cs ini meraihkemenangan 2-1 sekaligus lolosujian pada laga pembuka kom-petisi nonfederasi tersebut.

    Bermain di hadapan sekitar4 ribu pendukungnya, anakasuh Nil Maizar ini bermaintrengginas dengan memainkanbola-bola pendek dari kaki kekaki. Hasilnya, kala laga masihberusia 3 menit, striker lincah-

    nya Nur Iskandar sukses men-ciptakan skor pembeda.

    Unggul cepat, tim tuanrumah terus menekan. Sun-dulan Vendry Mofu saat me-nyambut umpan lambung Ri-ko Simanjuntak belum mem-buahkan hasil. PSM lantasmencoba menyamakan skor-nya. Namun, di menit 38,Semen Padang menggandakankeunggulannya 2-0.

    Menerima umpan lam-bung dari belakang, Marcelmengontrol bola dengan kakikanannya sebelum melepas-

    >> SEMEN hal 07

    HENDRA Irwan Rahim usai memimpin rapat Paripurna penyampaian hasilreses masa persidangan 2016, penutupan masa persidangan pertama tahun2016 dan sekaligus pembukaan masa persidangan kedua tahun 2016 diruang rapat utama DPRD Sumbar Jumat, (29/4) siang. IST

  • 2 Utama

    Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Widewww.harianhaluan.com

    Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    Sempat Tertunda

    DPRD Jadwalkan Lagi Panggil Sekdaprov

    Ibu 4 AnakGantung DiriTANAH DATAR, HALUAN WargaNagari Pasie Laweh Kecamatan SungaiTarab dikejutkan oleh peristiwa bunuhdiri seorang ibu rumah tangga, Mai(46). Kejadian nekat menghabisi dirisendiri itu diketahui oleh keluargakorban pada subuh sekitar pukul 05.00WIB, Jumat (29/4).

    Korban adalah istri dari Afriwalwarga Jorong Tanjung Lado Ateh BukitNagari Pasie Laweh Kecamatan SungaiTarab Kabupaten Tanah Datar. Ibu dariempat orang anaknya itu diketahuiterbujur kaku tergantung di pohonbelakang rumahnya.

    Zulherman, salah seorang warga se-tempat mengatakan, korban padamalam Jumat itu sudah tidur bersamakeluarga di rumahnya dan sekitar pukul12.00 WIB ia menghilang dan keluargabeserta tetangga berupaya mencarinyahingga ke nagari tetangga, namunpercarian malam itu tidak berhasilmenemukan korban.

    Baru diketahui pada subuh hariJumat oleh keluarga di belakang rumah.Ia ditemukan tergantung di pohon pokatdengan seutas tali, kami perkirakan inidisebabkan oleh faktor ekonomi sehinggaia putus asa dan mengakhiri hidupnyasendiri dengan cara seperti itu, sebutZulherman.

    Sementara itu, Kapolsek SungaiTarab AKP Heri Satriawan kepadaHaluan mengatakan, bahwa setelahdilakukan visum terhadap jasad korbanoleh dokter tidak ada tanda-tandakekerasan atau perlakuan kekerasandalam rumah tangga (KDRT) di tubuhkorban. Empat anak korban di anta-ranya saat ini satu orang di PerguruanTinggi, satu orang SMA, satu SMP danyang bungsu masih SD.

    Tahun lalu Tanah Datar jugadihebohkan oleh banyaknya kasusbunuh diri, tahun ini kejadian di SungaiTarab tersebut pertama terjadinya kasusbunuh diri di Luhak Nan Tuo. (h/fma)

    Dheni Optimis Maju di Pilwako PekanbaruPEKANBARU, HALUAN Ketua PWI Riau, H DheniKurnia, tetap optimis dalammenghadapi Pemilihan Wa-likota (Pilwako) Pekan-baru. Dia terus melakukanberbagai persiapan dalammenghadap Pilwako. Salahsatunya mengembalikanformulir pendaftaran kepartai-partai yang diharap-kan dapat mengusungnyamaju di Pilwako sebagaicawako tahun 2017.

    Jumat (29/4) kemarin,sekitar pukul 15.00 WIBmengembalikan formulir keDPC PKB, dan sebelumyajuga telah mengembalikanke DPC PDI-P, DPC PartaiNasDem, DPC Partai Ge-rindra.

    Selain mendaftarkandiri di partai, saya juga me-lakukan langkah denganmerapatkan barisan ber-

    sama elemen masyarakat.Baik itu organisasi, maupuntokoh-tokoh masyarakat,ujar Dheni Kurnia, usaimengantarkan formulir keDPC PKB Jalan Lumba-lumba, Harapan Raya,Jumat (29/4).

    Menurut Ketua PWI duaperiode ini, dengan rasaoptimislah dirinya bisa maju.Saya optimis. Jika kitamulai dari rasa pesimis, kitatidak akan pernah bisa maju,apalagi di saat ini, sebagaiwartawan kita harus selaluoptimis. Saat ini wartawanada yang duduk sebagai ang-gota DPRD Riau. Namun,yang duduk sebagai kepaladaerah belum ada, makanyatidak ada salahnya wartawanjadi kepala daerah, karenaprofesi wartawan ini dapatdikatakan segala tahu danmemiliki ilmu di segala bi-

    dang, katanya.Pengembalian formulir ke

    panitia DPC PKB, DKdampinggi sejumlah kolega,serta timses pemenangan, yangkebanyakan dari para pekerjadan pelaku media massa.

    DK demikian panggilanakrap yang juga selaku Ke-tua Dewan redaksi salahsatu media Massa Riau ini,menyebutkan, jika dirinyakini makin terus melakukanberbagai persiapan.

    Kita tentu berterimakasih pada pihak, semuaparpol, terutama, mana sajayang telah kita lakukan pen-daftaran, karena semenjakparpol membuka penjari-ngan calon Walikota dan wa-kil Walikota Pekanbaru, kitaharus yakin akan mengusungkita untuk maju nantinya,sebut Dheni Kurnia.

    Selain itu, DK menga-

    takan, keikutsertaan dalammencalonkan diri sebagaibalon Wali Kota Pekanbarudi periode 2017-2022, meru-pakaan keinginan sendiri danjuga berkat dukungan darirekan-rekan media serta parajurnalis. Sementara itu diDPC PKB, dalam pengem-balian formulir perndaftaranbalon, DK langsung diterimaoleh Ketua DPC PKB ZaidirAlbaiza.

    Zaidir Albaiza, SH men-jelaskan, sampai saat inibakal calon kepala daerahsudah 34 orang yang men-daftarkan diri. Untuk pe-ngembalian formulir kePKB, baru 13 orang. Denganramainya minat bakal calonke PKB, kemungkinan jad-wal pengembalian formulirakan ditambah Lima hariyakni sampai 5 Mei 2016,imbuh Zaidir. (hr/ben)

    PADANG, HALUAN Ter-kait tidak maksimalnya kerjaenam pejabat eselon II di ling-kungan Pemprov Sumbar,Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Sumbarakan mengagendakan kem-bali untuk memanggil Sekre-taris Daerah (Sekda) ProvinsiSumbar. Pemanggilan Sekdaini untuk menanyakan ma-salah ini sekaligus mencarijalan keluar terbaik agar tidakada goncangan di PemprovSumbar.

    Ketua Komisi I BidangPemerintahan DPRD Sum-bar Aristo Munandar menga-takan, akan mengagendakankembali pemanggilan Sek-daprov Sumbar Ali Asmar

    ini. Diperkirakan padaminggu kedua Mei pemang-gilan sudah dilakukan.

    Saya memang sudahmendengar hal itu. Kabar-nya kendaraan dinas ditarik,Kuasa Penggunaan Ang-garan (KPA) dan perjalanankeluar daerah juga dibatasi.Ini yang nantinya akan kitatanyakan ke Sekda, apabenar,ungkap politisi par-tai Golkar itu kepada Ha-luan Kamis, (28/4) malamdi Padang.

    Ini memang harus dila-kukan secepatnya karenamenimbang kepada goyah-nya jalan pemerintahan diprovinsi karena adanyaenam pejabat eselon II yang

    tidak bisa bekerja maksimallagi. Tidak bisa dibiarkanberlarut-larut, ini sudah ha-rus diselesaikan, tuturnya.

    Hal senada juga diung-kapkan Sekretaris Komisi IDPRD Sumbar Komi Cha-niago. Menurutnya berda-sarkan hasil rapat Komisi Ikisruh di eselon II ini perlusegera diselesaikan. Mengi-ngat ini tidak baik untukpemerintahan di PemprovSumbar.

    Nanti kita akan panggilSekda dan juga BKD (Ba-dan Kepegawaian Daerah).Agar nanti dijelaskan me-ngapa bisa seperti ini.

    Seharusnya dalam se-buah pemerintahan tidak

    boleh ada yang pincangseperti ini. Dikhawatirkanakan mengganggu jalannyaroda pemerintahan di Pem-prov Sumbar,ucap politisidari partai PDIP, PKB danPBB ini kemarin malam.

    Setelah dilantiknya Gu-bernur Sumbar pada 12Februari lalu muncul isumutasi di lingkunganPemprov Sumbar.

    Mutasi ini berkaitandengan pembersihan peja-bat era Mantan Wakil Gu-bernur Sumbar, MuslimKasim yang masih men-jabat di pemerintahan Gu-bernur Irwan Prayitno danWagub Nasrul Abit saatini. (h/isr)

    Distribusi PKH Meningkat 40 PersenPADANG, HALUAN Menteri Sosial,Khofifah Indar Parawansa menegaskan padapendistribusian Dana Program KeluargaHarapan (PKH) pada tahap II bulan JuniMendatang akan meningkat 40 persen.

    KSM. Untuk tahap I ini baru3.5 juta KSM yang menerimaPKH. Insya Allah pada tahapII di bulan Juni mendatangmencapai 6 juta KSM. Pas-tinya akan kita sisir terus pe-mukiman penduduk melaluipara pendamping PKH agarseluruh KSM bisa dibantuoleh Bantuan Sosial ini,Kata Khofifah kepada war-tawan di Kantor Camat Ku-

    ranji, Kamis (28/4).Dijelaskannya, sampai

    saat ini masih banyak ma-syarakat miskin yang belumtersentuh oleh bantuan so-sial. Dari itulah, programPKH ini difasilitasi pen-damping yang bertugas un-tuk mencari dan memfa-silitasi KSM untuk bisamendapatkan bantuan.

    Tugas tersebut dimulaidari penyisiran pemukimandan verifikasi keadaan so-sial sebuah keluarga ke-mudian memasukkan ke-luarga tersebut kedalam pe-nerima bantuan. Kemudianbarulah mengurus admi-nistrasi KSM hingga mene-mani KSM untuk mencair-

    kan dana bantuan di kantorpos.

    Target kami (Kemen-terian Sosialred) adalahmenyisir seluruh pemu-kiman baik itu terisolirdengan pendamping PKHuntuk mendata taraf kehi-dupan ekonomi dan sosialmasyarakat se-Indonesia.

    Nanti pendampingPKH inilah yang mengurusKSM dari awal hingga ak-hirnya mendapatkan ban-tuan PKH. Makanya nantidi tahap ke II aka nada pe-nambahan penerimaanPKH sebanyak 40 persen,katanya.

    Selain bantuan PKH,bantuan kepada KSM untuk

    lepas dari kemiskinan ada-lah Program Rumah Ting-gal Layak Huni (Rutilahu).Sebanyak 70 persen pe-nerima Rutilahu ini adalahpenerima dana programPKH. Untuk di Kota Pa-dang, pada tahun 2016 inidibantu 50 unit rumah ke-pada KSM penerima danaPKH.

    Kami cari solusi terusuntuk meningkatkan tarafhidup para KSM. Selainmendapatkan dana PKH,mereka juga dibantu de-ngan program Rutilahu.Dimana 50 persen Ruti-lahu diperuntukkan kepadapenerima KSM. Setiap Ru-tilahu diberikan indeks

    bantuan per unit sebesar Rp15 juta. Di Kota Padang ada50 unit rumah yang dibantudengan anggaran Rp 750juta, kata Khofifah.

    Selain itu, khofifah jugamemberikan bantuan ke-pada 50 Kelompok UsahaBersama (KUBE) KotaPadang masing-masing se-besar Rp 50 juta yang 70persen anggota kelompokadalah KSM penerima da-na PKH. Diharapkan bagiKUBE ini bisa mandiri danmendongkrak perekono-mian keluarga merekanantinya.

    Sedangkan untuk ka-bupaten Mentawai, Kho-fifah juga menargetkan pe-

    ningkatan penerima PKHmeningkat juga sebesar160 persen. Dimana pen-distribusian dana PKHbulan Juni mendatang bisamencapai 6.000 penerimaPKH.

