Top Banner
Unit K2 di UPT Jakarta Selatan PT. PLN (Persero) UPT Jakarta Selatan PT. P LN (Persero) telah menunjuk staf pengelola K2 (Keselamatan Ketenagalistrikan) berdasarkan surat Keputusan Meneger Region Jakarta dan Banten No. 066.K/2010. Bertanggungjawab dan mempunyai tugas sebagai berikut : 1. Membuat rencana kegiatan dan fungsi K2 untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan. 2. Menganalisis hasil pengumpulan dan p emutahkiran data peralatan safety untuk pemeliharaan peralatan GI, SUTT/SKTT, Proteksi, Meter, Scada dan Telekomunikasi. 3. Menganalisis hasil pengumpulan dan p emutahkiran data peralatan safety untuk penanggulanganbahaya kebakaran 4. Mengkoordinir pembinaan K2 pemeliharaan peralatan GI, SUTT/SKTT, Proteksi, Meter, Scada dan Telekomunikasi agar selalusiap dan aman dipergunakan 5. Mengkoordinir dan melaksanakan kegiatan K2 dan lingkungan untuk menciptakan budaya K2 di wilayah kerja 6. Mengevaluasi seluruh kegiatan pemeliharaan ditinjau dari sisi K2 Seperti yang telah dituliskan diatas, K3 yang berlaku di PT.PLN (Persero) termasuk kedalam lingkup K2 (Keselamatan Ketenagalistikan).
7

en ji o

Oct 13, 2015

Download

Documents

Anggifo Evendi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 5/23/2018 en ji o

    1/7

    Unit K2 di UPT Jakarta Selatan PT. PLN (Persero)

    UPT Jakarta Selatan PT. PLN (Persero) telah menunjuk staf pengelola K2

    (Keselamatan Ketenagalistrikan) berdasarkan surat Keputusan Meneger Region

    Jakarta dan Banten No. 066.K/2010. Bertanggungjawab dan mempunyai tugas

    sebagai berikut :

    1. Membuat rencana kegiatan dan fungsi K2 untuk kelancaran pelaksanaan

    kegiatan.

    2. Menganalisis hasil pengumpulan dan pemutahkiran data peralatan safety

    untuk pemeliharaan peralatan GI, SUTT/SKTT, Proteksi, Meter, Scada

    dan Telekomunikasi.

    3. Menganalisis hasil pengumpulan dan pemutahkiran data peralatan safety

    untuk penanggulanganbahaya kebakaran

    4. Mengkoordinir pembinaan K2 pemeliharaan peralatan GI, SUTT/SKTT,

    Proteksi, Meter, Scada dan Telekomunikasi agar selalusiap dan aman

    dipergunakan

    5. Mengkoordinir dan melaksanakan kegiatan K2 dan lingkungan untuk

    menciptakan budaya K2 di wilayah kerja

    6. Mengevaluasi seluruh kegiatan pemeliharaan ditinjau dari sisi K2

    Seperti yang telah dituliskan diatas, K3 yang berlaku di PT.PLN

    (Persero) termasuk kedalam lingkup K2 (Keselamatan Ketenagalistikan).

  • 5/23/2018 en ji o

    2/7

    Prosedur/Peraturan Alat Pelindung Diri (APD) yang ada di Perusahaan

    Prosedur Alat Pelindung Diri yang ada di PT. PLN (Persero) P3B JB Region

    Jakarta & Banten UPT Jakarta Selatan termasuk kedalam pengisian JSA yang

    berdasarkan Prosedur Pelaksanaan Pekerjaan Pada Instalasi Listrik Tegangan

    Tinggi/ Eksra Tinggi, elemen DP3 PT.PLN (persero) P3B Prosedur Pelaksanaan

    Pemeliharaan Instalasi Tegangan Tinggi dan Ekstra Tinggi (Buku Biru) No.

