Top Banner
FAUNA NEARTIK XI IPS 1
4

Geografi kelas XI IPS Fauna Neartik

Dec 29, 2015

Download

Documents

nba_nicolas

Ini merupakan presentasi tentang pelajaran Geografi kelas XI IPS mengenai Persebaran Fauna Neartik di Indonesia.
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Geografi kelas XI IPS Fauna Neartik

FAUNA NEARTIKXI IPS 1

Page 2: Geografi kelas XI IPS Fauna Neartik

WILAYAH PERSEBARAN

Wilayah fauna Neartik terdapat dibelahan bumi utara tepatnya di wilayah benua Amerika bagian utara dan seluruh wilayah Greenland. Pada wilayah persebaran ini terdapat beberapa bioma yang mendominasi kawasannya, antara lain:• Amerika Utara bagian timur banyak ditumbuhi oleh vegetasi

hutan gugur.• Amerika Utara bagian tengah terdiri atas bioma padang

rumput• Amerika Utara bagian utara didominasi oleh bioma taiga

yang memiliki hutan konifer yang sangat luas.• Lingkungan fisik wilayah Greenland tertutup oleh salju

dengan ketebalan yang sulit ditentukan

Page 3: Geografi kelas XI IPS Fauna Neartik
Page 4: Geografi kelas XI IPS Fauna Neartik

FAUNA

Beberapa jenis fauna khas di wilayah Neartik, antara lain:• Kalkun (Turkey)• Burung Biru• Bison• Salamander• Karibou• Mockingbird• Muskox• Burung Hantu• Antelop Bertanduk• Tupai Amerika Utara