    Saya sudah mengatakankepada Bupati dan DinsosKabupaten Mentawai untukterus bergerilya mencarimasyarakatnya yang miskin.Nanti akan kita bantu ma-syarakatnya dengan danaPKH. Sekarang ini pene-rima PKH di Mentawaihanya 1.589 KSM. Nanti dibulan Juni harus mencapai4.000-an KSM yang mene-rima PKH, tutur Khofifah.(h/mg-ang)

    Pada tahap I yang ber-akhir pada pertengahanbulan April Ini penerimaPKH hanya berjumlah 3,5juta Keluarga Sangat Miskin(KSM) di seluruh In-donesia. Maka tahap II di-perkirakan akan mencapai6 juta KSM.

    Kita akan tambah terusbantuan kepada masyarakatyang masuk dalam kategori

    Bakal Ditegur, Perusahaan Bayar Upah Tak Sesuai UMPPADANG, HALUAN Pem-berlakuan Upah MinimumProvinsi (UMP) di Sumbartahun 2016 ini sudah dite-tapkan. Namun, diyakini ma-sih ada perusahaan yang be-lum membayar sesuai denganUMP sebesar Rp1,8 Juta.Tetapi, teguran belum bisadiberikan karena tidak nam-paknya mana perusahaanyang menerapkan UMP danmana yang tidak, selama be-lum ada laporan dari pekerja.

    Inilah yang membuat bi-ngung Kepala Dinas TenagaKerja dan Transmigrasi Sum-bar Syofyan. Sebab, sesuai

    UMP yang mengacu PPNo.78/2015 tentang Pengupa-han yang penghitungannyadidasarkan UMP 2015 danpertumbuhan PBD itu dinilailebih baik dari survei KHLyang dilakukan selama ini.Dengan keluarnya aturantersebut menjadi dasar pe-rusahaan membayarkan upahkepada pekerjanya.

    Inikan jelas, bagaimanaketentuan UMP kita. Sayarasa perusahaan di Sumbar inisudah menerapkan itu,kataSyofyan di Padang, Jumat (29/4) kemarin.

    Adapun, penetapan UMP

    itu sudah berdasarkan reko-mendasi Dewan PengupahanProvinsi Sumbar yang dipu-tuskan melalui SK GubernurSumbar No.562-777-2015tentang UMP Sumbar 2016tertanggal 30 Oktober 2015.

    Bagi perusahaan yangbelum melakukan pengupahansesuai dengan UMP maka akankita tegur sesuai dengan aturanyang ada,tandas Syofyan.

    Ia menegaskan, penetapanUMP itu diharapkan menjadijaring pengaman agar jangansampai terjadi pembayaranupah yang lebih rendah ka-rena tidak seimbangnya pe-

    nawaran dan permintaan te-naga kerja.

    Besaran UMP itu diha-rapkan bisa meningkatkan tarafhidup pekerja. Kami juga mintaperusahaan mematuhi kete-tapan upah tersebut, katanya.Dia menegaskan pemda akanmemberikan sanksi kepadaperusahaan yang melanggar,mulai dari teguran tertulis, pem-batasan kegiatan usaha, peng-hentian sementara sebagian atauseluruh kegiatan produksi,hingga pembekuan usaha.

    Ada sanksinya kalau diamelanggar upah minimum.Sanksinya pidana yaitu me-

    langgar UU No. 13/2003 khus-us upah minimum. Ada sanksikurungan dan denda,katanya.

    Sedangkan mengenai la-manya waktu penangguhandan variasi besaran upah yangdibayarkan selama penang-guhan. Jangka waktunya ber-variasi antara rentang 6, 8hingga 12 bulan.

    Variasi juga terjadi padabesaran upah yang dibayarkanperusahaan kepada pekerjaselama penangguhan, yaituberdasarkan faktor lain se-perti inflasi atau berpedomanpada besaran Kebutuhan Hi-dup Layak (KHL). (h/ows)

    MOBIL KARYA SISWA SMK Dua siswa SMK Raksana 1 memeriksa mobil berbahan elpiji hasil karya mereka pada Pagelaran Inovatif dan Kreatif di Medan, Sumatra Utara, Jumat (29/4).Kegiatan tersebut, bertujuan untuk mengapresiasikan karya siswa dan mahasiswa di Medan khususnya di bidang teknologi. ANTARA

  • Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiq

    3Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    www.harianhaluan.com

    EkbisSari Anggrek

    Swalayan Pertamayang MenjualSeragam Sekolah Listrik Mart

    Toko Alat Listrik PertamaBersistem SwalayanPADANG, HALUAN Se-lama ini, masyarakat di Su-matera Barat (Sumbar)membeli alat-alat listrik ditoko listrik dengan hargayang hanya diketahui olehpenjualnya dan barang yanghanya bisa diambilkan pen-jualnya. Di Kota Padang,ada toko bersistem swalayanyang menjual alat listrik,yakni Listrik Mart.

    Kepala Toko ListrikMart, Feri Kurniawan men-ceritakan, Listrik Mart ber-diri pada 22 September 2012di Jalan Raya KampungKalawi Nomor 40 A, Pa-dang. Pada awal berdiri,toko itu hanya menjual alat-alat listrik. Bangunan tokoitu dua lantai. Di lantai 1 ter-dapat alat-alat listrik dan ba-rang-barang kebutuhan se-hari-hari, sedangkan di lan-tai II terdapat lampu hias.

    Listrik Mart berdiridengan konsep awal men-jual alat-alat listrik industrydan rumah tangga dengansistem swalayan. Konsumenbisa mencari sendiri alat-alat listri yang dipajang dirak-rak dan langsung me-ngetahui harganya karena disetiap barang ditempelkan

    harganya. Dengan begini,konsumen merasa nyamanberbelanja dan tidak merasaditipu dengan harganya,ujar Feri kepada Haluan diListrik Mart, Jumat (29/4).

    Feri melanjutkan, alat-alat listrik yang dijual di Lis-trik Mart adalah barang-ba-rang yang berasal dari CV Si-nar Pratama, distributor alat-alat listrik di Belakang Olo,Kota Padang. Distributortersebut adalah pemilik Lis-trik Mart, namanya AndrePrasetyo. Itulah yang mem-buat murahnya harga danlengkapnya alat-alat listrik diListrik Mart karena harganyaadalah harga distributor,bukan harga eceran.

    Selain dari CV SinarPratama, kata Feri, alat-alatlistrik di Listrik Mart dipa-sok oleh distributor dari Ja-karta dan distributor lokal.

    Karena lengkapnyapersediaan alat-alat listrik diListrik Mart, konsumennyatidak hanya masyarakat bia-sa, tapi juga perusahaanyang sedang mengerjakanproyek. Kalau masyarakathanya membeli dalam jum-lah kecil, sementara perusa-haan membeli dalam jumlah

    banyak. Oleh karena itu, ka-mi memberikan harga me-narik bagi pembelian dalampartai besar, tutur Feri.

    Feri menerangkan, suk-ses menjadi toko swalayanalat-alat listrik, Listrik Martmelebarkan sayapnya. Padaakhir 2014, Listrik Mart mu-lai menjual barang kebutu-han sehari-hari seperti lazim-nya toko swalayan yang dike-nal masyarakat. Saat ini,komposisi alat-alat listrik danbarang kebutuhan sehari-hari yang terdapat di ListrikMart berimbang, yakni 50persen alat listrik dan 50 per-sen kebutuhan sehari-hari.

    Ia menambahkan, meskiListrik Mart terkenal de-ngan toko swalayan alat lis-trik, bukan berarti barang-barang kebutuhan sehari-hari tidak lengkap di sana.Selain lengkap, harga ba-rang-barang kebutuhan se-hari-hari juga bersaing. Pi-haknya bahkan menggelarpromosi setiap minggu un-tuk item-item tertentu de-ngan harga yang sudah dipo-tong harga. Kami mengge-lar promosi setiap minggudari Jumat hingga Minggu,imbuhnya. (h/dib)

    PERAGAKANBARANG FeriKurniawan, KepalaToko Listrik Mart,memperlihatkanbarang-barangelektronik yang dijualdi toko swalayanListrik Mart, JalanRaya KampungKalawi Nomor 40 A,Padang, Jumat (29/4). IST

    Adru Ishak, Direktur OperasionalToko Buku dan Swalayan Sari Ang-grek mengklaim bahwa Sari Anggrekadalah toko swalayan pertama diSumatera Barat (Sumbar) yang men-jual seragam sekolah. Kini pun takbanyak toko swalayan di Sumbar yangmenjual seragam sekolah.

    Ia mengungkapkan, toko swalayanSari Anggrek yang berdiri sejak 4April 1983, mulai menjual seragamsekolah pada 2011. Hal yang melatar-belakangi Sari Anggrek menjualseragam adalah kebutuhan masya-rakat terhadap seragam sekolah.Peningkatan jumlah anak sekolahtidak sebanding dengan jumlah penja-hit seragam sekolah. Akibatnya, anaksekolah terlambat mendapatkanseragam karena panjangnya antreanjahitan seragam di penjahit. Olehkarena itu, Sari Anggrek menjualseragam siap pakai dengan hargaterjangkau.

    Kalau tahun ajaran baru, permin-taan terhadap seragam sekolah me-ningkat tajam. Sekitar 1.000 helaipasang seragam sekolah terjual saat

    tahun ajaran baru. Karena banyaknyapengunjung ketika tahun ajaran baru,kami baru akan tutup saat tak ada lagikonsumen. Kalau hari biasa, kamibuka pukul 9.00 WIB dan tutup pukul21.00 WIB, ujar Adru kepada Ha-luan di Sari Anggrek, Jumat (29/4).

    Toko swalayan Sari Anggrek, kataAdru, berdiri pada 4 April 1983,bersamaan dengan pindahnya lokasitoko buku Sari Anggrek dari tokokontrakan di dekat Bioskop Mulya,Pasar Raya Padang. Sari Anggrekdidirikan oleh H. Azhar Muhammaddengan nama Pustaka Anggrek pada13 Juni 1961. Awalnya hanya menjualbuku dan alat tulis kantor (ATK).Toko itu makin berkembang, hinggapada 1983 membeli lahan seluaskurang lebih 2.000 meter persegi danmembangun gedung 2 tingkat di Jl.Permindo, Kampung Jao, KecamatanPadang Barat, Kota Padang. Sejaksaat itu, Sari Anggrek berkembangmenjadi toko buku dan swalayanbesar. Saat ini, nilai aset tanah,bangunan, dan isi toko buku danswalayan Sari Anggrek sekitar Rp20

    miliar.Dalam catatan Adru, omzet rata-

    rata Sari Anggrek per hari sekitar Rp-30 juta hingga Rp35 juta, dengan kisa-ran pengunjung 1.000 orang per hari.

    Sebagaimana toko swalayan keba-nyakan, Sari Anggrek tentunya men-jual barnag kebutuhan rumah tanggasehari-hari dengan harga terjangkau.

    Menurut Adru, kelebihan SariAnggrek daripada toko swalayan lainadalah lengkapnya ketersediaan ATKdan buku.

    Semakin berkembang dan popu-lernya nama Sari Anggrek olehmasyarakat Sumbar, kata Adru,membuat pihaknya merasa bahwamembuka cabang adalah sesuatu yangpenting. Dengan motivasi itu, pihak-nya membuka cabang di Bukittinggipada 1990. Saat itu, toko Sari Anggrekdi sana masih mengontrak bangunandi deretan L apangan Kantin, Jl.Sudirman. Baru pada 2013, SariAnggrek di Bukittinggi memilikigedung sendiri di Janjang Gadang, Jl.Proklamasi.

    Mengenai penambahan cabangdi kota lain, Adru menambahkan,pihaknya belum memiliki rencanaseperti itu. Kini, pihaknya berfokusmengembangkan Sari Anggrek de-ngan berbagai macam usaha di lokasisekitar Sari Anggrek di Padang,seperti toko yang menjual peralatandapur dan pecah belah di sampingtoko buku dan swalayan Sari Ang-grek. (h/dib)

    PADANG, HALUAN Sari Anggrek adalah toko swalayanyang bisa dikatakan berbeda dari toko swalayan padaumumnya di Sumatera Barat. Kalau toko swalayanbiasanya hanya menjual barang kebutuhan sehari-hariseperti kebutuhan rumah tangga, Sari Anggrek menjualseragam sekolah.