    P3B/PRO/TIMSOP/B01/PK3, Mei 2002. Yang meliputi :

    1. Ketentuan APD dan aturan tempat kerja :

    a. Menegakkan peraturan APD yang diberikan dan menetapkan peraturan

    minimum terhadap seluruh personil di lapangan kerja.

    b. Pemakaian APD yang dibutuhkan di lokasi kerja Switchyard berdasarkan

    dua klasifikasi , yaitu :

    Prosedur APD di PT. PLN (Persero) P3B JB Region Jakarta & Banten

    UPT Jakarta Selatan tidak secara khusus diberlakukan SOP, dan prosedur

    APD masuk ke dalam pengisian JSA dan masuk kedalam Prosedur

    Pelaksanaan Pemeliharaan Instalasi Tegangan Tingg.i dan Ekstra Tinggi (Buku

    Biru) No. P3B/PRO/TIMSOP/B01/PK3, Mei 2002.

  • 5/23/2018 en ji o

    3/7

    Jenis Alat Pelindung Diri

    Berbagai macam jenis alat pelindung diri yang digunakan di PT. PLN

    (Persero) P3B JB Region Jakarta & Banten UPT Jakarta Selatan yaitu :

    a. Pelindung kepala

    b. Pelindung mata

    c. Pelindung telinga

    d. Pakaian kerja

    e. Pelindung kaki

    f. Masker

    g. Sarung tangan

    h. Sabuk pengaman

    Berbagai macam alat pelindung diri yang digunakan di bidang OPHAR

    digunakan untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan seperti

    tersengat, tertimpa peralatan, terjatuh dari ketinggian, kesilauan, kebisingan,

    terpeleset, dan bahaya yang ada di tempat kerja. Jenis-jenis alat pelindung diri

    yang digunakan di bidang pemeliharaan untuk mencegah terjadinya hal yang

    tidak diinginkan, seperti kejatuhan barang, silau, kebisingan, dan bahaya yang

    ada di tempat kerja. Berikut ini jenis - jenis APD yang ada dan digunakan di

    PT. PLN (Persero) P3B JB Region Jakarta & Banten UPT Jakarta Selatan.

  • 5/23/2018 en ji o

    4/7

    Penggunaan Alat pelindung Diri di UPT Jakarta Selatan PLN (Persero)

    a. Pelindung kepala

    Pelindung kepala (safety helmet) yang dipakai di bidang OPHAR PT.

    PLN (Persero) P3B JB Region Jakarta & Banten UPT Jakarta Selatan ada tiga

    macam penggunaan. Terdapat pembagian warna untuk penggunaan pelindung

    kepala di area switchyard, seperti warna merah, warna biru dan warna kuning.

    Manfaat alat pelindung kepala (Safety Helmet) adalah topi untuk

    melindungi kepala dari zat-zat kimia berbahaya, dari iklim yang berubah-ubah,

    dari bahaya api dan tahan terhadap tegangan.

    b. Pelindung mata

    Pelindung mata berupa safety glass anti UV yang biasa digunakan untuk

    pekerjaan pada siang hari untuk melindungi mata dari ultra violet . debu atau

    partikel kecil

  • 5/23/2018 en ji o

    5/7

    c. Pelindung telinga

    Pelindung telinga berupa ear muff yang biasa digunakan untuk pekerjaan

    pada area yang memiliki kebisingan diatas nilai ambang batas.

    d. Pakaian kerja

    Pakaian kerja atau wearpack untuk melindungi pekerja dari penyakit kulit

    yang ditimbulkan akibat pekerjaan yang dilaksanakan.

    e. Pelindung kaki

    Safety shoes digunakan untuk melindungi kaki dari benturan dan gesekan

    serta tegangan yang mungkin terjadi pada saat bekerja. Pelindung kaki tahan

    tegangan juga digunakan di bagian operasi dan pemeliharaan.

  • 5/23/2018 en ji o

    6/7

    f. Masker

    Masker digunakan untuk melindungi dari racun zat kimia yang

    ditimbulkan peralatan yang menggunakan zat kimia.

    g. Sarung tangan

    Sarung tangan digunakan untuk melindungi tangan dari berbagai kegiatan

    pekerjaan yang menimbulkan risiko tergores. Sarung tangan tahan tegangan juga

    dipergukanan di bagian operasi dan pemeliharaan.

  • 5/23/2018 en ji o

    7/7

    h. Sabuk pengaman

    Sabuk pengaman digunakan pada pekerja yang dilakukan di atas

    ketinggian lebih dari 2 meter diatas landasan yang mungkin terjadinya bahaya

    terjatuh.