Top Banner
FITOHORMON FITOHORMON FITOHORMON FITOHORMON Fisiologi Fisiologi Fisiologi Fisiologi tumbuhan tumbuhan tumbuhan tumbuhan 11 11 11 11 Fisiologi Fisiologi Fisiologi Fisiologi tumbuhan tumbuhan tumbuhan tumbuhan 11 11 11 11
12

fisrum - fitohormon

Dec 16, 2015

Download

Documents

Alfat Agustian

handout
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • FITOHORMONFITOHORMONFITOHORMONFITOHORMONFisiologiFisiologiFisiologiFisiologi tumbuhantumbuhantumbuhantumbuhan 11111111

    FITOHORMONFITOHORMONFITOHORMONFITOHORMONFisiologiFisiologiFisiologiFisiologi tumbuhantumbuhantumbuhantumbuhan 11111111

  • HORMON TANAMAN = FITOHORMONHORMON TANAMAN = FITOHORMONHORMON TANAMAN = FITOHORMONHORMON TANAMAN = FITOHORMONFitohormon adalah senyawasenyawa organik

    tanaman yang dalam konsentrasi yang

    rendah mempengaruhi prosesproses fisiologis

    Prosesproses fisiologis : Pertumbuhan differensiasi differensiasi perkembangan

    Dengan berkembangnya pengetahuan biokimia maka ditemukanbanyak senyawa2 yang mempunyai pengaruh fisiologis yang serupadengan hormon tanaman.

    Seny.2 sintetik ini, umumnya dikenaldengan nama zat pengatur tumbuh

    (ZPT = Plant Growth Regulator)

  • Fitohormon :

    seny. organik bukan nutrisi

    aktif dalam jumlah kecil (< 1mM)

    disintesis pada bagian tertentu

    umumnya ditranslokasikan kebagian lain tanaman

    seny. tsb menghasilkan suatu tanggapan secara biokimia,

    Menurut MooreMenurut Moore

    seny. tsb menghasilkan suatu tanggapan secara biokimia,

    fisiologis dan morfologis.

    mendorong, menghambat atau secara kualitatif mengubah

    pertumbuhan dan perkembangan tanaman.

    Inhibitor adalah senyawa organik yang menghambatpertumbuhan secara umum dan tidak ada selang konsentrasi

    yang dapat mendorong pertumbuhan.

  • Peranan ZPT pada pertumbuhan dan perkembangan (1)

    Peranan ZPT pada pertumbuhan dan perkembangan (1)

    ZPT FUNGSI UTAMA Tempat dihasilkandan lokasinya pada

    tumbuhan

    AUKSIN Memengaruhi pertambahan panjang batangpertumbuhandiferensiasi dan percabangan akarperkembangan buah

    Meristem apikal tunas;daun muda;embrio dalam biji.

    perkembangan buahdominansi apikalfototropisme dan geotropisme

    GIBERELIN

    Mendorong perkembangan bijiPerkembangan kuncuppemanjangan batang &pertumbuhan daun;mendorong pembungaan danperkembangan buahMempengaruhi pertumbuhan dandiferensiasi akar

    Meristem apikal tunas;dan akar;daun muda; embrio

  • ZPT FUNGSI UTAMA Tempat dihasilkandan lokasinya pada

    tumbuhan

    SITOKININ

    Mempengaruhi pertumbuhan dandiferensiasi akar; mendorong pembelahan sel dan pertumbuhan secara umum, mendorong perkecambahan

    Pada akar, embriodan buah, berpindah dari akarke organ lain.

    Peranan ZPT pada pertumbuhan dan perkembangan (2)

    Peranan ZPT pada pertumbuhan dan perkembangan (2)

    mendorong perkecambahanmenunda penuaan

    ke organ lain.

    ETILEN Mendorong pematangan;memberikan pengaruh yang berlawanandengan beberapa pengaruh auksin

    Buah yang matang,buku pada batang,daun yang sudahmenua.

    AS. ABSISAT

    Menghambat pertumbuhan;Merangsang penutupan stomata pada waktu kekurangan airmempertahankan dormansi

    Daun, batang, akar,buah berwarnahijau.

