Top Banner
Sabtu Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat 2 April 2016 / 24 Jumaidil Akhir 1437 H / Edisi: 174, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvand www.harianhaluan.com >> IBU DUA hal 07 >> BANJIR hal 07 Memperkenalkan Destinasi Pilihan Berbisnis di Kota Padang SUMATERA Barat merupakan salah satu daerah tujuan wisata utama di Pulau Sumatera, Indo- nesia. Kombinasi unik antara sejarah, tradisi, budaya, kuliner, pendidikan dan kekuatan alam menjadikan Sumatera Barat, khususnya kota Padang sangat menarik untuk dikunjungi dan merupakan daerah tujuan wisata MICE (meeting incentives conference event ) yang banyak diminati berbagai kalangan. Sebagai hotel terkemuka di Kota Padang, Premier Basko Hotel yang juga memiliki fasilitas yang lengkap, lokasi yang sempurna dan kemudahan akses utama, yaitu 25 >> MEMPERKENALKAN hal 07 NAMARUANGAN RECEPTION BANQUET Nantongga Ballroom 800 320 Siti Nurbaya Room 160 150 Lidya Room 150 120 Puti Bungsu Room 60 50 Aziva Room 60 50 Brian Room 50 40 Wendo VIP Room 50 40 Nando Room 20 20 Sonya Room 20 20 LKAAM Agam-Haluan Jalin Kerjasama Targetkan Untuk Kembalikan Peran Datuk Pengurus KONI Diminta Mundur Surat Mendagri yang meminta Ketua Umum KONI Pusat mencabut keputusan dan tidak mengangkat pengurus KONI di daerah yang rangkap jabatan, ikut mengguncang KONI Sumbar. Perlu langkah yang tepat agar langkah ke PON XIX Jabar tak goyah. PADANG, HALUAN — Persiapan KONI Sumbar menghadapi PON Jawa Barat menghadapi tanta- ngan tak ringan. Polemik rangkap jabatan pada kepe- ngurusan induk olahraga di daerah ditanggapi Mendagri melalui surat bernomor X- 800/33/57 tanggal 14 Maret 2016. Melalui surat tersebut, Mendagri meminta KONI Pusat mencabut keputu- sannya terhadap sejumlah pengurus KONI di daerah yang pengurusnya rangkap jabatan sebagai kepala dae- rah atau wakil, pejabat struktural dan fungsional serta anggota DPRD. Gubernur Sumbar yang ditembusi surat tersebut, menyikapinya dengan mela- yangkan surat kepada Ke- tum KONI Sumbar tertang- gal 30 Maret 2016. Guber- nur meminta Ketum KONI Sumbar segera menyikapi surat dari Mendagri terse- but. Dikhawatirkannya, hal ini nanti akan berimplikasi terhadap hukum dan terkait dengan pencairan dana bagi KONI Sumbar. Beberapa aturan konsi- deran pada surat Mendagri tersebut yang menghadang >> PENGURUS hal 07 Banjir Bandang Terjang X Koto Singkarak Ibu Dua Anak Nekad Bakar Diri PADANG, HALUAN – Seorang perempuan paruh baya, Dona Febrianti (45) nekat membakar dirinya hidup-hidup, Jumat(1/ 4) malam sekitar pukul 20.00 WIB di Jalan Khatib Sulaiman, Padang. Untung ia masih dapat diselamatkan.Hingga berita ini diturunkan, korban masih dalam perawatan di RSUP M Djamil. Informasi yang dikumpulkan Haluan , sebelum membakar diri, warga Jalan Pasar Raya Siteba Nomor 17 Kelurahan Surau Gadang Kecamatan Nanggalo mengguyur bensin ke seluruh tubuhnya. Setelah itulah, ia menyulut dengan api di sebuah pangkas rambut pria El Jabar yang berada di Jalan Khatib Sulaiman Nomor 34 Kelurahan Lolong Belanti Kecamatan Padang Utara. Sesungguhnya Kami telah menempatkan kamu sekalian di muka bumi dan Kami adakan bagimu di muka bumi (sumber) penghidupan. Amat sedikitlah kamu bersyukur. (QS Al A’raaf Ayat 10) PADANG, HALUAN —Mengembali- kan peran dan fungsi datuak yang sudah tergerus dengan zaman menjadi tanggung jawab bersama. Sebab, datuak sudah kehilangan pamornya di tengah masyarakat. Hal ini disampaikan oleh Ketua Lembaga Kerapatan Adat Alam Mi- nangkabau (LKAAM) Kabupaten Agam Yul Arnis Datuak Maleka Nan Tinggi saat penandatanganan naskah kerjasama (MoU) LKAAM Agam dengan Harian Haluan dalam bidang publikasi, sosialisasi dan pelestarian adat Minangkabau di Kantor Haluan, Padang, Jumat (1/4). Naskah kerjasama ditandatangani Ketua LKAAM Agam dengan Pe- mimpin Umum Haluan Zul Effendi, disaksikan Pemimpin Perusahaan Haluan David Ramadian, Redpel Ismet Fanani dan sejumlah staf. >> TARGETKAN hal 07 AROSUKA, HALUAN — Hujan deras yang mengguyur Kab. Solok, Kamis (31/3) malam lalu membuat sejumlah wilayah di Nagari Koto Sani kec. X Koto Singkarak terkena luapan air bah yang berasal dari bukit kemuning yang berada di pinggir Nagari itu. Luapan air bah yang disertai material lumpur dan batu itu praktis membuat, sejumlah rumah masyarakat tertutup material lumpur sedalam mata kaki. Dari informasi yang dihimpun Haluan di lokasi kejadian menye- butkan, kondisi ini diperparah oleh saluran irigasi yang melintasi daerah itu tak mampu lagi menampung datangnya air bah akibat saluran dan gorong-gorong yang ada tertutup Tarif Angkutan tak Turun DPRD akan Panggil Organda Sumbar PADANG, HALUAN — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumbar akan memanggil Organisasi Angkutan Darat (Organda) Sumbar terkait tarif angkutan yang tetap meski Bahan Bakar Minyak (BBM) turun. Padahal Organda pusat telah menyatakan akan melakukan penurunan tarif apabila harga BBM turun. “Kita akan panggil Organda untuk meminta penjelasan kenapa tarif angkutan tidak turun. Kita rencanakan minggu depan akan langsung kita panggil,” ungkap Wakil Ketua Komisi II DPRD Sumbar Sabrana kepada Haluan Jumat, (1/4) di Padang. Menurut Sabrana, seharusnya ketika BBM turun tarif angkutan barang dan orang juga turun. Hal ini kata Sabrana juga sekalian diikuti dengan penurunan >> DPRD hal 07 BARCELONA, HALUAN — Akhir pekan ini laga akbar El Clasico antara Barcelona vs Real Madrid akan tersaji di Stadion Camp Nou, Ming- gu, (3/4) Pukul 01.30 WIB. Gengsi dan harga diri akan dipertaruhkan di pertan- dingan ini. Bertindak sebagai tu- an rumah akan sedikit memberikan keuntungan bagi Barcelona. Duku- ngan supporter pasti akan menjadi tambahan energi bagi Jordi Alba dkk. Sebaliknya, publik Camp Nou tentu akan memberi- kan tekanan pada Karim Benzema dan kolega. Setelah sebagian besar skuatnya juga tampil di laga- laga internasional sejak pekan lalu, Barca kini sudah dinanti El Clasico. Berjarak tiga hari, duel leg pertama >> DEMI hal 07 BENCANA banjir bandang yang melanda nagari Koto Sani kec X Koto Singkarak, Jum’at (1/4) dini hari, juga mengakibatkan longsor di sejumlah titik hingga menutup akses jalan penguhung antara jorong di nagari itu. YUTISWANDI NASKAH UJIAN NASIONAL — Pekerja membongkar naskah Ujian Nasional (UN) di SMKN 5 Padang, Jumat (1/4), Naskah tersebut didistribusikan ke sejumlah SMK yang ada di Kota Padang. Jadwal UN tingkat SMA/SMK tahun 2016 akan digelar pada 4 April hingga 6 April 2016. Sementara untuk Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) jadwalnya 4 April-11 April. RIVO SEPTI ANDRIES
24

Haluan 02 April 2016

Jul 27, 2016

Download

Documents

Harian Haluan

Haluan 02 April 2016
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Haluan 02 April 2016

Sabtu

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

2 April 2016 / 24 Jumaidil Akhir 1437 H / Edisi: 174, Tahun ke-68 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

>> IBU DUA hal 07 >> BANJIR hal 07

Memperkenalkan Destinasi PilihanBerbisnis di Kota PadangSUMATERA Barat merupakansalah satu daerah tujuan wisatautama di Pulau Sumatera, Indo-nesia. Kombinasi unik antarasejarah, tradisi, budaya, kuliner,pendidikan dan kekuatan alammenjadikan Sumatera Barat,khususnya kota Padang sangatmenarik untuk dikunjungi danmerupakan daerah tujuan wisata

MICE (meeting incentivesconference event) yang banyakdiminati berbagai kalangan.

Sebagai hotel terkemuka diKota Padang, Premier Basko Hotelyang juga memiliki fasilitas yanglengkap, lokasi yang sempurna dankemudahan akses utama, yaitu 25

>> MEMPERKENALKAN hal 07

NAMA RUANGAN RECEPTION BANQUET

Nantongga Ballroom 800 320Siti Nurbaya Room 160 150Lidya Room 150 120Puti Bungsu Room 60 50Aziva Room 60 50Brian Room 50 40Wendo VIP Room 50 40Nando Room 20 20Sonya Room 20 20

LKAAM Agam-Haluan Jalin Kerjasama

Targetkan Untuk Kembalikan Peran Datuk

Pengurus KONI Diminta MundurSurat Mendagri yang meminta Ketua UmumKONI Pusat mencabut keputusan dan tidakmengangkat pengurus KONI di daerah yangrangkap jabatan, ikut mengguncang KONISumbar. Perlu langkah yang tepat agarlangkah ke PON XIX Jabar tak goyah.

PADANG, HALUAN —Persiapan KONI Sumbarmenghadapi PON JawaBarat menghadapi tanta-ngan tak ringan. Polemikrangkap jabatan pada kepe-ngurusan induk olahraga didaerah ditanggapi Mendagrimelalui surat bernomor X-800/33/57 tanggal 14 Maret2016.

Melalui surat tersebut,Mendagri meminta KONIPusat mencabut keputu-sannya terhadap sejumlahpengurus KONI di daerahyang pengurusnya rangkapjabatan sebagai kepala dae-rah atau wakil, pejabatstruktural dan fungsional

serta anggota DPRD.Gubernur Sumbar yang

ditembusi surat tersebut,menyikapinya dengan mela-yangkan surat kepada Ke-tum KONI Sumbar tertang-gal 30 Maret 2016. Guber-nur meminta Ketum KONISumbar segera menyikapisurat dari Mendagri terse-but. Dikhawatirkannya, halini nanti akan berimplikasiterhadap hukum dan terkaitdengan pencairan dana bagiKONI Sumbar.

Beberapa aturan konsi-deran pada surat Mendagritersebut yang menghadang

>> PENGURUS hal 07

Banjir Bandang Terjang X Koto SingkarakIbu Dua Anak

Nekad Bakar DiriPADANG, HALUAN – Seorang perempuanparuh baya, Dona Febrianti (45) nekatmembakar dirinya hidup-hidup, Jumat(1/4) malam sekitar pukul 20.00 WIB di JalanKhatib Sulaiman, Padang. Untung ia masihdapat diselamatkan.Hingga berita iniditurunkan, korban masih dalam perawatandi RSUP M Djamil.

Informasi yang dikumpulkan Haluan ,sebelum membakar diri, warga Jalan PasarRaya Siteba Nomor 17 Kelurahan SurauGadang Kecamatan Nanggalo mengguyurbensin ke seluruh tubuhnya. Setelah itulah,ia menyulut dengan api di sebuah pangkasrambut pria El Jabar yang berada di JalanKhatib Sulaiman Nomor 34 KelurahanLolong Belanti Kecamatan Padang Utara.

Sesungguhnya Kami telah menempatkan kamusekalian di muka bumi dan Kami adakan

bagimu di muka bumi (sumber) penghidupan.Amat sedikitlah kamu bersyukur.

(QS Al A’raaf Ayat 10)

PADANG, HALUAN —Mengembali-kan peran dan fungsi datuak yangsudah tergerus dengan zaman menjaditanggung jawab bersama. Sebab,datuak sudah kehilangan pamornya ditengah masyarakat.

Hal ini disampaikan oleh KetuaLembaga Kerapatan Adat Alam Mi-nangkabau (LKAAM) KabupatenAgam Yul Arnis Datuak Maleka NanTinggi saat penandatanganan naskahkerjasama (MoU) LKAAM Agam

dengan Harian Haluan dalam bidangpublikasi, sosialisasi dan pelestarianadat Minangkabau di Kantor Haluan,Padang, Jumat (1/4).

Naskah kerjasama ditandatanganiKetua LKAAM Agam dengan Pe-

mimpin Umum Haluan Zul Effendi,disaksikan Pemimpin PerusahaanHaluan David Ramadian, RedpelIsmet Fanani dan sejumlah staf.

>> TARGETKAN hal 07

AROSUKA, HALUAN — Hujanderas yang mengguyur Kab. Solok,Kamis (31/3) malam lalu membuatsejumlah wilayah di Nagari KotoSani kec. X Koto Singkarak terkenaluapan air bah yang berasal dari bukitkemuning yang berada di pinggirNagari itu. Luapan air bah yangdisertai material lumpur dan batu itupraktis membuat, sejumlah rumahmasyarakat tertutup material lumpursedalam mata kaki.

Dari informasi yang dihimpunHaluan di lokasi kejadian menye-butkan, kondisi ini diperparah olehsaluran irigasi yang melintasi daerahitu tak mampu lagi menampungdatangnya air bah akibat saluran dangorong-gorong yang ada tertutup

Tarif Angkutan tak Turun

DPRD akanPanggil OrgandaSumbarPADANG, HALUAN — Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Sumbar akan memanggil OrganisasiAngkutan Darat (Organda) Sumbar terkait tarifangkutan yang tetap meski Bahan Bakar Minyak (BBM)turun. Padahal Organda pusat telah menyatakan akanmelakukan penurunan tarif apabila harga BBM turun.

“Kita akan panggil Organda untuk memintapenjelasan kenapa tarif angkutan tidak turun. Kitarencanakan minggu depan akan langsung kita panggil,”ungkap Wakil Ketua Komisi II DPRD Sumbar Sabranakepada Haluan Jumat, (1/4) di Padang.

Menurut Sabrana, seharusnya ketika BBM turuntarif angkutan barang dan orang juga turun. Hal ini kata Sabrana juga sekalian diikuti dengan penurunan

>> DPRD hal 07

BARCELONA, HALUAN —Akhir pekan ini laga akbarEl Clasico antara Barcelonavs Real Madrid akan tersajidi Stadion Camp Nou, Ming-gu, (3/4) Pukul 01.30 WIB.Gengsi dan harga diri akandipertaruhkan di pertan-dingan ini.

Bertindak sebagai tu-an rumah akan sedikitmemberikan keuntunganbagi Barcelona. Duku-ngan supporter pasti

akan menjadi tambahanenergi bagi Jordi Alba dkk.Sebaliknya, publik CampNou tentu akan memberi-kan tekanan pada KarimBenzema dan kolega.

Setelah sebagian besarskuatnya juga tampil di laga-laga internasional sejakpekan lalu, Barca kini sudahdinanti El Clasico. Berjaraktiga hari, duel leg pertama

>> DEMI hal 07

BENCANA banjir bandang yang melanda nagari Koto Sani kec X KotoSingkarak, Jum’at (1/4) dini hari, juga mengakibatkan longsor di sejumlahtitik hingga menutup akses jalan penguhung antara jorong di nagari itu.YUTISWANDI

NASKAH UJIANNASIONAL — Pekerjamembongkar naskahUjian Nasional (UN) diSMKN 5 Padang, Jumat(1/4), Naskah tersebutdidistribusikan kesejumlah SMK yang adadi Kota Padang. JadwalUN tingkat SMA/SMKtahun 2016 akan digelarpada 4 April hingga 6April 2016. Sementarauntuk Ujian NasionalBerbasis Komputer(UNBK) jadwalnya 4April-11 April.RIVO SEPTI ANDRIES

Page 2: Haluan 02 April 2016

2 Utama

Redaktur: Ismet Fanani MD Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Peradi MintaDPRD EvaluasiSatpol PPPADANG, HALUAN — Dewan Pimpinan Cabang(DPC) Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi)Kota Padang, dan sejumlah mahasiswa mendatangiDPRD Kota Padang, terkait tindak kekerasan olehSatpol PP saat razia beberapa waktu lalu.

Anggota DPC Peradi Padang, Adek saat perte-muan dengan pimpinan serta Komisi I DPRD KotaPadang Jumat (1/4) mengatakan, pemukulan yangdialami advokat dan mahasiswa saat razia dikawasan Tugu Gempa itu sudah keterlaluan sehinggadiharapkan lembaga itu mengevaluasi Satpol PPsetempat. ”Kami harap DPRD mengevaluasi. Kalauperlu, beri Satpol PP pemahaman hukum terkaitpenegakan perda,” ujarnya.

Ia mengatakan pihaknya, baik itu dari Peradiyang memperjuangkan advokat serta mahasiswayang menjadi korban tidak ingin diperdamaikankarena ingin memberi efek jera pada instansi itu.

Menurutnya, tindakan Satpol PP sudah me-lewati batas karena tidak hanya melakukan tindakkekerasan, bahkan menyita kartu advokat yangdipukul itu. “Tidak ada, pihak manapun yangberhak menga-niaya seperti itu. Ini kan aneh dantidak etis,” tegasnya.

Seorang Mahasiswa Hukum Universitas An-dalas, Farhan mengatakan dirinya dan teman-temannya memang berdagang di kawasan TuguGempa yang merupakan lokasi Satpol PP mela-kukan razia serta melakukan tindak kekerasanbeberapa waktu lalu itu.

“Kami, memang berdagang di sana hingga larut.Namun kondisi di sana ramai, bahkan ada 22gerobak dagangan dan bukan lokasi maksiat,”katanya.

Ia juga menyampaikan, kegiatan berdagang ituialah salah satu tugas yang diberi perbantuankampus. “Bahkan Wali Kota Padang, sempatberkunjung. Setidaknya, kami juga belajar dansetelah tamat bisa berpikir menciptakan lapangankerja sendiri,” jelasnya. (h/ade)

Wakil Ketua Komisi VII DPR RI:

Optimalkan PLTU Sijantang

9 Perwira Korem 032/Wbr Naik Pangkat

SPS Sumbar Gelar Muscab Selasa Depan

SAWAHLUNTO, HALUAN — Tidak optimalnyaproduksi listrik yang dihasilkan olehPerusahaan Listrik Negara (PLN)Pembangkitan Sumatera Bagian SelatanSektor Pembangkitan dan PengendalianPembangkitan Ombilin Sawahlunto menjadisorotan Komisi VII DPR RI.

Komisi VII memintaPLN bisa menjaga pasokanlistrik di wilayah sekitarnya,karena hal tersebut meru-pakan kebutuhan utamaindustri dan masyarakat.

“Tidak ada masalahyang tidak dapat diselesai-kan, jika semua pihak mauterbuka terkait persoalanyang terjadi baik persoalanteknis maupun regulasi yangmengaturnya,’’ kata WakilKetua Komisi VII DPR RIMulyadi ketika melakukanKunjungan Kerja ke Pem-bangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Sijantang Sawah-lunto, Kamis (31/3).

Sejatinya sebut Mulyadi,PLTU Pembangkitan Om-bilin Sijantang ini didirikanuntuk menyuplai kebutuhanlistrik untuk wilayah Su-matera bagian selatan.Keberadaannya di muluttambang batu bara seha-rusnya tidak menjadi ken-dali bagi PLN untuk meme-nuhi kebutuhan bahan bakarbatu bara untuk operasinya.

Pihak PLN terutamaPembangkit Sektor Ombilinitu harus berupaya mem-perbaiki semua permasa-lahan yang terjadi. “PLNharus mampu mengopti-malkan PLTU yang ber-kapasitas 2 X 100 MW itu,sehingga tidak mengganggusendi kehidupan masya-rakat termasuk industri,terutama wilayah Sumaterabagian selatan yang sangattergantung dari hasil PLTUini,” sebutnya.

Ikut dalam rombonganKomisi VI DPR RI itu,Dariyatmo Mardiyatmo da-ri fraksi PDI P, Hardi SusiloGolkar, Supriyanto Gerin-dra, Ariyo Djoyo Hadi Ku-sumo Gerondra, Mat NasirDemokrat, Totok DaryantoPAN, Joko Purwanto PPP,dan Endre Saipoel dari par-tai Nasdem.

Sementara itu rombo-ngan yang disambut olehDirektur Bisnis RegionalSumatra PT PLN PerseoroAmir Rosyidin didampingiManager PLTU Pembang-kitan dan Pengendalian

Ombilin Parulian Novrian-di menjelaskan, saat ini daridua unit pembangkit di PL-TUI Sijantang ini hanyasatu yang beroperasi, se-mentara satu unit lainnyatengah dalam masa pera-watan, hal itu yang menye-babkan kinerja pembangkitdalam menghasilkan listriktidak dapat optimal.Saat inihanya mampu menghasil-kan 1X 100 MW, yang tentu-nya tidak sesuai denganharapan semua dalam me-menuhi kebutuhan listriwilayah Sumatra bagianselatan itu.

Ditambahkannya juga,selain hanya satu unit yangberoperasi, PLTU Sijantangini juga terkendala pasokanbatubara untuk kebutuhanmenghasilkan listrinya,Iamenilai pemasok batubaralokal Sawahlunto tidakmampu memenuhi semuakebutuhan itu, dan untukmengatasinya pihaknya me-lakukan kerjasama denganmendatangkan batubaradari luar Sawahlunto.

“Dua turbin yang berka-pasitas masing masing 100MW kinerjanya mampumenghasilkan 70 persen, de-ngan kebutuhan batubara 60ribu ton per bulan, terbin itubisa menghasilkan 85 MWdan 90 MW,” terangnya.

Sementara PT BukitAsam sebagai penyuplaibatubara utama, saat initidak mampu memenuhikuotanya untuk mengope-rasikan kedua turbin ter-sebut, dikarenakan PT BAtidak melakukan penam-bangan secara optimallagi.

Melalui kunker KomisiVII ini harapnya, pihakPLN dapat menyampaikanpermasalahan yang hinggakini masih dicari solusinya,karena berkaitan dengankebijakkan pemerintah se-tempat maupun pusat. Mu-dah mudahan dengan kunju-ngan ini bisa membantuPLN mengatasi permasala-han listri di wilayah Suma-tera bagian selatan ini. (h/mg-rki)PADANG, HALUAN — Se-

rikat Perusahaan Pers (SPS)Cabang Sumbar akan meng-gelar Musyawarah Cabang(Muscab) pada hari Selasa(5/4), di Auditorium Gu-bernuran Sumbar. Muscabini diselenggarakan terkaittelah berakhirnya kepengu-rusan SPS Cabang Sumbarperiode 2012 - 2016 padaakhir Januari 2016.

Osmarwan Putra, PjsKetua SPS Sumbar menye-butkan, Muscab ini menga-gendakan pemilihan kepe-ngurusan yang baru, untukperiode 2016 - 2020. “Ka-mi mengundang seluruhpenerbit perusahaan pers

yang terdaftar sebagai ang-gota SPS Sumbar sebagaipeserta Muscab. Sekaliguspeserta verifikasi dan ra-t if ikasi standard peru -sahaan pers media cetak,sebagai implementasi sa-lah satu amanat KongresXXIV 2015, dan peraturanDewan Pers No.04/Peraturan - DO/III/2008tentang standar perusahaanpers. serta keputusan de-wanpers nomor 01/SK-DP/III/2015 tentang pene-tapan Serikat PerusahaanPers (SPS) sebagai Lem-baga Pelaksana VerifikasiPerusahaan Pers MediaCetak,” kata Osmarwan,

Jumat (1/4).Dikatakan, Muscab SPS

kali ini akan dihadiri jugaoleh Pengurus SPS Pusatsebagai peserta aktif, di sam-ping pengurus SPS Sumbarsaat ini. Sedangkan medialain termasuk media ming-guan dan online ikut di-undang sebagai peninjau.“Peserta Peninjau yakni ca-lon anggota SPS yang belumdan terdaftar menjadi ang-gota tetap SPS Cabang Sum-bar,” papar Osmarwan.

Adapun susunan kepe-ngurusan SPS Sumbar saatini adalah Pjs Ketua merang-kap Sekretaris OsmarwanPutra, Bendahara Two Efly,

Bidang Hubungan AntarDaerah Jayusdi Efendi, Bi-dang Advokasi Zul Effendi,Bidang Riset dan Pendidi-kan Atviarni, Bidang MediaCetak Suleman Tanjung,Bidang Elektronik dan Me-dia Baru Nita Arifin.

Sedangkan kepenguru-san baru yang bakal dipilihnanti terdiri dari Ketua,Wakil Ketua Bidang Orga-nisasi, Wakil Ketua BidangPembelaan Media, WakilKetua Bidang Pendidikan,Wakil Ketua Bidang Kese-jahteraan, Wakil Ketua Bi-dang Keanggotaan, Sekre-taris, Wakil Sekretaris,Bendahara, dan Wakil

Bendahara.“Kita berharap kepe-

ngurusan yang baru kelakbisa lebih aktif lagi. Karenaanggota dan jenis mediasudah semakin berkem-bang. Dan tentunya kebera-daan SPS juga diharapkanbisa memberi nilai lebih,serta bisa memperjuangkankesejahteraan anggotanya.Misalnya memperjuangkandihapusnya pajak kertasatau pajak iklan yang selamaini jadi beban anggota,” kataOsmarwan yang menjadi PjsKetua pasca meninggalnyaKetua SPS Sumbar H.Darlis Syofyan sekitar duatahun lalu. (h/atv)

DANREM 032/Wbr Brigjen TNI Bakti Agus Fadjari memberikan ucapanselamat kepada sembilan perwira yang mendapatkan kenaikan pangkat diGedung Sapta Marga, Jumat (1/4). PENREM

PADANG, HALUAN — Se-kitar sembilan perwira dijajaran Korem 032/Wira-braja mendapatkan kenai-kan pangkat. Kenaikanpangkat tersebut, bukansesuatu yang diberikan pim-pinan dengan cuma-Cuma,melainkan melalui peni-

laian dan kepercayaan sertatuntutan keseimbangan an-tara hak dan kewajiban seba-gai prajurit atas segala pe-ngorbanan dan pengabdianyang dipertanggung jawab-kan secara moral kepadaTuhan Yang Maha Esa.

Hal itu dikatakan Ko-

mandan Korem (Danrem)032/Wbr Brigjen TNI BaktiAgus Fadjari, pada acaraCorps Raport kenaikanpangkat Perwira JajaranKorem 032/Wbr di GedungSapta Marga, Jumat (1/4).Acara tersebut dihadiri parakomandan Kodim, Danyo-nif, Kasi Korem, KabalakAju jajaran Korem 032 sertapara perwira, bintara, tam-tama dan PNS Makorem032/Wbr, serta Ibu-ibu per-sit KCK Koorcab Rem 032PD I/BB.

Dikatakan Bakti, kenai-kan pangkat sembilan per-wira terdiri dari delapanPama dan satu Pamen dijajaran Korem 032/Wbrterhitung 1 April 2016,merupakan suatu prestasikinerja yang diberikan nega-ra kepadanya, sekaligusamanah yang diberikan Tu-han yang Maha Esa.

Namun demikian, lanjutBakti, kenaikan pangkatbagi prajurit TNI AD padahakikatnya merupakan

penghargaan. Kepercayaandan amanah yang diberikanpimpinan, agar dapat dilak-sanakan dan dipertanggungjawabkan dengan sebaik-baiknya dalam implemen-tasi pelaksanaan tugas, sertapengabdian kepada bangsadan negara.

“Untuk itulah, bagi per-wira yang mendapat keper-cayaan dinaikkan pang-katnya setingkat lebih ting-gi, diharapkan dalam pelak-sanaan tugas ke depan dapatmempersembahkan karyadan pengabdian yang ter-baik kepada organisasi,bangsa dan negara, sertadalam setiap kehadirannyamampu menjadi sosok pe-mimpin yang senantiasamenampilkan keteladanandan panutan yang dapat dicontoh oleh bawahannya,sekaligus dapat mening-katkan kualitas dan sema-ngat pengabdian,” harapnya.

Selesai upacara CorpsRaport, dilanjutkan denganpemberian ucapan selamat

kepada sembilan perwirayang dinaikkan pangkatnyaoleh seluruh peserta CorpsRaport.

Para perwira yang naikpangkat adalah Danramil03 Dim 0308/Prm LettuArm Arzal menjadi Kapten,Pasilog Dim 0309/SolokLettu Chb Endri BudimanSaputra menjadi Kapten,Pasi Ops Dim 0309/SolokLettu Inf Walter Nadeakmenjadi Kapten, Pasi PersDim 0319/Mentawai LettuCaj Farida Ningsih naikmenjadi Kapten, Pasi OpsYonif 131/Brs Lettu InfDidik Lipur Pengestu men-jadi Kapten.

Kemudian Danton IIKipan A Yonif 131/Brs Let-da Inf Silsuandi menjadiLettu, Danton Kes KimaYonif 133/Yudha Sakti Let-da Inf Marien Hasibuanmenjadi Lettu dan DantonMorse Kiban Yonif 133/Yudha Sakti Letda Inf Ma-rianto Sembiring naik men-jadi Lettu. (h/nas)

Irwan Prayitno: Semoga Pak Hasan Cepat Sembuh

DISAMBUT — Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Mulyadi bersama rombongan ketika di sambut Direktur Bisnis RegionalSumatera PT PLN Amir Rosyidin di PLTU Sijantang Sawahlunto.RIKI YUHERMAN.

PADANG, HALUAN — Gu-bernur Sumatera BaratIrwan Payitno, Jumat (1/4)pagi membezuk mantanGubernur Sumbar HasanBasri Durin yang sedang

menjalani perawatan diICU Rumah Sakit MedistraJakarta.

Irwan Prayitno mendoa-kan agar mantan MenteriAgraria itu diangkat dan

diringankan rasa sakitnya.“Tadi siang pas ketika BapakGubernur Irwan Prayitnomenjenguk beliau, kondisimemang belum sadar,” kataAsnawi Bahar, menantuHasan Basri Durin yangdihubungi Haluan melaluiHP kemarin (1/4).

Menurut Asnawi, kon-disi mertuanya pascaoperasimasih belum sadar. Pe-nyakit stroke yang dideritaoleh pamong senior itusempat membaik sebentarsetelah operasi. Tetapi, da-lam pengobatan ada cairanyang dimasukkan ke ba-dannya dan itu membuat ba-dannya berkontraksi lagidan mengalami demam.

Hasan Basri Durin men-jalani sejak Sabtu (26/3) laludi ICU Rumah Sakit Me-distra Jakarta. Sejak itu pulakondisi beliau belum sadar.Asnawi berharap kondisimertuanya semakin baik

setelah menjalani operasi.“Penyakit yang dideritaBapak stroke, dan ditambahdengan usia membuat kon-disi beliau lemah. Padahal, se-belum jatuh sakit beliau masihaktif melakukan berbagai ke-giatan,”tutup Asnawi Bahar.

Dalam postingan insta-gramnya, Irwan Prayitno me-ngatakan bahwa Hasan BasriDurin merupakan guru bagi-nya dalam memimpin Sum-bar ke depan. Sebab, HasanBasri Durin sudah memimpinSumbar selama 10 tahun.“Pak Hasan Basri Durin yangpernah menjadi Menteri Ne-gara Agraria, Gubernur danWali Kota Padang itu banyakmemberikan pituah kepa-danya untuk melanjutkanprogram peningkatan pen-didikan dan moral generasimuda Sumbar,” katanya.

Apalagi, sebelum pa-sangan Irwan Prayitno danNasrul Abit dilantik, pesan

tersebut terus diulang agartidak lupa untuk diapli-kasikan dalam memimpin.

“Di mana sebelum sayadilantik sebagai gubernurperiode ke 2. Saat itu beliauberpesan agar program pe-ningkatan mutu pendidikandan moral menjadi per-hatian,”kata Irwan Prayitnodalam instagrammnya.

Sebelumnya ketika ma-sih di Padang Hasan BasriDurin pernah mengatakanpelaksanaan pembangunanyang dilakukan pemerintahmerupakan upaya menujukemajuan daerah dan ke-sejahteraan masyarakat ba-nyak. Ia juga berharapgubernur sebagai perwa-kilan pemerintah pusat didaerah, mampu menum-buhkan kebanggaan ma-syarakat terhadap pelayananaparat daerah, menjadi sim-bol bahwa pemerintahan inidapat dipercaya. (h/ows)

GUBERNUR Sumbar Irwan Prayitno ketika membezuk mantan GubernurSumbar Hasan Basri Durin di RS Medistra Jakarta, Jumat (1/4) pagi. IST

Jadwal TdSBelum JelasPADANG, HALUAN — Kepala DinasPariwisata dan Ekonomi Kreatif (Dis-parekraf) Sumbar, Burhasman belumbisa memastikan kapan perhelatanTdS akan dilangsungkan. Mengingatsaat ini keputusan dari Kementerianbelum jelas terkait pelaksanaan balapsepeda internasional itu.

“Dalam agenda kita itu dijad-walkan pada bulan Agustus te-patnya minggu pertama Agustus.Tapi ini belum final mengingatbelum ada rapat dengan kemen-terian, kita masih menuggu unda-ngan pusat,” katanya kepada Ha-luan Jumat, (1/4) malam.

Menurut Burhasman, tidak adaperbedaan yang mendasar tentangpelaksanaan TdS tahun ini disbandingtahun sebelumnya mengingat tahun2015 lalu telah melibatkan 18 Kabu-paten/Kota di luar KepulauanMentawai. “Paling yang perlu untuk kitabenahi hanya perbaikan untuk rute yangakan dilalui pebalab nantinya. Apakahitu jalan yang rusak atau pun jalan yangterban,” ungkapnya.

Meski demikian Burhasmanmasih akan terus berkoordinasidengan pusat terkait jadwal pastipelaksanaan iven balap sepedainternasional ini. “Kita akan teruskoordinasi dengan pusat,” tu -tupnya. (h/isr)

Page 3: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiq

3Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 HEkbis

CHIP Resmi Dibuka

Christine Hakim TunjangPariwisata Sumbar

Gunukan Pupuk Organik Bantuan Semen Padang

Panen Padi Warga Meningkat 50 Persen

Dukung KemajuanUKM, BNI SyariahLuncurkan AgromartYOGYAKARTA, HALUAN — Kepala Ca-bang BNI Syariah Yogyakarta, Pitra Ardiyatimeresmikan peluncuran Agromart di DusunRandubelang, Desa Bangunharjo, Sewon,Bantul. Agromart itu diprakarsai oleh EkoDadiek salah satu Duta Mutiara BangsaBerHasanah (MBB).

Agromart merupakan gerai penjualanhasil pertanian, peternakan, perikanan danproduk UKM Indonesia yang diproduksidengan menggunakan sarana pupuk orga-nik, pestisida nabati dan benih unggul lokal.Peluncuran gerai Agromart ini merupakankelanjutan dari program Hasanah Empo-werment yang telah dilakukan sebelumnyaseperti sosialisasi dan penyuluhan pene-rapan pertanian organik di beberapakelompok tani di Yogyakarta serta sosialisasikepada masyarakat kota dengan penanamansayur mayur di dalam polybag dan sekitarpekarangan.

“Dengan adanya Agromart ini diharap-kan hasil produksi pertanian dari para pe-muda lulusan Kompatriot Indonesia Social-preneur Center dapat didistribusi dan dikon-sumsi secara tepat guna dari kita oleh kitauntuk kita,” ujar Eko Dadiek dalam siaranpers yang diterima Haluan, Jumat (1/4).

BNI Syariah pada tahun 2014 telahmenggelar pencarian sosok masyarakat yangmelakukan hal luar biasa dalam bidang so-sial ekonomi di lingkungan sekitar yang ber-tajuk “Mutiara Bangsa BerHasanah”. BNISyariah telah memilih 14 Duta MBB salahsatunya adalah Eko Dadiek. Ini merupakanbukti nyata dukungan BNI Syariah terhadapkemajuan UKM Indonesia.

“Kami berharap Bapak Eko Dadiek inidapat menjadi contoh bagi para pegiatUKM untuk dapat mengembangkan usaha-nya, BNI Syariah sangat mendukung dalampendampingan dan pengetahuan mengenaiwirausaha. Semoga BNI Syariah dan DutaMBB dapat terus menjalin kerjasama yangberkah dan Hasanah,” harap Ptra Ardiyati.(h/rel)

Inflasi Bukittinggi1,18 Persen pada MaretBUKITTINGGI, HALUAN — Badan PusatStatistik (BPS) Kota Bukittinggi mencatat,daerah itu mengalami inflasi 1,18 persenpada Maret 2016 karena naiknya harga padasejumlah kebutuhan terutama kelompokbahan makanan.

Kepala BPS Bukittinggi, Faizal diBukittinggi, Kamis (31/3), menyebutkaninflasi terjadi pada lima kelompok penge-luaran yaitu kelompok bahan makanansebesar 4,25 persen, kelompok makananjadi, minuman, rokok dan tembakau sebesar0,41 persen, kelompok sandang sebesar 0,41persen. Kemudian pada kelompok penge-luaran kesehatan sebesar 0,06 persen dan0,02 persen pada kelompok perumahan, air,listrik, gas dan bahan bakar.

Ia menambahkan, di Bukittinggi padaMaret 2016 komoditas yang mengalamikenaikan harga sehingga menjadi penum-bang inflasi yakni cabai merah, beras,bawang merah, bawang putih, cabai hijau,emas perhiasan, apel dan rokok kretek filter.

Sementara penyumbang deflasi pada Ma-ret 2016 yakni kelompok kelompok pendi-dikan, rekreasi dan olahraga sebesar 0,01 per-sen dan sebesar 0,04 persen pada kelompoktranspor, komunikasi dan jasa keuangan.

“Dari 82 kota Indeks Harga Konsumen(IHK), 58 kota menyumbang inflasi, Bukit-tinggi adalah yang tertinggi sebesar 1,18persen dan terendah Kota Singkawangsebesar 0,02 persen,” ujarnya.

Sementara inflasi tahun kalender Bukit-tinggi dari Januari hingga Maret 2016tercatat sebesar 1,26 persen. “Pada Februari2016 Bukittinggi deflasi sebesar 0,21 persenlalu bulan Maret inflasi 1,18 persen. Bilapada April masih inflasi namun denganangka lebih tinggi, maka hal itu perludiwaspadai,” tuturnya.

Menurutnya, pemerintah perlu memper-hatikan kelancaran distribusi barang dan pa-sokannya tersedia cukup di pasaran. “Inflasiini dilihat dari dua sisi. Bila terlalu tinggimaka pengusaha yang diuntungkan dan ma-syarakat yang dirugikan demikian seba-liknya sehingga perlu dikendalikan agar ren-dah namun terkendali,” imbuhnya. (h/ans)

juga tumbuh.“Selama ini tidak ada yang

mau berinvestasi di daerahpinggir kota. Ekonomi didearah pinggiran ini tidakhidup. Dengan membukaCHIP ini, saya ingin ini men-jadi proyek percontohan agarinvestor lain juga mau ber-investasi di daerah pinggirkota,” ungkapnya.

Dalam kesempatan itu,Herianto Rustam, staf ahliPemko Padang yang mewakiliPemko Padang mengatakan,hal yang dilakukan oleh Chris-tine Hakim tersebut adalahbentuk respon dari pengusahauntuk membantu programKota Padang dalam halpariwisata.

“Selain pariwisata, Chris-tine Hakim juga telah ber-peran aktif dalam membantu10 program unggulan Wali-kota Padang, seperti men-ciptakan lapangan pekerjaandan membantu petani KotaPadang,” tutur Herianto.

Menurutnya, aktivitasChristine Hakim yang mem-pertahankan pengolahan ubisecara manual untuk mem-buat keripik, sangat mem-bantu peningkatan taraf hidupmasyarakat.

Sementara itu, Aprimasdari Dinas Pariwisata Sumbaryang mewakili gubernur ber-harap Christine Hakim untukjuga mempromosikan beng-koang yang kian hari kianredup di Kota Padang.

“Kota Padang sebagai ger-bang utama untuk menjelajahiberbagai daerah di sumbar,sangat efektif untuk mem-promosikan berbagai poten-sial kuliner yang terdapat didaerah ini. Kami berharap kedepannya bengkoang jugamenjadi salah satunya,” im-buhnya. (h/mg-ysn)

PADANG, HALUAN — War-ga Kelurahan Koto Lalang,Kecamatan Lubuk Kilangan,Padang sumringah denganhasil panen padi mereka ta-hun ini. Pada panen sebelum-nya, hasil panen warga hanya4,1 ton padi dari lahan 3.000meter persegi. Setelah meng-gunakan pupuk organik P2O,hasil panen warga mencapai6,5 ton, atau naik 50 persen.

Syaiful, petani dari Ke-lompok Tani Gurun Kudu,Koto Lalang mengatakan,selain hasil panen yang me-ningkat, menggunakan pupukorganik P2O, waktu panenlebih cepat, dan kualitas padijuga lebih baik.

“Setelah memakai pupukorganik, saya bisa memanenpadi lebih cepat yakni daribiasanya 110 hari menjadi tigabulan. Hasilnya juga mening-kat,” kata Syaiful, saat panendi sawahnya, Jumat (1/4).

Menurut Syaiful, penggu-naan pupuk organik dapatmeningkatkan kandunganunsur hara yang dibutuhkantanaman, meningkatkan pro-duktivitas tanaman, merang-sang pertumbuhan akar, ba-tang dan daun, serta meng-gemburkan, dan menyubur-

kan tanah.Setelah memakai pupuk

organik, Syaiful mengakuipeningkatan hasil panennya,dari 4,1 ton menjadi 4,5 ton.“Memang peningkatannyabelum terlihat signifikan,namun hasilnya bisa dirasakanpada panen-panen selanjut-nya karena pupuk organikakan menyuburkan kembalitanah,” tutur Syaiful.

Ia berani melakukan ujicoba karena meyakini hasil-nya akan baik. Padahal, peta-ni-petani lain di daerahnyabelum ada yang berani me-nerapkan penggunaan pupukorganik yang merupakanbantuan dari CSR SemenPadang itu.

“Saya belajar pertanian inibukan hanya di Indonesia, tapisampai ke Thailand dan India.Di negara-negara itu, sumberdaya air sangat kurang. Se-mentara di negara kita semua-nya berlimpah,” jelas Syaiful.