  • Ekonomi

    PADANG,

    4 Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

    5

    Mata Uang Nilai Kurs Jual Kurs BeliAUD 1.00 10,142.26 10,038.75BND 1.00 9,882.34 9,781.85CAD 1.00 10,588.05 10,478.55CHF 1.00 13,768.42 13,618.74CNY 1.00 2,054.53 2,034.09DKK 1.00 2,029.55 2,009.05EUR 1.00 15,107.90 14,952.36GBP 1.00 19,436.57 19,235.35HKD 1.00 1,710.69 1,693.46JPY 100.00 12,363.74 12,239.61KRW 1.00 11.65 11.53KWD 1.00 43,998.67 43,503.31LAK 1.00 1.64 1.62MYR 1.00 3,413.94 3,375.64NOK 1.00 1,634.28 1,617.02NZD 1.00 9,262.46 9,166.38PGK 1.00 4,432.18 4,180.51PHP 1.00 283.06 280.13SAR 1.00 3,539.04 3,502.44SEK 1.00 1,649.10 1,631.48SGD 1.00 9,882.34 9,781.85THB 1.00 380.01 376.02USD 1.00 13,270.00 13,138.00VND 1.00 0.60 0.59Sumber : Bank Indonesia (29 April 2016)

    TABEL NILAITUKAR RUPIAH

    Komoditas HargaBeras 12.292(Rp/Kg)Gula 13.500(Rp/Kg)Minyak Goreng 11.333(Rp/Lt)Tepung Terigu 9.000(Rp/Kg)Daging Sapi 120.000(Rp/Kg)Daging Ayam 33.000(Rp/Kg)Telur Ayam 19.133(Rp/Kg)Bawang 31.333(Rp/Kg)Susu 10.000(Rp/385Gr)Jagung 7.000(Rp/Kg)Ikan 60.000(Rp/Kg)Garam 2.000(Rp/Kg)Mie Instan 2.500(Rp/Bks)Kacang 23.667(Rp/Kg)Ketela Pohon 4.500(Rp/Kg)

    Sumber : Kemendag RI (29 April 2016)

    TABEL HARGABAHAN POKOK

    Perumahan Hanah Asri

    Selesai Dibangun 40 Unit,Terjual 20 Unit

    Harga Cabai Turun di Agam

    PADANG, HALUAN Meldian, Direktur PT DarulHasanah Madani mengeluhkan penjualanperumahan yang dikelolanya. Tak satu punrumah di Perumahan Hanah Asri yangdikelolanya terjual pada tahun ini.

    Ia menuturkan, pemba-ngunan perumahan tersebutdimulai pada Agustus 2015.1a merencanakan pembangu-nan perumahan tersebut un-tuk 50 unit rumah. Sejak mulaidibangun hingga kini, sudah40 unit rumah selesai diba-ngun dan 20 unit yang terjual.

    20 unit yang terjual itu ter-jual pada 2015 lalu. Tahun ki-ni tak satupun terjual. Saya me-nargetkan penjualan rumah inisampai Februari 2017. Kalaurumah ini tidak terjual sampaibatas waktu itu, saya mungkinakan gulung tikar karena biayaoperasional terus dikeluarkan,sementara rumah tidak ter-jual, beber Meldian kepadaHaluan, Jumat (29/4).

    Ia menginformasikan, pe-masaran rumah tersebut ialakukan melalui penyebaranbrosur ke instansi-instansipemerintahan, memasang span-duk di lokasi-lokasi strategisseperti persimpangan jalan, danmemasang iklan di surat kabar.Meski ia telah gencar mempro-mosikan perumahannya, na-mun tak satu pun yang terjualpada tahun ini. Daya belimasyarakat turun, keluh Mel-dian yang baru kali pertamamemulai bisnis perumahan. PTDarul Hasanah Madani itu barudibuatnya pada tahun lalu.

    Namun demikian, ia tetapberusaha sekuat tenaga pada ta-hun ini untuk menjual rumah-

    nya. Kalau rumah itu terjualsemua hingga batas waktu yangditentukannya sendiri, ia beren-cana membangun perumahan diPadang pada tahun depan.

    Perumahan Hanah Asri,kata Meldian, berada di Rim-bo Panjang, Sungai Abang,Kenagarian Lubuak Aluang,Padang Pariaman. Kantor pe-masaran perumahan tersebutterdapat di Jalan Raya Padang-Padang Pariaman, SimpangRimbo Panjang. Tipe peruma-han itu hanya satu, yakni tipe36/91, karena merupakan pe-rumahan bersubsidi. Satu unitrumah di perumahan itu har-ganya Rp116 juta. Harga terse-but sudah termasuk peningka-tan mutu, air dan sebagainya.Yang belum termasuk dalamharga itu adalah listrik.

    Ia menginformasikan, ru-mah tersebut dapat dimilikidengan membayar uang muka 1persen atau sebesar Rp1,5 jutadengan bunga 5 persen bagikonsumen Pegawai Negeri Sipil(PNS). Untuk konsumen yangbukan PNS, uang mukanya 10persen atau sebanyak Rp16 jutadengan bunga 10 persen.

    Ia menambahkan, denganmembayar uang muka sepertiyang disebutkan di atas, kon-sumen sudah bisa tinggal disebuah rumah dengan fasilitas1 kamar tidur, ruang tamu, 1kamar mandi, dapur, ruangmakan, sumur. (h/dib)

    LUBUK BASUNG, HALU-AN Harga cabai merahturun di Kabupaten Agamdari harga Rp35.000 menjadiRp25.000 per Kilogram (Kg)sejak seminggu yang lalu.

    Harga cabai merah initurun sebesar Rp10.000 perKg karena pasokan terlalubanyak setelah petani diAgam menanam cabai dilahannya menjelang Rama-dhan 1437 Hijriyah, kataKepala Bidang Pasar DinasKepala Dinas Koperasi UM-KM Perindustrian dan Per-dagangan Agam, MuhammadAbril di Lubuk Basung, Ju-mat (29/4).

    Menurutnya, kemungki-nan harga cabai ini akan naikmenjelang Ramadan 2016akibat permintaan tinggi darimasyarakat.

    Selain harga cabai merah,harga cabai rawit juga turundari Rp30.000 per kilogrammenjadi Rp28.000 per Kg,bawang merah dari Rp36.000per Kg menjadi Rp35.000per Kg.

    Sementara harga kebutu-han yang naik, seperti bawangputih dari Rp32.000 per Kgmenjadi Rp35.000 per Kgdan ikan tongkol dari Rp20.-000 per kilogram menjadiRp28.000 per Kg.

    Sedangkan harga kebu-tuhan pokok yang normal,seperti beras benang pulauRp12.000 per Kg, beras Ba-tang Pasaman Rp11.000 perKg, daging ayam boiler Rp-43.000 per ekor, daging sapiRp110.000 per Kg.

    Lalu minyak Bimoli botol

    Rp16.000 per liter, minyakBimoli kemasan Rp13.000per liter, gula pasir Rp13.000per Kg dan lainnya.

    Ini informasi yang kamiperoleh dari sejumlah pe-dagang di pasar tradisional diAgam, sebutnya.

    Salah seorang pedagangcabai di Pasar Padang BaruLubuk Basung, Wati menga-

    takan dengan murahnya har-ga cabai ini maka permintaansangat tinggi. Setiap hari,cabai miliknya laku sekitar60 Kg. Sedangkan saat hargacabai naik hanya sekitar 30kilogram per hari.

    Cabai ini akan digiling dandisimpan di lemari es untukpersediaan beberapa Minggukedepan, imbuhnya. (h/ans)

    LAMPU HIAS Perajin membuat lampu hias di Nyamplungan, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (29/4). Kerajinanyang dipasarkan hingga ke Bangkalan, Malang, dan Kediri tersebut dijual mulai dari harga Rp30.000 hinggaRp50.000 per unit tergantung bentuk dan ukurannya. ANTARA

  • Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

    5Opini

    SETIAP artikel/opini yang dikirim ke Redaksi Haluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata) dan maksimal 1.350 words (kata). HENDAKNYA artikel tak dikirimsecara bersamaan ke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah 15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisan tersebut kami nilai tak layak muat. Terima kasihPEMBERITAHUAN

    Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

    Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

    (Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

    SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

    CEO:H. Basrizal Koto

    Pemimpin Umum/Penanggungjawab:

    Zul EffendiPemimpin Perusahaan:

    David RamadianRedaktur Pelaksana:

    Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

    Koordinator Minggu:Devi Diany

    Koordinator Liputan:Nasrizal

    Kabag Produksi:Mai Hendri

    Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. HasrilChaniago, Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD,Rakhmatul Akbar, Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice,Redaktur: Afrianita, Dodi Nurja, Atviarni, Ryan Syair,Nova Anggraini, Ramadhani, Rudi Antono. AsistenRedaktur: Ade Budi Kurniati, Heldi Satria, Holly Adib.Reporter Padang : Rivo Septi Andreas, Osniwati.Perwakilan Bukittinggi: Yursil Masri (Kepala),Haswandi, Ridwan Pariaman/Padang Pariaman: DediSalim, Trisnaldi, Bustanul.Payakumbuh/LimapuluhKota: Zulkifli, Dadang Pasaman: Icol Dianto, AhdiSusanto, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi,Padang Panjang: Iwan DN. Tanah Datar: Yuldaveri,Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat:Suryandika,Gusmizar. Pesisir Selatan: M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok: Alfian,Marnus Chaniago, Eri Satri. Solok Selatan: Jefli,

    Sawahlunto : Fadilla Jusman, Sijunjung: Azneldi, Ogi.Dharmasraya : Maryadi. Biro Jakarta: Syafril Amir,Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: Moralis, Biro Kepri:Andi. Tim Kerja Usaha : Kabag Iklan : Yunasbi, KabagSirkulasi: Nofriza, Kabag Keuangan: Gustirahmita, TataLetak/Desain: Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat, WideIlyas, Ilham Taufiq, HRD:Nia, Umum : Nurmi, Kasir :Desy, TI : Teguh, Pra Cetak : Sawal Marjuni HRP, Cetak: Mardianto (Koordinator), Afandi, Rudi Kurniawan.

    Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur:H Desfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. KebunKacang XXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021)3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Iklan danSirkulasi: (0751) 4488700, Alamat Redaksi/Bisnis:Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp.(0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751)

    4488704 Email: [email protected],[email protected],website: http/harianhaluan.com, Harga eceran Rp3.500,-Tarif iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mmkolom, Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom,Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Displayhalaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC:Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC:Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW:Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom,Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, Iklan Kolom(maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC:Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mmkolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang RekNo: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan Sumbar MandiriDicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar MandiriPadang. Klik http://www.harianhaluan.com

    Izin 12 Salon di PadangDicabutPasti yang bersalah

    DPRD Jadwalkan LagiPanggil SekdaprovDengar gak ya?

    Tajuk

    Pojok

    Oleh: ArifkiPengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI)

    Makna Pemulangan SamadikunNasib Buruh danKondisi Perusahaan

    ARI Buruh Internasional diperingatisetiap tanggal 1 Mei yang dikenaldengan May Day. Tahun 2016 ini

    Hari Buruh jatuh pada hari Minggu besok.Di Ibukota Jakarta, sudah ada rencana buruhmelakukan aksi demo. Namun di Sumbarkelihatannya tenang-tenang saja.

    Nasib buruh di Sumatera Barat me-mang belum lagi menggembirakan. Rata-rata gaji buruh di daerah ini masih rendah.Bahkan diperkirakan masih ada yangmendapatkan gaji di bawah Upah Mi-nimum Provinsi (UMP). Kondisi ini jugasejalan dengan kondisi perusahaan yangada di Sumbar. Kita tahu, rata-rata pe-rusahaan di Sumbar hanya skala kecil.Bahkan yang banyak UMKM (UsahaMenengah Kecil dan Mikro).

    Berdasarkan Surat Keputusan GubernurSumatera Barat No 562/777/2015 tentangupah minimum Provinsi Sumatera Barattahun 2016 besaran UMP mencapai Rp1.800.725, naik Rp 185.725 atau 11,5%dibandingkan UMP tahun 2015. Kenaikanmenggunakan formula PP 78/2015 danmerupakan peningkatan UMP tertinggidalam sejarah pengupahan di Sumatera Barat.

    Meski UMP di Sumbar tak begitu besar,masih banyak perusahaan yang kesulitanmenerapkannya. Alasannya, tak sesuainyapendapatan dengan gaji yang harus dikeluar-kan untuk karyawan. Kepala Dinas TenagaKerja dan Transmigrasi Sumbar Syofyansendiri juga meyakini masih ada perusa-haan yang belum membayar upah buruhsesuai dengan UMP.

    Meski tidak diperoleh data yang valid,namun fakta di lapangan masih kita temuiburuh mendapatkan upah yang rendah ataudi bawah UMP. Kondisi ini terdapat padaperusahaan-perusahaan skala kecil.

    Namun selama tidak ada laporan daripekerja, maka pihak terkait juga tidak bisamelakukan tindakan. Bagi perusahaan yangtidak sanggup atau mampu membayar upahsesuai UMP masih ada celah untuk tidakmelaksanakannya. Namun harus menga-jukan permohonan penangguhan.

    Akan tetapi, jika si pengusaha tidakmendapatkan persetujuan untuk penang-guhan penerapan upah minimum dariGubernur, dan tetap membayar upahpekerja di bawah upah minimum, maka diaakan dikenakan sanksi pidana penjarapaling singkat 1 tahun dan paling lama 4tahun dan/atau denda paling sedikit Rp100juta dan paling banyak Rp400 juta.

    Alhamdulillah, hingga saat ini kitabelum mendengar komplain dari pekerjasoal besaran upah yang mereka terimameski di bawah UMP. Barangkali merekamenyadari bahwa perusahaan tempatmereka bekerja omzetnya masih kecil.Kalau dipaksakan membayar upah sesuaiUMP atau bahkan lebih besar tentunyaperusahaan bersangkutan tidak sanggup danbisa-bisa gulung tikar.

