Top Banner
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KEDELAI DI JAWA TIMUR OLEH: FASHA AMELLIA NURAINI 1311030010 DOSEN PEMBIMBING: Dr.Ir.SETIAWAN,MS
38

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Mar 12, 2019

Download

Documents

NguyenDiep
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI

KEDELAI DI JAWA TIMUR

OLEH: FASHA AMELLIA NURAINI1311030010

DOSEN PEMBIMBING: Dr.Ir.SETIAWAN,MS

Page 2: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

BAB 1 PENDAHULUAN

Page 3: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

LLATAR BELAKANG

Page 4: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Usaha peningkatan produksi kedelaiNasional telah mulai dilakukan sejak

tahun 1962 mencakup perluasan areal dan peningkatan produktivitas. Tapiberfluktuasi hal ini disebabkan oleh

adanya persaingan penggunaan lahandengan palawija dan segi persaingan

harga pasar.Dimana harga kedelai impor jauh lebihmurah dari kedelai lokal, menyebabkan

arus impor semakin deras(Pusat Penelitian Tanaman Pangan, 2005)

Page 5: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Salah satu provinsi yang paling tinggimemberikan sumbangan untuk produksi

kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu ton produksi kedelai nasional per

tahun , sebanyak 350 ribu ton dipasok dariJawa Timur. sehingga dengan mengambil Jawa

Timur sebagai penelitian dapat diketahuifaktor-faktor yang berperan penting dalam

produksi dan impor, juga mengetahui hal-halapa saja yang seharusnya dilakukan untuk

meningkatan produksi kedelai Jawa Timur danbagaimana membatasi impor kedelai di Jawa

Timur.

Page 6: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Rumusan Masalah

1. Bagaimana perkembangan produksi danproduktivitas kedelai di Jawa Timur?

2.Faktor-faktor apa sajakah yang mempengaruhiproduksi dan produktivitas kedelai di Jawa Timur?

Page 7: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Tujuan Penelitian

1. Mengetahui dan memahami kondisiproduktivitas dan produksi kedelai di Jawa Timur

2. Menganalisis Faktor-faktor apa sajakah yang mempengaruhi mempengaruhi produktivitas danproduksi kedelai di Jawa Timur.

Page 8: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Manfaat Penelitian

Diharapkan hasil dari penelitian ini dapatdigunakan oleh seluruh stakeholder dalammempertahankan dan memajukan produksikedelai nasional, serta mengurangiketergantungan impor kedelai.

Page 9: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Batasan Masalah

Batasan penelitian kali iniadalah kedelai di JawaTimur, data diambil dariKementrian PerdaganganRepublik Indonesia Jakarta Pusat. Pusathubungan Masyarakatdan pusat data daninformasi perdagangan, Dinas pertanian jawatimur dan Badan PusatStatistika.

Page 10: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

BAB 2 LANDASAN TEORI

Page 11: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Statistika Deskriptif

Means

Minimum

Varians

Maksimum

Page 12: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

REGRESI LINIER SEDERHANA

XY 10

n

i

n

i

i

n

i

i

n

i

i

n

i

ii

XiXn

YXYXn

1

2

1

2

1111

)(

))((̂ xy 10

ˆˆ

Page 13: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu
Page 14: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Regresi Linier Berganda

ppi XXXY ...22110

=

Uji Serentak Uji parsial

Page 15: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Hipotesis:H0 : Variabel tidakberpengaruhH1 : Variabel berpengaruh

Tolak H0 bila f hitung > f tabel

Hipotesis:H0 : Variabel bebas tidakberpengaruh terhadapvariabel tidak bebasH1 : Variabel bebasberpengaruh terhadapvariabel tidak bebas

UJI SERENTAK UJI PARSIAL

F =

)( i

i

hitungbS

bT

Page 16: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

ASUMSI-ASUMSI

MULTIKOLINIERITAS

UJI NORMALITAS

H0 : residual berdistribusi normalH1 : residual tidak berdistribusi normal

D = Sup |F(x) – F0(x)|

ketentuan jika nilai VIF melebihiangka 10, maka terjadi

multikolinieritas dalam model regresi.