Syaiful sebelumnya mera-sa prihatin melihat kondisitanah di daerah persawahan diKoto L alang yang kurangsubur. Binatang-binatang disawah seperti belut, ikan puyu,dan lainnya tidak terlihat. Halitu diindikasikan akibat rusak-

nya ekosistem di sawah akibatpenggunaan pupuk kimia.Oleh karena itu, ia menyam-but baik program Forum Na-gari yang bekerja sama de-ngan Biro CSR Semen Padanguntuk menggunakan pupukorganik.

“Kami dibantu pupuk or-ganik oleh Semen Padang.Jangankan dibantu gratis,membeli pun sebenarnya ka-mi mau,” sebutnya.

Kepala Biro CSR SemenPadang melalui Kepala BidangPemberdayaan DikkessosLingkungan Hidup, Kasma-

wati mengatakan, penggunaanpupuk organik merupakansuatu proyek percontohanyang digagas oleh Forum Na-gari Kelurahan Koto Lalang.Hal itu dilakukan agar pere-konomian masyarakat semakinmeningkat dan warga lebihramah terhadap lingkungan.

“Program penggunaan pu-puk organik ini merupakanlangkah nyata dari programyang dilakukan Forum Nagariuntuk meningkatkan tarafekonomi masyarakat dan ke-pedulian terhadap kelestarianlingkungan,” ujarnya didam-

pingi staffnya Alfred.Selain di daerah Koto

Lalang, kata Kasmawati, pro-gram serupa juga dilakukan didaerah Tarantang dan BatuGadang. Nantinya, programpenggunaan pupuk organik iniakan dipakai untuk semuapara petani yang tergabungdalam Forum Nagari binaanCSR Semen Padang.

“Untuk tahap awal kamilakukan di tiga lokasi, nantisetelah warga melihat hasilnyabaru akan diterapkan dise-luruh sawah-sawah warga,”tambahnya. (h/rel/dib)

Gedung yang di dalamnyaterdapat toko keripik, pusatjajanan serba ada (pujasera),dan permainan seluncur es itu,diresmikan oleh gubernurSumbar yang diwakili olehpejabat dari Dinas PariwisataSumbar.

Christine Hakim menu-turkan, di toko keripik itu

terdapat berbagai makanantradisional dari berbagai da-erah di Sumbar. Makananyang merupakan oleh-olehkhas Minangkabau tersebutberasal dari 150 lebih UKMyang selama ini dibina olehChristine Hakim.

Ia membangun CHIP un-tuk menunjang pariwisata

Kota Padang dan Sumbar.Menurutnya, pariwisata tanpaoleh-oleh bisa dikatakan mus-tahil. Ia berpendapat, potensimakanan khas daerah Sumbarmasih perlu digali, sebabkuliner menjadi salah satuoleh-oleh yang akan diserbuoleh wisatawan saat berkun-jung ke suatu daerah.

“Semua pencapaian iniberkat kerja keras seluruhjajaran karyawan, UKM, dankonsumen yang selama initelah mempercayakan Chris-tine Hakim sebagai tempatpembelian oleh-oleh saatberkunjung ke Sumatera ba-

rat,” ujar Christine Hakimsaat peresmian tersebut.

Ia menuturkan, kualitas,mutu, dan kebersihan maka-nan yang dijual di CHIP men-jadi hal yang utama, sebabapabila wisatawan puas, halitu menjadi promosi secaratidak langsung bagi produkCHIP, yang berdampak bagidunia pariwisata Sumbar.

Mengenai pemilihan loka-si bangunan CHIP di JalanAdinegoro, yang dekat de-ngan batas kota, adalah untukmenghidupkan ekonomi didaerah pinggir kota sehinggaekonomi masyarakat sekitar

PADANG, HALUAN — Setelah beroperasiselama dua minggu, pengusaha ChristineHakim resmi membuka Christine Hakim IdeaPark (CHIP), Jumat (1/4), di Jalan Adinegoro,Lubuk Buaya, Padang.

GUNTING PITA — (Dari kiri ke kanan) Herianto Rustam, staf ahli Pemko Padang menyaksikan pengusaha Christine Hakim dan Aprimas dari Dinas PariwisataSumbar menggunting pita sebagai tanda resmi dibukanya CHIP di Jalan Adinegoro, Padang, Jumat (1/4).

WARGA Kelurahan Koto Lalang, Kecamatan Lubuk Kilangan, Padang berfoto bersama Kepala Bidang PemberdayaanDikkessos Lingkungan Hidup CSR Semen Padang saat panen padi di kelurahan tersebut, Jumat (1/4).

Page 4: Haluan 02 April 2016

Mata Uang Nilai Kurs Jual Kurs BeliAUD 1.00 10,160.43 10,056.70BND 1.00 9,824.48 9,725.29CAD 1.00 10,174.09 10,070.54CHF 1.00 13,808.68 13,658.49CNY 1.00 2,054.04 2,033.60DKK 1.00 2,024.32 2,003.88EUR 1.00 15,084.77 14,932.04GBP 1.00 19,019.46 18,821.02HKD 1.00 1,710.70 1,693.57JPY 100.00 11,824.58 11,705.88KRW 1.00 11.55 11.43KWD 1.00 43,956.26 43,461.28LAK 1.00 1.64 1.61MYR 1.00 3,401.97 3,362.09NOK 1.00 1,603.01 1,584.55NZD 1.00 9,148.23 9,054.58PGK 1.00 4,278.29 4,137.21PHP 1.00 287.77 284.78SAR 1.00 3,537.69 3,501.09SEK 1.00 1,631.91 1,615.12SGD 1.00 9,824.48 9,725.29THB 1.00 377.30 373.34USD 1.00 13,266.00 13,134.00VND 1.00 0.60 0.59Sumber : Bank Indonesia (01 April 2016)

Redaktur: Holy Adib Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

4 EkonomiSabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

TABEL HARGABAHAN POKOK

TABEL NILAITUKAR RUPIAH

Komoditas HargaBeras 13.125(Rp/Kg)Gula 13.000(Rp/Kg)Minyak Goreng 10.667(Rp/Lt)Tepung Terigu 9.000(Rp/Kg)Daging Sapi 120.000(Rp/Kg)Daging Ayam 33.667(Rp/Kg)Telur Ayam 19.233(Rp/Kg)Bawang 32.000(Rp/Kg)Susu 10.000(Rp/385Gr)Jagung 7.000(Rp/Kg)Ikan 60.000(Rp/Kg)Garam 2.000(Rp/Kg)Mie Instan 2.500(Rp/Bks)Kacang 23.667(Rp/Kg)Ketela Pohon 4.500(Rp/Kg)

Sumber : Kemendag RI (01 April 2016)

PADANG, HALUAN — Menurut REI SumateraBarat (Sumbar), rumah yang paling banyakdicari dan diminati di Kota Padang adalahrumah tipe 36 dan 45. Hal itu berdasarkankemampuan ekonomi dan daya beli sebagianbesar masyarakat di Padang khususnya danSumbar umumnya.

Hal itu dikatakan WakilKetua I Bidang OrganisasiREI Sumbar, Achiarmankepada Haluan di Padang,Jumat (1/4). Ia menuturkan,tipe rumah 36 dan 45 adalahrumah untuk kelas mene-ngah ke bawah yang harga-nya berkisar dari Rp200juta hingga Rp500 juta.

“Pengembang peruma-han anggota REI Sumbarpaling banyak membangunrumah tipe 36 dan 45 karenamenyesuaikan dengan kon-disi ekonomi masyarakatKota Padang dan masya-rakat dari daerah lain diSumbar, yang ingin mem-beli rumah di Padang. Adajuga anggota REI Sumbaryang membangun rumahtipe 60 ke atas, tapi jumlah-nya tidak banyak, karena ituperumahan untuk kelasatas,” tutur Achiarman Di-rektur PT PembangunanSumbar ini.

Banyaknya anggota REISumbar yang membangunrumah tipe 36 di Padang,kata Achiarman, selain kare-na kondisi ekonomi masya-rakat, juga karena men-dukung program peruma-han bersubsidi dari peme-rintah pusat. Untuk tahunini, pemerintah pusat me-nargetkan pembangunanperumahan bersubsidi seba-nyak 1 juta unit rumah un-tuk semua wilayah di Indo-nesia. Untuk wilayah Sum-bar, pemerintah menarget-kan 6.000 unit rumah padatahun ini, sedangkan untukKota Padang sebanyak3.000 unit rumah.

“Perumahan bersubsidiini untuk masyarakat ber-penghasilan rendah (MBR).Masyarakat yang bolehmembeli rumah ini adalahmasyarakat yang penghasi-lannya maksimal Rp4 jutasebulan, dan belum pernahmembeli rumah subsidi se-belumnya,” jelas Achiarman.

Menurutnya, harga ru-mah bersubsidi dari peme-rintah itu sudah sesuai de-ngan kemampuan beli danpenghasilan masyarakat Ko-ta Padang karena cicilanKPR rumah ini paling tinggihanya Rp900 ribu per bulan.Faktor yang memengaruhiharga rumah di Padang

Menurut Achiarman,faktor yang memengaruhiharga rumah di Padang ada-lah harga tanah. Inilah yangmembuat harga perumahanbersubsidi di Padang jauhlebih tinggi dibandingkanharga perumahan bersub-sidi di daerah lain di Sumbaryang bukan kota besar. Se-mentara harga bahan bangu-nan, tidak terlalu meme-ngaruhi harga rumah diPadang.

Faktor yangmemengaruhi hargapenjualan di Padang

Gempa dan isu tsunamiakibat gempa 2007 dan

2009, menurut Achiarman,tidak begitu memengaruhipenjualan rumah di Pa-dang. Gempa dan isu tsu-nami memengaruhi hanyamemengaruhi harga tanahdi Padang, yakni membuatharga tanah di zona merahtsunami murah dan hargatanah di zona aman tsunamimahal.

“Dampak gempa dan isutsunami hanya memengaru-hi masyarakat untuk takutmembeli rumah d zona me-rah tsunami. Akan tetapi, initak memengaruhi semuamasyarakat. Banyak jugamasyarakat yang tidak ter-pengaruh isu ini karena me-nurut mereka terjadinya tsu-nami adalah ketentuan Tu-han dan tidak ada yang bisamemastikan waktu keja-diannya. Jadi, masih banyakmasyarakat yang membelirumah di zona merah tsu-nami, apalagi di zona merahtsunami sudah banyak shel-ter,” papar Achiarman.

Ia melanjutkan, saat inimasih banyak pengembangperumahan yang mengelolaperumahan di zona merahtsunami karena tidak begituberpengaruhnya dampakgempa dan isu tsunami.Selain itu, karena rumahadalah kebutuhan masya-rakat. Karena alasan di atas,kata Achiarman, gempa danisi tsunami tidak membuatbisnis perumahan di Padangmenjadi anjlok. Bisnis peru-mahan di Padang selama initidak pernah anjlok, baiksebelum gempa 2009 mau-pun sesudahnya.

“Bisnis perumahan diPadang hanya pasang surut.Pasang surut bisnis peru-mahan di Padang dipenga-ruhi oleh faktor ekonomisecara global,” sebutnya.

Prospek bisnis peru-mahan di Padang dalamtahun ini dan ke depannya,menurut Achiarman, lebihbagus dengan adanya MEAyang memungkinkan pe-ningkatan ekonomi masya-rakat. Faktor lainnya yangmembuat bagusnya prospekbisnis perumahan di Padangadalah turunnya suku bungaacuan pada tahun ini. Sukubunga acuan kini beradapada level 6,75 persen, yangselanjutnya akan diikutioleh suku bunga di bankkomersial.

Untuk meningkatnyabisnis perumahan di Pa-dang, REI Sumbar berha-rap, pemerintah provinsidan kabupaten/kota diSumbar untuk melanjutkanprogram pemerintah pusatyang mendukung pertum-buhan bisnis perumahan.Sejumlah kebijakan peme-rintah pusat tersebut sepertipembebasan PPN, penu-runan biaya izin, pengha-pusan Bea Perolehan Hakatas Tanah dan Bangunan(BPHTB). (h/dib)

Tarif PJP2U Naik

Angkasa Pura II AkanTingkatkan Fasilitas BIMPADANG PARIAMAN, HA-LUAN — Angkasa Pura IIBandara Internasional Mi-nangkabau (BIM) akan me-ningkatkan fasilitas di bandarakebanggan urang awak terse-but pada tahun ini dan padatahun-tahun selanjutnya. Kebi-jakan ini terkait naiknya tarifairport tax atau pajak bandara,setelah terbitnya surat MenteriPerhubungan Nomor PR 303/1/15 PHB 2016 per 21 Januari2016 Tentang Persetujuan tarifpelayanan Jasa PenumpangPesawat Udara (PJP2U).

General Manager (GM)Angkasa Pura II BIM, Suparlanmengatakan, terkait naiknya pa-jak bandara atau passenger ser-vice charge (PSC) dari sebe-lumnya sebesar Rp30 ribu men-jadi Rp40 ribu untuk domestikitu, pihaknya akan mening-katkan beberapa fasilitas BIM.

“Untuk tahun ini, kamiakan memperbaiki kualitas

toilet agar penumpanglebih nyaman saat me-

makai fasilitas bandara. Kon-disi toilet saat ini sempit danperlu diperbaiki, menjadi lebihlapang, bersih, dan lebih ba-gus,” ujar Suparlan kepadaHaluan di Padang Pariaman,Jumat (1/4). Menurut GMAngkasa Pura II BIM yanglama, Yayan Hendrayani, toiletdi BIM yang berjumlah 36 unittidak perlu ditambah karenajumlah itu sudah cukup.

Suparlan melanjutkan, pi-haknya juga akan menambahkamera pengintai (CCTV)sebanyak 60 unit. Penambahankamera pengintai untuk me-ningkatkan pengawasan karenajumlah kamera pengintai saatini belum cukup mengawasibanyaknya orang yang lalulalang di BIM.

Pada tahun ini juga, lanjutSuparlan, pihaknya akanmenghubungkan stasiun keretaapi dengan terminal BIM,dengan bekerja sama denganPT KAI. Hal itu untuk memu-dahkan penumpang yang ingin

naik kereta api dari BIM.Kemudian, pada 2018 nan-

ti, kata Suparlan, pihaknyaakan menyempurnakan bebe-rapa fasilitas agar penumpanglebih nyaman. Salah satu yangakan disempurnakan itu adalahtenant (penyewa) yang akandiatur kembali.

Terkait kenaikan pajakbandara, Suparlan menjelas-kan, kenaikan pajak bandaratidak sama di setiap bandara.Kenaikan tersebut diperiksaoleh Kementerian Perhubu-ngan, YLKI, dan pihak terkait,dan disesuaikan dengan kon-disi dan fasilitas bandara.

Suparlan berharap peng-guna jasa di BIM memahamidan memaklumi kenaikan pa-jak bandara tersebut.

Sekadar informasi, Supar-lan baru menjabat sebagai GMAngkasa Pura II BIM sejakSenin (28/3). Sebelumnya, iamenjabat Manajemen Hubu-ngan Antarlembaga AngkasaPura pusat, Jakarta. (h/dib)

KENDALA TARGET PEMBANGUNAN RUMAH SUBSIDI — Suasana pemukiman warga di Kawasan Penjaringan,Jakarta, Jumat (1/4). Direktur Perencanaan Penyediaan Perumahan Kemenpupera Dedi Permadi menyatakan tidakadanya spesifikasi dalam tata ruang seperti khusus perumahan menjadi kendala dari target pembangunan 113 ribu unitrumah subsidi tahun 2016. ANTARA FOTO

Bukittinggi TampilkanSulaman pada Inacraft 2016BUKITTINGGI, HALUAN— Pemerintah Kota Bukit-tinggi akan menampilkanproduk sulaman dan bor-diran di ajang Inacraft 2016yang digelar di Jakarta pada20 hingga 24 April 2016.

“Sesuai kesepakatan de-ngan Ketua Dewan Kera-jinan Nasional Daerah (De-kranasda) Sumbar, NeviIrwan Prayitno, bahwa tiapkota dan kabupaten harusmenampilkan produk yangberbeda. Bukittinggi akanmenampilkan sulaman danbordiran yang berupa pro-duk jadi,” kata Kepala Dinas

Koperasi Perindustrian danPerdagangan (Diskoperin-dag) Bukittinggi, M. Idris diBukittinggi, Jumat (1/4).

Ia mengatakan, sulamandan bordiran merupakankerajinan turun temurunmasyarakat setempat se-hingga dipilih sebagai pro-duk unggulan dalam ajangtersebut. “Selain itu, keduaproduk tersebut juga telahdiakui oleh KementerianPerindustrian pada 2009bahwa sulaman dan bor-diran adalah kompetensiinti Bukittinggi,” ujarnya.

Pada Inacraft 2016, kata-

nya, akan dibawa sembilanorang dari Industri KecilMenengah (IKM) sulamandan bordiran yang terga-bung dalam Asosiasi Fa-shion dan Designer Bukit-tinggi (AFDB) untuk me-ngisi tiga stand yang dise-diakan bagi daerah itu.

“Berbagai persiapan te-lah dilakukan agar produksulaman dan bordiran terse-but dapat terus berkembangdan diminati masyarakat,”sebutnya.

Ia mengungkapkan, se-cara bertahap pemerintahsetempat memberikan pem-binaan pada para pelakuusaha agar dapat meng-hasilkan produk yang ber-variasi tidak hanya untukbahan pakaian dan mukena,namun juga untuk peng-gunaan lain seperti taplakmeja dan kelambu. “Kamirencanakan, tahun ini akanmembawa para designerlokal yang sudah dinilaimampu untuk mengikutistudy banding ke Kota Ban-dung, Jawa Barat, untukmeningkatkan kemampuandan wawasannya,” katanya.(h/ans)

Sesuai Kemampuan Ekonomi Mayoritas Masyarakat

Rumah Tipe 36 dan 45Paling Diminati di Padang

Page 5: Haluan 02 April 2016

Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Ilham Taufiqwww.harianhaluan.com

5Opini

SETIAP artikel/opini yang dikirim ke Redaksi Haluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata) dan maksimal 1.350 words (kata). HENDAKNYA artikel tak dikirimsecara bersamaan ke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah 15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisan tersebut kami nilai tak layak muat. Terima kasihPEMBERITAHUAN

Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

CEO:H. Basrizal Koto

Pemimpin Umum/Penanggungjawab:

Zul EffendiPemimpin Perusahaan:

David RamadianRedaktur Pelaksana:

Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

Koordinator Minggu:Devi Diany

Koordinator Liputan:Nasrizal

Kabag Produksi:Mai Hendri

Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. HasrilChaniago, Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD,Rakhmatul Akbar, Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice,Redaktur: Afrianita, Dodi Nurja, Atviarni, Ryan Syair,Nova Anggraini, Ramadhani, Rudi Antono. AsistenRedaktur: Ade Budi Kurniati, Heldi Satria, Holly Adib.Reporter Padang: Rivo Septi Andreas, Osniwati.Perwakilan Bukittinggi: Yursil Masri (Kepala),Haswandi, Ridwan Pariaman/Padang Pariaman: DediSalim, Trisnaldi, Bustanul.Payakumbuh/LimapuluhKota: Zulkifli, Dadang Pasaman: Icol Dianto, AhdiSusanto, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi,Padang Panjang: Iwan DN. Tanah Datar : Yuldaveri,Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat :Suryandika,Gusmizar. Pesisir Selatan: M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok : Alfian,Marnus Chaniago, Eri Satri. Solok Selatan: Jefli,

Sawahlunto: Fadilla Jusman, Sijunjung: Azneldi, Ogi.Dharmasraya: Maryadi. Biro Jakarta: Syafril Amir,Jamalis Jamin, Surya, Biro Riau: Moralis, Biro Kepri:Andi. Tim Kerja Usaha: Kabag Iklan: Yunasbi, KabagSirkulasi: Nofriza, Kabag Keuangan: Gustirahmita, TataLetak/Desain: Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat, WideIlyas, Ilham Taufiq, HRD:Nia, Umum : Nurmi, Kasir :Desy, TI : Teguh, Pra Cetak : Sawal Marjuni HRP, Cetak: Mardianto (Koordinator), Afandi, Rudi Kurniawan.

Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur:H Desfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. KebunKacang XXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021)3161472, 3161056 Fax. (021) 3915790, Iklan danSirkulasi: (0751) 4488700, Alamat Redaksi/Bisnis:Komplek Bandara Tabing, Jl Hamka Padang. Telp.(0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703, Fax (0751)

4488704 Email: [email protected],[email protected],website: http/harianhaluan.com, Harga eceran Rp3.500,-Tarif iklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mmkolom, Display BW halaman satu: Rp35.000/mm kolom,Display halaman dalam FC: Rp35.000/mm kolom, Displayhalaman dalam BW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC:Rp25.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat FC:Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW:Rp10.000/mm kolom, Dukacita: Rp10.000/mm kolom,Iklan kolom (maks 300 mmk) FC: Rp15.000, Iklan Kolom(maks 300 mmk) BW: Rp10.000, Advertorial FC:Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW: Rp25.000/mmkolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No: 0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama Padang RekNo: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan Sumbar MandiriDicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar MandiriPadang. Klik http://www.harianhaluan.com

Irwan Prayitno DoakanPak Hasan Cepat SembuhAaminDPR RI: Optimalkan PLTUSijantangLah sasak angok e Pak

Tajuk

Pojok

Oleh: Ikhsan Yosarie“Mahasiswa Jurusan Ilmu Politik, Berkegiatan Aktif di UKM

Pengenalan Hukum dan Politik Universitas Andalas”

Turunkan Ongkos Trans PadangJadi Rp3.000

KEPADA Yth Bapak KepalaDinas Perhubungan Kota Pa-dang. Selama ini ongkos TransPadang untuk umum Rp3.500dan pelajar Rp1.500. Denganadanya penurunan harga bahanbakar minyak (BBM) dua kalisejak tahun 2016 ini, makakami minta tarif Trans Padangjuga bisa diturunkan. CukupRp500 saja. Jadi kami selan-jutnya membayar ongkos TransPadang hanya Rp3.000 untuksekali jalan. Terima kasih

Pengirim 08527416****

Stimulus Berargumendan Diskusi Interaktif

S

Semangat mahasiswa da-lam menggali ilmu sudahselayaknya diberi apresiasi.Wujud dari semangat ma-hasiswa tersebut berupa kese-diaannya dalam membagiwaktu untuk membaca danberdiskusi –tak hanya disi-bukkan dengan gadget-. Se-hingga, outputnya berupawawasan yang luas. dan disa-nalah masuknya posisi dosen–selaku pihak luar- dalammemberi terpaan angin agarpijar semangat itu tetap ada.

Tulisan ini merupakan kri-tikan penulis terhadap pe-ngajar atau dosenyang tidakmenjaga pi-jar sema-ngat maha-siwa dal-am meng-gali ilmu,b a h k a n

dalam mengemukakan pen-dapat. “Penyalahan” argu-mentasi mahasiswa secaratelak, menjadi salah satu buktikonkret bagaimana peran do-sen atau tenaga pengajar itutidak maksimal dalam men-jaga asa belajar mahasiswa.Karena, penyalahan secaratelak itu berimbas kepadakepercayaan diri mahasiswayang –terjun bebas- hilang saatberdiskusi. Misalnya, “oh,pendapat ananda itu salah,bukan seperti itu jawabannya”.Jika seperti itu, maka perandosen sudah seperti “hakim”

yang memutus benar atausalahnya sesuatu atau

seseorang. Semen-tara, mahasiswa

yang berkeingi-nan untuk ber-k e m b a n g ,

membutuhkan stimulus untukmelanjutkan semangatnya.Dan dosen semestinya pahamitu, walaupun jawaban maha-siswa itu salah, “penyalahan”secara halus yang seharusnyamenjadi pilihan bagi paradosen, agar mahasiswa tidaksakit hati atau malu dengan ce-moohan teman-temannya. Mi-salnya, “wah, pendapat anan-da itu bagus, namun mungkinperlu sedikit koreksi di bagianini agar lebih relevan”.

Dosen, selaku orang tuamahasiswa di kampus, seha-rusnya paham bagaimanamental mahasiswa di ruangpublik. Lingkungan yang ra-wan cemoohan, memungkin-kan mental atau kepercayaandiri menjadi drop jika saatkuliah dosen menelakkankesalahan pada argumentasimahasiswa. Karena, semes-tinya dosen selaku pengajarberupaya untuk “menarik”keluar seluruh ilmu para ma-hasiswa, dalam artian sebagaifasilitator. Sehingga, maha-siswa menjadi fasih berbicara,dan gagasan-gagasan maha-siswa tersebut dapat di per-baiki, tentunya dengan carayang halus. Sehingga, mentaldan semangat mahasiswa ti-dak drop.

Mengajak berdialektikaPada dasarnya, penga-

jar apakah itu dosen atauguru sekalipun, selalumemiliki kuasa untukmenyalahkan atau mem-

benarkan suatuargumen dari

mahasiswa atau muridnya.Kuasa tersebut dimiliki ka-rena, yang pertama posisisebagai guru atau dosen, ke-mudian yang kedua karena“katanya” guru atau dosenlebih pintar dari mahasiswaatau muridnya hanya karenalebih dulu mengecap ilmu danlebih banyak membaca buku.Bahkan, tak jarang tenagapengajar itu memiliki egoyang yang besar, dimana pen-dapat dari dosen lebih benar.Bahkan, di lingkungan maha-siswa, sebuah anehdot yanglucu nan “menyentil” berkem-bang terkait fenomena dosenatau guru yang tak ingin ar-gumennya dibantah mahasis-wa, yaitu “Maha benar dosendengan segala perkataannya”.

Anehdot tersebut tentutidak lahir begitu saja, selaluada kausalitas (sebab-akibat-nya). Karena, bukan pengala-man pribadi perihal ini, danselalu ada mahasiswa yangcerita bagaimana drop keper-cayaan diri setelah dicemoohteman-teman sekelasnya kare-na argumentasinya yang dipa-tahkan dosen, sehingga dika-langan teman-temannya mun-cul stigma “sok tahu”. Artinya,tidak semua mahasiswa itubermental baja dalam berar-

gumen,

namun sebagian juga ada yangbermental berkembang, di-mana dukungan dan supportdibutuhkan oleh mahasiswayang seperti ini.

Penghakiman “anda sa-lah” oleh dosen itu sesung-guhya hanya menjadikan ma-hasiswa tidak kreatif daninovatif. Kekreatifan maha-siswa di reduksi jika hal itubertentangan dengan argu-mentasi dosen. Dan akibatnya,mahasiswa hanya menjadi re-plika dari sang dosen, ataufotocopy nya dosen. Sehingga,membahas yang seperti ini, ti-dak etis jika penulis tidakmembawa nama Paulo Frey-re. Karena, Freyre menjadi to-koh yang juga mengkaji danmengkritik metode pendidi-kan yang “mengkerdilkan”kreativitas mahasiswa. Freyremenyebutnya sebagai metodePendidikan Tradisional. Da-lam metode tradisional ini,proses pembelajarannya ber-sifat Menggurui dan mengha-fal. Guru berada pada posisiorang yang berilmu lebih yangcenderung memberi daripadamenggali potensi muridnya,lalu sang murid diberi metodehafalan sehingga mematikandaya analisisnya.

Dan kemudian, metodependidikan berikutnya yangdikritik Freyre adalah metodependidikan Gaya Bank. Padametode ini, para guru ibaratseorang nasabah dan paramurid adalah deposito. Gurumenabung ilmunya kepadamurid, karena para muridhanya menjadi wadah bagiguru untuk menyalurkan ilmu-nya. Sehingga, para muridhanya menjadi cetakan daripara gurunya. Analoginyasama seperti sang guru adalahcerek berisi air, lalu sangmurid adalah gelas kosongyang harus diisi. Murid tentumenerima bulat-bulat apayang diberi sang guru, karenaproses komunikasinya ber-sifat satu arah, guru memberidan murid menerima.

Benang MerahSebagai yang lebih berpe-

ngalaman, tenaga pengajar -khususnya dosen- dalam ber-hadapan dengan mahasiswasemestinya tidak mengede-pankan sisi gelar akademik-nya. Karena, gelar akademiktersebut akan menimbulkankeegoan atau terlalu menjagamartabatnya, sehingga tenagapengajar hanya akan menjadi“hakim” ilmu, menjustifikasisalah dan benar mahasiswa,ketimbang menjadi fasilitatoratau orang tua mahasiswa,yang menggali potensi ma-hasiswa dan membimbing-nya. ***

EMANGAT mahasiswa itu ibarat bara api,yang harus selalu ditiup atau diterpaangin agar senantiasa berpijar. Berpijar

itu bermaksud, semangat itu tetap membara.Dan sederhananya, peranan pihak-pihak luardalam menjaga pijar semangat itu perlu, pundemikian seperti bunga dan kumbang.

Tantangan PON Jabardan KONI Sumbar

EKAN Olahraga Nasional (PON)XIX di Jawa Barat akan berlangsung17-29 September 2016. Seluruh

provinsi akan ambil bagian dalam multiivenbergengsi tingkat nasional ini, tak kecualiSumatera Barat.

KONI Sumbar jauh hari sudah mem-persiapkan atlet dari berbagai cabangolahraga untuk bertarung pada helat empattahunan itu. Namun di tengah persiapanpara atlet ini, Menteri Dalam Negeri(Mendagri) Tjahjo Kumolo melayangkansurat kepada KONI Pusat yang ditem-buskan kepada para gubernur.

Inti dari surat bertanggal 14 Maret 2016itu adalah melarang rangkap jabatan dikepengurusan KONI. Sejumlah KONIProvinsi memang masih terdapat rangkapjabatan, termasuk KONI Sumbar.

Tindak lanjut dari surat Mendagri itu,Gubernur Sumbar Irwan Prayitno punmengirimkan surat kepada Ketua UmumKONI Sumbar Syahrial Bakhtiar.

Surat tersebut intinya meminta KetuaUmum KONI Sumbar mengganti kepe-ngurusan yang masih rangkap jabatan. Kitaketahui, Ketua Umum KONI SumbarSyahrial Bakhtiar juga masih rangkapjabatan sebagai Wakil Rektor III Uni-versitas Negeri Padang (UNP).

Tentu saja, Gubernur tak mau masalahrangkap jabatan ini berimplikasi hukumbagi dirinya. Karena itu, jika pergantianpengurus yang rangkap jabatan tidakdilakukan, maka dengan berat hati pen-cairan dana yang berasal dari APBDSumbar tahun 2016 tidak dapat dilak-sanakan sebelum pergantian pengurus.

Terkait dengan ini, Gubernur IrwanPrayitno sudah menjalankan tugasnyasesuai dengan aturan yang berlaku. Tetapibeberapa kalangan mengkhawatirkanpergantian kepengurusan di KONI Sumbarakan mengganggu persiapan Sumbar me-nuju PON Jabar yang hanya tinggal 4,5bulan lagi.

Permasalahan ini harus dicarikanformula yang tepat untuk mengatasinya.Satu sisi aturan tetap bisa dijalankan dan disisi lain persiapan KONI Sumbar untukPON tidak terganggu. Tantangan ini harusdapat diselesaikan dengan baik hingga targetSumbar untuk memperoleh 16 medali emaspada PON 2016 di Jawa Barat dapatdiwujudkan.

Seperti diungkapkan Sekretaris UmumKONI Sumatera Barat, Indra Jaya, untukmewujudkan target tersebut, KONI Sumbarsudah menggenjot para atlet dengan latihandan serangkaian uji coba. Pertandingan ujicoba, tidak hanya di dalam negeri tapi dapatdikirim ke luar negeri. Pada 2015, atlet diSumbar memiliki prestasi yang baik padabeberapa cabang olahraga di antaranya tae-kwon do, silat, tarung derajat, panjat tebing,catur dan biliar.

Pada PON sebelumnya, di Pekanbaru,Riau, Sumbar berhasil menduduki pering-kat 11 dari 33 provinsi di Indonesia denganperolehan medali, 12 emas, 12 perak dan25 perunggu. Hasil ini melebihi pencapaianprestasi pada PON sebelumnya yang hanyameraih 8 emas, 15 perak dan 39 perunggudan hanya menempati urutan ke 16 dari 33provinsi.

Jika saja target 16 medali emas di Jabardapat diwujudkan, tentu sudah melebihiprestasi dari PON 2012/Riau.

Apa pun yang terjadi di tubuh KONISumbar, kita harapkan ada jalan keluarnyayang terbaik dan Sumbar berjaya di PONJabar. ***

P

Page 6: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Ryan Syair Layouter: Ilham Taufiq

6 Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H Politik

Fenomena Ahok

“Saatnya Parpol Berbenah”

Presiden Bakal Hadiri Muktamar Islah

Djan Faridz Laporkan Wasekjen PPP

Merata di 34 Provinsi

Perindo Sebar Ambulans dan Gerobak

Kader Gerindra Ditangkap KPKJAKARTA, HALUAN — Anggota DPRD DKIJakarta dari Fraksi Gerindra M Sanusisudah ditetapkan sebagai tersangkabersama dua orang dari Agung PodomoroLand. Sanusi diduga menerima suapdengan total Rp 1,140 miliar.

“Barang bukti uang Rp1miliar (pertama), Rp140juta pemberian kedua ke-pada Sanusi (MSN),” ujarKetua KPK, Agus Rahardjodalam jumpa pers di kan-tornya, Jl HR Rasuna Said,Jaksel, Jumat (1/4).

Sanusi ditangkap timKPK pada hari Kamis (31/3) pada sekitar pukul 19.30WIB di pusat perbelanjaanJaksel. Dia ditangkap ber-sama GER sebagai peran-tara yang melakukan pe-nyerahan duit tahap keduayakni Rp140 juta.

Duit suap ini diberikanke Sanusi terkait pemba-hasan Raperda Zonasi Wi-layah Laut dan Pulau PulauKecil dan Raperda tentangRencana Tata Ruang Ka-wasan Strategis Pantai Uta-ra Jakarta. Tersangka dijeratPasal 12 huruf a atau Pasal12 huruf b atau Pasal 11 UUPemberantasan Tindak Pi-dana Korupsi jo Pasal 64ayat 1 KUHP.

Di lain tempat, DPPGerindra akan memberisanksi tegas bagi kadernya,M Sanusi. Sanksi peme-catan tak bisa terhindarkan.Gerindra, juga memintaKPK untuk menangkap ji-ka masih ada kadernya yangterlibat. “Kami memintaKPK tidak tanggung-tang-gung dalam kasus ini. Arti-nya, ungkap hingga tuntas.Jika ada kader Gerindralainnya yang terlibat dalamkasus ini, kami juga mintaditangkap segera,” ujar Wa-kil Ketua Umum DPP Par-tai Gerindra, Arief Pouyo-no saat mendatangi GedungKPK di Jalan HR. RasunaSaid, Jakarta, Jumat (1/4).

Menurut Arief, kasusyang menjerat Sanusi terkaitdengan reklamasi pantai Ja-karta. “Sudah saya konfir-masi ke DKI, ini masalahizin reklamasi pantai Jakar-ta. Artinya, ini bisa saja me-nyangkut eksekutif di Pem-da DKI Jakarta,” ungkapnya.

Menurut Arief, Sanusimemang mendukung rekla-masi tersebut. “Sanusi men-dukung, artinya ya nanti kitalihat aja, kita mendukungKPK untuk mengungkapsetuntas-tuntasnya, semuaharus ditangkap, janganSanusi saja,” ucao Poyuono.

Terpisah, Wakil KetuaUmum DPP Partai Gerin-dra, Sufmi Dasco Ahmad.“Apabila kader melakukantindakan tak terpuji seperti

ini, yang bersangkutan akandipecat,” kata Dasco.

Dia mengatakan, par-tainya tidak akan melin-dungi ataupun membelaSanusi. Sebab, apa yangdilakukannya adalah sikappribadi. Sanusi akan men-dapat perlakuan sama de-ngan kader Gerindra lainyang sebelumnya terindikasimelakukan tindak pidanakorupsi. “Dalam banyakkesempatan, tidak hanyadalam kasus ini, sudah ba-nyak kami buktikan dalamkasus lain,” ucap Dasco.

KPK sebelumnya mela-kukan operasi tangkap ta-ngan dalam dua kasus yangberbeda pada Kamis (31/3).Namun, KPK masih belummau mengungkap identitaspelaku yang ditangkap danrincian kasus yang didalami.Sejak tadi malam, kesibukanterjadi di KPK. Sejumlahmobil penyidik pun ber-datangan pada tengah ma-lam hingga subuh tadi.

Salah satu di antaranyayang terlihat adalah seorangpria yang mirip dengan ang-gota DPRD DKI Jakarta, MSanusi, yang juga menjadibakal calon gubernur DKIdari Partai Gerindra. Saatini, Sanusi menjabat sebagaiKetua Komisi D di DPRDDKI Jakarta.

Sebelumnya, Ketua DPPDKI Gerindra MohammadTaufik mengakui kelalaianpartai karena ada kadernyayakni Mohammad Sanusiyang diciduk KPK karenakasus korupsi. “Ini bagiandari kelalaian kita, tapi tetapkita komit untuk mem-berantas korupsi,” kata Tau-fik di Jakarta, Jumat (1/4).

Taufik mengatakan, Ge-rindra tidak akan mem-berikan bantuan hukumkepada Muhamad Sanusi.Jika terbukti bersalah jelas-nya, Sanusi tidak hanya akandicoret dari daftar bakalcagub DKI, melainkan akandipecat dari kader partai.Hal ini diakuinya meru-pakan instruksi langsungdari Ketua Dewan PembinaPartai Gerindra PrabowoSubianto.

“Kalau bersalah, diber-hentikan, otomatis coret.Itu komitmen partai. Ins-truksinya (Prabowo) jelas,tidak boleh melindungi ko-ruptor. Orang yang terlibatkorupsi tidak boleh dilin-dungi, kan tegas tuh,” jelasdia. (h/rol)

AMBULANS DANGEROBAK — Ketua

Umum Partai Perindo, HaryTanoesoedibjo saat

menyerahkan bantuan 34unit ambulans untuk 34DPW secara simbolis.

Selain ambulans, Perindojuga akan segera

menyalurkan 10 ribugerobak bagi UMKM binaan

Perindo di seluruhIndonesia. IST

Jakarta, Ahmad Bay Lubis,ke Badan Reserse KriminalPolri. Djan melaporkanAhmad atas sangkaan pen-cemaran nama baik ter-hadap dirinya. “Saya di-anggap membuat pemal-suan surat akte dari kepe-ngurusan PPP. Saya merasaterhina dan tercemar,” ujarDjan di Bareskrim Polri,Jakarta, Jumat (1/4).

Ahmad sebelumnya me-laporkan Djan ke Bares-krim Polri atas dugaan pe-malsuan data formatur PPP,Selasa (22/3) lalu. Ahmadmenyebut dalam akta yang

dibuat Djan Faridz itu,nama pengurus PPP yangdidaftarkan tidak sesuaidengan data formatur hasilMuktamar Jakarta. Tudi-ngan tersebut membuatDjan berang dan memper-masalahkannya lewat jalurhukum.

“Satu-satunya jalan le-wat hukum dengan mela-porkan beliau ke Mabes ataspencemaran nama baik.Saya minta segera diprosesdan ditangani oleh Mabes,”kata Djan.

Dalam kesempatanyang sama, Kuasa Hukum

PPP Humphrey Djematmengatakan, pihaknya jugamelaporkan Ahmad ataspembuatan laporan palsu.“Jadi, ketua umum mela-porkan Ahmad Bay Lubismenyangkut laporan palsudan pencemaran namabaik. Laporan ini didasar-kan bukti yang kuat,” kataHumphrey.

JokowiBersedia Hadir

Sementara DPP dan pa-nitia Muktamar VIII PPPmenemui Presiden Jokowi,Jumat (1/4). Selain me-nyampaikan perkembangan

proses islah PPP kepadaJokowi selaku kepala nega-ra, PPP juga menyampaikanundangan kepada Jokowiuntuk membuka secara res-mi Muktamar VIII. Presi-den pun telah menyatakanbersedia hadir.

Juru Bicara PresidenJohan Budi SP mengatakan,Presiden Joko Widodo akanmenghadiri acara tersebutjika benar ditujukan untukislah kubu-kubu di PPP.Johan mengatakan, Pre-siden Jokowi ingin agarmasalah di tubuh PPP tidakberlarut-larut. Mantan Gu-

bernur DKI itu ingin pe-nyelesaian masalah tersebutcepat dilakukan.

“Tadi pertemuan denganPresiden pengurus baik PPkubu Rommy maupun kubuDjan Faridz. Mereka me-ngundang Presiden untukhadir dalam Muktamar.Tadi disampaikan dalampertemuan yang juga diha-diri Pak Setneg, bahwa Pre-siden concern terhadap is-lah PP dan tidak berlarut-larut persoalan di PPP. Ma-ka Presiden akan hadir da-lam Muktamar PPP,” kataJohan Budi. (h/rol)

JAKARTA, HALUAN — Ke-tua Umum Partai PersatuanPembangunan (PPP) versi

Muktamar Jakarta DjanFaridz, melaporkan pengu-rus PPP hasil Muktamar

Akom OptimisGolkar Gelar MunasJAKARTA, HALUAN — Ade Koma-rudin menyerahkan sepenuhnyarencana Musyawarah Nasional (Mu-nas) Partai Golkar kepada DewanPimpinan Pusat (DPP), termasukpembahasan tempat berlangsungnyaMunas tersebut.

“Munas belum rapat pleno. Kitaserahkan ke DPP. Tapi setahu saya,sudah clear tinggal dirapatkan,” ujarpolitikus yang akrab disapa Akomitu di kompleks DPR, Senayan,Jakarta Pusat, Jumat (1/4).

Ketua DPR itu menegaskan,dirinya optimis Partai Golkar bisamenggelar Munas. Termasuk Munastersebut bakal berjalan dengan baiksesuai yang diharapkan para kader.

“Kalau saya selalu optimis dalamhal apapun. Tidak pernah pesimis,apalagi ini (Munas). Saya optimissemua bisa dijalankan dengan baik,”imbuhnya.

Akom menegaskan, Munas bakalberlangsung sekira 17 Mei men-datang. Namun, waktu penetapantersebut bakal diputuskan melaluirapat pleno terlebih dahulu.

“Saya kira 17 Mei, tinggal dipu-tuskan di rapat pleno yang pentingprosedurnya berjalan benar,” pung-kas dia. (h/okz)

JAKARTA, HALUAN —DPP Partai Persatuan Indo-nesia kembali menyerahkan34 unit mobil ambulansuntuk 34 Dewan PimpinanWilayah (DPW) yang terse-bar seluruh Indonesia. Ti-dak hanya itu, 10 ribu gero-bak juga akan segera disebardi seluruh penjuru tanah air.

