Top Banner
GOUT ARTRITIS
44

GOUT ARTRITIS · 2019. 3. 22. · Gout Adalah suatu penyakit sistemik disebabkan deposisi kristal monosodium urat di jaringan atau supersaturasi asam urat dalam cairan ekstraseluler

Jan 27, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • GOUT ARTRITIS

  • Gout Adalah suatu penyakit sistemik disebabkan deposisikristal monosodium urat di jaringan atau supersaturasiasam urat dalam cairan ekstraseluler Gangguan metabolisme yang mendasari adalahhiperurisemia ( Laki-laki > 7.0 mg/dl,Perempuan > 6.0mg/dl

    Manifestasi klinis gout : Deposit Tofus Artritis gout Nefrolitiasis asam urat Nefropati asam urat

  • Hiperurisemia

    • Hiperurisemia adalah keadaan di mana terjadipeningkatan kadar asam urat (AU) darah diatas normal.

    • Hiperurisemia bisa terjadi karena peningkatanmetabolisme AU (overproduction), penurunanpengeluaran AU urin (underexcretion), ataugabungan keduanya.

  • Penyebab Hiperurisemia Persisten

    Produksi UA berlebih

    Genetik• Mutasi enzimDidapat• Mieloproliferatif• Asupan tinggi purin• Obesitas• Hipertrigliseridemia• Alkohol / fruktose• Latihan

    Ekskresi UA berkurang

    Genetik• Penurunan bersihan atau

    ekskresi fraksional urat.Didapat• Penyakit ginjal kronik• Obat (diuretik, salisilat)• Hipertensi• Alkohol

  • Epidemiologi

    • Dominan pria dewasa 13.4/1000 ,perempuan6.4/1000

    • Jarang pada pria sebelum remaja dan wanitapremenopause

  • FAKTOR RISIKO

    Orang Afrika > orang kulit putih

    Usia tua

    Kegemukan

    Penggunaan obat- obatan seperti diuretika

    Alkohol dan makanan yang kaya purin

  • capsule

    synovium

    Fibrous cartilageHyaline cartilage

    Lokasi deposit MSU pada jaringan

  • Patologi gout

    • Tofus terdiri dari granuloma yang dikelilingikristal MSU disertai reaksi inflamasidisekeliling kristal.

    • Erosi kartilago dan kortek tulang terjadidisekitar tofus

    • Kristal berbentuk jarum dan membentukkelompok secara radier

    • Artitis gout cairan sendi mengandung kristalMSU 95 % kasus

  • PATOFISIOLOGI ARTRITIS GOUTPerubahan kadar asam urat serum

    Meninggi/menurun

    Deposit kristal urat pada sendi

    Reaksi inflamasi

    Peradangan lokalGejala sistemik febrisKerusakan jaringan

  • 4 Stadium Artritis gout

    Asimptomatis Hiperurikemia

    Gout akut intermiten

    Intercritial gout

    Topus gout

  • GAMBARAN KLINIK GOUT

    Pada serangan akut terjadi peradangan dan nyeri sendiyang hebat , monoartikuler.

    50 % pada serangan awal mengenai sendimetatarsophalangeal yang umumnya dikenal sebagai “Podagra “(selanjutnya serangan bisa menjadipoliartikuler yang mengenai mata kaki, pergelangantangan , lutut, siku

    Kadang terjadi warna kemerahan pada daerah yangterkena

  • Setelah serangan dapat terjadi fase asimptomatis danselanjutnya menjadi intercritical period

    Perioda ini dapat terjadi beberapa tahun → hiperurikemiapersisten , inflamasi sendi

    Serangan Gout dapat dipercepat oleh :- peningkatan kadar asam urat karenatrauma

    - Konsumsi alkohol- obat-obatan- Konsumsi makan kaya purin

    Pembengkakan dan nyeri sendi yang menetap

  • Kadang menyerupai rheumatoid artritits

  • Gambaran Radiologi menunjukan erosi sub marginal yangmenjalar ke tepi, osteopenia periartikuler minimal