    Apalagi situasi ekonomi yang belummembaik saat ini, banyak perusahaan yangmengalami kesulitan untuk meningkatkankesejahteraan karyawannya. Namun demi-kian, perlu tindakan transparan dari pe-milik perusahaan terhadap kondisi peru-sahaannya kepada karyawan. Kalau peng-hasilan perusahaan itu besar, tak eloklahrasanya membayar gaji dengan jumlah kecil.

    Kita tentunya berharap, perusahaan-pe-rusahaan di Sumbar mengalami kemajuandan sehat. Perusahaan yang sehat akan ber-dampak positif terhadap karyawannya. ***

    KEPALA Dinas PU Kota Padang, jalan dariSimpang Taratak Paneh menuju KorongGadang, Kecamatan Kuranji, banyak yangrusak. Tolong Pak Kepala Dinas memerhatikanhal ini karena masyarakat setempat sudah resahdengan kondisi jalan demikian. Selain itu, jalanini juga sempit. Seringkali kemacetan terjadidi ruas jalan ini, apalagi kalau mobil pengangkutpasir dan batu sungai sedang lewat. Jadi, kalaubisa jalan ini diperlebar. Terimakasih banyak.

    Pengirim:085264502XXX

    H

    Jalan Taratak Paneh - KorongGadang Rusak

    D

    Buronan yang telah mem-bawa lari uang Negara , 169M, berdasarkan putusan Mah-kamah Agung tertanggal 28Mei 2003, mantan PresidenKomisaris Bank PT BankModern Tbk ini dihukumempat tahun penjara. Pascatiga belas tahun, pencarianyang dilakukan terhadap SHtidak menemukan ujungnya,sebagai akibatnya kasus megakorupsi republik ini terusterkatung-katung.

    Setelah tertangkapnya SHera pemerintahan Joko-wi-JK, kerjasamaBIN Indonesia de-ngan MSS (baca:BIN Tiong-kok) menjadicatatan pen-ting terha-dap hubu-ngan di-p l o m a s idua nega-ra ini.H u b u -n g a n

    diplomatik ini bukan persoa-lan komunikasi luar negeriIndonesia bagus membangundua kutub yang menguntung-kan Indonesia dan China. Halyang perlu dibaca tentangkepulangan SH ke Indonesiayang penyambutannya sepertikedatangan ratu Inggris. Pe-nangkapan SH yang sudahdikejar selama bertahun-ta-hun, pemerintahan Jokowi-JKdengan langkah mudah bisamemulangkannya.

    Kemudahan itu perlu digalidan analisis secara tajam danmendalam agar tidak me-nimbulkan analisis stigmatis.

    Pada tulisan ini, sayamembaca investasi yang telahdibangun China di Indonesialebih menguntungan, daripada menahan SH di luarnegeri. Pelbagai proyek yangdidapatkan China di Indoesia,misalnya, kereta cepat ke-untungan China mendapatkanperhatian Indoensia dari segitranportasi yang sebelumnyadi domonasi Jepang. Mem-baca ini, jangan membawapersoalan logika ekonomipolitik China terhadap Indo-nesia dengan membawa per-soalan ras. Logika tadi yangdigunakan membaca kasuspemulangan Samadikun keIndonesia adalah masalahmudah bagi China. Karena,kepentingan investasi jangkapanjang China secara eko-nomi lebih penting dari padamemelihara SH di luar negeri.

    Permainan politik tingkattinggi yang di lakukan elitIndonesia dengan China taksemudah membalikkan tela-pak tangan. Hutang budi poli-

    tik China terhadap In-donesia yang telah me-

    ngambil sikap, me-mosisikan Negara

    ini menjadi se-kutu pentingIndonesia di-bidang eko-nomi. Bo-nus demo-grafi Indo-nesia yangbesar, sertad i t o p a n gdengan ma-s y a r a k a tkonsumtif,

    merebut pa-sar ekonomi

    I n d o n e s i aadalah impiannegara lain ter-masuk China.Pendek kata,China memilikikartu AS positif

    untuk Indonesiayang sebelumnya

    Indonesia jugamemiliki kartu AS

    yang keuntunganbagi ekonomi China.

    Memulangkan SHke Indonesia bagi

    m a s y a r a k a t ,mengesan-

    kan pe-nguasasaat ini

    d i a n g g a bpahlawan, kare-

    na telah menangkapburonan yang lari ke luar

    negeri. Kasus SH kira-kiraseperti ini, prestasi yang ingindi kejar penguasa terlihatupaya penyambutan SH diIndonesia seperti raja yangturun di kayangan. Berbeda,misalnya, upaya menangkapNazarudin yang kabur ke luarnegeri dengan pengamanan

    yang ketat. Ada apa denganSH? Sehingga kehadiranseorang koruptor yang rugi-kan negara miliaran rupiah,kedatanganya setelah hilangbertahun-tahun disambutseperti pahlawan?.

    Kepentingan ChinaBanyak yang salah kaprah

    memahami kritik terhadapnegara lain yang menanamkaninvestasi di Indonesia. Tidakbisa dipungkiri, Indonesiadijajah disegala sudut sejakkerajaan-kerajaan besar, sebe-lum Indonesia yang masihbernama nusantara belumduduk bersama untuk men-diringan Indonesia. Negara initelah dijajah, intitusi ter-bentuk karena bangsa-bangsayang merasa terjajah sehinggaterbentuk Negara Indonesia.Semangat ber-Indonesia yangdijadikan patokan dan mentaluntuk bersama bukanlah soalvisi bersama, tetapi sama-sama bangsa yang terjajah daningin membangun negaradengan menyatukan bangsatadi secara institusi.

    China menjadi Negarayang kuat saat ini, tak bisa di-lepaskan dengan kejayaan Di-nasti Han, Ming dan lain-lain.Nama Kubulai Khan yang su-dah jaya sejak Kerajaan Singo-sari, membuktikan armadaChina sudah terlatih sejah du-lu kalanya. Inovasi besar-be-saran yang dilakukan, denganmenjadikan China yang berse-kutu dengan Rusia (Uni So-viet) melawan blok barat yangdipimpin Amerika Serikat.

    Makanya, percaturan poli-tik Indonesia yang berpihakkepada barat dan timur seba-gai kekuatan politik dominan,bukan menjadikan Indonesiakuat sebagai negara yang me-mosisikan negara yang ber-diri dibawah kaki sendiri(berdirikari). Jadi, dominasiproduk Jepang, Amerika danChina merupakan bentukpenjajahan negara lain terha-dap Indonesia dengan domi-nasi produk yang diciptakan-nya mengalahkan hasil pro-duksi Indonesia.

    Pelbagai kasus perebutanproyek di Indonesia, kekua-tan dua kubu ini terlibat seba-gai pemain utama. Bukan ha-nya menjadikan proyek itu se-bagai sumber ekonomi, tetapijuga menjadi basis ideologisyang disusupkan dengan nilai-nilai (baca: habitus). Ini men-jadi modal yang seperti sosial,kultural dan ekonomi, yanghasilnya dipetik pada arenapertarungan dua blok ini.

    Konflik-konflik Jepangdan China yang ingin domi-nan di Indonesia berdampakkepada pelbagai sektor yangmereka perebutkan. Sektortranportasi, wisata, makanan,perumahan dan lain-lain.Menguasai sektor ini, jalurutama yang membuat warganegara Indonesia bergantungdengan negara ini. Keter-gantungan itulah dalam poli-

    tik menjadi strategi yang tidakbisa dikalahkan. Sama halnya,semua produk komputer ber-gantung dengan MicrosoftnyaBill Gates.

    Serangan-serangan yangdilontarkan kritikus liberalterhadap dominasi barat ter-hadap ekonomi dengan sistemkapitalistik terkesan gagalpaham jika penuh kebencian.Sama halnya, membenci Chi-na dengan ideologis kiri yangsering digaungkan kritikusmarxis. Lagi-lagi, persoalanyang selalu diributkan ituintinya adalah masalah eko-nomi. Logika apapun yangdigunakan sebagai bahanpembenaran tesis disampai-kan pengikut ideologi ini.Sulit dipungkiri, kepentinganyang mereka bawa sama.

    Dari ulasan singkat tadi,SH yang sudah tiga belas tahunmenghilang di luar negeri,baru sekarang bisa dipulang-kan ke Indonesia. Tahun 2003ditetapkan bersalah, menghi-lang keluar negeri dan tahun2016 ditemukan kembali.Ditetapkan sebagai penghunipenjara saat partai yang ber-kuasa, dipulangkan partai inijuga yang berkuasa. Dalampolitik, Presiden Yudhoyonomenyimpan kasus BLBI sela-ma sepuluh tahun tanpa adakabar adalah politiknya me-nyimpan dosa Megawati da-lam waktu lama. Begitu jugadengan tidak terungkapnyakasus Bank Century, sampaikasus ini tidak jernih dan da-lam mengungkap pelaku yangbersalah, Yudhoyono tetapdihantui dosa politik yangselalu dipersalahkan publik.Saat yang tepat kartu ini men-jadi kartu AS yang efektifmembunuh mental politisi.

    Kepulangan SH ke Indo-nesia sebagai tersangka yangtidak menyerah kepada BIN,seperti yang disampaikanSutiyoso, tetapi ditanggkapsetelah SH menonton F1.Tawar-menawar politik yangcangkih sulit dibaca denganakal sehat apabila kasus inidibaca pada panggung depan.SH menjadi tak berhargasebagai sandra yang memper-malukan Indonesia sebagaiNegara yang gagal menangkapkoruptor yang lari keluarnegeri. Alasan tidak memilikihubungan diplomatik adalahkartu AS yang mematikanpenguasa yang dimainkanoposisi.

    Jadi, kepulangan SH keIndonesia seperti koruptoryang datang ibarat raja tanpadosa, disambut dengan pestadan rasa bahagia. Ujung-ujungnya kemudahan ditang-kapnya SH secara mata telan-jang memang sesuatu yangmengangumkan karena diba-ca di lanskap depan, tetapidari jalur belakang banyakkabel-kabel politik pelbagaiwarna menghidupkan dramaindah, agar bisa ditontonpublik dari depan. (*)

    ITANGGKAPNYA, Samadikun Hartono(SH), buronan kasus BLBI oleh petugasMinistry of State Security (baca: Badan

    Intelijen Keamanan Negara) Tiongkok di Shang-hai, Kamis (14/4/2016) pekan lalu, yangbekerjama dengan BIN Indonesia merupakantopik hangat dewasa ini.

  • www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Ilham Taufiq

    6 Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H Pariwara Pemkab Padang PariamanTiga Menteri Kagumi Masjid Agung Syekh Burhanuddin

    Puan Maharani Dukung ProgramWisata Religius

    ENTERI Koordinator BidangPembangunan Manusia danKebudayaan RI, Puan Maharani

    bersama Menteri Sosial RI, Khofifah IndarParawansa dan Kepala BKKBN, SuryaChandra Surapati, cukup terkagum melihatkemegahan Masjid Agung SyekhBurhanuddin yang terletak di tengah-tengah kawasan wisata religius makamSyeh Burhanuddin di Ulakan KabupatenPadang Pariaman.

    M

    Masjid yang cukup besarini, pada tahun 2004 lalumulai dibangun, yang pele-takan batu pertamanya dila-kukan oleh ayahanda Men-ko PMK RI, Puan Maha-rani, Taufik Keamas yangsaat itu menjabat sebagaiKetua MPR-RI.

    Dulu, masjid ini dimu-

    lai pembangunanannya olehPak Taufik. Kami berharappenyelesaiannya tuntas ditangan anak beliau, yakniibu menteri (Puan Mahara-ni), pinta Bupati Ali Mukh-ni, seraya menyerahkanproposal pembangunan ka-wasan Wisata Religius Ula-kan pada Menko PMK di

    dalam masjid Agung SyehBurhanuddin, Jumat (29/4).

    Menurut Ali Mukhni,untuk menuntaskan pe-ngembangan KawasanRegius ini dibutuhkandana sekitar Rp58 miliarlagi. Kalau ada dana Rp-58 miliar, maka kawasanini akan dapat terwujudseperti gambar yang adadalam masterplan, ujarAli Mukhni.

    Dikatakan Ali Mukhni,dulu tahun 2004 pemba-ngunan masjid ini dimulaipembangunan oleh TaufikKiemas, kemudian dilan-jutkan oleh Pemkab PadangPariaman. Karena keter-batasan anggaran, maka

    pembangunan ini berjalanlambat. Untuk itu bupatiberharap, bantuan peme-rintah pusat melalui MenkoPMK untuk membantu me-wujudkan kawasan wisatareligius ini.

    Diungkapkan Ali Mukh-ni, kawasan ini sangat perludikembangkan, karena me-rupakan salah satu sejarahpengembangan agama Islamdi Minangkabau. Yangberkunjung ziarah ke sinibanyak dari warga negara-negara sahabat, ujar AliMukhni.