Ketua Umum PartaiPerindo, Hary Tanoesoe-dibjo mengatakan pembe-rian mobil ambulans tahapdua ini merupakan wujudbentuk konkrit kehadiran

Perindo di tengah-tengahmasyarakat untuk mem-berikan manfaat.

“Guna merealisasikansecara konkrit tujuan PartaiPerindo berbuat yang ter-baik bagi masyarakat Indo-nesia, Perindo terus mem-berikan layanan bermanfaatsalah satunya dengan mem-berikan layanan mobil am-bulans yang merupakansebuah kebutuhan masya-rakat, khususnya untuk ma-syarakat di daerah,” katanyasaat menyerahkan ambulans

secara simbolis di DPPPerindo, Jumat (1/4).

Tidak hanya itu, Perindojuga berkomitmen atas per-hatian kesejahteraan masya-rakat lainnya, seperti dibidang pendidikan, ekonomidan usaha kecil menengah(UKM), serta kesehatan.“Partai Perindo berkomit-men terhadap kesejahahte-raan masyarakat mulai daripendidikan, ekonomi, UKMdan kesehatan,” ujarnya.

10 Ribu GerobakPartai Perindo juga be-

rencana untuk segera mem-bagikan 10 ribu gerobakusaha kepada UMKM bina-an. Gerobak itu akan disa-lurkan ke seluruh penjuruTanah Air. Hary Tanoesoe-dibjo saat menyerahkan 350gerobak usaha untuk UM-KM binaan Partai PerindoDKI Jakarta mengatakanprogram ini merupakanperwujudan nyata konsepPartai Perindo dalam mem-bangun masyarakat.

“Membangun bangsadan negara itu membangun

masyarakatnya,” ujarnya.Diharapkan dengan ada-

nya gerobak tersebut dapatmeningkatkan kesejahtera-an masyarakat yang mene-rimanya. “Banyak orangyang di PHK atau tidak pu-nya penghasilan, mereka ki-ta berikan gerobak yangpantas, bersih, yang layak se-hingga mereka bisa berda-gang menghasilkan sesuatu,mereka berkembang sampaiakhirnya mandiri,” ucapHary seperti diwartakanokezone. (h/yan)

JAKARTA, HALUAN — Pengamat po-litik Toto Sugiarto mengatakan, kepu-tusan Basuki T Purnama untuk majupada Pilgub DKI 2017 melalui jalur in-dependen, seharusnya menjadi masu-kan bagi parpol untuk berbenah. Re-alita ini menunjukkan bahwa keper-cayaan publik kepada parpol semakinmemudar.

“Saya kira momentum Ahok ini bisajadi momentum bagi parpol untukmelakukan perubahan sesuai perkem-bangan zaman,” kata Toto dalam diskusibertajuk ‘Pilkada DKI: Mencari Alter-natif Selain Ahok’ di kantor PARASyndicate, Jl Wijaya, Kebayoran Baru,Jakarta Selatan, Jumat (1/4).

Toto menyarankan agar parpol me-

lakukan konvensi atau semacamnya un-tuk mencari pesaing Ahok. Melalui kon-vensi, peluang mendapatkan calon yangselevel dengan Ahok akan lebih besar.

“Tidak ada cara lain selain mem-buka jendela. Kemudian cari bibit,” katapria yang menjabat sebagai Ketua De-partemen Research and ConsultingPARA Syndicate ini.

Toto menilai, sebetulnya fenomenaAhok bukan tak terbendung. Menurut-nya, masih ada tokoh-tokoh lain yangberpeluang menyaingi Ahok. Namun sa-yangnya saat ini belum dimunculkanoleh parpol. “Di sinilah peran parpoluntuk mencari tokoh yang bisa saingiAhok. Masih ada waktu sampai Agus-tus,” ujarnya. (h/dtc) TEMAN Ahok saat membagikan helm gratis bagi pengendara sepeda motor, Jumat (1/4). IST

JAKARTA, HALUAN — StafPresiden Bidang KomunikasiJohan Budi menegaskan WakilPresiden Jusuf Kalla tahu soalrencana perombakan kabinetatau reshuffle.

“Ya Wapres kan satu paketlah, kan Wapres juga tahu lah,masa enggak tahu,” katanya diKompleks Istana KepresidenanJakarta, Jumat (1/4).

Johan mengatakan, Presi-den Jokowi jika akan melaku-kan perombakan kabinet pastiakan berkomunikasi dulu de-ngan Wapres Jusuf Kalla. Na-mun mengenai kapan waktuperombakan kabinet tentuPresiden Jokowi yang akanmemutuskan. “Suatu saat bisaterjadi reshuffle atau bisa juga

Tak Ada Reshuffle

tidak,” ujarnya.Terkait dengan pergerakan

sejumlah tokoh politik yang

merapat ke Istana kemarin,Johan menegaskan tidak adakaitan dengan reshuffle kabi-net. “Tadi saya sudah bertanyake sumber-sumber, bahwa ke-giatan kemarin itu tidak adasama sekali soal ‘reshuffle’kabinet,” katanya.

Menurutnya, mengenai re-shuffle kabinet itu, sejak lamasudah disampaikan bahwa uru-san mengganti menteri ituadalah hak prerogatif Presiden.

Dan Presiden, kata dia,tentu melakukan evaluasi kepa-da menterinya tidak pada satutitik dan pada satu waktu saja.“Apakah ada reshuffleatautidak, saya kira Presiden yangtahu sama Tuhan Yang MahaEsa,” katanya. (h/rol)

JOHAN BUDI

Page 7: Haluan 02 April 2016

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

7Sambungan Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Demi ............................................ Dari Halaman. 1

Ibu Dua ....................................... Dari Halaman. 1

Targetkan..................................... Dari Halaman. 1

Banjir .......................................... Dari Halaman. 1

DPRD .......................................... Dari Halaman. 1

babak perempatfinal Liga Cham-pions kontra Atletico harusdilakoni.

Sementara laga-laga besarmenunggu, kelelahan diakuipemain Barcelona Aleix Vidalselalu berpotensi mengancam.Tapi di partai-partai sepenting ElClasico, motivasi yang besarmenepikan hal tersebut.”Adabegitu banyak motivasi untukbermain di laga-laga seperti ini,yang mana kelelahan tetap ada dibelakangnya. (Tapi) Tim sepertikami mampu memainkan banyaklaga secara beruntun. Kami punyapara pemain terbaik di dunia dantidak masalah berapapun lagayang kami mainkan karena kamiakan selalu bermain mati-ma-tian,” ujarnya dikutip Soccerway.

Terkait laganya nanti Vidaloptimistis timnya bisa pulangdengan angka penuh lagi, setelahmenang telak 4-0 di SantiagoBernabeu pada pertemuan per-tama lalu. Ini tak terlepas dariketajaman trio Lionel Messi, LuisSuarez, dan Neymar yang sudahmencetak 107 gol di berbagaiajang musim ini.”Kami punyapara penyerang terbaik di duniadan mentalitas kami adalah un-tuk menang,” tandasnya.

Barca saat ini mantap me-muncaki klasemen La Liga de-ngan 76 poin dari 30 pertan-dingan. Mereka unggul sembilanangka dari Atletico Madrid yangada di urutan kedua.Sementaraitu, Madrid masih tertahan diurutan ketiga. Los Blancos terpi-sah jarak 10 angka dari Barca.

El Clasico akan jadi kans RealMadrid untuk memangkas jarakdari Barcelona. Madrid akan

memaksimalkan kesempatan ituuntuk membuat persaingan lebihketat. “Ini cuma tiga poin, tapikita semua tahu pentingnya lagaini. Kami melawan Barca dikandang mereka dan semua tahuapa yang terjadi di pertemuansebelumnya,” ujar bek Madrid,Nacho, kepada Radio Marca.

“Kami ingin menang untukterus membangun momentumdan membuat perburuan titel LaLiga sedikit lebih ketat. Kamisemua tahu betapa besarnyaselisih angka, tapi ketika Andamemakai seragam ini melawanBarca, Anda selalu harus berpikiruntuk menang. Kami ingin me-nyulitkan mereka,” katanya me-negaskan.

Sorotan utama pada pertan-dingan ini masih tetap akantertuju pada dua magnet sepak-bola, Lionel Messi dan CristianoRonaldo. Untuk kesekian kali-nya, keduanya harus saling berha-dapan untuk membuktikan kepa-da publik yang selalu mem-bandingkannya. Namun, tak adiljika menilai bahwa El Clasicohanya milik mereka berdua.

El Clasico edisi kali ini jugaakan menjadi ajang pertaruhankedua pelatih, Luis Enriquekontra Zinedine Zidane. Bagimereka, El Clasico bukan halasing. Keduanya sudah pernahmerasakannya saat aktif sebagaipemain. Enrique juga sudahmerasakannya sebagai pelatih.Namun, ini adalah yang pertamabagi Zidane dengan status pelatihkepala Madrid.

Untuk itu, pria asal Prancisakan menurunkan komposisipemain terbaiknya. Empat bek

sejajar, Dani Carvajal, Pepe,Sergio Ramos dan Marcelo akanmenjadi pengawal bagi kiperKeylor Navas di lini belakang.Mereka akan bahu membahuuntuk membendung ketajamanTrio MSN andalan Luis Enrique.Bukan pekerjaan yang mudahbagi Pepe dkk, namun bukanberarti tidak mungkin.

Ancaman dari trio MSN disa-dari betul oleh Navas. KiperMadrid itu menyebut ketiganyaharus diwaspadai penuh olehtimnya.”Saya tidak bisa bilangyang mana yang jadi ancamanlebih besar daripada lainnya.Kami harus respek kepada mere-ka semua. Kami harus meng-hadapi mereka semua denganserius. Kami harus tampil bagus.Kami punya talenta,” ujar Navasseperti dikutip dari Marca.

Duel ketat akan terjadi di linitengah. Ketangguhan Toni Krossmerajut serangan akan mendapattantangan dari Sergio Busquets.Sementara Luka Modric danCasemiro akan saling berebutpenguasaan bola dengan AndresIniesta dan Ivan Rakitic. Duel dilini tengah ini akan sangat me-nentukan jalannya pertandingan.

Sementara itu, untuk meng-hadang agresivitas Trio BBC,kubu Blaugrana akan mengan-dalkan kiper Claudio Bravo. Iaakan dibantu oleh empat beksejajar yang ditempati oleh DaniAlves, Mascherano, Gerard Piquedan Jordi Alba. Tak hanya fokusmenahan Trio BBC, empat pe-main ini juga diharapkan berperanaktif ikut membangun serangan,seperti ciri khas permainan Bar-celona selama. (h/san)

Akibatnya korban menga-lami luka bakar di bagian wajah,tangan kiri sebelah kanan danpaha bagian kiri dan kanannya.Korban langsung dilarikan keruang Surgikal Instalasi GawatDarurat (IGD) RSUP Dr. M.Djamil Padang oleh beberapawarga dan karyawan pangkasrambut tersebut.

Salah seorang saksi mataDewi (35) kepada Haluan me-ngatakan, awalnya ia melihatseorang wanita dan pria masukke tempat pangkas rambut ter-sebut. Namun tidak lama, iamendengar teriakan dari wanitatersebut.

“Awalnya saya melihat pe-rempuan tersebut biasa-biasa sajamasuk ke pangkas rambut ter-sebut. Namun tak berapa lama,saya mendengar pekikan yangamat keras disertai dengan baubensin yang menyengat. Seketikasaya dan beberapa warga yang lainlangsung berupaya menyelamat-kan wanita tersebut dengan me-nyiramkan air ke sekujur tu-buhnya,” ungkap saksi tersebut.

Dari pantauan Haluan d ilokasi kejadian, akibat kejadiantersebut ruas jalan di Jalan Kha-tib Sulaiman sempat macet totalkarena penasaran dengan keja-

dian tersebut, hingga sempatterjadi insiden tabrakan akibatsebuah motor yang berhentimendadak. Bau bensin dan bekasrambut pria masih berserakan ditempat tersebut.

Petugas sendiri baru datangke lokasi tersebut 15 menit usaikejadian dimana korban sendirisudah dilarikan oleh warga kerumah sakit. Di RSUP Dr. M.Jamil sendiri, korban langsungmasuk ke ruang instalasi bedahatau ruang surgikal dengan sepa-ruh badannya ditutupi dengankain pelindung dikarenakankondisi korban yang penuh lukabakar tersebut.

Sementara itu, dua orangputri korban yang bernama Shafa(16) dan Saski (9) yang datangke RSUP Dr. M. Djamil hanyabisa terlihat pasrah. Sesekalimereka tertegun dan terlihatSaski matanya berkaca-kaca.Menurut keterangan Shafa, iasendiri baru tinggal di KotaPadang.

“Sebelumnya kami tinggal diKota Bogor, baru beberapa bulanini kami pindah ke Padang kare-na mama berjualan beras disini,”tutur remaja perempuan tersebut.

Kepala Unit Reserse Krimi-nal (Kanit Reskrim) Polsekta

Padang Utara Ipda SH Sitoruskepada sejumlah awak mediamenyatakan bahwa saat inipihaknya masih melakukan iden-tifikasi terhadap kejadian ter-sebut.

“Kita belum tahu pasti apamotif dari Dona membakar diri-nya sendiri dengan bensin, kitamasih melakukan penyelidikanterlebih dahulu. Saat ini korbantengah dirawat intensif di RSUPDr. M. Jamil dengan kondisi lukabakar yang mencapai 80 persen.

Ditambahkan oleh Sitorus,saat pihaknya melakukan iden-tifikasi awal, mereka menemu-kan satu unit tas, satu unit sepatu,dan satu unit baju daster. “Kamimenemukan tas, baju, dan sepatuyang mana akan kami amankansebagai Barang Bukti (BB),”pungkasnya.

Terpisah, Pejabat PengelolaInformasi dan Dokumentasi(PPID) RSUP Dr. M. JamilGustavianof saat dihubungi Ha-luan membenarkan bahwakorban Dona Febrianti dirawatdi rumah sakit milik pemerintahtersebut. “Korban saat ini dirawatsecara intensif dengan luka bakarhampir di sekujur tubuhnya,” ujarpria yang kerap dipanggil PakNof ini. (h/mg-adl)

material batu yang dibawa oleharus air. Setidaknya ada tigajorong yang terkena luapan airbah ini. Yaitu Jorong LimoNiniek, Jorong Kasiek, JorongPadang Belimbing sementara Jorong Ujung Ladang saat inimasih terisolasi karena jalanyang menghubungkan ke jorongtersebut tertimbun longsor. Se-tidaknya ada 15 titik longsormenuju jorong tersebut.

“ Setidaknya, ada sekitar 1600jiwa yang tinggal di Jorong UjungLadang, yang kini masih ter-isolasi,” jelas Camat X KotoSingkarak, Irwan Effendi kepadaHaluan, Jum’at (1/4).

Disebutkannya, dari data se-mentara yang diterimanya diposko darurat bencana, untukjorong Limo Ninik ada sekitar 212rumah yang terdiri dari 979 jiwadan 247 KK terkena timbunanmaterial banjir bandang sertalongsor di 5 titik. Kondisi ini jugamengakibatkan sekitar 17 hektarsawah pertanian juga ikut teren-dam material banjir bandang.

Sementara untuk Jorong Ka-siak, ada sebanyak 92 Rumahyang dihuni oleh sebanyak 454Jiwa dan 108 KK dan 9 titiklongsor serta 32 hektar sawahterendam dan tertimbun ma-terial.” Meski tak ada korbanjiwa, namun saat ini kita belumbisa menghitung berapa kerugianyang alami akibat musibah ini,”kata Irwan.

Sementara terkait JorongUjung Ladang, masyarakat ber-

sama pemerintah nagari, camat,Polsek, BPBD dan Kodim 0309Solok masih berusaha mem-bersihkan material longsor de-ngan menggunakan peralatanseadanya.

“Kita saat ini butuh alat beratuntuk memindahakan materiallongsor dan membuka akses jalanmenuju daerah itu. Karena kalauhanya mengandalkan tenaga manu-sia sangat terbatas,” tambah Irwan.

Irwan menyebutkan, bencanaalam yang terjadi yang diawalisekitar pukul 23.30 WIB malamitu, praktis membuat warga takmampu berbuat banyak, karenaselain hujan turun cukup deras.PLN juga memadamkan aliranlistrik ke daerah itu, karena kabelinstalasi listrik yang ada didaerah itu tertimpa oleh pohontumbang di beberapa tempat.

“Banyak warga yang belumtidur sejak semalam, karena was-was akan bencana yang lebih besar.Kondisi malam yang gelap gulitamembuat warga juga tak mampuberbuat banyak,” ungkapnya.

Walinagari Sumani, Des-wandi menambahkan, banjirbandang juga merendam 51 hek-tar lahan sawah produktif dansatu unit sepeda motor. “Lahansawah warga yang terkena ben-cana banjir itu di antaranya 17HA, di Jorong Limo Niniek,32HA di Jorong dan 2 HA diJorong Padang Belimbiang,”ujarDeswandi.

Lebih jauh ia mengatakan,airmemangtelah surut,tetapi me-

ninggalkan lumpur bercampurbatu dan kayu. Saat ini petugasBPBD Kabupaten Solok,jajaranPolres Solok,Kota, TNI, danmasyarakat, bahu membahumembersikan lumpur yang ma-sih tersisa di rumah warga.

Sementara itu, tokoh mas-yarakat Koto Sani H. Syafri DtSiri Marajo memastikan, puncakbencana banjir bandang yangterjadi sekira pukul 00.30 Wibditengarai berasal dari bukitKemuning yang mengeluarkanair bah. Bukit yang sebelumnyamengalami retak dengan keda-laman hampir mencapai 30meter, tidak kuasa menampungcurahan hujan yang begitu lebatsepanjang kamis malam hinggajum’at dini hari. “ Sekitar pukulsetengah satu dinihari, aliran airdari Bukit Kemuning yang me-ngalir ke banda (kali) nagarimenjadi meluap,” ujar mantanketua DPRD Kab. Solok ini.

Bahkan kata Syafri, yangakrab disapa Angku Datuk ini,bencana ini merupakan yangterparah melanda kampung ha-lamannya sejak 60 tahun silam.Jalan-jalan yang biasanya men-jadi jalur lintas kendaraan masya-rakat, kini berubah menjadialiran air bercampur lumpur,batu dan potongan kayu yangmenganak sungai. “ Selama hi-dung di tampuah angok (sejaksaya hidup-red) inilah bencanaterparah yang melanda daerahini,” beber Ketua LKAAM Kab.Solok ini. (h/ndi/eri)

harga barang kebutuhan.“Jangan hanya ketika harga

BBM naik semuanya naik. Tapitidak pernah turun lagi,” pung-kasnya.

Ditambahkannya, Komisi IIakan siap mendengarkan alasanOrganda terkait tarif yang tidakturun tersebut. “Apakah karenaonderdil masih mahal atau kare-na yang lain,” paparnya.

Setali tiga uang dengan Sabra-na, anggota Komisi II DPRDSumbar, H. Bukhari Dt. Tuo jugasetuju dengan rencana pemang-gilan Organda ini. Menurutnya,langkah pemanggilan ini untukmendengarkan alasan Organdaterkait tarif yang tidak turunseiring turunnya BBM.

“Selain memanggil Organda,kita dari Komisi II juga renca-nakan akan turun ke lapanganuntuk menjaring aspirasi masya-rakat terkait harga barang yangtidak turun seiring harga BBMturun,” katanya.

Kenyataan saat ini kata Bu-khari, ketika harga BBM naikharga kebutuhan dan tarif ikutmerangkak naik. “Tapi, sebaliknyakenapa ketika harga BBM turunharga malah tetap,” pungkas po-

litisi dari fraksi partai PAN ini.Untuk diketahui, sekaitan de-

ngan turunnya harga BBM per 1April ini ternyata tidak mem-pengaruhi tarif angkutan barang danorang di Sumbar. Mengingat penu-runan ini dinilai tidak siknifikandengan harga suku cadang danfaktor penurunan tarif yang ada.

Ketua Organisasi AngkutanDarat (Organda) Sumbar, S BudiSyukur mengatakan, penurunanharga BBM tidak membuat tarifangkutan di Sumbar juga ikutturun. Baik itu tarif angkutanbarang maupun angkutan orangmasih akan berlaku tarif lama.

“Menurut kalkulasi kita diOrganda penurunan harga BBMitu tidak banyak, hanya 3 persensaja. Kalau kita lihat denganhitungan kita itu tidak mempe-ngaruhi tarif,” ungkapnya kepa-d a Haluan Kamis, (31/3) siangmelalui sambungan telepon diPadang.

Kondisi itu akan sangat ber-beda jika penurunan yang dilaku-kan memang siknifikan, makaakan diikuti dengan penurunantarif. “Kita punya beberapa faktoryang menjadi acuan kita untukmenurunkan tarif tersebut selain

harga BBM, salah satunya hargasuku cadang. BBM yang turunsementara suku cadang tetap,tentu ini juga menjadi pertim-bangan kita,” katanya.

Dari Kota Solok supir Ang-kot juga keberatan menurunkantarif dengan alasan penurunanharga BBM sangat kecil yaitu Rp500 per liter. Dengan penurunharga yang sangat kecil itu menim-bulkan kesulitan bagi supir ang-kot untuk menyesuaikan tariff.

Adi, supir Angkot jurusanpasar Solok-Payo ,di terminalAngkot,Jumat (1/4) mengakumasih akan menetapkan tariflama bagi calon penumpang,mengingat penurunan hargaBBM hanya ditetapkan dikisaranRp500 per/liter. Kalaupundipaksakan turun, penyesuainyaterasa sulit, dan itupun harusdidudukan dulu secara bersama.

“Sepanjang belum ada kepu-tusan dari pemerintah daerah,mungkin kami tetap memakaitarif lama. Lagipula penuru-nannya hanyalah Rp500, semen-tara kendaraan Angkot jurusan Pasar Solok – Payo umumnyaberbahan bakar solar,” kataAdi.(h/isr/eri)

Bagi Yul Arnis Datuak Ma-leka Nan Tinggi peran datuak saatini sudah mulai berubah. Selainperannya yang memudar karenaberbagai persoalan seperti ma-suknya datuak ke kalanganpolitis atau ke pemerintahan.Apa yang menjadi tugasnya akanberkurang. Karena datuak ataupenghulu adalah Raja dalamNegara, Katonyo didanga, panga-jarannyo dituruti, maanjuangjauah manggantuang tinggi”.

“Sebagaimana kita ketahuiDatuk merupakan gelar adattertinggi di Minangkabau, se-seorang ketika sudah diangkatmenjadi datuk oleh suku ataukaumnya ditempatkan pada posi-si yang terhormat dan mempu-nyai tanggung jawab yang cukupbesar terhadap anak kemenakan/kaumnya. Sebagai pemimpinadat, seorang Datuk jamaknyatentu harus mengetahui danmengerti serta memahami nilai-nilai adat. Layaknya ulama yangjuga harus paham akan nilai-nilaiagama,”paparnya.

Ia menambahkan, jumlahdatuak di Sumbar mencapai 63ribu lebih dan di Agam sebanyak4.010 datuak dari 18 suku. Po-pulernya seorang datuak tidakdilihat dari sarjana, tetapi sejauhmana dia paham tentang adatnya,paham dengan perannya sebagaipemimpin adat. Seorang datuakdalam masyarakat Minangkabausebenarnya bukanlah sembarangorang, tetapi adalah orang-orangpilihan. Untuk bisa diangkatsebagai seorang datuak harusmemenuhi beberapa kriteria danpersyaratan yang melekat padadiri orang bersangkutan. Artinya,syarat-syarat seorang datuak itutidak ditentukan oleh syarat-syarat sebagaimana adanya padapemimpin formal (pemerin-tahan).

Seseorang untuk diangkatmenjadi datuak untuk memim-pin kaumnya harus terdapatbeberapa sifat dan martabatseorang datuak. Budi yang baikdan bicaranya yang halus meru-pakan sisi yang tidak bisadiabaikan dari sosok seseoranguntuk bisa diangkat menjadi

datuak di kaumnya.“Selain sebagai pemimpin

adat, seorang datuak mempunyaitugas paripurna dalam kaumnya,mulai dari mengurus masalahperkawinan, perceraian, perse-lisihan, mengelola harta pusaka,mendidik dan membina sertamembantu menafkahi sanakkemenakannya. Saya saja diLKAAM Agam sudah mela-kukan bedah rumah untuk kaumsaya,”tegasnya.

Dengan latar belakang itupulalah, kata Yul Arnis DatuakMaleka Nan Tinggi LKAAMAgam ingin bekerja sama denganHarian Haluan untuk mengupastuntas tentang adat Minangkabau.Harian Haluan yang memilikirubrik khusus tentang Minang-kabau akan mengupas tuntastentang LKAAM di tengahmasyarakat, khususnya LKAAMAgam. Selain itu, LKAAM lem-baga yang diikat dengan peme-rintahan akan menyampaikanapa yang menjadi masalah adatdan masalah di kaum.

“Harian Haluan akan meng-hubungkan LKAAM dengannagari, Bundo Kanduang, MUI.Sebab, LKAAM di Agam masuksebagai salah satu MusyawarahPimpinan Kecamatan (Mus-pika),”urainya.

Selain itu Datuak, BundoKanduang, MUI akan menulistentang adat di media HarianHaluan. Ini bisa menjadi tukarpikiran antar Datuak di Agam.Dengan harapan ilmu dan penge-tahuan Datuak bertambah, se-hingga bisa memimpin kemena-kannya, sesuai dengan falsafahadat Minangkabau Anak Dipang-ku Kemenakan Dibimbiang,Urang Kampuang Dipateng-gangkan.

Sementara itu, PemimpinUmum Harian Haluan Zul Effen-di, mengatakan apa yang diresah-kan oleh LKAAM Agam men-jadi kewajiban bagi Harian Ha-luan untuk menjawabnya. Sebab,Harian Haluan tidak hanya peru-sahaan yang menjalankan fungsibisnis semata, tapi juga melak-sanakan fungsi ideal pers, salahsatunya mengedukasi publiknya.Apalagi Harian Haluan memilikimotto “mencerdaskan kehi-dupan masyarakat.”

“Kami menyambut baik ker-jasama ini. Insya Allah, HarianHaluan bersama LKAAM danNinik Mamak kita, berkomitmenuntuk melestarikan nilai-nilailuhur adat Minangkabau melaluiberbagai artikel dan berita seputaradat Minangkabau di surat kabarini,” ujar Zul Effendi.(h/ows)

aktifitas pengurus rangkap itu,yakni, Pasal 40 UU No 3 Tahun2005 tentang Sistem Keolah-ragaan Nasional, Pasal 56 ayat 1-4 PP No 16 tentang Penyeleng-garaan Olahraga, SE MendagriNo 800/2398/SJ tanggal 26 Juni2011, SE KPK No B-903/01-15/04/2011 tanggal 4 April 2011serta hasil yudisial review MK No27/PPU-V/2007 jadi acuan suratdari Mendagri itu. Sebagai ca-tatan, di tubuh KONI Sumbarterdapat pejabat dan PNS sepertiyang disebut dalam konsideranaturan tersebut, termasuk KetuaUmum Syahrial Bakhtiar yangWR III UNP.

Menanggapi ini, KetuaUmum KONI Sumbar SyahrialBakhtiar mengatakan menunggukeputusan rapat seluruh KONIdengan KONI pusat.

“Surat edaran (Mendagri)tersebut juga sudah masuk keKONI pusat. Namun belum diba-has. Saya sendiri masih menung-gu pembahasannya oleh KONIpusat. Untuk kapan pembaha-sanya masih belum jelas. Tidakhanya di Sumbar saja yang terjadiseperti itu,”ujar Ketua KONISumbar Syahrial Bakhtiar yangdihubungi kemarin.

Kata Syahrial jika memangharus mundur saat ini, ia meng-khawatirkan akan menggangupersiapan tim PON Sumbar.PON sendiri akan digelar padabulan September mendatang.“Jika harus mundur tentunya akan

digelar Musdaprov luar biasa.Berapa lama waktu yang termakanuntuk pergelaran Musdaprovtersebut,”jelasnya lagi.

Selain itu dirinya juga me-ngatakan, jika masa kepengu-rusan habis enam bulan sebelumPON maka akan diperpanjang.“Banyak hal yang harus sayapertimbangkan jika mundur saatini,”ujar Syahrial.

Hal senada juga diungkapkanoleh Wakil Ketua DPRD Sumbar,Arkadius, kalau Ketua KONISumbar jangan diganti saat ini.sebab akan bisa menggangupersiapan Sumbar menuju PONmendatang. “PON sudah makindekat. Sebaiknya jangan dulu di-ganti Ketua KONI Sumbar,”jelasnya.

Jika memang harus bergantisaat ini menurutnya bisa menjadialasan jika Sumatera Barat gagaldi PON mendatang. Sebabmenurut Arkadius PONbukanlah ajang jalan-jalannamun sebagai ajang untukmencari prestasi.

“Jika diganti saat ini, bisa sajamenjadi kambing hitam sean-dainya nanti Sumatera Baratgagal pada PON nanti. Menurutsaya kepengurusan sekarangharus dipertahankan ,”ungkapArkadius yang juga pernah men-jadi pengurus KONI ini.

Dalam surat Mendagri itu,beberapa daerah yang pengurusKONI-nya rangkap jabatan dise-but dengan jelas oleh Mendagri

Tjahjo Kumolo. Daerah itu diantaranya pengurus KONI Pro-vinsi Aceh, Lampung, Banten,Papua Barat dan Papua.

Pada pengurus KONI di pro-vinsi tersebut, Ketua Umumnyaada yang dipegang langsung olehgubernur, seperti Lampung, Pa-pua Barat dan Papua. Sementarauntuk Ketua Umum KONIAceh, diemban oleh Wakil Gu-bernur.

Khusus untuk pengurus KO-NI Provinsi Lampung, diperki-rakan akan menghadapi tekananpaling besar menyusul personaliakepengurusannya banyak diisioleh pejabat publik dan struk-tural, seperti posisi Waketum Iyang dipegang oleh KadisporaProv. Lampung, Waketum III danIV yang dipegang oleh anggotaDPRD Prov. Lampung dan posisibendahara umumnya yang di-pegang oleh Kadishub Prov.Lampung

Selain itu, untuk posisi dibawahnya, seperti kepala bidang,beberapa pos juga diisi olehpejabat, mulai dari pos kepalabidang pembinaan hukumolahraga yang diemban oleh PRIII Universitas Lampung, Waka-bid organisasi dan hubunganantar lembaga yang diisi olehanggota DPRD Prov. Lampungserta Ketua dan Wakil BidangDana dan Usaha yang diisi olehKadis Pertambangan dan anggotaDPRD Prov.Lampung. (h/isr/san)

Pengurus ..................................... Dari Halaman. 1

Memperkenalkan......................... Dari Halaman. 1menit dari Bandara InternasionalMinangkabau, serta berdekatandengan pusat perbelanjaan(Basko Grand Mall) dan pusatpemerintahan sehingga menjaditempat terbaik untukmengadakan segala kegiatanMICE; seperti seminar,konferensi, pertemuan bisnis,dan pameran.

Premier Basko Hotel mena-warkan berbagai ruang perte-muan dengan beragam ukuranyang fleksibel, lengkap denganperalatan audio-visual yang kom-prehensif. Premier Basko Hotelmemiliki 9 (sembilan) jenisruangan* pertemuan dan kon-ferensi yang mampu menampung

hingga 800 peserta.Untuk pertemuan bisnis ska-

la kecil yang lebih nyaman,Premier Basko Hotel menye-diakan Executive Boardroom,sementara untuk acara yangberskala lebih besar PremierBasko Hotel menyediakan Ball-room yang dilengkapi denganarea pameran yang cukup luas.

Segala pengaturan dan kebu-tuhan Anda akan dibantu olehtim banquet yang berpengala-man. Ruang pertemuan PremierBasko Hotel memiliki desainruangan bergaya minang-mo-dern, mewah serta memilikikeistimewaan view sungai, gu-nung dan laut Kota Padang yang

indah.Tim Premier Basko Hotel

telah berpengalamanan dalammengorganisir berbagai acaraseperti seminar, pameran, loka-karya, konferensi, pertemuandewan, konferensi pers, sesipelatihan maupun peluncuranproduk, karena tujuan dari timmanajemen Premier Basko Ho-tel adalah memastikan harapansetiap klien terpenuhi. Hal inilahyang membuat Premier BaskoHotel terus dipercaya menjadituan rumah dibeberapa acaranasional yang diadakan diSumatera Barat.(*)

LKAAM Agam dan Harian Umum Haluan untuk periode ke depan akan saling bekerjasamadalam bidang publikasi, sosialisasi dan pelestarian adat Minangkabau. Kedua belah pihakdiwakili Ketua LKAAM Agam Yul Arnis Datuak Maleka Nan Tinggi dan Pemimpin UmumHaluan Zul Effendi saat penandatanganan naskah kerjasama tersebut di Kantor Haluan,Padang, Jumat (1/4). OSNIWATI

Page 8: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayat

8 Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H Pendidikan

Rumah TIA, Dorong Kemandirian ABK

Jujur Menjadi Kunci Utama Penilaian UNPADANG PARIAMAN, HALUAN— Nilai Ujian Nasional (UN)bukan syarat mutlak untukkelulusan siswa. Tetapi penilaiutama dalam UN adalah IndeksIntegritas Ujian Nasional (II-UN)dari peserta ujian.

“Penilai II-UN ini merupakan penilaikejujuran dari siswa dalam menghadapisoal-soal ujian,” ujar Ketua PelaksanaUN Padang Pariaman, Yarnizen kepadaHaluan, kemarin (1/4).

Dengan berubahnya pradigma penilaiUN tahun ini aku Yarnizen, akan mampumengurangi peserta UN berperilaku yangtidak-tidak dalam menghadapi UN.Seperti, menyontek ataupun mencarikunci-kunci soal yang bocor.

Berubahnya sistem ini menurutYarnizen, juga memberikan kepercayaandiri pada peserta UN dalam menghadapiujian. Untuk itu Yarnizen mengingatkan,agar peserta UN tidak terpengaruhdengan informasi-informasi yang salahdalam menghadapi UN. Seperti adanyakunci-kunci soal yang bocor, atau mec-nontek pada siswa lain.

“Nilai UN bukan syarat mutlakuntuk lulus, tapi nilai UN memang syaratuntuk melanjutkan ke jenjang pendidikanyang lebih tinggi,” katanya.

Komisi V DPRD Sumbar menilai,meski UN tidak lagi menjadi penentukelulusan namun siswa diharapkan tetapmenjaga integritas saat UN berlangsung.Jangan jadikan hal tersebut untuk berbuatcurang demi nilai yang lebih tinggi.

“Pihak sekolah juga diminta untukmenjaga integritas dan tidak membantusiswa, apakah saat ujian atau pun denganmemberikan nilai yang sebenarnya tidaklayak diberikan kepada siswa tersebut,”kata anggota DPRD Sumbar Komisi VHidayat.

Komisi V DPRD nantinya juga akanmelakukan pantauan langsung ke lokasiUN untuk melihat langsung proses UN.“Dengan pantauan langsung akan mem-berikan gambaran kepada kita mana yangharus diperbaiki dan mana yang harusdibenahi lagi untuk proses UN yang lebihbaik ke depannya,” ujar politisi dari partaiGerindra itu.

Hal senanda juga disampaikan Mar-lina Suswati yang juga dari Komisi VDPRD Sumbar ini. Menurutnya, dengansistem UN yang baru saat ini diharapkanbukan menjadi ajang malas-malasan bagipeserta UN, karena UN saat ini tidak lagimenjadi penentu.

Komisi V kata Marlina juga telahmemanggil pihak sekolah agar tidakbermain dalam UN dengan memper-mudah siswa atau memberikan nilai yangbagus-bagus. (h/ded/ isr)

Disdik Solsel Sediakan248 Pengawas UNSOLSEL, HALUAN — Kepala DinasPendidikan Solok Selatan (Solsel) FidelEfendi mengatakan jika pengawasan UjianNasional (UN) 2016 tingkat SekolahMenengah Atas (SMA) sederajat meng-gunakan sistem silang penuh dan menyedia-kan sebanyak 248 orang pengawas.

“Dengan sistem silang penuh ini tidakada guru disatu sekolah mengawasi ujianpara siswanya sehingga kualitas hasil UNlebih baik serta kejujuran dalam UN lebihterjamin,” kata Fidel, Jumat (1/4).

Sedangkan, untuk tenaga pengawas UNbagi tingkat SMA serta Madrasah Aliyah(MA) yang akan dilaksanakan pada 4-7 April2016 sudah disediakan sebanyak 178 orangdari berbagai sekolah. Untuk pengawas diSekolah Menengah Kejuruan (SMK) telahdisediakan pengawas sebanyak 70 orang.

“Kita berharap dengan sistem ini makakualitas pendidikan di Solsel semakin baikserta kejujuran juga menjadi keharusan bagisiswa serta guru,” katanya. Harapannya,siswa SMA sederajat yang sudah lulus terusmelanjutkan pendidikan ke perguruantinggi.

Untuk siswa yang tidak mampu, tidakusah kuatir sebab banyak beasiswa yangdisediakan oleh pemerintah jika ia ber-prestasi. “Saat ini biaya tidak lagi menjadialasan bagi siswa untuk melanjutkanpendidikan karena banyak beasiswa yangsudah disediakan pemerintah sehinggamereka hanya perlu belajar sungguh-sungguh dan mendapat prestasi yang ba-gus,” katanya.

Selain itu, di Solsel juga sudah adaAkademi Komunitas tanpa biaya yang bisadimanfaatkan oleh lulusan SMA sederajatuntuk melanjutkan pendidikan. Ia menam-bahkan, pada 2015 Solsel mendudukiperingkat tujuh untuk siswa yang melanjut-kan pendidikan ke perguruan tinggi.

“Setiap tahun jumlah siswa yang masukperguruan tinggi mesti bertambah supayapendidikan generasi penerus tidak hanyaterhenti di jenjang SMA,” katanya.

Sementara itu Wakil Ketua DPRDSolsel, Armen Syahjohan mengatakan, jikapemerintah jangan hanya mementingkanberapa banyak siswa yang lulus tetapi jugadengan kualitas pendidikannya.

“Kita harus terus memotivasi siswauntuk belajar lebih baik lagi serta merekaberkeinginan melanjutkannya kejenjangyang lebih tinggi,” katanya. (h/jef)

SMPN Koto Baru Latih Siswa Salat Berjemaah

Laporan:RIKI YUHERMAN

SAWAHLUNTO, HALUAN— Kehadiran yayasan danSekolah Luar Biasa RumahTia (SLB Teraphi Initiativeand Action) sangat dirasakandampaknya oleh para orangtua yang memiliki anak yangberkebutuhan khusus. Di-mana semenjak didirikannyaRumah TIA itu, para orangtua melihat perkembanganyang signifikan terkait ke-mandirian anak-anaknya.

Tidak saja memberikanpendidikan formal bagi AnakBerkebutuhan Khusus (ABK),SLB Rumah TIA saat ini jugamemberikan terapi motorikdan sensorik yang mendukungpertumbuhan anak.

Salah seorang ibu yangmemiliki anak berkebutuhankhusus Rina Yanti (34) ke-pada Haluan Jumat (1/4)mengungkapkan, kehadiranrumah TIA ini sangat dirasa-kan dampaknya dalam mem-bina kemandirian anaknyayang menderita autisme se-menjak lahir. Melalui terapidi Rumah TIA anaknya telah

mampu mandiri seperti pu-lang ke rumah tanpa diantar,sudah bisa berkomunikasiumum secara lancar, dan su-dah mulai bisa kontak denganlingkungan dan orang lain.

“Pendidikan dan terapiyang dilakukan di rumah TIA,berhasil menjadikan anakkami mandiri, sudah mampumengerjakan tugas-tugas se-perti anak normal lainnya,kendati tidak sepenuhnya.Yang kami rasakan rumah iniberhasil dalam mendidikanak anak yang istimewa inimelakukan hal bagi dirinyasendiri,” kata Rina.

Jika sebelumnya sebut Rina,anaknya ini asik dengan dunianyasendiri, setelah melakukan terapidan pendidikan di rumah TIA,anaknya lebih mudah dibawa ber-komunikasi, dan mampu mem-pertajam keistimewaanya dibidang seni, sehingga putrapertamanya itu mampu memain-kan alat musik dengan baik.

“Kuncinya selain terapi,lingkungan juga harus mampumenerima kondisi yang adapada anak ABK, orang tuaharus berlapang dada dantidak malu memiliki anakseperti itu,” katanya.

Sementara itu Kepala SL -

B Rumah TIA Indah Pur-wanti Mugianti, SPd kepadaHaluan menyebutkan, saat iniRumah TIA memiliki siswasebanyak 56 orang yang terdiridari berbagai anak berkebu-tuhan khusus seperti autsime,hiperaktif, tuna grahita, tunarungu dan lainnya. RumahTia juga didukung oleh empatorang tenaga pendidik dandatu orang terapis kesehatan,yang juga dilengkapi denganbeberapa alat fisioteraphiberteknologi canggih. Dalampengajaran, Rumah TIA tidakmemfokuskan kepada aka-demik saja namun lebih padapengembangan kemandiriananak, dan keterampilannya.

Menurut Indah, RumahTia ini hadir untuk meme-nuhi kebutuhan karena telahtersdianya kelompok belajaranak yang telah memasukiusia sekolah, selain itu jugauntuk menunjang keman-dirian ABK, dalam mencip-takan anak-anak istemewa inimenjadi anak yang hebat.

“Intinya orang tua tidakboleh malu menyekolahkananak yang difabel itu, kepe-dulian orang tua dan ling-kungannya akan dapat me-numbuhkan kemandirian me-

reka. Kendati mereka isti-mewa kita harus memper-lakukannya seperti anak nor-mal lainnya, sehingga ia mam-pu menjadi anak yang man-diri,” ungkapnya.

Indah mengimbau, bagi

orang tua yang memiliki ABKagar tidak menutup diri, danmemberikan hak atas pendidi-kannya, sehingga bisa menyiap-kan masa depan yang lebih baikbagi anak anak yang berke-butuhan khusus tersebut. ***

SALAH satu aktivitas Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di Sekolah RumahTIA, Jumat (1/4). RIKI YUHERMAN

DHARMASRAYA, HALUAN— Untuk membentuk karak-ter siswa siswi, SMPN 2 KotoBaru melakukan salat ber-jemaah setiap harinya di mas-jid sekolah.

“Kita setiap hari di bawahbimbingan guru pendamping,para siswa dan siswi melak-sanakan Salat Zuhur berjema-ah,” ungkap Kepala SMPN 2Koto Baru, Arnedi, SPd,kepada Haluan di sekolahnya,beberapa waktu lalu.