  • Topus→ penumpukan Kristal Asam urat

  • DIAGNOSTIK

    Aspirasi cairan sendi → Adanya kristal monosodiumasam urat

    Mikroskop → bentuk jarumCell count cairan sinovial : Leukosit 5.000 – 8.000cell/µL, meningkat bila terjadi infeksi

    Hiperurikemia >>>, sejumlah kecil pasien kadar asamurat normal

    urin rutin : asam urat (+)

    Radiologi : Pembengkakan jaringan lunak padasendi yang kena

  • Kriteria dari The American College ofRheumatology : Gejala klinik Laboratorium Radiologi

  • Kriteria Artritis gout akut(ARA 1977)

    A.Kristal MSU pada sendi atauB.Tophus:kristal MSU atauC.6 dari 12 gejala klinik,Lab dan Ro:• Artritis akut >1x• Inflamasi timbul max dalam 1 hari• Mono artritis• Sendi yang terkena merah dan bengkak• MTP I bengkak dan nyeri• Artritis akut unilateral termasuk MTP I• Artritis akut unilaterlal sendi tarsal• Suspek tophus ?• Hiperurisemia• Jaringan lunak bengkak (asimetrik dalam 1 sendi)(Ro)• Kista subkortikal tanpa erosi (Ro)D. Kultur (-) cairan sendi pada artritis akut

  • Pengelolaan

    Tujuan:

    – Pencegahan serangan akut gout berulang– Absorbsi endapan tofus pada sendi,ginjal atau tempat

    lain.– Faktor resiko :obesitas,hiperkolesterolemia,hipertensi

    dan konsumsi alkohol

  • Pengelolaan GOUT AKUT

    1. ColchicineDosis :3-4x 0,5 mg max 6 gram sampai gejalanya

    berkurang

    2. NSAID

    3. Kortikosteroid

  • Pengelolaan Hiperurikemia1) Alllopurinol :

    Dosis: 300 mg/hari dapat dititrasi sampai 800 mg / hariInsuffisiensi renalis : 50 – 100 mg / hari

    2) Probenecid- Agen uricosuria- jarang dipakai pada hiperuricemia- dosis : 500 mg/hari dititrasi sampai 3 g/hari

    Indikasi : - Uricosuria dibawah 800 mg/hari- Usia dibawah 60 tahun- Fungsi ginjal Normal- Riwayat batu ginjal (-)

    3) Diet rendah purin

  • Pencegahan Serangan Akut danResorbsi Tofus

    • Kisaran UA plasma 4.4 – 6.6 memberikanattack ratio < 1

    • Absorbsi tofus pada UA plasma < 5 mg/dl

    • Obat:– Xanthine oxidase inhibitor (allopurinol)

    – Uricosuric (probenecid)

  • EFEK SAMPING THERAPI GOUTAllopurinol :

    Gangguan GIT Penekanan sumsum tulang Skin rash Berat : AIHS ( Allopurinol Induce Hipersensitivity Syndrome )

    - Skin rash- Hepatitis- Eosinophilia- Demam- Gagal Ginjal- Kematian

    Colchicine : Rhabdomyolisis Nyeri Neuromyopaty

  • ARTRITIS INFEKTIF

  • DEFINISI:Inflamasi sendi yang disebabkan oleh karena adanyamikroorganisme

  • KLASIFIKASI

    INFEKSI LANGSUNG:Artritis bakteria: gram(+),(-) coccus danbatang:mycobacterium (tbc, lepra)Bakteria lainnyaArtritis virusArtritis jamur

    INFEKSI TAK LANGSUNG:Artritis reaktif

  • RUTE BAKTERI UNTUK MENCAPAI SENDI:

    Rute hematogenPenyebaran dari Osteomielitis.Perluasan dari infeksi jaringan ikat sekitar(kira-kira 80% kasus).Akibat dari diagnostik atau terapeutik

