Top Banner
 ELEKTROKARDIOGRAM  NAMA : MUTIARA KESUMA NINGRUM  NPM : 1102010193
4

Elektrokardiogram ( EKG )

Oct 06, 2015

Download

Documents

mutiara_kn

cara membaca ekg beserta conto EKG
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

ELEKTROKARDIOGRAM

NAMA : MUTIARA KESUMA NINGRUMNPM: 1102010193

INTERPRETASI :1. Kalibrasi: Standar2. Irama Jantung: Sinus3. Frekuensi Jantung: 100 x/menit4. Aksis: Normal5. Gelombang P: Tumpul dan halus, Durasi dalam batas normal, amplitudo dalam batas normal.6. Interval PR: Dalam batas normal.7. Kompleks QRS: Tidak ditemukan Q patologis8. Progresi gelombang R: Poor R progression9. Segmen ST: lead I dan aVL: ST depresi: lead II, III dan aVF: Normal: V1 V6: ST depresi10. Gelombang T: T inversi di lead IKESIMPULAN : EKG DENGAN ISKEMIA ANTEROLATERAL

INTERPRETASI :1. Kalibrasi: Standar2. Irama Jantung: Sinus3. Frekuensi Jantung: 75 x/menit4. Aksis: Normal5. Gelombang P: Tumpul dan halus, Durasi dalam batas normal, amplitudo dalam batas normal.6. Interval PR: Dalam batas normal.7. Kompleks QRS: Q patologis di V2, V3, V4, V5, V68. Progresi gelombang R: Normal9. Segmen ST: aVL: ST elevasi: lead II, III dan aVF: ST depresi: V1 V2: ST depresi: V3 V4: ST elevasi: V5 V6: ST elevasi10. Gelombang T: NormalKESIMPULAN : EKG MENUNJUKKAN GAMBARAN ISKEMIA VENTRIKEL

INTERPRETASI :1. Kalibrasi: Standar2. Irama Jantung: Sinus3. Frekuensi Jantung: 75 x/menit4. Aksis: Normal5. Gelombang P: Tumpul dan halus, Durasi dalam batas normal, amplitudo dalam batas normal.6. Interval PR: Dalam batas normal.7. Kompleks QRS: Tidak ditemukan Q patologis8. Progresi gelombang R: Normal9. Segmen ST: Lead I dan aVL: Normal: lead II, III dan aVF: Normal: V1 V2: ST elevasi: V3 V4: Normal: V5 V6: Normal10. Gelombang T: NormalKESIMPULAN : EKG MENUNJUKKAN GAMBARAN ISKEMIA SEPTAL