Dijelaskannya, kegiatankeagamaan salat berjemaahsangat penting dilaksanakan,

karena dari sekolah dibentukkarakter peserta didik, yangmana diharapkan kegiatan po-sitif itu dapat diaplikasikan dirumah dan selanjutnya ke ting-kat sekolah yang lebih tinggi.

Dalam kegiatan Salat Zu-hur berjemaaah ini katanya,guru pembimbing bahkankepala sekolah juga mem-berikan semacam kultumterhadap para siswa.

“Diberikan arahan sepu-luh, satu atau dua tentu akanmasuk ke dalam memorinya,”imbuh Arnedi.

Selain itu, pembina OSIS

juga mendorong siswa dansiswi untuk melaksanakanSalat Dhuha maupun salatsunat lainnya. “Mudah-muda-han upaya yang dilakukansekolah ini akan dapat mem-bentuk karakter anak anakdan membawa ke arah yanglebih baik,” tukuk Arnedi.

Kegiatan kegiatan sema-cam ini katanya, didorongdengan rawannya tingkat ke-nakalan remaja, apalagi SMP-N 2 Koto Baru tidak jauh dariwilayah perbatasan Jambi dansangat rawan peredarannarkoba. (h/mdi)

PARA siswa dan siswi SMPN 2 Koto Baru sedang melaksanakan Salat Zuhurberjemaah di masjid sekolah tersebut di bawah bimbingan guru pendamping dankepala sekolah. MARYADI

SDN 13 Sitiung Ubah Lingkungan SekolahDHARMASRAYA, HALUAN —Se-kolah Dasar Negeri (SDN) 13 Ke-camatan Sitiung saat ini sedangberbenah, mengubah lingkungansekolah ke arah yang lebih asri dantertata rapi.

Kepala SD Negeri 13 Kecama-tan Sitiung, Suhaibah, SPd menga-takan, setahap demi setahap mela-kukan berbagai pembenahan baik didalam maupun di luar. Hi-nggasekarang sekolah yang dipimpinnyabanyak mengalami kemajuan, begitupula di ruang kepala sekolah mau-pun di ruangan guru yang sudahterlihat lebih rapi. Kemudian ren-cana program sekolah selanjutnyayang telah diprogramkan akan segeradirealisasikan.

“Setelah perawatan gedung se-

kolah, pembenahan ruang guru, se-lanjutnya akan dilakukan menam-bah penghijauan, dan meningkatkanpenataan lingkungan sekolah,” ucapSuhaibah di Kenagarian SungaiDuo, tempat sekolah ini berdiri.

Menurutnya, dalam pengem-bangan pendidikan di sekolah sudahberjalan sedikit demi sedikit se-bagaimana yang diharapkan, walau-pun tidak terlalu menonjol di bidangprestasi. Namun demikian upayauntuk meningkatkan kualitas mutupendidikan terus dilakukan bersamapara guru yang ada di sekolah ini,baik dalam metode penyampaianmateri pelajaran, maupun denganmenggunakan media pembelajaran.

“Terkait dengan peningkatanmutu, kami bersama para guru terus

berupaya untuk memberikan pela-yanan pendidikan yang terbaik ke-pada siswa yang kami awali denganpenerapan disiplin bagi dewan guru,dan dalam memberikan materi pe-lajaran secara maksimal,” ujarnya.

Hasil dari pantauan Haluan disekolah tersebut, lingkungan sekolahtampak bersih, rapi dan tertatadengan baik, dan pemanfaatan lahankosong dengan ditanami berbagaitanaman yang menguntungkan se-perti bunga, serta tanaman hijaulainya tepat di samping pintu ger-bang masuk, menambah keasrianlingkungan sekolah tersebut. Selainitu, warga sekolah juga memanfaat-kan lahan di belakang sekolahdengan menanam tanaman yangbermanfaat. (h/mdi)

UBAH TAMPILAN — SDN 13 Kecamatan Sitiung, Kabupaten Dharmasraya sedang berusaha mengubah lingkungannya menjadi lebih tampak asridan tertata. Hal ini tentu akan membuat siswa nyaman di sekolah. MARYADI

Kantin SD BentengBebas Bahan PengawetBUKITTINGGI, HALUAN—Kantin SD 01Benteng Pasar Atas Bukittinggi mendapatpiagam penghargaan dari BPOM ProvinsiSumbar tahun 2015, karena menjualmakanan dan minuman bebas dari bahanpengawet.

Kepala SD 01 Benteng Pasar AtasBukittinggi Mulyadi, S.Pd mengatakan,semua makanan dan minuman yang dijualdi kantin sekolah sudah diperiksa olehBPOM Provinsi Sumbar pada tahun 2015.Dan dinyatakan makanan dan minumanyang dijual di kantin sekolah bebas dari zatberbahaya.

“Pemasok makanan ke kantin sekolah,semuanya kita panggil terlebih dulu. Kitaminta kepada mereka agar makanan yangdijual harus bebas dari bahan pengawet danminyak jelantah,” ujar Mulyadi.

Selain itu katanya, cara memasakmakanan haruslah dengan benar dan bahanyang dimasak harus aman untuk dikon-sumsi, Sebelum dijual supaya aman ma-kanan itu harus dikemas dalam kemasan.

Ia mengakui, masih ada siswa-siswa yangmembeli makanan di luar sekolah. Untukmengantisipasi hal tersebut pihak sekolahmemberikan sanksi atau teguran kepadasiswa yang ketahuan belanja di luar sekolah.

“Kita juga sudah membuat surat kepadaKepala Sat Pol PP dan Dinas PerhubunganKota Bukittinggi, agar melarang orangberjualan di luar pagar sekolah karenaselain memacetkan lalu lintas. Makanan danminuman yang dijual juga diragukan ke-higenisannya,” ungkap Mulyadi.

Sementara itu, Kepala DiskoperindagBukittinggi, M Idris mengatakan, untukpengawasan barang beredar di Bukittinggi,Diskoperindag melakukan pengawasan duakali seminggu melalui Bidang Perdagangan.Pengawasan barang dan produk beredar itudilakukan di sejumlah pasar tradisional danpusat-pusat perbelanjaan.

Dari hasil pengawasan yang dilakukan,jika ditemukan barang ataupun produk yangtidak aman dikosumsi dan digunakan, makaDiskoperindag membentuk tim khususuntuk melakukan razia terhadap barang yangdijual oleh para pedagang tersebut.

Menurut Idris, dari hasil pengawasanyang dilakukan 6 bulan yang lalu, memangada sebagian kecil produk makanan yangditemukan tidak aman dikosumsi,diantaranya kerupuk nasi, bubur delimayang mengandung zat pewarna dan garamyang tidak beryodium. Barang barangtersebut langsung disita oleh timpengawasan.

“Dari hasil pengawasan di lapanganyang dilakukan baru baru ini, belum adaproduk dan barang yang kita temukan itutidak aman dikonsumsi. Jika pun adaditemukan barang tersebut akan kita sita,”ujar M.Idris. (h/ril/tot)

Page 9: Haluan 02 April 2016

PADANG

www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

9Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Januari-Maret 2016

Jumlah Pemohon Paspor 7.304 Orang

17 Orang Terjaring Razia Pekat

PADANG, HALUAN — Budaya masyarakatIndonesia yang suka bepergian ke luar negeriternyata berdampak juga terhadappengurusan paspor.

Terbukti, baru tiga bulandi tahun 2016 ini (Januari-Maret), jumlah pemohonpaspor di wilayah Kantor

PADANG, HALUAN — Sa-tuan penegak peraturan dae-rah (perda) Satpol PamongPraja Padang melakukan ope-rasi pemberatasan penyakitmasyarakat (pekat) di tempat-tempat yang biasanya dija-dikan pasangan muda-mudiberduaan di tempat yang ge-lap pada Kamis (31/3) malamsekira pukul 20.00 WIB.

Sebanyak 17 orang yangterdiri dari 10 orang perempuandan lima laki-laki diamankanpetugas di dua lokasi berbeda,Batu Grip Pantai Padang, Pon-dok, dan kawasan Banjir Kanalbelakang kampus UPI yangterkenal gelap gulita karenalampu penerangan yang rusak.

Bahkan, tidak hanya me-ngamankan pasangan yang

berduaan di tempat yang ge-lap, petugas juga mengge-landang dua orang laki-lakiyang kedapatan menghisaplem jenis Banteng. Kedua priayang bernama Farid (25) danLeo (13) langsung digiringoleh petugas ke Mako SatpolPP Kota Padang.

Ironisnya, dari pengakuanFarid, ia mengajak Leo yang

masih belia tersebut untukmenghisap lem. “Saya menga-kui mengajak yang Leo untukmenghisap lem bang,” akuinya.

Kasatpol PP Kota Padang,Firdaus Ilyas mengatakan,bahwa dalam waktu dekat posjaga di sepanjang batu gripyang akan ditempati olehpersonilnya akan segera sele-sai dalam waktu dekat.

“Tentu kita tidak harapkanlagi masih ada juga yang ber-duaan di tempat yang gelap.Silahkan berpacaran, akantetapi jangan di tempat yanggelap. Kami juga sudah me-minta instansi terkait agarmemberikan penerangan yangcukup di tempat keramaianagar tidak disalahgunakan,”tuturnya. (h/mg-adl)

Dasawisma MelatiLima Dinilai SumbarPADANG, HALUAN — Dasawisma Melati LimaKompleks Permata Biru, Blok B SinggalangKelurahan Batang Kabung Ganting KecamatanKoto Tangah, Padang dinilai tim lomba da-sawisma tingkat Sumatera Barat, Jumat (1/4).

Rencananya dasawisma tersebut dinilaipada 22 Maret lalu, namun karena bencanabanjir besar saat itu, akhirnya penilaianurung dilaksanakan.

Penilaian itu dihadiri Ketua TP PKKSumbar, Ny Nevi Irwan Prayitno. Dirinya da-tang bersama Ketua TP PKK Kota Padang, NyHarneli Mahyeldi. Juga tampak hadirSekretaris Daerah Kota Depok Harry Prihanto.

Ny Nevi Irwan Prayitno mengapresiasisemangat pengurus dasawisma Melati Lima.Meski baru saja dilanda banjir, tetapisemangat untuk juara tidak pernah surut.

Dikatakan Nevi, sebanyak 12 daerahmasuk dalam radar penilaian dasawisma.Namun, Nelvi mengakui bahwa hingga kinibaru empat daerah yang dikunjungi,termasuk dasawisma Melati Lima.

“Ini merupakan dasawisma keempat yangdikunjungi, semoga dengan musibah banjiryang terjadi di sini membuat kita sabar,tawakal dan menjadi rahmat,” sebutnya

Pada kesempatan itu, Nevi jugamenyebut bahwa dasawisma menjadi bagianyang tidak bisa terpisahkan dari PKK.Dasawisma merupakan miniatur PKK yangdirealisasikan dalam kelompok organisasiyang terdiri dari 10 sampai 20 kepala kelu-arga dalam satu wilayah RT yang diketuaiseorang ketua.(h/ows)

PANTAI LEGENDA—Pantai Air Manis adalah

salah satu tempat wisata diPadang yang paling

terkenal. Pantai ini terkenaldengan legenda Malin

Kundang dan dipercayasebagai bukti bahwa

legenda tersebut benar-benar nyata. IST

Polresta Temukan 55 Kasus Narkoba

WALIKOTA Padang Mahyeldi Ansharullah berfotobersama dengan Ibu PKK Kota Padang HarneliMahyeldi dan tim penilain dari provinsi dalam penilaiandasawisma Melati lima.

Imigrasi Kelas 1 Padangsendiri sudah mencapai 7.3-04 orang.

Menurut Kepala Kantor

Imigrasi (Kakanim) Kelas 1Padang, Esti Winahyu Nur-handayani, kepada Haluanmengatakan bahwa jumlahpemohon paspor yang me-ningkat terjadi pada bulanFebruari dengan jumlah pe-mohon mencapai 2.601 orang.

“Pada bulan tersebut,jumlah pemohon pasporcukup meningkat, salah satu

faktornya adalah pelaksanaanibadah haji,” kata Esti.

Lebih lanjut Esti me-nambahkan bahwa biasanyawarga Sumatera Barat yangberada di wilayah kerjaImigrasi Kelas 1 Padangyang mengurus paspor, khu-susnya di Kota Padang pa-ling banyak menjadikanMalaysia dan Singapura

sebagai destinasi tujuanutama wisata.

“Bukan hanya semataingin merantau, karena ke-banyakan orang SumateraBarat ini menetap di duaNegara (Malaysia dan Si-ngapura, red) tersebut dankeluarganya yang tinggal diSumatera Barat berbon-dong-bondong untuk pergi

kesana. Apalagi sekarangbiaya tiket perjalanan dariPadang ke Malaysia itu sen-diri sangatlah murah diban-dingkan jika ke Jakarta,”ungkapnya.

Terkait jumlah pemohonpaspor pada bulan April ini,Esti memprediksi jumlahpemohon paspor akan cen-derung stabil di angka 2.500

pemohon. “Kita bisa lihat, dibulan April tahun ini tidakada tanggal merah selain hariMinggu, saya rasa cenderungstabil seperti bulan Januaripada angka 2.295 pemohondan 2.408 pemohon padabulan Maret, meskipun adakemungkinan jumlah pemo-hon paspor menurun,” tu-tupnya. (h/mg-adl)

PADANG, HALUAN— SelamaJanuari- Februari 2016, tercatat55 kasus narkoba di PolrestaPadang dengan jumlah te-rsangka 68 orang. Termasukdiantaranya tiga tersangkaperempuan pemakai shabu.

“Sedangkan total pema-kaian ganja sebanyak 10 ons 95,3gram dan shabu 66,45 gram,”

ujar Kasat Reskrim Narkoba Polresta Padang Kompol DaengRahman pada Haluan, kemarin.

Ia menuturkan pada bulanJanuari sebanyak 26 kasusdengan jumlah tersangka 34orang. Bulan Februari 29kasus, tersangka 34 orangdengan temuan 8 ons, 22 gramganja dan 26,74 gram shabu,

Kamis (31/3).“Untuk rekap di bulan Ma-

ret ini kami masih melakukanpenghitungan. Pasalnya, peng-hitungan rangkapan data inibiasanya kami lakukan padaakhir-akhir bulan,” tutur Daeng.

Ditambahkan mantan Ka-polsek Pauh ini pihaknya tidakada menangkap pelaku pere-

daran narkoba jenis ekstasi.“Namun selama tiga bulan inikami belum ada meringkuspelaku yang terlibat dalamperedaran narkoba jenis piltersebut,” ungkapnya.

Sesuai intruksi presiden saatini seluruh unsur dan instansiterkait wajib terlibat dalampemberantasan narkoba atau

yang disebut operasi berantassindikat narkoba (Bersinar) yangdimulai dari 21 Maret hingga 19April 2016 mendatang.

Daeng mengimbau agarseluruh jajaran dan instansiterkait pro aktif dalam pem-berantasan baik pelaku danperedaran barang haram ter-sebut.((h/mg/ina).

Page 10: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

10 PadangSabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Mediasi Gagal

Dosen STIA LPPN Gugat Pihak Yayasan

Panti Asuhan Annisa

Berharap Izin Operasional Pemko

Libatkan AyahMendidik AnakPADANG, HALUAN—Banyak persoalananak yang mencuat saat ini sehingga bisadiatasi dengan memberikan perhatiankhusus oleh orangtua.Anak perlu disiapkansecara maksimal sejak dini dalam meng-hadapi persaingan percaturan dunia kedepannya.

Hal itu terungkap dalam sosialisasi BinaKeluarga Balita (BKB) holistik integratifbagi pengelola/kader BKB se-Kota Padangdi Hotel Padang, Kamis (31/3) lalu.

Kepala Badan Pemberdayaan Masya-rakat Perempuan dan Keluarga Berencana(BPMPKB) Kota Padang, Muji Susilowatidiwakili sekretarisnya Mardanis menga-takan, persoalan anak yang mencuat saat inimasih banyak anak yang buta aksara, anak-anak sangat sedikit dapat mengikuti Pen-didikan Anak Usia Dini (PAUD). Lalu,anak-anak yang belum pada usia belajar (7-15 tahun) belum dapat bersekolah dise-babkan faktor ekonomi.

Selanjutnya dalam persoalan kesehatan,masih banyak ditemui berat lahir rendah,perawatan bayi baru lahir yang tidakmemadai, angka kematian bayi yang masihtinggi, anak-anak yang positif menderitapolio.

Disebutkannya, masa balita perlumenjadi perhatian sebab masa ini pertum-buhan dasar yang akan mempengaruhi danmenentukan perkembangan anak selan-jutnya. Pada masa balita ini perkembangankemampuan berbahasa, kreatifitas, kesa-daran sosial, emosional dan intelengensiaberjalan cepat dan menjadi landasan bagiperkembangan selanjutnya.

“Para ahli mengatakan untuk mem-bangun generasi penerus masa mendatangmemerlukan pemenuhan gizi, peme-liharaan kesehatan dan pemberian pen-didikan. Melalui pendidikan tersebutmembuat amnusia untuk lebih sehat,cerdas, hidup lebih lama dan mampumenguasai ilmu pengetahuan dan tekno-logi,”ujarnya.

Melalui kegiatan ini kader sebagaipelaksana langsung di lapangan dapatmemberikan penyuluhan pada orangtuabalita terutama orangtua balita yang rendahpengetahuannya dalam membina danmengasuh anak. Setelah itu, agar kadermempunyai kesadaran/ kesabaran dankeuletan dalam membina serta menghadapiorangtua balita.

Ditambahkan, dalam mendidik anakperlu melibatkan peran ayah. Sebab, ayahyang ikut serta mengasuh bayi dan anaknyadapat membuat anak cerdas di sekolah danmempunyai nilai-nilai akademis yangbagus. Sebaliknya ayah yang tidak pedulidan tidak mau terlibat dapat membuat anakmemiliki masalah seperti kenakalan dandepresi di kemudian hari. (h/ows) PADANG, HALUAN— Ber-

harap agar bisa mendapatkanizin operasional dari Pemko,Panti Asuhan Annisa di JalanSawahan III No 14 berusahauntuk melengkapi syarat yangtelah ditentukan oleh pihakterkait.

Pasalnya salah satu syaratyang belum bisa dipenuhi olehpanti yakni memberikanranjang tidur untuk masing-masing anak. Demikian dika-takan Pengelola Panti, Irfankepada Haluan di Padang,kemarin.

“Sebenarnya kendala inidiakibatkan oleh jumlahanak yang ada di panti initidak sepadan dengan tempat

tinggal sekarang ini. Anakyang ada sekarang berjumlah46 orang, sementara kamaryang tersedia hanya enamkamar.

Jika kami sediakan ran-jang satu orang untuk tiap-tiapanak tentunya tidak akanmampu tertampung dalamkondisi kamar yang enam itu.Sehingga sekarang kami ha-nya menyediakan kasur sajauntuk anak anak tidur, “pung-kas Irfan menambahkan.

Dikatakannya Panti asu-han Annisa sudah berdirisejak tahun 1998 di bawahnaungan Yayasan Bakti Nu-santara Isafat. Anak-anakyang tinggal di panti ini dari

kalangan fakir miskin, anakyatim piatu dan anak terlantar(kaum Dhuafa).

Selama tinggal di pantianak- anak akan di berikansekolah gratis mulai daritingkat Tsanawiyah/SLTPsampai Sekolah Menengah(SMK Dhuafa). Di panti asu-han ini anak di didik untuklebih disiplin, mengutamakanpendidikan dan percaya diridalam kehidupan bermasya-rakat.

Sekarang Panti AsuhanAnnisa hampir berusia 18tahun. Pada usia yang nyarissetengah abad ini tentu telahterukir beragam sejarah pa-sang surut dalam pengelolaan

panti. Mulai dari rumah pantiyang tidak layak untuk di hunisampai sekarang sudah men-jadi lebik baik dari sebe-lumnya.

”Awalnya panti asuhanini berlokasi di Pasar Ga-dang pada tahun1998, ke-mudian di tahun 1999 pin-dah ke Tansito, Ulak Karang.Pada saat itu digunakanlahsebuah gedung milik pe-merintah, karena gedung iniakan digunakan lagi olehinstalansi pemerintah se-hingga pihak panti terpaksauntuk memindahkan lagipanti asuhan tersebut,” kataIrfan mengawali cerita.

Pada tahun 2004 Hj. Irfi-

anda Abidin yang sekarangpemilik Hotel Nabawi me-wakafkan sebuah tempat un-tuk bisa di diami oleh anak-anak panti asuhan yang berlo-kasi di Gunung Pangilun.

Ini berlanjut sampai tahun2006, pada tahun 2006 pantiini juga mendapatkan tanahwakaf dari Minang Net yangpemiliknya bernama Bus-tanam, sekarang berdomisilidi kanada.

“Alhamdullillah di tahun2014 Bapak Indra, beliausekarang pemilik Toko Elek-tronik Saiyo mewakafkantanah yang di tempati anak-anak panti asuhan sekarang,”kenang Irfan. (mg-ina)

Kesadaran Konsumen Rendah

Laporan ke YLKI Bisa Dihitung JariPADANG, HALUAN—Kesadaran masyarakatuntuk bisa mendapatkan hak mereka sebagaikonsumen tergolong masih rendah.

Meskipun di tengahmasyarakat kerap didengar keluhan tentangpersoalan produk dan la-yanan yang belum mak-simal, namun dalam seta-hun laporan yang diterima

YLKI tentang sengketakonsumen bisa dihitungdengan jari.

Ketua YLKI Sumbar,Dahnil Aswad Pada Haluan,Jumat (1/4) menyebut, seti-ap tahun jumlah laporan

berkaitan dengan penga-duan atas ketidakpuasanmasyarakat dengan suatuproduk yang masuk ke YL-KI tak sampai sepuluh ka-sus.

“Untuk keluhan melaluisms terbilang banyak, na-mun karena mereka yangmengadu lewat sms ini tidakdatang langsung ke YLKI,kami cukup sulit untukmenindaklanjuti.

Sementara bagi yangmelapor langsung, setiaptahun itu angkanya taksampai 10 kasus,” paparDahnil.

Jika minimnya laporandikarenakan masyarakattelah memiliki kesadaransendiri untuk mendapatkanlayanan dan produk yangsesuai standar, ia tidaklahmempermasalahkan.

Namun jika hal tadi

terjadi karena masyarakatmalas untuk melapor, iamenyayangkan hal tersebut.Harapan YLKI, kata dia,masyarakat sadar denganhak-hak mereka sebagaikonsumen.

Jika menemukan perso-alan pada produk yang dipa-kai, ketidaklayakan panganatau layanan yang tak sesuaistandar ia meminta untuksegera melaporkan.

“Laporan bisa disam-paikan langsung ke YLKI,bisa juga ke instansi terkaitdi pemerintahan yang ber-wenang menangani keluhanyang ingin disampaikan,”jelas dia.

Lebih lanjut, sebut dia,dari YLKI sendiri jika adapengaduan yang masuk me-reka akan menindaklanjutipada produsen yang dike-luhkan.

Tindaklanjut persoalanbisa dalam bentuk YLKImengingatkan produsenagar memperbaiki hal-halyang menjadi keluhan olehkonsumen.

“Sementara untuk me-ningkatkan kesadaran kon-sumen agar bisa menda-patkan apa yang jadi hakmereka kami juga turununtuk melakukan sosiali-sasi,” pungkasnya. (h/len)

UBH Adakan SeminarMotivasi MenulisPADANG, HALUAN —Universitas BungHatta bekerja sama dengan PenerbitanGraha Ilmu mengadakan Seminar Mo-tivasi Menulis bagi dosen UBH di AulaBalairung Caraka Gedung B KampusProklamator I Universitas Bung Hatta,Kamis kemarin.

Plt. Direktur LPPM Universitas BungHatta, Ir. Haryani, MT menyampaikanworkshop menulis sudah rutin dise-lenggarakan LPPM tiap tahunnya untukmemberikan motivasi kepada dosendalam pelaksanaan tridharma perguruantinggi untuk menulis hasil penelitian danpengabdian kepada masyarakat.

“Kegiatan menulis sudah sering dila-kukan oleh kita sejak sekolah dasar hinggakini menjadi dosen. Menulis suatu ke-wajiban untuk dosen dalam membuatbuku ajar, laporan penelitian, artikelilmiah dan kegiatan lainnya. Semogadengan kegiatan ini terus meningkatkanmotivasi untuk menulis,” imbuhnya.

Seminar ini menghadirkan nara-sumber langsung Direktur PenerbitanGraha Ilmua Drs. Jozep Edyanto, SE yangmemberikan motivasi dan semangatkepada dosen agar terus giat menulisterutama dalam menulis buku.

“Selama ini yang menjadi kendaladalam menulis buku itu terlalu sibukdengan kegiatan perkuliahan danmemiliki jabatan tertentu di jurusandan di universitas. Sebenarnya banyakkesempatan untuk menulis namun yangkurang itu hanya percaya diri saja,”sebutnya.(h/ita)

PADANG, HALUAN—Si-dang gugatan PerselisihanHubungan Industrial(PHI) tentang dugaan ma-la administrasi yang dila-kukan oleh pihak yayasanterhadap STIA LPPN Pa-dang (tergugat) terhadapDeltri Apriyeni (peng-gugat), selaku mantan do-sen di STIA LPPN Padangkembali digelar di PHIPadang, Kamis (31/3).

Proses mediasi yangditawarkan hakim Syukriterhadap pihak penggugatdan tergugat tidak me-nemui titik terang. Pa-salnya, pihak tergugat sen-diri dalam hal ini YayasanYPGP/STIA LPPNPadang yang diwakili olehtiga kuasa hukumnya yakniA. Mendrofa, Amir dan

Daniel Jusari, dalam ek-sepsinya meyebut bahwadalil gugatan yang disam-paikan oleh pihak peng-gugat tidak berdasarkanhukum, bersifat ilusi, reka-yasa dan mengada-ada.

Pihat tergugat juga me-nyebut materi gugatanyang menuntut agar pihaktergugat membayarkankekurangan gaji dan pesa-ngon penggugat tidak ber-dasar dan tidak dapat dija-dikan legal standing dalammengajukan perkara a quo.

Sementara Deltri Ap-riyeni sendiri, selaku pi-hak penggugat yang lang-sung menghadiri sidangtetap bersikukuh denganmateri gugatan yang telahdiajukannya. Dalam kasusini, penggugat merasakan

adanya keganjilan daripihak yayasan. Pasalnya,sejak mulai bergabung diyayasan ini tahun 2000hingga tahun 2015, pem-bayaran upah oleh pihakyayasan terhadap kamitidak sesuai dengan UMP.

“Tidak hanya itu, kamijuga tidak pernah menerimaTHR dan tidak punyaJamsostek BPJS Kesehatandan Ketenagakerjaan,” ung-kap Deltri kepada wartawanusai persidangan.

Penggugat juga me-nyebut, namanya juga dica-tut dalam homebase olehpihak yayasan guna kepen-tingan akreditasi kampus,padahal dirinya sudah pin-dah ke PT yang lain. Un-tuk memperjuangkan na-sibnya, Detri telah men-

coba untuk mengikuti alurmulai dari melapor kepihak Dinsosnaker Padang,pihak Kopertis Wilayah X,bahkan ke Ombudsmanperwakilan Sumbar.

“Meski harus melewatirintangan yang panjang,saat ini gugatan saya ter-hadap pihak Yayasan YP-GP/STIA LPPN Padangsudah mulai sidang diPengadilan Hubungan In-dustrial (PHI) denganNo.14/Pdt.Sus-PHI/2016/PN Pdg, tertanggal 1 Maret2016 lalu. Saya akan tetapmemperjuangkan hak sayasampai kemanapun,” lan-jut Deltri. Karena tidakditemui kesepakatan, ha-kim akhirnya menundasidang selama satu ming-gu. (h/hel)

SEMINAR Motivasi Menulis bagi dosen UBH di AulaBalairung Caraka Gedung B Kampus Proklamator IUniversitas Bung Hatta, Kamis kemarin. IST

ILUSTRASI

IKON KOTA — Museum Adityawarman adalah museum yang paling terkenal di kota Padang. Museum yang dibangun pada tahun 1974 iniselain sudah menjadi ikon Kota Padang, juga sudah menjadi salah satu tempat wisata di Padang yang wajib dikunjungi. IST

Page 11: Haluan 02 April 2016

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

11Jurnalisme Warga Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Di bawah terik matahari di Kecamatan Koto XI Tarusan,sepasang suami istri yang sudah tua renta tengahmenegadahkan tangan kepada setiap pengendara yangmelintasi KM 49 Padang-Painan.

Foto diambil pada 27 Maret 2016 oleh Vivi Agustia,warga Lubuk Alung

LPB-MDMC dan Lazismu Sumbar Bantu Korban BanjirPASCA musibah banjir yang mem-porakporandakan sejumlah wilayah diKota Padang, Lembaga PenanggulanganBencana Muhammadiyah Disaster Ma-nagement Center (LPB-MDMC) menya-lurkan bantuan kepada korban di Ka-wasan Koto Tangah, Kota Padang.

Bendahara LPB-MDMC Sumbar,Muhayatul mengatakan, bantuan yangdiberikan berupa paket khusus untukwarga sebanyak 35 paket school kit, 35family kit dan 60 paket makanan dariKetua Hizbul Wathan Sumbar, AprisYaman yang disalurkan melalui LPB-MDMC Sumbar.

Bantuan tersebut, diberikan di dua titikantaralain 35 paket school kit, 35 family kitdi Parak Jambu dan 60 paket makanan diPasie Nan Tigo, Koto Tangah. Kebetulan,

Koto Tangah, Padang merupakan keca-matan yang paling parah terkena banjir.

Bantuan tersebut, berupa peralatansekolah, beras, mie instan, minyakgoreng, gula, telur dan lain sebagainya.

“Kita memberikan bantuan untukmemulihkan kondisi warga akibatterkena dampak banjir,” kata Muhayatulyang juga Ketua PWPM Sumbar.

Ketua Lazismu Sumbar, Deri Rizalmengatakan Ini kali keempat kita turunke daerah terdampak, yang diawaliketika hari H kejadian banjir berlangsungMDMC langsung meninjau dan melaku-kan assesment, kemudian mengantarkanbantuan 100 paket nasi bungkus kepadakorban banjir dan belum lama ini dengankerjasama dengan Aisyiyah Sumbar.

Katanya, Kegiatan seperti ini rutin

kita agendakan ketika ada masyarakatyang membutuhkan, dan bantuan yangkita salurkan hari ini terkumpul darisumbangan dan donasi warga perserika-tan Muhammmadiyah.

Menurutnya, bantuan yang kita serah-kan kepada warga terdampak dua titikdi kecamatan Koto Tangah. Semogadengan bantuan tersebut dapat me-ringankan beban yang dialami wargayang terkena banjir, serta bisa bermanfaatuntuk kebutuhan sehari-hari.

“Ini adalah bagian dari kepedulianLPB -MDMC dan Lazismu Sumbarkepada masyarakat yang terkena dampakbanjir cukup parah di Padang,” ujarnya.

Dikirim oleh Nurrahmat,Muhammadiyah Sumbar.

Panorama MarugameMENIKMATI keindahan panoramaMarugame di Provinsi Kagawa, Jepang. Disela-sela aktifitas yang sibuk mengikutimagang di Jepang, kami memanfaatkanwaktu untuk berkumpul dan salingbersilaturahmi.

Dikirim oleh Doni Saputra dari Jepang,peserta magang dari Indonesia

Tari Pasambahandan Lomba FashionACARA perpisahan kelas XII SMABaiturrahmah Padang, selain menampilkantarian, juga diadakan pemilihan Uda-Uniseterusnya lomba dan launching busana karyaterbaik Hj Okmawida Amran. Terlihat beberapaorang siswa bak artis yang anggun melenggok dipanggung catwalk.

Foto dikirim oleh Hary warga Padang

Jumat BersihAcara Jumat Bersih di MTs Koto Laweh, Gadut, Kecamatan Tilatang Kamang

Kabupaten Agam pada Jumat, 1 April 2016. Para siswa diajak untuk gotong royongbersama agar mereka peduli dengan lingkungan tempat mereka belajar sehari-hari.Foto dikirim oleh Misrawita dari MTs Koto Laweh

Page 12: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Heldi Satria Layouter: Rahmi

Payakumbuh dan Limapuluh Kota12 Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Penanganan Penderita Sakit Jiwa Harus Tepat

Kunjungan Komisi VII DPR RI

Tambang Emas LimapuluhKota Jadi Pembicaraan

Pengumpulan ZakatMelalui BaznasMeningkatLIMAPULUH KOTA, HALUAN — KetuaBaznas (Badan Amil Zakat Nasional)Kabupaten Limapuluh Kota, Jayusman,menginformasikan, Baznas telah berhasilmengumpulkan zakat tahun 2015 lalu,mencapai sekitar Rp2 miliar. Angka ini naiksignifikan bila dibanding dengan tahunsebelumnya yang hanya sebesar Rp1,7miliar.

“Sebagian peruntukkan zakat itu digu-nakan buat anak pintar, tapi orang tuanyakurang mampu. Bahkan diantara penerimabantuan itu ada yang menuntut ilmu ataukuliah ke luar negeri seperti, Negara Jepangdan Amerika Serikat,” ungkap KetuaBaznas, Jayusman ketika menyerahkanbantuan Baznas di Kantor Bupati Sari-lamak, Kamis (31/3).

Dikatakan, saat ini ada yang mengambilS3 di Sudan serta S2 di perguruan tinggi didalam negeri lainnya. Secara keseluruhanjumlah anak yang mendapatkan beasiswadari Baznas sudah mencapai 14.761 orang.Dari jumlah itu sebanyak 63 orang dian-taranya beasiswa ke luar negeri,” ujarJayusman.

Bupati Limapuluh Kota, Irfendi Arbi,menyebut, Baznas semakin menunjukanperannya dalam mengentaskan kemiskinandan menunjang pendidikan di daerah ini.Tak hanya telah membantu masyarakat yangkurang mampu, lembaga itu juga telahbanyak membagikan beasiswa bagi anakpintar dari keluarga miskin. (h/zkf)

DISUGUHI SIRIAH — Anggota Komisi VII DPR RI yang dipimpin Mulyadi saat berkunjung ke Limapuluh Kota, Jumat (1/4). Rombongan disuguhi siriahdicarano tanda ucapat selamat datang. ZUL

SUASANA penyerahan sepeda motor, kendaraan operasional penang-gulangan bencana bagi Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Limapuluh Kota. ZUL

LIMAPULUH KOTA,HALUAN — Jumlah pene-rima Program Keluarga Hara-pan (PKH) di KabupatenLimapuluh Kota, diharapkanmemperoleh tambahan. Be-gitu pula para penyandangsakit jiwa yang dipasung, harusmendapatkan penangananyang tepat dari Dinas Sosial.

Bupati Limapuluh Kota,Irfendi Arbi, ketika berkun-jung ke Dinas Sosial TenagaKerja dan Transmigrasi dijalan Sukarno-Hatta Paya-kumbuh, kemarin menyebut,perlu ada penambahan pene-rima PKH, faktanya masihbanyak Keluarga Sangat Mis-kin (KSM) yang patut men-

dapatkan program pemerin-tah pusat itu, tapi kenya-taannya mereka tidak mem-perolehnya.

Begitu pula terhadap parapenderita sakit jiwa, Ia me-minta Dinas Sosial sesegera-nya menyikapi dengan menyi-apkan dana pengiriman kerumah sakit jiwa yang ada diPadang. Sebab, informasi yangdiperolehnya saat ini seti-daknya ada seratusan orangyang mengidap sakit jiwa didaerah ini yang dipasung.

“Saya tidak menginginkanlagi ada masyarakat yangdipasung di Luak nan Bungsu,Ini harus ditangani oleh DinasSosial, secara tepat dan cepat,“ujar Irfendi Arbi menegas-kan.

Sementara terkait denganprogram Penyandang Masa-lah Kesejahteraan Sosial (PM-KS), Irfendi mewanti agardatanya benar-benar valid

agar program ini tidak salahsasaran.

Irfendi juga menyerahkanbantuan sepeda motor untukoperasional penanggulanganbencana ke Dinas Sosial yangditerima anggota Tagana Efri-zon didampingi Kabid Bim-bingan dan Bantuan SosialAfdal, S.Sos dan Kabid Trans-migrasi Dasril Rusli.

“Kementerian Sosial sa-ngat berkomitmen terhadapprogram PKH. Saat ini DinasSosial tengah mendata parapenerima bantuan tersebutuntuk berikutnya diajukanprofosalnya ke pusat,” ungkapKabid Bimbingan dan Ban-tuan Sosial, Afdal dalam ke-sempatan itu.

Secara nasional selama iniLimapuluh Kota, mendapat-kan PKH sebanyak 5% pen-duduk miskin, sedangkanuntuk tahun 2016 ini bertam-bah menjadi 25%. Penam-

bahan itu untuk Lansia danorang cacat. Saat ini tenagakesejahteraan sosial (TKSK)kecamatan dan pekerja sosialmasyarakat tengah mendatadan melakukan validasi sertaverifikasi datanya, ulasnya.

Selain menambah jumlahpenerima PKH, KementerianSosial juga akan mengalokasi-kan bantuan rehab RumahTidak Layak Huni (RTLH)bagi penerima PKH sebanyak600 unit. Masing-masing ru-mah mendapatkan bantuanrehab senilai Rp15 juta.

Lebih menariknya lagi,penerima PKH ini juga akanmendapatkan bantuan usahaberupa Kelompok Usaha Ber-sama (KUBE) fakir miskin.Ketika bantuan PKH nantinyasudah habis, mereka sudahmandiri dan tidak merasagamang kalau tidak lagi men-dapatkan kucuran dana ban-tuan dari pemerintah. (h/zkf)

LIMAPULUH KOTA,HALUAN — ProvinsiSumatera Barat tidakmemiliki Sumber DayaAlam (SDA) yang besarseperti Provinsi Riau,yang punya cadanganminyak.

Kendati berbanding ter-balik dengan provinsi tetang-ga itu, namun Sumbar mem-punyai potensi panas bumisebesar 1.800 megawatt.

“Panas bumi itu di daerahSumbar ini, bahkan sudah adayang dieksplorasi denganinvestasi mencapai Rp2 tri-liun,” ungkap Wakil KetuaKomisi VII DPR RI Mulyadi,selaku pimpinan rombongankunjungan Komisi VII DPRRI ke Kabupaten LimapuluhKota, di Aula Kantor BupatiBukik Limau Sarilamak, Jum-at (1/4).

Dikatakan, potensi terse-but, jelas akan meningkatkanpendapatan asli daerah Sum-bar yang bisa digunakan buatpercepatan pembangunan didaerah ini. Selain itu, Sumbarjuga memiliki sejumlah poten-si tambang yang salahsatunyadi Kecamatan GunuangOmeh, Kabupaten Lima-puluh Kota.

“Kita ingin potensi tam-bang emas ada di GunuangOmeh itu bisa memberikanmanfaat untuk kepentingandaerah ini dan Sumbar padaumumnya..Selain itu, Lima-puluh Kota juga mempunyaiwisata alam yang mempeso-na,” ujar Mulyadi.

Bukan hanya itu, sebutMulyadi, Limapuluh Kotajuga memiliki Kelok Sambilandan Lembah Harau yang su-dah terkenal keindahannyahingga ke manca Negara,daerah ini juga mempunyaiBPTU-HPT Padang Menga-teh yang menyuguhkan pano-

rama alam memikat yang kinidikenal sebagai Newzealand-nya Indonesia.

Dalam kesempatan ituwakil rakyat ini juga me-mastikan datang ke Kabu-paten Limapuluh Kota mem-bawa berkah. Kelok Sambilan,akan dijadikan daerah wisatasains. Begitu juga masalahlampu jalan di Kelok Sem-bilan yang tak kunjung me-nyala hingga sekarang, kalautidak memungkinkan me-makai listrik PLN, solusinyabisa menggunakan PLTS.

“Kalau Bila akan mema-kai PLTS, kita akan menyi-apkannya sebanyak 250 unit.Karena tiangnya sudah ada,berarti tinggal panel dan bate-rainya saja. Program PLTS iniada dipusat dan bisa dialo-

kasikan untuk Kelok Sam-bilan,” ujar Mulyadi yakin.

Menjawab harapan ma-syarakat berbagai nagari se-perti Gelugur dan Koto LamoKecamatan Kapur IX yangbelum juga teraliri listrik,Mulyadi langsung mengkon-firmasikannya kepada kepalaregional PLN dan memas-tikan aspirasi itu akan ditin-daklanjuti PLN.

Sebelumnya Bupati Lima-puluh Kota Irfendi Arbi, jugamemaparkan jumlah pen-duduk di daerah ini yangmenikmati listrik baru 72%.Angka ini jauh di bawah rasioelektrifikasi Sumbar yangmencapai 83%. Sejumlah jo-rong atau nagari yang belumtersentuh listrik itu antara lainterdapat di Kecamatan Kapur

IX dan Bukik Barisan serta dikecamatan lainnya

Karena itu lanjutnya, diha-rapkan agar kondisi yang adamenjadi perhatian Komisi VIIDPR RI beserta Deputi danDirjen yang hadir. LagipulaKabupaten Limapuluh Kotamemiliki potensi tambangemas. Bahkan departemenpertambangan menyebut didaerah ini masih memilikicadangan bahan galian logammulia sekitar 1,25 ton bijihemas dan perak dengan kadarrata-rata 6 gram/ton dan 100gram/ton perak. “Kami sangatberharap bantuan dari KomisiVII DPRD RI dan rombo-ngan,” ulangnya.

Dalam sesi tanya jawab,pertemuan yang ikut dihadiriWakil Bupati Ferizal Ridwan

dan Muspida tersebut, lebihbanyak membicarakan perso-alan tambang emas di Keca-matan Gunuang Omeh. Me-nyikapi lokasi tambang yangada di hutan, menurut DirjenPemberdayaan Aliran Sungaidan Hutan Lindung, DR Hil-man Nugroho bisa saja dike-lola dengan terlebih dahulumenempuh langkah-langkah.

Lokasi tambang di hutanproduksi bisa mendapatkanizin pinjam pakai, kalau dihutan lindung bisa dilakukantambang di bawah tanah danjika di hutan konservasi tidakboleh sama sekali. “Dalammenyikapi hal ini kita perlumenurunkan fungsi hutannyasupaya bisa bertatus pinjampakai. Jadi bukan berartibuntu,” sebut Hilman. (h/zkf)

KAP PayakumbuhSosialisasikan PustakaMelalui LombaPAYAKUMBUH, HALUAN— Tiga jenislomba yang digelar Kantor Arsip danPerpustakaan (KAP) Kota Payakumbuh,selama tiga hari berturut turut, Selasa-Rabu(29-31/3) menelurkan juara. Kegiatan KAPitu, dalam rangka sosialisasi publikasikeberadaan perpustakaan umum daerahPayakumbuh, dalam upaya meningkatkanminat baca yang dimulai dari usia dini.