    Mendengar paparandari bupati, Puan Maha-rani akan berupaya mewu-judkan program wisata

    religius ini dengan carabergotongroyong. Pem-bangunan ini akan kitagotongroyongkan denganbeberapa kementerian ter-kait lainnya, katanya.

    Karena bersifat gotong-royong, maka pemerintahsetempat dan provinsi jugaharus mengambil bagian

    dalam upaya mewujudkanharapan ini, ujarnya.

    Usai melakukan kun-jungan dan memberikanbantuan berupa Al-Quran,mukena, kain sarung danpodium, rombongan men-teri melakukan doa ber-sama di makam SyekhBurhanuddin dan melan-

    jutkan kegiatan di NagariSintuak untuk menyerah-kan bantuan Program Ke-luarga Harapan (PKH),serta bantuan Kredit Usa-ha Bersama (KUBE). Ban-tuan Sosial yang diberikansenilai Rp41,8 miliar danKUBE sebesar Rp1,2 mi-liar. (h/ded)

    ROMBONGAN Menko PMK, Wakil Gubernur dan Bupati doa bersama di makam Syekh BurhanuddinUlakan.

    MENKO PMK memberikan bantuan PKH secara simbolis kepada salah seorangmasyarakat kurang mampu.

    BUPATI berbincang dengan Menko PMK sekaitan pembangunan masjiddan pengembangan Kawasan Wisata Religius, Ulakan.

    MENKO PMK beserta rombongan menikmati kuliner Padang Pariamandengan tradisi makan bajamba.

    BUPATI Ali Mukhni saat menyambut Menko PMK Puan Maharani di halamanMasjid Agung Syekh Burhanuddin.

    BUPATI Padang Pariaman Ali Mukhnimenyerahkan proposal pembangunan

    Kawasan Wisata Religius kepadaMenko PMK, Puan Maharani.

  • Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

    7Utama Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    OSO ............................................. Dari Halaman. 1

    Hasilkan ...................................... Dari Halaman. 1

    Semen .......................................... Dari Halaman. 1

    Pengamat .................................... Dari Halaman. 1

    Peladang ..................................... Dari Halaman. 1

    mustahil dilakukan hanya olehMPR RI. Di sini, insan persadalah salah satu ujung tombak.Untuk langkah pertama, marikita samakan persepsi untukmemajukan bangsa ini kembalimelalui media, karena tak akanbisa tanpa dukungan media, kataOSO berapi-api.

    Menurutnya lagi, sah-sah sajabila terdapat perbedaan pendapatdi kalangan insan pers dalammelihat persoalan bangsa. Na-mun, jika perbedaan itu dilin-dungi persepsi yang sama untukmemajukan bangsa, maka yangsemakin tumbuh adalah energipositif yang lebih besar.

    Pekerjaan berat menguatkankembali nilai-nilai kebangsaanharus dimulai dengan menyua-rakan nilai-nilai persahabatan diantara sesama kita. Kalau tidak,perbedaan persepsi yang akanmuncul. Untuk itu, saya menga-jak insan pers untuk menyama-kan persepsi. Jika ada perbedaanpendapat, itu hal yang wajar asaltujuannya sama, lanjut OSO.

    Kebangkitan pers adalah ke-bangkitan bangsa, hal itu jugaditegaskan oleh OSO. Untuk itu,ia pun menantang KoordinatoriatWartawan Parlemen agar mem-punyai target masing-masingdalam pemberitaan. Sehinggabenar-benar menjadi sumbangsihpenting bagi kebangkitan bangsa.

    Kita pilih Sulit Air sebagailokasi puncak perhelatan PressGathering karena kita harus

    menyuarakan nilai-nilai kebang-saan dari kalangan paling bawahhingga paling atas. Dari daerah-daerah hingga pusat kota. Selainitu, pertemuan kita adalah perte-muan bernuansa keindahan ka-rena kita bisa menikmati AlamMinangkabau yang mempesona,katanya lagi.

    Sekretaris Jenderal (Sekjen)MPR RI, Maruf Cahyono, da-lam sambutannya mengatakan,selain menjadi puncak pelaksa-naan Press Gathering Koordi-natoriat Wartawan Parlemen.Rombongan juga akan ikut me-meriahkan ulang tahun Sulit Airyang juga kampung halaman istriOesman Sapta Odang

    Selain itu yang paling pen-ting. Acara di Sulit Air jadimomentum pemaparan empatpilar kebangsaan kepada pendu-duk setempat, kaya Maruf.

    Ketua Koordinatoriat Warta-wan Parlemen, Hilman Matauch,dalam sambutannya mengajakratusan wartawan yang akanbertolak ke Sulit Air hari ini (30/4), agar kesempatan perjalananke Sulit Air dapat digunakanuntuk melakukan reportase men-dalam mengenai hal-hal unik diMinangkabau.

    Kawan-kawan wartawan cetak,online dan elektronik harusmemanfaatkan perjalanan ini de-ngan menulis berita, kapan perluberita feature. Karena tentu sajabanyak yang akan kita jumpaiselama di perjalanan, kata Hilman.

    Hal yang sama juga diha-rapkan oleh Gubernur Sumbaryang pada kesempatan ini diwa-kili Asisten I Bidang Pemerin-tahan, Devi Kurnia, ia berharapagar rombongan tidak menyia-nyiakan waktu selama berada diRanah Minang dan ikut mem-bantu mempromosikan RanahMinang di tingkat nasional.

    Soal keindahan alam, kuli-ner dan lain sebagainya, semua-nya dapat dinikmati sepuas-puasnya. Tentunya kami berharapagar rombongan dapat menya-jikannya dalam bentuk pembe-ritaan kepada khalayak umumnantinya, harap Devi.

    Rombongan MPR RI danKoordinatoriat Wartawan Parle-men tiba di Ranah Minang sekitarpukul 16.30 WIB dan langsungbertolak ke Basko Hotel untukpembukaan Press Gathering.OSO sendiri sebagai kepala rom-bongan, disambut langsung olehBrian Putra Basko selaku GMBasko Hotel.

    Tampak pula beserta rom-bongan, beberapa tokoh nasionalseperti Profesor Bachtiar Ali,Idris Laena, Anwar Fuadi, AzwirDainir Tara, Edi Ganefo danlain-lain. Beberapa tokoh Sum-bar juga tampak hadir dalamkegiatan tersebut, seperti Dan-rem 032/Wirabraja Brigjen TNIBakti Agus Fadjari, Ketua Pimpi-nan Wilayah MuhammadiyahSumbar, Shofwan Karim Elhadan beberapa tokoh lainnya.(*)

    cemburuan. Jadi baiknya me-mang harus disamaratakan. Kalaudibiayai provinsi satu, harusdibiayai semuanya, katanya.

    Syahril juga mengingatkan,penarikan kewenangan nantijangan sampai membuat prestasisekolah-sekolah yang dulunyabagus di kabupaten/kota malahanjlok sampai di provinsi. Tentuorang di kabupaten/kota tidakingin hal ini terjadi. Jadi, perluada terobosan dan perencanaanpendidikan yang matang nan-tinya, ujarnya kepada Haluankemarin siang di ruang kerjanya.

    Dihubungi terpisah, Penga-mat Pendidikan dan juga mantanRektor UNP Z. Mawardi Effendimenilai, memang untuk meng-gratiskan seluruh biaya pendi-dikan pada penarikan kewena-ngan nantinya tidak akan mudah.Mengingat kemampun APBDSumbar yang sangat terbatas dandinilai tidak mampu.

    Namun demikian kata Ma-wardi, ketika akan mengem-balikan semuanya untuk pendi-dikan yang berbayar juga tidakakan mudah. Karena dari biasa-nya gratis lalu ketika ditarik ke

    provinsi berbayar, hanya akanmenimbulkan polemik baru,tandasnya.

    Solusi yang mungkin bisadilakukan ungkap Z. MawardiEffendi, memang menggratiskansemuanya, namun itu harus di-ukur dengan kemampuan APBDyang dimiliki Pemprov Sumbar.

    Misalnya saat ini baru enamdaerah yang gratis, sementara 13lainnya masih berbayar. Dari13yang masih berbayar ini digra-tiskan agak beberapa daerahuntuk tahap pertama, baru selan-jutnya gratis,tandasnya.

    Sebelumnya, Komisi V Bi-dang Kesejahteraan Dewan Per-wakilan Rakyat Daerah (DPRD)Sumbar mengatakan perlu pem-bahasan mendalam mengenaipe-na-rikan kewenangan SekolahMenengah Atas dan Kejuruan(SMA/SMK) ke provinsi. Salahsatu yang menjadi soro-tan yaituterkait dengan uang komitesekolah.

    Seperti ditegaskan Guber-nurSumbar, Irwan Prayitno bebe-rapa waktu lalu, bahwa denganpenarikan kewe-na-ngan ini

    semua program pen-didikan yangdilakukan kabu-paten/kota akantetap dilan-jutkan di provinsi.Jangka waktunya selama duatahun ke depan setelah kewe-nangan ini optimal di bawahprovinsi pada 1 Januari 2017men-datang.

    Artinya, akan ada enam kabu-paten yang melang-sung-kansekolah dan 12 daerah sekolahnormal yang nantinya akan diga-wangi provinsi. Untuk sekolahgratis di enam daerah itu uangkomite akan dibayar provinsitentunya sementara untuk 12daerah lainnya akan tetap sepertibiasa. (h/isr)

    lima Perda . Dimana untuk perja-lanannya dalam pembentukanPerda ini telah melalui tahapanpembuata Perda yang ada. Kitaoptimis ini akan tercapai tahunini,katanya.

    Lima Ranperda itu di anta-ranya, tentang tuntutan gan-tikerugian daerah, pem-binaan danpemberdayaan pasar rakyat,perubahan terhadap perda nomor1 tahun 2011 tentang retribusijasa umum, Ranperda tentangpembangunan dan pengemba-ngan perumahan dan pemuki-man, Ranperda tentang penye-lenggaraan imunisasi, dan peru-bahan ketiga Perda Nomor 4Tahun 2011 tentang pajak daerah.

    Fasilitasi ini untuk Perdayang menyangkut RPJMD, LKPD, Pajak, Retribusi, kemudianRT/RW tidak ada kajian wak-tunya, ungkapnya.

    Sementara Perda yang beradadi luar itu mem-punyai jangkawaktu 15 setelah dimasukkan.Da-lam jangka waktu 15 itu,dijawab atau tidak dijawab tetapboleh paripurna, ung-kapnya.

    Dalam pelaksanaan fungsianggaran kata Hendra, DPRdjuga telah merumuskan arah

    kebijakan pembangunan daerahtahun 2017 yang dituangkandalam bentuk pokok-pokok piki-ran DPRD. Arah kebijakan inijuga telah didampaikan ke Pem-prov Sumbar untuk dijadikanmasukan dan acuan dalam me-nyusun program kerja pemerin-tah daerah tahun 2017,ujarnya.

    DPRD sebagai fungsi penga-wasan juga telah melakukanfungsinya dengan baik. Selainpengawasan terhadap programdan kegiatan Pemda yang dima-sukkan dalam program SKPD,DPRD juga telah melakukanpembahasan terhadap LKPJGubernur Sumbar tahun 2015.

    Kita juga melanjutkan pelak-sanaan tugas Panitia Khusus(Pansus) yang dibentuk padamasa persidangan sebelumnya,ungkapnya. Seperti, Pansus Pe-nyelenggaraan Pemilihan Guber-nur dan Wakil Gubernur Sumbartahun 2015 dan Pansus evaluasiprogram gerakan pensejahteraanpetani dan program pensejah-teraan ekonomi masyarakatpesisir (Gepemp).

    Meski telah melakukan ki-nerjanya dengan baik, namununtuk pelaksanaan fungsi, tugas

    dan wewenang sebagai unsurpemerintah daerah perlu dila-kukan peningkatan. Tentu denganadanya tantangan saat ini Mas-yarakat Ekonomi ASEAN(MEA),katanya.

    Sekretaris Daerah (Sekda)Provinsi Sumbar, Ali Asmaryang mewakili Gubernur Sum-bar, Irwan Prayitno dalam pida-tonya menyebutkan, masih adabeberapa kerja yang masih akandilanjutkan ke depan, mulai daripencabutan Perda Yayasan Mi-nangkabau, kelanjutan pemba-hasan Gepemp dan juga memintarekomendasi atas LKPJ Gu-bernur tahun 2015.

    Diharapkan ke depan akanmelahirkan perbaikan untukPemda ke depan. Seperti pem-bentukan Perda yang sejauh initelah dilakukan, apakah itu mela-kukan reses di Sumbar maupunke luar daerah,katanya.

    Saat ini Pemprov juga tengahmelakukan inventarisasi P3D(Personil, Prasarana, Personildan Dokumen) ponarikan Sem-bilan kewenangan dari kabu-paten/kota. Diharapkan ini telahrampung pada triwulan III tahunini,ungkapnya. (h/isr)

    dipahami oleh pengantar danpenjemput barang haram itu,terangnya.