  • ETIOLOGI

    • 40-60% disebabkan oleh Staphylococcus aureusdan Neisseria gonorrhoeae

    • 10-20% disebabkan oleh Streptococcus sppdan basil gram negatip

    • Pada anak-anak : Staphylococcus aureus danHemophilus influenzae

  • Patofisiologi• Produk-produk bakteri seperti endotoksin

    (lipopolisakarida) bakteri gram negatif, fragmendinding sel bakteri gram positif dan kompleksimun, akan merangsang sel-sel sinovial untukmelepaskan TNF – alfa dan IL-1 beta yang akanmencetuskan infiltrasi dan aktifasi sel-sel PMN.

    • PMN akan melepaskan enzim lisozomal ke dalamsendi yang menyebabkan kerusakan sinovial,ligamen dan rawan sedi.

    • PMN dapat merangsang metabolisme asamarakidonat dan melepaskan kolagenase, enzim-enzim proteolitik dan IL-1 sehingga reaksiinflamasi bertambah hebat.

  • Produk bakteri

    Komplek imun

    Fragmen dinding

    Endotoksin

    Sel sinovial

    TNF /IL 1

    Aktivasi PMN

    Pelepasan lisosomInflamasi sendi

    Metabolisme arakidonat

  • FAKTOR RISIKO:

    • PROTESE SENDI• INFEKSI KULIT• UMUR LEBIH DARI 80 TH• DIABETES MELITUS• ARTRITIS REMATOID YANG MENDAPATTERAPI IMUNOSUPRESIVE

    • TINDAKAN BEDAH PERSENDIAN

  • GAMBARAN KLINIS:

    Nyeri pembengkakan sendi akut biasanyamonoartikuler terutama sendi lututDemam

  • PENUNJANG:

    Lekosit ↑, LED ↑Analisis cairan sendi: Leukositosis,pewarnaan gram

    dan kultur cairan sendi ( Leukosit> 50.000/mm3 Kultur darah Radiologis: Osteoporosis periartikuler,penyempitan

    celah sendi dan erosi

  • ANALISA CAIRAN SENDINormal Inflammation Bacterial

    infection

    Warna Tdk berwarna,kuning pucat

    Kuning Kuning

    Lekosit 200-1000 1000-10.000 10.000->100000

    Tipe sel mononuclear neutrophyl neutrophyl

    Glukosa 0,8-1,0 0,5-0,8

  • PENATALAKSANAAN:

    • ANTIBIOTIK SPEKTRUM LUAS• ANTIBIOTIK SESUAI KULTUR• JOINT DRAINAGE

  • TINDAKAN BEDAH DILAKUKAN BILA:

    • Infeksi sendi koksae pada anak-anak.• Sendi-sendi yang sulit dilakukan joint

    drainage.• Bersamaan dengan osteomielitis.• Infeksi berkembang ke jaringan lunak

    sekitarnya.

  • Antibiotika berdasarkan pengecatan gram

    Hasil pengecatangram

    Terapi AB awal Terapi AB alternatif

    Gram (+) kokkus Nafcillin Vancomycin

    Gram (-) kokkus Ceftriaxon,cefotaximor ceftizoxime

    Spectinomycin orciprofloxacin

    Gram (-) bacilli Gentamycin Ceftazidime

    Septic clinical pictureno organism seen

    Ampicillin/sulbactam +gentamycin

    Vancomycin+ceftizoxime

  • Antibiotik berdasar pada identifikasiorganisme kultur

    Organism Antibiotika Alternative agentStaphylococcusaureus

    Nafcillin Vancomycin

    MRSA Vancomycin

    Streptococci ( nonenteral )

    Penicillin Cefazolin orvancomycin

    Enterococci Penicillin+aminoglicosyd

    Vancomycin+aminoglicosyd

    N GO Cephalosporingen III

    Spectinomycin orCiprofloxacin