Dengan selesainya tiga rangkaian ini,tentunya harapan kita kepada seluruhlapisan masyarakat kota Payakumbuh selalumenjadi warga yang gemar membaca.Gemar membaca juga dapat melindungiotak dari penyakit alzheimer, mengurangistres, mendorong pikiran positif.

Kepala KAP Payakumbuh, Zulrefri padaacara pemberian hadiah menyebut, membacamemberikan jenis latihan yang berbeda bagiotak dibandingkan dengan menonton TV ataumendengarkan radio. Kebiasaan membacamelatih otak untuk berpikir dan berkonsentrasi.Melalui lomba ini diharapkan mampumemotovasi warga gemar membaca, ujarnya.

Hasil lomba mewarnai yang dinilai 3dewan juri diantaranya Jonny Indra, S.Sos,Nelly, S.Pd, Yetri, S.Pd, memutuskan juaraI, II dan III dimenangkan oleh Intan Ainidari TK IPHI, Kumara Atika dari RA NurulHuda dan Sakia Putri, sedangkan juaraharapan I, II dan III diraih oleh Sifa Adiradari TK PKK Ibuh, Hasanain Fauziah dariTK Pembina Payakumbuh Barat, IntanMeldiana Putri dari TK Pertiwi Limbukan.

Dalam lomba menulis artikeldimenangkan Siti Nurlaila Lubis dariSMAN 1 Payakumbuh, Efriyanti. H. dariumum dan Roni Pratama juga dari umum,ketiganya merupakan memuncak juara I, IIdan III. Sedangkan juara harapan I, II danIII diraih Renata Zahabiya SMPN 1,Erdawati, S.Pd AU dari umum dan NuzulFadhi R, SMP ICBS.

Sedangkan lomba bercerira rakyat, juaraI dan II diperoleh Bunga Putri Syahara danRahma Fauziah, keduanya merupakanpelajar dari SDN 21 Payakumbuh, juara IIIdiraih Maura Dhapina Arsyi dari SD 46Payakumbuh. Juara harapan I, II dan IIIdiraih Sanika P. Aliva, Keisa Sihaan dari SDPius dan Olivia Anggita Sari dari SDN 46Payakumbuh. (h/zkf)

Page 13: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Heldi Satria Layouter: Rahmi

13Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 HAgam dan Bukittinggi

DKP Bukittinggi Terima Bantuan dari Hotel Bunda

AgamSerahkanLKPD2015AGAM, HALUAN — PemerintahKabupaten Agam menyerahkanLaporan Keuangan PemerintahDaerah (LKPD) tahun anggaran 2015kepada BPK RI Perwakilan SumateraBarat, Penyerahan langsungdilakukan oleh Bupati Agam, IndraCatri, Kamis (31/3).

Pertama Kali, DelapasSekolah di AgamLaksanakan UNBKAGAM, HALUAN — Untuk pertama kali,delapan sekolah setingkat SMA di Ka-bupaten Agam melaksanakan Ujian Na-sional Berbasis Komputer (UNBK) pada 4sampai 7 April 2016 mendatang.

Sekolah tersebut, SMAN Candung,SMKN 1 Tanjung Raya, SMKN 1 LubukBasung, SMKN 2 Lubuk Basung, SMKN 1Tilatang Kamang, SMKN 1 Baso dan SMKPlus Perbankan.

Menurut Sekretaris Dinas PendidikanPemuda dan Olahraga Agam,Isra, dapatdilaksanakannya UNBK di sekolah itukarena telah memenuhi persyaratan, dian-taranya didukung dengan jumlah komputeryang setara dengan jumlah peserta UN danketersediaan teknologi pendukung lainya.

“UNBK ini merupakan perdana diAgam, ke depan kita berharap akan lebihbanyak sekolah melaksanakan ujian nasionaldengan sistem ini yang lebih praktis,” kataIsra.

Juga dikatakannya, jumlah peserta UNtingkat SMA di Agam tahun 2016 ini, 5.584siswa, dari SMA 3.064 orang, MA 872 orangdan SMK 1.647 orang.(h/ks)

Laporan tersebut diterima langsung olehKepala BPK Perwakilan Sumbar, Eldy Mustafa.Penyerahan Laporan Keuangan PemerintahDaerah (LKPD) merupakan wujud akuntabilitasdan implementasi pertanggungjawaban penye-lenggaraan keuangan pemerintah daerah sesuaiUndang-undang.

Laporan tersebut terdiri dari beberapakomponen diantaranya, laporan arus kas, neraca,laporan realisasi anggaran, laporan operasional,dan catatan atas laporan keuangan. Turut hadirdalam kesempatan itu Ka.Inspektorat (Ins-pektur) Kabupaten Agam Junaidi.

Indra Catri mengatakan, dalam melakukanpenyusunan laporan Pemkab Agam sangatserius. Secara teknis juga dilakukan sesuaistandar.

Dalam hal ini turut dijelaskan komitmen,regulasi dan kebijakan, sumber daya manusia,dan penyediaan teknologi informasi.

“Perwakilan BPK RI Sumbar sudah me-nerima LKPD Pemkab Agam. Kita juga meng-ucapkan terima kasih kepada Kepala beserta timyang melakukan pemeriksanaan pendahuluan.Semoga apa nantinya pekerjaan bisa dilak-sanakan dengan baik,” katanya.

Selain itu Bupati juga mengapresiasi DP-PKA, Inspektorat dan seluruh SKPD di ling-kungan Pemkab Agam. “Tim yang menuyusanLKPD yang telah bekerja dengan sangat optimalsehingga laporan tersebut bisa diselesaikan de-ngan baik.

Kita semua tentu menginginkan Agam kem-bali medapatkan predikat laporan keuanganWajar Tanpa Pengecualian (WTP) seperti tahunkemarin,” jelasnya.

Ia juga meminta agar seluruh pimpinanSKPD bisa memberikan data yang diperlukandalam pemeriksaan reguler. Berikan semua yangdibutuhkan, jangan ada yang ditutup tutupi,lakukan dengan transparan. Dengan data yanglengkap tentunya pemeriksaan bisa berjalandengan lancar.

“Setiap SKPD harus memfasilitasi data yangdibutuhkan BPK saat pemeriksaan. Pemeriksaanoleh Tim BPK RI Perwakilan Sumbar yang akandilaksanakan dalam waktu dekat di KabupatenAgam,” tegasnya.

Kabupaten Agam berada di urutan ke empat,setelah pemerintah Provinsi Sumbar, TanahDatar dan Kota Padang, yang sebelumnya sudahmenyerahkan LKPD tersebut, kepada BPK RIPerwakilan Sumbar. (h/yat)

SERAHKANBANTUAN —

Walikota RamlanNurmatias

menyerahkansecara simbolis

bantuan CSRHotel Bunda

berupa dua unitcontainer sampah

kepada KepalaDKP Kota

Bukittinggi,Supadria, Jumat(1/4) di HalamanDKP Bukittinggi.

RUDI GATOT

BUKITTINGGI, HALUAN —Pemko Bukittinggi melaluiDinas Kebersihan Dan Perta-manan (DKP), menerima ban-tuan CSR dua unit containersampah dari Hotel BundaBukittinggi.

Bantuan CSR tersebut di-serahkan secara simbolisoleh Walikota BukittinggiRamlan Nurmatias didam-pingi Direktur Hotel Bundakepada Kepala DKP Su-padria, di Halaman DKPBukittinggi, Jumat (01/4).

Walikota Ramlan Nurma-tias dalam kesempatan itumenyampaikan ucapan terima

kasih kepada Direktur HotelBunda atas bantuan dua unitcontainer sampah yang dibe-rikan kepada DKP. Pemberianini merupakan suatu buktikepedulian dunia usaha ter-hadap upaya pemerintah da-lam mewujudkan kebersihan Kota Bukittinggi.

Menurut Ramlan, dalamupaya kebersihan tersebutpemerintah memang memer-lukan dukungan semua pihak,karena tanpa kebersamaantidaklah mungkin kebersihandan keindahan kota dapatdicapai. Kepedulian pelakuusaha di Bukittinggi harus

dibangkitkan untuk lebih peduliterhadap lingkungan. Karenasoal sampah dan kebersihanlingkungan bukan saja tugaspemko tapi juga merupakantanggung jawab warga kota.

“Kita mengajak kepadamasyarakat untuk dapat mem-perhatikan lingkungan. Bu-anglah sampah pada tempat-nya. Dan yang paling pentingbagaimana masyarakat dapatmematuhi jam pembuangansampah yaitu jam 6 sore sam-pai jam 8 pagi. Hal ini dila-kukan supaya petugas keber-sihan tidak bertambah payahdalam mengangkut sampah,”

ujar RamlanKepala DKP Bukittinggi,

Supadria mengatakan, duaunit container sampah ininantinya akan ditempatkandisatu tempat secara ber-gantian. Dengan adanya ban-tuan 2 unit container sampahini diharapkan bisa mengatasipersoalan sampah di Bukit-tinggi. Sebab, saat ini saranadan prasarana angkutan sam-pah yang dimiliki DKP tidakmampu mengatasi masalahsampah yang ada sekarang.

Bantuan CSR yang dibe-rikan Hotel Bunda ini kataSupadria, tidak hanya mem-

bantu pemerintah dalam me-wujudkan Bukittinggi bersih,tapi juga sebagai ajang pro-mosi bagi Hotel Bunda danpengusaha lainnya untuk pe-duli terhadap lingkungan.

”Bantuan ini murni hasilpembicaraan Walikota denganpemilik Bunda hotel. Ini me-rupakan bentuk kepedulianBunda hotel terhadap ling-kungan di Bukittinggi. Semogakedepannya kerjasama de-ngan pemko Bukittinggi tidakhanya sampai disini saja tapihendaknya dapat berlanjutuntuk yang akan datang,”harap Supadria. (h/tot)

Tiga Napi Brutal PenghuniLP Lansano DipindahkanAGAM, HALUAN — Lebih ku-rang 120 orang, warga Binaan LPKelas II B Padang Lansano, diKenagarian Manggopoh, Keca-matan Lubuk Basung Merasalega, paska dipindahkannya tigaorang napi brutal yang seringmembuat kegaduahan di dalamLP tersebut. Ketiga napi tersebutdisinyalir, suka memalak, me-nyiksa serta menakut-nakuti napilain.

Sekarang tiga terpidana nar-koba tersebut, yaitu Roni Ardi,Toufik sudah dipindahkan se-cara terpisah pada tiga LP ber-beda, di luar Agam. Para napisekarang bebas melakukan akti-vitas tanpa ada rasa ancaman.Banyak kegiatan yang dilakukanoleh napi lain di dalam lapasseperti berkebun dan seba-gainya.

Salah seorang napi LP KelasII B Padang Lansano, Kena-garian Manggopoh, Kecamatan

Lubuk Basung, Eko, Jumat (1/4)mengatakan, warga binaansangat senang serta merasa lebihnyaman beraktivitas setelah tigaorang napi narkoba yang dikenalsangat brutal itu pindah. Sebabjika masih ada napi merasaketakutan.

Kadang gelagatnya sudah se-perti orang gila, main pukul,memeras, napi lain. Karenamenghindari itu sebagian besarnapi memilih lebih banyak diseltanpa ada kegiatan. Sekarangpara napi sudah bisa melakukankegiatan berguna dalam lapas,salah satunya membersihkan,mushala, membuat kolam-kolamikan, merapikan taman dankegiatan bermafaat lainnya.

Ia juga mengucapkan terimakasih kepada Kepala Lapas Pa-dang Lansano, Irwan yang telahberkordinasi maksimal denganKawil Menkumham Sumbar,dan pihak terkait dalam

memindahkan napi tersebut.“Napi yang dipindahkan itusudah seperti orang gila, ma-kanya yang lain tidak melawan.Tapi jika mereka masih juga adadidalam bukan tidak mungkinnapi lain semakin gerah,” je-lasnya.

Sementara Itu Kepala LP Pa-dang Lansano Lubuk Basung,Irwan mengaku memang dibikinpusing oleh tiga napi narkobayang sudah dipindahkan ter-sebut. Ia turut bersyukursekarang kondisi LP Jauh lebihkondusif. Irwan juga ber-terimakasih kepada pihak kepo-lisian yang selalu siap beker-jasama.

“Saat ini kondisi jauh lebihbaik. Kami juga selalu berpesankepada warga binaan untukmenjaga sikap, maupun tingkahlaku. Jangan melakukan hal anehatau bahkan melanggar hukum,”jelasnya. (h/yat)

Page 14: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com

Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H14

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Syamsul Hidayat

Wanita dan Keluarga

Oleh:Yuni Ushi Johan, S.Psi, Psikolog

Lembaga Psikologi “PROGRESSIVEREFLECTION” (LP2R)

(Konsultasi (keluarga/pribadi), seleksi karyawan, pengukuranproduktivitas kerja, promosi jabatan, penyesuaian jabatan,pelatihan, seminar, serasehana, AMT, manajemen stress,pengembangan kepribadian, psikoterapi, bimbingan belajar,penjurusan bakat minat, test IQ-EQ, tumbuh kembang anak, dll).Kirimkan masalah anda melalui surat ke Jalan Raya Indarung-Tanjung Sabar No. 15 Padang, atau kontak ke 081374035580/0751-7894173/0751-74875, E-mail [email protected], [email protected])

Balita Ketagihan Junk FoodKarena Orangtua

“Bisakan Kami MenjalankanRumah Tangga dengan Baik..?

Bertahan Saat Terkena PHK

Assalamu’alaikum Wr. Wb.Kenalkan bu, nama saya Yasmine

usia 35 tahun. Bu, saat ini saya dijodoh-kan dengan laki-laki yang berusia 27tahun. Dia sudah bekerja dan cukupmapan. Saya ragu bu, saya ragu untukmeneruskan hubungan ini karena diaterlalu muda menurut saya. Apakahkami bisa menjalankan rumah tanggasecara baik-baik? Dan apakah laki-lakiseusia itu sudah bisa dikatakan matanguntuk berumah tangga secara psikologis?

Yasmine – Solok

Wa’alaikumsalam Wr. Wb.Salam kenal kembali Bu Yasmine.

Semoga balasan surat dari saya ini bisamenurunkan sedikit keraguan di hati ibu.

Menikah adalah keinginan setiaporang. Membentuk keluarga sakinah,mawaddah, warahmah adalah harapansetiap pasangan yang menikah. Ketikakita berbicara tentang pernikahan, tidakjarang timbul keraguan di diri calonpengantin “apakah benar dia jodoh saya?Apakah nantinya dia nantinya bisamenjadi suami / istri seperti yang sayaharapkan? Apakah nantinya kita akanmenjadi keluarga yang sakinah, ma-waddah, warahmah? Apakah dia nanti-nya bisa menerima saya apa adanyasetelah pernikahan ini?” dan banyakpertanyaan lainnya yang akan munculsebelum pernikahan terjadi.

Usia 35 tahun untuk seorang perem-puan yang hendak menuju kepada sebuahpernikahan memang tidaklah akan semu-dah itu, karena akan timbul pertanyaanbaru “apakah saya bisa memberikan anakkepada dia dengan usia 35 tahun ini?Belum lagi dia saat ini berumur 27 tahun,apa bisa dia menerima saya yang jauh lebihtua? Apa nantinya dia tidak akan menodairumah tangga kami setelah kita menikah?”cepat atau lambat pertanyaan ini akanmuncul didiri ibu Yasmine. Rezki, jodohdan kematian sudah diatur oleh Allah Bu.Jodoh dan rezki bisa datang dari pintu yang

mana saja Bu, dan tidak menutupkemungkinan jodoh ibu itu adalah laki-lakiyang dijodohkan oleh orang tua ibu.

Kedewasaan seseorang tidak dapatdiukur dari usianya. Laki-laki dengan usia35 tahun belum tentu akan sedewasa laki-laki berumur 27 tahun. Kedewasaanseseorang dapat dilihat dari bagaimana iamemandang setiap permasalahan dalamhidupnya, bagaimana pola pikirnya, danbagaimana problem solvingnya. Kita tidakakan pernah tahu apakah seseorang itudapat dikatakan dewasa atau tidak, baikatau tidak, ramah atau tidak dan lainsebagainya, jika kita tidak berkomunikasidan berinteraksi dalam waktu yang cukuplama dengannya. Dan ini tidak akan ibutemukan pada calon ibu jika ibu menutupdiri dan tidak ingin mencoba untukmengenalnya lebih jauh lagi.

Sebuah hubungan tidak akan ber-jalan lancar jika dimulai dari sebuahkeraguan. Nah, tugas ibu sekarangadalah :a. Cobalah untuk berkomunikasi dan

berinteraksi lebih “intens” dengancalon suami ibu. Ikut serta dalam beberapa kegiatannya, sehingga ibudapat kenal dengan teman-temandekatnya.

b. Lihat bagaimana ia memandangsetiap persoalan dan bagaimanaproblem solvingnya.

c. Lihat bagaimana ia merespon ibu dankeluarga ibu, terutama orang tua ibu.

d. Restu Allah ada pada restu orang tua.Jika orang tua ibu merestui, makajangan lupa untuk berinteraksidengan Allah juga. Cobalah untuksholat istiqaroh.jika hati ibudigetarkan dan diberatkankepadanya, maka itulah jawaban Allah.Yang harus kita sadari bahwa setiap

orang itu akan menjadi tua. Tua itu adalahsebuah kepastian, namun kedewasaan ituadalah sebuah pilihan. Semoga ibu men-dapatkan jawaban dari semua keraguanibu selama ini. Aamin. Salam Hangat

SAAT ini usaha sedang sulitdan para pengusaha denganterpaksa harus mengurangimitra kerja mereka untukmengurangi biaya operasio-nal demi untuk menyelamat-kan perusahaan meskipun sekeras apa pun anda be-kerja, menurut ukuran anda sendiri.

Namun bukan berartianda mesti larut dalam ke-putusasaan mental dan ten-tu saja keuangan anda akanterancam terganggu.

Percayalah setiap ma-salah pasti ada solusinya.Bisa jadi solusi dari masalahyang anda hadapi membawaanda pada tingkat kema-panan yang lebih baik. Ketika dipecat dari pekerja-an, tarik napas dalam-da-lam, jernihkan pikiran, danmungkin beberapa langkah dibawah ini bisa membantuanda keluar dari masalah.

1. IntrospeksiMemang paling gam-

pang adalah menyalahkanorang lain. Tapi kenapatidak coba introspeksi duluaja? Untuk membantu intro-speksi, coba minta bertemuempat mata dengan bos.

Dalam pertemuan, min-talah alasan kenapa andadipecat. Mungkin memangada kesalahan yang tidakanda sadari? Tidak perlumarah-marah karena de-ngan sikap marah anda,anda menutup peluang bosanda untuk tidak memecatanda meskipun mereka se-dang kesulitan biaya ope-rasional. Coba sampaikanbahwa anda bersedia mem-bantu bos dengan bekerjalebih optimal dan bersama-sama menghadapi situasisulit ini dan melewatinyabersama. Dengan demikian,bos akan menilai anda bu-kan hanya berdasarkan ki-nerja saja tapi merasakandukungan individu dalambentuk loyalitas. Bos jugamanusia yang punya hatidan punya rasa.

2. Tetap hargaiperusahaan

Jika dengan berat hatiternyata anda tetap diber-hentikan, meski pahit, peru-sahaan tempat anda ber-naung ini tetap patut di-hargai. Sebab, anda bisahidup berkat gaji dari peru-

sahaan tersebut. Percaya-lah sikap penghargaan ini berguna ketika menghadapiwawancara kerja di perusa-haan baru. Saat manajerHRD perusahaan itu berta-nya, bagaimana perusahaanyang lama, anda tidak akanlangsung mengucap sum-pah-serapah.

Anda tentu bisa men-jelaskan dengan hati plongbahwa perusahaan lama itubagus, tapi ternyata anda tetap tidak luput dari peme-catan. Jika anda tidak men-jelek-jelekkan perusahaanlama anda, kesempatan andaditerima akan lebih besar.HRD biasanya juga akankurang tertarik pada individuyang suka menjelekkan peru-sahaannya karena HRD me-nyadari, sikap anda itu tentuakan anda berlakukan di peru-sahaan baru ini kelak saatmereka menghadapi hal yangsama. Yang pasti, pemecatanitu bisa jadi pecut agar kitabekerja lebih baik lagi diperusahaan yang baru.

Tidak menjelekkan pe-rusahaan lama membuat anda memiliki nilai pluskarena dinilai bisa meng-hargai perusahaan, tidakpeduli pahitnya kenyataanyang diterima.

3. Hargai diri sendiriSelain menghargai perusa-

haan, anda mesti menghargaidiri sendiri. Memang, peru-sahaan banyak berjasa buathidup anda. Dalam bekerjasebenarnya terjadi simbiosismutualisme alias saling me-nguntungkan. Jadi, andapunberjasa buat perusahaan.

Pemahaman Ini juga be-rmanfaat agar anda tidakmerasa patah semangat.Justru anda bisa menjadibersemangat mencari pe-kerjaan baru untuk mem-buktikan bahwa anda tidaklayak dipecat karena andasebenarnya bisa memberi-kan kontribusi lebih untukmenyehatkan kembali peru-sahaan anda.

4. Kumpulkan danaSementara anda tidak

memiliki pekerjaan, tentu-nya anda tidak punya pe-masukan rutin lagi, andasementara waktu harus me-ngandalkan tabungan anda.Tapi, anda tetap mesti me-luangkan waktu sejenak

untuk mencatat berapa jum-lah dana yang anda punyai.Ini berguna untuk menentu-kan berapa lama anda bisahidup dengan dana tersisa.

Ingat biasakan diri de-ngan “Mau ada pemecatanatau tidak saya akan selalusiapkan dana darurat”.

Dengan dana yang ter-sisa, anda bisa berpikir un-tuk bertahan secara lebihhemat sambil berjuang men-dapatkan pekerjaan baruatau anda mulai mencaritambahan dengan usahakecil–kecilan / bisnis kecil-kecilan.

Jadikan Pemecatan se-bagai Momen untuk Me-nentukan Jalan Hidup

Sebagai mitra kerja andaharus memahami bahwaPHK bisa melanda setiappekerja karena situasi yangtidak dikehendaki peru-sahaan. Dengan pemaham-an ini, tentu anda lebih jelasmelangkah menuju arahsukses secepatnya.

Langkah yang harus an-da tempuh untuk bertahanhidup lebih baik adalah :

1. Selama anda be-kerja, bekerjalah dengantepat dan benar, anda harusbekerja dengan kinerja yangsangat baik. Bisa jadi saatperusahaan terkena dampakkesulitan keuangan, andabukan mitra kerja yang diper-timbangkan untuk di PHK.

2. Jika anda tetap termasuk yang di PHK, anda

akan lebih mudah men-dapatkan pekerjaan di tem-pat baru karena anda diPHK bukan karena kinerjaanda buruk.

3. Kinerja yang tepat,benar dan terbaik akan me-mbuka mata anda terhadapbanyak peluang – peluangkarir dan usaha yang tepatuntuk anda, bisa-bisa andamembuka usaha yang samadengan bos anda karenaanda mengenal pekerjaanitu dengan baik.

4. Pahami bahwa ki-nerja terbaik anda adalah milikanda yang akan mengikuti dirianda kemanapun anda bekerja,ia tidak akan tertinggal diperusahaan. Orang yang ber-kinerja baik tidak takut di PHKkarena peluang sangat banyakuntuk orang yang berkinerjabaik. Do the very best and LetGOD do the rest. Apa yangditanam itu yang akan tumbuh.Tanam kinerja baik, suksesyang akan tumbuh. Masa de-pan di tangan anda.

Salam sukses selalu

MUINA ENGLO

Professor Pinki Sahota,Head of Nutrition di Leeds

Beckett University melaku-kan penelitian terhadap diet

1.250 anak usia 12-18 bulanselama dua tahun, yang lahirdi Bradford, Inggris.

“Banyak ibu memberikankeripik dan minuman manis diusia anak lima bulan. Fakta-nya, jika anak diberi makanjunkfood di usia dini cukupmemprihatinkan. Orangtualah sebenarnya yang mem-bangun kebiasaan makanburuk pada anak,” ungkapSahota.

Menurut Sahota, orang

tua, terutama ibu berusiamuda dengan pendidikan ren-dah, memiliki kecenderunganlebih tinggi memberi anakmakan-makanan junkfood.

“Kebanyakan dari merekatak memiliki kemampuanuntuk memasak. Orangtuamemberi anak junkfood ka-rena mereka sendiri makanitu,” tutur Sahota.

Kebiasaan buruk orangtuatersebut akhirnya membuatanak memiliki masalah obe-

sitas di masa mendatang.Sebab, lebih dari 20 per-

sen anak usia masuk sekolahmengalami obesitas.

“Sangat diperlukan edu-kasi. Sekolah, bidan, peme-rintah daerah, dan pekerjakesehatan memiliki peranpenting. Namun, mereka se-mua perlu didukung olehindustri makanan. Merekadapat memformulasikan ula-ng makanan tinggi lemak dantinggi gula,” jelasnya. (h/kcm)

Resep Donat Tanpa TelurSIAPA sih yang tak kenal dengan makananyang satu ini. Kue dengan bentuk bolong dibagian tengahnya ini sangat mendunia. Kaliini Vemale bakal menghadirkan satu resepdonat lezat dan mudah tanpa menggunakantelur. Simak resepnya di halaman ini yuk.Bahan:· 250 gram tepung terigu· 1 sdt ragi instan· 2 sdm gula pasir· 2 sdm margarin· 200 ml air hangat

Cara Membuat:1. Campur ragi dan gula pasir serta sedikit

air hangat.2. Tunggu selama kurang lebih 10 menit

sampai berbuih.3. Campur semua bahan dan campuran

ragi.4. Aduk sampai rata dan kalis.5. Diamkan selama kurang lebih 30 menit.6. Tutup dengan kain basah.7. Kempiskan adonan dan bentuk seperti

donat.8. Diamkan selama kurang lebih 10 menit.9. Panaskan minyak goreng dan goreng

donat sampai matang atau berubahwarna kecoklatan.

10.Angkat, tiriskan, dan beri topping sesuaiselera.Sangat mudah bukan Ladies? Selamat

mencoba resep praktis ini ya.

KETIKA anak ketagihan makan makanan cepatsaji yang tak bergizi atau sering disebutjunkfood sebenarnya tak lepas karena ulahorangtua. Para pakar lewat penelitian langsungmenemukan, jika orangtua yang memberikananaknya makanan junkfood di usia dini adalahpenyebab anak ketagihan makan buruk tersebutdan menderita obesitas dini.

Page 15: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.comwww.harianhaluan.com

15Sabtu, 2 April 201624 Jumadil Akhir 1437 H

Redaktur: Afrianita Layouter: Rahmi

Riau dan Kepri

Angka Pelanggaran Lalin Berkurang di Siak

BinatangBerkeliaran, WargaMintaPSDA TurunBANDAR PETALANGAN,HALUAN—Sedikitnya empat ekorbinatang buas jenis beruang ber-keliaran di dalam kebun karet ma-syarakat di Desa Lubuk Terap, Ke-camatan Bandar Petalangan. Kondisitersebut membuat masyarakat dihan-tui ketakutan ketika beraktivitasmenyadap karet.

Ketua BPD Lubuk Terap, Sunar-dinata Dhomput didampingi KetuaHimpunan Pelajar dan MahasiswaPelalawan (HIPMAWAN) Pekanbaru,Abdul Wadut, Kamis (31/3), mem-benarkan kawanan binatang dilin-dungi itu sejak tiga hari yang laluterlihat di kebun karet warga.

Ia meminta pihak Balai KonservasiSumber Daya Alam segera turun kelokasi sebelum kawanan beruang inimengganas dan mengganggu masya-rakat yang menyadap karet.

“Beruang ini berada di kebunwarga, karena di sekitar daerah sinisudah tidak ada lagi hutan, sudahdikelilingi oleh perkebunan kelapasawit.

Sementara, warga saban hariberaktivitas memotong karet. Jadi,sebelum beruang mengganas yangberujung entah di buru atau dibunuhmasyarakat, sebaiknya BKSDA segeraturun,” ungkap Dhomput, Kamis (31/3).

Terpisah, BKSDA Pelalawan mela-lui Kobar, saat dikonfirmasi mengakutengah melaksanakan ujian kom-petensi. Namun, ia akan berkoordinasidengan BKSDA Rengat untuk segeramengantisipasi hewan buas tersebut.

Lubis, BKSDA Rengat, dikon-firmasi mengaku sudah menerimapengaduan terkait hewan dilindungitersebut. Ia dan tim segera turunmelakukan berbagai upaya agar keber-adaan beruang tidak mengusik kete-nangan masyarakat setempat.

“Kita masih menunggu SPT, sece-patnya kita akan turun ke TKP. Bila takada halangan, sore ini (Kamis, red) ataubesok (Jumat, red),” pungkasnya. (zol)

UN Diikuti 15.398 Siswa SMA SederajatPEKANBARU,HALUAN—Sebanyak15.398 siswa akanmengikuti ujiannasional yang akandilaksanakan mulai,Senin (4/4) mendatang.

Hal ini seiring dengantelah diterimanya naskahujian yang diserahkan olehDinas Pendidikan danKebudayaan Riau kepadaDinas Pendidikan KotaPekanbaru, turut didampingioleh aparat keamanan dankepolisian, Kamis (31/3).

Ketua UN 2016 KotaPekanbaru Nurfaisal melaluiBendahara UN 2016 NilaResmita kepada Haluan Riau,Kamis (31/3) mengatakanjumlah soal yang diterimapihaknya sebanyak 218 kotak,yang merupakan soal UNuntuk SMA, MA, SMALB,SMK dan Kesetaraan Paket C.

“Hari ini kita telahmenerima soal dari provinsi,selanjutnya soal UN ini akanditempatkan di aula, yangsetiap saat akan diawasi olehpetugas keamanan dari pihakkepolisian, dan juga daripetugas UN Provinsi, Kotapekanbaru dan lainnya,” ujarNila.

Dijelaskannya untuk kotaPekanbaru seluruh soal UNakan dijemput masing-masingsekolah pada pagi saat hari Hpelaksanaan UN, yangdimulai, Senin (4/4). Akan

TUGU ZAPIN—Inilah Tugu Zapin atau tugu titik nol yang ada di depan kantor Gubernur Provinsi Riau. Tugu tersebut menghabiskan dana hampir Rp4,4Miliar. IST

SIAK, HALUAN—Selama me-lakukan Operasi Simpatik 2016angka pelanggaran yangdilakukan oleh para masyarakatKabupaten Siak berkurang. Halini dilihat dari operasi Simpatik2016 yang dilakukan olehSatuan Polisi L alulintas(Satlantas) Polres Siak.

“Selama kita menggelaroperasi Simpatik, tidak begitubanyak pelanggaran yang dila-kukan oleh pengguna jalan.

Mereka sudah mulai sadarakan pentingnya perleng-kapan yang digunakan saatberlalu lintas,” ungkap Ka-polres Siak AKBP Ino Ha-rianto melalui KasatlantasPolres Siak, AKP Galih Apriakepada wartawan, kemarin.

Lanjut Galih mengatakan,saat ini angka tilang yangbiasanya ratusan pengendara,namun saat ini angkanya jauhmenurun yaitu jumlah tilang

85 teguran 447.Selain itu, ada beberapa pola

yang diterapkan ketika melak-sanakan Operasi Simpatik, meski mengedepankan tindakanpreemtif, namun tidak berartisemua pelanggar lalu lintas tidakdiberi tindakan tilang.

“Polanya 40 persen pre-mitif berupa teguran simpatikserta 40 persen preventifpencegahan, dan 20 persentindakan represif berupa tin-

dakan penilangan, Bagi pe-ngendara yang secara kasatmata melakukan pelanggaranmaka akan diberikan tindakanrepresif berupa penilangan,”ungkapnya.

Lebih lanjut Galih meng-imbau, kepada masyarakatyang menggunakan sepedamotor atau pun roda empat,agar melengkapi surat-suratkendaraan ketika melakukanperjalanan jauh.

“Saya harapkan masya-rakat ketika bepergian agarmelengkapi surat-surat, Se-perti Surat Izin Mengemudi(SIM), STNK, Spion, bagipengguna sepeda motor ten-tunya mengenakan helm Stan-dar Nasional Indonesia (SNI)kemudian pengemudi mobilroda empat, wajib memakaisabuk keamanan demi kese-lamatan bersama,” pungkas-nya.(gin)

tetapi pada Sabtu 2 April,panitai UN akan mengundangsekolah, untuk melakukanpengecekan terkait jumlahsoal yang dibutuhkan disekolah masing-masing.

“Ini dilakukan agar jangansampai terjadi kekurangansoal, saat UN berlangsung,

jadi pada Sabtu itu pihaksekolah melalui perwakilan-nya akan kita panggil untukmenghitung secara bersama-sama jumlah soal sesuai de-ngan jumlah peserta disekolahmereka, tentunya dengandikawal pihak keamanan, iniagar jangan sampai terjadi

keluhan mengenai kekura-ngan soal saat Un berlang-sung,” jelas Kasi SMA DisdikPekanbaru ini.

Dia menambahkan, untuktotal keseluruhan peserta UNSMA/MA dan SMK di KotaPekanbaru tahun ini adalahsebanyak 15.398 peserta dari

117 sekolah. Yakni SMA 57sekolah, MA 14 sekolah, SMK50 sekolah dan SMALB 3sekolah. “Sementara untukpeserta Kesetaraan Paket Cberjumlah 1.363 peserta, danuntuk SMALB sebanyak 16siswa dari 3 sekolah,” jelas-nya.(nie)

Komplek Permata Mas-LubukBuaya (+200m dari Jalan Utama)Type 36, Lt. Keramik, 2 Kamar.Harga 150 jt (Nego). Hub : RIL /ALI HP. 085365655605. (TanpaPerantara)DIJUAL RUMAH 2 KT, PDAM. JL.JERUK 12 NO.183 PERUMNASBELIMBING KURANJI PADANG.YANG SERIUS HUB :081363258565-082389207765

DIJUAL SEBIDANG TANAHDi Air Pacah Luas 1.320 M2,SHM, Harga Nego. Bagi yangberminat Hub : 0813 8899 8923DIKONTRAKKAN RUMAH :1 KMT, Air Sanyo, Blok F No.4Komp. Manggis Garden Spg.Mangis (500m dari KPU Padang)Balai Bari - Kuranji Padang.Bagi yang berminat Hub :081363258565

DIJUAL RUMAH, LT. 136 M2, LB 87M2, Lokasi Pusat Kota. alamat. Jl.Agus Salim II No. 13. Sawahan, KotaPadang. Hp. 0813 6737 8716

DIJUAL RUMAH : LUAS TANAH 600 M(SIAP PAKAI) LUAS BANGUNAN 450 M,KAMAR TIDUR 9 KAMAR ( 7 KAMAR PAKAIAC/K. MANDI). LISTRIK 4500 W, AIRSUMUR BOR. DALAM GARASE MOBILBISA MASUK 4 UNIT, DALAM PAGAR BISAPARKIR 6 UNIT. BISA UNTUK RUMAHTINGGAL / KANTOR, DLL. ALAMAT : JLN.AIR CAMAR 2/3 PADANG. TELO. HUBUNGI: 0812.66957.620 / 0813.7470.2763. BISASMS TERLEBIH DAHULU. TANPAP E R A N T A R A .

DIJUAL RUMAH TINGGAL, DiJl. Dobi V No. I padang,kampung Pondok - Kota,ukuran panjang 16 m, lebar 9m, SHM, Harga 1 Milyar Nego.Minat hub: 0852 1574 1549 /0823 9099 6930

Angkot Kijang Kapsul,Th.1998. Jurusan Psr. Raya -Perumnas Pengambiran.Harga 85jt (Nego). Hub :085263146250

FORD RANGER DOUBLECABIN 4X4Tahun ‘08, 2 unit,warna silver dan hitam,plat BA,kondisi mobil bagus, mulus,mesin terawat dan siap pakai,o r i s in i l , Asurans i A l l R isk ,nego. Hub: 087895733338,081267333302

DI JUAL 2 (dua) unit mobilNissan PKC 211 Tahun2004, beserta dengantangki Kapasitas 14. 000liter, harga 155jt (nego).Tanpa Perantara Hub : 08126690 3003

Sebidang tanah HM luas 316 mHOK, terletak di Komp.Perumahan Palm Griya Indah II/c9 Korong Gadang Kuranji.Tampa perantara, Hub 0812 7551965

1 (satu) bidang tanah Hak milik, luas1.125 m2, lokasi dekat masjid danperumahan dekat pusat kota, kel.Anduringt, Kec. Kuranji. Harga Nego &1 (satu) bidang tanah Hak Milik, luas1.000 m2, Kel. korong Gadang, Kec.Kuranji. Minat Hub.0813 6358 0062

Dijual RumahLuas tanah 360 m2. Lantai bawahdengan 4 kamar tidur 2 kamarmandi.. Lantai atas dengan 2kamar tidur 1 kamar mandi danruang tamu. Terletak di jalan promano. 3 Belakang Balok Bukittinggi.Sertifikat Hak Milik. Yang berminathubungi Hp: 081319854811

BROTHER MASSAGE, PijatRefleksi, tradisional dan capek2.olehtenaga pria profesional danberpengalaman. bersedia dipanggilke tempat. Hub. 0896 8626 5667

TRADITIONAL MASSAGE,MELAYANI PIJAT KEBUGARANDAN PENGOBATAN, PEMIJATPROFESSIONAL PRIA, HUBUNGI. 0822 8497 6339

S TOCKIST XAMTHONEPLUS , sedia paket hemat dandelivery, Dahsyat!, Insya Allahmenyembuhkan . J ln GangSinggalang 4 Depan Rs. IbnuS ina P a d a n g , C a l l .085274336308

RS SITI RESWARI, menerimapersalinan umum dan BPJS, danReswari Florist menerima pesanankarangan bunga, Hub. 0852 6371

SOFTWARE SERVER PULSA MURAH, tapi bukan murahan sudahteruji kehandalannya, langsungdiinstalkan dan tinggal pakai.HubWardoyo Jln. Tanjung Indah V BlokC/36 Lapai Padang. Hub. (0751)7055027, 085263978000

LAMPU LED US, denganKipas , t ingga l co lok kepower bank atau laptop.Juga te r ima jasa ins ta llaptop/komputer, game pc/andro id / ipad / iphone ,hub081261888142 (sms)

TOKO ASTAGFIRULLAH, menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl.Lubuk Lintah No. 22. Hub. 08126614

ARAW FILM, KACA FILM & CUTTINGSTIKER, melayani penjualan danpemasangan kaca film, aneka stickersamblas dan cutting stiker. Jl. VeteranNo. 91 Padang. Hub. 085264697457

ONE PIECE VARIASI, Masang Kacafilm, stiker, branding, dll. Jl. ST. Syahrir.No. Hp. 081374315278

OLISINDO SERVICE, melayanisalon mobil, cuci mobil, cuci karpet,tukar tambah ban plat. Jl. AdinegoroNo. 30, Arah Lubuk Buaya (DepanPerumahan Lubuk Gading. HP.0812 6684 0106

MON ACCESORIES MOBIL,menerima pasang kaca film,alarm, central jok, powerwindow, audio mobil, servicedll. Jl. Ujung Gurun No. 148Padang.

CV. CINTA RASA CATERING , MenerimaPesanan untuk Pesta Perkawinan, Penatarandan Peresmian Kantor, menyediakan pesananuntuk rendang, gulai kalio ayam, Samba buruk2(lado tanak, samba lado bawok, lado terasi, ladobada, dll. Alamat Jln. Pasir Putih Blok M No. 2.Telp. (0751) 447592, 0813 74100 307-081276123 679

BARCELONA CAFE, Nobar,Ja janan Bofe t De l la ( Nas iGoreng, Aneka Jus, Sup Darekdll) Menyediakan tempat acaraultah, makan bersama, buka 24jam. Jln Dr. Wahidin No.1 (depanKantor PLN Sawahan. Hub. 08238846 7417

Mampir yook di Cafe Break..! jln.agus salim no.14 padang (sampingBCA sawahan) bisa nobar, bukabareng, wifi, karaoke keluarga,nuansa tempo doeloe. hargaterjangkau dan rasa memuaskan.open full time.

DIKONTRAKAN RUMAH DIJLN. UJUG GURUN NO. 58.PEMINAT HUB: 0852 74463439

CV DORA SATYA INSANI, usahajasa angkuatan sewa melayani:Padang (P. Sidempuan, P. Siantar,R. Perapat, Medan, Aceh,Bengkulu). Jl. Lapai samping kantorINTEL TNI AD. Padang. Hp.081263385860

PT RATU JAYA TOUR &TRAVEL, Jl. S.Parman No 123Ulak Karang. Telp. (0751)7058386, 8260961, 8260878

PT. BUNDA WISATANUSANTARA, melayani penjualantiket pesawat semua maskapai.Harga bersahabat. Jl. RayaPitameh No. 1 Telp. 0751-74154,Hp. 08126772460-081374809222Padang

ALFA RENTAL MOBIL, antar jemputbandara, rental kendaraan harian,mingguan, bulanan, Avanza, Xenia,Innova, APV, Fortuner, Harga relatif,Unit ready, Hub. 0751-9970033,

SERVICE AC ( AIRCONDITIONER), special AC mobil& Spare Part. Melayani pemasanganAC, antar jemput ke alamat. Jln.Ujung Gurun No. 77 Padang. Hub:0751-7814716

OLISINDO SERVICE, melayaniService, ganti oli, cucian mobil, dll.jln. Adinegoro No. 38, Depanperumahan Lubuk Gading Permai,arah ke Lubuk Buaya. Saat inidibuka lowongan untuk tenaga kasir,datang langsung ke alamat Kami.Hub: Bapak Reza 081266840106

DIJUAL CEPAT SUZUKIESCUDO TAHUN 2000, PAKAISENDIRI, TERAWAT, WARNAKUNING METALIK MINATHUB. 071266096689 DAN085263801756

DIKONTRAKKAN:TEMPATCOCOK TUKKANTORAN,DEALERM O T O R , R U M A HMAKAN,DLL. JALAN BYPASSKM 8KURANJI PADANG CP:081270253950

Dijual 1 (satu) bidang tanahseluas 9.000 m2, Nagarisungai Buluah, Kec. BatangAnai, dekat SD, rencanaPesantren dan Jln Aspal, SHM,Harga 75.000 m2. Minat HubTelp. 0852 7478

AL HAADI ZIARAH TOUR &TRAVEL, Penyelenggara resmi hajikhusus dan umrah. Jl. S. Parman No.152 A. Telp. (0751) 7057746 /7057747. Hp. 08126764737

Dijual Rumah Luas tanah 360m2Lantai bawah dengan 4kamar tidur 2 kamarmandi.Lantai atas dengan 2kamar tidur 1 kamar mandidan ruang tamu terletak dijalan proma no. 3 BelakangBalok Bukittinggi. SertifikatHak Milik Yang berminathubungi Hp: 081319854811

RUMAH DIJUAL/DIKONTRAKKAN

DIJUAL MOBIL

DIJUAL TANAH DAN BANGUNANLUAS 900 m2/SHM, PINGGIR JALANLINTAS SUMATERA no. 100 KM 4SAOK LAWEH SOLOK.TANAHKEBUN KARET 8 th LUAS KL 2,6 ha/SHM, PINGGIR JALAN KAI, DEKATKODYA SOLOK, SEI ABANG SAOKLAWEH SOLOK. BERMINAT HUB :081268729059

DIKONTRAKKAN:Paviliun di Jl. Surabaya Blok D/10Ulak Karang Selatan Asratek.Cocok untuk keluarga baru.Hub: 082384180011

DIJUAL TANAH :Dijual 1 (satu) bidangtanah seluas 488 m2,Lokasi 100 meter dari ByPass, sampingperumahan Rektor UNPHUB. 081266876767

Page 16: Haluan 02 April 2016

Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H16

www.harianhaluan.com

Senggang

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Irvand

Musisi Bicara

Program Musik TV Banyak Melenceng

Jamu dan Putri Indonesia 2016

“Khasiatnya Luar Biasa”

SEBAGAI warisan leluhur,jamu harus dijaga dandipeliharakelestariannya. Tradisiminum jamu memangsudah mulai memudar.