    Selain itu, kuat dugaan ganjaseberat 50 kg yang ditangkap itu,adalah hasil panen ladang (ke-bun) ganja yang terdapat di hutanbelantara antara batas Pasaman,Provinsi Sumbar dengan Madina,Sumatera Utara.

    Kami menemukan dugaankuat adanya ladang ganja didaerahbatas itu. Hutan belantara yangkami maksud itu terdapat diwilayah abu-abu, kemungkinanhutan itu sudah wilayah hukumPolres Madina, Polda Sumut,katanya.

    Wilayah abu-abu yang dijadi-

    kan dugaan lokasi ladang ganjaitu, kata AKBP Agoeng, didam-pingi Kasatnarkoba AKP Johan-nes, hanya dua jam perlintasanjalan kaki. Namun, di wilayahabu-abu tidak seorang juga bisamenebak, apa alat keamanan yangdipakai peladang ganja itu,sebutnya.

    Ia menegaskan, bisa jadipeladang ganja itu mengantongisenjata api. Kita tidak bisa tebakapa mereka punya senjata api,karena komplotan peladangganja, dia tau resiko dan telah siapdengan semua resiko tersebut,terangnya.

    Seperti diberitakan sebelum-nya, penangkapan 50 kg ganja

    kering siap edar itu terjadi Kamis(28/4) di Sawahpanjang, Lubuk-sikaping.

    Ketiga tersangka adalah Riz-ki Yoefi (25 tahun) warga Gare-geh Kelurahan Garegeh Keca-matan Mandiangin Koto Selayan,Kota Bukittinggi. Andre Novi (30tahun) warga Bukittinggi danGustafa Ringga (23 tahun) yangmerupakan sopir kamfas alamatMato Aia, Nagari Gaduik, Keca-matan Tilatang Kamang, Kabu-paten Agam, dengan menggu-nakan grandmax warna silver BA1453 LN yang biasa digunakanuntuk sales oleh salah satuperusahaan di Jambu Air,Bukittinggi. (h/col)

    kan tembakan keras dari luarkotak penalti yang sempat me-mantul tanah sebelum masuk kegawang.

    Tak mau terus menjadi lum-bung gol tuan rumah, pelatih PSM,Luciano Leandro, pun coba me-masukkan tenaga baru sebelumbabak kedua digulir. Rasyid Bakriedimainkan untuk menggantikanArdan Aras. Setelah itu, PSMmeningkatkan agresivitasnya.

    Masuknya Rasyid Bakrielangsung memberikan dampakpositif. Di awal babak kedua,pergerakan apiknya sempat me-ngancam gawang Semen Padangkawalan Jandia Eka Putra. Na-mun, peluang itu masih belummenghasilkan gol.

    Selanjutnya, PSM kembalimenjadi tim yang bertubi-tubimenerima tekanan tim Kabau

    Sirah. Berulang kali kreativitasRiko Simanjuntak dan IrsyadMaulana membuat lini belakangPSM kerepotan.

    Sampai akhirnya mampumenciptakan gol balasan di me-nit 66. Lewat skema seranganbalik yang cepat, FerdinandSinaga menceploskan bola kegawang Semen Padang setelahmenyambar bola rebound daritepisan kiper Jandia Eka Putradi dalam kotak penalti.

    Pascamencetak gol balasan,PSM semakin bernafsu menya-makan skor. Namun, sayangnyasampai pertandingan berakhirskor 2-1 untuk keunggulan Se-men Padang. Dalam pertandi-ngan yang dipimpin wasit OkiDwi Putro asal Bandung itu,kedua tim cukup berimbang dantampil agresif. Statistik menun-

    jukkan, Semen Padang dan PSMsama-sama memiliki 50 persenpenguasaan bola. Semen Padangjuga tercatat menciptakan 16percobaan [2 on target] sedang-kan PSM melahirkan 11 per-cobaan [3 on target].

    Dengan hasil pertandinganyang diwarnai delapan kartukuning itu, Semen Padang FCsementara memimpin klasemenTSC. Hasil ini didapat setelahtuan rumah Persipura hanyabermain imbang dengan tamu-nya, Persija Jakarta di laga pem-buka kompetisi di Stadion Man-dala, Jayapura.

    Pada pertandingan yangdisaksikan Presiden Jokowi itu,Persija unggul terlebih dahululewat Ade Jantra dan disamakanoleh James Koko Lomel melaluitendangan penalti. (h/mat)

    Misalnya saat inibaru enam daerahyang gratis, sementara13 lainnya masihberbayar. Dari13 yangmasih berbayar inidigratiskan agakbeberapa daerahuntuk tahap pertama,baru selanjutnyagratis,

    Duduk di Kursi Pimpinan

    Fahri HamzahDiprotes

    Pekanbaru Diobrak-abrikHujan dan BadaiPEKANBARU, HALUAN Meski berlangsungsekitar satu jam, namun dampak yang munculakibat hujan deras serta angin kencang yangmelanda Kota Pekanbaru, Jumat (29/4) siang, bisamembuat geleng kepala.

    Selain banyak kawasan yang tergenang, keru-sakan juga terjadi di beberapa tempat. Mulai daripohon yang tumbang, papan baliho yang roboh,hingga plafon Gedung Kantor Gubernur Riau jugaikut beterbangan.

    Kawasan yang tergenang antara lain terjadi dihalaman Kantor Walikota Pekanbaru. Lapanganyang biasa tempat pelaksanaan upacara, seolahberubah menjadi danau. Genangan air juga terjadidi Jalan Sudirman depan Rumah Sakit Awal Bross.Akibat genangan air, macet kendaraan punterhindarkan.

    Sementara di kawasan Panam, angin kencangmembuat baliho besi berukuran besar di JalanSoebrantas, roboh. Akibatnya, warung kecil dandua sepeda motor yang berada di bawahnya tampakringsek. Selain itu masih di kawasan yang sama,sejumlah bangunan kayu juga tampak porakporanda karena tak kuat menahaan terpaan angin.Bahkan plafon gedung lantai sembilan KantorGubernur Riau, juga ikut beterbangan karena takkuat menahan terpaan angin.

    Tak hanya itu, sejumlah pohon juga tumbangakibat diterjang angin kencang. Seperti yang terjadidi badan jalan antara Kantor KONI Riau danSamsat Kota Pekanbaru. Sebuah pohon berukuransedang tumbang dan menimpa sebuah mobil yangparkir di tempat. Kondisi serupa juga terjadi JalanDiponegoro serta Jalan Merpati Sakti, Panam.

    Menurut sumber di lingkungan Pemko Pekan-baru, genangan air yang terjadi di Kantor WalikotaPekanbaru dan Jalan Sudirman, terjadi karenadrainase tak sanggup menampung seluruh debetair. Ditambah adanya tumpukan sampah didalamdrainase menghambat aliran air menuju ketempatyang semestinya.

    Parit ini tak sanggup lagi menampung deras

    air, jadi walau hujan sebentar, tetap saja air akanmeluber kehalaman kantor walikota itu, ini sudahsering terjadi, ujarnya.

    Sementara itu, macet panjang juga tampak darifly over simpang Jalan Tuanku Tambusai hinggasimpang Jalan Imam Munandar. KArus kendaraantertahan akibat genangan air di depan RS AwalBross. Tidak itu saja, angin kencang juga membuattiang traffic light (lampu merah) di JalanSoebrantas, Simpang Jalan Garuda Sakti, tumbangke badan jalan.

    Terkait kondisi itu, Kepala Badan Penanggu-langan Bencana dan Pemadam Kebakaran (BPBDDamkar) Kota Pekanbaru, Burhan Gurning, saatdikonfirmasi mengatakan, pihaknya sudah menu-runkan personel mengatasi berbagai persoalantersebut.

    Menurutnya, tergenangnya air dib eberapalokasi di Pekanbaru, akibat banyak drainase yangtidak berfungsi optimal, tersumbat dan dangkal.Sekarang petugas kita sedang dilapanganmembersihkan dahan-dahan pohon yang tumbangdi beberapa lokasi, terangnya.

    Gurning memprediksi curah hujan tinggi masihterjadi di Pekanbaru selama satu pekan ke depan,meski kondisi cuaca cerah diselingi panas yangterik. Dia juga berharap, kepada masyarakat yangtinggal di lokasi rawan banjir selalu waspada, agartidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

    RT, RW, Lurah dan Camat harus lebih proaktifmendatangi warganya untuk mengantisipasipencagahan banjir. Masyarakat diminta untukmenjadi masyarakat yang tangguh bencana. Salahsatunya dengan cara membersihkan saluran airdisekitar rumahnya masing-masing. Apalagimusim hujan masih akan turun dan diperkirakansampai akhir bulan ini,katanya.

    Sementara itu, Kepala Dinas Bina Marga danSumber Daya Air Kota Pekanbaru, Zulkifli Harun,dikonfirmasi melalui dua nomor seluler yakni081267811XXX dan 085364922XXX, tak me-ngangkat dan tak merespon. (hr/her/mg4)

    JAKARTA,HALUAN Fahri Hamzah diprotes karenaduduk di kursi pimpinan DPR dalam paripurnapenutupan masa sidang IV DPR 2015-2016 hari ini,Jumat (29/4). Sidang dipimpin Wakil Ketua DPRTaufik Kurniawan. Ketua DPR Ade Komaruddin dandua Wakil Ketua DPR lainnya Fadli Zon dan AgusHermanto juga terlihat dalam sidang.

    Saat persidangan dibuka Tau-fik, interupsi langsung hadir dariAnggota Komisi IX DPR AnsoriSiregar. Dia meminta Fahri sege-ra dipecat dari posisinya sebagaiWakil Ketua DPR. Menurutnya,pimpinan DPR tidak perlu me-nunggu proses pengadilan usai.

    Dia meminta pimpinan DPRsegera melantik Ledia Hanifayang telah ditunjuk Fraksi PKSmenggantikan Fahri. Pimpinantidak boleh menahan-nahan. Sayakira hari ini sudah ada pelantikan(Ledia). Mohon untuk segeramelaksanakan keputusan FraksiPKS, ucapnya.

    Pasal 41 huruf (a dan b)

    Peraturan DPR Nomor 1 Tahun2014 tentang Tata Tertib yangmenyatakan, partai politik me-ngajukan usul pemberhentiansalah satu pimpinan DPR secaratertulis kepada pimpinan DPRsetelah itu disampaikan dalamrapat paripurna.

    Pasal 42 aturan yang samamenyebut pergantian pimpinanDPR yang ditarik oleh fraksiharus mendapat persetujuan darirapat paripurna DPR.

    DPP PKS dan Fraksi PKSbeberapa waktu lalu telah me-nyampaikan surat pemecatanFahri ke pimpinan DPR. Namunsampai saat ini surat belum juga

    dibacakan di paripurna. Pimpi-nan DPR masih menunggu pro-ses gugatan pengadilan yangdiajukan Fahri.

    Menanggapi interupsi Anso-ri, Taufik Kurniawan mengakusegera melaksanakan pemecatanFahri. Ini hanya masalah waktu,kami tak bisa mengintervensi,katanya. Politikus Partai AmanatNasional itu pun langsung mena-nyakan kepada forum sidangApakah sidang dapat dilanjutkan? ucap Taufik. Bisaaaa, serupara anggota dewan.

    Fahri dipecat dari semuajenjang di PKS per 6 April. Mulaisebagai kader, hingga keanggotaandan jabatan pimpinan DPR lan-taran Fahri tidak disiplin dan seringmengeluarkan ucapan kontro-versial dan kontraproduktif.

    Tak terima dipecat, Fahrimelayangkan gugatan ke Penga-dilan Negeri Jakarta Selatan.Fahri menggugat Presiden PKSSohibul Iman, para anggota danKetua Majelis Takhim sertaBadan Penegak Disiplin Orga-nisasi PKS. (h/cnn)

  • www.harianhaluan.com Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayat

    8 Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H Pendidikan

    Pramuka UNP Gelar TKPP VI

    Pada TKPP VI ini,sanggar kerja membatasijumlah peserta sebanyak 40kontingen dan peserta ha-nya berasal dari PramukaPenegak di SMA/MA. Un-tuk Satuan Karya (Saka)Pramuka tidak diundanglagi, karena kami ingin fo-kus untuk penngembanganpramuka penegak di seko-lah, kata Riyan Firnanda,Ketua Sanggar Kerja (Pa-nitia), saat ditemui Halu-an di ruang PKM UNPPadang, Jumat (29/4).

    Acara ini, sambung Ri-yan, akan dibagi dalam em-pat kegiatan, yaitu lomba,wawasan, non lomba, dan

    Bindamping. Kegiatan lom-ba juga terbagi delapan ca-bang, seperti lomba halangrintang, Pasukan Baris Ber-baris (PBB), karya tulis il-miah, cepat tepat, dan ketang-kasan tali dan tongkat. Jugatermasuk lomba di bidangteknologi, yaitu lomba tek-nologi tepat guna, komikstrip, dan desain grafis.