Uji Heteroskedastisitas

Hipotesis :H0 : Tidak ada heterokedastisitasH1 : Ada Heterokedastistas

vttU t

Uji Autokorelasi

Hipotesis :H0 : Tidak ada autokorelasiH1: Ada autokorelasi

n

j j

n

i jj

u

uud

12

2

2 1

ˆ

ˆˆ

Page 17: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

BAB 3METODOLOGI

PENELITIAN

Page 18: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

SPESIFIKASI MODEL

• Produksi (Y1)

• Dimana :

• = Produksi Kedelai (ton))

• = Luas Lahan Kedelai (ha)

1101 XY

1Y

1X

Page 19: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

• Produktivitas (Y2)

• Y3 = Produktivitas Kedelai (ton/ha)

• x1= Harga Kedelai Dalam Negeri (rp/kg)

1103 XY

Page 20: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Berikut adalah penjelasan faktor-faktor yang mempengaruhiproduksi kedelai di Jawa Timur

• Luas Lahan

• Produktivitas

• Harga Kedelai Dalam Negeri

• Produksi Kedelai

Page 21: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Sumber Data

• Data yang digunakan dalampenelitian merupakan data sekunder yang diambil secara langsung di Kementrian PerdaganganRepublik Indonesia Jakarta Pusat. Pusat hubunganMasyarakat dan pusat data dan informasi perdaganganpada bulan Januari 2014 dan Dinas PertanianProvinsi Jawa Timur padabulan April 2014.

Page 22: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

BAB 4ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Page 23: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

STATISTIKA DESKRIPTIF

Variabel total rata-rata stdev min max

Luas Lahan 28 335742 80312 199493 448250

Produksi 28 397742 91112 252027 549713

Harga Kedelai Dalam Negeri 28 2856 2467 380 8912

Harga Kedelai Impor 28 2274 1953 397 6664

Produktivitas 28 1,1984 0,1157 0,8877 1,3750

Page 24: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Time series produksi dan luas lahan

272421181512963

600000

500000

400000

300000

200000

Index

Da

ta

produksi kedelai(ton)

Luas lahan panen (ha)

Variable

Time Series Plot of produksi kedelai(ton), Luas lahan panen (ha)

Page 25: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Time Series Plot harga kedelai dalamnegeri dan kedelai impor

272421181512963

9000

8000

7000

6000

5000

4000

3000

2000

1000

0

Index

Da

ta

Harga Kedelai dalam negeri ( rp

Harga kedelai Impor (rp/kg)

V ariable

Time Series Plot of Harga Kedelai dalam nege, Harga kedelai Impor (rp/

Page 26: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Time Series Plot produktivitas

272421181512963

14

13

12

11

10

9

Index

pro

du

kti

vit

as

Time Series Plot of produktivitas

Page 27: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Tabel produktivitas kedelai

Tahun Produksi (ton) Luas Lahan (ha) Produktivitas

1983 253157 285181 0.887706404

1984 325931 336340 0.96905215

1985 371024 350072 1.059850545

1986 391977 411884 0.951668431

1987 415394 380873 1.090636511

1988 448293 388386 1.154246034

1989 459268 396732 1.157627819

1990 471495 390418 1.207667167

1991 481001 393508 1.222341096

1992 543010 448250 1.211399888

1993 549713 433530 1.267992988

1994 493632 427176 1.155570538

1995 487190 416223 1.170502351

1996 509096 416796 1.221451262

1997 511741 420120 1.218082929

1998 457272 374093 1.222348453

1999 465236 404901 1.149011734

2000 374976 306773 1.222323999

2001 349188 280653 1.244198352

2002 300184 238136 1.260556993

2003 279693 226749 1.233491658

2004 318929 246940 1.291524257

2005 335106 255443 1.311862138

2006 320205 243612 1.314405694

2007 252027 199493 1.263337561

2008 277281 216828 1.278806243

2009 355260 264779 1.34172272

2010 339491 246894 1.375047591

Page 28: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Produksi Kedelai

• Estimasi parameter

450000400000350000300000250000200000

550000

500000

450000

400000

350000

300000

250000

Luas lahan panen (ha)

pro

du

ksi ke

de

lai(

to

n)