Untuk itu Puteri Indonesia2016 Kezia Roslin Cikita Warouw,mengkampanyekan minuman denganbahan dasar ramuan tradisional itu.

Kezia yang berdarah Minahasa, SulawesiUtara ternyata pecinta jamu sejak kecil. “Mamasaya tidak pernah ketinggalan minum jamu.Beliau secara rutin minum jamu, maka beliauselalu sehat meski usianya tidak muda lagi,” ujarKezia di opening W’dang Cafe di Alun AlunIndonesia, Grand Indonesia, Jakarta Pusat,Kamis (31/3).

“Saya suka jamu sejak kecil. Dulu kan mbakjamu gendong suka lewat depan rumah. Memangtidak semua jamu saya suka, saya sukanya beraskencur,” lanjutnya.

Sebagai Puteri Indonesia, salah satu tugasKezia mempromosikan minuman tradisionalIndonesia ini di setiap kunjungannya.

“Saya setiap ke daerah maupun keluar negeriselalu mempromosikan minum jamu tradisional.Bahkan di media sosial pun sudah banyak beritatentang jamu Indonesia. Ternyata jamu itukhasiatnya luar biasa,” katanya.

Oleh karena itu Kezia senang dengan MustikaRatu yang fokus memproduksi produk-produkdengan bahan dasar ramuan-ramuan asliIndonesia membuka sebuah Cafe dengan konseptradisional Indonesia dengan nama W’dang Cafe.

Sebanyak 17 minuman berkhasiat bagi tubuhditawarkan di cafe tersebut, seperti Gulas Berry,Gular Apple, Temu Berry, Temu Rosa, KojaCream, Koja Float, Kuras Berry dan masih banyaklagi.

“Ini bagus banget, cafe yang menyajikan menuminuman tradisional di sebuah pusatperbelanjaan mewah. Dengan begitu kalanganmenengah keatas bisa menikmati jamu begitu jugadengan anak-anak muda,” pungkasnya. (h/kpl)

Para Bintang Pun TakSabar Menanti ‘AADC? 2’

SEKUEl ‘Ada Apa dengan Cinta?’tak hanya dinanti-nanti parapenggemar dan moviegoers.Namun juga ditunggu-tunggu

oleh para bintang utamanya. Sissy Priscillia misalnya mengung-

kapkan sudah penasaran dengan ceritafilm ‘AADC? 2’ yang kembali ia bin-tangi. Meski menjadi bagian dari pro-duksi, namun Mira Lesmana dan RiriRiza nyatanya tak membocorkanadegan keseluruhan film tersebutsetelah melalui proses editing.

Sissy yang semalam hadir di konser‘Ada Apa dengan Cinta?’ pun me-ngungkapkan perasaannya yang cam-pur-aduk menunggu tayang film tersebutpada 28 April mendatang. “Rasanyanggak karuan, mau muntah sekaligusdeg-degan. Ketawa-tawa sendiri ajakarena belum nonton,” ungkap istripebalap Rifat Sungkar ini saat ditemui

di Studio 6 Emtek City, Daan Mogot,Jakarta Barat, Kamis (31/3) malam.

Titi Kamal pun mengungkapkan halsenada. Setelah melalui proses syuting,Titi mengaku tak sabar ingin me-nyaksikan film ‘AADC? 2’ setelah 14tahun film pertamanya dirilis. ”Akuselalu nanya sama Mas Riri, Mas gimanafilmnya? Karena kita sendiri belum tahugimana akhirnya,” ungkap Titi.

Premiere filmnya akan dilang-sungkan tak jauh dari jadwal tayang‘AADC? 2’ di bioskop pada 28 April.Mira dan Riri Riza sepakat untukmenggelar premiere di Yogyakarta danbukan di Jakarta.

“Lokasi kita 70% di Jogja. Di sanakami punya sahabat-sahabat baru danlama selama proses produksi. Adabanyak seniman Jogja yang partisipasidan membantu, maka kami putuskan(premiere) di sana,” tutur Mira. (h/dtc)

Up Close & Personal

Ratusan Isyanation Padati Axana Hotel

Maudy KagumiDian SastroAKTRIS dan penyanyi Maudy Ayunda (21) mengakukagum akan kecantikan Dian Sastrowardoyo.

“Karena dia percaya diri dari dalam, mau bagai-mana pun Dian tetap cantik,” kata Maudy dalam acarasalah satu produk kecantikan internasional di Jakarta,kemarin. Namun, Maudy enggan membandingkankecantikan antar kaum hawa.

Bagi mahasiswi University of Oxford, Inggris, ini,kepercayaan diri seorang perempuan otomatis akanmemancarkan kecantikan.

“Kalau melihat orang cantik, kita tidak harus jadiberkompetisi, tapi kita lihat kalau kita sendiri jugacantik,” kata pemeran utama filmPerahu Kertas ini.

Maudy didapuk menjadi brand ambassadorterbaru dan termuda untuk produk kecantikan yangsedang dipromosikannya.

Para perempuan ternama lain yang lebih dulumenjadi brand ambassador produk itu adalah DianSastrowardoyo, Blake Lively, Eva Longoria, BarbaraPalvin, dan Karlie Kloss.

Dari semua brand ambassador itu, Maudymemilih Blake Lively sebagai sosok ideal karenakepercayaan diri dan kecantikannya memancar begitukuat. Sebagai brand ambassador produk kecantikanitu, Maudy berharap bisa mengingatkan orang untukmencintai dan menghargai keunikan diri sendiri. (h/kmp)

BANYAK yang menbicarakanprogram musik pagi-pagi ditelevisi. Pasalnya, programmusik pagi-pagi di televisi

sudah mulai melenceng dari konsepacara tersebut.

Dahsyat misalnya, meskipunmasih ada beberapa band maupunpenyanyi yang tampil di acaratersebut, tetapi para presenternya takmembicarakan tentang musik,mereka lebih banyak candaan dangim mick. Bahkan, karena candaantersebut penyanyi ZaskiaGotikmendapat masalah lantarandiduga menghina negara.

Bukan hanya itu saja, selainDahsyat acara musik di SCTV, Inboxpun begitu. Acara yang dipandu

oleh AndhikaPratama dan Gading Marten itulebih banyak games hingga masakmemasak dari pada membicarakansoal musik.

Melihat hal tersebut, mantanvokalis Cokelat, KikanNamara mengkritik beberapa acaramusik pagi-pagi yang dinilai sudahtak lagi seperti dulu. Kikanmengatakan, acara musik seharusbenar-benar membahas seputaranmusik.

“Ini dan kritik dan saran, ya.Mungkin porsi musiknya lebihdibanyakin lagi seperti dulu.Sehingga namanya acara musik itutentang musik. Saya mungkinmewakil musisi Indonesia, acara-

acara seperti itu porsi buat kita(musisi) sedikit. Jadi bukan sekedartempelan saja,” kata Kikan di DaanMogot, Jakarta Barat, Jumat (1/4).

Selain itu Kikanmengungkapkan, acara musiksekarang pun sudah sangat jarangsekali menampilkan video klip bandmaupun penyanyi.

“Apalagi video klip di TV jarang,banyakan di YouTube. Padahal akupercaya musik itu selalu menarikuntuk dijual,” lanjutnya.

Bagi mantan istri Yuke, acaramusik sekarang sangat berbeda darijaman dulu. Menurutnya, acaramusik jaman dulu lebih banyakmembahas tentang musik daripadagimick. (h/kpl)

I SYANA Sarasvati menyapapengemarnya (Isyanation)melalui acara yangbertajuk Up Close & Per-

sonal yang telah berlangsung dilantai dasar Axana Hotel, Padang,Kamis (31/3) malam.

Dari pantauan Haluan, sekitarseratusan Isyanation yang umumnyaremaja putri telah memenuhi lokasiacara sejak sore. Padahal acara barudimulai jam 19.00 wib.

Penggemar yang sudah me-miliki CD album Explore Deluxe

Edition bisa bertemu langsungdengan Isyana yang dimulai denganacara makan malam (Gala Dinner).Dilanjutkan dengan penampilanIsyana membawakan beberapa lagudalam Album Explore.

Putri Remona dan Ucin men-jadi pengemar yang sangat berun-tung malam itu. Menjadi pemenangdalam Dubsmash Competition yangdiadakan oleh Warna FM Padang.

Putri dan Ucin berada satupanggung dengan Isyana menya-nyikan lagu ‘Kau Adalah’. Tidakhanya bernyanyi bersama, Putri danUcin bisa berpelukan dan selfielangsung dengan idolanya.

Lagu ‘Tetap Dalam Jiwa’ men-jadi pamungkas dalam acara galadinner tersebut. Isyanation turutlarut dan bernyanyi bersama sambilmengabadikan waktu berhargatersebut dengan merekam videodari gadget masing-masing.

Selanjutnya, acara Meet & Gre-et Isyana dengan Isyanation hanyabisa diikuti penggemar yang sudahpunya CD Album Explore. Disinipenggemar bisa bercengkrama danberfoto langsung dengan Isyana.

Wajah kekecewaan menyelimutiwajah pengemar yang tidak bisamemiliki CD Album Explore.Walau sudah datang lebih awal, CDyang jumlahnya terbatas ini sudahhabis dibeli pengemar lain yangdatang duluan.

“Kecewa juga tidak bisa ikutberfoto berdua dengan Kak Isyana.Pas datang tadi, CD Album Exploreyang ada pada panitia sudah habis,”ujar Tia yang datang bersama te-man-temannya dari Limau Manih,Padang. (h/mg-fyt)

Page 17: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Arda Sani Layouter: Wide

Sabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H 17

Lazio vs Roma

Kado untuk Sang KaptenROMA, HALUAN — Roma akan berusaha memberikan kadoterindah kepada kaptenya yaitu Totti dalam laga derbyibukota saat menghadapi Lazio, Minggu (3/4) Pukul 20.00WIB. Rumornya kontrak Totti takkan diperpanjang di akhirmusim ini, kemungkinan besar ini adalah laga derbyterakhir Totti. Karena faktor inilah, sang kaptenkemungkinan akan diberi kesempatan untuk tampil.

nanti. Szczesny bertekad membawatimnya meneruskan tren positifdengan kemenangan.

“Anda bisa merasakan bahwa iniadalah sebuah laga yang spesial. Kamidatang ke pertandingan ini dalamkondisi terbaik dan hanya ada satu haldalam kepala kami, menang,” ujarkiper Roma Szczesny kepada RomaRadio.

“Bagi para penggemar, laga inibernilai lebih dari tiga poin. Tapiuntuk kami ada tiga poin yang di-pertaruhkan dan kami harusmemastikan para penggemar senang,dengan memetik seluruh tiga pointersebut,” tambahnya dikutip FootballItalia.

De Rossi kemungkinan bakalabsen, selain itu Roma juga kehilanganNorbert Gyomber. Namun absennya

dua pemain taditak bakal mere-duksi kekuatanRoma yangbisa menu-r u n k a nskema pa-kemnyad a l a mbeberapa lagaterakhir.

Berbeda dengan Lazio,tim berlambang elang biru ini sudahpasti takkan diperkuat 6 pemainnya.Tiga di antaranya kerap dimainkanpelatih Stefano Pioli.Keadaan semakintak menguntungkan bagi Lazio de-ngan Sergej Milinkovic-Savic danDusan Basta juga diragukan kon-disinya. Dengan kondisi tadiAntonio Candreva dan FelipeAnderson bakal menjadi starter.

Kondisi pelik justru terjadidi lini belakang Lazio. De-ngan total 5 bek yang akanabsen, Pioli tak punya ba-nyak opsi. Kondisi ini yangmemaksa Milan Bisevicakan menempati posisistarter meski tak ber-main apik di beberapalaga terakhir. (h/san)

AS Roma menatap derby kontraLazio dengan sangat percaya diri,berkat laju oke belakangan ini. Woj-ciech Szczesny menegaskan timnyacuma mau tiga poin. Mereka takterkalahkan di enam derby terakhirdi Serie A, memetik tiga kemenangandan tiga hasil imbang. Di pertemuanpertama musim ini, mereka menang2-0 lewat gol Edin Dzeko dan Ger-vinho.

Faktor lainnya adalah merekasedang melaju tak terkalahkan disembilan partai terakhir liga. Setelahmerangkai delapan kemenanganberuntun, anak asuh Luciano Spallettiberimbang kontra Inter Milan di lagaterakhir kemarin.

Keunggulan 18 poin atas Lazio dipapan klasemen juga bisa jadi sun-tikan moral berharga menatap laga

Manchester United vs Everton

Berharap Tuah Gol ke-1.000MANCHESTER, HALUAN —Manchester United bakal ber-harap gol ke-1000 mereka akanmemberikan hadiah keme-nangan kala meladeni Everton,Minggu (3/4) Pukul 22.00 WIBdi Old Trafford.Sebelum laga inidigelar, United sudah mencetak999 gol pada laga PremierLeague di Old Trafford.

Meski tak mudah, SetanMerah bakal berharap golspesial ke-1000 mereka mam-pu memberikan sumbanganpoin penuh. Dari lima per-tandingan terakhir serta ke-kuatan tim, United patut was-pada pada kekuatan Everton.

Selain karena Everton lebihstabil meraih kemenangan,MU juga bakal ditinggal sejum-lah pilar, termasuk kaptenWayne Rooney. Selain Rooney,United masih ditinggal pilaryang lain seperti Luke Shaw,Ashley Young, Phil Jones danBastian Schweinsteiger. Linitengah MU tak menjadilebih baik dengan AnderHerrera juga terancamabsen.

Absennya sejumlahpilar seakan menjadi ber-kah bagi pemain mudaMU. Cameron Borth-wick-Jackson yang barusaja bermain untukTimnas Inggris U-19 bisakembali menjadi starteruntuk posisi bekkiri.Di lini depan,pemain muda sen-sasional MarcusRashford bakalkembali men-

jadi andalan. Di belakang Rash-ford masih ada pemain mudalainnya, Jesse Lingard diapitMartial dan Juan Mata.

Dari kubu tim tamu, Ro-melu Lukaku bakal termotivasiuntuk bisa mengulang penam-pilan apik ketika mencetakhatrick ke gawang United.Lukaku juga akanlebih terpacu de-ngan isu dirinyamasuk dalamdaftar buruanMU untukmusim depan.

RobertoMartinez ba-kal kesulitan

meracik taktik di lini tengahdengan Gareth Barry belum bisadimainkan serta Mo Besic yangtampil di bawah standar. Kon-disi ini diperparah denganabsennya Steven Pienaar karenacedera.

Satu-satunya hal yang me-nguntungkan Everton adalah

kondisi skuat MU yangtengah compang-cam-ping karena banyak pe-main cedera. Kondisiini yang kerap dija-dikan alasan Louis vanGaal atas hasil burukSetan Merah di bebe-rapa laga terakhir. (h/bln)

Atalanta vs Milan

Rossoneri Incar Poin PenuhBERGAMO, HALUAN — ACMilan akan bertandang ke Bergamountuk menghadapi AtalantaMinggu (3/4) Pukul 20.00 WIB,dalam laga giornata ke-31 Serie A.Misi tim tamu adalah meraihkemenangan perdana, usai gagalmeraih tiga angka penuh di tigapertandingan terakhir.

Ya, sejak menang 5-0 atasAlessandria di Coppa Italia,Rossoneri seolah sulit kembalike jalur kemenangan. Diawalikalah dua gol dari Sassuolo,Milan bermain tanpa gol mela-wan Chievo, sebelum akhirnyaberduel imbang 1-1 ketika tan-dang ke markas Lazio tepatsebelum jeda Internasional.

Laga melawan Atalanta ha-rusnya bisa jadi kesempatanbagus bagi Milan, yang kiniterpaut enam angka dari zona

Eropa, untuk menambah raihanpoin. Apalagi, secara klasemenmereka lebih superior darilawannya, yang masih berada diposisi 13.

Milan sendiri harus berbagi duakemenangan dengan Atalanta dilima pertemuan terakhir kedua tim,usai duel terbaru di San Siro berakhirimbang pada akhir tahun lalu.Namun kabar baiknya, kali terakhirdatang ke Bergamo tim kota modesanggup meraih kemenanganmeyakinkan dengan skor 3-1.

Namun demikian, bukanberarti Milan bisa memandangkekuatan Atalanta sebelah mata.Tim satu ini memang sebelumnyasempat babak belur, dengan absenmeraih kemenangan sejak awalDesember. Namun sebelum jedaInternasional kemarin, merekamulai menunjukkan tanda-tanda

kebangkitan, dengan menang 2-0atas Bologna di kandang sendiri.

Satu gol Atalanta di lagatersebut dibuat oleh AlejandroGomez, yang hingga kini sudahbisa membuat enam gol dalam 28pertandingan.Namun demikian,klub diperkirakan harus kehi-langan Gianpaolo Bellini danCarlos Carmona, yang hingga kinimasing-masing masih mengalamicedera punggung dan pinggul.Sementara itu, Rafael Toloi bakalmenyelesaikan hukuman laranganbermainnya dan bisa turun lagi diduel melawan Rossoneri.

Di sisi Milan, Mihajlovic bisamenurunkan kekuatan terbaiktimnya. Pengecualian untukM’Baye Niang, yang masih me-ngalami cedera engkel dan jugaJuraj Kucka, yang mendapatkanmasalah di bagian paha. (h/bln)

Aston Villa Vs Chelsea

Wajib Tiga Poin

Chelsea wajib meraih tiga poin saat menghadapi Aston Villa. NET

LONDON, HALUAN — Dalamlanjutan Premier League akhirpekan ini Sabtu (2/4) di VillaPark, Chelsea mendapatkanlawan yang terbilang cukupmudah karena statusnya sebagaitim juru kunci, Aston Villa.Karenanya, tiga poin wajib bagipasukan The Blues yang datangsebagai tim tamu.

Performa Villa saat initerbilang sangat buruk, di enamlaga terkahirnya mereka tidakpernah mendulang satu poin punalias mendapatkan enam keka-lahan beruntun. Sementara ituChelsea sudah meraih tiga ke-menangan dan tiga hasil imbang.

Ditambah lagi dari catatanenam pertemuan terakhir antarakedua tim, Chelsea berhasilmeraih lima kemenangansekaligus dan hanya sekali kalahdari Villa pada tahun 2014 ketikadua pemain Chelsea mendapatkartu merah. Saat itu Villamenang dengan skor tipis 1-0.

Pada laga nanti manajer interimChelsea, Guus Hiddink, tidak akanbisa memainkan striker bengalDiego Costa yang masih harusmenjalani hukuman bertandingakibat kartu merah. Sementara itutiga pemain lainnya, Falcao, EdenHazard, dan Kurt Zouma harus

absen lantaran cedera.Di kubu tuan rumah, Aston

Villa harus kehilangan JordanAmavi yang tengah dibekapcedera. Sementara itu LiborKozak dan Micah Richards jugadiragukan tampil di laga nanti.

Vereteout akan menjadi nya-wa dari serangan Villa. Mematikanpergerakan Veretout hampir pastibisa membuat mereka kesulitanmengembangkan permainan.

Pasalnya ia saat ini meru-pakan penyumbang assists ter-

banyak di klub. Tumpulnya linidepan membuat, namun linidepan yang tumpul membuatnyakesulitan untuk mencatatkan le-bih banyak assists lagi musim ini.

Di laga nanti Chelsea seha-rusnya tidak banyak kesulitandalam mengembangkan per-mainan. Si Biru juga diprediksiakan banyak mendapat peluanglewat situasi bola mati.Ssementara Aston Villa akanbanyak mengandalkan per-mainan keras. (h/ssp)

Page 18: Haluan 02 April 2016

18 OlahragaSabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

www.harianhaluan.com Redaktur: Arda Sani Layouter: Wide

Semen Padang Cukur Pasaman Selection

Marcel Ciptakan Empat Gol

Jafri Sastra ResmiTangani Persipura

IGC Zona Padang

Sabtu-MingguIni Babak DelapanBesar DigelarPADANG, HALUAN — Babak delapanbesar turnamen sepakbola antar KecamatanIrman Gusman Cup (IGC) akan digelarSabtu dan Minggu (2/-3) di lapangan PSTSTabing. Diyakini empat pertandingantersebut akan berjalan sengit, karenamenggunakan sistim gugur dan masing-masing tim akan ngotot untuk meraihkemenangan.

Untuk pertaningan hari Sabtu (3/4) padalaga pertama Pukul 13.30 WIB akanmempertemukan Kecamatan LubukBegalung yang merupakan juara grup Adengan Kecamatan Pauh yang merupakanperingkat ketiga grup B.

Sementara itu pertandingan keduanyapada Pukul 15. 45 WIB akan mempertemukanKecamatan Padang Utara yang merupakanperingkat kedua grup C dengan KecamatanNanggalo yang merupakan peringkat keduagrup B.

Pelatih Padang Utara Uthan HalHakim mengatakan kalau KecamatanNanggalo lebih unggul sedikit ketimbangtimnya. “Tim Nanggalo memiliki linibelakang yang kuat. Namun kami akantetap bertanding dengan fight agar bisameraih kemenangan,”ujarnya kemarin.

Pelatih Nanggalo Johan Syafril me-ngatakan kalau peluang timnya untuk loloskebabak semifinal yaitu masih 50-50.“Kunci untuk meraih kemenagan nantinyaadalah para pemain harus bermain dengandisiplin,”ungkapnya.

Lebih jauh Johan mengatakan timnyamemiliki keuntungan dengan tidak bisabermainnya dua orang pemain Padang Utara.“Para pemain yang tidak bisa bermaintersebut merupakan pemain pilarnya. Halitu akan coba kami manfaatkan. Namunkami juga akan mewaspadai para pemainlawan, terutama lini serangnya yang cukupberbahaya,”jelasnya.

Pelatih kedua tim sudah saling mengenalbeberapa pemain lawan. “Ada beberapapemain kami yang pernah bermain bersamapelatih lawan, begitupun sebaliknya. Jadikami sudah saling kenal dengan beberapapemain,”bebernya.

Sementara itu pertandingan babak de-lapan besar pada hari Minggu (3/4) dilapangan PSTS Tabing adalah KecamatanKoto Tangah yang merupakan juara grup Cakan menghadapi Padang Selatan yangmerupakan peringkat kedua grup A. Per-tandingan akan digelar pada Pukul 13.30WIB.

Pertandingan keduanya akan digelarpada Pukul 15.45 WIB mempertemukanKecamatan Padang Timur yang merupakanjuara grup B akan menghadapi KecamatanBungus Teluk Kabung yang merupakanperingkat ketiga grup A. (h/san)

Sejak Kamis, KONI Cairkan Dana Atlet dan PelatihPADANG, HALUAN — Se-hari setelah penyerahanbantuan pembinaan atletdan pelatih yang tengahbersiap menghadapi PONXIX Jawa Barat 2016 olehgubernur, KONI Sumbarmulai mendistribusikandana. Sejak Kamis (31/1)kantor KONI Sumbar mu-lai dipadati atlet dan pelatihguna menguangkan danapembinaan tersebut.

Hal ini dikatakan Se-kum KONI Sumbar IndraJaya, Jumat (1/4).”Prosespendistribusian dilakukanhingga malam. Ini kamilakukan untuk memenuhikebutuhan atlet dan pelatih.Kami berharap dengan telahdicairkannya dana pem-binaan ini, atlet dan pelatihdapat meningkatan per-siapan yang telah disusunguna mencapai target yangtelah ditetapkan sebelum-nya,”kata Indra Jaya.

Dijelaskannya dari la-

poran yang ia terima darisekretariat KONI Sumbar,proses penyerahan danabantuan pembinaan atletdan pelatih PON Sumbardilakukan hingga Kamismalam. Bahkan, hinggaJumat siang kemarin,hampir separuh cabangtelah melakukan prosespencairan dana tersebut.

Pada pencairan hari per-tama itu, cabang yang telahmelakukan pencairan ter-sebut adalah cabang voli pan-tai dan anggar yang diterimaoleh atlet dan pelatih. Semen-tara dari cabang sepak takraw,pencak silat, taekwondo,futsal dan panjat tebing di-wakili oleh pelatihnya.

“Soal jumlah detailnyasaya tak bisa menyebutkansecara terperinci. Datanyalengkap di sekretariat,”sebutIndra Jaya lagi.

Ia memperkirakan, pro-ses ini akan berlangsung cepatkarena sosialisasi tentang

pencairan dana untuk atletdan pelatih tersebut sudahdilakukan secara terbuka.Sehingga seluruh komponenterkait, diyakini telahmengetahui hal ini. Hampirseluruh atlet yang tengahdipersiapkan pada prosesPelatda ini juga hadir saatproses penyerahan secarasimbolis oleh gubernur.

Bahkan, saat penyerahansecara simbolis yang diserah-kan langsung oleh GubernurSumbar Irwan Prayitno di

GOR Beladiri, Rabu (30/3)diliput oleh banyak media.“Kita semua kan bisa lihatsendiri, gubernur yang me-nyerahkan secara simbolis.Karena namanya simbolis,maka penyerahan dana barudilakukan keesokan harisetelah menyelesaikan prosesadministrasi perbankan,”tambah Indra Jaya.

Terpisah,pelatih cabangvoli pantai Jafrial mengakupihakna sudah mengantongidana atlet dan pelatih pada

Kamis kemarin. Ia berharapdengan telah cairnya danatersebut, bisa melipatgan-dakan semangat atlet untukmeraih medali pada PONnanti.

“Saya menerima uangpembinaan untuk atlet danpelatih sebesar Rp26 jutadengan rincian Rp16 jutrauntuk dua pasang atlet danRp10 juta untuk dua pelatih,sesuai jangka waktu latihanselama 4 bulan,”kata Jafrial.(h/rel)

PADANG, HALUAN — Semen Padang berhasilmeraih kemenangan telak 8-0 dalam laga ujicobanya dengan tim Pasaman Selection,Jumat (1/4) di Stadion Tuanku Imam Bonjol.

Atlet Bridge MTsN SawahluntoRaih Tiket ke Italia

Empat dari delapan golyang tercipta dihasilkan olehstriker asingnya yaitu Marcelsedangkan empat gol lainyadihasilkan oleh Mofu dengandua gol serta Irsyad dan NurIskandar masing-masingsatu gol.

“Kami sangat bersyukurdengan hasil yang diraih.Hasil ini sesuai dengan hara-pan yang kami harapkan,”ujar Pelatih kepala SemenPadang, Nil Maizar yangdihubungi kemarin malamusai pertandingan.

Lebih jauh Nil mengata-kan bahwa lini depanya me-miliki progres yang bagus.“Marcel mampu mencip-takan empat gol dalam lagaini. Secara umum lini depanberhasil menunjukan per-mainan yang kami harap-kan,”ungkap mantan pelatihTimnas Indonesia ini.

Namun untuk lini be-lakang tentunya tidak teruji.Hal ini disebabkan karenakualitas lawan yang diha-dapi berada dibawah SemenPadang. “Kalau untuk me-nguji lini belakang, tentunyaharus memiliki kualitaslawan yang seimbang. Na-mun jika kualitas lawanberada dibawah, tentunyaakan susah untuk mengu-jinya,”bebernya.

Selanjutnya Semen Pa-dang akan mengelar uji cobadengan Limapuluh KotaSelection, Minggu (3/4).“Malam ini (kemarin) kami

langsung menuju Payakum-buh untuk persiapan meng-hadapi tim disana,”jelaspelatih asal Payakumbuh ini.

Jelang menghadapi In-donesia Soccer Champion-ship (ISC) Semen Padangmengagendakan beberapakali uji coba. Diantaranyamenghadapi Pasaman Se-lection, Limapuluh KotaSelekction, Madura United,Pesis Solo.

PPLP Sumbar RaihKemenangan

Sementara itu tim sepak-bola Pusat Pendidikan danLatihan Pelajar (PPLP)Sumbar juga meraih keme-nangan atas Gama Muda ditempat yang sama denganpertandingan Semen Pa-dang. Anak asuh Dedi Umarini meraih kemenangandengan skor 2-0.

Dua gol kemenangan timPPLP Sumbar di hasilkanoleh Syahrul Akmal danYohandes. “Kami bersyukurbisa meraih kemenangandalam laga ini. kemenanganini berkat kerja keras parapemain di lapangan,”ujarDedi Umar usai pertandingan.

Tim PPLP Sumbar send-iri dipersiapkan untuk meng-hadapi Kejurnas antar PPLPyang diperkirakan akan di-gelar pada bulan Mei men-datang. “Selanjutnya kamiakan menggelar beberapakali lagi uji coba dengankualitas lawan yang berada diatas kami,”bebernya. (h/san)

PADANG, HALUAN — JafriSastra saat ini bisa dikatakansebagai pelatih tersukses diSumatra Barat. Namanyamengapung setelah mengan-tar Semen Padang ke perem-pat final AFC 2013.Tidakhanya bersama tim kampunghalaman, saat menukangi Mi-tra Kukar di Piala JenderalSudirman, ia kembali mem-bukukan prestasi gemilangdengan membawa Naga Me-kes juara, setelah di finalmengalahkan mantan klub-nya, Semen Padang, denganskor 2-1.

Sepak terjang pelatihkelahiran Payakumbuh itukembali berlanjut, pascameninggalkan Mitra Kukar,jelang Indonesia SoccerChampionship (ISC) 2016,Jafri ditunjuk sebagai pelatihtim raksasa sekaligus lang-ganan juara kompetisi do-mestik, Persipura Jayapura.

Jafri ditunjuk meng-gantikan Oswaldo Lessapasca kegagalan Persipuradi Torabika Bhayangkara

Cup dan Piala Jenderal Su-dirman.

Sama seperti saat di Mi-tra Kukar, di Persipurananti, Jafri masih bekerjasama dengan mantan pelatihfisik Semen Padang, Irwan-syah.”Alhamdullilah, sayatidak berlama-lama meng-ganggur dan berladang. Un-tuk ISC mendatang sayadipercaya melatih Persipu-ra,” ujar Jafri, Jumat (1/4)

Menjatuhkan pilihan ketim Mutiara Hitam, lanjutJafri, merupakan tantangansekaligus ujian baginya.Selain sebuah tim besar,Persipura menurutnyamerupakan salah satu klubyang paling disegani, bukanhanya di Indonesia namunjuga Asia.

Pada Minggu (3/4) soreJafri direncanakan terbang kePapua dan langsung ber-kumpul dengan para pemain.“Kalau untuk pemain, nantikami bicarakan termasukmereka yang memperkuattim lain,” tambahnya. (h/blc)

SAWAHLUNTO, HALUAN —Mengikuti pendidikan di seko-lah agama, tidak membatasikedua remaja ini untuk mengem-bangkan prestasi di bidang olah-raga. Setidaknya hal itu dibuktipasangan atlet bridge MTsNSawahlunto, M. Alhanif danDimas Fikriaza.

Pasangan atlet bridge yangberada di bawah bendera Ber-kah Bridge Klub MTsN ‘KotaArang’ itu, malah mampu me-nembus juara pertama dalamSeleksi Nasional Kid Usia 16tahun 2016, yang digelar diGelora Bung Karno, pekanketiga Maret lalu.

Hasil seleksi yang digelarselama delapan hari penuh itu,sekaligus mengantarkan pa-sangan Alhanif – Dimas untukmewakili Indonesia dalamKejuaraan Bridge Interna-sional, yang diselenggarakan diKota Salsomagiore, Italia,pekan pertama bulan Agustusmendatang.

Pasangan Alhanif dan Di-mas, mengungkapkan sangatgembira dengan hasil seleksinasional yang mereka ikuti.Apalagi, hasil seleksi tersebut,akan mengantarkannya untukbermain di ajang internasional.

“Bahagia dan sangat senang.Apalagi, hasil seleksi ini juga bisamembuat keluarga bangga,” ujar

Hanif dan Dimas, didampingisang pelatih Seprian Yusril,ketika ditemui Haluan, di MTsNSawahlunto, Jumat (1/4).

Saat ini, Hanif dan Dimasterus mengasah kemampuanmereka, dengan melakukanpertandingan di setiap latihan disekolah, yang dilaksanakan duakali dalam sepekan, danditeruskan dengan latihan di luarsekolah, di setiap akhir pekan.

Kemampuan Hanif danDimas memang tidak terlepasdari kemampuan mereka dalambidang pelajaran matematika disekolah. Wajar saja, sebab keduasiswa yang masih duduk di kelasVIII itu, sama-sama berhasilmenuntaskan pelajaran mate-matika di kelas.

“Yang tuntas dalam matapelajaran matematika di kelas,memang mereka berdua,” ujarKepala MTsN Sawahlunto,Indra Gani kepada Haluan.

Pelatih Berkah Bridge KlubMTsN Sawahlunto, SeprianYusril mengungkapkan, Hanifdan Dimas akan mengikutipelatnas selama sepuluh hari,bulan Mei mendatang, di Ja-karta. Dengan status peringkatpertama dalam seleksi, dapatdipastikan tiket ke kejuaraaninternasional sudah ada di ta-ngan pasangan tersebut.

Seprian mengungkapkan,

dalam seleksi nasional U-16lalu, tidak hanya Hanif danDimas saja yang diutus mewakiliSumatera Barat. Namun, MTsNSawahlunto juga mengirimpasangan M. Ikhsan Alfikri danSilfa Septi Aisyah.

Sayang, kesempatan pasanganIkhsan – Aisyah harus berakhirdalam babak penyisihan, yangdiikuti 23 pasangan atlet bridge.Sedangkan Hanif dan Dimasberhasil melaju dan menjuaraiseleksi yang dilaksanakan.

Kini Hanif dan Dimas ber-usaha mempersiapkan mental,untuk menunjukan permainandi level internasional. Tidakhanya membawa nama In-donesia, namun juga SumateraBarat dan khususnya KotaSawahlunto.

Walikota Sawahlunto, AliYusuf menanggapi keberha-silan pasangan bridge Hanifdan Dimas mengungkapkan,prestasi bisa diukir dalamberbagai hal. Termasuk dibidang olahraga, Hanif danDimas salah satu buktinya.

“Yang sangat penting, ke-seriusan dalam mendalami salahsatu hobi ataupun kemauandengan bidang yang diinginkan.Sebab, apapun yang didalamidengan serius, tentu akanmemiliki kesempatan untukberprestasi,”ujarnya. (h/dil)

PASANGAN atlet bridge Hanif dan Dimas bersama pelatih dan kepala MTsN Sawahlunto. HUMAS

Page 19: Haluan 02 April 2016

terpuruk di peringkat sembilan klasemen dengankoleksi 44 angka. Mereka hanya terpaut tujuh angkadari Manchester City yang ada di peringkat empat.Namun The Reds masih memiliki tabungan satu laga.Oleh karena itulah klub Merseyside itu masih optimisbisa masuk zona Liga Champions tersebut.

Liverpool akan melakoni duel ini dengan bekalkekecewaan dan kemarahan. Hal tersebut tak lepasdari kekalahan mereka lawan Southampton beberapawaktu lalu. Mereka awalnya unggul dua gol namunakhirnya kalah 3-2. Padahal di babak pertamatampilan Jordan Henderson cs sungguh apik.Klopp pasti tak mau hasil seperti itu terulanglagi kali ini, apalagi tim yang dihadapi jauhlebih berbahaya.

Sayangnya, dalam menghadapi duel iniLiverpool kemungkinan tak bisa diperkuatsejumlah pemain pilarnya. Alberto Mo-reno dan Roberto Firmino kemungkinanbisa saja absen jika masalah hamstringmereka belum pulih benar. Selain ituDivock Origi (quadriceps) dan Benteke(lutut) juga diragukan bisa tampil.

Namun untungnya masih ada sejumlah pemain yangbisa dimainkan. Di antaranya Daniel Sturridge, AdamLallana, hingga James Milner. “Hal terbesarnya adalahkonsistensi. Kami telah menunjukkan bahwa kami bisamengalahkan tim-tim terbaik dan level yang bisa kamicapai,” kata pemain Liverpool Milner di situs resmiLiverpool.

“Tapi ini adalah soal mencapai level tersebut lebihkonsisten. Itulah perbedaan kami dengan Spurs padasaat ini. Tapi Anda akan lebih khawatir kalau tidakbisa mencapai level-level itu, di mana kamimembuktikan bisa meraihnya. Yang penting adalahmencapainya secara terus menerus dan Anda sedangmenjalani hari yang kurang oke, masih bisamendapatkan kemenangan,” tandasnya.

Sementara itu, Tottenham juga memiliki target untukbisa mempertahankan posisi mereka saat ini. Merekakini berada di posisi kedua dengan raihan 61 poin.

www.harianhaluan.com Redaktur: Arda Sani Layouter: Wide

Sabtu,2 April 201624 Jumadil Akhir 1437 HOlahraga 19

Liverpool vs Tottenham

Laga Vital

Inter Milan vs Torino

Maksimalkan Laga Kandang

LIVERPOOL,HALUAN — Duel

panas nan menarikakan tersaji pada

Sabtu (2/4) Pukul 23.30WIB di Anfield kalaLiverpool menjamuTottenham dimatchday 32 Pre-mier League. Duelini sangat vital baikbagi Liverpoolmaupun bagiTottenham.

Mereka hanya terpaut lima angka dariLeicester yang ada di puncak. Dan sembariberharap bisa menyalip The Foxes, pasukanMauricio Pochettino itu juga berharap bisaterus menjauh dari kejaran Arsenal (51poin) yang ada di posisi tiga.

Harry Kane cs sendiri saat inisecara umum sedang dalamperforma yang bagus di ligameski sempat terpeleset kalalawan West Ham beberapawaktu lalu. Namun di tigalaga selanjutnya merekatak pernah kalah. Spurs

juga sempat memban-tai Bournemouth

3-0 di partai

t e r a k h i rjelang lawan Liverpool ini.

Pasukan The Lily Whites sendiri relatif komplitkala melakoni laga di Anfield nanti. Hanya NabilBentaleb dan Clinton N’Jie yang akan absen. NamunToby Alderweireld dan Erik Lamela masih harusmenunggu laporan terbaru terkait kebugaran merekasebelum bisa ditampilkan di laga ini. Itu artinya, pemainseperti Kane, Dele Alli, Christian Eriksen hinggaMousa Dembela bisa dimainkan oleh Pochettino dilaga nanti.Dalam pertemuan terakhir kedua tim ini,yakni di White Hart Lane, skor 0-0 muncul di akhirpertandingan. Sementara kala keduanya terakhirberlaga di Anfield, Liverpool menang 3-2. (h/san)

Philippe Coutinho cs akan berusaha meraihpoin penuh agar bisa merangkak naik ke zona

empat besar. Sementara Harry Kane cs akanberusaha mencuri angka agar bisa memper-

tahankan posisi saat ini sekaligus mendekatiLeicester City yang ada di puncak klasemen.

Pasukan Jurgen Klopp saat ini memang tengahberjuang masuk ke zona empat besar. Mereka kini

Head to head:· 17/01/15 Tottenham 0-0 Liverpool (Premier League)· 11/02/15 Liverpool 3-2 Tottenham (Premier League)· 31/08/14 Tottenham 0-3 Liverpool (Premier League)· 30/03/14 Liverpool 4-0 Tottenham (Premier League)· 15/12/13 Tottenham 0-5 Liverpool (Premier League)

Lima pertandingan terakhir Liverpool:· 20/03/16 Southampton 3-2 Liverpool (Premier League)· 18/03/16 Manchester United 1-1 Liverpool (Liga Europa)· 11/03/16 Liverpool 2-0 Manchester United (Liga Europa)· 06/03/16 Crystal Palace 1-2 Liverpool (Premier League)· 03/03/16 Liverpool 3-0 Manchester City (Premier League)

Liverpool (4-2-3-1): Mignolet; Flanagan, Lovren, Sakho, Clyne;Can, Henderson; Milner, Lallana, Coutinho; Sturridge.

Tottenham (4-2-3-1): Lloris; Walker, Alderweireld, Wimmer, Rose;Dembele, Dier; Lamela, Eriksen, Alli; Kane.

Lima pertandingan terakhir Tottenham:· 20/03/16 Tottenham 3-0 Bournemouth (Premier League)· 18/03/16 Tottenham 1-2 Borussia Dortmund (Liga Europa)· 13/03/16 Aston Villa 0-2 Tottenham (Premier League)· 11/03/16 Borussia Dortmund 3-0 Tottenham (Liga Europa)· 05/03/16 Tottenham 2-2 Arsenal (Premier League)

Bournemouth vs Manchester City

Tamu Dituntut Menang

Juventus vs Empoli

Terus BerlariKencang

TURIN, HALUAN — Juventus akanmenjamu Empoli dalam

pertandingan giornata 31Serie A 2015-16. Pertan-

dingan ini akan digelar diJuventus Stadium pada hari

Minggu (3/4) pukul 01:45 WIB.Juventus tentu ingin melanjutkan

lari kencang mereka di Serie A.Setelah sempat terseok-seok pada awal musim,

Juventus mampu bangkit pada akhir Oktober dan kinisudah memuncaki klasemen sementara Serie A, unggultiga poin dari Napoli.Masalahnya bagi Juventus, merekamenghadapi ujian berat akibat cedera dan hukumanakumulasi kartu. Leonardo Bonucci, Sami Khedira danAlex Sandro dipastikan tidak akan bisa bermain karenaakumulasi kartu kuning.