    Peserta TKPP VI tidakhanya mengikuti kompetisidi berbagai lomba, tetapijuga diberikan wawasansebagai bekal untuk me-nempuh pendidikan yanglebih tinggi. Misalnya, ke-giatan Goes to Campus yangberisi informasi tentang

    Universitas Negeri Padangyang disampaikan langsungoleh Rektor UNP kepadapeserta TKPP VI.

    Selain itu, peserta jugaakan diberikan wawasantentang budaya, sosialisasipola dan mekanisme pem-binaan pramuka (Polmek-bin), pelatihan desain web,radio amatir, dan siaga ben-cana, serta tata cara upacarapembukaan dan penutupanlatihan. Sanggar kerja TK-PP VI turut menjalin kerjasama dengan beberapa ko-munitas untuk berbagi wa-wasan dengan peserta, se-perti Komunitas Creative ofSnaker yang akan berbagipengetahuan tentang ular,dan Demonstrasi Robotikoleh komunitas robot yangada di Padang.

    Nanti, peserta juga akanbelajar tentang fotografi danpembuatan film pendekyang bisa dimasukkan keyoutube. Sehingga pesertanantinya bisa menjadi you-tuber yang menghasilkanvideo pendek yang berkua-litas, lanjut Riyan yangterdaftar sebagai mahasiswateknik otomotif UNP.

    Sedangkan kegiatan nonlomba, peserta TKPP VI akanmengikuti kegiatan upacaraadat racana, upcara pembu-kaan dan penutupan latihan,serta upacara api unggun.Kegiatan ini juga dimeriahkandengan wisata ke Pantai Gan-doriah Kota Pariaman denganmenggunakan kareta api,bakti sosial masyarakat di ling-kungan bumi perkemahan,nonton bareng, dan kegiatanoutbond.

    Sementara itu, sambungRiyan, pembina dan pen-damping setiap kontingenakan diikutsertakan dalamkegiatan Bindamping. Yaitufokus grup diskusi tentangperkembangan dan pem-binaan pramuka ke depan.

    TKPP merupakan lanj-utan dari kegiatan rutin yangsudah diadakan oleh UKPramuka UNP sejak tahun1999, yang dulunya ber-nama Lomba Halang Rin-tang Pramuka Penegak (L-HRPP). Perubahan namakegiatan menjadi Temu Kr-eatifitas Pramuka Penegak(TKPP) di mulai pada agen-da pelaksanaan keempattahun 2006.

    PADANG, HALUAN Unit Kegiatan PramukaUniversitas Negeri Padang (UNP), Gudep01.111 - 01.112 Racana Dang Tuanku danBundo Kanduang, akan melaksanakan TemuKreatifitas Pramuka Penegak (TKPP) VI 2-7Mei mendatang, di Bumi Perkemahan Pa-dang Besi, Kota Padang. Peserta TKPP VIberasal dari Pramuka Penegak yang ada disekolah menengah atas se-Wilayah A, yaituSumatera, DKI, dan Banten.

    Perubahan nama ter-sebut berdasarkan banyak-nya rangkaian kegiatan dan

    Tamatan SMKN 3 PariamanDiminati Pasar

    lomba yang ditambah di luarbidang kepramukaan. Halini menjadi tuntutan kema-

    PRAMUKA PENEGAK VI Rapat persiapan Sangar Kerja Pramuka Racana Dang Tuanku dan Bundo Kanduanguntuk kegiatan Temu Kreatifitas Pramuka Penegak VI, di ruang PKM UNP Padang, Jumat (29/4). FITRA YANDI

    juan teknologi yang tidakbisa kita hindarkan, jelasRiyan. (h/mg-fyt)

    PARIAMAN, HALUAN Tama-tan Sekolah Menengah Kejuruan(SMK) Negeri 3 Pariaman bany-ak direkrut berbagai perusahaandi Indonesia. Sinyal rekrutmen itusudah terlihat usai siswa mengi-kuti praktek kerja industri (pra-kerin) di berbagai perusahaan.

    Dari lulusan yang dihasilkan,80 persen sudah direkrut berbagaiperusahaan seperti tamatan ajarantahun 2014/2015 lalu, kata KepalaSMK Negeri 3 Pariaman, Rafuddinkepada Haluan, Jumat (29/4).

    Di antaranya, Jurusan Neo-tika dan Teknika, 90 persen sudahbekerja, daerah kapalnya meliputiBali, Sorong, Tanjung Pinang,Batam dan Lampung, serta JawaTengah. Jepang juga menjadisasaran, dimana SMKN 3 Paria-man sudah mengirim 10 siswaterbaiknya.

    SMK Negeri 3, kata Rafuddin,berorientasi pada dunia kerja. Jadi,para siswa dididik untuk benar-benar menguasai pelajaran sesuaibidangnya, guna memudahkanmereka mendapat pekerjaan. Ban-yaknya tawaran yang didapat siswausai Prakerin, menjadikan MoUantara SMKN 3 dengan pihakperusahaan mudah dilaksanakan.

    Tidak hanya pada jurusanNeotika dan Tenika, 90 persendari tamatan jurusan ini sudahdirekrutmen. Di Jurusan Agri-bisnis Perikanan pun demikian,dari 18 siswa yang menamatkanpendidikan ini, 17 sudah bekerja,satu siswa melanjutkan pendidikanke bangku perkuliahan, ujarnya.

    SMK Negeri 3 Pariaman sen-diri memiliki jurusan neotikakapal penangkap ikan, teknikakapal penangkap ikan, agribisnis

    perikanan dan teknik komputerdan jaringan, rekayasa perangkatlunak sereta tehnik pendingindan tata udara.

    Dalam proses pembelajaran,selain berpedoman pada kuriku-lum, pihak sekolah juga tidakmengenyampingkan kebutuhanpasar, sehingga lulusannya bisalangsung diterima. Dalam prosespembelajaran, tidak hanya dikelas, tetapi koordinasi denganorang tua murid, juga dilakukansehingga hubungan timbal balik,orang tua siswa, pihak sekolahdan siswa sendiri terjalin.

    Siswa kelas tiga saat ini,terdapat 43 orang yang siapdikirim ke Jepang untuk JurusanNautika dan Teknika. Dan keBBl, Balai Budi Daya Laut diBatam, untuk agribisnis duaorang, pungkas Rafuddin. (h/tri)

    Sinkronisasi Data UNBK akan DimulaiJAKARTA, HALUAN Kemen-terian Pendidikan dan Kebudaya-an (Kemendikbud) mengatakan,sinkronisasi data soal UjianNasional Berbasis Komputer(UNBK) SMP/sederajat 2016akan dimulai dua hari sebelumhari pelaksanaan. Waktu sinkro-nisasi ini dilakukan untuk semuawilayah di Indonesia.

    Karena ada hari libur besar,maka sinkronisasinya H-2, ujarKepala Pusat Penialaian Pen-didikan (Kapuspendik), Kemen-dikbud, Nizam, Jumat (29/4).

    Sinkronisasi UNBK di SMA/sederajat dilaksanakan tiga hariatau lima hari sebelum jadwal

    pelaksanaan. Namun kali ini agakdiperpendek tenggangnya karenatidak terdapat soal listening-nya.Hal ini berarti ukuran datanyapun lebih kecil dibandingkansoal SMA sederajat.

    Nizam juga mengutarakanpendistribusian soal UN Kertasdan Pensil (UNKP) sudah ber-jalan dengan baik. Sebanyak 100persen soal sudah mulai bergerakke kota maupun kabupaten diseluruh daerah. Pelaksanaan gladibersih UNBK pun sudah selesaidilaksanakan di seluruh sekolah.Hingga saat ini, dia juga menegas-kan, tidak ada sekolah yangmengundurkan diri untuk melak-

    sanakan UNBK.Berdasarkan data Kemendik-

    bud, terdapat 4.052.068 pesertaUNKP dari 52.630 sekolah.Sementara paket B terdapat162.242 peserta di 5.757 sekolah.Kemudian di tingkat SMP LuarBiasa (SMPLB) sebanyak 2.242siswa dari 696 sekolah. Selanjut-nya pada UNBK, Nizam menga-takan, akan diikuti 156.320 siswadari 984 sekolah.

    UN pada tingkat SMP/se-derajat akan diselenggarakanpada 9 hingga 12 Mei 2016.Sementara UN susulannya akandilaksanakan pada 16 sampai 19Mei 2016. (h/rol)

    PGRI Adukan Nasib Guru ke WapresJAKARTA, HALUANPengurusPersatuan Guru Republik Indo-nesia (PGRI) menyampaikancurahan hati (curhat) kepadaWakil Presiden Jusuf Kalla ter-kait berbagai permasalahan guru,terutama soal kekurangan jumlahtenaga pengajar tingkat SekolahDasar (SD) dan sertifikasi.

    Kami tadi curhat tentangsertifikasi guru juga melaporkanpersoalan kekurangan guru, kataPlt Ketua Umum PB PGRI Uni-fah Rosyidi, Jumat (29/4).

    Dia mengatakan, berdasarkan

    perhitungan data yang diperolehdari Kemendikbud akan terjadikekurangan sekitar 500 ribu guruterutama tingkat SD sampai 2019.

    Memang pemerintah sedangmoratorium PNS kecuali gurudan tenaga kesehatan, tapi me-mang perlu ditata ulang bagai-mana sistem sebenarnya kebutu-han guru sehingga ada tahapanuntuk pemenuhan terutama guruSD, ujar Unifah.

    PGRI juga mengharapkanpemerintah memperhatikan ser-tifikasi guru agar tak dipersulit.

    Dikatakan, selama ini sertifikasiuntuk guru selalu berubah-ubah,tidak seperti sertifikasi dosen.Belum lagi nasib guru swasta danhonorer yang seringkali dipan-dang sebelah mata.

    Kami berharap juga tenagahonor yang memang layak danberkualitas mereka diselesaikansecara komprehensif atau bisadiatur dalam perda atau ada standargaji minimum yang sudah diresponoleh Mendikbud sudah menghitungbagaimana sebaiknya guru itudibayar layak, tambah dia. (h/rol)

  • PADANG

    www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

    9Sabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    Aturan Main Salon Padang Teater

    Satu Bandel, Semua Disegel

    Gembong CuranmorDitangkap PolsektaPauhPADANG, HALUAN Sepandai-pandai menyembunyikan bangkai,akhirnya tercium juga. Peribahasatersebut rasanya pas dialamatkan bagiChandra (28) warga Sumatera Utaradan Lucky Carlo (21) warga KomplekNuansa Indah, Ulu Gadut, Keca-matan Pauh ini. Setelah hampir satutahun ia diburu oleh polisi akibattindakannya melakukan pencuriankendaraan bermotor (curanmor).

    Ia diamankan oleh jajaran resersekriminal (reskrim) Polsekta Pauhpada hari Kamis (28/4) malam sekirapukul 23.00 WIB di daerah JunjungSirih, Kabupaten Solok. Dalam pe-nangkapan kedua pelaku ini, salahseorang pelaku, Chandra sempatmelakukan perlawanan kepada petu-gas hingga akhirnya timah panasmelumpuhkan pemuda bertato ini. Iapun sempat mendapat perawatan diKlinik Persahabatan, tidak jauh darilokasi kejadian.

    Dari tangan kedua pelaku, timopsnal reskrim Polsekta Pauh yangdipimpin langsung oleh Kanit Res-krim, Ipda Nofridal ini menyita duaunit sepeda motor jenis Suzuki SatriaFU berwarna hitam dan Yamaha Miowarna putih dimana kedua kendaraantersebut sudah tidak lagi memilikinomor polisi (nopol).

    Kapolsekta Pauh Kompol Wirmanyang didampingi oleh Kanit ReskrimIpda Nofridal kepada Haluan menje-laskan, penangkapan pelaku berawaldari laporan polisi yang diterimapihaknya dengan LP/159/K/IV/2016/Sektor Pauh tanggal 26 April 2016.

    Pelaku sudah cukup lama masukDaftar Pencarian Orang (DPO) kamidimana kedua orang ini sudah cukuplama melakukan aksinya di KotaPadang, dimana dari pengakuan pelakumereka sudah melakukan aksinya di 95TKP di Kota Padang, terbanyak adalahdi Kecamatan Pauh dengan sasarankampus dan kos-kosan yang mencapai80 kasus, ungkapnya.

    Tersangka saat ini sudah berada diMaposekta Pauh dan polisi masih tetapmelakukan pengembangan terkait kasustersebut. Pelaku terancam dijeratpasal 363 jo 362 KUHP denganancaman hukuman lima tahun kurunganpenjara, tutupnya. (h/mg-adl) Razia Angkot dan Truk

    Operasi Patuh Dimulai 2 Mei

    PADANG, HALUAN Sebanyak 12 dari 29 salondi kawasan Padang Theater yang disegel olehPemko Padang, tidak diperbolehkan lagi untukberoperasi.

    Alasannya salon ini telahmenjadi sarang prostitusidengan ditemukannya alatkontrasepsi yang berserakan.

