Top Banner
KELOMPOK 3
40

Fotografi.pptx

Oct 16, 2015

Download

Documents

Ari Padrian
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Fotografi

Fotografi

KELOMPOK 3

Ari PadrianNadia Vany AmoriSueka Akbar SyaputraWidya AstutiZeta Aprila ZonaKELOMPOK 3Apa itu Fotografi ?FOTOGRAFIPHOTOSGRAFOS+=FOTOGRAFIProses atau metode untuk menghasilkan gambar atau foto dari suatu obyek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai obyek tersebut pada media yang peka cahayaSEJARAH FOTOGRAFI1554Sebuah kotak penangkap bayangan gambar untuk meneliti konstalasi bintang yang dipatenkan oleh gemma fricius1727Johann heinrich schulze menemukan bahwa cairan tertentu akan berubah warnanya jika diekspos ke sinar.1824Foto pertama berhasil dibuat oleh seniman lithography prancis nicphore nipce1850Seorang ahli kimia inggris bernama robert bingham memperkenalkan penggunaan collodion sebagai emulsi foto1880Ditemukanlah proses cetak half tone yang memungkinkan foto dibawa ke dalam surat kabar1888George eastman, seorang ilmuwan amerika, menciptakan revolusi fotografi dunia hasil penelitiannya sejak 1877JENIS JENIS KAMERASejarah Fotografi di Indonesia1857Saat 2 orang juru foto woodbury dan page membuka sebuah studio foto di harmonie, batavia.1900anMuncul penemuan kamera yang lebih sederhana dan mudah untuk dibawa kemana-mana sehingga memungkinkan para fotografer untuk melakukan pemotretan outdoorBERDASARKAN MEDIA PENANGKAP CAHAYA

Kamera FilmKamera film menggunakan pita seluloid (atau sejenisnya, sesuai perkembangan teknologi). BERDASARKAN MEDIA PENANGKAP CAHAYAKamera Polaroid

Kamera jenis ini memakai lembaran polaroid yang langsung memberikan gambar positif sehingga pemotret tidak perlu melakukan proses cuci cetak filmBERDASARKAN MEDIA PENANGKAP CAHAYAKamera Digital

Kamera jenis ini merupakan kamera yang dapat bekerja tanpa menggunakan film. Si pemotret dapat dengan mudah menangkap suatu objek tanpa harus susah-susah membidiknya melalui jendela pandang karena kamera digital sebagian besar memang tidak memilikinya. BERDASARKAN MEKANISME KERJA

Menggunakan sistem jajaran lensa jalur tunggal untuk melewatkan berkas cahaya menuju ke dua tempat, yaitu Focal Plane dan Viewfinder, sehingga memungkinkan fotografer untuk dapat melihat objek melalui kamera yang sama persis seperti hasil fotonyaKamera Single Lens Reflect(SLR)BERDASARKAN MEKANISME KERJAMemilikinya mekanisme automatik pada kamera, sehingga berdasar pengukur cahaya (lightmeter atau fotometer), lebar diafragma dan kecepatan pemetik potret secara otomatis telah diatur.Kamera Instan

BERDASARKAN TEKNOLOGI VIEWFINDER

KAMERA SAKULensa utama tak bisa diganti, umumnya otomatis atau memerlukan sedikit penyetelan Cahaya yang melewati lensa langsung membakar mediumBERDASARKAN TEKNOLOGI VIEWFINDERKAMERA TLRLensa utama tak bisa diganti, umumnya otomatis atau memerlukan sedikit penyetelan Cahaya yang melewati lensa langsung membakar medium

Kotak yang kedap cahaya (badan kamera)Sistem lensaPemantik potret (shutter)Pemutar film

Sebuah kamera minimal terdiri atas:KOMPONEN DAN FUNGSI KAMERA

VIEWFINDERuntuk melihat obyek yang akan difotoSHUTTER SPEED

untuk mengatur kecepatan membuka dan menutupnya ranaDIAFRAGMA

untuk mengontrol atau mengatur ruang tajam pencahayaan

Untuk memotret secara manualSHUTTER RELEASE SELF TIMER

untuk menangguhkan waktu pengambilan obyek yang akan difotoPENGOKANG

untuk menggeser film yang telah dicahayai.

HOT SHOE untuk menempatkan flash

JENIS-JENIS LENSA PADA KAMERA SLRLensa Normal

Berukuran 50-55mm dan memberikan karakter bidikan natural. Gambar yang dihasilkan tidak akan beda jauh dengan apa yang dilihat oleh mata.Lensa Wide AngleLensa jenis ini dapat digunakan untuk menangkap subjek yang luas dalam ruang sempit. Karakter lensa ini adalah membuat subjek lebih kecil dari ukuran sebenarnya.

Lensa TeleLensa tele merupakan kebalikan dari lensa Wide Angle. Fungsi lensa ini untuk mendekatkan subjek, namun mempersempit sudut pandang.

Lensa ZoomMerupakan gabungan antara lensa standar, lensa wide angle dan lensa tele.

Lensa Super Zoom Lensa fotografi dengan panjang fokus yang sangat besar

Lensa TetapLensa dengan panjang fokus tunggal. Lensa tetap sering dikatakan mempunyai nilai lebih pada ketajaman hasil citra.

Lensa Fish eye Lensa Fish Eye merupakan lensa Wide Angle dengan diameter 14 mm, 15 mm, 16 mm. Lensa ini memberikan pandangan 180 derajat.

Lensa fokus tunggal Lensa dengan bidang fokus tunggal, biasanya disetel padajarak hyperfocal

Lensa Fokus halusSebuah lensa fokus halus didesain untuk menimbulkan efek blur tersebut namun tetap menjaga ketajaman setiap garis dari subyeknya

Lensa ParfokalSebuah lensa yang mempertahankan ketajaman bidang fokusnya walaupun terjadi perubahan panjang fokus lensa

Lensa AmbiguitasLensa dengan panjang fokus tunggal. Lensa tetap sering dikatakan mempunyai nilai lebih pada ketajaman hasil citra.

JENIS JENIS FILMFilm Mikro :2824 mm, 2624 mmFilm Standart :3524 mmFilm Format Sedang :4,56,7, 69 mmFilm Format Besar :2418, 129 mmMenurut UkurannyaMenurut kepekaan (ISO) mempunyai satuan ASA (America Standart Association) dan DIN (Deutsch Industrie Norm)ISO Rendah :3-5(ASA)-15-18(DIN)ISO Sedang :64-200(ASA)-21-24(DIN)ISO Tinggi :400-800(ASA)-27-30(DIN) Menurut Warna DasarnyaFilm hitam putih (B/W), memiliki warna dasar hitamFilm warna (colour, memiliki tiga warna dasar yaitu film negatif warna kuning, magenta, cyanFilm slide (film positif), warna dasarnya biru, merah, hijauFilm khususFilm instan, yang bisa disebut polaroidFilm infra merah, dipakai untuk pemotretan dalam ruang gelapFilm X-Ray, dipakai untuk keperluan kedokteran ex. Rongen atau pemeriksaan logamPertanyaan :Rezika Apa yang dimaksud dengan jarak hyperfocal ?EgriApa itu kamera TLR ? Dan cara penggunaanya ? ReniJelaskan mekanisme otomatik pada kamera instan ?