Ruang perawatan Juve juga cukup ramai denganMartin Caceres, Paulo Dybala, Andrea Barzagli danClaudio Marchisio masih cedera atau belumsepenuhnya fit. Massimiliano Allegri mungkin akanmemaksakan untuk memainkan beberapa pemainuntuk tampil meski tidak penuh.

Kabar gembira menghampiri Juventus karena bekandalan mereka, Giorgio Chiellini, kini sudah siapbermain lagi usai absen cukup lama karena cedera.“Waktu dua bulan ini terasa sulit bagi saya. Sulit sekalirasanya kehilangan sejumlah pertandingan. Cedera kedua

waktu lawan Inter jelas lebihrumit karena hal itu

memperpanjang wak-tu pemulihan dirisaya dan tak mu-dah untuk me-ngembalikan otot-otot saya dan fisiksaya kembali keseperti sebelum-nya,” tutur Chiel-

lini pada Sky.“Sekarang saya

baik-baik saja dan setelahdua bulan di mana sayatak bisa membantu tim,saya berharap mulai hariSabtu besok hingga perte-ngahan Juli mendatangsaya bisa bermain non-stop,” serunya.

Meski tuan rumah se-dang pincang, Empolitidak mematok target ting-gi. Pelatih Empoli, MarcoGiampaolo menegaskanbahwa mereka akan be-rangkat ke Turin tanpa be-ban. Ia ingin anak asuhnyatampil lepas.

Empoli hanya kehila-ngan dua pemain dalam lagaini. Marko Livaja dan Vin-cent Laurini masih me-ngalami cedera dan di-pastikan akan absen da-lam lawatan kali ini. Na-mun Giampaolo bisatenang karena parapemain inti sepertiRiccardo Saponara,Lorenzo Tonelli danPiotr Zielinski akan

bisa tampil dalam lagananti. (h/san)

BOURNEMOUTH, HA-LUAN — Manchester Citymemiliki tugas berat padaakhir pekan ini saat merekaharus bertandang ke markasBournemouth, The Gold-sands Stadium, Sabtu (2/4)Pukul 21.00 WIB . The Citi-zens dituntut menang untukmenjaga posisi di empatbesar.

Dengan 50 poin yangsudah mereka koleksi saatini dan menempati posisikeempat klasemen semen-tara, pasukan Manuel Pelle-grini harus menang untukmenjauh dari kejaran WestHam dan Manchester Uni-ted yang hanya berjarak satupoin di belakang mereka.Imbang atau terpeleset,akan membuat posisi mere-ka di empat besar terancam.

Pekerjaan The Citizenssendiri semakin berat bilamelihat kondisi skuat me-reka. Selain karena harusbergelut dengan waktu un-tuk mencapai kebugaranmaksimal pasca jeda inter-nasional, The Citizens jugatak bisa memainkan skuat

terbaik mereka.Dua sosok inti di lini

belakang, Vincent Kom-pany dan kiper Joe Hartdipastikan absen pada lagaini menyusul cedera yangmereka alami. Begitu jugadengan kondisi RaheemSterling yang juga harusmenepi karena mengalamicedera, belum lagi kondisiNicolas Otamendi yang ma-sih harus dipantau hinggamenit terakhir jelang kickoff.

Meski begitu, Pellegrinimasih memiliki tambahankekuatan dengan pulihnyaKevin De Bruyne dan SamirNasri. Bahkan keduanyasudah mulai berlatih, se-mentara Fabian Delph jugasudah pulih meskipun ke-tiganya diyakini tak akanbermain sejak awal padalaga tersebut.

Dari kubu tuan rumah,tim asuhan Eddie Howe takmemiliki kendala cederaberarti. Tim yang kini me-nempati peringkat ke-13tersebut dipastikan bisamemainkan skuat terbaik

mereka.Tanpa Callum Wil-son dan Tyrone Mings yangmengalami cedera, semen-tara JuniorStanislasdiragukanuntuk tam-pil pada lagaini, tuan rumahsepertinya akan kembalibermain dengan formasi 4-1-4-1 dengan meninggalkanBenik Afobe sendirian se-bagai ujung tombaktunggal.

Mantan penyerang Ar-senal tersebut tak bolehdiremehkan oleh perta-hanan The Citizens. Dida-tangkan dari Wolverham-pton awal tahun ini, Afobemampu tampil apik dansejauh ini telah mencetakempat gol dari 11 pertan-dingan. Selain itu, The Cit-izens juga harus mewas-padai pergerakan MattRitchie, gelandang ke-lahiran 10 September 1989tersebut sering memecahkebuntuan tim lewat goldan juga assistnya. (h/bln)

MILAN, HALUAN — Inter Milanharus bisa memaksimalkan lagakandang untuk meraih tiga poin

saat menerima kunjunganTorino di Giuseppe

Meazza dalam lan-jutan kompetisi

Serie A, Senin

(4/4) Pukul 01.45 WIB.Nerazzurimenargetkan poin penuh saatmenjamu Torino untuk memenuhiambisi finis di peringkat ketigapada akhir musim.

Inter sendiri saat ini menghuniperingkat lima dengan 55 poin danterpaut lima poin dari AS Romayang menempati tempat ketiga.Kesempatan Inter memangkaspoin dari Roma memang terbukalebar pada akhir pekan ini. Denganasumsi Inter berhasil mengalahkanTorino dan Roma meraih hasilnegatif dalam laga derby melawanLazio.

Saat ini, Inter tengah beradadalam konfidensi tinggi menyusulhasil positif dalam tiga pertandinganterakhir di Serie A. La Beneamatameraih dua kemenangan dan hasilimbang melawan Roma di Olim-pico.

Selain itu, Roberto Mancinimendapat kabar gembira denganpulihnya bomber andalan MauroIcardi. Sang kapten sebelumnyasempat mengalami cedera lututdan kini kondisinya sudah siapuntuk laga menghadapi Torino.

Torino menjadi tantanganbesar bagi Icardi. El Toromenjadi salah satu tim yangbelum pernah dibobol olehstriker Argentina ini yang

tercatat sudah berhadapansebanyak lima kali dengan hasil

d u akali menang,dua kali seri, dansekali kalah.

Bila Inter tidak punyamasalah dengan pemilihan skuatnya,lain halnya dengan Torino. Sang tamubakal datang ke markas Inter denganbeberapa pemain absen.PelatihGiampiero Ventura harus kehi-langan striker Ciro Immobile dandefender Danilo Avelar akibatcedera. Sementara itu sang kaptenKamil Glik tidak bisa dibawa karenaterkena suspensi.Torino sendirisedang berada dalam periode sulit.

Mereka hanya mampu meraihsatu kemenangan dalam 10 pertan-dingan terakhir, termasuk duakekalahan beruntun dari Genoa danJuventus.Meskipun begitu, Intersama sekali tidak boleh meremehkankekuatan Torino. Bila tidak hati-hati,bukan tidak mungkin Il Toro bakalmencuri poin dalam lawatannya kemarkas La Beneamata. (h/san)

Page 20: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Heldi Satria Layouter: Rahmi

20 Sabtu, 2 April 201624 Jumadil Akhir 1437 H Nasional

KPK Lakukan Operasi Tangkap Tangan

Tiga Orang DitetapkanSebagai Tersangka Suap

TNI AL Amankan PesawatPengintai Asing di Selat Philip

Pembebasan 10 Sandera

KSAD: Operasi Militer Pilihan Terakhir

TANGKAP TANGAN — Petugas menggiring salah satu pihak yang diduga turut diamankan OTT KPK di garasi Gedung KPK, Jakarta, 31 Maret 2016. MenurutKepala Pemberitaan dan Informasi KPK, Priharsa Nugraha, konferensi pers tentang OTT ini akan digelar besok pagi. IST

JAKARTA, HALUAN —Tim Satgas KomisiPemberantasanKorupsi (KPK) telahmengamankan tigaorang dalam operasitangkap tangan (OTT)pada Kamis (31/3) pagi.

Tiga orang tersebut, yakni,Direktur Keuangan PT Bran-tas Abipraya Sudi Wantoko,Senior Manager PT BrantasAbipraya, Dandung Pamu-larno dan seorang lainnya,bernama Marudut ditangkapusai bertransaksi suap di toiletpria di sebuah hotel di kawa-san Cawang, Jakarta Timur.

Selain menangkap ketigaorang tersebut, Tim SatgasKPK juga menyita uang se-besar US$ 148.835. Uangtersebut diduga diberikankedua petinggi PT BrantasAbipraya kepada Marudutuntuk diserahkan kepada ok-num di Kejati DKI. Uangtersebut dimaksudkan meng-amankan perkara PT BrantasAbipraya yang ditangani Ke-jati DKI.

“Pemberian tersebut didu-ga untuk menghentikan pe-nyelidikan atau penyidikantindak pidana korupsi padaPT BA (Brantas Abipraya) diKejati DKI Jakarta,” kataKetua KPK Agus Rahardjodalam konferensi pers di Ge-

dung KPK, Jakarta, Jumat (1/4).

Setelah diperiksa intensifselama 1X24 jam, KPK mene-tapkan Sudi, Dandung, danMarudut sebagai tersangkakasus dugaan suap terkaitpenanganan perkara yangditangani Kejaksaan TinggiDKI.

Atas tindak pidana yangdilakukannya, ketiga tersang-ka dijerat KPK dengan Pasal5 Ayat (1) huruf a UU Nomor31 Tahun 1999 tentang Tindak

Pidana Korupsi sebagaimanadiubah UU Nomor 20 Tahun2001 juncto Pasal 55 Ayat (1)ke-1 KUHP.

“Setelah pemeriksaan 1x-24 jam, dan melakukan gelarpekara, KPK meningkatkanstatus ke penyidikan. Suratpenyidikan sudah kami tan-datangani,” ungkapnya.

Tim penyidik KPK lang-sung bergerak cepat mengusutkasus ini. Usai memeriksapara tersangka, tim penyidikmemeriksa Kepala Kejati

DKI, Sudung Situmorang danAsisten Pidana Khusus (As-pidsus) Kejati DKI, TomoSitepu. Pemeriksaan keduaorang ini berdasar informasiyang diperoleh penyidik daripemeriksaan terhadap ketigatersangka. “Ya itu dua orang(Sudung dan Tomo) itu yangkita periksa memang adakaitannya,” katanya.

Meski demikian, Agusenggan mengungkap lebihjauh kaitan Sudung dan Tomodalam kasus ini. Termasuk

mengenai dugaan Sudung danTomo merupakan pihak KejatiDKI yang hendak menerimauang suap itu. “Kan ada dataawal. Itu strategi pemerik-saaan. Jangan dibuka semua,”katanya.

Tak hanya memeriksa Su-dung dan Tomo, dalam meng-usut kasus ini, tim penyidikKPK langsung menggeledahsejumlah lokasi. Pada Jumat (1/4) pagi ini, KPK menggeledahKajati DKI dan Kantor PTBrantas Abipraya. (h/bs)

JAKARTA, HALUAN — Ke-pala Staf Angkatan Darat(KSAD) Jenderal Mulyonomenegaskan operasi militerterhadap kelompok AbuSayyaf di Filipina meru-pakan pilihan terakhir. Halitu dilakukan jika upayanegosiasi untuk membebas-kan 10 warga negara Indo-nesia (WNI) mengalamijalan buntu.

“Berbagai langkah nego-siasi sudah dilakukan untukmembebaskan 10 WNI yangdisandera kelompok AbuSayyaf di Filipina itu. Jika

tidak ada kesepakatan yangdicapai, maka langkah tera-khir adalah dengan mela-kukan operasi militer,” kata-nya kepada pers di Atam-bua, ibu kota KabupatenBelu, Nusa Tenggara Timur,Jumat (1/4/2016).

Jenderal berbintang em-pat itu berada di perbatasanRI-Timor Leste sejak Rabu30 Maret 2016 untuk me-lihat dari dekat kondisiprajurit TNI yang bertugasdi tapal batas negara, sertameninjau beberapa pos pe-ngamanan dan pasukan di

Pulau Ndana Rote.Pulau kecil yang terletak

di wilayah paling selatanIndonesia yang berbatasanlangsung dengan Australiaitu merupakan bagian dariwilayah Pemerintah Kabu-paten Rote Ndao, NTT.

Pulau ini dijaga olehprajurit TNI dari Yonif 743/PSY (pasukan organik milikKorem 161/Wirasakti Ku-pang) dan sebuah bataliondari Marinir.

KSAD tidak mau bicaralebih detail soal operasimiliter yang dimaksud. Se-

bab, Panglima TNI JenderalGatot Nurmantyo telah me-nyampaikan semuanya ke-pada media di Indonesiasoal upaya pembebasan ter-hadap 10 WNI yang disan-dera teroris kelompok AbuSayyaf.

“Panglima TNI sudahmemberikan komentar dantelah memberikan gamba-ran kepada semua media diIndonesia. Sehingga, sayamerasa tidak perlu men-jelaskan lagi. Saya pikir, kitasampai di sini saja,” ujarnya.(ABP). (h/oke)

JAKARTA, HALUAN —TNI AL berhasil meng-amankan drone milik ne-gara asing di sekitar pera-iran Selat Philip, Kepulau-an Riau. Drone buatanInggris tahun 1983 itu, mu-lanya ditemukan oleh kapalferi MV Pintas 9, Kamis 31Maret 2016, kemarin.

“Pesawat drone beru-kuran sekira 2,5 meter de-ngan rentang sayap 1,5meter ditemukan di SelatPhilip kemarin,” ujar Kadis-pen Armabar, Letkol (La-ut) Ariris Miftachurrahmansaat dikonfirmasi, Jumat (1/4/2016).

Ariris menambahkan,pesawat tersebut dilengkapidengan antena, kamera,dan baling-baling di bagianburitan dan biasa diguna-

kan untuk sistem latihanperang pertahanan udara.Pesawat berbahan kompositkevlar dan kaca itu jugadiperkuat dengan plastik

dan memiliki daya jelajahhingga tiga jam.

“Kecepatannya 35-185KT, kontrolnya pake remotejarak jauh,” imbuhnya.

Dalam operasionalnya,drone tersebut juga dileng-kapi dengan perangkat tam-bahan seperti radar, flare,atau sekam maupun armtarget. Meski demikian,Ariris menyebut drone itujuga bisa berfungsi sebagaiUAV pengintai dengan ka-mera.

“Menurut beberapasumber, di kawasan AsiaTenggara, peralatan inihanya dimiliki oleh Malay-sia dan Brunei Darussa-lam,” sambungnya.

Guna penyelidikan le-bih lanjut, rencanaya dronetersebut bakal dibawa keJakarta pada sore ini. “Iya,ditempatkan di Dinas Pene-litian dan PengembanganTNI AL (Dislitbangsal),”tukasnya. (h/oke)

PESAWAT pengintai.

Pemerintah SiapkanKredit Hingga Rp50M untuk UMKMJAKARTA, HALUAN — Di tengah pere-konomian global yang masih lesu, Indonesiaterus berusaha meningkatkan daya saing danmendorong pertumbuhan ekonomi dalamnegeri.

Karena itu, pemerintah mengeluarkanPaket Kebijakan Ekonomi XI untukmemberi stimulus terhadap perekonomiannasional. “Kali ini, kebijakan pemerintahmenyentuh beberapa sektor yang meli-batkan pengusaha kecil maupun industri.Salah satunya adalah Kredit Usaha RakyatBerorientasi Ekspor (KURBE),” kataMenteri Koordinator Bidang Pereko-nomian, Darmin Nasution di Istana Kepre-sidenan, Jakarta.

Fasilitas kredit ini diberikan sebagaistimulus kepada Usaha Mikro, Kecil, danMenengah (UMKM) untuk meningkatkandaya saing produk ekspor UMKM berbasiskerakyatan.

Melalui fasilitas kredit ini diharapkankualitas dan nilai tambah produk eksporUMKM lebih meningkat.

KURBE menyediakan fasilitas pem-biayaan ekspor yang lengkap dan terpaduuntuk modal kerja (Kredit Modal KerjaEkspor/KMKE) dan investasi (KreditInvestasi Ekspor/KIE) bagi UMKM. De-ngan tingkat suku bunga 9% tanpa subsidi,penyaluran kredit ini bakal ditanganiLembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia/LPEI (Indonesia Exim Bank).

Berjangka paling lama 3 tahun untukKMKE dan/atau 5 tahun untuk KIE, batasmaksimal KURBE Mikro adalah sebesarRp5 Miliar.

Sedangkankan KURBE Kecil maksimalkredit yang bisa diberikan sebesar Rp25Miliar (dengan ketentuan maksimal KMKEsebesar Rp 15 Miliar) dan KURBEMenengah maksimal sebesar Rp 50 Miliar(dengan ketentuan maksimal KMKE se-besar Rp25 Miliar).

Sasaran utama KURBE adalah supplier/plasma yang menjadi penunjang industri danindustri/usaha yang melibatkan banyaktenaga kerja sesuai skala usahanya. (h/kmp)

Page 21: Haluan 02 April 2016

21

www.harianhaluan.com Redaktur: Holy Adib Layouter: Wide

Sabtu, 2 April 201624 Jumadil Akhir 1437 HInternasional

Monako GerebekMafia Minyak GlobalSYDNEY, HALUAN — Monako meng-gerebek sejumlah rumah dan kantorperusahaan minyak Unaoil setelahInggris mengirimkan permintaanpenyelidikan menyangkut dugaankorupsi yang melibatkan perusahaan-perusahaan asing dalam sektor minyakglobal.

Pemerintah Monako menerimapermintaan mendesak untuk bantuanperadilan internasional menyangkutmasalah kriminal dari Kantor UrusanSuap Inggris (SFO).

Laporan bersama media AustraliaFairfax Media dan Huffington Post dariAmerika Serikat menyebutkan bahwaKejaksaan Agung AS dan badanantikorupsi di Inggris dan Australiatelah menggelar investigasi bersamaterhadap segala aktivitas Unaoil.

Unaoil yang berbasis di Monakobelum bisa dimintai komentar soal ini,namun perusahaan ini kabarnya me-nolak tuduhan melakukan pelang-garan.

Dalam lamannya, Unaoilmemberikan layanan industri untuksektor energi di Timur Tengah, AsiaTengah dan Afrika.

Laporan media yang mengutipratusan ribu email, juga mengaitkanbeberapa perusahaan multinasionaldengan praktik-praktik korupsi migas,termasuk tuduhan penyuapan dankecurangan dalam memenangkankontrak minyak di beberapa negaraseperti Kazakhstan dan Irak.

Australia mencermati keterlibatansejumlah perusahaan Australia dalammasalah penyuapan di luar negeri, kataKepolisian Federal Australia (AFP)kepada Reuters.

AFP mengaku menggelar pe-nyelidikan terhadap dugaan-dugaan itu,namun menolak mengomentari secarakhusus fokus penyelidikan mereka.

Dua perusahaan minyak Australia—WorleyParsons dan Primary HealthCare— yang disebut dalam laporanmedia, membantah memiliki hubungandengan Unaoil.

Pemimpin partai oposisi AustraliaBill Shorten menyatakan akan men-dorong penyelidikan senat terhadap suapglobal begitu rehat parlemen selesaibulan ini. Dia menyebut pengungkapankasus ini sangat mengusik. (h/ant)

Serukan Penyelidikan Pembunuhan Orang Palestina

Senator AS Dikecam Netanyahu

Terkait Pelanggaran100 Kapal IkanDubes TiongkokDipanggil MalaysiaKUALA LUMPUR, HALUAN —Malaysiamengatakan, Kamis, pihaknya telah me-manggil duta besar Tiongkok untukmenyampaikan kekhawatiran terhadappelanggaran oleh kapal-kapal berbenderaTiongkok di Laut Tiongkok Selatan yangdisengketakan.

Sekitar 100 kapal pencari ikan Tiongkokditemukan melakukan pelanggaran diperairan Malaysia, kata kantor berita negaraserta seorang pejabat Malaysia pekan lalu.

Menteri luar negeri Malaysia mem-benarkan bahwa sejumlah besar kapalpencari ikan berbendera Tiongkok terlihatberada di perairan Malaysia. Kapal-kapal itudidampingi oleh kapal milik Penjaga PantaiTiongkok.

Malaysia telah memanggil duta besarTiongkok “untuk mendapatkan penjelasanserta menyampaikan kekhawatiran Malaysiaterhadap masalah itu”, kata pernyataankementerian luar negeri.

Tiongkok menganggap sebagian besarLaut Tiongkok Selatan sebagai miliknya.Wilayah itu menjadi tempat perlintasankapal-kapal dagang dengan nilai per-dagangan sebesar lima triliun dolar setiaptahun.

Bagian-bagian Laut Tiongkok Selatan jugadiklaim kepemilikannya oleh Brunei, Malaysia,Filipina, Vietnam dan Taiwan. (h/ant)

Ratusan Orang di Guinea Divaksin Ebola

Irak RombakKabinet karenaMarak Korupsi

Akibat Serangan Udara

Korban Tewas di Damaskus Menjadi 33

London Haluan — WHO menyatakan, Ratusanorang yang diduga bersentuhan dengandelapan orang terinfeksi virus ebola diGuinea, telah divaksinasi dengan vaksin ujicoba Merck, untuk mencoba menghentikangejolak penyakit mematikan itu.

BEIRUT, HALUAN — Jum-lah korban tewas akibatserangan udara di DistrikDeir Al Asafir di bagiantenggara Damaskus me-ningkat menjadi 33 orang,sebagian besar perempuandan anak-anak, kata kelom-pok pemantau Observa-torium Suriah untuk HakAsasi Manusia.

Serangan pada Kamis(31/3), yang menurut Obser-vatorium dilakukan pesawatSuriah, terjadi meski ada“penghentian permusuhan”sebulan di Suriah antarapasukan pemerintah dan

penentang mereka, selainkelompok ISIS dan FrontNusra Al Qaeda.

Departemen Luar Ne-geri Amerika Serikat me-nyatakan terkejut menge-tahui laporan serangan uda-ra itu. “Kami mengutukkeras serangan apapun yangdiarahkan ke warga sipil,”kata juru bicara Depar-temen Luar Negeri AmerikaSerikat John Kirby.

Bagian dari wilayahGhouta Timur di Damaskustimur, tempat Deir Al Asafirberada, telah berada di luarkendali Presiden Bashar Al

Assad sejak pemberontakanmeletus lima tahun lalu danmemunculkan perang sipil.

Wilayah tersebut diken-dalikan oleh faksi-faksi yangberbeda, termasuk pasukanpemberontak yang terlin-dungi oleh gencatan senjata,dan Front Nusra.

Dalam pembaruan dataterakhir pada Kamis (31/4),Observatorium menyatakanbahwa 12 anak, sembilanperempuan, dan seorangguru serta seorang petugaskegawatdaruratan termasukdi antara korban tewas diDeir Al Asafir.

Organisasi penyelamatan“Helm Putih” menyatakanseorang petugas kegawat-daruratan bernama WalidGhourani tewas ketika salahsatu ambulansnya terkenaserangan udara.

Organisasi itu menyiar-kan rekaman video satuunit ambulans tiba di DeirAl Asafir dan satu petugasberhelm putih membawatandu di bahunya, bergegasmelewati puing-puing ba-ngunan di gang menuju apayang terlihat sebagai lokasiledakan tersebut.

Mereka juga mempubli-

kasikan gambar-gambarnya,menunjukkan kerusakanmarkas Helm Putih di Deir AlAsafir, termasuk satu tempatpenimbunan bahan bakar.

Selang pemadam dantabung gas terlihat di antaragundukan reruntuhan betonyang runtuh akibat serangantersebut. Seperti dilansirkantor berita Reuters, Ob-servatorium menyatakanbahwa pasukan pemerintahSuriah masih terus berupayamengitari seluruh wilayahDeir Al Asafir, yang menurutmereka merupakan rumahbagi 2.700 keluarga. (h/ant)

Dikutip dari Antara,Jumat (1/4), PBB di Guineamengatakan, lebih dari 100orang melakukan hubunganfisik dengan delapan kejadianebola belakangan ini telahdiidentifikasi dan berada dibawah pengamatan medis.

Dalam pendekatan yangdisebut “vaksinasi cincin”,WHO mengatakan hampir800 orang telah divaksinasipada pekan lalu, termasuk182 orang yang dinilai mela-kukan hubungan fisik yangberisiko tinggi.

Kembali munculnya virusebola di Guinea adalah yangpertama sejak wabah besar dinegara itu dinyatakan padaDesember 2015.

Pada kemunculan kem-bali virus itu, ada delapankejadian, tujuh di antaranyaberakibat fatal, sejak akhirFebruari. WHO mengata-kan enam di antara korbanyang tewas berasal dari tigaketurunan dari keluargabesar yang sama.

Ebola, penyakit demamberdarah, telah menewas-kan lebih dari 11.300 orangdi Guinea, Sierra Leone danLiberia sejak merebak diGuinea pada akhir 2013 danmenyebabkan epidemi sela-ma 20 bulan yang belumpernah terjadi sebelumnya.

WHO mengatakan awalpekan ini bahwa semua ren-tetan semula dari penye-baran virus sekarang telahberakhir, meskipun kelom-pok-kelompok baru infeksiakan terus terjadi karenapelepasliaran virus. Untukdiketahui, virus ebola dike-tahui bertahan di dalamsperma laki-laki yang sela-mat selama setahun ataulebih.

Vaksin VSV-EBOV mi-lik Merck ditunjukkan da-lam percobaan klinis tahunlalu menjadi sangat efektifdalam mencegah infeksiebola. Itu telah digunakansejak virus itu merebak diSierra Leone.

Strategi “vaksinasi cin-cin” merupakan vaksinasicepat kepada siapa saja yangtelah bersentuhan denganorang yang terinfeksi ebola,serta yang bersentuhan de-ngan mereka.

WHO mengatakan me-miliki kelompok yang ber-anggotakan 75 staf yangbekerja di daerah-daerahterinfeksi untuk mendukungtanggapan yang dipimpinpemerintah, termasuk ahliepidemiologi, pakar peman-tauan dan pakar pengen-dalian dan pencegahan in-feksi. (h/ant)

Ribuan Orang Terancam Matidi Somalia karena Kekeringan

BAGHDAD, HALUAN —Perdana Menteri Irak Haideral-Abadi, Kamis, menunjukNizar Salem al-Numan seba-gai calon menteri perminya-kan sebagai bagian dari pe-rombakan kabinet untuk me-merangi korupsi, kata televisipemerintah yang mengutipkorespondennya.

Abadi juga menetapkanpolitisi terkemuka Syiah, AliAllawi, untuk mengisi jabatanmenteri keuangan dan SharifAli bin al-Hussein, kerabatraja Irak yang digulingkanpada 1958, sebagai menteriluar negeri, tambah televisi itu.

Abadi menyerahkan su-sunan kabinet barunya itukepada parlemen sebagaibagian dari dorongan untukmembentuk pemerintahanberisi kalangan cendekia-wan. Susunan baru itu iabuat kendati ada tentangandari para politisi, yang takutkepentingan-kepentinganmereka yang sudah me-ngakar bisa terancama.

Abadi menggabungkansejumlah sosok dan menye-rahkan daftar 16 menteri.Pemegang jabatan menteri

pertahanan dan menteri da-lam negeri tidak berubah,kata televisi pemerintah.

Partai-partai politik kuatkhawatir bahwa perombakankabinet itu bisa melemahkanjaringan eksklusif yang telahmempertahankan kekayaandan pengaruh mereka selamalebih dari sepuluh tahun.

Abadi harus melaksa-nakan langkah-langkahjangka panjang yang telahdijanjikan dalam meme-rangi korupsi. Jika tidak,pemerintahannya berisikomenjadi lemah pada saatpasukan Irak bersiap men-coba merebut kembali kotaMosul di utara dari kelom-pok IS bersenjata.

Tekanan juga datang daripemimpin Muslim SyiahMoqtada al-Sadr, yang padaMinggu mulai melakukanaksi protes di dekat parlemenserta memimpin kelompok,yang terdiri dari tiga menteriyang sedang menjabat.

Al-Sadr mendesak Abadiuntuk menunjuk calon-calonyang tidak memiliki hubu-ngan dengan partai-partaipolitik. (h/ant)

JERUSALEM, HALUAN —Perdana Menteri Israel Ben-jamin Netanyahu pekan inimengecam surat yang dikirimoleh beberapa senator AS yangmenyerukan penyelidikan me-ngenai pembunuhan orang Pa-lestina yang melakukan seranganterhadap orang Yahudi di tengahkerusuhan.

Surat tersebut dikeluarkansatu pekan setelah seorangtentara Israel direkam di viderosedang menembak satu orangPalestina yang melakukan se-rangan di Al-Khalil (Hebron).Orang Palestina itu tergeletaktanpa senjata di tanah dalamkondisi cedera, setelah ia di-tembak dari jarak dekat. Pe-nyerang tersebut dan satuorang lagi meninggal setelahperistiwa itu.

Beberapa anggota parlemenAS mengecam dugaan pelang-garan hak asasi manusia olehtentara Yahudi di tengah apayang tampak seperti pem-bunuhan ekstrajudisial terhadaporang palestina yang menyerangorang Yahudi.

“IDF (Pasukan Pertahanan

Israel) dan polisi Israel tidakterlibat dalam penghukumanmati,” kata Perdana MenteriIsrael Benjamin Netanyahudalam pernyataan pekan ini darikantornya, sebagaimana dikutipXinhua, Jumat pagi. Pernyataantersebut adalah reaksi terhadapsurat para sentor AS.

“Polisi dan tentara Israelmembela diri mereka dan wargasipil tak bersalah dengan standarmoral paling tinggi terhadaporang yang haus darah yangdatang untuk membunuh me-reka,” kata perdana menteriIsrael itu.

Netanyahu juga mengecampara senator AS tersebut karenamenutup mata mengenai “pe-langgaran hak asasi manusiaorang Yahudi, yang menjadikorban serangan oleh orangPalestina”.

Dua-puluh-delapan orangYahudi telah tewas karenaditikam, ditabrak mobil danditembak sejak gelombangkerusuhan saat ini meletuspada Oktober.

Sementara itu tak kurangdari 190 orang Palestina mene-

mui ajal, sebagian setelah pe-nyerangan. Kelompok hak asasimanusia dan Pemerintah Pa-lestina menyatakan para penye-rang tersebut dibunuh di tempatsekalipun mereka tidak lagimenimbulkan ancaman terha-dap keselamatan orang Yahudi.

Media AS pada Rabu (30/3) melaporkan sekelompok 11senator AS, yang dipimpin olehSenator Demokrat dari Ver-mont —Patrick Leahy— me-minta Menteri Luar Negeri ASJohn Kerry menyelidiki pelang-garan hak asasi manusia olehorang Israel.

Jejaring yang berpusat di AS,Politico, pada hari yang samamenyatakan para senator itumengirim surat tersebut pada 17Februari, dan meminta penye-lidikan mengenai dugaan pem-bunuhan tanpa proses pengadilandan pertimbangan mengenaibantuan pertahanan buat Israel.

Surat itu dikirim di tengahperundingan AS-Israel menge-nai paket bantuan militer 10-tahun. Israel adalah penerimaterbesar bantuan pertahanandari Amerika Serikat. (h/ant)

NAIROBI, HALUAN — Ribuanorang di Somalia utara terancammeninggal akibat kekeringanterkait El Nino serta kelangkaanbantuan dan prakiraan curahhujan rendah akan membuat ke-adaan semakin buruk, kata Per-serikatan Bangsa-Bangsa, Kamis.

Sekitar 1,7 juta rakyat, 40persen dari penduduk di ka-wasan Puntland dan Somalilanddi Somalia utara, yang berstatussemi-otonomi, membutuhkanbantuan darurat, katanya dalampernyataan menyertai pengajuanbantuan dana 105 juta dolar ASbagi Somalia hingga September.

Hanya 11 persen dari penga-juan sebelumnya sebanyak 885

juta dolar untuk Somalia pada2016 didapatkan, kata PBB.Kekeringan parah menyebabkankelangkaan air dan padang rum-put, sehingga ternak mati danmemaksa warga berhutang un-tuk bertahan hidup, katanya.

“Kematian terkait kuranggizi telah dilaporkan di kawasanAwdal,” katanya, merujuk padakota di baratlaut Somalia yangberbatasan dengan Ethiopia,yang juga dilanda kekeringan.

“Tanpa akses ke layanankesehatan darurat, air dansanitasi, ribuan orang bisamenghadapi kematian karenasebab-sebab yang seharusnyabisa dicegah,” katanya.

Badan bantuan menemukankesulitan untuk mengumpulkandana bagi jutaan warga yangdilanda kekeringan di sepanjangutara dan selatan Afrika, yangdilanda fenomena El Nino ter-kuat selama beberapa dekade ini.

Kekeringan bisa memburukdi Somalia utara dalam bebe-rapa bulan mendatang karenaprediksi musim hujan “Gu”Somalia dari Maret hingga Junilemah, kata PBB.

“Kami mengambil risikopenurunan situasi yang cepatdan dalam,” kata koordinatorkemanusiaan PBB untukSomalia Peter de Clercq dalamsebuah pernyataan. (h/ant)

WNI BERMASALAH DI DEPORTASI — Warga Negara Indonesia (WNI) bermasalah yang dideportasi pemerintah Malaysia diangkut menggunakan kendaraan Satpol PP di Pelabuhan InternasionalTunon Taka, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, Kamis (31/3). Malaysia mendeportasi 213 WNI bermasalah yang terjerat kasus keimigrasian, narkoba, dan kriminal. ANTARA FOTO

Page 22: Haluan 02 April 2016

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Wide

Sabtu, 2 April 2016 / 24 Jumaidil Akhir 1437 H22

Temui Bupati dan Wabup Tanah Datar

75 Walinagari Siap Perangi Narkoba

Jorong Ampar Putih

Butuh Gedung Sekolah dan Polindes

Rahman,S.Fil TingkatkanSwadaya MasyarakatDHARMASRAYA, HALUAN — MasyarakatNagari Koto Laweh Kecamatan Koto Besar,laksanakan berbagai pembangunan fisikdengan swadaya masyarakat, bahkan sanggupmembangun mesjid dengan nilai milyaranrupiah murni dari swadaya masyarakat.”Kalau untuk swadaya masyarakat NagariKoto Laweh cukup besar,”ungkap WalinagariKoto Laweh, Rahman,S.Fil, kepada Haluan,saat kunjungan tim penilai KompetensiWalinagari tingkat Kabupaten Dharmasrayapekan lalu.

Dijelaskannya, ia bersama masya-rakatnya terus menjalin komunikasi agarsetiap pembangunan fisik yang bersifatswakelola terus diupayakan tingkat swa-daya masyarakatnya tinggi agar porsentasehasil pembangunan menjadi tinggi.

Misalnya saja pembangunan fisik danadesa atau nagari, angka swadaya masyarakatmencapai 40 persen, jadi hasil pembangunanakan lebih besar dari yang direncanakan,sebagai contoh pembangunan jalan rigit betondi setiap jorong. Ia juga mencontohkan,pembangunan dua mesjid yaitu Mesjid Bai-turrahim sebesar Rp 700 juta dengan swadayamurni masyarakat di tambah satu mesjid lagisenilai Rp 400 juta juga dengan swadaya murnimasyarakat, belum lagi pembangunan mushalla,Kantor Walinagari dan MDA.

Pengalangan swadaya masyarakat kataalumni IAIN IB ini, masyarakat pemiliklahan perkebunan di bawah naungankoperasi di potong setiap bulannya perhektar kebun Rp 15 ribu, dengan tigakegiatan seperti untuk pembangunan mesjidnagari Rp 10 ribu, untuk anak yatim Rp 3ribu dan untuk Linmas Nagari Rp 2 ribu.

Hal ini dilakukannya denganmelibatkan unsur unsur yang ada dalamnagari dalam setiap kegiatan, agarkomunikasi ke bawah terus terbangun,maka setiap kegiatan, pemerintah nagaritidak merasa kesulitan karena semuanyamerupakan kesepakatan bersama.

Begitu pula dengan pembukuan ke-uangan sangat transparan dan jelas, pe-ngeluaran dan pemasukan selalu diketahuioleh semua unsur, jadi tidak ada munculpermasalahan yang dilatarbelakangi ma-salah keuangan, karena katanya, masalahkeuangan sangat rawan sekali untuk ter-jadinya perpecahan. (h/mdi)

Tak Tersentuh Listrik

Warga Jorong Bungo Pinang “ Gelap-gelapan”

SUNGGUH kasihanmelihat sebagiananak-anak di Jorong

Bungo Pinang KenagarianMuaro Bodi Kecamatan IVNagari.

Saat akan menghadapiUjian Tengah Semester(UTS) serta persiapan UjianNasional (UN), mereka be-lajar dengan mengandalkanlampu teplok atau menum-pang ke rumah warga atausaudaranya, karena sudahtujuh tahun aliran listrikPLN belum sampai ke pe-mukiman tersebut. Hal ter-sebut membuat suasana diJorong tersebut tampak su-nyi, nyaris tak ada lagi akti-vitas di luar rumah pendu-duk dan gelap gulita ketikamalam hari tiba.

Untuk mendapatkan pe-nerangan, masyarakat se-tempat menggunakan lam-pu teplok berbahan bakarminyak tanah atau mesinpembangkit listrik (genset)yang terbatas pemakaian-nya, terutama minyak tanahyang sulit didapat serta ma-

halnya biaya dengan peng-gunaan mesin genset untukpenerangan, dikarenakanmurahnya harga jual karetyang menjadi mata pen-caharian sebagian warga diJorong Bungo Pinang ter-sebut, sedangkan kebutuhanekonomi meningkat.

Tidak hanya itu, karenatidak masuknya aliran lis-trik disana membuat pem-bangunan dan pengemba-ngan daerah tersebut jugamenjadi terhambat, bahkanada warga yang menjualtanah mereka yang sebe-lumnya akan dibangun ru-mah disana, lantaran tidakada listrik mereka pun me-ngurungkan niatnya danmengalihkan pembangunanke tempat yang lain.

Meskipun listrik belummasuk ke rumah sebagianwarga di Jorong yang ber-jarak kurang lebih 4 km dariibukota Kabupaten Sijun-jung itu, lampu teplok yanghampir setiap malam me-nemani dua puluh KK diJorong tersebut, tidak mem-buat orang tua dari anak-anakmereka yang sedang me-nuntut ilmu pendidikan,

baik di tingkat SD, SMPmaupun SMA kehilanganakal untuk tetap berusahabagaiamana anak-anaknyatersebut bisa mengulangpelajaran di rumah ataumengantarkan anaknya ter-sebut ke rumah warga atausaudaranya yang mempunyaialiran listrik meskipun harusmenempuh jarak kuranglebih 2,5 km walaupun hujanlebat.

Seperti salah satu pe-mandangan di dalam rumahJhon Iskandar (49) yangjuga merupakan kepala Jo-rong Bungo Pinang Kena-garian Muaro Bodi yang takjauh beda dengan rumah-rumah lain di sekitarnya.Dimana pusat peneranganberada pada nyala api kecildi ujung sumbu lampu te-plok atau lilin yang menjadisumber penerangan bagianak-anaknya. Saat malamtiba, lampu teplok itu di-taruh di sebuah meja kayutepat di depan kedua anak-nya bernama Bobby (14)yang merupakan kelas 2MTSN dan Aril (12) KelasVI SD. Bobby dan Arilmulai membuka lembar

demi lembar buku pelajarandan tampak serius membacabaris demi baris tulisan didepan cahaya jingga yangmembekas bayangan padatembok kayu rumahnya ter-sebut, namun mereka tetapterlihat semangat untuktetap belajar. “Kalau belajarmalam dan kondisi cuacasedang hujan lebat, ya se-perti ini kondisinya pak.Tidak ada listrik, jadi gelap-gelapan,” kata Bobby.

Bobby juga menuturkanbahwa kelamaan membacadi cahaya samar tersebutterkadang membuat ma-tanya mudah capek saatmembaca bahan pembela-jaran untuk UTS. Sehingga,ia tak pernah berhasil be-lajar berlama-lama padamalam hari. Namun, dirinyatetap semangat dan termo-tivasi, karena Aril sang adikjuga harus belajar untukmenghadapi UN. “ Ketikamenghadapi UTS, saya ha-rus belajar. Tapi, karenagelap, saya nggak bisa belajarlama-lama. Soalnya matacepat capek, tetapi kalausaya berhenti belajar makaadik saya juga akan berhenti

belajar karena tidak adakawannya untuk belajar,apalagi adik saya sebentarlagi menghadapi UN. Kalaucuacanya cerah, maka bia-sanya ayah mengantarkankami berdua ke rumah ke-luarga kami yang mem-punyai listrik yang jaraknyalumayan jauh hingga kamiselesai belajar, baru pulanglagi” keluh Bobby.

Jhin Iskandar juga men-jelaskan bahwa kebutuhanlistrik yang amat mendesakitu untuk anak-anak belajarmalam, dimana kondisi saatini mereka belajar hanyamenggunakan lilin dan pe-nerangan seadanya saja. Danhal tersebut tentunya takakan maksimal. Sementarajanji pemerintah dan PLNsudah ber-u-lang kali kamidengar serta sudah sekiankali pula warga menandata-ngani surat yang katanyauntuk memasukkan alirandan jaringan listrik, akantetapi nyatanya sampai se-karang sebagian warga Jo-rong Bungo Pinang masihhidup dalam kegelapan. “Sudah dari dulu kami dijan-jikan akan dimasukkan ja-

ringan listrik, namun saat initidak ada realisasi. Belummerdeka rasanya kita seba-gai warga negara dan ma-syarakat kalau belum bisamenikmati aliran listrikPak,” ujarnya.

Menurutnya, pihaknyabeserta warga jorong lainnyasudah menunggu dan me-ngusahakan selama kuranglebih tujuh tahun agar dae-rahnya tersebut mendapat-kan aliran listrik, akan tetapiusah yang dilakukan pihak-nya dan warga lainnya sela-ma ini tidak membuahkanhasil, bahkan telah menga-jukan proposal pemasanganlistrik ke pihak PLN RayonSilungkang dan PLN area

Solok. tetapi hanya jawabanstandar yang diterimanya,sementara realisasi dan so-lusinya sampai saat ini tidakada. “Kami sangat meng-harapkan sekali agar se-bagian warga Jorong kamibisa menikmati cahaya lis-trik, dan karena tidak adalagi tempat kami mengadu,kamipun memasang span-duk atau baliho di sepanjangjalan Adinegoro ini denganharapan terbaca oleh pihakterkait, seperti DPRD, Pe-merintah daerah serta pihakterkait lainnya sehingga bisamemberikan perhatiannyabagi kami yang juga wargaKabupaten Sijunjung,” ha-rapnya. Semoga*

BOBBY dan Aril belajar hanya dengan menggunkan lampu teplok sebagaisumber penerangan. OGI SUNANDAR

Laporan:OGI SUNANDAR

TANAH DATAR, HALUAN — Sebanyak75 Walinagari se Kabupaten TanahDatar bertekad memberantasperedaran Narkoba dan segalabentuk perilaku yang merusakgenerasi muda.