  • Pengaruh dari suatu ZPT bergantung pada :

    spesies tumbuhan

    situs aksi ZPT pada tumbuhan

    tahap perkembangan tumbuhan

    konsentrasi ZPT

    Satu ZPT tidak bekerja sendiri dalam mempengaruhi pertumbuhan dan

    perkembangan tumbuhan,

    Pada umumnya keseimbangan konsentrasi dari beberapa ZPTlah yang Pada umumnya keseimbangan konsentrasi dari beberapa ZPTlah yang

    akan mengontrol pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan

    Suatu ZPT, dapat berperan dengan :

    mengubah ekspresi gen

    mempengaruhi aktivitas enzim

    mengubah sifat membran

  • AUKSINAUKSIN

    Beberapa auksin dihasikan secara alami oleh tumbuhan,

    misalnya :

    IAA (indoleacetic acid),

    PAA (Phenylacetic acid),

    Tempat sintesis utama auksin pada tanamanyaitu di daerah meristem apikal tunas

    PAA (Phenylacetic acid),

    4chloroIAA (4chloroindole acetic acid)

    IBA (indolebutyric acid)

    o beberapa lainnya merupakan auksin sintetik, misalnya :

    NAA (napthalene acetic acid),

    2,4 D (2,4 dichlorophenoxyacetic acid)

    MCPA (2methyl4 chlorophenoxyacetic acid) .

  • Peranan Auksin :

    a. Perpanjangan Sel

    b. Pembentukan Akar Lateral dan Akar

    Adventif

    c. Efek Lainnya :

    pembelahan sel di dalam kambium

    AUKSINAUKSIN Auksin cenderungmenghambat aktivitasmeristem lateral yang

    letaknya berdekatan

    Dgn meristem apikal

    sehingga membatasi

    pembentukan tunas2

    cabang

    pembelahan sel di dalam kambiumpembuluh

    Meningkatkan pertumbuhan buah didalam tumbuhan

    Menghasilkan buah tanpa biji

    fenomena ini disebut

    DOMINASI

    APIKALAuksin, Sitokinin dan faktor lainnya berinteraksi dlm mengontrol dominasi apikal, yaitu suatu kemampuan dari tunas terminal untuk menekan perkembangan tunas aksilar.

  • GA dapat diperoleh dari biji yg belum dewasa

    (terutama pada dikotil),

    ujung akar dan tunas , daun muda dan cendawan

    GIBERELIN (GA)GIBERELIN (GA)

    Peranan Giberellin :

    a. Perpanjangan Batangb. Pertumbuhan Buah

    c. Perkecambahan (memecah dormansi)

  • SITOKININSITOKININ

    Sitokinin mrp ZPT yang mendorong pembelahan (sitokinesis)

    Beberapa macam sitokinin merupakan sitokinin alami(misal : kinetin, zeatin) dan bbrp lainnya mrp sitokinin sintetik

    Sitokinin alami dihasilkan pada jaringan yang tumbuh aktifterutama pada akar, embrio dan buah

    Peranan Sitokinin :

    a. Pengaturan pembelahan sel dan diferensiasi sel

    b. Pengaturan Dominansi Apikal

    c. Sitokinin, dapat menahan penuaan bbrp organ tumbuhan

    terutama pada akar, embrio dan buah

  • Etilen ialah suatu gas yang dapat digolongkan

    sebagai ZPT (phytohormon) yang aktif dalam

    pematangan.

    Dapat disebut sebagai hormon karena telah memenuhipersyaratan sebagai hormon, yaitu dihasilkan oleh

    ETILEN ETILEN

    persyaratan sebagai hormon, yaitu dihasilkan olehtanaman, besifat mobil dalam jaringan tanaman danmerupakan senyawa organik.

    PerananPerananPerananPeranan EthyleneEthyleneEthyleneEthylenea. a. a. a. SebagaiSebagaiSebagaiSebagai hormonhormonhormonhormon pematanganpematanganpematanganpematanganb. b. b. b. AbsisiAbsisiAbsisiAbsisi DaunDaunDaunDaun

    PerananPerananPerananPeranan EthyleneEthyleneEthyleneEthylenea. a. a. a. SebagaiSebagaiSebagaiSebagai hormonhormonhormonhormon pematanganpematanganpematanganpematanganb. b. b. b. AbsisiAbsisiAbsisiAbsisi DaunDaunDaunDaun

  • Peranan Asam Absisat (ABA)

    ASAM ABSISAT (ABA)ASAM ABSISAT (ABA)

    Dinamai dengan asam absisat karenadiketahui bahwa ZPT ini menyebabkanabsisi/rontoknya daun tumbuhan pada

    musim Gugur

    Peranan Asam Absisat (ABA)

    a. Dormansi Biji

    b. Cekaman Kekeringan

    menyebabkan stomata menutup dengan cepat,

    untuk mengurangi transpirasi,

    dan mencegah kehilangan air berikutnya.