Scatterplot of produksi kedelai(ton) vs Luas lahan panen (ha)

Page 29: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

• Pengujian hipotesis

a. Uji Serentak

Produksi kedelai

Luas Lahan 0,924

p-value 0,000

DF SS MS F PRegresi 1 1.9130 1.91 151,50 0,000Eror 26 32831 12627Total 27 2.241

Page 30: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Produktivitas

• Estimasi parameter

9.59.08.58.07.57.06.56.0

5

4

3

2

1

0

harga box

pro

du

k b

ox

Scatterplot of produk box vs harga box

Page 31: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

• Pengujian hipotesis

a. Uji Serentak

DF SS MS F P

Regresi 1 21.445 21.445 68.71 0,000

Eror 26 8.114 0.312

Total 27 29.559

ProduktivitasKorelasi 0,852p-value 0,000

Page 32: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

BAB 5KESIMPULAN DAN SARAN

Page 33: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

Kesimpulan

• Dari hasil statistika deskriptif luas lahan dilihat luas minimum lterjadi padatahun 2007 dan luas maksimum lahan terjadi pada tahun 1992.

• harga kedelai dalam negeri di jawa timur dapat dilihat harga paling minimum tahun 1983 dan harga maksimum terjadi pada tahun 2010. Hal itu menunjukan bahwa harga kedelai dalam negeri di Jawa Timurmeningkat dari tahun ke tahun.

• produksi kedelai di jawa timur dapat dilihat untuk produksi paling minimum terjadi pada tahun 1983 dan produksi maksimum terjadi padatahun 1993.

• produktivitas di jawa timur dapat dilihat produktivitas minimum terjadipada tahun 1983 dan produktivitas maksimum pada tahun 2010. Hal itumenunjukan bahwa produktivitas meningkat dari tahun ke tahun.

Page 34: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

• Nilai R-sq Produksi sebesar 85.4% dandiketahui bahwa luas lahan berpengaruhterhadap produksi kedelai.

• Nilai R-sq produktivitas sebesar 72,5%. dandiketahui bahwa produktivitas berpengaruhterhadap harga kedelai dalam negeri.

Page 35: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

SARAN

• Dengan adanya penelitian ini diharapkan bisamemberi masukan kepada pemerintah untuklebih meningkatkan sektor pertanian terutamakedelai dengan cara mengoptimalkan lahan yang ada, pemberian subsidi pupuk langsung, budidaya benih unggul, optimalisasi teknologidan memberikan insetif pembiayaan petani. Dan juga pemerin-tah dapat menutup perlahan padaimpor kedelai dan lebih mendahulukan produksikedelai dalam negeri.

Page 36: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

DAFTAR PUSTAKA

• Bowerman,B.L and O’connel, R.T.1993. Forecasting and Time series: An Applied Approach. California: DuxburyPress

• Dewan ketahanan pangan, 2005 www.bkp.deptan.go.id• Draper, Norman. 1992. Analisis Regresi Terapan Edisi Kedua. PT.

Gramedia Pustaka Utama: Jakarta• Gujarati,Damodar. 2004. Dasar- dasar ekonometrika. PT. Erlangga:

Jakarta• Pusat Penelitian Tanaman Pangan,2005 www. Pangan,litbang.go.id• Sudjana, 1984. Metode Statistika. Tarsito: Bandung• Sudjana, 1981. Metode Statistika. Tarsito: Bandung• Walpole, Ronald E. 1995. Pengantar Statistika. PT. Gramedia

Pustaka Utama: Jakarta.

Page 37: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu

TERIMA KASIH

Page 38: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI … · Salah satu provinsi yang paling tinggi memberikan sumbangan untuk produksi kedelai di Indonesia adalah Jawa Timur. Dari 700-800 ribu