Hal itu dicapai dalam pertemuan khususdengan bupati Irdinansyah Tarmizi dan WabupZuldafri Darma, serta jajarannya di Indo Jolito,Jumat (1/4).

Terkait dengan permasalahan narkoba danpekat ini Pemda bertekad untuk memerangi danmemberantas secara tuntas peredarannya. “Iniakan kita mulai sabtu Besok (hari ini red), kitaakan melakukan deklarasi anti narkoba danpekat, ini tidak hanya pernyataan saja namun akankita iringi dengan pembinaan-pembinaan dansosialisasi kepada masyarakat.

Irdinansya juga meminta melalui Walinagariuntuk mengaktifkan kembali siskamling ditiap-tiap jorong, agar masyarakat merasa lebihterlindungi lagi, selain itu siskamling juga akanberfungsi menghambat proses peredaran narkobadan terjadinya pekat ditengah-tengah masyarakat.

Pertemuan tersebut menurut bupatimerupakan salah satu ajang dalam rangkamenyatukan visi-misi serta dalam rangkaharmonisasi dalam penyelenggaraanpemerintahan dan pembangunan Tanah Datarkedepan, karena camat dan walinagarimerupakan pemerintahan yang berada di garisterdepan dalam pelayanan masyarakat.

Terkait besarnya anggaran belanja masing-masing nagari, Irdinansyah meminta seluruhwalinagari agar berhati-hati dalam mengelola danmenggunakannya. “Anggaran yang cukup besarini patut kita syukuri, namun jika ada walinagariyang kurang mengerti penggunaannya, agarberkonsultasi dengan DPPKA dan Inspektorat,ini harus kita lalukan agar tidak terjadi kesa-lahan-kesalahan dalam penggunaan anggaranyang dapat menyeret kita ke ranah hukum,” sebutbupati Irdinansyah Tarmizi.

Dikatakan, dalam pengelolaan anggaran mestimelakukan penatausahaan, administrasi danperencanaan yang matang agar tidak terjadikesalahan, dibidang informasi saat ini nagarisudah harus memiliki website yang bergunauntuk mempromosikan seluruh potensi nagarikepada masyarakat luas, selain itu juga bisadimanfaatkan untuk membangun komunikasiyang baik dengan seluruh jajaran pemerintahanyang ada di Tanah Datar.

Kepada camat, bupati juga meminta agarselalu bersama-sama dengan walinagari dandengan Pemda serta instansi vertikal untuk ikutmelakukan pemberantasan narkoba dan pe-nyakit masyarakat. (h/fma)

Irigasi Nagari Jambah Mendesak DiperbaikiPASAMAN,HALUAN —DPRD Kabupaten Pasa-man, mendesak pemerintahsetempat segera melakukanperbaikan saluran irigasiBandar Gadang, NagariJambak, Kecamatan LubukSikaping.

Saluran irigasi di kana-garian itu rusak akibat di-hantam banjir, beberapawaktu lalu. Selain itu, paralegislator di DPRD ini jugameminta perbaikan sejumlahinfrastruktur, normalisasisejumlah sungai besar didaerah itu.

“Irigasi Bandar Gadangmengalami rusak berat, bu-tuh penanganan secepatnyaagar sumber air bagi sawahwarga tidak terkendala,”kata Ketua DPRD Pasaman,Yasri.

Pihaknya, kata dia, jugamendesak pemerintah se-tempat segera melakukanpengerukan sungai besar didaerah Langung, KecamatanRao Utara. Sebab, banjirkerap melanda kawasan ituakibat sungai sudah dangkal.

“Anak air Pandak danBatang Asik, Nagari La-

nguang, Rao Utara, sudahdangkal dan tidak mampumenampung intensitas airhujan. Kondisi itu mengan-cam perumahan pendudukdan areal persawahan war-ga,” katanya.

Pemerintah, kata dia, ju-ga diminta segera mem-bangun kembali jembatanKalimanang, Jorong BukitMalintang, Nagari Malam-pah, Tigonagari yang putusakibat dihantam banjir ban-dang pada tahun 2013 lalu.

“Kita meminta pemba-ngunan jembatan kalima-

nang yang menghubungkanjalan menuju SD negeri 20Bukit Lintang, segera di-bangun dan pemerintah se-gera menganggarkan pemba-ngunannya pada tahun ang-garan 2017 nanti,” katanya.

Pihaknya, kata dia, jugamerekomendasikan pening-katan anggaran untuk pem-bangunan jalan usaha tani danjalan produksi pertanian,sehingga ekonomi di sektorpertanian tidak terpuruk.

“Dalam rangka upayapeningkatan ekonomi ma-syarakat, kita minta pemda

meningkatkan anggaran un-tuk memenuhi kegiatan ini,”katanya.

Genjot pendapatan aslidaerah (PAD), DPRD jugameminta pemkab setempatmemaksimalkan pemungutanretribusi bahan galian C yangada diseluruh wilayah itu.

“Kita ingin sektor galianC yang ada di Tigonagari,Lubuksikaping dan keca-matan lainnya pemungutanretribusinya lebih dimak-simalkan untuk peningka-tan PAD Pasaman,” katanya.

Selanjutnya, DPRD juga

meminta peningkatan ang-garan untuk pembangunansarana, prasarana pertaniandi daerah itu.

Sebab, kata dia, sektorpertanian merupakan prio-ritas pembangunan dierapemerintahan Yusuf Lubis-Atos Pratama.

“Kita ingin sektor per-tanian, baik sawah, kebun,perikanan dan peternakanditingkatkan. Pengadaanpupuk dan obat-obatan,bibit unggul serta alat-alatpertanian yang dibutuhkanmasyarakat ditingkatkan.

Bila perlu, proporsi ang-garan pertanian setara de-ngan pendidikan dan kese-hatan,” ujarnya.

Seluruh usulan tersebut,kata Yasri, merupakan bagiandari rekomendasi DPRD se-tempat atas laporan kete-rangan pertanggunjawabanbupati Pasaman tahun ang-garan 2015. “Itu rekomendasikita untuk bidang ekonomidan pembangunan. Semogaditindaklanjuti dengan segeraoleh pemerintah untuk ke-baikan masyarakat,” kataYasri mengakhiri. (h/tos)

SUNGAI AUA, HALUAN — Dalammempermudah pemenuhan hakdasar warga, pemerintah daerahbersama masyarakat Ampar PutihHutabargot, Nagari Sungai AuaKecamatan Sungai Aua menggelarmusyawarah untuk menentukanlokasi pembangunan lokal jauhSDN 07 Sungai Aua dan Polindes.

Perlunya dibangun lokal jauhSDN 07 Sungai Aua, mengingatkjauhnya akses pendidikan darikampung Ampar Putih Hutabargottersebut. Sekolah terdekat yakniSDN 07, tetapi menempuh perja-lanan cukup jauh juga. Disampingitu, keberadaan fasilitas bangunanSDN 07 saat ini sudah mengalamiover kapasitas pula.

“Untuk memudahkan anak-anak sekolah Amparputih Huta-bargot mendapatkan hak pendi-dikannya yang lebih mudah diakses,” kata Walinagari SungaiAua, Erwin Lubis didampingiKepala Jorong Ampar Putih,Ahmad Batubara kepada Haluan

kemarin.Katanya, masyarakat Ampar

Putih sudah lama mengidamkanadanya gedung sekolah berdiri diJorong itu. Sehingga, anak-anakmereka dapat dengan mudah ber-sekolah tanpa harus menempuhjarak yang jauh.

“Untuk itu kita bersama masya-rakat, tokoh menggelar musyawarahpenetapan lokasi pembangunansekolah dan polindes,” ujarnya.

Hal yang sama penting dengansekolah, kata Walinagari pem-bangunan Polindes dikejorongantersebut menjadi hal yang tak bisaditawar lagi. Akses kesehatanterdekat, hanya ke PuskesmasSungai Aua yang jaraknya lumayanjauh.

“Kalau ada hal emergency akansusah mendapatkan pelayanankesehatan. Makanya pendirianPolindes di kejorongan ini hal yangtak bisa ditawar,” imbuh Walinagari.

Untuk pembangunan Polindestersebut, sudah dianggarkan da-

lam Alokasi Anggaran Nagari(ADN) Nagari Sungai Aua Rp 150juta. “Harapan kita, dana ini nantiakan bertambah dari swadayamasyarakat, sehingga Polindesyang diharapkan warga terwujud,”pungkas Erwin.

Untuk itu pembangunan duagedung harapan warga tersebutErwin berharap dapat berjalandengan lancar dan segera terwujud.Sehingga, pembangunan yang ber-keadilan dan merata kian terwujuddi Pasaman Barat dibawah Ke-pemimpinan Bupati Syahiran danWakil Bupati Yulianto.

Hadir juga dalam acaratersebut sejumlah tokohmasyarakat Sungai Aua, MuspikaKecamatan Sungai Aua, KepalaSekolah SDN 07, Riflil, TPTPD,Fahmi, hadir juga panghulu adat,

Abdullah Ralo Sati, tokoh ma-syarakat Yasmarwin Batu Bara yangjuga mantan anggota DPRD PasamanBarat dan lebih dari seratusanmasyarakat setempat. (h/dka)

GOROJALAN —WargaNagariPanta PauhKecamatanMatur, Agammelaksana-kan gotongroyongperbaikanjalan Jorongdanpengecorantepat bersuciMasjidIrsyadPanta.Kebersa-maanmembangunNagari initerdipliharadengan baik.REL

Page 23: Haluan 02 April 2016

Sumbar

Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

23Sabtu,2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

Baznas Sijunjung SantuniRatusan Pelajar Duafa

Ali Mukhni Ingatkan SKPD

Penggunaan Dana APBDHarus Transparan

Masyarakat Agar PeliharaPohon PelindungAGAM, HALUAN — Dinas Kehutanan danPerkebunan Kabupaten Agam, SumateraBarat melakukan penyisipan 350 batangpohon pelindung jenis Mahoni di turus jalanmulai dari Jalan Ampek Koto menuju JalanMalalak.

Kepala Dinas Kehutanan dan Per-kebunan (Hutbun) Kabupaten Agam,Yulnasri di Lubuk Basung, Rabu, menga-takan, penyisipan yang dilakukan padaSelasa(29/3), merupakan kegiatan rutinyang dilakukan setiap bulannya. Disampingitu, kegiatan ini dilakukan untuk menggantitanaman telah mati , rusak atau patah.”Penanaman tanaman pelindung jenismahoni itu, bukan sekedar untuk meng-hijaukan tetapi bisa untuk menyaring emisibuang kendaraan sehingga udara menjadilebih sejuk,” katanya.

Pihaknya menghimbau kepada wargaagar dapat memelihara dan merawat pohonpelindung ini secara bersama karena pohonpelindung ini sangat bermanfaat bagipengguna jalan atau masyarakat setempat.

Dipilihnya pohon jenis mahoni inikarena memiliki pohon yang rindang dansemua itu semata untuk menciptakankondisi lingkungan yang nyaman dan sejuk.

Disamping untuk penghijauan, jugauntuk menahan pinggir jalan dari longsordan untuk meningkatkan produksi O2yakni oksigen di kawasan tersebut.

Sebelumnya, Dishutbun Agam jugatelah melakukan penyisipan 49 batangpohon pelindung jenis mahoni di jalur duajalan Pasar Lama Lubuk Basung sampaiPasar Balai Selasa. “Selain penyisipanbatang pohon, Dishutbun Agam jugamelakukan pemangkasan pohon pelin-dung,” tambahnya. (h/amc)

Di Sungai RumbaiListrik Sering MatiDHARMASRAYA, HALUAN — MasyarakatSungai Rumbai mengeluhkan seringterjadinya pemadaman listrik di wilayahPLN Rayon Sungai Rumbai. Apa lagipemadaman listrik terjadi tidak beraturan,kadang pagi, malam, bahkan pernah pulasiang hari. Pada hal masyarakat SungaiRumbai tidak punya alternatif lain sebagaisumber penerangan selain listrik PLN.

Salah seorang warga Sungai Rumbai,Af(40),kepada haluan, Kamis (31/3) menga-takan, dia sangat kecewa sekali denganlayanan PLN Rayon Sungai Rumbai. Apalagi lstrik terkadang padam disaat azanmagrib berkumandang dan ketika masya-.rakat sedang menunaikan shalat di Masjid.“Pemadaman listrik secara mendadak itusangat menganggu kami saat beribadah,”keluh Af.

Warga lainnya mengharapkan, jikalistrik harus dipadamkan karena mukin adakerusakan pada pembangkit listrik, makaseharusnya pihak PLN Rayon SungaiRumbai terlebih dahulu memberitahun-kan pada masyarakat. Pemberitahun inipenting agar warga bisa mengatur jadwalbagi kegiatan yang butuh tenaga listrik dirumah tangga.

Warga Sungai Rumbai berharap ma-salah krisis penerangan listrik ini segeraberakhir dan kembali normal kembali.agar tidak ada praduga yang negatif darimasyarakat. (h/jrt)

Diserahkan Bupati

Kafilah Terbaik PadangPariaman Peroleh Bonus

SijunjungKembangkanWisata PetualanganSIJUNJUNG, HALU-AN — Pemerintah Ka-bupaten Sijunjung, Su-matera Barat, mempro-yeksikan pengembang-an objek wisata petua-langan pada beberapalokasi potensial di be-berapa kecamatandaerah itu, pada 2017.

“Seluruh regulasipendukung dan pem-bebasan lahan diupaya-kan bisa rampung hing-ga akhir 2016, dengan sasaran pengembangan utamameliputi dua kecamatan, yakni Kecamatan Palangkidan Sijunjung,” kata Kepala Dinas Pariwisata SeniBudaya dan Olahraga (Parsenibudpora) setempat,Ahmatullah, di Muaro Sijunjung, Jumat.

Menurutnya, potensi yang akan dikembangkanitu nantinya meliputi Daerah Aliran Sungai (DAS)yang melintasi dua kecamatan tersebut, berupapembangunan taman wisata yang dilengkapi wahanaArung Jeram, menelusuri gua (Caving) sertabeberapa wahana wisata alam petualangan lainnya.

Untuk menambah daya tarik pengunjung, padabeberapa titik lokasi juga akan dlengkapi dengansarana dermaga lengkap dengan alat transportasiKapal Wisata, sehingga pengunjung dapatmenyusuri aliran sungai tersebut untuk menikmatikeindahan alam pada kawasan itu.

Dia menjelaskan, merujuk pada pemetaandestinasi pariwisata provinsi Sumatera Barat,kawasan Kabupaten Sijunjung juga memiliki potensiwisata budaya dan sejarah serta potensi wisataterbarukan dengan sebaran berada di delapankecamatan, Kecamatan Kamang Baru, TanjungGadang, Sijunjung, Kupitan dan lain sebagainya.

Nilai sejarah yang dimiliki daerah itu, lanjutnya,juga memiliki karakter cukup kuat, diantaranyakawasan Sumpur Kudus yang termasuk sebagaiwilayah perjuangan Pemerintahan DaruratRepublik Indonesia (PDRI) dan keberadaanbeberapa situs budaya pada wilayah tersebut sertabeberapa kecamatan lainnya, yang memiliki kaitanerat dengan sejarah Kerajaan Pagaruyung sepertimakam Rajo Ibadat, Rumah Gadang Piliang, situsKerajaan Jambu Lipo dan lain sebagainya.

“Bahkan salah satu diantara situs budayatersebut, yakni Perkampungan Adat Padang Ranah,saat ini diusulkan sebagai cagar budaya warisannasional dan ditargetkan mampu menjadi situs cagarbudaya warisan dunia oleh UNESCO karenamemiliki kekhasan tata ruang serta bangunan yangmasih asli dan sudah berumur sangat tua,” kata dia.

Selain itu, tambahnya, situs tersebut beradadiatas lahan milik masyarakat adat setempat,sehingga cukup memudahkan pihak pemerintahuntuk mensterilkan kawasan itu jika dibandingkanbeberapa situs cagar budaya lainnya di beberapadaerah di Sumatera Barat, akibat status lahankawasan tempat keberadaan situs - situs tersebutbelum tercatat menjadi aset pemerintah ataumasyarakat.

Sebelumnya, Presiden Asosiasi Travel (Asita)Nasional Asnawi Bahar meyakini sektor pariwisataIndonesia lebih kuat dan memenangkan persainganbisa diwujudkan selama pemerintah konsistenmenggarap tujuan wisata Indonesia baik destinasiyang telah ada maupun yang baru.

Asnawi menambahkan Indonesia memilikibanyak ke leb ihan d ibanding negara As iaTenggara lainnya seperti potensi sumber dayaalam dan sumber daya manusia pada sektorpariwisata. (h/asc)

SIJUNJUNG, HALUAN — Ratusan anak Se-kolah Dasar/Madrasah Intidayah (SD/MI) diKabupaten Sijunjung mendapat bantuanperlengkapan sekolah dari Baznas setempat.

Rencananya, bantuandari program Sijunjung Cer-das itu bakal didistribusi-kan dalam pekan pertamaApril ini.” Pada semesterpertama ini, Baznas akanmendistribusikan perleng-kapan sekolah bagi 186anak SD/MI,” kata KetuaBaznas Kabupaten Sijun-jung, Yusri didampingi Wa-kil Ketua, Sy Dt Intan Batu-ah dan Gusman kepada Ha-luan di kantor Baznas Mua-ro Sijunjung, Jumat, (1/4).

Mereka yang mendapat-kan bantuan perlengkapanpendidikan, adalah pelajarSD/MI yang berasal darikeluarga duafa. Dan batuantersebut sesuai dengan usu-lan dari Unit PengelolaZakat (UPZ) di instansipendidikan di kecamatan.

“ Ke-186 pelajar SD/MIpenerima bantuan adalahanak dari keluarga duafa, danmereka usulan dari UPZ dikecamatan, “ jelasnya.

Bantuan perlengkapansekolah bagi anak SD/MItersebut, sambung Sy.Dt In-tan Batuah, merupakan satudari tiga kegiatan Program

Sijunjung Cerdas BaznasSijunjung, selain bantuanbiaya pendidikan dan satukeluarga satu sarjana (SKSS).

Perlengkapan sekolahyang diberikan, yakni beru-pa celana, baju, sepatu, kauskaki, topi, dasi dan tas, bagianak laki-laki.Sementarauntuk anak perempuan,mulai dari rok, baju, sepatu,kaus kaki, topi, dasi, tassekolah hingga hijab

Bantuan perlengkapanpendidikan ini juga didistri-busikan langsung ke KantorKementrian Agama Kabu-paten Sijunjung dan enamUPTD Pendidikan.Di Kan-tor Kementrian Agama Si-junjung, pendistribusianperlengkapan sekolah dijad-walkan, Senin (4/4).

Sehari sehari setelah itudilanjutkan ke UPTD Pen-didikan Kecamatan KotoVII dan Sumpur Kudus,Selasa (5/4), UPTD Pen-didikan Kecamatan IV Na-gari dan Sijunjung, Rabu (6/4), dan UPTD PendidikanKecamatan Tanjung Gadangdan Kamang Baru, Kamis(7/4). (h/azn)

PADANGPARIAMAN, HALU-AN — Bupati Padangpariam-an, Sumatera Barat, Ali Mukh-ni menyerahkan bonus berupauang tunai kepada Fadlan Mu-barak (12) kafilah asal Padang-pariaman peraih terbaik I Tah-fidz dan Tilawah Putra padaMTQ ke XXXVI di Kota Sa-wahlunto pada 2015, Jumat.

“Bonus yang diberikan inisebagai apresiasi pemerintahdaerah atas keberhasilan Fadl-an dalam mengharumkan na-ma Padangpariaman,” kataBupati saat menyerahkan bo-nus tersebut di Masjid AgungSyekh Burhanuddin, Jumat.

Ia meneruskan pemberianbonus tersebut diharapkandapat memberi semangat ke-pada Fadlan dan kafilah lainnyauntuk terus mengukir prestasibaik di tingkat provinsi, na-sional dan tidak tertutup ke-mungkinan ke tingkat yanglebih tinggi.

“Semua kita memiliki hak

untuk mewujudkan mimpi,prestasi anak nagari seperti iniharus terus didukung karenamerupakan suatu aset daerahbahkan bangsa dalam menyiar-kan agama Islam,” ujarnya.

Pada penyelenggaraanMTQ ke XXXVII 2017 peme-rintah setempat menargetkanbisa masuk lima besar. Pe-merintah daerah dan DPRDkomit untuk mendorong siapasaja yang berprestasi maka akanmemperoleh penghargaan.

“Semua pihak telah ber-komitmen untuk memberikanperhatian dan penghargaankepada siapa saja yang ber-prestasi oleh karena itu kedepan diharapkan akan teruslahir generasi emas,” katanya.

Pemberian bonus tersebutmerujuk pada Surat KeputusanBupati Padangpariaman Nomor50/KEP/BPP-2016 tentang pe-netapan dan pemberian bonushadiah atau penghargaan bagikafilah dan pelatih yang ber-

prestasi pada MTQ Nasional keXXXVI di Sawahlunto.

Untuk kategori kafilahterbaik satu berhak menerimaRp20 juta, terbaik dua meraihRp10 juta, terbaik tiga Rp7,5juta rupiah.

Kafilah harapan satu akanmendapatkan Rp5 juta, hara-pan dua Rp3 juta dan harapantiga menerima bonus sebesarRp2 juta rupiah. Sedangkanbonus untuk pelatih terbaiksatu mendapatkan Rp3 juta,terbaik dua Rp2 juta dan ter-baik tiga memperoleh bonussebesar Rp1 juta.

Sementara itu Fadlan Mu-barak menyebutkan sangatberterima kasih atas peng-hargaan, apresiasi, dan per-hatian yang diberikan olehpemerintah setempat.

“Terimaksih Bapak Bupatiatas bonus yang diberikan, sayaakan menggunakan uang iniuntuk keperluan biaya sekolah,” ucapnya. (h/asc)

PADANG PARIAMAN, HALU-AN — Bupati Padang PariamanAli Mukhni sampaikan tujuharahan terkait program dankegiatan tahun 2016 kepadasegenap pejabat pada RapatKoordinasi (Rakor) Pemerint-ah Daerah se-Padang Pariaman.Rakor yang diikuti oleh seluruhKepala SKPD, Camat dan WaliNagari bertema mewujudkantata pemerintahan yang efektif,bersinergi, akuntabel dan aspi-ratif sesuai Undang-undangNomor 23 Tahun 2014 jugamenghadirkan narasumber dariAuditor BPKP dan KejaksaanNegeri Pariaman.

“Pertama, saya sampaikanagar SKPD mengesampingkanego sektoral. Ini tidak baikuntuk koordinasi lintas sek-toral. Contohnya Dinas PUtidak bisa bekerja apabila lahanbelum dibebaskan oleh BagianPertanahan dan Amdalnyadibuat oleh kantor LingkunganHidup” kata Bupati Ali Mukhnidi Aula IKK, Rabu (30/3).

Kedua, Penggunaan danaAPBD harus transparan dansesuai dengan ketentuan Pe-rundang-undangan. Jika ter-dapat keraguan, segera konsul-tasikan dengan DPPKA dan

Inspektorat. Lakukan percepa-tan penyerapan anggaran se-hingga memudahkan evaluasipada akhir tahun.

Ketiga, terkait dengan Alo-kasi Dana Desa, diminta WaliNagari beserta perangkat berhati-hati dalam melakukan peren-canaan dan pengelolaan dananagari. Dana nagari tersebutuntuk memenuhi kebutuhanmasyarakat dan harus dipakaiuntuk padat karya sehinggamembuka lapangan kerjabagimasyarakat itu sendiri.

Keempat, Ali Mukhni me-minta dinas terkait fokus ter-hadap kelancaran pembangu-nan mega proyek seperti BP2IPTiram. Asrama haji, MANInsan Cendikia, Jalan By Pass,Jalur rel KA Duku BIM danStadion Utama.

Kelima, segera dibuat Ma-sterplan Pariwisata bekerjasama dengan konsultan yangtelah berpengalaman di luarnegeri. “Prinsipnya kita tidakmeniru apa yang telah dibuatdaerah lain. Jika dikeloladengan profesional, pariwisatapunya prospek yang menjanji-kan” katanya.

Keenam, Sosialisasikansiaga bencana 1x24 jam kepada

masyarakat setiap saat karenaPadang Pariaman rawan ben-cana baik itu Gempa, banjir,puting beliung, longsor, keba-karan dan lainnya.

Ketujuh, lakukan peng-hijauan disekitar kawasan Ibu-kota Kabupaten mengingatkondisi tanah yang labil danmudah longsor sehingga perluditanami tanaman yang me-miliki akar yang kuat.

“kita programkan tahun iniPenanaman Seribu Pohon diKawasan IKK. Hal ini jugamendukung program penana-man sejuta pohon oleh BapakPresiden Jokowi” kata AlumniHarvard kennedi School diAmerika Serikat itu.

Sementara Kepala Bap-peda Hendri Satria mengatakandana untuk nagari pada tahun2016 sebesar 116.229.617.862yang bersumber dari APBNsebesar 42 Milyar dan 72 Milyardari Alokasi Dana Desa padaAPBD.

“Alokasi tertinggi nagariLubuk Alung sebesar 2,5 Mil-yar. Jadi saat ini sudah adaNagari yang mengelola dana2 milyar untuk program pem-bangunan” ungkap Hendri.(h/ded).

Irwandi: PembangunanFisik-Nonfisik AgarSeimbangBUKITTINGGI, HALUAN — Wakil WaliKota Bukittinggi, Sumatera Barat, Irwandimeminta pembahasan pembangunan fisikdan non fisik dalam musyawarah rencanapembangunan (musrenbang) dapat di-seimbangkan.

“Pelaksanaan Musrenbang selama iniusulannya hanya berupa pembangunan fisiksaja, padahal kegiatan sosial juga menjadikebutuhan masyarakat,” katanya saatmembuka musrenbang tingkat KecamatanGuguk Panjang, Bukittinggi, Kamis.

Ia mengatakan, pelaksanaan musren-bang yang ideal hendaknya selain mem-bahas pembangunan fisik, juga menyentuhbidang non fisik seperti kegiatan sosial danpeningkatan kesejahteraan masyarakatsecara seimbang.

“Secara bertahap, segala kebutuhan yangdiajukan dalam musrenbang akan dipenuhisesuai tujuan pemerintah untuk mewujudkanBukittinggi sebagai kota tujuan pariwisata,pendidikan, kesehatan, perdagangan dan jasaberdasar nilai agama dan budaya,” sebutnya.

Ia mengimbau masyarakat agar me-miliki pandangan yang sama untuk men-capai tujuan tersebut dengan meningkatkankerja sama dan tanggung jawab bersama.

“Kami harapkan dukungan dan kerjasama masyarakat supaya dapat menciptakankebersihan dan ketertiban kota,” ujarnya.

Hal yang sama juga disampaikan KetuaKomisi I DPRD Kota Bukittinggi, M. NurIdris, bahwa pelaksanaan musrenbangmasih terarah pada pembangunan fisik saja.

“Pembangunan fisik memang diper-lukan, tapi kebutuhan non fisik juga perlumendapat perhatian seperti kegiatan-kegiatan positif untuk generasi muda ataukegiatan lainnya yang membangun masya-rakat,” katanya.

Ia menyatakan, bila pembangunan fisikmemang masih menjadi prioritas bagimasyarakat, usulan tersebut nantinya harusdisesuaikan realisasinya dengan kemampu-an keuangan daerah. (h/dn/*)

PANEN PERDANA — Wakil Bupati Dharmasraya H.AMRIZAL DT RAJO MEDAN bersama Kapolres DharmasrayaAKBP LALU MUHAMMAD IWAN MAHARDAN. SIK. MM berserta Kepala Dinas Pertanian Ir. Afdhal Jp Tamsin,MS dan Camat Pulau Punjung ST. Hendri S.I Kom Panen perdana di Jorong Padang Sari Nagari Tabing Tinggi,Kecamatan Pulau Punjung, Kamis (30/3). IST

Page 24: Haluan 02 April 2016

24 SumbarSabtu, 2 April 201624 Jumaidil Akhir 1437 H

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Syamsul Hidayat

Dampak Perubahan Iklim

85 Persen Terumbu Karang Terancam Mati

Bantuan Dihambat Regulasi

Masih Banyak NelayanGunakan Perahu Dayung

PARIAMAN, HALUAN — Dampakperuhan iklim dan pemanasanglobal sudah terasa di p[elbagaibelahan dunia, tidak terkecuali diperairan Pariaman, Sumbar. Kinisekitar 85% terumbu karang padagugusan empat pulau di perairanpantai kota Pariaman, sudah bera-da dalam kondisi memutih ( bleach-ing). Ini merupakan pertandaterumbu karang tengah sekarat atauterancam mati.

Kepala Dinas Perikanan Keluatan KotaPariaman, Dasril kepada Haluan Jumat (1/4) ,membenarkan kondisi terumbu karang dalamkeadaan sekarat karena bleaching.Bleachingatau pemutihan terumbu karang terjadi akibatpengaruh iklim yang berdampak kepada peru-bahan suhu air laut yang meninggi, endapansedimen di permukaan terumbu karang sertaachan chaster atau mahkota bintang. “Memang,menurut para pakar kalau kondisi lama-lamabegini (memutih) , terumbu karang bisa mati,”jelasnya.

Untuk itu pihaknya terus mencari pelbagaisolusi terbaik dan berharap pengaruh iklimkembali normal.Terumbu karang bisa bertahandari penyakit memutih itu secara alami, karenapertumbuhannya dibantu oleh toleransi zoozan-tela yang menghasilkan hijauan pada terumbukarang yang meberikan O2.

Sejenis binatang laut tersebut bisa berada diterumbu karang pada suhu berkisar 25-26 derjatcelsius, sementara kondisi suhu sekarang ada padakisaran mencapai 35 sampai 36 derajat celsius.Dalam kondisi seperti ini menjadikan zoozantelahengkang meninggalkan terumbu karang.

“Kondisi bleaching yang terlalu lama bisamenyebabkan kematian kepada terumbukarang, kita berharap kondisi iklim kembalistabil, sehingga terumbu karang bisa membaikdan zoozantela kembali ke terumbu karang,”kata Dasril.

Selain itu dia juga mengajak masyarakattidak menjadikan sungai tempat membuangsampah, terutama sampah plastik, karenatingginya volume sampah yang dibawa arus airke muara seterusnya ke laut merupakanancaman terhadap keberlangsungan kehidupanterumbu karang.

Sampah plastik yang terjebak di terumbukarang, satu-satunya jalan mengatasinya harusdiangkat dengan cara menyelam, karenasampah platik tidak larut atau terurai dalamwaktu singkat didalam air.

Dilain sisi, semua pihak harus menjagaterumbu karang yang ada dari kerusakanmelalui sikap dan pola tingkah ramah ling-kungan. Pertumbuhan terumbu karang kalaudalam kondisi normal, hanya bisa tumbuh 2-3cm/tahun kalau rusak maka rescoverynya tentumembutuhkan waktu yang lama juga.

Berdasarkan data dari Badan PengelolaanSumber Daya Perairan Laut, kondisi terumbukarang yang mengalami bleaching diantaranya, dipulau kasiak bagian utara, kondisi bleaching sekitar95 persen, pulau tengah sekitar 80 persen. Totalluas terumbu karang yang ada di Kota Pariaman10,95 hektar, berdasarkan data tahun 2015.

Terhadap terumbu karang yang dihinggapiachan chaster, itu dibersiohkan dengan caramenyelam dengan mengambil hewan laut itusatu persatu.

“Dalam melakukan perawatan terumbukarang di Kota Pariaman, pihaknya melakukankerjasama dengan berbagai pihak, termasukdengan klub menyelam yang ada di Kota Tabuikdan mengerahkan petugas,” sebut Dasril.

Pemerintah Kota dalam perawatan terumbukarang yang ada menyediakan dana Rp47 jutatahun 2016 untuk 22 kali perawatan selamasetahun. Sementara Kelapa UPTD KawasanKonservasi Penyu, merasa gamang dengankondisi terumbu karang yang bleaching tersebut.

Menurut Citra, keberadaan terumbu karangyang sakit atau rusak sangat berpengaruhterhadap kehidupan penyu. Kondisi terumbukarang yang baik akan membawa dampakpositif terhadap penyu betelur di kawasankonservasi. Harapan kita tentu kondisi iklimcepat kembali membaik atau normal, sehinggarecovery terumbu karang bisa berlangsung lagi,walau dalam waktu yang lama, tapi bisaterhindar dari kematianya.

Dilain sisi, kita juga mengajak semua pihakterkait memikirkan cara untuk menyelamatkanterumbu karang yang lagi terkena bleaching,kata citra yang juga pemerhati kehidupanterumbu karang. (h/tri)

TKI ke Luar NegeriHarus Ikuti ProsedurPADANG PARIAMAN, HALUAN — Ang-gota DPR RI, John Kenedi Azis, mengajakpara Tenaga Kerja Indonesi ( TKI ) di luarnegeri agar bekerja melauli prosedural.Karena lapangan kerja untuk TKI di luarnegeri, terutama untuk tenaga perawat,perhotelan, sektor pariwisata dan manu-faktur, sangat besar.

“Akan tetapi, perlu diingat bahwanegara-negara penampung tenaga kerjasangat keras dan tegas terhadap imigran,”ingat John Kenedi Azis ( JKA ) pada acarasosialisasi ‘Pencegahan TKI Non Pro-sedural, Minggu kemaren di gedung SaiyoSakato Pariaman.

Hal senada juga diingatkan, Kepala BadanNasional Penempatan dan PerlindunganTenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI), NusronWahid dihadapan generasi muda dan parapencari kerja yang ada di Kota Pariamandan Padang Pariaman.

Kegiatan yang digelar bersama BP2TKISumbar dan Disnakerstrans Padang Paria-man tersebut, turut dihadiri Wakil BupatiPadang Pariaman, Suhatri Bur. Dan,Suhatri Bur sangat mengapresiasi kegiatansosialisasi itu sebagai bentuk kepedulianpemerintah terhadap tenaga kerja.

Menurut Nusron, harapan bekerja di luarnegeri adalah hal yang wajar. Karena memangpeluang kerja di luar negeri cukup banyakdan menjanjikan. Apalagi kalau si pencarikerja sudah memiliki keahlihan dan sertifikatprofesi yang dikeluarkan oleh lembaga atauBadan Nasional Sertfikat Profesi.

Nusron Wahid yang juga Ketua PB NUmengatakan, berdasarkan data secaranasional, jumlah angkatan kerja setiaptahun mencapai 2,5 juta jiwa dan, sekitar1,5 juta diantaranya berpotensi kehilanganlapangan pekerjaan. “Bagi tenaga kerja yangtidak memiliki daya saing, maka secaraotomatis mereka akan tertinggal dari tenagakerja yang lain oleh karena dunia usahamembutuhkan suatu tantangan,” jelasnya.

Tahun ini, ulas Kepala BNP2TKI,pemerintah lebih menfokuskan pengirimantenaga kerja ke luar negeri untuk empatbidang profesi. Diantaranya di sektorpariwisata, perhotelan, tenaga perawa danmanufaktur.

Diungkapkan, untuk sektor pariwisatasendiri, BNP2TK sangat kekurangan tenagakerja dibidang tata graha dan tata boga. Salahsatu penyebabnya adalah karena masihkurangnya sekolah-sekolah kejuruan yangdapat mencetak tenaga-tenaga dibidang itu.

Sementara John Kenedy Azis menam-bahkan, kendala lain yang dihadapipemerintaah dalam hal penyaluran tenagakerja profesional ke luar negeri adalah soalbahasa. Banyak dari pencari kerja Indonesiayang tidak pandai berbahasa Inggris.Padahal itu sangat penting. (h/ded)

PERAHU DAYUNG — Nelayan Amping Parak menggunakan perahu dayung turun melaut. Masih ada sekitar 1000 unit perahu yangdigerakkan dengan tenaga manusia dan angin sehingga produktivitas nelayan meningkat. Daerah itu berencana tahun depan bebas dari perahudayung. HARIDMAN

Tak Sebanding Jumlah Penduduk

Pessel Kekurangan Tenaga KesehatanPAINAN, HALUAN — Jum-lah tenaga kesehatan di Kabu-paten Pesisir Selatan belumsebanding dengan jumlah pe-

nduduk. Jumlah tenaga medisuntuk masing masing bidangmasih sangat terbatas, sehing-ga pelayanan bagi masyarakat

belum optimal.Menurut Kepala Dinas

Kesehatan Kabupaten PesisirSelatan Syahrizal Antoni.jumlah Dokter Umum diPesisir Selatan hanya 20-anorang, itu sudah tergabungantara dokter yang ada diPuskesmas dengan RSUD M.Zein Painan. Padahal melihatjumlah penduduk saat ini,idealnya tenaga dokter umumharus mencapai 56 orang, itudiluar tenaga dokter RSUD.“Perbandingan ideal antaramasyarakat dengan dokterumum adalah 1 banding 10ribu orang. Artinya jika pen-duduk Pesisir Selatan 560.000jiwa orang jumlah dokterumum 56 orang,” ujarnya.

Sementara kebutuhan te-naga spesialis juga belum ter-

penuhi bahkan sangat minimsekali, total tenaga spesiali diPessel adalah 7 orang dariberbagai bidang. Padahal meli-hat jumlah penduduk PesisirSelatan, setiap jenis spesialisasiatau bidang, dokter minimalada sembilan orang atau mini-mal delapan orang.

“Misalnya ahli kebidananharus sembilan orang ataudelapan orang di Pesisir Sela-tan, jumlah spesialis THT,Spasialis Mata, Spesialis Pen-yakit Dalam dan lain lain jugaharus sebanyak itu, karenaidealnya perbandingan satutenaga spesialis melayani 50ribu orang” ujarnya menjelas-kan perihal kebutuhan tenagaspesialis.

Selanjutnya tenaga bidan.Saat ini terdapat 165 orang

bidan di Pesisir Selatan. Jum-lah ini sudah gabungan dariseluruh bidan, mulai daribidan desa, Puskesmas danRSUD. Jumlah ini belummencukupi separoh dari kebu-tuhan tenaga bidan di PesisirSelatan. Khusus untuk bidandesa, masih banyak desa ataukampung terisolir yang belumterlayani oleh bidan desa.

“Sementara hal yang samajuga terjadi pada juru rawat.Juru rawat di Pesisir Selatansekitar 200 orang saja, padahalmelihat jumlah penduduksetidaknya jumlah perawatmencapai angka seribu orang.Sementara jatah PesisirSelatan untuk mengangkattenaga medis tersebut sangatsedikit setiap tahun,” ujarnyalagi menjelaskan. (h/har)

PETUGAS kesehatan Perkesmas sedang memeriksa pasien di rumah pasienbersangkutan

PAINAN, HALUAN — LangkahPemkab Pessel untuk membebas-kan nelayan dari perahu dayungtersendat regulasi. Bantuan perahudan mesin longtail ke nelayanharus melalui organisasi pere-konomian nelayan berbadan hu-kum dan tidak bisa melalui kelom-pok. Pada hal lembaga ekonominelayan berbadan hukum tidakseberapa.

“Ya aturan baru terkait bantu-an bagi nelayan harus melaluilembaga ekonomi berbadan hu-kum. Misalnya koperasi atauBumnag. Jadi bantuan peralatantangkap misalnya harus melaluilembaga ekonomi berbadan hu-kum,” kata Bupati Pessel Hendra-joni Jumat.

Disebutkannya, untuk mening-katkan hasil tangkapan nelayanmaka salah satu langkahnya adalahdengan memberikan akses peralatantangkap bagi nelayan. Pessel beren-cana membebaskan nelayan dariperahu dayung menjadi perahu yangdigerakkan dengan tenaga mesin.Tercatat saat ini masih ada sekitar1000 lebih perahu dayung atauperahu layar yang masih dioperasi-kan nelayan untuk melakukan aktif-itas menangkap ikan di lautan.

Ia menyebutkan, perahu da-yung amat berbahaya bagi nelayan.

Nelayan tidak bisa bergerak deng-an cepat menghindari cuaca buruk.Bila menggunakan perahu motor,maka resiko karam di laut akibatamukan badai dan gelombangbesar lebih kecil,” katanya.

Kepala DKP Pessel Yoski Wsebelumnya menyebutkan, denganmasih banyaknya perahu dayungjuga menyebabkan produktivitasnelayan di daerah itu masih rendah.Bahkan tercatat produksi peri-kanan tangkap Kabupaten PesisirSelatan cenderung rendah danfluktuatif. Setiap tahun produksiperikanan rata rata hanya 29 ributon, padahal potensi lestari men-capai 100 ribu ton.

Fluktuasi produksi dapat dili-hat melalui hasil tangkapan perta-hun. Pada tahun 2005 produksiikan sekitar 24 ribu ton, tahun 2006sebanyak 26 ribu ton, 2007, hingga2015 sekitar 25 ribu ton. Tahun inijuga diperkirakan sekitar 29 ribu ton

Pembangunan perikanan PesisirSelatan pada beberapa tahun lalumemang pernah mengalami masa -masa transisi. Misalnya terjadinyapenurunan produksi perikanan laut,terutama untuk nelayan dengan alattangkap tradisional.

Namun menurutnya, setelahmengalami masa transisi, PesisirSelatan telah berupaya untuk

mengembalikan, paling tidak keposisi normal, dimana produksiperikanan bisa normal kembali.

“Laut kita punya potensi sangatbesar. Jika kita hitung, potensilestari perikanan laut KabupatenPesisir Selatan bisa mencapai 100ribu ton pertahun. Namun potensiitu belum tergarap maksimal,Pessel baru bisa menggarap sepe-rempatnya saja. Karena memangada sejumlah persoalan mendasaryang dihadapi Pesisir Selatanselama ini,” ujarnya menjelaskan.

Berdasarkan catatan DinasKelautan dan Perikanan setempatjumlah armada penangkapan se-kiatar 2.392 unit berupa mesintonda, kapal payang, dan perahudengan menggunakan mesin. Iniberpengaruh terhadap produksiikan di perairan Pesisir Selatan.Sementara itu sekitar 1000 perahunelayan digerakkan dengan tanganmanusia dan angin, jumlah inisangat berpengaruh besar padaproduksi ikan daerah ini.

Dia menyebutkan, PemerintahKabupaten Pesisir Selatan telahmenyusun strategi untuk mem-bebaskan daerah itu dari perahudayung. Pemkab juga telah berkoor-dinasi dengan Pemprov Sumbaruntuk melancarkan aksi pembebas-an perahu dayung. (h/har)