    Sedangkan 17 salon lain-nya masih diperbolehkan ber-operasi dengan perjanjiantidak adal lagi praktek esek-

    esek di dalamnya, ujar Kepa-la Dinas Pasar Kota Padang,Endrizal pada Haluan, Jumat(29/4).

    Ia mengatakan PemkoPadang telah duduk bersamadengan pemilik salon yangdisegel. Hasilnya, sebanyak 12

    salon dicabut izin operasinyakarena terdapat praktek me-sum.

    Kami telah duduk satumeja dengan para pemiliksalon. Setelah diberikan izinoperasi ini kembali dan keta-huan ada praktek mesum,maka izin operasinya jugaakan dicabut, tuturnya.

    Ia juga mengakan penu-tupan 12 salon itu dilakukansecara permanen dan tidakakan mendapatkan izin lagi.

    Dari hasil kesepakatan

    antara Endrizal dengan pe-milik salon, jam operasi salondimulai pukul 08.00 WIB danjam tutup pukul 18.00 WIB.

    Kesepakatan itu harusdipatuhi seluruh pemilik kios,jika ada salah seorang dian-tara mereka yang melanggar,maka semuanya akan kenaimbas.

    Kita berikan kesempatanpada mereka untuk berbenah.Tapi, seorang saja pemiliksalon itu berbuat tidak sesuaikesepakatan yang telah

    disetujui, semisal memfa-silitasi tempat untuk berbuatmesum dan tidak mematuhijam operasi, maka semuasalon itu akan ditutup dantidak diizinkan kembali untukbuka, tambahnya.

    Endrizal memberikan so-lusi bagi yang salonnya ditutupyaitu bergabung dengan pe-milik salon yang buka. Kitasarankan mereka untuk berga-bung dengan salon yang masihdiizinkan beroperasional,tuturnya. (h/mg-ang)

    PADANG, HALUAN Tidakcukup hanya dengan meng-gelar operasi simpatik ataurazia helm Standar NasionalIndonesia (SNI) terhadappengguna jalan raya, khu-susnya pengendara sepedamotor, Kepolisian RepublikIndonesia juga akan meng-gelar operasi patuh terhadapkendaraan angkutan kota(angkot) dan kendaraan truk

    angkut barang.Polresta Padang yang juga

    akan ambil andil dalam kegi-atan tersebut. Kasat LantasPolresta Padang, AKP Hamidisaat ditemui Haluan di ruangkerjanya, Jumat (29/4) me-ngatakan bahwa pihaknyaakan menggelar operasi patuhpada 2 Mei hingga 16 Juni2016 mendatang.

    Sasaran kita kali ini ada-

    lah menertibkan angkutankota (angkot) yang ugal-uga-lan di jalan raya dan trukbarang yang melewati jalurtidak pada tempatnya, kataHamidi.

    Diterangkan mantanKasilaka Subdit BingakkumDit Lantas Polda Sumbar ini,pihaknya masih merahasiakanlokasi operasi patuh yang akandilaksanakan tersebut

    Pastinya kami akan mela-kukan razia di jalan yangbanyak dilalui angkot danbeberapa tempat yang dija-dikan jalur alternatif bagi trukyang tidak semestinya dilewatidi Kota Padang ini, namuntidak menutup kemungkinankami juga akan melakukanrazia kepada pengendara se-peda motor, papar pria ber-badan jangkung ini.

    Ia berharap, para pengen-dara terutama angkutan kotaagar tidak ugal-ugalan lagidalam membawa penumpangkarena berakibat fatal jikaseandainya terjadi kecelakaandan menimbulkan korban jiwa.

    Melalui operasi patuh,angkot dan truk bisa mematuhirambu-rambu lalu lintas dantidak ugal-ugalan di jalanraya, pungkasnya. (h/mg-adl)

    BANGUNAN TUASalah satu bangunan tua di dekat Sungai Batang Arau Muaro. Kawasan ini memang dipenuhi bangunan lama kolonial. Di kawasan ini juga ada jembatan Siti Nurbaya yangmenyeberangi Sungai BA, serta Pasa Gadang yang dulunya merupakan pusat rempah-rempah. IST

    CHANDRA (28) dan Lucky Carlo (21), duagembong pencurian kendaraan bermotor(curanmor) ini akhirnya diamankan PolsektaPauh. MUHAMMAD AIDIL

  • Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

    10 PadangSabtu, 30 April 201622 Rajab 1437 H

    www.harianhaluan.com

    Tindak Tegas Pelanggar Perda

    Razia Penyakit Masyarakat

    Delapan Orang Terjaring Petugas

    Calon Satpol PPIkuti Diklatsar

    Heri Penjual Besi Tua

    Dulu Pemulung Sekarang Pengumpul

    Lantai IIMasjid RayaTuntas OktoberPADANG, HALUANPada bulan Ramadanmendatang, lantai dua Masjid Raya Sumbartidak bisa dimanfaatkan karena, masjid tersebutdalam pengerjaan lanjutan. Dengan demikianaktivitas ibadah yang biasa dilakukan di lantaidua tersebut dipindahkan ke lantai I,sebutKepala Bidang Keagamaan Biro Bina SosialSetdaprov Sumbar, Jumadi Kamis, (28/4).

    Dengan pengerjaan itu otomatis, semua kegi-atan di lantai II tidak dapat dilaksanakan. Termasukpelaksanaan ibadah selama Ramadan 2016.Karena pengerjaan berlangsung hingga Oktober2016. Sementara, Rhamadhan berdasarkan hisabMuhammadyah jatuh pada tanggal 6 Juni 2016.

    Dikatakannya, sesuai dengan perencanaanpembangunan Masjid Raya Sumbar dilanjutkanpada 2016 dengan total anggaran Rp38 miliar.Anggaran tersebut dialokasikan bagi penyele-saian lantai II dan dinding.

    Sementara yang memenangkan dari Jakarta,dengan kontrak Rp33 miliar. Dengan itupengerjaan akan berlanjut hingga Oktober 2016.Sementara dana dari Kementrian PekerjaanUmum Rp11 miliar juga akan dikerjakan untukpembuatan landscape halaman depan.

    Selain pengerjaan lantai dua, dari Kemen-trian PU juga akan mengerjakan halamandepan,sebutnya.

    Sekarang proses pembangunan Masjid RayaSumbar telah mencapai 65 persen, tinggal 35persen lagi. Untuk melanjutkan pembangunanMasjid Raya Sumbar, masih membutuhkansekitar Rp127 miliar lagi. Sementara dana yangtelah teralokasi 2016 senilai Rp71,5 miliar.

    Terdiri dari Rp38 miliar dari APBD Sumbar,Rp22,5 miliar bantuan keuangan provinsi laindan Rp11 miliar dari APBN.(h/ows)

    PADANG, HALUAN Komisi I DPRD Padangmeminta ada tindakan tegas yang diambilSatpol Pamong Praja atau Pol PP terhadappihak-pihak yang terbukti melakukanpelanggaran Peraturan Daerah (Perda).

    Anggota Komisi I DPRDPadang Faisal Nasir, Jumat(29/4) di Padang menyebut-kan, tindakan tegas yang di-maksud adalah tidak hanyadengan merazia pelanggar

    perda.Namun juga dengan mem-

    beri peringatan keras padasemua pihak yang terbuktitelah melakukan pelanggaranatas regulasi atau aturan yang

    selama ini dibuat.Salah satunya bisa dilihat

    pada persoalan tempat hi-buran malam, ujarnya men-contohkan.

    Faisal mengatakan, sejauhini pihaknya melihat masihbanyak tempat hiburan yangdalam izinnya hanya diper-untukkan untuk kafe, namunpada kenyataan di lapangandisalahgunakan sebagai tem-pat hiburan.

    Kemudian jam bukamereka juga tak sesuai

    dengan yang tertera diizin.Dikatakan hanya sampaipukul 12 malam, nyatanyasampai dini hari.

    Untuk hal seperti taditindakan yang diambil takcukup dengan merazia pe-ngunjung saja, namun pemiliktempat juga mesti ditindak.Semua mesti dilakukan agartugas Satpol PP bisa berjalansesuai yang harapan, ucapFaisal.

    Sementara itu, Ketua Ko-misi I DPRD Padang Osman

    Ayoeb menyebut sejauh iniKomisi I melihat kinerja Sat-pol PP tidaklah buruk.

    SKPD penegak aturantersebut selalu menjalankantugas rutin mereka melakukanrazia dan penertiban sesuaitugas dan fungsi mereka.

    Hanya saja semua itumemang perlu peningkatan,jika selama ini yang rutindilakukan adalah razia terha-dap pelaku atau masyarakatyang melakukan pelangga-ran, tuturnya. (h/len)

    PADANG, HALUAN Sebanyak 50orang calon tenaga operasional SatuanPolisi Pamong Praja (Satpol PP) KotaPadang hasil dari tes psikologi dan ujianpantauan akhir (pantukhir) akanmengikuti pendidikan latihan dasar(diklatsar) di SPN Padang Besi yangdilaksanakan pada 8 Mei 2016 hingga 7Juni 2016 mendatang.

    Saat ini 50 calon praja wibawaangkatan 4 yang terdiri dari 35 orangpersonil pria, 10 personil wanita danlima orang driver ini juga tengahmelaksanakan pra diksar pada kamis(28/4) hingga hari ini Sabtu (30/4).

    Dalam latihan pra diksar ini merekaakan diperkenalkan kepada setiapbidang-bidang yang ada di Satpol PPKota Padang.

    Sedangkan dalam diklatsarmendatang, mereka akan dilatihkemampuan berkomunikasi, jiwakorsa dan brainstorming tentangSatpol PP Kota Padang, kata KetuaPelaksana Penerimaan AnggotaSatpol PP Tahun 2016, Jhon Ismetkepada Haluan saat ditemu di ruangkerjanya, Jumat (29/4).

    Jhon menjelaskan, sebanyak 50orang yang akan mengikuti diklatsar diSPN Padnag besi pada 8 Mei 2016hingga 7 Juni 2016 mendatang nantinyajuga akan ditempatkan di beberapabidang sesuai dengan kebutuhan daribidang-bidang kerja yang ada di SatpolPP Kota Padang.

    Nantinya 45 orang tersebut akanditempatkan di beberapa bidang yangakan difungsikan untuk membantukelancaran tugas dari bidang-bidangyang ada di Satpol PP Kota Padang.Sementara lima lainnya sudahdipastikan untuk menjadi driver padakendaraan operasional Satpol PP KotaPadang, tutup pria yang kerap disapaPak Jhon ini. (h/mg-adl)

    MELAWAN ARAHBeberapa pengendara nekat melanggar rambu-rambu dilarang belok kanan di jalan Banjir Kanal, (RasunaSaid) Padang, Jumat (29/4).Di lokasi tersebut sering terjadi macet dan kecelakaan karena banyak pengandara motor yangmenerobos tanpa melihat rambu. RIVO SEPTI ANDRIES

    PADANG, HALUAN Per-pisahan orang tua dan kebu-tuhan untuk bertahan hidup,membuat Heri Afrianto (32)memutuskan merantau seo-rang diri ke Padang sejakusia 12 tahun pada 1996.Tinggal bersama seorangsanak famili di Purus Pa-dang, Heri kecil melakonikeseharian menjadi nelayandan penjual ikan.

    Kerasnya kehidupan danlingkungan nelayan membuatHeri mencoba peruntunganmerantau ke Jakarta. Hal initidak bertahan lama juga.Hanya dua tahun merantau diIbukota, Heri kembali lagi kePadang dan mendapatkankerja membantu usahapengumpulan besi tua diMarapalam tahun 2000.

    Gaji yang diberikan ma-jikan tidak mencukupi, Herimemutuskan untuk me-ngumpulkan besi tua danbarang bekas lainnya darirumah ke rumah. Denganbecak bantuan dari majikan,profesi ini dijalani setiaphari sampai Februari 2016.

    Ketekunan dalam men-jalani pekerjaan mengum-pulkan barang bekas ini,membuat pengalaman Heridalam membedakan jenisbarang bekas sesuai nilaijualnya juga semakin tinggi.Seperti, plastik bekas minu-man air mineral akan lebihmurah dibanding denganplastik bekas kemasan oli.Begitu juga dengan menilaiharga jual tembaga dan besi.

    Awal membecak, rata-

    rata saya bisa mendapatpenghasilan 80 ribu rupiahper hari. Setelah ada penga-laman dalam menilai hargabarang, saya bisa menda-patkan penghasilan lebih 100ribu rupiah setiap harinya,tutur Heri kepada Haluansaat ditemui ditempatusahanya di Jalan Tepi BandaBakali Simpang Haru Nomor1 Padang, kemarin.

    Menikah tahun 2010,kehidupan Heri mulai terarah.Ketika bujang, pendapatanharian jarang tertabung.Namun sejak berumah tangga,penghasilan yang diperolehsetiap hari dikelola denganbaik oleh istri. Sehingga bisamemiliki rumah di LubukBuaya, motor, dan modaluntuk membuka usaha

    kelontong di rumah.Setelah kebutuhan ke-

    luarga seperti tempat tinggaldan kendaraan bisa ter-penuh